Transect walk digunakan untuk memetakan kondisi sanitasi di suatu desa/kelurahan dengan mencatat jenis sarana sanitasi, letak drainase, kepadatan penduduk, dan sumber air bersih. Perwakilan lokasi melakukan survei lokasi secara langsung untuk membuat peta kondisi sanitasi. Lokasi dengan peringkat tertinggi berdasarkan kerawanan sanitasi dan kepadatan penduduk dipilih untuk program sanitasi.