SlideShare a Scribd company logo
Oleh:

OPEN
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

2
BUKA
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

3


SKL Bahasa Indonesia UN SMP 2013

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

4
Contoh Soal dan Pembahasannya
1. Bacalah paragraf berikut !
Dalam
kehidupan
sehari-hari
manusia
bergantung pada sarana komunikasi. Kegiatan
apapun dilakukan manusia pasti menggunakan
sarana komunikasi. Sarana komunikasi yang
digunakan manusia ada yang sederhana dan
modern. Kebudayaan manusia tidak akan bisa maju
seperti sekarang ini tanpa adanya sarana
komunikasi.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah ...
A. Ketergantungan manusia pada sarana
komunikasi.
B. Sarana komunikasi untuk manusia.
C. Sarana komunikasi bagi pertukaran budaya.
D. Meningkatkan sarana komunikasi modern.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

5
Pembahasan.
 Jawaban: A
Gagasan utama merupakan pokok permasa
lahan yang dibahas dalam paragraf.
Gagasan utama paragraf tersebut terdapat
pada awal paragraf. Perhatikan kalimat
pertama. Paragraf tersebut membahas
ketergatungn
manusia
pada
sarana
komunikasi. Jadi, gagasan utama paragraf
tersebut adalah pilihan jawaban A.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

6
2. Bacalah paragraf berikut!
1) Salah satu bagian sepeda motor yang
penting adalah ban. 2) Biasanya para pengen
dara kurang memperhatikan hal itu. 3) Mereka
kurang memperhatikan bahwa kenyamanan
dan keselamatan dalam berkendara juga diten
tukan oleh kondisi ban. 4) Oleh sebab itu, para
pengendara perlu memperhatikan kondisi ban
secara berkala.
Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada
nomor ...
A. 1)
C. 3)
B. 2)
D. 4)
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

7
Pembahasan.
 Jawaban: A
Kalimat utama paragraf merupakan kalimat
yang memuat gagasan pokok paragraf.
Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan
oleh kalimat nomor 1).


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

8
3. Pahamilah!
Teks 1.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memulai sertifikasi
kesehatan unggas secara bersamaan di berbagai
lokasi. Dana sebesar tiga milliar rupiah dianggarkan
untuk sertifikasi unggas hias ditandai dengan
pemeriksaan unggas milik mantan Gubernur DKI di
rumah dinasnya.
 Teks 2.
Setelah burung dan unggas milik mantan Gubernur
DKI, Sutiyoso, diperiksa kesehatannya, hari inni giliran
burung-burung milik para mentri di kompleks Widya
Candra. Pemeriksaan kesehatan dilakukan Pemerintah
Provinsi DKI Jakarta untuk mendapat sertifikasi sehat.
Petugas akan mendatangi kediaman Aburizal. Burung
yang akan diperiksa adalah burung Nuri Kepala Hitam.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

9
Kesamaan informasi kedua kutipan teks tersebut
adalah...
A. Dana untuk sertifikasi unggas.
B. Pemeriksaan terhadap kesehatan unggas.
C. Kompleks para menteri mendapat giliran
pemeriksaan.
D. Pemerintah DKI Jakarta melakukan pemeriksaan
unggas.



Pembahasan.
Jawaban: D
Kedua kutipan teks berita tersebut mempunyai
kesamaan tema atau informasi. Tema bacaan dapat
ditemukan dengan cara menentukan pokok-pokok
pikiran bacaan. Kesamaan informasi pada kedua teks
adalah
Pemerintah
DKI
Jakarta
melakukan
pemeriksaan unggas.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

10
4. Teks 1

Teks 2

Sabtu (6/8) di Stadion
Nasional Beijing, untuk
pertama
kali,
Super
Coppa Italiana alias Piala
Super
Italia
mengetengahkan duel dua tim
sekota. Aroma derby della
Madonnina antara Milan
dan Inter akan semakin
memacu motivasi kedua
tim utuk menang. Taktik
bukan masalah mereka,
tapi problemnya adalah
kondisi fisik pemain yang
belum optimal.

Jumat, 01 Nopember 2013

Inter dan Milan berangkat
ke Beijing dalam kondisi
yang belum optimal.
Perhelatan Piala Super
bukan pertama kalinya
digelar di luar Italia. Pada
tahun 1993 dan 2003, duel
antara juara Coppa Italia
dan peraih Scudetto ini
digelar di Amerika, sementara Libya pada tahun
2002.
perhelatan
di
Beijing sendiri pertama
kali digelar pada tahun
2009. ketika Inter kalah 12 dari Lazio.

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

11


Perbedaan penyajian teks tersebut adalah ...
Pilihan

Apa, di mana, siapa

Berapa, apa, kapan

B.

Berapa, apa, kapan

Apa, kapan, di mana

C.

Kapan, di mana, apa

Siapa, apa, kapan

D.



Teks 2

A.



Teks 1

Siapa, apa, kapan

Berapa, apa, kapan

Pembahasan.
Menurut bacaan Teks berita 1 dan Teks berita 2 yang
sesuai dengan pilihan jawaban adalah pilihan jawaban yang C.
Jawaban: C.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

12
5.
Tipe 36/60

450

Rp

jt

Rumah cantik, Ubud
Bali (0381)9776767,
www.rumahcantik.com

Informasi yang terdapat dalam iklan adalah ...
A. Rumah Cantik menawarkan rumah Type 36/60 dengan
harga
diskon.
B. Menjelang tahun baru Rumah Cantik menjual rumah
dengan
type 36/60.
C. Rumah Cantik menawarkan perumahan Type
36/60mdengan
harga Rp 450 juta.
D. Rumah Cantik menjual rumah murah Type 36/60 sebelu,
tahun
baru.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

13



Pembahasan.
Jawaban: C.
Iklan tersebut menginformasikan bahwa Rumah Cantik
mena-warkan perumahan Type 36/60. Harga rumah
tersebut adalah Rp 450 juta. Jadi, pilihan jawaban C
merupkan pernyataan yang sesuai dengan iklan.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

14
6. Perhatikan iklan berikut !
1) Salah satu sumber belajar adalah Buku Sekolah
Elektronik (BSE) yang telah mendapatkan rekomendasi dari
Badan Standar Nasional Pendidikan(BSNP). 2) Cara mudah
dan murah untuk mendapatkannya adalah Anda bisa
mengunduh di salah satu web dengan membuka Google, lalu
ketik Buku Sekolah Elektronik. 3) Kemudian, pilih buku yang
Anda inginkan. 4) Anda tidak perlu mengeluarkan banyak
uang, cukup download dan print ,selesai.

Kalimat fakta pada iklan tersebut di tandai nomor ...
A. 1)
C. 3)
B. 2)
D. 4)

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

15


Pembahasan.



Jawaban: A
Kalimat fakta yang terdapat dalam iklan tersebut
adalah kalimat nomor

1). Kalimat tersebut

memaparkan bahwa Buku Sekolah Elektronik
(BSE) telah mendapatkan rekomendasi dari
Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP).

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

16
7. Bacalah !

B.J. Habibie lahir tanggal 25 Juni 1936 di Pare-Pare,
Sulawesi Selatan. Kegiatannya mengerjakan sesuatu dan
gemar membaca. Habibie putra-putra Indonesia yang bekerja
di Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) menciptakan
CN-235 dan N-250. B.J. Habibie antara lain mendapat
kehormatan dari Lembaga Penerbangan dan Luar Angkasa,
Jerman Barat 1983.
Keistimewaan tokoh sesuai dengan isi biografi tersebut adalah...
A. Pencipta pesawat terbang CN-235 dan N-250.
B. Bekerja di Industri Pesawat Terbang Nusantara
(IPTN).
C. Pegawai Lembaga Penerbangan dan Angkasa Luar,
Jerman Barat.
D. Terlahir di Pare-Pare, Sulawesi Selatan.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

17
Pembahasan.
 Jawaban: A.
Setiap tokoh memiliki keistimewaan sendirisendiri. Keistimewaan tersebut merupakan
sesuatu hal yang jarang dimiliki oleh tokoh
lain
-nya. Biografi tersebut memeparkan kehidupan B.J. Habibie. Dalam biografi
disebutkan bahwa B.J.Habibie berhasil
menciptakan pesa-wat terbang CN-235dan
N-250. Keberhasilan B.J.Habibie tersebut
belum tentu dapat dilakukan oleh tokoh
lainnya.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

18
8. Jumlah Peserta Kursus Komputer
di Lembaga Budi Wijaya
Jumlah Peserta

25
20
15

10
5
0
2006

2007

2008
2009
Tahun

2010

2011

Penjelasan isi grafik tersebut adalah ...
A. Jumlah peserta pada tahun 2009-2010 turun.

B. Jumlah peserta pada tahun 2006-2008 naik.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

19
C. Jumlah peserta pada tahun 2007-2008 turun.
D. Jumlah peserta pada tahun 2008-2009 tetap.

Pembahasan.
 Jawaban: B
Grafik tersebut menginformasikan jumlah
peserta yang mengikuti kursus komputer di
Lembaga Budi Wijaya. Kalimat penjelas yang
sesuai dengan isi grafik adalah pilihan jawaban
B. Sementara itu pernyataan yang terdapat
pada pilihan jawaban A,C, dan D tidak sesuai
dengan isi grafik.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

20
9. Bacalah kutipan naskah drama dibawah ini !

Duduk berdampingan di warung dekat halte bus.
Rudi : Dia memerlukan kamu.
Rano : Tapi lebih bahagia berada di dekatmu.
(kemudian mium es kelapa muda)
Rudi : Itu hanya tampaknya. Hanya seolah-olah.
(mengigit pisang gorengnya)
Rano : Mungkin dia menginginkan kita berdua.
Rudi : Tidak! Aku rela, tetapi jangan sekali-kali kau
tinggalkan dia. (berdiri membayar es kelapa
muda dan pisang goreng)
Keduanya saling pandang, lalu tertawa dan meninggalkan
temat itu.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

21
Suasana yang tergambar pada kutipan
tersebut adalah ...
A. Sedih
C. Tegang
B. Haru
D. Akrab
 Pembahasan.
 Jawaban: D
Suasana yang terdapat dalam kutipan drama
tersebut adalah akrab. Suasana akrab
tampak pada kalimat terakhir. Keduanya
saling
pandang,
lalu
tertawa
dan
meninggalkan tempat itu.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

22
10. Perhatikan Ilustrasi Berikut !
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan
mengadakan penyuluhan antikorupsi untuk sis
wa-siswi di seluruh Indonesia. Untuk menarik
mi-nat para pelajar, KPK harus membuat slogan
yang menarik.
Kalimat slogan yang sesuai untuk tujuan KPK
ada-lah ...
A. Korupsi dapat mengakibatkan negara hancur.
B. Berbanggalah hidup tanpa korupsi!
C. Korupsi merupakan perbuatan tidak baik.
D. Hindarilah korupsi agar masa depan terjamin.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

23
Pembahasan.
 Jawaban: B
Ilustrasi menyatakan bahwa KPK akan
meng-adakan penyuluhan antikorupasi untuk
siswa-siswi di seluruh Indonesia. Slogan
yang dapat menarik siwa-siswi terhadap
penyuluhan anti-korupsi adalah pilihan
jawaban B. Pilihan jawaban A, C, dan D
kurang menarik untuk dijadikan sebuah
slogan.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

24
OPEN
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

25


SKL Bahasa Inggris UN SMP 2013

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

26
Contoh Soal dan
Pembahasannya.
Don’t touch the wire.
It may cause electric shock.
11. What is the caution about ?
A. Telling people to plug in the wire.
B. Forbidding people to touch the wire.
C. Explaining why the wire is dangerous.
D. Telling people how to connect the wire.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

27


Pembahasan.

Jawaban disimpulkan dari kalimat “Don‟t
touch the wire” yang artinya “Jangan

menentuh kabel ini”. Jadi, peringatan itu
tentang larangan menyentuh kabel, sesuai
dengan pilihan jawaban (B).


Jawaban :B.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

28
To: Anderson
Congratulations, you have bought a bigger house, which you’ve
always dreamt about. I hope you will feel more comfortable. Don’t
forget to invite me to your house warming party.
Panji

12. Why did Anderson buy a bigger house?
A. He wanted to invite all his friends.
B. He wants to feel more relaxed.
C. He always wanted to have a bigger house.
D. He dreamt to invite his friends to a party.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

29


Pembahasan.
Jawaban disimpulkan dari kalimat pertama pesan
tersebut, “congratulation, you have bought a bigger
house, which you always dreamt about.” yang

artinya “Selamat, anda telah membeli rumah yang
lebih

besar,

yang

selalu

anda

impikan.”.

Jadi, pilihan jawaban (C) yang artinya ia ingin

memiliki rumah yang lebih besar benar.


Jawaban: C.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

30
Botox®
Aptos® non – surgical Facelift. The latest
non – surgical mini face, neck and brow-lift procedure
from the USA at half the cost.the effects of this
one hour treatment last 3-7 years.
Allow 5 days to include aftecare.
For Men and Women FREE CONSULTATION.

13. How long is the treatment?
A. One hour.

C. Three years.

B. Five days.

D. Seven years.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

31


Pembahasan.
Pilihan jawaban (A) benar karena sesuai
dengan kalimat “The effects of this one hour
treatment last 3-7 years.” yang artinya “Efek
dari pengobatan satu jam ini akan berlangsung selama 3-7 tahun.



Jawaban: A.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

32
Annoucement

To: All Departement Managers
There will be a meeting on 7th February 2012 at 1 p.m. In the
meeting room. We will be discussing custemer complaints. Since the topic
is very important, 100% presence is a must.
Please come on time and don’t forget to bring the necessary
documents.
Thank you
Director

14. Why do all of the managers have to come to the meeting?

A. The meeting will focus on the customers documents.
B. All of the managers must bring their own documents.
C. The topic of the meeting is very important.
D. The meeting will be conducted by customers.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

33


Pembahasan.
Jawaban disimpulkan dari kalimat ketiga
teks tersebut. “Since the topic is very
important, 100% presence is a must.” yang

artinya “ Karena topiknya sangat penting,
100% harus hadir.”. Jadi, pilihan jawaban

(C) benar.


Jawaban: C.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

34
Please come and celebrate.
Surprise Graduation Party in honour of our son’s hard work and effort!
Mathew has gained s BA (Hons Graphic Design
from Glasglow School of Art).
Join us on
Saturday,25th March 2012 at 7.30 p.m.
The Castle Rooms, Uddingston.
See you there!
Tony and Louise Gates
Please R.S.V.P. By Monday 13th March
Proud Mum-Louise Gates
Orchardton Cottage, Main Street, Rothesay
Isle of Bute

15. From the invitation we can say that ...
A. The party will be held in Orchardton Cottage.
B. Tony and Louise Gates are Mathew’s parents.
C. Mathew must work hard to pass the examination.
D. You should comfrim with Mathew, before attending
the party.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

35
Film

Ticket

Show Time
Studio 1

Studio 2

MondayFriday

Saturday

Sunday

10.00-12.00

The Lorax

The Lorax

-

-

Rp 30.000

12.00-14.00

Perahu
Kertas 2

Cronicle

-

-

Rp 30.000

14.00-16.00

hayware

Red Tails

Rp 20.000

Rp 25.000

Rp 30.000

16.00-18.00

Skyfall

Perahu
Kertas 2

Rp 20.000

Rp 25.000

Rp 30.000

18.00-20.00

Ghost
Rider 2

skyfall

Rp 20.000

Rp 25.000

Rp 30.000

16. What time do the shows begin from Monday to
Saturday?
A.At 10 a.m.
C. At 2 p.m.
B.At 12 p.m.
D. At 6 p.m.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

36


Pembahasan.

Jawaban disimpulkan dari jadwal dan dilihat
pada harga tiket, yang menunjukan bahwa

pertunjukan pada hari Senin – Sabtu
dimulai pukul 14.00 (2 p.m.), sesuai dengan
pilihan jawaban (C),


Jawaban: C.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

37
How to Make a Greeting Card

Material:
• hard paper
•Stickers
•Colouring pens
Instruction:
1. Fold the paper into two.
2. Decorate the front page with stickers.
3. Open the paper.
4. Write the name of the receiver of the card at the top centre, with
colouring pens.
5. Then, write your message inthe centre part of the page.
6. Don’t forget to write the name of the sender, below the message.
7. Your greeting card is ready to send.

17. From the text we can conclude that the stickers are
used to make the card ...
A. Easy
C. Attractive
B. Useful
D. Expensive
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

38
Pembahasan.
Langkah kedua membuat kartu ucapan
adalah “Decorate the front page with
stickers,” yang artinya “Hiasi halaman depan kartu dengan berbagai stiker.”. Stiker
tersebut digunakan sebagai hiasan sehingga kita dapat menyimpulkan bahwa
stiker tersebut digunakan untuk membuat
kartu itu tampak menarik (to make the card
attractive). Pilihan jawaban (C) benar.
 Jawaban: C.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

39
Although it’s not very big, it’s clean and
beautiful. Do you know whose house it is? It’s Mr.
Wardiman’s house. Mr. Wardiman has been living
in this house sice 1992. he lives with his family. He
has three children; a son and two daughters. They
are a happy family.
Mr. Wardiman has garden in ffront of his house
and he likes to work there. He says it is fun. Today
he is going to plant flowers in the garden where
there is also an old mango tree. He regularly trims
the leaves and branches, to maintain it. Mr.
Wardiman often involves his children, so they will
understand how to care for the environment. Many
people comment onhis beautiful garden.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

40
18.

Why does he regularly trim the leaves and branches of the

mango tree?
A.To maintaint it.
B.To cultivate it.


C. To harvest it.
D. To clean the yard.

Pembahasan.
Pilihan jawaban (A) benar karena sesuai dengan kalimat di
paragraf

dua,

“He

regularly

trims

the

leaves

and

branches, to maint .” yang artinya “Ia selalu memotog daun
dan cabang, untuk merawatnya.”. Jadi, Pak Wardiman

memotong daun dan cabang untuk merawatnya.


Jawaban: A.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

41
Late in the afternoon, the campers pitched their
tent in the middle of a filed. As soon as this was
done, they cooked their meal over a campfire. They
were hungry and the food smelt good. After a
wonderful meal, they told stories and sang songs by
the campfire, but later it began to rain. The boys felt
tired, so they put out the fire and crept into the tent.
Their
sleeping
bags
were
warmand
comfortable, so they all slept soundly. In the middle of
the night, two boys woke up and began shouting. The
tent was flooded!
The rest leapt out of their sleeping bags and
hurried outsid. It was raining heavily and they found
that a stream had formed in the field. The stream had
made its way across the fiield and it flowed right under
their tent.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

42
19. “As soon as this was done ...”(paragraf 1)
What does the underlined word refer to?
A. Singing songs.
B. Telling stories.
C. Pitching the tent.
D. Cooking the meal.




Pembahasan.
Jawaban disimpulkan dari kalimat sebelumnya “Late in
the afternoon, the campers piched their tent in the
middle of a field.” yang artinya “pada sore itu, beberapa anak mendirikan tenda di tengah lapangan .”.
Jadi, kata „this‟ di sini mengacu pada kegiatan
mendirikan tenda. Sesuai dengan jawaban (C).
Jawaban: C.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

43
20.Arrange the words to form a meaningful
sentence.
women-village-the-went-to-remote-city-the
1
2
3 4 5
6
7 8
 Pembahasan.
Susunan kata yang benar dan logis adalah (C)
3-6-2-1-4-5-8-7 sehingga membentuk kalimat
“The village women went to the city” yang
artinya “Wanita-wanita yang bersal dari desa
yang terpencil itu pergi ke kota.” pilihan
jawaban yang lain salah karena tidak membentuk kalimat yang logis.
 Jawaban: C.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

44
√16 = 4

BUKA
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

45


SKL MATEMATIKA UN SMP 2013

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

46
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

47
21. Perhatikan gambar berikut!
C

P

A

Q

B

Jika panjang PC = 3 cm, AC = 9 cm, dan AB
= 15 cm, maka tentuka panjang PQ adalah
... cm.
A. 4
C. 6
B. 5
D. 7
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

48


Pembahasan.
*Segitiga ABC sebangun dengan segitiga
PQC, sehingga:

Jadi panjang PQ adalah 5 cm.
 Jawaban: B.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

49
22. Sebuah anak timbangan berbentuk dan
berukuran seperti gambar berikut. Jika berat
tiap 1 cm3 adalah 11 gram.Tentukan berat
anak timbangan tersebut ...
A. 670.842

24 cm

B. 670.248
36 cm

C. 670.284

D. 670.824
42 cm
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

50


Pembahasan.

Jadi, berat anak timbangan tersebut adalah
670.824 gr.
 Jawaban: D.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

51
23. Nilai rata-rata ulangan Matematika dari 25
anak adalah 7,75. Jika nilai seorang anak
dimasukkan ke dalam kelompok itu, maka
nilai rata-ratanya menjadi 7,5. Berapakah
nilai anak tersebut ?
A. 8,25
C. 8,75
B. 8,50
D. 9,00


Pembahasan.
*Misal nilai anak tersebut adalah n maka
diperoleh:

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

52
Jadi ,nilai anak tersebut adalah 8,75.
Jawaban: C.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

53
24. Suatu perusahaan asuransi memperkirakan bahwa besar kemungkinan sopir mengalami kecelakaan satu tahun 0,03 dari
200 orang sopir, berapakah orang sopir
yang diperkirakan mengalami kecelakaan?
A. 5
C. 7
B. 6
D. 8


Pembahasaan.
Diketahui: P(A): 0,03
N : 200 orang
Ditanya : Fh = ... ?

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

54
Jawab:
 P(A) = Peluang sopir mengalami kecelakaan.
 Fh = P(A) x N
= P(kecelakaan) x banyak sopir
= 0,03 x 200
= 6 orang
Jadi, peluang sopir mengalami kecelakaan adalah 6 orang.
Jawaban: B.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

55
25. Hasil dari 4√8 + 5√18 adalah ...
A. 23√2
C. 8√2
B. 15√2
D. 7√2
 Pembahasan.
4√8 + 5√18
= 4√4x2 + 5√9x2
= 4.2√2 + 5.3√2
= 8√2 + 15√2
= (8+5)√2
= 23√2



Jawaban: A.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

56
26. Diketahui barisan aritmatika 10.
13, 16, 19, 22, 25, ...
Suku keduabelas (U12) barisan tersebut?
A. 33
C. 43
B. 53
D. 63
 Pembahasan.
Sebelumnya tentukan beda (b) dari barisan tersebut.

b = U2 – U1
= 13 – 10
=3

U = a + (n - 1) b
= 10 + (12 – 1) 3
= 10 + (11) 3
= 10 + 33
= 43

Jadi, suku keduabelas barisan tersebut adalah 43.
 Jawaban: C.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

57
27.Sata membeli baju dengan mendapatkan diskon 15% sehingga
hanya
membayar Rp. 170. 000 ,00. Harga baju sebelum diskon
adalah ...
a. Rp. 195.500,00
c. Rp. 185.000,00
b. Rp. 200.000,00
d. Rp. 144. 500,00
Pembahasan :
Harga sesudah diskon ( harga bersih )
Diskon
Harga sesudah diskon (harga kotor)
Harga sebelum diskon

= Rp. 170.000,00
= 15 %
= 100 % - 15 % = 85%
= % harga sebelum diskon x harga bersih
% harga sesudah diskon

= 100 % x 170.000
85 %

= Rp. 200.000,00
Jawaban :

B

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

58
28.



Rata-rata berat badan 14 orang siswa putra adalah 55
kg, sedangkan rata-rata berat ba-dan 6 orang siswa
putri adalah 48 kg. Rata-rata berat badan seluruh siswa
tersebut ada-lah ... Kg.
A. 51,9
C. 53,2
B. 52,9
D. 53,8
Pembahasan.
Rata-rata berat badan seluruh siswa.
Jadi, rata-rata berat badan
seluruh siswa tersebut adalah
52.9 kg.
☼ Jawaban: B.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

59
29.Panjang garis singgung persekutuan luar
dua lingkaran 24 cm, sedangkan jarak
kedua pusatnya 26 cm. Jika panjang jari-jari
lingkaran besar 15 cm, panjang jari jari
lingkaran yang lain adalah ...
A. 12
C. 8
B. 10
D. 5


Pembahasan.
Misal kedua lingkaran berpusat di A dan B
serta CD merupakan garis singgung
persekutuan dua lingkaran.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

60
D

24 cm

C

E
B
A

26 cm

DE = BC = Panjang jari-jari lingkaran kecil
BE = CD = 26 cm.
Perhatikan ∆AEB siku-siku di E.
Jari-jari lingkaran besar AD = 15 cm
DE = AD – AE = 15 – 10 = 5 CM
Oleh karena BC = AE = 5 cm, maka panjang jari-jari lingkaran yang lain adalah 5
cm.
Jawaban: D.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

61
30. Tinggi Malik 150 cm dan panjang bayangannya 2 m. Pada saat yang sama, panjang bayangan pohon 12 m. Tinggi pohon
tersebut adalah ...
A. 16 m
C.8 m
B. 9 m
D.6 m


Pembahasan.
Persoalan tersebut dapat di gambarkan
sebagai berikut.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

62
D

E

X
1,5 m

C

10 m

B

2m

A

∆ABE dan ∆ACD sebangun.

Jadi tinggi pohon tersebut
adalah 9 m.
Jawaban: B.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

63
BUKA
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

64


SKL IPA UN 2013

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

65
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

66
31. Perhatikan tabel di bawah ini !
NO.

Besaran

Satuan

Alat Ukur

(1)

Massa

Kilogram

Neraca

(2)

Panjang

Kilometer

Mistar

(3)

Waktu

Sekon

Stopwatch

(4)

Suhu

Celcius

Termometer

Pada tabel di atas, yang termasuk Sistem
Internasionsal dan alat ukur yang sesuai
adalah ...
A. (1) dan (2)
C. (2) dan (4)
B. (1) dan (3)
D. (3) dan (4)
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

67


Pembahasan.

Jawaban besaran pokok yang tepat yaitu
massa dengan satuan kilogram dan alat

ukur neraca (1), serta waktu dengan satuan
sekon dan alat ukur stopwatch (3).


Jawaban: B

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

68
32. Perhatikan grafik hasil percobaan berikut!
Suhu (0C)

1000C

B

C

600C

00 C

Q (joule)

Q1

Q2

Apabila 2 kg air dipanaskan dan kalor uap air 2,27 x
106 J/kg , kalor jenis air = 4.200 J/kg 0C,dan tekanan
udara 1 atmosfer, jumlah kalor yang diperlukan untuk
proses dari B ke C sebesar . . . Kj
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

69
A. 3.360
B. 4.540




C. 4.876
D. 5.212

Pembahasan.
Diketahui: m =2 kg
U =2,27 x 106 J/kg
Cair =4.200 J/kg0C
Ditannyakan: QB→C
Jawab:
B ke C adalah proses menguap.
QB→C = m U
= (2 kg)(2,27 x 106 J/kg)
= 4,54 x 106 J = 4.540 Kj
Jadi, kalor yang diperlukan untuk proses dari B ke C
sebesar 4.540 Kj.
Jawaban: B

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

70
33. Perhatikan gambar berikut.
Benda S

Cermin

15 cm
M

f

Sebuah benda diletakkan di depan cermin cekung
seperti gambar di atas, ternyata terbentuk
bayangan pada jarak S’ = 30 cm. Apabila letak
benda bergeser mendekati cermin cekung sejauh
3 cm dari posisi semula, jarak bayangan dari
cermin cekungf sekarang adalah ...cm
A. 40
C. 50
B. 45
D. 60
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

71


Pembahasan.
Diketahui:S1 = 15 cm
S1’ = 30 cm

S2 = 12 cm
Ditanya: S2’ = ...?
Jawab:



Jadi, bayangan benda terbentuk pada jarak 60 cm.
Jawaban: D

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

72
34. Sebuah benda bergerak dengan kecepatan
4 m/s. Apabila massa benda 20 gram, besar
energi kinetik benda adalah ... Joule.
A. 1,6
C. 0,4
B. 0,8
D. 0,16


Pembahasan.
Diketahui: v = 4 m/s
m= 20 g = 2 x 10-2 kg
Ditanya: Ek= ...?

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

73
Jawab:

Jadi energi kinetik benda adalah 0,16 J.
 Jawaban: D
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

74
35. Perhatikan gambar rangkaian berikut!
L1

2Ω

L2
↑l

6Ω

V=6V
r = 0,5 Ω

Nilai kuat arus total pada rangkaian tersebut
adalah ... A.
A. 2,25
C. 2,75
B. 2,50
D. 3
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

75


Pembahasan.
Diketahui:
R1 = 2 Ω
R2 = 6 Ω

r = 0,5 Ω
V=6V

Ditanya: Kuat arus total (l)?

Jawab:

Jadi, kuat arus total pada rangkaian tersebut adalah
3A.


Jawaban: D.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

76
36. Perhatikan pernyataan berikut!
1.) Bidang edarnya terletak antara planet
Yupiter dan Uranus.
2.) Terkenal akan cincinnya.
3.) Memiliki sebuah satelit alam.
4.) Bidang edarnya terletak antara planet
Venus dan Mars.
Karakteristik planet Bumi ditunjukkan pada
nomor ...
A. 1) dan 2)
C. 2) dan 3)
B. 1) dan 4)
D. 3) dan 4)
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

77


Pembahasan.
Penyataan yang benar berdasarkan beberapa
pilihan penyataan adalah Bumi terletak di
antara planet Venus dan Mars. Bumi memiliki
sebuah satelit alam yaitu bulan. Planet yang

terletak di antara Yupiter dan Uranus serta
terkenal akan cincinnya adalah Saturnus.


Jawaban: D.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

78
37. Diantara zat berikut yang merupakan ion
adalah ...
A. CO2
C. O3
B. NH3
D. Na+
Pembahasan.
Ion adalah atom yang bermuatan listrik, baik
positif maupun negatif, contoh Na+ . CO2 dan
NH3 merupakan molekul senyawa, sedangkan O3
merupakan molekul usur.
 Jawaban: D.


Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

79
38.Pada
kemasan
minuman
tertulis
komposisinya
terdiri
dari
asam
sitrat, natrium benzoat, fruit punch
flavour, tartrazin, aspartam, dan natrium
siklamat.
Dari komposisi tersebut yang termasuk
bahan pengawet adalah ....
A. Asam sitrat dan natrium benzoat.
B. Natrium benzoat dan aspartam.
C. Aspartam dan natrium siklamat.
D. Aspartam dan tartazin.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

80


Pembahasan.
Berdasarkan pilihan jawaban, jawaban yang benar adalah
Asam sitrat dan natrium benzoat merupakan bahan pengawet.

Asam sitrat berfungsi sebagai antioksidan yang mencegah reaksi
oksidasi pada bahan makanan sehingga bahan makanan dapat
disimpan dalam waktu yang lama. Atrium benzoat merupakan

bahan pengawet buatan yang sering digunakan dalam miuman
ringan ataupun jus buah. Fruit punch flavour merupakan bahan
penambah cita rasa berupa aroma buah. Tartazin adalah pewarna

kuning buatan. Sedangkan, aspartam dan natrium siklamat adalah
bahan pemanis pengganti gula yng tidak mempunyai ilai kalori.


Jawaban: A.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

81
39. Persilangan antara kedelai berbiji bulat (BB)
dengan kedelai berbiji keriput (bb) menghasilkan

keturunan F1 berbiji bulat. F1 disilangkan dengan
sesamanya dan dihasilkan 500 tanaman. Dari
500 tanaman tersebut kemungkinan tanaman

yang menghasilkan buah berbiji keriput sebanyak ...

A. 125 tanaman.

C. 375 tanaman.

B. 250 tanaman.

D. 500 tanaman.

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

82


Pembahasan.
P : BB >< bb
F
Bb
P : Bb >< Bb
F :
1

1

2

2

♂

♀

B

B

B

BB bulat

Bb bulat

B

Bb bulat

Bb keriput

Perbandingan fenotipe F = bulat : keriput
3 : 1
Jumlah F yang dihasilkan = 500 tanaman.
Jumlah F yang biji keriput = ¼ x 500
= 125 tanaman.
 Jawaban: A.
2

2

2

Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

83
40.Sel saraf motorik berfungsi membawa
rangsang dari ...
A. Saraf pusat ke otot.
B. Reseptor ke efektor.
C. Indra ke saraf pusat.
D. Sel saraf yang satu ke lainnya.
 Pembahasan.
Sel saraf motorik berfungsi menghantarkan
rangsang dari sistem saraf pusat ke efektor /
otot. Pembawa rangsang dari reseptor pada
indra ke saraf pusat adalah neuron sensorik.
Pembawa rangsang dari sel saraf yang satu ke
lainnya adalah neurit.
 Jawaban: A.
Jumat, 01 Nopember 2013

BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN

84

More Related Content

What's hot

Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Wayan Sudiarta
 
Contoh soal b.ina paket 2
Contoh soal b.ina paket 2Contoh soal b.ina paket 2
Contoh soal b.ina paket 2
Irviana Rozi
 
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMKSoal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
Sahman Kaelani
 
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
Fahruddin Jauhari
 
BENTUK PARAGRAF
BENTUK PARAGRAFBENTUK PARAGRAF
BENTUK PARAGRAF
hasnips
 
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
Phaphy Wahyudhi
 
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014Wayan Sudiarta
 
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2aRingkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
Phaphy Wahyudhi
 

What's hot (9)

Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
 
Contoh soal b.ina paket 2
Contoh soal b.ina paket 2Contoh soal b.ina paket 2
Contoh soal b.ina paket 2
 
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMKSoal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
Soal dan Pembahasan UN Bahasa Indonesia SMK
 
Kunci pre-bahasa-indonesia-un-smp-2009
Kunci pre-bahasa-indonesia-un-smp-2009Kunci pre-bahasa-indonesia-un-smp-2009
Kunci pre-bahasa-indonesia-un-smp-2009
 
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
Soal bahasa-indonesia-un-smp2009
 
BENTUK PARAGRAF
BENTUK PARAGRAFBENTUK PARAGRAF
BENTUK PARAGRAF
 
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
SOAL PENGAYAAN UN BAHASA INDONESIA PAKET 1
 
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa inggris smp m ts 2014
 
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2aRingkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
Ringkasan Materi dan Latihan Soal.doc2a
 

Similar to Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01

Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
Wayan Sudiarta
 
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014 Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
Thufeil 'Ammar
 
bahasa indonesia
bahasa indonesiabahasa indonesia
bahasa indonesia
athallanaufalrizky
 
bahasa indonsia
bahasa indonsiabahasa indonsia
bahasa indonsia
athallanaufalrizky
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Nabila Dwi
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Muhammad Nazri
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Wayan Sudiarta
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Wayan Sudiarta
 
Bin 9
Bin 9Bin 9
Bin 9
henr1
 
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013mardiyanto83
 
Soal semester gasal 2012
Soal semester gasal 2012Soal semester gasal 2012
Soal semester gasal 2012
suwadibrow
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Irviana Rozi
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Irviana Rozi
 
Bahasa indonesia smp2012
Bahasa indonesia smp2012Bahasa indonesia smp2012
Bahasa indonesia smp2012
Budhi Emha
 
Soal uas genap bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
Soal uas genap  bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataramSoal uas genap  bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
Soal uas genap bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
agussarkawi
 
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Irviana Rozi
 
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIASOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
Amin Eko Wulandari
 
Un sd b ind
Un sd b indUn sd b ind
Un sd b ind
FARHAN SISWANTO
 

Similar to Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01 (20)

Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01
 
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014 Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
Materi Pengayaan UN Bahasa Indonesia SMP/MTS 2014
 
bahasa indonesia
bahasa indonesiabahasa indonesia
bahasa indonesia
 
Siap un 3 paket
Siap un 3 paketSiap un 3 paket
Siap un 3 paket
 
bahasa indonsia
bahasa indonsiabahasa indonsia
bahasa indonsia
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
 
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
Materi pengayaan un bahasa indonesia smp m ts 2014
 
Bin 9
Bin 9Bin 9
Bin 9
 
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013
Sukses ujian nasional bahasa indonesia sd paket 3 2013
 
Soal semester gasal 2012
Soal semester gasal 2012Soal semester gasal 2012
Soal semester gasal 2012
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
 
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
Pembahasan un smp bi 2012 paket d47
 
Soal smp
Soal smpSoal smp
Soal smp
 
Bahasa indonesia smp2012
Bahasa indonesia smp2012Bahasa indonesia smp2012
Bahasa indonesia smp2012
 
Soal uas genap bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
Soal uas genap  bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataramSoal uas genap  bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
Soal uas genap bahasa indonesia 2014 2015 smp kelas 8 kota mataram
 
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012Pre bahasaindonesia un_smp_2012
Pre bahasaindonesia un_smp_2012
 
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIASOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
SOAL-SOAL BIMBINGAN BELAJAR UNAS 2013 BAHASA INDONESIA
 
Un sd b ind
Un sd b indUn sd b ind
Un sd b ind
 

More from Wayan Sudiarta

GARIS DAN SUDUT
GARIS DAN SUDUTGARIS DAN SUDUT
GARIS DAN SUDUT
Wayan Sudiarta
 
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMPPENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
Wayan Sudiarta
 
Un inggris. database www.dadangjsn.com
Un   inggris. database www.dadangjsn.comUn   inggris. database www.dadangjsn.com
Un inggris. database www.dadangjsn.com
Wayan Sudiarta
 
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comUn   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comWayan Sudiarta
 
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
Wayan Sudiarta
 
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comUn   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comWayan Sudiarta
 
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyoSmp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
Wayan Sudiarta
 
Buku siap osn matematika smp 2015
Buku siap osn matematika smp 2015Buku siap osn matematika smp 2015
Buku siap osn matematika smp 2015
Wayan Sudiarta
 
Konsep pkg
Konsep pkgKonsep pkg
Konsep pkg
Wayan Sudiarta
 
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukaniRev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Wayan Sudiarta
 
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukaniRev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Wayan Sudiarta
 
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagia
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagiaBagaimana membuat-diri-anda-bahagia
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagia
Wayan Sudiarta
 
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
Wayan Sudiarta
 
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
Wayan Sudiarta
 
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634Wayan Sudiarta
 
Ringkasan materi un ipa fisika smp
Ringkasan materi un ipa fisika smpRingkasan materi un ipa fisika smp
Ringkasan materi un ipa fisika smpWayan Sudiarta
 
Rumus brsd mat smp viii
Rumus brsd mat smp viiiRumus brsd mat smp viii
Rumus brsd mat smp viii
Wayan Sudiarta
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Wayan Sudiarta
 

More from Wayan Sudiarta (20)

GARIS DAN SUDUT
GARIS DAN SUDUTGARIS DAN SUDUT
GARIS DAN SUDUT
 
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMPPENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
PENGAYAAN UN MATEMATIKA SMP
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 
Un inggris. database www.dadangjsn.com
Un   inggris. database www.dadangjsn.comUn   inggris. database www.dadangjsn.com
Un inggris. database www.dadangjsn.com
 
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comUn   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
 
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
Materi pengayaan un matematika smp m ts 2015
 
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.comUn   bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
Un bhs. indonesia. database www.dadangjsn.com
 
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyoSmp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
Smp9mat pegangan belajarmatematika wagiyo
 
Buku siap osn matematika smp 2015
Buku siap osn matematika smp 2015Buku siap osn matematika smp 2015
Buku siap osn matematika smp 2015
 
Konsep pkg
Konsep pkgKonsep pkg
Konsep pkg
 
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukaniRev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
 
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukaniRev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
Rev01092014 pengumunan kelulusan dogmit angkatan 4 by pak sukani
 
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagia
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagiaBagaimana membuat-diri-anda-bahagia
Bagaimana membuat-diri-anda-bahagia
 
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
RPP OPRASI BENTUK ALJABAR -MAT SMP VIII-KUR 2013
 
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
MODEL PEMBELAJARAN ABAD 21
 
Bahan ajar
Bahan ajarBahan ajar
Bahan ajar
 
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634
Pembahasan soal snmptn 2012 matematika ipa kode 634
 
Ringkasan materi un ipa fisika smp
Ringkasan materi un ipa fisika smpRingkasan materi un ipa fisika smp
Ringkasan materi un ipa fisika smp
 
Rumus brsd mat smp viii
Rumus brsd mat smp viiiRumus brsd mat smp viii
Rumus brsd mat smp viii
 
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
Modulpersiapanunmatematika2013 121220100152-phpapp01
 

Pembahasansoalmateriunsmp2013 131005233827-phpapp01

  • 2. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 2
  • 3. BUKA Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 3
  • 4.  SKL Bahasa Indonesia UN SMP 2013 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 4
  • 5. Contoh Soal dan Pembahasannya 1. Bacalah paragraf berikut ! Dalam kehidupan sehari-hari manusia bergantung pada sarana komunikasi. Kegiatan apapun dilakukan manusia pasti menggunakan sarana komunikasi. Sarana komunikasi yang digunakan manusia ada yang sederhana dan modern. Kebudayaan manusia tidak akan bisa maju seperti sekarang ini tanpa adanya sarana komunikasi. Gagasan utama paragraf tersebut adalah ... A. Ketergantungan manusia pada sarana komunikasi. B. Sarana komunikasi untuk manusia. C. Sarana komunikasi bagi pertukaran budaya. D. Meningkatkan sarana komunikasi modern. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 5
  • 6. Pembahasan.  Jawaban: A Gagasan utama merupakan pokok permasa lahan yang dibahas dalam paragraf. Gagasan utama paragraf tersebut terdapat pada awal paragraf. Perhatikan kalimat pertama. Paragraf tersebut membahas ketergatungn manusia pada sarana komunikasi. Jadi, gagasan utama paragraf tersebut adalah pilihan jawaban A.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 6
  • 7. 2. Bacalah paragraf berikut! 1) Salah satu bagian sepeda motor yang penting adalah ban. 2) Biasanya para pengen dara kurang memperhatikan hal itu. 3) Mereka kurang memperhatikan bahwa kenyamanan dan keselamatan dalam berkendara juga diten tukan oleh kondisi ban. 4) Oleh sebab itu, para pengendara perlu memperhatikan kondisi ban secara berkala. Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada nomor ... A. 1) C. 3) B. 2) D. 4) Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 7
  • 8. Pembahasan.  Jawaban: A Kalimat utama paragraf merupakan kalimat yang memuat gagasan pokok paragraf. Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan oleh kalimat nomor 1).  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 8
  • 9. 3. Pahamilah! Teks 1. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memulai sertifikasi kesehatan unggas secara bersamaan di berbagai lokasi. Dana sebesar tiga milliar rupiah dianggarkan untuk sertifikasi unggas hias ditandai dengan pemeriksaan unggas milik mantan Gubernur DKI di rumah dinasnya.  Teks 2. Setelah burung dan unggas milik mantan Gubernur DKI, Sutiyoso, diperiksa kesehatannya, hari inni giliran burung-burung milik para mentri di kompleks Widya Candra. Pemeriksaan kesehatan dilakukan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk mendapat sertifikasi sehat. Petugas akan mendatangi kediaman Aburizal. Burung yang akan diperiksa adalah burung Nuri Kepala Hitam.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 9
  • 10. Kesamaan informasi kedua kutipan teks tersebut adalah... A. Dana untuk sertifikasi unggas. B. Pemeriksaan terhadap kesehatan unggas. C. Kompleks para menteri mendapat giliran pemeriksaan. D. Pemerintah DKI Jakarta melakukan pemeriksaan unggas.   Pembahasan. Jawaban: D Kedua kutipan teks berita tersebut mempunyai kesamaan tema atau informasi. Tema bacaan dapat ditemukan dengan cara menentukan pokok-pokok pikiran bacaan. Kesamaan informasi pada kedua teks adalah Pemerintah DKI Jakarta melakukan pemeriksaan unggas. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 10
  • 11. 4. Teks 1 Teks 2 Sabtu (6/8) di Stadion Nasional Beijing, untuk pertama kali, Super Coppa Italiana alias Piala Super Italia mengetengahkan duel dua tim sekota. Aroma derby della Madonnina antara Milan dan Inter akan semakin memacu motivasi kedua tim utuk menang. Taktik bukan masalah mereka, tapi problemnya adalah kondisi fisik pemain yang belum optimal. Jumat, 01 Nopember 2013 Inter dan Milan berangkat ke Beijing dalam kondisi yang belum optimal. Perhelatan Piala Super bukan pertama kalinya digelar di luar Italia. Pada tahun 1993 dan 2003, duel antara juara Coppa Italia dan peraih Scudetto ini digelar di Amerika, sementara Libya pada tahun 2002. perhelatan di Beijing sendiri pertama kali digelar pada tahun 2009. ketika Inter kalah 12 dari Lazio. BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 11
  • 12.  Perbedaan penyajian teks tersebut adalah ... Pilihan Apa, di mana, siapa Berapa, apa, kapan B. Berapa, apa, kapan Apa, kapan, di mana C. Kapan, di mana, apa Siapa, apa, kapan D.  Teks 2 A.  Teks 1 Siapa, apa, kapan Berapa, apa, kapan Pembahasan. Menurut bacaan Teks berita 1 dan Teks berita 2 yang sesuai dengan pilihan jawaban adalah pilihan jawaban yang C. Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 12
  • 13. 5. Tipe 36/60 450 Rp jt Rumah cantik, Ubud Bali (0381)9776767, www.rumahcantik.com Informasi yang terdapat dalam iklan adalah ... A. Rumah Cantik menawarkan rumah Type 36/60 dengan harga diskon. B. Menjelang tahun baru Rumah Cantik menjual rumah dengan type 36/60. C. Rumah Cantik menawarkan perumahan Type 36/60mdengan harga Rp 450 juta. D. Rumah Cantik menjual rumah murah Type 36/60 sebelu, tahun baru. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 13
  • 14.   Pembahasan. Jawaban: C. Iklan tersebut menginformasikan bahwa Rumah Cantik mena-warkan perumahan Type 36/60. Harga rumah tersebut adalah Rp 450 juta. Jadi, pilihan jawaban C merupkan pernyataan yang sesuai dengan iklan. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 14
  • 15. 6. Perhatikan iklan berikut ! 1) Salah satu sumber belajar adalah Buku Sekolah Elektronik (BSE) yang telah mendapatkan rekomendasi dari Badan Standar Nasional Pendidikan(BSNP). 2) Cara mudah dan murah untuk mendapatkannya adalah Anda bisa mengunduh di salah satu web dengan membuka Google, lalu ketik Buku Sekolah Elektronik. 3) Kemudian, pilih buku yang Anda inginkan. 4) Anda tidak perlu mengeluarkan banyak uang, cukup download dan print ,selesai. Kalimat fakta pada iklan tersebut di tandai nomor ... A. 1) C. 3) B. 2) D. 4) Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 15
  • 16.  Pembahasan.  Jawaban: A Kalimat fakta yang terdapat dalam iklan tersebut adalah kalimat nomor 1). Kalimat tersebut memaparkan bahwa Buku Sekolah Elektronik (BSE) telah mendapatkan rekomendasi dari Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 16
  • 17. 7. Bacalah ! B.J. Habibie lahir tanggal 25 Juni 1936 di Pare-Pare, Sulawesi Selatan. Kegiatannya mengerjakan sesuatu dan gemar membaca. Habibie putra-putra Indonesia yang bekerja di Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) menciptakan CN-235 dan N-250. B.J. Habibie antara lain mendapat kehormatan dari Lembaga Penerbangan dan Luar Angkasa, Jerman Barat 1983. Keistimewaan tokoh sesuai dengan isi biografi tersebut adalah... A. Pencipta pesawat terbang CN-235 dan N-250. B. Bekerja di Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN). C. Pegawai Lembaga Penerbangan dan Angkasa Luar, Jerman Barat. D. Terlahir di Pare-Pare, Sulawesi Selatan. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 17
  • 18. Pembahasan.  Jawaban: A. Setiap tokoh memiliki keistimewaan sendirisendiri. Keistimewaan tersebut merupakan sesuatu hal yang jarang dimiliki oleh tokoh lain -nya. Biografi tersebut memeparkan kehidupan B.J. Habibie. Dalam biografi disebutkan bahwa B.J.Habibie berhasil menciptakan pesa-wat terbang CN-235dan N-250. Keberhasilan B.J.Habibie tersebut belum tentu dapat dilakukan oleh tokoh lainnya.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 18
  • 19. 8. Jumlah Peserta Kursus Komputer di Lembaga Budi Wijaya Jumlah Peserta 25 20 15 10 5 0 2006 2007 2008 2009 Tahun 2010 2011 Penjelasan isi grafik tersebut adalah ... A. Jumlah peserta pada tahun 2009-2010 turun. B. Jumlah peserta pada tahun 2006-2008 naik. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 19
  • 20. C. Jumlah peserta pada tahun 2007-2008 turun. D. Jumlah peserta pada tahun 2008-2009 tetap. Pembahasan.  Jawaban: B Grafik tersebut menginformasikan jumlah peserta yang mengikuti kursus komputer di Lembaga Budi Wijaya. Kalimat penjelas yang sesuai dengan isi grafik adalah pilihan jawaban B. Sementara itu pernyataan yang terdapat pada pilihan jawaban A,C, dan D tidak sesuai dengan isi grafik.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 20
  • 21. 9. Bacalah kutipan naskah drama dibawah ini ! Duduk berdampingan di warung dekat halte bus. Rudi : Dia memerlukan kamu. Rano : Tapi lebih bahagia berada di dekatmu. (kemudian mium es kelapa muda) Rudi : Itu hanya tampaknya. Hanya seolah-olah. (mengigit pisang gorengnya) Rano : Mungkin dia menginginkan kita berdua. Rudi : Tidak! Aku rela, tetapi jangan sekali-kali kau tinggalkan dia. (berdiri membayar es kelapa muda dan pisang goreng) Keduanya saling pandang, lalu tertawa dan meninggalkan temat itu. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 21
  • 22. Suasana yang tergambar pada kutipan tersebut adalah ... A. Sedih C. Tegang B. Haru D. Akrab  Pembahasan.  Jawaban: D Suasana yang terdapat dalam kutipan drama tersebut adalah akrab. Suasana akrab tampak pada kalimat terakhir. Keduanya saling pandang, lalu tertawa dan meninggalkan tempat itu.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 22
  • 23. 10. Perhatikan Ilustrasi Berikut ! Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan mengadakan penyuluhan antikorupsi untuk sis wa-siswi di seluruh Indonesia. Untuk menarik mi-nat para pelajar, KPK harus membuat slogan yang menarik. Kalimat slogan yang sesuai untuk tujuan KPK ada-lah ... A. Korupsi dapat mengakibatkan negara hancur. B. Berbanggalah hidup tanpa korupsi! C. Korupsi merupakan perbuatan tidak baik. D. Hindarilah korupsi agar masa depan terjamin. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 23
  • 24. Pembahasan.  Jawaban: B Ilustrasi menyatakan bahwa KPK akan meng-adakan penyuluhan antikorupasi untuk siswa-siswi di seluruh Indonesia. Slogan yang dapat menarik siwa-siswi terhadap penyuluhan anti-korupsi adalah pilihan jawaban B. Pilihan jawaban A, C, dan D kurang menarik untuk dijadikan sebuah slogan.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 24
  • 25. OPEN Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 25
  • 26.  SKL Bahasa Inggris UN SMP 2013 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 26
  • 27. Contoh Soal dan Pembahasannya. Don’t touch the wire. It may cause electric shock. 11. What is the caution about ? A. Telling people to plug in the wire. B. Forbidding people to touch the wire. C. Explaining why the wire is dangerous. D. Telling people how to connect the wire. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 27
  • 28.  Pembahasan. Jawaban disimpulkan dari kalimat “Don‟t touch the wire” yang artinya “Jangan menentuh kabel ini”. Jadi, peringatan itu tentang larangan menyentuh kabel, sesuai dengan pilihan jawaban (B).  Jawaban :B. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 28
  • 29. To: Anderson Congratulations, you have bought a bigger house, which you’ve always dreamt about. I hope you will feel more comfortable. Don’t forget to invite me to your house warming party. Panji 12. Why did Anderson buy a bigger house? A. He wanted to invite all his friends. B. He wants to feel more relaxed. C. He always wanted to have a bigger house. D. He dreamt to invite his friends to a party. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 29
  • 30.  Pembahasan. Jawaban disimpulkan dari kalimat pertama pesan tersebut, “congratulation, you have bought a bigger house, which you always dreamt about.” yang artinya “Selamat, anda telah membeli rumah yang lebih besar, yang selalu anda impikan.”. Jadi, pilihan jawaban (C) yang artinya ia ingin memiliki rumah yang lebih besar benar.  Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 30
  • 31. Botox® Aptos® non – surgical Facelift. The latest non – surgical mini face, neck and brow-lift procedure from the USA at half the cost.the effects of this one hour treatment last 3-7 years. Allow 5 days to include aftecare. For Men and Women FREE CONSULTATION. 13. How long is the treatment? A. One hour. C. Three years. B. Five days. D. Seven years. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 31
  • 32.  Pembahasan. Pilihan jawaban (A) benar karena sesuai dengan kalimat “The effects of this one hour treatment last 3-7 years.” yang artinya “Efek dari pengobatan satu jam ini akan berlangsung selama 3-7 tahun.  Jawaban: A. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 32
  • 33. Annoucement To: All Departement Managers There will be a meeting on 7th February 2012 at 1 p.m. In the meeting room. We will be discussing custemer complaints. Since the topic is very important, 100% presence is a must. Please come on time and don’t forget to bring the necessary documents. Thank you Director 14. Why do all of the managers have to come to the meeting? A. The meeting will focus on the customers documents. B. All of the managers must bring their own documents. C. The topic of the meeting is very important. D. The meeting will be conducted by customers. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 33
  • 34.  Pembahasan. Jawaban disimpulkan dari kalimat ketiga teks tersebut. “Since the topic is very important, 100% presence is a must.” yang artinya “ Karena topiknya sangat penting, 100% harus hadir.”. Jadi, pilihan jawaban (C) benar.  Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 34
  • 35. Please come and celebrate. Surprise Graduation Party in honour of our son’s hard work and effort! Mathew has gained s BA (Hons Graphic Design from Glasglow School of Art). Join us on Saturday,25th March 2012 at 7.30 p.m. The Castle Rooms, Uddingston. See you there! Tony and Louise Gates Please R.S.V.P. By Monday 13th March Proud Mum-Louise Gates Orchardton Cottage, Main Street, Rothesay Isle of Bute 15. From the invitation we can say that ... A. The party will be held in Orchardton Cottage. B. Tony and Louise Gates are Mathew’s parents. C. Mathew must work hard to pass the examination. D. You should comfrim with Mathew, before attending the party. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 35
  • 36. Film Ticket Show Time Studio 1 Studio 2 MondayFriday Saturday Sunday 10.00-12.00 The Lorax The Lorax - - Rp 30.000 12.00-14.00 Perahu Kertas 2 Cronicle - - Rp 30.000 14.00-16.00 hayware Red Tails Rp 20.000 Rp 25.000 Rp 30.000 16.00-18.00 Skyfall Perahu Kertas 2 Rp 20.000 Rp 25.000 Rp 30.000 18.00-20.00 Ghost Rider 2 skyfall Rp 20.000 Rp 25.000 Rp 30.000 16. What time do the shows begin from Monday to Saturday? A.At 10 a.m. C. At 2 p.m. B.At 12 p.m. D. At 6 p.m. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 36
  • 37.  Pembahasan. Jawaban disimpulkan dari jadwal dan dilihat pada harga tiket, yang menunjukan bahwa pertunjukan pada hari Senin – Sabtu dimulai pukul 14.00 (2 p.m.), sesuai dengan pilihan jawaban (C),  Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 37
  • 38. How to Make a Greeting Card Material: • hard paper •Stickers •Colouring pens Instruction: 1. Fold the paper into two. 2. Decorate the front page with stickers. 3. Open the paper. 4. Write the name of the receiver of the card at the top centre, with colouring pens. 5. Then, write your message inthe centre part of the page. 6. Don’t forget to write the name of the sender, below the message. 7. Your greeting card is ready to send. 17. From the text we can conclude that the stickers are used to make the card ... A. Easy C. Attractive B. Useful D. Expensive Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 38
  • 39. Pembahasan. Langkah kedua membuat kartu ucapan adalah “Decorate the front page with stickers,” yang artinya “Hiasi halaman depan kartu dengan berbagai stiker.”. Stiker tersebut digunakan sebagai hiasan sehingga kita dapat menyimpulkan bahwa stiker tersebut digunakan untuk membuat kartu itu tampak menarik (to make the card attractive). Pilihan jawaban (C) benar.  Jawaban: C.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 39
  • 40. Although it’s not very big, it’s clean and beautiful. Do you know whose house it is? It’s Mr. Wardiman’s house. Mr. Wardiman has been living in this house sice 1992. he lives with his family. He has three children; a son and two daughters. They are a happy family. Mr. Wardiman has garden in ffront of his house and he likes to work there. He says it is fun. Today he is going to plant flowers in the garden where there is also an old mango tree. He regularly trims the leaves and branches, to maintain it. Mr. Wardiman often involves his children, so they will understand how to care for the environment. Many people comment onhis beautiful garden. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 40
  • 41. 18. Why does he regularly trim the leaves and branches of the mango tree? A.To maintaint it. B.To cultivate it.  C. To harvest it. D. To clean the yard. Pembahasan. Pilihan jawaban (A) benar karena sesuai dengan kalimat di paragraf dua, “He regularly trims the leaves and branches, to maint .” yang artinya “Ia selalu memotog daun dan cabang, untuk merawatnya.”. Jadi, Pak Wardiman memotong daun dan cabang untuk merawatnya.  Jawaban: A. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 41
  • 42. Late in the afternoon, the campers pitched their tent in the middle of a filed. As soon as this was done, they cooked their meal over a campfire. They were hungry and the food smelt good. After a wonderful meal, they told stories and sang songs by the campfire, but later it began to rain. The boys felt tired, so they put out the fire and crept into the tent. Their sleeping bags were warmand comfortable, so they all slept soundly. In the middle of the night, two boys woke up and began shouting. The tent was flooded! The rest leapt out of their sleeping bags and hurried outsid. It was raining heavily and they found that a stream had formed in the field. The stream had made its way across the fiield and it flowed right under their tent. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 42
  • 43. 19. “As soon as this was done ...”(paragraf 1) What does the underlined word refer to? A. Singing songs. B. Telling stories. C. Pitching the tent. D. Cooking the meal.   Pembahasan. Jawaban disimpulkan dari kalimat sebelumnya “Late in the afternoon, the campers piched their tent in the middle of a field.” yang artinya “pada sore itu, beberapa anak mendirikan tenda di tengah lapangan .”. Jadi, kata „this‟ di sini mengacu pada kegiatan mendirikan tenda. Sesuai dengan jawaban (C). Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 43
  • 44. 20.Arrange the words to form a meaningful sentence. women-village-the-went-to-remote-city-the 1 2 3 4 5 6 7 8  Pembahasan. Susunan kata yang benar dan logis adalah (C) 3-6-2-1-4-5-8-7 sehingga membentuk kalimat “The village women went to the city” yang artinya “Wanita-wanita yang bersal dari desa yang terpencil itu pergi ke kota.” pilihan jawaban yang lain salah karena tidak membentuk kalimat yang logis.  Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 44
  • 45. √16 = 4 BUKA Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 45
  • 46.  SKL MATEMATIKA UN SMP 2013 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 46
  • 47. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 47
  • 48. 21. Perhatikan gambar berikut! C P A Q B Jika panjang PC = 3 cm, AC = 9 cm, dan AB = 15 cm, maka tentuka panjang PQ adalah ... cm. A. 4 C. 6 B. 5 D. 7 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 48
  • 49.  Pembahasan. *Segitiga ABC sebangun dengan segitiga PQC, sehingga: Jadi panjang PQ adalah 5 cm.  Jawaban: B. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 49
  • 50. 22. Sebuah anak timbangan berbentuk dan berukuran seperti gambar berikut. Jika berat tiap 1 cm3 adalah 11 gram.Tentukan berat anak timbangan tersebut ... A. 670.842 24 cm B. 670.248 36 cm C. 670.284 D. 670.824 42 cm Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 50
  • 51.  Pembahasan. Jadi, berat anak timbangan tersebut adalah 670.824 gr.  Jawaban: D. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 51
  • 52. 23. Nilai rata-rata ulangan Matematika dari 25 anak adalah 7,75. Jika nilai seorang anak dimasukkan ke dalam kelompok itu, maka nilai rata-ratanya menjadi 7,5. Berapakah nilai anak tersebut ? A. 8,25 C. 8,75 B. 8,50 D. 9,00  Pembahasan. *Misal nilai anak tersebut adalah n maka diperoleh: Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 52
  • 53. Jadi ,nilai anak tersebut adalah 8,75. Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 53
  • 54. 24. Suatu perusahaan asuransi memperkirakan bahwa besar kemungkinan sopir mengalami kecelakaan satu tahun 0,03 dari 200 orang sopir, berapakah orang sopir yang diperkirakan mengalami kecelakaan? A. 5 C. 7 B. 6 D. 8  Pembahasaan. Diketahui: P(A): 0,03 N : 200 orang Ditanya : Fh = ... ? Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 54
  • 55. Jawab:  P(A) = Peluang sopir mengalami kecelakaan.  Fh = P(A) x N = P(kecelakaan) x banyak sopir = 0,03 x 200 = 6 orang Jadi, peluang sopir mengalami kecelakaan adalah 6 orang. Jawaban: B. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 55
  • 56. 25. Hasil dari 4√8 + 5√18 adalah ... A. 23√2 C. 8√2 B. 15√2 D. 7√2  Pembahasan. 4√8 + 5√18 = 4√4x2 + 5√9x2 = 4.2√2 + 5.3√2 = 8√2 + 15√2 = (8+5)√2 = 23√2  Jawaban: A. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 56
  • 57. 26. Diketahui barisan aritmatika 10. 13, 16, 19, 22, 25, ... Suku keduabelas (U12) barisan tersebut? A. 33 C. 43 B. 53 D. 63  Pembahasan. Sebelumnya tentukan beda (b) dari barisan tersebut. b = U2 – U1 = 13 – 10 =3 U = a + (n - 1) b = 10 + (12 – 1) 3 = 10 + (11) 3 = 10 + 33 = 43 Jadi, suku keduabelas barisan tersebut adalah 43.  Jawaban: C. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 57
  • 58. 27.Sata membeli baju dengan mendapatkan diskon 15% sehingga hanya membayar Rp. 170. 000 ,00. Harga baju sebelum diskon adalah ... a. Rp. 195.500,00 c. Rp. 185.000,00 b. Rp. 200.000,00 d. Rp. 144. 500,00 Pembahasan : Harga sesudah diskon ( harga bersih ) Diskon Harga sesudah diskon (harga kotor) Harga sebelum diskon = Rp. 170.000,00 = 15 % = 100 % - 15 % = 85% = % harga sebelum diskon x harga bersih % harga sesudah diskon = 100 % x 170.000 85 % = Rp. 200.000,00 Jawaban : B Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 58
  • 59. 28.  Rata-rata berat badan 14 orang siswa putra adalah 55 kg, sedangkan rata-rata berat ba-dan 6 orang siswa putri adalah 48 kg. Rata-rata berat badan seluruh siswa tersebut ada-lah ... Kg. A. 51,9 C. 53,2 B. 52,9 D. 53,8 Pembahasan. Rata-rata berat badan seluruh siswa. Jadi, rata-rata berat badan seluruh siswa tersebut adalah 52.9 kg. ☼ Jawaban: B. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 59
  • 60. 29.Panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran 24 cm, sedangkan jarak kedua pusatnya 26 cm. Jika panjang jari-jari lingkaran besar 15 cm, panjang jari jari lingkaran yang lain adalah ... A. 12 C. 8 B. 10 D. 5  Pembahasan. Misal kedua lingkaran berpusat di A dan B serta CD merupakan garis singgung persekutuan dua lingkaran. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 60
  • 61. D 24 cm C E B A 26 cm DE = BC = Panjang jari-jari lingkaran kecil BE = CD = 26 cm. Perhatikan ∆AEB siku-siku di E. Jari-jari lingkaran besar AD = 15 cm DE = AD – AE = 15 – 10 = 5 CM Oleh karena BC = AE = 5 cm, maka panjang jari-jari lingkaran yang lain adalah 5 cm. Jawaban: D. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 61
  • 62. 30. Tinggi Malik 150 cm dan panjang bayangannya 2 m. Pada saat yang sama, panjang bayangan pohon 12 m. Tinggi pohon tersebut adalah ... A. 16 m C.8 m B. 9 m D.6 m  Pembahasan. Persoalan tersebut dapat di gambarkan sebagai berikut. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 62
  • 63. D E X 1,5 m C 10 m B 2m A ∆ABE dan ∆ACD sebangun. Jadi tinggi pohon tersebut adalah 9 m. Jawaban: B. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 63
  • 64. BUKA Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 64
  • 65.  SKL IPA UN 2013 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 65
  • 66. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 66
  • 67. 31. Perhatikan tabel di bawah ini ! NO. Besaran Satuan Alat Ukur (1) Massa Kilogram Neraca (2) Panjang Kilometer Mistar (3) Waktu Sekon Stopwatch (4) Suhu Celcius Termometer Pada tabel di atas, yang termasuk Sistem Internasionsal dan alat ukur yang sesuai adalah ... A. (1) dan (2) C. (2) dan (4) B. (1) dan (3) D. (3) dan (4) Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 67
  • 68.  Pembahasan. Jawaban besaran pokok yang tepat yaitu massa dengan satuan kilogram dan alat ukur neraca (1), serta waktu dengan satuan sekon dan alat ukur stopwatch (3).  Jawaban: B Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 68
  • 69. 32. Perhatikan grafik hasil percobaan berikut! Suhu (0C) 1000C B C 600C 00 C Q (joule) Q1 Q2 Apabila 2 kg air dipanaskan dan kalor uap air 2,27 x 106 J/kg , kalor jenis air = 4.200 J/kg 0C,dan tekanan udara 1 atmosfer, jumlah kalor yang diperlukan untuk proses dari B ke C sebesar . . . Kj Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 69
  • 70. A. 3.360 B. 4.540   C. 4.876 D. 5.212 Pembahasan. Diketahui: m =2 kg U =2,27 x 106 J/kg Cair =4.200 J/kg0C Ditannyakan: QB→C Jawab: B ke C adalah proses menguap. QB→C = m U = (2 kg)(2,27 x 106 J/kg) = 4,54 x 106 J = 4.540 Kj Jadi, kalor yang diperlukan untuk proses dari B ke C sebesar 4.540 Kj. Jawaban: B Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 70
  • 71. 33. Perhatikan gambar berikut. Benda S Cermin 15 cm M f Sebuah benda diletakkan di depan cermin cekung seperti gambar di atas, ternyata terbentuk bayangan pada jarak S’ = 30 cm. Apabila letak benda bergeser mendekati cermin cekung sejauh 3 cm dari posisi semula, jarak bayangan dari cermin cekungf sekarang adalah ...cm A. 40 C. 50 B. 45 D. 60 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 71
  • 72.  Pembahasan. Diketahui:S1 = 15 cm S1’ = 30 cm S2 = 12 cm Ditanya: S2’ = ...? Jawab:  Jadi, bayangan benda terbentuk pada jarak 60 cm. Jawaban: D Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 72
  • 73. 34. Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 4 m/s. Apabila massa benda 20 gram, besar energi kinetik benda adalah ... Joule. A. 1,6 C. 0,4 B. 0,8 D. 0,16  Pembahasan. Diketahui: v = 4 m/s m= 20 g = 2 x 10-2 kg Ditanya: Ek= ...? Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 73
  • 74. Jawab: Jadi energi kinetik benda adalah 0,16 J.  Jawaban: D Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 74
  • 75. 35. Perhatikan gambar rangkaian berikut! L1 2Ω L2 ↑l 6Ω V=6V r = 0,5 Ω Nilai kuat arus total pada rangkaian tersebut adalah ... A. A. 2,25 C. 2,75 B. 2,50 D. 3 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 75
  • 76.  Pembahasan. Diketahui: R1 = 2 Ω R2 = 6 Ω r = 0,5 Ω V=6V Ditanya: Kuat arus total (l)? Jawab: Jadi, kuat arus total pada rangkaian tersebut adalah 3A.  Jawaban: D. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 76
  • 77. 36. Perhatikan pernyataan berikut! 1.) Bidang edarnya terletak antara planet Yupiter dan Uranus. 2.) Terkenal akan cincinnya. 3.) Memiliki sebuah satelit alam. 4.) Bidang edarnya terletak antara planet Venus dan Mars. Karakteristik planet Bumi ditunjukkan pada nomor ... A. 1) dan 2) C. 2) dan 3) B. 1) dan 4) D. 3) dan 4) Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 77
  • 78.  Pembahasan. Penyataan yang benar berdasarkan beberapa pilihan penyataan adalah Bumi terletak di antara planet Venus dan Mars. Bumi memiliki sebuah satelit alam yaitu bulan. Planet yang terletak di antara Yupiter dan Uranus serta terkenal akan cincinnya adalah Saturnus.  Jawaban: D. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 78
  • 79. 37. Diantara zat berikut yang merupakan ion adalah ... A. CO2 C. O3 B. NH3 D. Na+ Pembahasan. Ion adalah atom yang bermuatan listrik, baik positif maupun negatif, contoh Na+ . CO2 dan NH3 merupakan molekul senyawa, sedangkan O3 merupakan molekul usur.  Jawaban: D.  Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 79
  • 80. 38.Pada kemasan minuman tertulis komposisinya terdiri dari asam sitrat, natrium benzoat, fruit punch flavour, tartrazin, aspartam, dan natrium siklamat. Dari komposisi tersebut yang termasuk bahan pengawet adalah .... A. Asam sitrat dan natrium benzoat. B. Natrium benzoat dan aspartam. C. Aspartam dan natrium siklamat. D. Aspartam dan tartazin. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 80
  • 81.  Pembahasan. Berdasarkan pilihan jawaban, jawaban yang benar adalah Asam sitrat dan natrium benzoat merupakan bahan pengawet. Asam sitrat berfungsi sebagai antioksidan yang mencegah reaksi oksidasi pada bahan makanan sehingga bahan makanan dapat disimpan dalam waktu yang lama. Atrium benzoat merupakan bahan pengawet buatan yang sering digunakan dalam miuman ringan ataupun jus buah. Fruit punch flavour merupakan bahan penambah cita rasa berupa aroma buah. Tartazin adalah pewarna kuning buatan. Sedangkan, aspartam dan natrium siklamat adalah bahan pemanis pengganti gula yng tidak mempunyai ilai kalori.  Jawaban: A. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 81
  • 82. 39. Persilangan antara kedelai berbiji bulat (BB) dengan kedelai berbiji keriput (bb) menghasilkan keturunan F1 berbiji bulat. F1 disilangkan dengan sesamanya dan dihasilkan 500 tanaman. Dari 500 tanaman tersebut kemungkinan tanaman yang menghasilkan buah berbiji keriput sebanyak ... A. 125 tanaman. C. 375 tanaman. B. 250 tanaman. D. 500 tanaman. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 82
  • 83.  Pembahasan. P : BB >< bb F Bb P : Bb >< Bb F : 1 1 2 2 ♂ ♀ B B B BB bulat Bb bulat B Bb bulat Bb keriput Perbandingan fenotipe F = bulat : keriput 3 : 1 Jumlah F yang dihasilkan = 500 tanaman. Jumlah F yang biji keriput = ¼ x 500 = 125 tanaman.  Jawaban: A. 2 2 2 Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 83
  • 84. 40.Sel saraf motorik berfungsi membawa rangsang dari ... A. Saraf pusat ke otot. B. Reseptor ke efektor. C. Indra ke saraf pusat. D. Sel saraf yang satu ke lainnya.  Pembahasan. Sel saraf motorik berfungsi menghantarkan rangsang dari sistem saraf pusat ke efektor / otot. Pembawa rangsang dari reseptor pada indra ke saraf pusat adalah neuron sensorik. Pembawa rangsang dari sel saraf yang satu ke lainnya adalah neurit.  Jawaban: A. Jumat, 01 Nopember 2013 BAMBANG-M./06/9F/SMPN5KEBUMEN 84