SlideShare a Scribd company logo
PEMROGRAMAN
MINGGU 1 – PART 1
Biner Sebagai Bahasa Komputer
• Biner adalah sistem bilangan basis-2
yang ditemukan oleh Gottfried Leibniz
yang terdiri dari dua angka atau digit
yaitu: 0 dan 1.
• Biner digunakan sebagai bahasa mesin
yang merupakan satu-satunya bahasa
yang dapat dimengerti komputer untuk
memproses atau mengeksekusi suatu
instruksi.
Mengapa Biner???
1. Komputer tidak memahami bahasa atau angka dengan cara
yang sama seperti manusia. Yang benar-benar tersedia untuk
digunakan hanyalah sakelar dan sinyal listrik, baik hidup atau
mati.
2. Untuk mengkodekan instruksi atau menyimpan nilai
menggunakan sakelar ini, maka sistem biner adalah pilihan
yang paling sesuai.
3. Transistor bertindak sebagai sakelar elektronik pada
komputer.
Apa itu Komputer Program??
Cara Kerja Program
Storage
RAM
CPU
laporan.docx
Bahasa Pemrograman
• Bahasa pemrograman adalah bahasa komputer yang digunakan oleh
programmer (pengembang) untuk berkomunikasi dengan komputer.
Ini adalah satu set instruksi yang ditulis dalam bahasa tertentu untuk
melakukan tugas komputasi.
• Setiap jenis bahasa pemrograman memiliki kumpulan keyword yang
unik dan sintaks khusus untuk mengatur instruksi suatu program.
Klasifikasi Bahasa Pemrograman
LOW LEVEL
LANGUAGE
HIGH LEVEL
LANGUAGE
Low Level Language
• Bahasa pemrograman yang menyediakan sedikit atau bahkan
tidak memiliki abstraksi dari instruksi komputer.
• Perintah atau fungsi secara struktural mirip dengan instruksi
prosesor.
• Performa sangat cepat. Namun pembuatan program sangat
kompleks dan lama
Bahasa Mesin
• Bahasa mesin adalah
bahasa tingkat rendah
yang terdiri dari bilangan
biner atau bit yang dapat
dipahami oleh komputer.
• Bahasa mesin biasanya
dituliskan dalam bentuk
hexadesimal agar sedikit
lebih mudah dibaca.
Program Fibonacci
Bahasa assembly
Bahasa assembly adalah bahasa
pemrograman tingkat rendah
untuk komputer yang dapat
diprogram secara khusus untuk
arsitektur komputer tertentu
Program Fibonacci
Bahasa C
• Secara relatif merupakan bahasa
pada kategori Low Level Language
• Induk dari Beberapa bahasa
pemrograman seperti C++, C#,
Python, PHP, dll
• Memungkinkan untuk melakukan
pengalamatan memori secara
langsung
Program Fibonacci
High Level Language
• Bahasa yang paling mendekati
dengan bahasa manusia.
• Membuat pemrograman lebih
mudah, cepat, dan nyaman.
• Fokus pada kegunaan daripada
efisiensi program yang optimal.
Python:
print(“hello world!”)
Fibonacci
di Python
Generasi Bahasa Pemrograman
1. Generasi pertama: Bahasa Mesin
2. Generasi kedua: Bahasa Assembly
3. Generasi ketiga: C, C++, Java, JavaScript, Visual Basic.
4. Generasi keempat: Perl, PHP, Python, Ruby, SQL.
5. Generasi kelima: Mercury, OPS5, and Prolog.
Language Processors
Assembler
Compiler
Interpreter
Language processors adalah
sistem penerjemah khusus
yang digunakan untuk
mengubah program dalam
bentuk source code menjadi
kode mesin atau yang bisa
disebut kode objek
Assembler
Assembler digunakan untuk menerjemahkan program yang ditulis
dalam bahasa Assembly ke dalam kode mesin. Source code merupakan
input dari assembler yang berisi instruksi-instruksi dalam bahasa
assembly.
Source
Code
Assembler
Bahasa
Mesin
Compiler
• Perangkat lunak yang digunakan
untuk mengubah source code /
kode pemrograman menjadi
bahasa mesin agar dapat
dimengerti dan dijalankan oleh
komputer.
• Penerapan dapat ditemukan di
bahasa C, C++, Go, dll
Source
Code
Compiler
Kode
Mesin
Output
Interpreter
• Interpreter adalah perangkat
lunak yang digunakan untuk
menerjemahkan source code
menjadi bahasa mesin dan
mengeksekusi instruksi program
secara langsung baris demi baris
atau statement demi statement.
• Penerapan dapat ditemukan di
bahasa Python, PHP, Ruby, Perl,
dll
Source
code
Interpreter Output
Perbedaan Utama
• Compiler mengambil seluruh program sedangkan Interpreter
mengambil kode secara baris per baris.
• Compiler mengubah kode yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke
dalam kode mesin sekaligus sebelum program dapat dieksekusi,
sedangkan Interpreter mengubah setiap kode program satu per satu
menjadi kode mesin selama program dijalankan.
• Secara umum, kode yang dikompilasi cenderung berjalan lebih cepat.
• Compiler menampilkan semua error setelah kompilasi, sedangkan
Interpreter menampilkan kesalahan setiap baris satu per satu.
Jenis-jenis Bahasa Pemrograman
Sumber:
https://www.techrepublic.com/arti
cle/the-best-programming-
languages-to-learn-in-2022/
StackOverflow
Developer Survey
2022
Sumber:
https://www.fullstackacademy.com
/blog/nine-best-programming-
languages-to-learn
Python
• High Level Language
• Menggunakan Interpreter
• Bahasa pemrograman yang mudah dipelajari
• Free dan Open Source
• Mendukung paradigma pemrograman baik
struktural, fungsional, dan orientasi objek
• Bertipe data dinamis
Sejarah Python
Diimplementasikan oleh Guido Van Rossum pada 1989
Cara Kerja
Python
Sumber: https://www.scaler.com/topics/python/what-is-python-programming/

More Related Content

Similar to Pengantar Bahasa Pemgrograman.pptx

Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Listyowatik (Yanie)
 
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesor
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesorBahasa pemrograman sistem mikroprosesor
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesor
Yuli Ermawati
 
Bahasa assembly
Bahasa assemblyBahasa assembly
Pengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma KomputerPengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma Komputer
Salman's Education Center
 
Tekom part 1
Tekom part 1Tekom part 1
Tekom part 1
Rudi Sugara
 
Definisi Algoritma
Definisi AlgoritmaDefinisi Algoritma
Definisi Algoritma
Barmed Studio
 
BAHASA PEMROGRAMAN POPULER
BAHASA PEMROGRAMAN POPULERBAHASA PEMROGRAMAN POPULER
BAHASA PEMROGRAMAN POPULER
DeptP3M
 
Pemrogaman dasar
Pemrogaman dasarPemrogaman dasar
Pemrogaman dasar
Indrakurniawanstar
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerMateri Kuliah Online
 
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1adhifatra agussalim
 
01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)
adi yusuf
 
C basic
C basicC basic
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
Bambang Karyadi
 
Pendahuluan
PendahuluanPendahuluan
Pendahuluan
Script Elkin
 
Proposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesiaProposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesia
nurulqom
 
1. pendahuluan kompilasi
1. pendahuluan kompilasi1. pendahuluan kompilasi
1. pendahuluan kompilasiyuster92
 
5.software komputer
5.software komputer5.software komputer
5.software komputer
Aripinor
 
Konsep dasar perangkat lunak kompress
Konsep dasar perangkat lunak kompressKonsep dasar perangkat lunak kompress
Konsep dasar perangkat lunak kompressfajrin_ilham
 

Similar to Pengantar Bahasa Pemgrograman.pptx (20)

Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
 
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesor
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesorBahasa pemrograman sistem mikroprosesor
Bahasa pemrograman sistem mikroprosesor
 
Bahasa assembly
Bahasa assemblyBahasa assembly
Bahasa assembly
 
Pengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma KomputerPengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma Komputer
 
Tekom part 1
Tekom part 1Tekom part 1
Tekom part 1
 
Definisi Algoritma
Definisi AlgoritmaDefinisi Algoritma
Definisi Algoritma
 
Chapter 5
Chapter 5Chapter 5
Chapter 5
 
BAHASA PEMROGRAMAN POPULER
BAHASA PEMROGRAMAN POPULERBAHASA PEMROGRAMAN POPULER
BAHASA PEMROGRAMAN POPULER
 
Pemrogaman dasar
Pemrogaman dasarPemrogaman dasar
Pemrogaman dasar
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
 
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
 
01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)
 
Bahasa c
Bahasa cBahasa c
Bahasa c
 
C basic
C basicC basic
C basic
 
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
 
Pendahuluan
PendahuluanPendahuluan
Pendahuluan
 
Proposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesiaProposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesia
 
1. pendahuluan kompilasi
1. pendahuluan kompilasi1. pendahuluan kompilasi
1. pendahuluan kompilasi
 
5.software komputer
5.software komputer5.software komputer
5.software komputer
 
Konsep dasar perangkat lunak kompress
Konsep dasar perangkat lunak kompressKonsep dasar perangkat lunak kompress
Konsep dasar perangkat lunak kompress
 

Recently uploaded

materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 

Recently uploaded (20)

materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 

Pengantar Bahasa Pemgrograman.pptx

  • 2. Biner Sebagai Bahasa Komputer • Biner adalah sistem bilangan basis-2 yang ditemukan oleh Gottfried Leibniz yang terdiri dari dua angka atau digit yaitu: 0 dan 1. • Biner digunakan sebagai bahasa mesin yang merupakan satu-satunya bahasa yang dapat dimengerti komputer untuk memproses atau mengeksekusi suatu instruksi.
  • 3. Mengapa Biner??? 1. Komputer tidak memahami bahasa atau angka dengan cara yang sama seperti manusia. Yang benar-benar tersedia untuk digunakan hanyalah sakelar dan sinyal listrik, baik hidup atau mati. 2. Untuk mengkodekan instruksi atau menyimpan nilai menggunakan sakelar ini, maka sistem biner adalah pilihan yang paling sesuai. 3. Transistor bertindak sebagai sakelar elektronik pada komputer.
  • 4. Apa itu Komputer Program??
  • 6. Bahasa Pemrograman • Bahasa pemrograman adalah bahasa komputer yang digunakan oleh programmer (pengembang) untuk berkomunikasi dengan komputer. Ini adalah satu set instruksi yang ditulis dalam bahasa tertentu untuk melakukan tugas komputasi. • Setiap jenis bahasa pemrograman memiliki kumpulan keyword yang unik dan sintaks khusus untuk mengatur instruksi suatu program.
  • 7. Klasifikasi Bahasa Pemrograman LOW LEVEL LANGUAGE HIGH LEVEL LANGUAGE
  • 8. Low Level Language • Bahasa pemrograman yang menyediakan sedikit atau bahkan tidak memiliki abstraksi dari instruksi komputer. • Perintah atau fungsi secara struktural mirip dengan instruksi prosesor. • Performa sangat cepat. Namun pembuatan program sangat kompleks dan lama
  • 9. Bahasa Mesin • Bahasa mesin adalah bahasa tingkat rendah yang terdiri dari bilangan biner atau bit yang dapat dipahami oleh komputer. • Bahasa mesin biasanya dituliskan dalam bentuk hexadesimal agar sedikit lebih mudah dibaca. Program Fibonacci
  • 10. Bahasa assembly Bahasa assembly adalah bahasa pemrograman tingkat rendah untuk komputer yang dapat diprogram secara khusus untuk arsitektur komputer tertentu Program Fibonacci
  • 11. Bahasa C • Secara relatif merupakan bahasa pada kategori Low Level Language • Induk dari Beberapa bahasa pemrograman seperti C++, C#, Python, PHP, dll • Memungkinkan untuk melakukan pengalamatan memori secara langsung Program Fibonacci
  • 12. High Level Language • Bahasa yang paling mendekati dengan bahasa manusia. • Membuat pemrograman lebih mudah, cepat, dan nyaman. • Fokus pada kegunaan daripada efisiensi program yang optimal. Python: print(“hello world!”)
  • 14. Generasi Bahasa Pemrograman 1. Generasi pertama: Bahasa Mesin 2. Generasi kedua: Bahasa Assembly 3. Generasi ketiga: C, C++, Java, JavaScript, Visual Basic. 4. Generasi keempat: Perl, PHP, Python, Ruby, SQL. 5. Generasi kelima: Mercury, OPS5, and Prolog.
  • 15. Language Processors Assembler Compiler Interpreter Language processors adalah sistem penerjemah khusus yang digunakan untuk mengubah program dalam bentuk source code menjadi kode mesin atau yang bisa disebut kode objek
  • 16. Assembler Assembler digunakan untuk menerjemahkan program yang ditulis dalam bahasa Assembly ke dalam kode mesin. Source code merupakan input dari assembler yang berisi instruksi-instruksi dalam bahasa assembly. Source Code Assembler Bahasa Mesin
  • 17. Compiler • Perangkat lunak yang digunakan untuk mengubah source code / kode pemrograman menjadi bahasa mesin agar dapat dimengerti dan dijalankan oleh komputer. • Penerapan dapat ditemukan di bahasa C, C++, Go, dll Source Code Compiler Kode Mesin Output
  • 18. Interpreter • Interpreter adalah perangkat lunak yang digunakan untuk menerjemahkan source code menjadi bahasa mesin dan mengeksekusi instruksi program secara langsung baris demi baris atau statement demi statement. • Penerapan dapat ditemukan di bahasa Python, PHP, Ruby, Perl, dll Source code Interpreter Output
  • 19. Perbedaan Utama • Compiler mengambil seluruh program sedangkan Interpreter mengambil kode secara baris per baris. • Compiler mengubah kode yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke dalam kode mesin sekaligus sebelum program dapat dieksekusi, sedangkan Interpreter mengubah setiap kode program satu per satu menjadi kode mesin selama program dijalankan. • Secara umum, kode yang dikompilasi cenderung berjalan lebih cepat. • Compiler menampilkan semua error setelah kompilasi, sedangkan Interpreter menampilkan kesalahan setiap baris satu per satu.
  • 23. Python • High Level Language • Menggunakan Interpreter • Bahasa pemrograman yang mudah dipelajari • Free dan Open Source • Mendukung paradigma pemrograman baik struktural, fungsional, dan orientasi objek • Bertipe data dinamis
  • 24. Sejarah Python Diimplementasikan oleh Guido Van Rossum pada 1989