SlideShare a Scribd company logo
PANDUAN PENDAFTARAN
SPAN-PTKIN 2015
PANITIA PELAKSANA
SPAN-PTKIN 2015
iPanduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
DAFTAR ISI
1. Panduan Untuk Sekolah.................................................................................................. 1
1.1.Pendaftaran Sekolah ................................................................................................ 1
1.2.Login Sekolah........................................................................................................... 5
1.3.Mengisi Jurusan dan Jumlah Siswa Kelas XII.............................................................. 6
1.4.Mengisi Nilai KKM .................................................................................................... 7
1.5.Mengisi Data dan Nilai Siswa ................................................................................... 9
1.6.Unduh Login Siswa ................................................................................................... 15
2. Panduan Untuk Siswa .................................................................................................... 17
2.1.Ketentuan Pendaftaran ........................................................................................... 17
2.2.Laman Login ............................................................................................................ 17
2.3.Laman Informasi ...................................................................................................... 18
2.4.Laman Raport........................................................................................................... 18
2.5.Mengisi Biodata ....................................................................................................... 19
2.6.Memilih PTKIN dan Program Studi............................................................................ 20
2.7.Mengisi Prestasi....................................................................................................... 21
2.8.Finalisasi Pendaftaran .............................................................................................. 22
2.9.Cetak Kartu Pendaftaran .......................................................................................... 23
1Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Panduan Untuk Sekolah
1.1.Pendaftaran Sekolah
Untuk mengikuti SPAN-PTKIN 2015, tiap sekolah melalui kepala sekolahnya diharuskan
mendaftar di laman registrasi SPAN-PTKIN 2015. Berikut adalah langkah-langkah pendaftaran untuk
sekolah.
1. Kunjungi laman registrasi SPAN-PTKIN pada alamat http://span-ptkin.ac.id. Klik tombol
Daftar Sekarang.
2. Klik tombol Laman Sekolah untuk menuju ke laman sekolah.
2Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
3. Daftarkan sekolah dengan klik tombol Daftarkan Sekolah.
4. Masukkan NPSN sekolah. Daftar NPSN sekolah dapat dilihat pada website Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan atau dengan klik tombol Database NPSN. Bila sekolah Anda
belum memiliki NPSN, sekolah Anda tetap dapat mengikuti SPAN-PTKIN dengan
mengajukan permohonan dengan klik tombol Ajukan Permohonan untuk memperoleh ID
pengganti NPSN.
5. Upload sertifikat akreditasi sekolah dengan format JPG dan ukuran filemaksimal 2 MB.
Untuk sekolah yang belum terakreditasi, tahap ini bisa dilewati dengan langsung klik
Lanjut Pendaftaran.
3Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
6. Upload SK Kepala Sekolah dengan format JPG dan besar ukuran file maksimum 2
MB.Upload SK Kepala Sekolah ini wajib dilakukan oleh seluruh sekolah.
7. Masukkan data profil sekolah serta kepala sekolah. Isian dengan tanda * wajib diisi.
Pastikan data diisi dengan benar dan pastikan alamat email Kepala Sekolah benar dan aktif
karena password akan dikirim ke email Kepala Sekolah.
4Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
8. Pendaftaran sekolah Anda akan divalidasi terlebih dahulu, bila telah lolos validasi panitia
akan mengirim password melalui alamat email kepala sekolah. Apabila ada kesalahan pada
data Anda, panitia pun akan mengirim konfirmasi ke alamat emailkepala sekolah.
5Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
1.2.Login Sekolah
Setelah melakukan pendaftaran, Anda akan mendapat email konfirmasi dari admin SPAN-
PTKIN. Apabila pendaftaran sekolah Anda ditolak, Anda harus mendaftarkan kembali sekolah Anda
dengan melengkapi data yang kurang. Apabila pendaftaran sekolah Anda diterima, Anda akan
mendapatkan password yang bisa digunakan untuk login ke sistem dan mendaftarkan siswa-siswa
Anda. Langkah- langkah untuk login ke sistem adalah sebagai berikut:
Buka laman registrasi SPAN-PTKIN pada alamat http://span-ptkin.ac.id dan klik tombol “Daftar
Sekarang”.
Klik tombol laman sekolah untuk masuk laman login sekolah.
6Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Masukkan NPSN, Password, serta kode Captcha dengan benar untuk login ke sistem.
1.3.Mengisi Jurusan dan Jumlah Siswa Kelas XII
Pengisian jurusan dan jumlah siswa kelas XII hanya dilakukan pada saat Anda login pertama
kali. Masukkan jumlah keseluruhan siswa kelas XII dengan cara mencentang pilihan jurusan dan
mengisi jumlah siswa masing-masing jurusan. Harap diperhatikan untuk mencentang dan mengisi
HANYA jurusan yang diikut ioleh siswa kelas XII pada sekolah Anda. Data jurusan serta jumlah siswa
yang disimpan tidak dapat diubah kembali.
7Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Pada proses pengisian jurusan dan jumlah siswa untuk sekolah yang menggunakan ID
Pengganti NPSN (lihat bab 1.2. Pendaftaran Sekolah), akan diberikan ID Pengganti NISN yang bisa
diberikan kepada siswanya sebagai pengganti NISN dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
untuk mendaftar SPAN-PTKIN 2015.
1.4.Mengisi Nilai KKM
Pengisian nilai KKM dilakukan setelah mengisi jurusan dan jumlah siswa kelas XII. Nilai KKM
harus diisi dengan lengkap untuk tiap mata pelajaran sesuai jurusan masing-masing. Nilai KKM yang
dimasukkan mulai dari kelas XI semester 1, kelas XI semester 2, serta kelas XII semester 1.
Pengisian nilai KKM bisa dilakukan per mata pelajaran atau dengan unggah file excel.
ID Pengganti NISN
Template File Excel Unggah File Excel
Isi Nilai
8Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
a. Pengisian nilai KKM per mata pelajaran
Untuk mengisi nilai KKM per mata pelajaran klik link “isi nilai” pada masing-masing mata
pelajaran dan semester.
b. Pengisian nilai KKM dengan unggah file excel.
Untuk mengisi nilai KKM dengan unggah file excel, ikuti langkah-langkah berikut:
 Unduh template file excel yang telah disediakan.
 Isi file excel tersebut dengan nilai KKM Sekolah Anda.
 Unggah file excel yang telah diisi nilai KKM.
Contoh pengisian nilai KKM pada template file excel.
Setelah semua nilai KKM terisi, klik tombol “FINALISASI NILAI KKM”. Harap diteliti kembali
isian nilai KKM sebelum dilakukan finalisasi. Nilai KKM setelah finalisasi tidak dapat diubah kembali.
9Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Anda juga bisa memastikan kembali nilai KKM sekolah Anda yang telah Anda inputkan sebelum
finalisasi dengan mengklik tombol ‘Cek Nilai KKM’.
1.5.Mengisi Data dan Nilai Siswa
Setelah mengisi nilai KKM, Anda bisa mendaftarkan keseluruhan siswa-siswi kelas XII sejumlah
yang Anda cantumkan di awal. Untuk menambahkan data dan nilai siswa bisa dilakukan dengan
menambahkan satu per satu, atau unggah file excel.
a. Mengisi data dan nilai siswa satu per satu.
Klik tombol tambahkan data per siswa.
Cek nilai KKM Finalisasi
10Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Masukkan nama siswa, jurusan, jenis kelamin, serta NISN siswa. Daftar NISN siswa bisa dilihat
di website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (http://nisn.data.kemdikbud.go.id) atau
menggunakan ID Pengganti NISN untuk siswa yang tidak memiliki NISN (lihat bab 1.3. Mengisi Jurusan
dan Jumlah Siswa Kelas XII).
Untuk mengubah atau menghapus data siswa, klik icon “edit” atau “delete” yang terletak di
sebelah kolom nama siswa.
Menambah data per siswa
11Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Setelah mengisi data siswa selanjutnya memasukkan nilai raport siswa dengan klik link “isi
nilai”. Nilai raport yang dimasukkan sesuai mata pelajaran jurusan masing-masing mulai kelas XI
semester 1, kelas XI semester 2, serta kelas XII semester 1.
b. Mengisi data dan nilai siswa dengan unggah file excel.
Untuk mengisi data dan nilai siswa dengan file excel, pertama unduh template file excel
pengisian data dan nilai siswa yang telah disediakan.
Link edit / delete Link isi nilai
12Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Isi template file excel tersebut dengan data siswa yang Anda daftarkan.
Contoh pengisian data siswa
Unggah file excel yang telah berisi data siswa dengan klik tombol “Unggah File Excel Siswa &
Nilai Siswa”.
Template file excel data siswa
Unggah file excel data siswa
13Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Setelah mengunggah file excel data siswa, unduh template file excel pengisian nilai siswa
yang telah disediakan.
Isi template file excel tersebut dengan nilai siswa untuk tiap-tiap jurusan.
Contoh pengisian nilai siswa
Template file excel nilai siswa
14Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Unggah file excel yang telah berisi nilai siswa dengan klik tombol “Unggah File Excel Siswa &
Nilai Siswa” sama langkahnya seperti unggah file excel data siswa.
Setelah data siswa dan nilai raport diisi lengkap, klik tombol “finalisasi daftar siswa”. Harap
diperhatikan bahwa setelah data difinalisasi, data tidak dapat diubah lagi.
Untuk mengecek kembali data dan nilai siswa yang telah Anda inputkan sebelum Anda
melakukan finalisasi, silahkan Anda klik tombol ‘Cek Nilai Siswa’.
Cek nilai siswa
Finalisasi Daftar Siswa
15Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Setelah klik tombol finalisasi, akan keluar pernyataan bahwa Anda telah berhasil finalisasi
daftar siswa.
1.6.Unduh Login Siswa
Berikutnya Anda dipersilahkan untuk mengunduh login tiap siswa atau login keseluruhan
siswa, dan mohon untuk tidak menyebarluaskan data login pendaftaran siswa kecuali kepada siswa
yang bersangkutan. Data login ini berisi ID Pendaftaran dan Password yang bisa digunakan siswa
untuk login ke sistem, mengisi biodata, memilih PTKIN dan prodi yang diminati, serta mencetak kartu
siswa.
16Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Pada laman akhir ini Anda juga dipersilahkan melihat data KKM sekolah dan data Siswa
Pendaftar yang telah Anda inputkan saat pendaftaran sebelumnya, dengan cara mengklik kolom/tab
‘Lihat Data KKM Sekolah’ dan ‘Lihat Data Siswa Pendaftar’.
Unduh login siswa
Lihat data KKM
Lihat data siswa
17Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Panduan Untuk Siswa
2.1. Ketentuan Pendaftaran
Untuk bisa mengikuti SPAN-PTKIN 2015, siswa harus didaftarkan terlebih dahulu oleh kepala
sekolah masing-masing. Selanjutnya siswa akan mendapatkan ID Pendaftaran dan Password yang bisa
digunakan untuk mendaftar SPAN-PTKIN 2015. Laman pendaftaran bisa diakses dengan klik tombol
“daftar sekarang” pada laman utama website SPAN-PTKIN 2015 (http://span-ptkin.ac.id).
2.2. Laman Login
Untuk pendaftaran siswa, klik tombol “laman siswa” pada laman utama pendaftaran SPAN-
PTKIN 2015.
Daftar sekarang
laman
siswa
18Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Masukkan ID Pendaftaran dan Password serta kode Captcha pada laman login dengan benar.
2.3. Laman Informasi
Setelah login berhasil, sistem akan menampilkan laman informasi yang berisi keterangan alur
pendaftaran, jadwal pelaksanaan, serta kontak panitia SPAN-PTKIN 2015.
2.4. Laman Raport
Pada laman raport sistem akan menampilkan nilai raport kelas XI semester 1, kelas XI semester
2, dan kelas XII semester 1. Nilai raport ini diisikan oleh kepala sekolah, apabila ada ketidaksesuaian
data harap menghubungi kepala sekolah masing-masing.
laman
info
laman login
19Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
2.5. Mengisi Biodata
Isian biodata siswa meliputi foto, data siswa, serta data orang tua. Untuk mengupload foto,
klik tombol “click to upload image” kemudian pilih foto dari komputer Anda. File foto harus dalam
format JPG/JPEG dengan ukuran maksimal 500 KB. Pastikan untuk menggunakan foto resmi setengah
badan dan gambar terlihat jelas. Setelah gambar diupload jangan lupa klik tombol “simpan foto”.
Lanjutkan dengan mengisi data siswa serta data orang tua. Pastikan untuk mengisi semua data
dengan lengkap dan benar.
laman raport
upload foto
simpan foto
laman biodata
20Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
2.6. Memilih PTKIN dan Program Studi
Pada laman isian pilihan PTKIN dan program studi, siswa menentukan PTKIN yang dituju serta
program studi yang dipilih. Siswa diharuskan memilih 2 PTKIN dengan masing-masing 2 pilihan
program studi. Urutan program studi yang dipilih menunjukkan urutan prioritas pilihan siswa.
Untuk memilih PTKIN dan program studi, pertama klik pada tombol “wilayah”. Tombol wilayah
akan memunculkan daftar PTKIN yang masuk dalam wilayahnya.
Selanjutnya klik pada salah satu nama PTKIN yang dituju. Pada kolom sebelah kanan akan
muncul daftar program studi dari PTKIN yang bersangkutan. Pilih 2 program studi yang diminati sesuai
urutan prioritas, kemudian pilih dropdown di bawah untuk menentukan pilihan Anda akan disimpan
sebagai “pilihan PTKIN 1” atau “pilihan PTKIN 2”.
tombol
wilayah
daftar
ptkin
21Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Terakhir klik tombol “simpan pilihan” untuk menyimpan pilihan Anda. Nama PTKIN dan
program studi yang telah dipilih akan ditampilkan pada tabel “pilihan Anda saat ini” di bagian atas.
Untuk mengganti PTKIN maupun program studi yang telah dipilih, lakukan kembali langkah-
langkah seperti di atas. Pilihan PTKIN dan program studi yang baru dipilih akan mengganti pilihan
PTKIN dan program studi sebelumnya.
2.7. Mengisi Prestasi
Isian prestasi akademik merupakan pilihan / tidak wajib tetapi akan mendukung penilaian
siswa pada proses seleksi kelulusan. Siswa dapat mencantumkan 3 prestasi akademik terbaik yang
pernah dicapai selama jenjang SMA / Sederajat.
Untuk mencantumkan prestasi akademik, isikan tingkat capaian, keterangan kegiatan /
kompetisi yang diikuti, tingkat kegiatan / kompetisi yang diikuti, serta scan bukti prestasi yang diraih.
Nama PTKIN yang sedang
dipilih
daftar program studi
dropdown pilihan
ptkin 1 / ptkin2 tombol simpan
pilihan
tabel pilihan anda saat
ini
22Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
Prestasi yang telah dicantumkan akan ditampilkan pada table prestasi. Untuk mengganti
prestasi yang telah dicantumkan, klik link “delete” pada tabel prestasi kemudian masukkan prestasi
baru sebagai pengganti.
2.8. Finalisasi Pendaftaran
Laman finalisasi akan menampilkan semua data yang telah diisikan. Siswa diharapkan untuk
memeriksa ulang semua data. Jika ada data yang kurang atau salah, siswa masih bisa melakukan
perbaikan melalui menu isian data di atas. Jika semua data telah sesuai, siswa bisa melakukan finalisasi
dengan klik tombol “finalisasi” di bawah. Harap diperhatikan bahwa setelah finalisasi data tidak
dapat diubah kembali.
menu isian data
table prestasi
link
delete
23Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015
2.9. Cetak Kartu Pendaftaran
Setelah melakukan finalisasi, siswa dapat mencetak kartu pendaftaran sebagai bukti
keikutsertaan SPAN-PTKIN 2015. Kartu pendaftaran ini nantinya diperlukan sebagai kelengkapan daftar
ulang di PTKIN pilihan siswa setelah siswa dinyatakan diterima. Kartu pendaftaran ini dapat dicetak
sewaktu-waktu dengan login kembali pada website SPAN-PTKIN 2015 menggunakan ID Pendaftaran
dan Password yang dimiliki.
tombol finalisasi
cetak kartu
pendaftaran
24Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015

More Related Content

Similar to Panduan pdf

Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Abdul Jamil
 
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptxpanduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
purnomo86
 
Cara mendaftar bidik misi sekolah
Cara mendaftar bidik misi sekolahCara mendaftar bidik misi sekolah
Cara mendaftar bidik misi sekolah
iswandafans
 
Padamu panduan eds siswa
Padamu panduan eds siswaPadamu panduan eds siswa
Padamu panduan eds siswa
sultonul_arifin
 
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
suleman124
 
Panduan input raport versi 2017 b
Panduan input raport versi 2017 bPanduan input raport versi 2017 b
Panduan input raport versi 2017 b
SMAN TERARA
 
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptxAkun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
FirdaIsnaini3
 
Pemanfaatan belajar.id
Pemanfaatan belajar.idPemanfaatan belajar.id
Pemanfaatan belajar.id
Enang Cuhendi
 
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdfKumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
RizqiATBM
 
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptxSeputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
KhairiyatunNisak
 
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di httpCara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
Subari Gendut
 
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
enzo rc
 
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
enzo rc
 
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdf
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdfPanduan Pengisian PDSS 2023.pdf
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdf
RudolphWayne
 
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdfPanduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
AlpianiAlpiani1
 
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptxCara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
HR MUSLIM
 
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptxPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
Fajar Baskoro
 
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdfDitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
ekokudo
 
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
ssuser940db3
 
Manual saps29jun2011 bhg 1
Manual saps29jun2011 bhg 1Manual saps29jun2011 bhg 1
Manual saps29jun2011 bhg 1smklunas2011
 

Similar to Panduan pdf (20)

Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014
 
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptxpanduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
panduan e-ktsp e-kosp smk 2023.pptx
 
Cara mendaftar bidik misi sekolah
Cara mendaftar bidik misi sekolahCara mendaftar bidik misi sekolah
Cara mendaftar bidik misi sekolah
 
Padamu panduan eds siswa
Padamu panduan eds siswaPadamu panduan eds siswa
Padamu panduan eds siswa
 
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
2._Akun_Belajar.Id[1].pptx
 
Panduan input raport versi 2017 b
Panduan input raport versi 2017 bPanduan input raport versi 2017 b
Panduan input raport versi 2017 b
 
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptxAkun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
Akun belajar.id - Manfaat, Pemeriksaan dan Aktivasi Akun.pptx
 
Pemanfaatan belajar.id
Pemanfaatan belajar.idPemanfaatan belajar.id
Pemanfaatan belajar.id
 
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdfKumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen.pdf
 
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptxSeputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
Seputar akun belajar id dan PMM 10 Peb 2023.pptx
 
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di httpCara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
Cara login siswa untuk mengisi eds siswa di http
 
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
Keaktifan ptk 2014 padamu negeri sem 2 jan 2015
 
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
TAGIHAN PADAMU NEGERI 2015 ISIAN DATA : ADMIN SEKOLAH PADAMU NEGERI SEM 2 201...
 
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdf
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdfPanduan Pengisian PDSS 2023.pdf
Panduan Pengisian PDSS 2023.pdf
 
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdfPanduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
Panduan Analisis Data dengan SIPENA BANUA KITA.pptx.pdf
 
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptxCara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran (Belajar.pptx
 
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptxPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2023.pptx
 
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdfDitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
DitSMK_VervalDataPendidikan_211022.pdf
 
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
Kumpulan Panduan Teknis Praktisi Mengajar 2023 - Perguruan Tinggi dan Dosen (...
 
Manual saps29jun2011 bhg 1
Manual saps29jun2011 bhg 1Manual saps29jun2011 bhg 1
Manual saps29jun2011 bhg 1
 

Recently uploaded

RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
ssuser2537c0
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
nadiafebianti2
 

Recently uploaded (11)

RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
 

Panduan pdf

  • 2. iPanduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 DAFTAR ISI 1. Panduan Untuk Sekolah.................................................................................................. 1 1.1.Pendaftaran Sekolah ................................................................................................ 1 1.2.Login Sekolah........................................................................................................... 5 1.3.Mengisi Jurusan dan Jumlah Siswa Kelas XII.............................................................. 6 1.4.Mengisi Nilai KKM .................................................................................................... 7 1.5.Mengisi Data dan Nilai Siswa ................................................................................... 9 1.6.Unduh Login Siswa ................................................................................................... 15 2. Panduan Untuk Siswa .................................................................................................... 17 2.1.Ketentuan Pendaftaran ........................................................................................... 17 2.2.Laman Login ............................................................................................................ 17 2.3.Laman Informasi ...................................................................................................... 18 2.4.Laman Raport........................................................................................................... 18 2.5.Mengisi Biodata ....................................................................................................... 19 2.6.Memilih PTKIN dan Program Studi............................................................................ 20 2.7.Mengisi Prestasi....................................................................................................... 21 2.8.Finalisasi Pendaftaran .............................................................................................. 22 2.9.Cetak Kartu Pendaftaran .......................................................................................... 23
  • 3. 1Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Panduan Untuk Sekolah 1.1.Pendaftaran Sekolah Untuk mengikuti SPAN-PTKIN 2015, tiap sekolah melalui kepala sekolahnya diharuskan mendaftar di laman registrasi SPAN-PTKIN 2015. Berikut adalah langkah-langkah pendaftaran untuk sekolah. 1. Kunjungi laman registrasi SPAN-PTKIN pada alamat http://span-ptkin.ac.id. Klik tombol Daftar Sekarang. 2. Klik tombol Laman Sekolah untuk menuju ke laman sekolah.
  • 4. 2Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 3. Daftarkan sekolah dengan klik tombol Daftarkan Sekolah. 4. Masukkan NPSN sekolah. Daftar NPSN sekolah dapat dilihat pada website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan atau dengan klik tombol Database NPSN. Bila sekolah Anda belum memiliki NPSN, sekolah Anda tetap dapat mengikuti SPAN-PTKIN dengan mengajukan permohonan dengan klik tombol Ajukan Permohonan untuk memperoleh ID pengganti NPSN. 5. Upload sertifikat akreditasi sekolah dengan format JPG dan ukuran filemaksimal 2 MB. Untuk sekolah yang belum terakreditasi, tahap ini bisa dilewati dengan langsung klik Lanjut Pendaftaran.
  • 5. 3Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 6. Upload SK Kepala Sekolah dengan format JPG dan besar ukuran file maksimum 2 MB.Upload SK Kepala Sekolah ini wajib dilakukan oleh seluruh sekolah. 7. Masukkan data profil sekolah serta kepala sekolah. Isian dengan tanda * wajib diisi. Pastikan data diisi dengan benar dan pastikan alamat email Kepala Sekolah benar dan aktif karena password akan dikirim ke email Kepala Sekolah.
  • 6. 4Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 8. Pendaftaran sekolah Anda akan divalidasi terlebih dahulu, bila telah lolos validasi panitia akan mengirim password melalui alamat email kepala sekolah. Apabila ada kesalahan pada data Anda, panitia pun akan mengirim konfirmasi ke alamat emailkepala sekolah.
  • 7. 5Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 1.2.Login Sekolah Setelah melakukan pendaftaran, Anda akan mendapat email konfirmasi dari admin SPAN- PTKIN. Apabila pendaftaran sekolah Anda ditolak, Anda harus mendaftarkan kembali sekolah Anda dengan melengkapi data yang kurang. Apabila pendaftaran sekolah Anda diterima, Anda akan mendapatkan password yang bisa digunakan untuk login ke sistem dan mendaftarkan siswa-siswa Anda. Langkah- langkah untuk login ke sistem adalah sebagai berikut: Buka laman registrasi SPAN-PTKIN pada alamat http://span-ptkin.ac.id dan klik tombol “Daftar Sekarang”. Klik tombol laman sekolah untuk masuk laman login sekolah.
  • 8. 6Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Masukkan NPSN, Password, serta kode Captcha dengan benar untuk login ke sistem. 1.3.Mengisi Jurusan dan Jumlah Siswa Kelas XII Pengisian jurusan dan jumlah siswa kelas XII hanya dilakukan pada saat Anda login pertama kali. Masukkan jumlah keseluruhan siswa kelas XII dengan cara mencentang pilihan jurusan dan mengisi jumlah siswa masing-masing jurusan. Harap diperhatikan untuk mencentang dan mengisi HANYA jurusan yang diikut ioleh siswa kelas XII pada sekolah Anda. Data jurusan serta jumlah siswa yang disimpan tidak dapat diubah kembali.
  • 9. 7Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Pada proses pengisian jurusan dan jumlah siswa untuk sekolah yang menggunakan ID Pengganti NPSN (lihat bab 1.2. Pendaftaran Sekolah), akan diberikan ID Pengganti NISN yang bisa diberikan kepada siswanya sebagai pengganti NISN dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk mendaftar SPAN-PTKIN 2015. 1.4.Mengisi Nilai KKM Pengisian nilai KKM dilakukan setelah mengisi jurusan dan jumlah siswa kelas XII. Nilai KKM harus diisi dengan lengkap untuk tiap mata pelajaran sesuai jurusan masing-masing. Nilai KKM yang dimasukkan mulai dari kelas XI semester 1, kelas XI semester 2, serta kelas XII semester 1. Pengisian nilai KKM bisa dilakukan per mata pelajaran atau dengan unggah file excel. ID Pengganti NISN Template File Excel Unggah File Excel Isi Nilai
  • 10. 8Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 a. Pengisian nilai KKM per mata pelajaran Untuk mengisi nilai KKM per mata pelajaran klik link “isi nilai” pada masing-masing mata pelajaran dan semester. b. Pengisian nilai KKM dengan unggah file excel. Untuk mengisi nilai KKM dengan unggah file excel, ikuti langkah-langkah berikut:  Unduh template file excel yang telah disediakan.  Isi file excel tersebut dengan nilai KKM Sekolah Anda.  Unggah file excel yang telah diisi nilai KKM. Contoh pengisian nilai KKM pada template file excel. Setelah semua nilai KKM terisi, klik tombol “FINALISASI NILAI KKM”. Harap diteliti kembali isian nilai KKM sebelum dilakukan finalisasi. Nilai KKM setelah finalisasi tidak dapat diubah kembali.
  • 11. 9Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Anda juga bisa memastikan kembali nilai KKM sekolah Anda yang telah Anda inputkan sebelum finalisasi dengan mengklik tombol ‘Cek Nilai KKM’. 1.5.Mengisi Data dan Nilai Siswa Setelah mengisi nilai KKM, Anda bisa mendaftarkan keseluruhan siswa-siswi kelas XII sejumlah yang Anda cantumkan di awal. Untuk menambahkan data dan nilai siswa bisa dilakukan dengan menambahkan satu per satu, atau unggah file excel. a. Mengisi data dan nilai siswa satu per satu. Klik tombol tambahkan data per siswa. Cek nilai KKM Finalisasi
  • 12. 10Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Masukkan nama siswa, jurusan, jenis kelamin, serta NISN siswa. Daftar NISN siswa bisa dilihat di website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (http://nisn.data.kemdikbud.go.id) atau menggunakan ID Pengganti NISN untuk siswa yang tidak memiliki NISN (lihat bab 1.3. Mengisi Jurusan dan Jumlah Siswa Kelas XII). Untuk mengubah atau menghapus data siswa, klik icon “edit” atau “delete” yang terletak di sebelah kolom nama siswa. Menambah data per siswa
  • 13. 11Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Setelah mengisi data siswa selanjutnya memasukkan nilai raport siswa dengan klik link “isi nilai”. Nilai raport yang dimasukkan sesuai mata pelajaran jurusan masing-masing mulai kelas XI semester 1, kelas XI semester 2, serta kelas XII semester 1. b. Mengisi data dan nilai siswa dengan unggah file excel. Untuk mengisi data dan nilai siswa dengan file excel, pertama unduh template file excel pengisian data dan nilai siswa yang telah disediakan. Link edit / delete Link isi nilai
  • 14. 12Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Isi template file excel tersebut dengan data siswa yang Anda daftarkan. Contoh pengisian data siswa Unggah file excel yang telah berisi data siswa dengan klik tombol “Unggah File Excel Siswa & Nilai Siswa”. Template file excel data siswa Unggah file excel data siswa
  • 15. 13Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Setelah mengunggah file excel data siswa, unduh template file excel pengisian nilai siswa yang telah disediakan. Isi template file excel tersebut dengan nilai siswa untuk tiap-tiap jurusan. Contoh pengisian nilai siswa Template file excel nilai siswa
  • 16. 14Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Unggah file excel yang telah berisi nilai siswa dengan klik tombol “Unggah File Excel Siswa & Nilai Siswa” sama langkahnya seperti unggah file excel data siswa. Setelah data siswa dan nilai raport diisi lengkap, klik tombol “finalisasi daftar siswa”. Harap diperhatikan bahwa setelah data difinalisasi, data tidak dapat diubah lagi. Untuk mengecek kembali data dan nilai siswa yang telah Anda inputkan sebelum Anda melakukan finalisasi, silahkan Anda klik tombol ‘Cek Nilai Siswa’. Cek nilai siswa Finalisasi Daftar Siswa
  • 17. 15Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Setelah klik tombol finalisasi, akan keluar pernyataan bahwa Anda telah berhasil finalisasi daftar siswa. 1.6.Unduh Login Siswa Berikutnya Anda dipersilahkan untuk mengunduh login tiap siswa atau login keseluruhan siswa, dan mohon untuk tidak menyebarluaskan data login pendaftaran siswa kecuali kepada siswa yang bersangkutan. Data login ini berisi ID Pendaftaran dan Password yang bisa digunakan siswa untuk login ke sistem, mengisi biodata, memilih PTKIN dan prodi yang diminati, serta mencetak kartu siswa.
  • 18. 16Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Pada laman akhir ini Anda juga dipersilahkan melihat data KKM sekolah dan data Siswa Pendaftar yang telah Anda inputkan saat pendaftaran sebelumnya, dengan cara mengklik kolom/tab ‘Lihat Data KKM Sekolah’ dan ‘Lihat Data Siswa Pendaftar’. Unduh login siswa Lihat data KKM Lihat data siswa
  • 19. 17Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Panduan Untuk Siswa 2.1. Ketentuan Pendaftaran Untuk bisa mengikuti SPAN-PTKIN 2015, siswa harus didaftarkan terlebih dahulu oleh kepala sekolah masing-masing. Selanjutnya siswa akan mendapatkan ID Pendaftaran dan Password yang bisa digunakan untuk mendaftar SPAN-PTKIN 2015. Laman pendaftaran bisa diakses dengan klik tombol “daftar sekarang” pada laman utama website SPAN-PTKIN 2015 (http://span-ptkin.ac.id). 2.2. Laman Login Untuk pendaftaran siswa, klik tombol “laman siswa” pada laman utama pendaftaran SPAN- PTKIN 2015. Daftar sekarang laman siswa
  • 20. 18Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Masukkan ID Pendaftaran dan Password serta kode Captcha pada laman login dengan benar. 2.3. Laman Informasi Setelah login berhasil, sistem akan menampilkan laman informasi yang berisi keterangan alur pendaftaran, jadwal pelaksanaan, serta kontak panitia SPAN-PTKIN 2015. 2.4. Laman Raport Pada laman raport sistem akan menampilkan nilai raport kelas XI semester 1, kelas XI semester 2, dan kelas XII semester 1. Nilai raport ini diisikan oleh kepala sekolah, apabila ada ketidaksesuaian data harap menghubungi kepala sekolah masing-masing. laman info laman login
  • 21. 19Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 2.5. Mengisi Biodata Isian biodata siswa meliputi foto, data siswa, serta data orang tua. Untuk mengupload foto, klik tombol “click to upload image” kemudian pilih foto dari komputer Anda. File foto harus dalam format JPG/JPEG dengan ukuran maksimal 500 KB. Pastikan untuk menggunakan foto resmi setengah badan dan gambar terlihat jelas. Setelah gambar diupload jangan lupa klik tombol “simpan foto”. Lanjutkan dengan mengisi data siswa serta data orang tua. Pastikan untuk mengisi semua data dengan lengkap dan benar. laman raport upload foto simpan foto laman biodata
  • 22. 20Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 2.6. Memilih PTKIN dan Program Studi Pada laman isian pilihan PTKIN dan program studi, siswa menentukan PTKIN yang dituju serta program studi yang dipilih. Siswa diharuskan memilih 2 PTKIN dengan masing-masing 2 pilihan program studi. Urutan program studi yang dipilih menunjukkan urutan prioritas pilihan siswa. Untuk memilih PTKIN dan program studi, pertama klik pada tombol “wilayah”. Tombol wilayah akan memunculkan daftar PTKIN yang masuk dalam wilayahnya. Selanjutnya klik pada salah satu nama PTKIN yang dituju. Pada kolom sebelah kanan akan muncul daftar program studi dari PTKIN yang bersangkutan. Pilih 2 program studi yang diminati sesuai urutan prioritas, kemudian pilih dropdown di bawah untuk menentukan pilihan Anda akan disimpan sebagai “pilihan PTKIN 1” atau “pilihan PTKIN 2”. tombol wilayah daftar ptkin
  • 23. 21Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Terakhir klik tombol “simpan pilihan” untuk menyimpan pilihan Anda. Nama PTKIN dan program studi yang telah dipilih akan ditampilkan pada tabel “pilihan Anda saat ini” di bagian atas. Untuk mengganti PTKIN maupun program studi yang telah dipilih, lakukan kembali langkah- langkah seperti di atas. Pilihan PTKIN dan program studi yang baru dipilih akan mengganti pilihan PTKIN dan program studi sebelumnya. 2.7. Mengisi Prestasi Isian prestasi akademik merupakan pilihan / tidak wajib tetapi akan mendukung penilaian siswa pada proses seleksi kelulusan. Siswa dapat mencantumkan 3 prestasi akademik terbaik yang pernah dicapai selama jenjang SMA / Sederajat. Untuk mencantumkan prestasi akademik, isikan tingkat capaian, keterangan kegiatan / kompetisi yang diikuti, tingkat kegiatan / kompetisi yang diikuti, serta scan bukti prestasi yang diraih. Nama PTKIN yang sedang dipilih daftar program studi dropdown pilihan ptkin 1 / ptkin2 tombol simpan pilihan tabel pilihan anda saat ini
  • 24. 22Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 Prestasi yang telah dicantumkan akan ditampilkan pada table prestasi. Untuk mengganti prestasi yang telah dicantumkan, klik link “delete” pada tabel prestasi kemudian masukkan prestasi baru sebagai pengganti. 2.8. Finalisasi Pendaftaran Laman finalisasi akan menampilkan semua data yang telah diisikan. Siswa diharapkan untuk memeriksa ulang semua data. Jika ada data yang kurang atau salah, siswa masih bisa melakukan perbaikan melalui menu isian data di atas. Jika semua data telah sesuai, siswa bisa melakukan finalisasi dengan klik tombol “finalisasi” di bawah. Harap diperhatikan bahwa setelah finalisasi data tidak dapat diubah kembali. menu isian data table prestasi link delete
  • 25. 23Panduan Pendaftaran SPAN-PTKIN 2015 2.9. Cetak Kartu Pendaftaran Setelah melakukan finalisasi, siswa dapat mencetak kartu pendaftaran sebagai bukti keikutsertaan SPAN-PTKIN 2015. Kartu pendaftaran ini nantinya diperlukan sebagai kelengkapan daftar ulang di PTKIN pilihan siswa setelah siswa dinyatakan diterima. Kartu pendaftaran ini dapat dicetak sewaktu-waktu dengan login kembali pada website SPAN-PTKIN 2015 menggunakan ID Pendaftaran dan Password yang dimiliki. tombol finalisasi cetak kartu pendaftaran