SlideShare a Scribd company logo
Perhitungan Komponen
Elektronika Berbasis
Android
Revan Sanjaya
Widianto
D3 Elektronika
Pengetahuan akan ilmu elektronika
dasar sangat penting dan berguna, baik
untuk masyarakat umum, pelajar SMK
jurusan elektronika, pelajar SMA fisika
dan SMP, Mahasiswa jurusan
elektronika, jurusan teknik komputer,
bahkan sampai teknisi reparasi TV serta
teknisi yang berhubungan dengan
perangkat elektronika.
Abstrak
Aplikasi pengetahuan dan perhitungan
komponen elektronika dasar ini berbasis
android dengan menggunakan program
bahasa Java dan software Eclipse Indigo.
Adapun perancangan desain sistem
software yang digunakan adalah UML
(Unified Modelling Language) yang
terdiridari activity diagram, usecase
diagram, sequence diagram, dan
Deployment diagram.
Pendahuluan
Perkembangan teknologi yang semakin pesat dan meningkat dari tahun ketahun membuat masyarakat
dengan mudahnya mengakses semua informasi dan pengetahuan dengan menggunakan berbagai
macam media elektronik digital dan salah satunya yang sering digunakan adalah mobile berbasis
smart phone yang menjadi andalan dalam mencari informasi, adapun kekurangan yang dirasakan
masyarakat mulai tidak tertarik dalam mengakses informasi secara manual.
Adapun pembelajaran yang akan
dibuat adalah tentang pengenalan
dan perhitungan komponen-
komponen dasar elektro-nika yang
meliputi pengenalan komponen aktif,
komponen pasif dan gerbang logika
dasar yang bertujuan untuk
membantu pelajar SMK teknik
elektronika, SMA fisika, pelajar SMP
yang mempelajari mata pelajaran
elektronika dasar, bahkan sampai
kalangan teknisi reparasi di bidang
elektronika.
Dalam pembuatan aplikasi android ini
tedapat menu utama, dimana menu
utamanya ada beberapa pilihan, yaitu
pengenalan komponen aktif yang
terdiri dari komponen seperti dioda,
transistor, pengenalan komponen
pasif yang terdiri resistor, kapasitor,
dan gerbang logika yang berupa
pengenalan ic logika seperti gerbang
and, or, not, nand, nor, x- or, x-nor
Fahri, 2013, “Media Pembelajaran
Aritmatika Komputer (Studi Kasus
Materi Konversi Bilangan)
Metode Penelitian
Perancangan aplikasi ini meng-
gunakan hardware dan software
diantaranya adalah notebook PC,
Windows 7, Adobe Photoshop 7.0,
Eclips Indigo, ADT (Android
Development Tools) 18.0.0 Plugin,
android SDK (Software
Development Kit) dan JDK (Java
Development kit).
1) Metode Observasi, yaitu perbandingan
terhadap aplikasi elektronika yang
sudahdibuat sebelumnya.
2) Metode Studi Kepustakaan, yaitu
pengambilan data dengan cara
mengambil materi-materi yang
berhubungan dengan judul karya
ilmiahmelaluibuku-bukudan jurnal.
1. Hardware Komputer
2. Software Komputer
3. Aplikasi Android
4. Input/ Output
Algoritma yang digunakan adalah
algoritma Linier dimana dalam linier
terdapat variabel tetap (a dan b)
dan terdapat variabel relative (x, y
dan z) sedangkan bentuk umunya
adalah ax + by + c = 0.
1. Metode Black Box
2. Metode White Box
1. OOP (Object Oriented
Program)
2. UML (Unified Model-
ing Language)
Halaman Menu Utama berisi tombol
Komponen aktif, Komponen pasif,
Gerbang logika, Tentang dan keluar
yang merupakan tombol yang ketika
user memilih salah satu akan
memunculkan halaman-halaman
lainnya
Menu Utama
Berisi penjelasan dari aplikasi
pengetahuan dan perhitungan
komponen elektronika dasar.
Tombol
Tentang
Berisi materi komponen- komponen
aktif elektronika dasar, seperti diode,
transistor, dll.
Tombol
Komponen
Aktif
Berisi materi komponen- komponen
pasif elektronika dasar.
Tombol
Komponen
Pasif
Untuk mengakhiri aplikasi
Tombol
Keluar
Setelah aplikasi android ini dibuat,
dapat disimpulkan bahwa :
Kesimpulan
1. Android merupakan system operasi yang
banyak digunakan di masyarakat.
2. Android merupakan operasi sistem yang
mendukung penulisan script dalam bahasa
java.
3. Android merupakan penggabungan antara
script XML dan Java.
4. Aplikasi yang dibuat penulis membantu
pembelajaran elektronika dasar bagi masyarakat
umum khususnya siswa smp, siswa smk jurusan
elektronika industri serta mahasiswa jurusan
teknik komputer.
5. Aplikasi yang dibuat penulis dapat membantu
teknisi handphone, teknisi tv serta teknisi di
bidang elektronika lainnya dikarenakan aplikasi
pengetahuan dan perhitungan elektronika dasar
mempunyai fitur kalkulator resistor dan
kapasitor yang memudahkan dalam perhitungan
komponen ketika teknisi ingin mengetahui nilai
komponen dalam suatu device (Rangkaian alat)
yang sedang direparasi.
Daftar
Pustaka
[1] Creative Project. 2011. Membedah Kehebatan Android. Jakarta: Grasindo.
[2] Hariyanto, Didik. 2009. Studi Penentuan Nilai Resistor Menggunakan Seleksi Warna Model
HSI Pada Citra 2D. ISSN: 1693-6930. Yogyakarta: Jurnal TELKOMNIKA Vol. 7, No. 1 April 2009: 13-22
[3] Hartono, Sugih. 2012. Sequence Diagram Aplikasi Perpustakaan-Part1.Diambil dari
:http://www.sugihhartono.com/2012/04/sequence-diagram-aplikasi perpustakaan.html. (Senin, April 2,
2012)
[4] Khairurrijal, Mikrajuddin Abdullah, Neni Surtiyeni, Widayani,
dan Euis Sustini. 2010. Konsep Komponen Listrik Kapasitor, Induktor, dan Memristor) Menggunakan
Analogi Konsep Resistor untuk Pengajaran di Sekolah Menengah Atas.ISSN:1979-4959. Bandung:Jurnal
Pengajaran Fisika
Sekolah Menengah Vol. 1, No. 4 November
2009: 91-95
[5] Purnama, Agus. 2013. Gerbang Logika Dasar Elektronika Digital. Diambil dari : http://elektronika-
dasar.web.id/teorielektronika/gerbang-logika-dasar elektronika-digital/. (29-01-2014)
[6] Rudi. 2013. Belajar Uml Pada Pemula.
Diambil dari :http://www.pakgaol.com/2013/05/uml.html. 28-Mei-2013)
Daftar
Pustaka
[7] Safaat, nazaruddin. 2012. Pemprograman aplikasi mobile smartphone dan tablet pc berbasis android.
Bandung. Informatika.
[8] Saifudin, Ahmad dan J.A Pramukantoro. 2013. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis
Power Point Pada Standar Kompetensi Menerapkan Dasar-dasar Elektronika Di SMK YPM 4 Tama
Sidoarjo. Surabaya:Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Vol. 5, No. 1 2013: 269-278
[9] Siregar, Ivan Michael, Ronald Yusuf, Welly Siendow and William W. Wino. 2010. Mengembangkan
Aplikasi Enterprise Berbasis Android. Yogyakarta: Gaya Media
[10] Sukamto, Rosa A dan M. Shalahuddin. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi
Objek. Bandung: Informatika
[11] Winarno Edy dkk. 2011. Membuat Sendiri Aplikasi Android untuk Pemula. Jakarta: Alex Media
Komputindo.
THANK
S
Fo r w a tc h in g & L is te n in g

More Related Content

Similar to PERHITUNGAN KOMPONEN ELEKTRONIKA BERBASIS ANDROID

Tugas 1 2 3 basindo jurnal rian
Tugas 1 2 3 basindo jurnal rianTugas 1 2 3 basindo jurnal rian
Tugas 1 2 3 basindo jurnal rian
Muhamad Iqbal
 
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docxATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
ayusarwendah1
 
Tugas-PRESENTASI PROJEK
Tugas-PRESENTASI PROJEKTugas-PRESENTASI PROJEK
Tugas-PRESENTASI PROJEK
Putri Shafariani
 
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
HAMDIANAST
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
RohadiBantul1
 
Rangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
Rangkuman Materi Kuliah Teknik KomputerRangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
Rangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
Lusiana Diyan
 
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase DAlur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
Modul Guruku
 
Pengenalan Informatika.pptx
Pengenalan Informatika.pptxPengenalan Informatika.pptx
Pengenalan Informatika.pptx
priskaimeldawanda
 
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docxATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
LidiaRuth2
 
ATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docxATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docx
DiyanWidiarti1
 
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktisWirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
nova147
 
7725__10.-ATP-informatika.pdf
7725__10.-ATP-informatika.pdf7725__10.-ATP-informatika.pdf
7725__10.-ATP-informatika.pdf
riniadriani7
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
RadenMasPanjul1
 
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
hanummutia
 
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
TedkStembase
 
ATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdfATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdf
CAESARGANDASAPUTRA
 
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdkaATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
dani1561
 
Capaian Informatika.pdf
Capaian Informatika.pdfCapaian Informatika.pdf
Capaian Informatika.pdf
ArinNurSuciHandayani
 
Copvel ketinggian air_berbasis_sms
Copvel ketinggian air_berbasis_smsCopvel ketinggian air_berbasis_sms
Copvel ketinggian air_berbasis_sms19902
 
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum MerdekaATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Guruku
 

Similar to PERHITUNGAN KOMPONEN ELEKTRONIKA BERBASIS ANDROID (20)

Tugas 1 2 3 basindo jurnal rian
Tugas 1 2 3 basindo jurnal rianTugas 1 2 3 basindo jurnal rian
Tugas 1 2 3 basindo jurnal rian
 
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docxATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
 
Tugas-PRESENTASI PROJEK
Tugas-PRESENTASI PROJEKTugas-PRESENTASI PROJEK
Tugas-PRESENTASI PROJEK
 
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
2.5 DASAR-DASAR TEKNIK ELEKTRONIKA-ok.pdf
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
 
Rangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
Rangkuman Materi Kuliah Teknik KomputerRangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
Rangkuman Materi Kuliah Teknik Komputer
 
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase DAlur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Kelas 8 SMP Informatika Fase D
 
Pengenalan Informatika.pptx
Pengenalan Informatika.pptxPengenalan Informatika.pptx
Pengenalan Informatika.pptx
 
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docxATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
ATP TKJ Fase E Dasar TJKT Lidia.docx
 
ATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docxATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docx
 
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktisWirausaha produk rekayasa elektronika praktis
Wirausaha produk rekayasa elektronika praktis
 
7725__10.-ATP-informatika.pdf
7725__10.-ATP-informatika.pdf7725__10.-ATP-informatika.pdf
7725__10.-ATP-informatika.pdf
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
 
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
Simulatorantarmukakomputermenggunakanppi8255danbahasapemrogramanvisualbasic6 ...
 
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
25.Capaian Pembelajaran Informatika.pdf
 
ATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdfATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdf
 
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdkaATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
 
Capaian Informatika.pdf
Capaian Informatika.pdfCapaian Informatika.pdf
Capaian Informatika.pdf
 
Copvel ketinggian air_berbasis_sms
Copvel ketinggian air_berbasis_smsCopvel ketinggian air_berbasis_sms
Copvel ketinggian air_berbasis_sms
 
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum MerdekaATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
ATP Kelas 10 Informatika Fase E Kurikulum Merdeka
 

PERHITUNGAN KOMPONEN ELEKTRONIKA BERBASIS ANDROID

  • 2. Pengetahuan akan ilmu elektronika dasar sangat penting dan berguna, baik untuk masyarakat umum, pelajar SMK jurusan elektronika, pelajar SMA fisika dan SMP, Mahasiswa jurusan elektronika, jurusan teknik komputer, bahkan sampai teknisi reparasi TV serta teknisi yang berhubungan dengan perangkat elektronika. Abstrak Aplikasi pengetahuan dan perhitungan komponen elektronika dasar ini berbasis android dengan menggunakan program bahasa Java dan software Eclipse Indigo. Adapun perancangan desain sistem software yang digunakan adalah UML (Unified Modelling Language) yang terdiridari activity diagram, usecase diagram, sequence diagram, dan Deployment diagram.
  • 3. Pendahuluan Perkembangan teknologi yang semakin pesat dan meningkat dari tahun ketahun membuat masyarakat dengan mudahnya mengakses semua informasi dan pengetahuan dengan menggunakan berbagai macam media elektronik digital dan salah satunya yang sering digunakan adalah mobile berbasis smart phone yang menjadi andalan dalam mencari informasi, adapun kekurangan yang dirasakan masyarakat mulai tidak tertarik dalam mengakses informasi secara manual. Adapun pembelajaran yang akan dibuat adalah tentang pengenalan dan perhitungan komponen- komponen dasar elektro-nika yang meliputi pengenalan komponen aktif, komponen pasif dan gerbang logika dasar yang bertujuan untuk membantu pelajar SMK teknik elektronika, SMA fisika, pelajar SMP yang mempelajari mata pelajaran elektronika dasar, bahkan sampai kalangan teknisi reparasi di bidang elektronika. Dalam pembuatan aplikasi android ini tedapat menu utama, dimana menu utamanya ada beberapa pilihan, yaitu pengenalan komponen aktif yang terdiri dari komponen seperti dioda, transistor, pengenalan komponen pasif yang terdiri resistor, kapasitor, dan gerbang logika yang berupa pengenalan ic logika seperti gerbang and, or, not, nand, nor, x- or, x-nor Fahri, 2013, “Media Pembelajaran Aritmatika Komputer (Studi Kasus Materi Konversi Bilangan)
  • 4. Metode Penelitian Perancangan aplikasi ini meng- gunakan hardware dan software diantaranya adalah notebook PC, Windows 7, Adobe Photoshop 7.0, Eclips Indigo, ADT (Android Development Tools) 18.0.0 Plugin, android SDK (Software Development Kit) dan JDK (Java Development kit). 1) Metode Observasi, yaitu perbandingan terhadap aplikasi elektronika yang sudahdibuat sebelumnya. 2) Metode Studi Kepustakaan, yaitu pengambilan data dengan cara mengambil materi-materi yang berhubungan dengan judul karya ilmiahmelaluibuku-bukudan jurnal. 1. Hardware Komputer 2. Software Komputer 3. Aplikasi Android 4. Input/ Output Algoritma yang digunakan adalah algoritma Linier dimana dalam linier terdapat variabel tetap (a dan b) dan terdapat variabel relative (x, y dan z) sedangkan bentuk umunya adalah ax + by + c = 0. 1. Metode Black Box 2. Metode White Box 1. OOP (Object Oriented Program) 2. UML (Unified Model- ing Language)
  • 5. Halaman Menu Utama berisi tombol Komponen aktif, Komponen pasif, Gerbang logika, Tentang dan keluar yang merupakan tombol yang ketika user memilih salah satu akan memunculkan halaman-halaman lainnya Menu Utama
  • 6. Berisi penjelasan dari aplikasi pengetahuan dan perhitungan komponen elektronika dasar. Tombol Tentang
  • 7. Berisi materi komponen- komponen aktif elektronika dasar, seperti diode, transistor, dll. Tombol Komponen Aktif
  • 8. Berisi materi komponen- komponen pasif elektronika dasar. Tombol Komponen Pasif
  • 10. Setelah aplikasi android ini dibuat, dapat disimpulkan bahwa : Kesimpulan 1. Android merupakan system operasi yang banyak digunakan di masyarakat. 2. Android merupakan operasi sistem yang mendukung penulisan script dalam bahasa java. 3. Android merupakan penggabungan antara script XML dan Java. 4. Aplikasi yang dibuat penulis membantu pembelajaran elektronika dasar bagi masyarakat umum khususnya siswa smp, siswa smk jurusan elektronika industri serta mahasiswa jurusan teknik komputer. 5. Aplikasi yang dibuat penulis dapat membantu teknisi handphone, teknisi tv serta teknisi di bidang elektronika lainnya dikarenakan aplikasi pengetahuan dan perhitungan elektronika dasar mempunyai fitur kalkulator resistor dan kapasitor yang memudahkan dalam perhitungan komponen ketika teknisi ingin mengetahui nilai komponen dalam suatu device (Rangkaian alat) yang sedang direparasi.
  • 11. Daftar Pustaka [1] Creative Project. 2011. Membedah Kehebatan Android. Jakarta: Grasindo. [2] Hariyanto, Didik. 2009. Studi Penentuan Nilai Resistor Menggunakan Seleksi Warna Model HSI Pada Citra 2D. ISSN: 1693-6930. Yogyakarta: Jurnal TELKOMNIKA Vol. 7, No. 1 April 2009: 13-22 [3] Hartono, Sugih. 2012. Sequence Diagram Aplikasi Perpustakaan-Part1.Diambil dari :http://www.sugihhartono.com/2012/04/sequence-diagram-aplikasi perpustakaan.html. (Senin, April 2, 2012) [4] Khairurrijal, Mikrajuddin Abdullah, Neni Surtiyeni, Widayani, dan Euis Sustini. 2010. Konsep Komponen Listrik Kapasitor, Induktor, dan Memristor) Menggunakan Analogi Konsep Resistor untuk Pengajaran di Sekolah Menengah Atas.ISSN:1979-4959. Bandung:Jurnal Pengajaran Fisika Sekolah Menengah Vol. 1, No. 4 November 2009: 91-95 [5] Purnama, Agus. 2013. Gerbang Logika Dasar Elektronika Digital. Diambil dari : http://elektronika- dasar.web.id/teorielektronika/gerbang-logika-dasar elektronika-digital/. (29-01-2014) [6] Rudi. 2013. Belajar Uml Pada Pemula. Diambil dari :http://www.pakgaol.com/2013/05/uml.html. 28-Mei-2013)
  • 12. Daftar Pustaka [7] Safaat, nazaruddin. 2012. Pemprograman aplikasi mobile smartphone dan tablet pc berbasis android. Bandung. Informatika. [8] Saifudin, Ahmad dan J.A Pramukantoro. 2013. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Power Point Pada Standar Kompetensi Menerapkan Dasar-dasar Elektronika Di SMK YPM 4 Tama Sidoarjo. Surabaya:Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Vol. 5, No. 1 2013: 269-278 [9] Siregar, Ivan Michael, Ronald Yusuf, Welly Siendow and William W. Wino. 2010. Mengembangkan Aplikasi Enterprise Berbasis Android. Yogyakarta: Gaya Media [10] Sukamto, Rosa A dan M. Shalahuddin. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika [11] Winarno Edy dkk. 2011. Membuat Sendiri Aplikasi Android untuk Pemula. Jakarta: Alex Media Komputindo.
  • 13. THANK S Fo r w a tc h in g & L is te n in g