SlideShare a Scribd company logo
PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR
SEKRETARIAT DAERAH
Jalan Raya Rianiate Km. 5,5 Pangururan 22392 Sumut
Telepon/Faks (0626) 20901 Website : www.samosirkab.go.id
PENGUMUMAN
Nomor: 800/806/BKD/X/2018
TENTANG
LOKASI DAN JADWAL UJIAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI
NEGERI SIPIL FORMASI KHUSUS EKS THK II DAN FORMASI UMUM
PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2018
1. DENGAN INI DIUMUMKAN LOKASI DAN JADWAL UJIAN SELEKSI PENERIMAAN
CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL FORMASI KHUSUS EKS THK II DAN FORMASI
UMUM PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2018 SEBAGAIMANA
TERLAMPIR;
2. DIHARAPKAN BAGI PESERTA SELEKSI UJIAN AGAR MENGETAHUI LOKASI UJIAN
MINIMAL 1 (SATU) HARI SEBELUM PESERTA HADIR UNTUK SELEKSI UJIAN;
3. JADWAL UJIAN SELEKSI SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA POIN 1 DI ATAS
TIDAK DAPAT DIUBAH DENGAN ALASAN APAPUN OLEH PESERTA.
4. PESERTA TEST DIWAJIBKAN :
A. MEMBAWA KARTU PESERTA UJIAN DAN KARTU TANDA PENDUDUK (KTP)
ASLI;
B. MEMBERIKAN SATU LEMBAR KARTU PESERTA UJIAN KEPADA PANITIA;
C. MEMBAWA BALLPOINT TINTA HITAM;
D. BERPAKAIAN KEMEJA PUTIH DENGAN CELANA PANJANG/ ROK WARNA
HITAM DAN MEMAKAI SEPATU;
E. HADIR DI LOKASI UJIAN 60 (ENAM PULUH) MENIT SEBELUM JADWAL UJIAN
DIMULAI;
F. MEMBACA TATA TERTIB PESERTA UJIAN.
PESERTA TEST YANG TIDAK MEMENUHI KEWAJIBAN DI ATAS TIDAK DAPAT
DIPERKENANKAN MENGIKUTI UJIAN SELEKSI.
5. DEMIKIAN DIUMUMKAN UNTUK DIKETAHUI DAN MENJADI PERHATIAN.

More Related Content

What's hot

Sosialisasi uu-no-22-th-2009
Sosialisasi uu-no-22-th-2009Sosialisasi uu-no-22-th-2009
Sosialisasi uu-no-22-th-2009
sujarnodimejo
 
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdamPengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
Tidore Tidore
 
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore KepulauanHasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
Tidore Tidore
 
Pengukuran kinerja pebruari 2018
Pengukuran kinerja pebruari 2018Pengukuran kinerja pebruari 2018
Pengukuran kinerja pebruari 2018
Imam Pirdaus
 
Jawaban2 180623063912
Jawaban2 180623063912Jawaban2 180623063912
Jawaban2 180623063912
Imam Pirdaus
 
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
Imam Pirdaus
 
Aplikasi dan pengembangan sipanji
Aplikasi dan pengembangan sipanjiAplikasi dan pengembangan sipanji
Aplikasi dan pengembangan sipanji
Yayasan TERANGI
 
Jawaban 2.d.c sosialisasi spip
Jawaban 2.d.c sosialisasi spipJawaban 2.d.c sosialisasi spip
Jawaban 2.d.c sosialisasi spip
Imam Pirdaus
 
2 srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar t.a. 2018
2  srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar  t.a. 20182  srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar  t.a. 2018
2 srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar t.a. 2018
Imam Pirdaus
 
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbsJawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
Imam Pirdaus
 
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisiA sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
Imam Pirdaus
 
3. iku 2015 2019 revisi
3. iku 2015 2019 revisi3. iku 2015 2019 revisi
3. iku 2015 2019 revisi
Imam Pirdaus
 
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatanJawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
Imam Pirdaus
 
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentinganJawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
Imam Pirdaus
 
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
Imam Pirdaus
 

What's hot (16)

Sosialisasi uu-no-22-th-2009
Sosialisasi uu-no-22-th-2009Sosialisasi uu-no-22-th-2009
Sosialisasi uu-no-22-th-2009
 
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdamPengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
Pengumuman Seleksi penerimaan calon direktur pdam
 
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore KepulauanHasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
Hasil seleksi berkas calon Direktur PDAM Kota Tidore Kepulauan
 
Pengukuran kinerja pebruari 2018
Pengukuran kinerja pebruari 2018Pengukuran kinerja pebruari 2018
Pengukuran kinerja pebruari 2018
 
Jawaban2 180623063912
Jawaban2 180623063912Jawaban2 180623063912
Jawaban2 180623063912
 
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
Jawaban 1.b. pengendalian gratifikasi 2018
 
Aplikasi dan pengembangan sipanji
Aplikasi dan pengembangan sipanjiAplikasi dan pengembangan sipanji
Aplikasi dan pengembangan sipanji
 
Jawaban 2.d.c sosialisasi spip
Jawaban 2.d.c sosialisasi spipJawaban 2.d.c sosialisasi spip
Jawaban 2.d.c sosialisasi spip
 
2 srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar t.a. 2018
2  srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar  t.a. 20182  srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar  t.a. 2018
2 srt und. rapat evaluasi cap kinerja dan evaluasi gar t.a. 2018
 
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbsJawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
Jawaban 4.a.1 laporan rakernis wbs
 
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisiA sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
A sprin renstra jaksel 2015 2019 revisi
 
3. iku 2015 2019 revisi
3. iku 2015 2019 revisi3. iku 2015 2019 revisi
3. iku 2015 2019 revisi
 
Kesbangpol
KesbangpolKesbangpol
Kesbangpol
 
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatanJawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
Jawaban 2.b.b resiko tingkat jabatan
 
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentinganJawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
Jawaban 5.c.c.laporan benturan kepentingan
 
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
Jawaban 3.c laporan tindak lanjut monev tw i 2018
 

Recently uploaded

Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
DwiSuprianto2
 
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contohslip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
projecttomarss
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
DenniPratama2
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
adminguntur
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 

Recently uploaded (6)

Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
 
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contohslip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 

Pengumuman Lokasi & Jadwal Ujian Seleksi CPNS Formasi Khusus EKS THK II & Formasi Umum Pemerintah Kabupaten Samosir T.A 2018

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR SEKRETARIAT DAERAH Jalan Raya Rianiate Km. 5,5 Pangururan 22392 Sumut Telepon/Faks (0626) 20901 Website : www.samosirkab.go.id PENGUMUMAN Nomor: 800/806/BKD/X/2018 TENTANG LOKASI DAN JADWAL UJIAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL FORMASI KHUSUS EKS THK II DAN FORMASI UMUM PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2018 1. DENGAN INI DIUMUMKAN LOKASI DAN JADWAL UJIAN SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL FORMASI KHUSUS EKS THK II DAN FORMASI UMUM PEMERINTAH KABUPATEN SAMOSIR T.A. 2018 SEBAGAIMANA TERLAMPIR; 2. DIHARAPKAN BAGI PESERTA SELEKSI UJIAN AGAR MENGETAHUI LOKASI UJIAN MINIMAL 1 (SATU) HARI SEBELUM PESERTA HADIR UNTUK SELEKSI UJIAN; 3. JADWAL UJIAN SELEKSI SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA POIN 1 DI ATAS TIDAK DAPAT DIUBAH DENGAN ALASAN APAPUN OLEH PESERTA. 4. PESERTA TEST DIWAJIBKAN : A. MEMBAWA KARTU PESERTA UJIAN DAN KARTU TANDA PENDUDUK (KTP) ASLI; B. MEMBERIKAN SATU LEMBAR KARTU PESERTA UJIAN KEPADA PANITIA; C. MEMBAWA BALLPOINT TINTA HITAM; D. BERPAKAIAN KEMEJA PUTIH DENGAN CELANA PANJANG/ ROK WARNA HITAM DAN MEMAKAI SEPATU; E. HADIR DI LOKASI UJIAN 60 (ENAM PULUH) MENIT SEBELUM JADWAL UJIAN DIMULAI; F. MEMBACA TATA TERTIB PESERTA UJIAN. PESERTA TEST YANG TIDAK MEMENUHI KEWAJIBAN DI ATAS TIDAK DAPAT DIPERKENANKAN MENGIKUTI UJIAN SELEKSI. 5. DEMIKIAN DIUMUMKAN UNTUK DIKETAHUI DAN MENJADI PERHATIAN.