SlideShare a Scribd company logo
pemrograman dasar. Infografik Pemrograman
Dasar
#1 Pemrograman dasar
Pemrograman merupakan suatu proses yang meliputi menulis, testing, memperbaiki, dan
memaintenace (memelihara) perintah-perintah (kode/ script) sebuah program komputer.
Contohnya begini !
SMADAV merupakan sebuah program komputer antivirus buatan Indonesia yang cukup
keren dikelasnya. Apakah program SMADAV bisa langsung selesai hanya dalam hitungan
jam ? Tidak mungkin.
Pasti ada sebuah proses yang dilalui oleh programmer (pembuat program) untuk membuat
aplikasi sesempurna SMADAV.
Sesuai dengan pengertian diatas maka proses pemrograman yang akan dilalui yaitu :
 Programmer menulis kode-kode program menggunakan bahasa pemrograman tertentu
 Setelah kode-kode selesai ditulis, programmer akan melakukan rilis (biasanya ada
versi program alfa, beta, dan stable) dan testing.
 Lalu programmer akan mencari apakah ada kesalahan (debug) pada program yang
sudah dirisil
 jika ditemukan debug, programmer akan mencari dimana letak kesalahan kemudian
memperbaikinya
 Tahap selanjutnya programmer akan merilis program dengan versi yang lebih baru.
Lalu akan dilakukan pemeliharaan secara berkala.
Tidak ada program komputer yang sempurna. Programmer akan selalu melakukan update
terhadap programmnya sesuai dengan kebutuhan user dan perkembangan teknologi yang
baru.
#2 Konsep Dasar Pemrograman
Konsep dasar pemrograman komputer yaitu Input, proses, dan output.
 Input merupakan proses memasukan data ke dalam komputer menggunakan
perangkat input (mouse, keyboard atau lainnya)
 Setelah data di inputkan maka akan diproses menggunakan perangkat procesing yang
biasanya terdiri dari : menghitung, membandingkan, mengurutkan,
mengkelompokkan, dan mencari perangkat penyimpanan (storage).
 Data yang sudah diproses akan ditampilkan berupa informasi melalui perangkat
output (speaker, monitor, atau lainnya).
Namun kini konsep tersebut dikembangkan lagi menjadi Oiginating > Input > Proses >
Output > Distribution.
 Originating yaitu pengumpulan data yang biasanya berupa pencatatan data sebelum
proses input.
 Sedangkan distribution adalah proses menyebarkan informasi kepada pihak-pihak
tertentu.
 Ada satu lagi komponen penting yaitu Storage.
 Storage adalah tahapan yang merekam hasil pengolahan data. Dan nantinya
digunakan untuk proses input selanjutnya.
Konsep
Pemrograman
#3 Bahasa Pemrograman
Bahasa pemrograman digunakan untuk membuat sebuah program komputer yang terdiri
dari kumpulan kode-kode (sintaks) yang digunakan untuk mengerjakan proses tertentu pada
komputer.
Bahasa pemrograman memiliki tugas untuk menghubungkan pengguna dengan mesin
komputer karena dia bisa menerjemahkan perintah yang dimengerti oleh komputer. Kita klik
save maka data akan tersimpan. Kita klik play maka music akan diputar. itulah bagian dari
mengerjakan perintah pada bahasa pemrograman.
Ini Gambaran sederhana komputer dan intruksi program !
Komputer dan Intruksi Program
#4 Kategori Bahasa pemrograman
Berdasarkan tingkatannya bahasa pemrograman komputer dibedakan menjadi 2 yaitu Bahasa
tingkat rendah dan bahasa tingkat tinggi.
1. Bahasa Tingkat Rendah : yaitu bahasa pemrograman yang hanya dimengerti oleh
mesin. Bahasa ini dikerjakan langsung oleh mesin. Contohnya yaitu bahasa standar
rakitan atau biasa kita kenal dengan assembler.
2. Bahasa tingkat tinggi : Bahasa ini sudah mendekati bahasa manusia. Artinya
pengguna sudah dapat memahami bahasa ini. Mesin membutuhkan compiler untuk
mengerjakan perintah. PHP, java, C++, Pascal dan masih banyak lainnya merupakan
contoh dari bahasa tingkat tinggi.
#5 Jenis Bahasa Pemrograman
Ada puluhan jenis bahasa pemrograman yang digunakan diseluruh dunia. Setiap bahasa
pemrograman pastinya memiliki keunggulan dan kekurangannya masing-masing.
Popularitas disetiap Negara juga berbeda-beda.
Jika di Indonesia bahasa pemrograman A booming belum tentu jika di negara lain.
Baru-baru ini stackoverflow yaitu situs untuk tanya jawab tentang masalah teknis
pemrograman merilis survey bahasa pemrograman apa saja yang popular pada tahun 2018.
Silahkan melihatnya pada situs resmi stackoverflow.
Mulailah belajar pemrograman dasar dengan satu bahasa pemrograman.
Saya dulu memulai belajar pemrograman dasar menggunakan bahasa java. Mengapa java ?
Karena dosen mata kuliah pemrograman dasar memilih java. Jadi ya mengikuti saja.
Setelah java baru belajar bahasa pemrograman PHP. Namun sebelum keduanya dipelajari
yang lebih awal yaitu belajar HTML dan CSS.
Beberapa bahasa pemrograman yang sering digunakan untuk belajar pemrograman dasar
yaitu :
– Java
Logo Bahasa Pemrograman Java
Java merupakan Salah satu bahasa pemrograman yang paling popular. Dikarenakan bisa
dijalankan disemua platform dan OS yang berbeda-beda.
Aplikasi android kebanyakan dikembangkan menggunakan bahasa java.
Walaupun google telah resmi mendukung c++ dan baru-baru ini kotlin tetap saja java jadi
primadona. Ini dikarenakan library java cukup lengkap sehingga memudahkan programmer.
– Pascal
Pascal memang tidak terkenal bahkan sampai sekarang saya belum pernah melihat lowongan
pekerjaan yang membutuhkan programmer pascal.
Apakah bahasa pemrograman pascal ini jelek ?
Pascal cukup bagus dan mumpuni dikelasnya. Hanya saja mereka dukungan industry dan
minimnya marketing mengakibatkan pascal tidak begitu populer.
Disekolah ataupun dikampus pascal masih banyak digunakan. Bukan tanpa alasan. Melainkan
karena jika ingin mempelajari algoritma dan pemrograman dasar komputer pascal ini sangat
cocok untuk dipelajari.
Lalu setelah paham dasar-dasar dipascal bisa dilanjutkan untuk belajar java, c++, php, dan
bahasa pemrograman lainnya.
– C++
Icon Bahasa Pemrograman C++
C++ merupakan bahasa pemrograman yang berorientasi objek. Bahasa pemrograman ini
adalah pengembangan dari bahasa pemrograman C. Bahkan memiliki penulisan sintaks yang
hampir mirip. Namun tetap sja keduanya memiliki perbedaan untuk menyelesaikan sebuah
masalah dalam pemrograman komputer.
– PHP
Icon Bahasa Pemrograman PHP
Php yaitu salah satu bahasa pemrograman berbasis web dan cukup banyak penggunanya.
Jika html dan css hanya berfokus pada tampilan sebuah aplikasi web saja. maka php inilah
yang menghidupkan fungsi-fungsi dari tampilan yang sudah dibuat menggunakan html dan
css.
Memberikan perintah pada tombol, menginputkan isian, dan lainnya itu bisa dikerjakan oleh
bahasa pemrograman php.
di Indonesia sendiri komunitas PHP Indonesia khususnya grup facebook cukup banyak dan
aktif anggotanya. Silahkan cek sendiri Grup Facebook PHP Indonesia.
#6 Perancangan Program
Beberapa hal yang harus dilakukan programmer untuk merancang program agar lebih terarah
yaitu pembuatan algoritma dan flowchart (diagram alir).
Algoritma yaitu penjabaran langkah-langkah yang akan dikerjakan oleh program komputer
yang akan dirancang menggunakan bentuk kalimat-kalimat sederhana.
sudah paham Algoritma ? Begini simpelnya.
Algoritma Mencari Materi Pemrograman Dasar
1. buka browser
2. ketik di kolom pencarian
3. pemrograman dasar
4. akan ditampilkan hasil pencarian berupa artikel atau lainnya
5. user membuka salah satu list yang ditampilkan
6. user mendapatkan materi pemrograman dasar
Komputer itu bagian dari matematika. Dan matematika akan selalu berhubungan dengan
logika. Algoritma itu langkah-langkah yang sistematis dan logis.
Algoritma disusun dalam bentuk kalimat. Sedangkan flowchart disusun menggunakan blok-
blok gambar (grafis)
Supaya lebih paham silahkan baca artikel 21 contoh algoritma dan flowchart.
Ada yang bilang proses tersebut tidak harus dilakukan. Tapi saya sarankan lebih baik
membuat algoritma dan flowchart sebelum merancang program. Walaupun hanya oret-oretan
belaka.
#7 Software Pendukung
Untuk membuat program aplikasi dekstop, web, ataupun android kita membutuhkan software
pendukung. Salah satunya adalah IDE.
IDE ( Integrated Development Environment ) merupakan software aplikasi biasanya berbasis
GUI yang digunakan sebagai tempat menuliskan setiap baris-baris kode bahasa
pemrograman. Di IDE ini juga kita bisa menjalankan (Running ) program aplikasi yang sudah
dibuat.
Hampir semua IDE kini sudah modern yang memiliki beberapa feature :
 Editor Kode (Code Editor)
 Debugger
 Intelegent Code Completion
 Build Automation
Beberapa contoh IDE yaitu :
 Android Studio : merupakan IDE yang digunakan untuk membuat aplikasi android.
Android studio dilengkapi dengan code editor, intelegent code completion, emulator
android dan banyak lainnya.
 Atom, Visual Code, Sublime Text, Netbeans : digunakan untuk mengembangkan
aplikasi web. Dimana di IDE tersebut kita bisa menulis atau mengedit HTML, CSS,
PHP, javascript dan lain sebagainya.
 Xcode : merupakan IDE yang digunakan untuk mengembangkan aplikasi mobile
untuk IOS.
# Kesimpulan
Pemrograman dasar itu penting dipelajari khususnya mahasiswa jurusan sistem informasi dan
teknik informatika karena pemrograman dasar merupakan pondasi awal untuk bisa membuat
program aplikasi. Prospek pekerjaan lulusan sistem informasi dan teknik informatika juga
sangat bagus karena kemajuan teknologi akan semakin pesat dimasa depan.

More Related Content

What's hot

Generasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptGenerasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptgea prima
 
Compiler dan Interpreter
Compiler dan InterpreterCompiler dan Interpreter
Compiler dan Interpreter
Mukti Pasta
 
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrograman
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrogramanSejarah dan perkembangan bahasa pemrograman
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrogramanMRRidlo
 
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1adhifatra agussalim
 
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Listyowatik (Yanie)
 
Bahasa pemrograman
Bahasa pemrogramanBahasa pemrograman
Bahasa pemrograman
Helen Handa Mukti
 
Bab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi AlgoritmaBab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi Algoritmapakdemamo
 
Pemrograman dan bahasa program
Pemrograman dan bahasa programPemrograman dan bahasa program
Pemrograman dan bahasa program
Muhammad Fahmi
 
Tm teknik kompilasi juni 2013
Tm   teknik kompilasi juni 2013Tm   teknik kompilasi juni 2013
Tm teknik kompilasi juni 2013Ratzman III
 
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
Bambang Karyadi
 
Pengantar algoritma dan pemrograman
Pengantar algoritma dan pemrogramanPengantar algoritma dan pemrograman
Pengantar algoritma dan pemrograman
MAFauzan
 
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesorModul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Beny Abd
 
Logika algoritma dan pemograman
Logika algoritma dan pemogramanLogika algoritma dan pemograman
Logika algoritma dan pemograman
diran rahmat
 
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman IIModul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
syahril17
 
Bahan ajar-dasar-pemrograman
Bahan ajar-dasar-pemrogramanBahan ajar-dasar-pemrograman
Bahan ajar-dasar-pemrograman
Andri Yanto
 
Pemrograman dasar
Pemrograman dasarPemrograman dasar
Java netbeans
Java netbeansJava netbeans
Java netbeans
Muh Randy Mallombasi
 
Tekom part 1
Tekom part 1Tekom part 1
Tekom part 1
Rudi Sugara
 
Bahasa pemograman
Bahasa pemogramanBahasa pemograman
Bahasa pemogramanankg44
 

What's hot (20)

Generasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptGenerasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.ppt
 
Compiler dan Interpreter
Compiler dan InterpreterCompiler dan Interpreter
Compiler dan Interpreter
 
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrograman
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrogramanSejarah dan perkembangan bahasa pemrograman
Sejarah dan perkembangan bahasa pemrograman
 
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1Pendahuluan teknik kompilasi session 1
Pendahuluan teknik kompilasi session 1
 
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
 
Bahasa pemrograman
Bahasa pemrogramanBahasa pemrograman
Bahasa pemrograman
 
Bab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi AlgoritmaBab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi Algoritma
 
Pemrograman dan bahasa program
Pemrograman dan bahasa programPemrograman dan bahasa program
Pemrograman dan bahasa program
 
Tm teknik kompilasi juni 2013
Tm   teknik kompilasi juni 2013Tm   teknik kompilasi juni 2013
Tm teknik kompilasi juni 2013
 
Bahasa Pemrograman
Bahasa PemrogramanBahasa Pemrograman
Bahasa Pemrograman
 
Pengantar algoritma dan pemrograman
Pengantar algoritma dan pemrogramanPengantar algoritma dan pemrograman
Pengantar algoritma dan pemrograman
 
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesorModul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
 
Logika algoritma dan pemograman
Logika algoritma dan pemogramanLogika algoritma dan pemograman
Logika algoritma dan pemograman
 
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman IIModul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
Modul 1 Algoritma Dan Pemrograman II
 
Bahan ajar-dasar-pemrograman
Bahan ajar-dasar-pemrogramanBahan ajar-dasar-pemrograman
Bahan ajar-dasar-pemrograman
 
C/C++ programming
C/C++ programmingC/C++ programming
C/C++ programming
 
Pemrograman dasar
Pemrograman dasarPemrograman dasar
Pemrograman dasar
 
Java netbeans
Java netbeansJava netbeans
Java netbeans
 
Tekom part 1
Tekom part 1Tekom part 1
Tekom part 1
 
Bahasa pemograman
Bahasa pemogramanBahasa pemograman
Bahasa pemograman
 

Similar to Pemrograman dasar

Sekilas tentang c
Sekilas tentang cSekilas tentang c
Sekilas tentang c
Dyes Wirok
 
Bahasa pemograman
Bahasa pemogramanBahasa pemograman
Bahasa pemograman
Yusup Palsu
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerMateri Kuliah Online
 
Bab 1a Paradigma Bahasa Pemrograman
Bab 1a   Paradigma Bahasa PemrogramanBab 1a   Paradigma Bahasa Pemrograman
Bab 1a Paradigma Bahasa PemrogramanDimara Hakim
 
Definisi Algoritma
Definisi AlgoritmaDefinisi Algoritma
Definisi Algoritma
Barmed Studio
 
Proposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesiaProposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesia
nurulqom
 
pengenalan pemrograman komputer
pengenalan pemrograman komputerpengenalan pemrograman komputer
pengenalan pemrograman komputer
fajaralpindra
 
Bahasa sistem
Bahasa sistemBahasa sistem
Bahasa sistem
AudriKiki
 
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptxPengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
ngajiyanto .
 
Dasar2 pemrograman ali2
Dasar2 pemrograman ali2Dasar2 pemrograman ali2
Dasar2 pemrograman ali2
havient01
 
Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4
ricoadityaputra
 
1 pengenalanrpl
1 pengenalanrpl1 pengenalanrpl
1 pengenalanrplmamas12
 
P3
P3P3
Pengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma KomputerPengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma Komputer
Salman's Education Center
 
Artikel bahasa pemrograman
Artikel bahasa pemrogramanArtikel bahasa pemrograman
Artikel bahasa pemrograman
roy naldo
 
perangkat lunak
perangkat lunakperangkat lunak
perangkat lunak
JolAMV
 
01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)
adi yusuf
 
TD-666-01-teknik-pemrograman
TD-666-01-teknik-pemrogramanTD-666-01-teknik-pemrograman
TD-666-01-teknik-pemrograman
Tino Dwiantoro
 
Sistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunakSistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunak
damayantidamayanti4
 

Similar to Pemrograman dasar (20)

Sekilas tentang c
Sekilas tentang cSekilas tentang c
Sekilas tentang c
 
Bahasa pemograman
Bahasa pemogramanBahasa pemograman
Bahasa pemograman
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
 
Bab 1a Paradigma Bahasa Pemrograman
Bab 1a   Paradigma Bahasa PemrogramanBab 1a   Paradigma Bahasa Pemrograman
Bab 1a Paradigma Bahasa Pemrograman
 
Definisi Algoritma
Definisi AlgoritmaDefinisi Algoritma
Definisi Algoritma
 
Proposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesiaProposal bahasa indonesia
Proposal bahasa indonesia
 
pengenalan pemrograman komputer
pengenalan pemrograman komputerpengenalan pemrograman komputer
pengenalan pemrograman komputer
 
Bahasa sistem
Bahasa sistemBahasa sistem
Bahasa sistem
 
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptxPengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
Pengenalan_Materi-Paradigman_PBO-fix.pptx
 
Dasar2 pemrograman ali2
Dasar2 pemrograman ali2Dasar2 pemrograman ali2
Dasar2 pemrograman ali2
 
Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4Tugas rekweb 4
Tugas rekweb 4
 
1 pengenalanrpl
1 pengenalanrpl1 pengenalanrpl
1 pengenalanrpl
 
P3
P3P3
P3
 
Presentasi bab 4
Presentasi bab 4Presentasi bab 4
Presentasi bab 4
 
Pengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma KomputerPengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma Komputer
 
Artikel bahasa pemrograman
Artikel bahasa pemrogramanArtikel bahasa pemrograman
Artikel bahasa pemrograman
 
perangkat lunak
perangkat lunakperangkat lunak
perangkat lunak
 
01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)01 komponen dasar komputer (1)
01 komponen dasar komputer (1)
 
TD-666-01-teknik-pemrograman
TD-666-01-teknik-pemrogramanTD-666-01-teknik-pemrograman
TD-666-01-teknik-pemrograman
 
Sistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunakSistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunak
 

Recently uploaded

Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 

Recently uploaded (20)

Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 

Pemrograman dasar

  • 1. pemrograman dasar. Infografik Pemrograman Dasar #1 Pemrograman dasar Pemrograman merupakan suatu proses yang meliputi menulis, testing, memperbaiki, dan memaintenace (memelihara) perintah-perintah (kode/ script) sebuah program komputer. Contohnya begini !
  • 2. SMADAV merupakan sebuah program komputer antivirus buatan Indonesia yang cukup keren dikelasnya. Apakah program SMADAV bisa langsung selesai hanya dalam hitungan jam ? Tidak mungkin. Pasti ada sebuah proses yang dilalui oleh programmer (pembuat program) untuk membuat aplikasi sesempurna SMADAV. Sesuai dengan pengertian diatas maka proses pemrograman yang akan dilalui yaitu :  Programmer menulis kode-kode program menggunakan bahasa pemrograman tertentu  Setelah kode-kode selesai ditulis, programmer akan melakukan rilis (biasanya ada versi program alfa, beta, dan stable) dan testing.  Lalu programmer akan mencari apakah ada kesalahan (debug) pada program yang sudah dirisil  jika ditemukan debug, programmer akan mencari dimana letak kesalahan kemudian memperbaikinya  Tahap selanjutnya programmer akan merilis program dengan versi yang lebih baru. Lalu akan dilakukan pemeliharaan secara berkala. Tidak ada program komputer yang sempurna. Programmer akan selalu melakukan update terhadap programmnya sesuai dengan kebutuhan user dan perkembangan teknologi yang baru. #2 Konsep Dasar Pemrograman Konsep dasar pemrograman komputer yaitu Input, proses, dan output.  Input merupakan proses memasukan data ke dalam komputer menggunakan perangkat input (mouse, keyboard atau lainnya)  Setelah data di inputkan maka akan diproses menggunakan perangkat procesing yang biasanya terdiri dari : menghitung, membandingkan, mengurutkan, mengkelompokkan, dan mencari perangkat penyimpanan (storage).  Data yang sudah diproses akan ditampilkan berupa informasi melalui perangkat output (speaker, monitor, atau lainnya). Namun kini konsep tersebut dikembangkan lagi menjadi Oiginating > Input > Proses > Output > Distribution.  Originating yaitu pengumpulan data yang biasanya berupa pencatatan data sebelum proses input.  Sedangkan distribution adalah proses menyebarkan informasi kepada pihak-pihak tertentu.  Ada satu lagi komponen penting yaitu Storage.  Storage adalah tahapan yang merekam hasil pengolahan data. Dan nantinya digunakan untuk proses input selanjutnya.
  • 3. Konsep Pemrograman #3 Bahasa Pemrograman Bahasa pemrograman digunakan untuk membuat sebuah program komputer yang terdiri dari kumpulan kode-kode (sintaks) yang digunakan untuk mengerjakan proses tertentu pada komputer. Bahasa pemrograman memiliki tugas untuk menghubungkan pengguna dengan mesin komputer karena dia bisa menerjemahkan perintah yang dimengerti oleh komputer. Kita klik save maka data akan tersimpan. Kita klik play maka music akan diputar. itulah bagian dari mengerjakan perintah pada bahasa pemrograman. Ini Gambaran sederhana komputer dan intruksi program ! Komputer dan Intruksi Program
  • 4. #4 Kategori Bahasa pemrograman Berdasarkan tingkatannya bahasa pemrograman komputer dibedakan menjadi 2 yaitu Bahasa tingkat rendah dan bahasa tingkat tinggi. 1. Bahasa Tingkat Rendah : yaitu bahasa pemrograman yang hanya dimengerti oleh mesin. Bahasa ini dikerjakan langsung oleh mesin. Contohnya yaitu bahasa standar rakitan atau biasa kita kenal dengan assembler. 2. Bahasa tingkat tinggi : Bahasa ini sudah mendekati bahasa manusia. Artinya pengguna sudah dapat memahami bahasa ini. Mesin membutuhkan compiler untuk mengerjakan perintah. PHP, java, C++, Pascal dan masih banyak lainnya merupakan contoh dari bahasa tingkat tinggi. #5 Jenis Bahasa Pemrograman Ada puluhan jenis bahasa pemrograman yang digunakan diseluruh dunia. Setiap bahasa pemrograman pastinya memiliki keunggulan dan kekurangannya masing-masing. Popularitas disetiap Negara juga berbeda-beda. Jika di Indonesia bahasa pemrograman A booming belum tentu jika di negara lain. Baru-baru ini stackoverflow yaitu situs untuk tanya jawab tentang masalah teknis pemrograman merilis survey bahasa pemrograman apa saja yang popular pada tahun 2018. Silahkan melihatnya pada situs resmi stackoverflow. Mulailah belajar pemrograman dasar dengan satu bahasa pemrograman. Saya dulu memulai belajar pemrograman dasar menggunakan bahasa java. Mengapa java ? Karena dosen mata kuliah pemrograman dasar memilih java. Jadi ya mengikuti saja. Setelah java baru belajar bahasa pemrograman PHP. Namun sebelum keduanya dipelajari yang lebih awal yaitu belajar HTML dan CSS. Beberapa bahasa pemrograman yang sering digunakan untuk belajar pemrograman dasar yaitu : – Java
  • 5. Logo Bahasa Pemrograman Java Java merupakan Salah satu bahasa pemrograman yang paling popular. Dikarenakan bisa dijalankan disemua platform dan OS yang berbeda-beda. Aplikasi android kebanyakan dikembangkan menggunakan bahasa java. Walaupun google telah resmi mendukung c++ dan baru-baru ini kotlin tetap saja java jadi primadona. Ini dikarenakan library java cukup lengkap sehingga memudahkan programmer. – Pascal Pascal memang tidak terkenal bahkan sampai sekarang saya belum pernah melihat lowongan pekerjaan yang membutuhkan programmer pascal. Apakah bahasa pemrograman pascal ini jelek ? Pascal cukup bagus dan mumpuni dikelasnya. Hanya saja mereka dukungan industry dan minimnya marketing mengakibatkan pascal tidak begitu populer. Disekolah ataupun dikampus pascal masih banyak digunakan. Bukan tanpa alasan. Melainkan karena jika ingin mempelajari algoritma dan pemrograman dasar komputer pascal ini sangat cocok untuk dipelajari. Lalu setelah paham dasar-dasar dipascal bisa dilanjutkan untuk belajar java, c++, php, dan bahasa pemrograman lainnya. – C++
  • 6. Icon Bahasa Pemrograman C++ C++ merupakan bahasa pemrograman yang berorientasi objek. Bahasa pemrograman ini adalah pengembangan dari bahasa pemrograman C. Bahkan memiliki penulisan sintaks yang hampir mirip. Namun tetap sja keduanya memiliki perbedaan untuk menyelesaikan sebuah masalah dalam pemrograman komputer. – PHP Icon Bahasa Pemrograman PHP Php yaitu salah satu bahasa pemrograman berbasis web dan cukup banyak penggunanya. Jika html dan css hanya berfokus pada tampilan sebuah aplikasi web saja. maka php inilah yang menghidupkan fungsi-fungsi dari tampilan yang sudah dibuat menggunakan html dan css. Memberikan perintah pada tombol, menginputkan isian, dan lainnya itu bisa dikerjakan oleh bahasa pemrograman php. di Indonesia sendiri komunitas PHP Indonesia khususnya grup facebook cukup banyak dan aktif anggotanya. Silahkan cek sendiri Grup Facebook PHP Indonesia. #6 Perancangan Program Beberapa hal yang harus dilakukan programmer untuk merancang program agar lebih terarah yaitu pembuatan algoritma dan flowchart (diagram alir).
  • 7. Algoritma yaitu penjabaran langkah-langkah yang akan dikerjakan oleh program komputer yang akan dirancang menggunakan bentuk kalimat-kalimat sederhana. sudah paham Algoritma ? Begini simpelnya. Algoritma Mencari Materi Pemrograman Dasar 1. buka browser 2. ketik di kolom pencarian 3. pemrograman dasar 4. akan ditampilkan hasil pencarian berupa artikel atau lainnya 5. user membuka salah satu list yang ditampilkan 6. user mendapatkan materi pemrograman dasar Komputer itu bagian dari matematika. Dan matematika akan selalu berhubungan dengan logika. Algoritma itu langkah-langkah yang sistematis dan logis. Algoritma disusun dalam bentuk kalimat. Sedangkan flowchart disusun menggunakan blok- blok gambar (grafis) Supaya lebih paham silahkan baca artikel 21 contoh algoritma dan flowchart. Ada yang bilang proses tersebut tidak harus dilakukan. Tapi saya sarankan lebih baik membuat algoritma dan flowchart sebelum merancang program. Walaupun hanya oret-oretan belaka. #7 Software Pendukung Untuk membuat program aplikasi dekstop, web, ataupun android kita membutuhkan software pendukung. Salah satunya adalah IDE. IDE ( Integrated Development Environment ) merupakan software aplikasi biasanya berbasis GUI yang digunakan sebagai tempat menuliskan setiap baris-baris kode bahasa pemrograman. Di IDE ini juga kita bisa menjalankan (Running ) program aplikasi yang sudah dibuat. Hampir semua IDE kini sudah modern yang memiliki beberapa feature :  Editor Kode (Code Editor)  Debugger  Intelegent Code Completion  Build Automation Beberapa contoh IDE yaitu :
  • 8.  Android Studio : merupakan IDE yang digunakan untuk membuat aplikasi android. Android studio dilengkapi dengan code editor, intelegent code completion, emulator android dan banyak lainnya.  Atom, Visual Code, Sublime Text, Netbeans : digunakan untuk mengembangkan aplikasi web. Dimana di IDE tersebut kita bisa menulis atau mengedit HTML, CSS, PHP, javascript dan lain sebagainya.  Xcode : merupakan IDE yang digunakan untuk mengembangkan aplikasi mobile untuk IOS. # Kesimpulan Pemrograman dasar itu penting dipelajari khususnya mahasiswa jurusan sistem informasi dan teknik informatika karena pemrograman dasar merupakan pondasi awal untuk bisa membuat program aplikasi. Prospek pekerjaan lulusan sistem informasi dan teknik informatika juga sangat bagus karena kemajuan teknologi akan semakin pesat dimasa depan.