SlideShare a Scribd company logo
Nama:
Kelas - Sekolah:
Bisnisku untuk
Sekitarku
2
Kamu adalah seorang Entrepreneur Sosial yang akan memulai bisnis yang
tidak hanya memberikan keuntungan untukmu, tetapi juga bermanfaat bagi
masyarakat sekitar terutama di tengah maraknya COVID-19. Kamu akan
berbagi ide kamu, melakukan riset kebutuhan, dan merencanakan bisnismu
menggunakan strategi 4P. Sebagai seorang entrepreneur sosial, kamu perlu
menjelaskan bagaimana bisnismu bermanfaat bagi masyarakat di sekitarmu.
Kamu bisa memilih satu media seperti poster infografis, slides presentasi,
ataupun video untuk menjelaskan rencana bisnismu kepada para investor.
Tantanganmu!
3
1.
2.
3.
4.
5.
Masalah apa yang
sedang dihadapi
banyak orang saat
ini?
Tulislah minimal 10 masalah yang kamu dan orang lain hadapi saat ini!
6.
7.
8.
9.
10.
*) Masalah yang dihadapi oleh orang di situasi saat ini misalnya:
kurangnya masker, kebosanan di rumah, tidak dapat pergi olahraga di gym
4
Masalah yang aku pilih adalah:
Kenapa aku memilih itu:
Tentukan
pilihanmu!
Diskusikan dengan Mama atau Papa kamu untuk menentukan satu
masalah yang menurut kamu paling bisa dijadikan bisnis yang
menguntungkan dan bermanfaat untuk orang banyak.
5
Ceritakan apa yang akan kamu produksi
dan bagaimana kegiatan ekonomi yang
kamu lakukan bisa bermanfaat untukmu
dan orang lain.
>> jawab di sini
Bagaimana
bisnismu
bisa
bermanfaat
untukmu
dan orang
lain?
What do they say about us?
6
Video: The 4Ps of Marketing MIx
Product, Price, Place, Promotion
Ayo mulai merencanakan bisnis impian kalian dengan menggunakan strategi 4P.
4P adalah salah satu strategi pemasaran yang dapat digunakan untuk merencakan suatu bisnis.
Apa saja yang termasuk di 4P?
Simaklah video atau
bacalah artikel
tentang 4P berikut ini
dan bersiap untuk
mulai merencanakan
bisnismu!
Artikel: Strategi Pemasaran 4P
7
>> Jawab
Produk Promosi
Price/ Harga Place/
Tempat
Tuliskan pemahaman kalian
tentang 4P setelah kalian
selesai menyimak video/
membaca artikel tersebut.
Kalian dapat menuliskan
definisi dari setiap P di 4P serta
contohnya
>> Jawab
>> Jawab
>> Jawab
8
Selamat!
Kamu sudah menunjukkan
empatimu dengan menemukan
masalah yang akan kamu bantu
lewat bisnismu.
Setelah kamu mengetahui
strategi pemasaran 4P, kamu
dapat mulai melakukan riset
kebutuhan.
Peta berpikirku
Ide bisnismu:
>> Material:
>>
>> >>
>>
>>
>> Design: >>
Berdasarkan ide bisnis yang kamu pilih (slide 5), tuliskan semua ide bagaimana kamu akan
menjalankan bisnismu berdasarkan 4 P (ide design, material, harga, tempat menjual, promosi,
pekerja, dll)
Ayo
rencanakan
bisnismu
menggunakan
4p!
Target market:
Ide Bisnis:
Di bagian ini kamu akan mulai melakukan riset kebutuhan konsumen
yang akan menggunakan produkmu.
Kamu dapat menuliskanpertanyaanriset yang bisa membantumu
menentukan 4P bisnismu.
Kamu dapat melakukan riset mandiri untuk menjawab
pertanyaanmu.
Selama melakukan kegiatan ini, kamu dapat melakukan diskusi
dengan guru dan temanmu untuk membahas pertanyaan riset dan
hasil yang kamu dapatkan dari risetmu.
Product (produk): Jelaskan produk yang akan kamu jual secara
detail! Kamu bisa sertakan desain dari
produkmu
Jawab di sini >>
Pertanyaan riset:
Price (harga):
Jelaskan perencanaan harga dari produkmu!
Jawab di sini >>
Pertanyaan riset:
Place (Tempat): Jelaskan bagaimana kamu akan mendistribusikan
produkmu dan kenapa kamu memilih cara itu?
Jawab di sini >>
Pertanyaan riset:
Promotion (promosi):
Pertanyaan riset:
Jelaskan bagaimana kamu akan mempromosikan
produkmu dan kenapa kamu memilih cara itu?
Jawab di sini >>
Selamat!!
Kamu sudah melakukan riset untuk menentukan apa yang dibutuhkan
oleh konsumen yang kamu gunakan untuk mengembangkan ide
bisnismu!
Sekarang kamu bisa membuat media presentasi yang menjelaskan
bisnis yang akan kamu mulai berdasarkan 4P tersebut dan juga
bagaimana bisnismu bisa bermanfaat untuk sesama.
Media bisa berupa poster infografis, slide presentasi, ataupun video.
Selamat berkarya!!
Inilah
bisnisku!!
Tunjukkan di sini hasil rancangan bisnismu.
Jika kamu memilih poster, letakkan gambar postermu di sini.
Jika kamu memilih video, letakkan tautan atau hasil videomu di sini.
JIka kamu memilih slide presentasi, letakkan tautan slidesmu di sini.

More Related Content

Similar to Perencanaan bisnis (sekolah.mu)

5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
Tresia Hoban
 
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media SosialTradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
Abdullah Abdul Rashid
 
Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
AnnisaRahayuu
 
7 langkah sukses
7 langkah sukses7 langkah sukses
7 langkah sukses
teguh prasetia
 
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
InnerCircle444
 
LKPD AKSI 1 PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
LKPD AKSI 1  PERTEMUAN 1 DAN 2.pdfLKPD AKSI 1  PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
LKPD AKSI 1 PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
Aisyah Safitri Hayati
 
Cara presentasi bisnis yang benar
Cara presentasi bisnis yang benarCara presentasi bisnis yang benar
Cara presentasi bisnis yang benar
aria9090
 
Kerajinan tanah liat farros
Kerajinan tanah liat farrosKerajinan tanah liat farros
Kerajinan tanah liat farros
Achi Achi
 
Personal branding.pptx
Personal branding.pptxPersonal branding.pptx
Personal branding.pptx
AaReza1
 
Teknik berkesan close sale dalam fan page
Teknik berkesan close sale dalam fan pageTeknik berkesan close sale dalam fan page
Teknik berkesan close sale dalam fan page
Hanif Abdul Bahar
 
pitch deck.pdf
pitch deck.pdfpitch deck.pdf
pitch deck.pdf
AhmadNurFathurodin
 
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
english79
 
Marketing klinik hati
Marketing klinik hatiMarketing klinik hati
Marketing klinik hati
BoskitaChannel
 
Ide dan peluang usaha
Ide dan peluang usahaIde dan peluang usaha
Ide dan peluang usaha
prasetiacandra
 
Marketing online 2020
Marketing online 2020Marketing online 2020
Marketing online 2020
BoskitaChannel
 
Personal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdfPersonal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdf
TeguhHWidodo
 
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptxMATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
Fauzul Zen
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Ekaseptiani24
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
Ayu_lestari
 

Similar to Perencanaan bisnis (sekolah.mu) (20)

5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
 
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media SosialTradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
Tradec16 dan i kekwa1.0 - Teknik Pemasaran Kreatif Melalui Media Sosial
 
Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
 
7 langkah sukses
7 langkah sukses7 langkah sukses
7 langkah sukses
 
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
 
LKPD AKSI 1 PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
LKPD AKSI 1  PERTEMUAN 1 DAN 2.pdfLKPD AKSI 1  PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
LKPD AKSI 1 PERTEMUAN 1 DAN 2.pdf
 
Cara presentasi bisnis yang benar
Cara presentasi bisnis yang benarCara presentasi bisnis yang benar
Cara presentasi bisnis yang benar
 
Kerajinan tanah liat farros
Kerajinan tanah liat farrosKerajinan tanah liat farros
Kerajinan tanah liat farros
 
Personal branding.pptx
Personal branding.pptxPersonal branding.pptx
Personal branding.pptx
 
Teknik berkesan close sale dalam fan page
Teknik berkesan close sale dalam fan pageTeknik berkesan close sale dalam fan page
Teknik berkesan close sale dalam fan page
 
pitch deck.pdf
pitch deck.pdfpitch deck.pdf
pitch deck.pdf
 
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
 
Marketing klinik hati
Marketing klinik hatiMarketing klinik hati
Marketing klinik hati
 
Ide dan peluang usaha
Ide dan peluang usahaIde dan peluang usaha
Ide dan peluang usaha
 
Marketing online 2020
Marketing online 2020Marketing online 2020
Marketing online 2020
 
memulai usaha
memulai usahamemulai usaha
memulai usaha
 
Personal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdfPersonal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdf
 
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptxMATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
MATERI WUB 2022 NARSUM.pptx
 
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptxBagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
Bagaimana cara memasarkan produk umkm.pptx
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 

Recently uploaded

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 

Perencanaan bisnis (sekolah.mu)

  • 2. 2 Kamu adalah seorang Entrepreneur Sosial yang akan memulai bisnis yang tidak hanya memberikan keuntungan untukmu, tetapi juga bermanfaat bagi masyarakat sekitar terutama di tengah maraknya COVID-19. Kamu akan berbagi ide kamu, melakukan riset kebutuhan, dan merencanakan bisnismu menggunakan strategi 4P. Sebagai seorang entrepreneur sosial, kamu perlu menjelaskan bagaimana bisnismu bermanfaat bagi masyarakat di sekitarmu. Kamu bisa memilih satu media seperti poster infografis, slides presentasi, ataupun video untuk menjelaskan rencana bisnismu kepada para investor. Tantanganmu!
  • 3. 3 1. 2. 3. 4. 5. Masalah apa yang sedang dihadapi banyak orang saat ini? Tulislah minimal 10 masalah yang kamu dan orang lain hadapi saat ini! 6. 7. 8. 9. 10. *) Masalah yang dihadapi oleh orang di situasi saat ini misalnya: kurangnya masker, kebosanan di rumah, tidak dapat pergi olahraga di gym
  • 4. 4 Masalah yang aku pilih adalah: Kenapa aku memilih itu: Tentukan pilihanmu! Diskusikan dengan Mama atau Papa kamu untuk menentukan satu masalah yang menurut kamu paling bisa dijadikan bisnis yang menguntungkan dan bermanfaat untuk orang banyak.
  • 5. 5 Ceritakan apa yang akan kamu produksi dan bagaimana kegiatan ekonomi yang kamu lakukan bisa bermanfaat untukmu dan orang lain. >> jawab di sini Bagaimana bisnismu bisa bermanfaat untukmu dan orang lain? What do they say about us?
  • 6. 6 Video: The 4Ps of Marketing MIx Product, Price, Place, Promotion Ayo mulai merencanakan bisnis impian kalian dengan menggunakan strategi 4P. 4P adalah salah satu strategi pemasaran yang dapat digunakan untuk merencakan suatu bisnis. Apa saja yang termasuk di 4P? Simaklah video atau bacalah artikel tentang 4P berikut ini dan bersiap untuk mulai merencanakan bisnismu! Artikel: Strategi Pemasaran 4P
  • 7. 7 >> Jawab Produk Promosi Price/ Harga Place/ Tempat Tuliskan pemahaman kalian tentang 4P setelah kalian selesai menyimak video/ membaca artikel tersebut. Kalian dapat menuliskan definisi dari setiap P di 4P serta contohnya >> Jawab >> Jawab >> Jawab
  • 8. 8 Selamat! Kamu sudah menunjukkan empatimu dengan menemukan masalah yang akan kamu bantu lewat bisnismu. Setelah kamu mengetahui strategi pemasaran 4P, kamu dapat mulai melakukan riset kebutuhan.
  • 9. Peta berpikirku Ide bisnismu: >> Material: >> >> >> >> >> >> Design: >> Berdasarkan ide bisnis yang kamu pilih (slide 5), tuliskan semua ide bagaimana kamu akan menjalankan bisnismu berdasarkan 4 P (ide design, material, harga, tempat menjual, promosi, pekerja, dll)
  • 10. Ayo rencanakan bisnismu menggunakan 4p! Target market: Ide Bisnis: Di bagian ini kamu akan mulai melakukan riset kebutuhan konsumen yang akan menggunakan produkmu. Kamu dapat menuliskanpertanyaanriset yang bisa membantumu menentukan 4P bisnismu. Kamu dapat melakukan riset mandiri untuk menjawab pertanyaanmu. Selama melakukan kegiatan ini, kamu dapat melakukan diskusi dengan guru dan temanmu untuk membahas pertanyaan riset dan hasil yang kamu dapatkan dari risetmu.
  • 11. Product (produk): Jelaskan produk yang akan kamu jual secara detail! Kamu bisa sertakan desain dari produkmu Jawab di sini >> Pertanyaan riset:
  • 12. Price (harga): Jelaskan perencanaan harga dari produkmu! Jawab di sini >> Pertanyaan riset:
  • 13. Place (Tempat): Jelaskan bagaimana kamu akan mendistribusikan produkmu dan kenapa kamu memilih cara itu? Jawab di sini >> Pertanyaan riset:
  • 14. Promotion (promosi): Pertanyaan riset: Jelaskan bagaimana kamu akan mempromosikan produkmu dan kenapa kamu memilih cara itu? Jawab di sini >>
  • 15. Selamat!! Kamu sudah melakukan riset untuk menentukan apa yang dibutuhkan oleh konsumen yang kamu gunakan untuk mengembangkan ide bisnismu! Sekarang kamu bisa membuat media presentasi yang menjelaskan bisnis yang akan kamu mulai berdasarkan 4P tersebut dan juga bagaimana bisnismu bisa bermanfaat untuk sesama. Media bisa berupa poster infografis, slide presentasi, ataupun video. Selamat berkarya!!
  • 16. Inilah bisnisku!! Tunjukkan di sini hasil rancangan bisnismu. Jika kamu memilih poster, letakkan gambar postermu di sini. Jika kamu memilih video, letakkan tautan atau hasil videomu di sini. JIka kamu memilih slide presentasi, letakkan tautan slidesmu di sini.