Materi Pembelajaran
1. PengantarStatistika & Probabilitas
• Perbedaan statistika deskriptif & inferensial.
• Konsep dasar probabilitas.
2. Statistika Deskriptif
• Ukuran pemusatan & penyebaran.
• Penyajian data (tabel, grafik, histogram).
3. Probabilitas Dasar
• Ruang sampel & kejadian.
• Probabilitas bersyarat, independensi.
4. Distribusi Probabilitas
• Binomial, Poisson.
• Normal, t, chi-square, F.
5. Statistika Inferensial Dasar
• Sampling & distribusi sampling.
• Estimasi & interval kepercayaan.
6.
Materi Pembelajaran
6. UjiHipotesis Parametrik
• Uji T.
• ANOVA.
7. Analisis Hubungan Antar Variabel
• Korelasi.
• Regresi & asumsi regresi.
8. Analisis Lanjutan
• Time Series & Forecasting.
• Uji validitas & reliabilitas.
9. Aplikasi dalam Manajemen Konstruksi
• Quality control material.
• Analisis risiko proyek.
• Forecasting biaya & durasi.
7.
Statistika
• Sudjana (2005)statistika adalah pengetahuan yang berhubungan dengan
cara-cara pengumpulan data, pengolahan atau penganalisisannya dan
penarikan kesimpulan berdasarkan kumpulan data dan penganalisisan
yang dilakukan.
• Menurut DR. Boediono (2014) statistika adalah pengetahuan yang
berkaitan dengan metode, teknik atau cara untuk mengumpulkan data,
mengolah data, menyajikan data, menganalisis data dan menarik
kesimpulan atau menginterpretasikan data.
8.
Statistika
Pada prinsipnya ilmustatistic bisa diartikan sebagai sebuah kegiatan untuk:
• Mengumpulkan data
• Meringkas/menyajikan data
• Menganalisis data dengan metode tertentu
• Mengintepretasi hasil analisis tersebut
9.
Implementasi Statistika
1. PerencanaanProyek
Menghitung rata-rata durasi pekerjaan struktur lantai dari beberapa proyek sebelumnya.
2. Estimasi Biaya dan Anggaran
Menggunakan data historis biaya material & tenaga kerja → dibuat distribusi harga.
3. Pengendalian Mutu (Quality Control)
Membantu memastikan mutu material sesuai standar.
4. Manajemen Risiko
Probabilitas keterlambatan, kecelakaan kerja, atau pembengkakan biaya dihitung dengan data
historis.
10.
Implementasi Statistika
5. ProduktivitasTenaga Kerja
Rata-rata produktivitas, variasi, dan faktor yang memengaruhi.
6. Jadwal Proyek
Data keterlambatan aktivitas dianalisis → membantu evaluasi ketepatan durasi pekerjaan.
7. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Analisis data kecelakaan kerja (jenis, waktu, penyebab) → pola frekuensi bisa membantu
pencegahan.
8. Evaluasi Kinerja Proyek
Membandingkan data realisasi dengan rencana (biaya, waktu, mutu).
12.
Probabilitas
Probabilitas merupakan besarnyakesempatan (kemungkinan) suatu
peristiwa akan terjadi. Besarnya kesempatan dapat ditulis dalam bentuk
bilangan decimal, pecahan atau persen.
Dengan demikian, kita dapat menentukan probabilitas terjadinya hujan,
munculnya muka 1 pada percobaan pelemparan dadu, probabilitas
munculnya kartu AS pada penarikan kartu dari sekelompok kartu Bridge dan
seterusnya
• Data yangSudah Diolah dengan Statistika
• Rata-rata (Mean): 5.25 jam
• Median: 5.25 jam
• Standar deviasi: ±0.75 jam
• Range: min = 4.0 jam, max = 6.5 jam
• Distribusi frekuensi:
• 4.0–4.9 jam → 3 kolom
• 5.0–5.9 jam → 4 kolom
• 6.0–6.9 jam → 3 kolom
• Visualisasi (Histogram atau Boxplot): memperlihatkan sebaran data, apakah ada
outlier.
• Interpretasi:
• Rata-rata waktu pengecoran satu kolom = 5.25 jam.
• 80% pekerjaan selesai antara 4–6 jam.
• Ada potensi outlier pada durasi 6.5 jam (K6) → mungkin karena gangguan pompa beton.
16.
Tugas
Pola Konsumsi Kopi/Teh& Kelelahan
Data (survey 3 kali/minggu):
• Jumlah gelas kopi/teh per hari.
• Tingkat kelelahan saat kuliah (skala 1–5).
• Rata-rata jam tidur.