SlideShare a Scribd company logo
1
MODUL PSB_2
J2ME (Java 2 Micro Edition)
A. Tujuan :
1. Memahami konsep GUI Pilihan di J2ME.
2. Memahami konsep pembuatan command
3. Memahami passing parameter (manajemen event)
B. Dasar Teori
Ticker
Ticker merupakan teks yang berjalan pada bagian atas layer aplikasi MIDlet. Sebuah
ticker dapat ditempatkan pada objek-objek turunan class Screen yang telah disebutkan yaitu
TextBox, List, Form dan Alert. Untuk menambahkan ticker ke screen lakukan seperti berikut:
Ticker t = new Ticker("J2ME") ;
t.setTicker(tick);
Display.getDisplay(this).setCurrent(t);
Keterangan : t (ticker) adalah Objek dari Textbox, sedangkan display adalah Objek
Display.
Bekerja dengan Form
Gambar 1. Klas Utama dalam Paket lcdui
Bekerja dengan Form memungkinkan Anda untuk menampilkan beberapa komponen
GUI semacam daftar pilihan, masukan teks (textbox) dalam satu layar. Form
diimplementasikan oleh class javax.microedition.lcdui.Form. Form dapat menampung
komponen-komponen yang disebut item dalam satu layar. Item tersebut adalah ChoiceGroup,
DateField, textfield, Gauge dan ImageItem seperti pada Gambar 1. Item-item tersebut
merupakan implementasi dari class turunan Item(javax.microedition.lcdui.Item). Isi
dari TextBox dapat diambil kembali dengan menggunakan method getString().
public Form(String title)
public Form(String title, Item[] items)
2
Konstruktor pertama, menyediakan sebuah form dengan judul form seperti parameter
title yang diberikan, sedangkan konstruktor kedua mendefinisikan item-item apa saja yang
akan ada di form yang akan dibuat.
Komponen Form :
1. ChoiceGroup : Class ini menyediakan komponen yang mirip dengan list, yakni
menyediakan daftar pilihan.
2. DateField : Class ini menyediakan komponen untuk memasukkan informasi tanggal dan
waktu.
3. TextField : Class ini menyediakan komponen untuk masukan teks string oleh pengguna.
4. Gauge : Class ini menyediakan komponen grafik horisontal yang biasanya digunakan
untuk memberikan gambaran berapa persen proses berjalan.
5. Image dan ImageItem : Class ini menyediakan komponen grafik untuk manipulasi
gambar, dan;
6. StringItem : Class ini menyediakan komponen teks string yang tidak bisa diedit oleh
pengguna.
TextField
Objek TextField digunakan untuk meletakkan objek teks string yang bisa diubah oleh
pengguna secara langsung pada form. Jadi objek ini mirip dengan objek Textbox. Objek
TextField diimplementasikan oleh class TextField (javax.microedition.lcdui.TextField) yang
merupakan class turunan dari class abstract javax.microedition.lcdui.Item.
Konstruktor dari class TextField adalah:
public TextField(String title, String text, int maxSize, int
constraints)
Parameter-parameter pada konstruktor adalah:
o String title : untuk memberikan title pada TextField
o String text : untuk memberikan nilai awal pada TextField
o int maxsize : untuk memberikan batasan maksimal jumlah karakter
o int constraints
Ada beberapa nilai yang bisa digunakan untuk parameter ini yaitu :
o TextField.ANY : Artinya Anda bisa memasukkan sembarang karakter teks
o TextField.EMAILADDR : Artinya Anda bisa memasukkan teks yang merupakan alamat
email. Misalnya : yasdinul@elect-eng.its.ac.id
o TextField.NUMERIC : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa angka saja
o TextField.PHONENUMBER : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa nomor
telepon saja misalnya +6281234567
o TextField.URL : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa alamat web atau URl
lain, misalnya http://java.sun.com
o TextField.PASSWORD : Seperti memasukkan password pada saat login ke Windows,
masukan Anda akan ditampilkan dengan karakter tertentu, misalnya *. Tipe batasan ini
bisa digunakan dengan tipe batasan yang lain dengan menggunakan operator | sehingga
menambah kemampuan pembatasan yang ada. Misalnya :
TextField t = new TextField (“”,””,25,TextField.PASSWORD |
TextField.PHONENUMBER) ;
3
TextField t = new TextField (“”,””,25,TextField.PASSWORD |
TextField.NUMERIC) ;
C. Tugas Pendahuluan
Buatlah desain flowchart untuk setiap soal dalam percobaan
D. Percobaan
Catatan: Ganti project name P2ProgramForm1 dengan P2ProgramForm3F8, sesuai group
praktikum anda masing-masing.
D.1. Latihan
Latihan 1: Membuat aplikasi teks berjalan dengan Ticker.
Catatan: Ticker adalah sebuah obyek yang unik dan dapat tampil baik di antarmuka
tingkat atas maupun antarmuka tingkat bawah. Ticker berfungsi menampilkan teks
bergerak pada sebuah obyek turunan Displayable baik itu Screen maupun Canvas.
Sebuah ticker dapat dipasang pada Displayable dengan memanggil setTicker(). Jika
ticker telah ada pada Displayable, maka akan diganti oleh ticker yang baru yang terdapat
dalam parameter.
Sebuah displayable dapat ditampilkan dengan memanggil method setCurrent() dari
Display instance/obyek.
4
Latihan 2 : Membuat tombol dengan perintah Command untuk keluar dari suatu aplikasi.
Catatan: Form selain memiliki obyek Item biasanya juga mempunyai obyek Command.
Fungsi Command pada Form ini juga sama dengan fungsi Button pada Form di HTML.
Command berfungsi sebagai trigger untuk memulai suatu proses.
Latihan 3: Pembuatan navigasi antar Form dengan Command.
Catatan: Kita membutuhkan object Display (hanya ada satu display per MIDlet)
untuk melakukan fungsi menggambar pada layar. exitCommand adalah perintah yang
akan kita taruh pada layar agar kita dapat keluar dari program.
5
Latihan 4: Membuat tampilan GUI berupa nama dan password.
Catatan: Masukan/input pada TextField dapat di format sesuai kebutuhan. Ada enam jenis
format yang dikenali oleh TextField yaitu ANY, EMAILADDR, NUMERIC, PHONENUMBER, URL dan
DECIMAL. Semua format input di atas merupakan konstanta static dari class TextField. Untuk
format EMAILADDR, PHONENUMBER dan URL dapat mendapatkan perlakuan khusus tergantung
implementasi vendor. Perlakukan khusus ini antara lain kelebihan untuk melakukan lookup atau
melihat ke dalam phonebook perangkat mobile untuk memasukkan nomor telepon, email ataupun
alamat URL.
Latihan 5: Membuat tampilan GUI berupa nama dan password.
Catatan: Method addCommand() pada object Alert memberikan perintah "Exit" pada layar. Method
setCommandListener() memberikan informasi kepada sistem untuk memberikan semua command events
ke MIDlet. Code "implements CommandListener" adalah untuk command/key presses, sehingga
program kita mampu menghandle "command" events. Jika kita melakukan implement
6
CommandListener, kita harus membuat method commandAction(). commandAction() di atas hanya
menghandle request untuk perintah "Exit". Method di atas akan menghentikan program menggunakan
notifyDestroyed() jika perintah "Exit" dijalankan atau ditekan.
D.2. Permasalahan
Untuk permasalahan dalam praktikum, Buat program aplikasi berbasis J2ME untuk
melakukan proses berikut :
E. Laporan Resmi
Buatlah analisa dari program yang telah anda buat di praktikum (Latihan 1-5) . Buat
program aplikasi berbasis J2ME untuk melakukan proses berikut :
Format Keterang

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum iii visual basic
Laporan praktikum iii visual basicLaporan praktikum iii visual basic
Laporan praktikum iii visual basic
rahmi wahyuni
 
Modularisasi – function dalam c++
Modularisasi – function dalam c++Modularisasi – function dalam c++
Modularisasi – function dalam c++
Akmal Fajar
 
Laporan praktikum ii visual
Laporan praktikum ii visualLaporan praktikum ii visual
Laporan praktikum ii visual
rahmi wahyuni
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)Materi Kuliah Online
 
Modul Net PRo
Modul Net PRoModul Net PRo
Modul Net PRo
DeeRii Gumilar
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)Materi Kuliah Online
 
Operasi Seleksi
Operasi SeleksiOperasi Seleksi
Operasi Seleksi
ZakariyyaYusuf1
 
Penggunaan tipe data dan variabel
Penggunaan tipe data dan variabelPenggunaan tipe data dan variabel
Penggunaan tipe data dan variabel
Weldan Kusuf
 
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NETPart 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Rolly Yesputra
 
Modul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
Modul PBO Bab-02 - Struktur KontrolModul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
Modul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
Rakhmat Dedi Gunawan
 
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari Keyboard
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari KeyboardJeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari Keyboard
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari KeyboardIndividual Consultants
 
Pengantar R
Pengantar RPengantar R
Pengantar R
Raden Maulana
 

What's hot (15)

Laporan praktikum iii visual basic
Laporan praktikum iii visual basicLaporan praktikum iii visual basic
Laporan praktikum iii visual basic
 
Modularisasi – function dalam c++
Modularisasi – function dalam c++Modularisasi – function dalam c++
Modularisasi – function dalam c++
 
Laporan praktikum ii visual
Laporan praktikum ii visualLaporan praktikum ii visual
Laporan praktikum ii visual
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
 
Modul Net PRo
Modul Net PRoModul Net PRo
Modul Net PRo
 
Perulangan for
Perulangan forPerulangan for
Perulangan for
 
modul javascript1
modul javascript1modul javascript1
modul javascript1
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 1)
 
Operasi Seleksi
Operasi SeleksiOperasi Seleksi
Operasi Seleksi
 
Modul visual c++
Modul visual c++Modul visual c++
Modul visual c++
 
Penggunaan tipe data dan variabel
Penggunaan tipe data dan variabelPenggunaan tipe data dan variabel
Penggunaan tipe data dan variabel
 
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NETPart 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
 
Modul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
Modul PBO Bab-02 - Struktur KontrolModul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
Modul PBO Bab-02 - Struktur Kontrol
 
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari Keyboard
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari KeyboardJeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari Keyboard
Jeni Intro1 Bab05 Mendapatkan Input Dari Keyboard
 
Pengantar R
Pengantar RPengantar R
Pengantar R
 

Similar to Modul psb 2 j2me

Modul PBO Bab-09 - Swing
Modul PBO Bab-09 - SwingModul PBO Bab-09 - Swing
Modul PBO Bab-09 - Swing
Rakhmat Dedi Gunawan
 
Modul 3-p3-4
Modul 3-p3-4Modul 3-p3-4
Modul 3-p3-4windryika
 
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahan
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahanJeni j2 me-bab11-topik-topik tambahan
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahanUNIVERSITY Of LAMPUNG
 
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
Devi Apriansyah
 
Jeni slides j2 me-03-high level user interface
Jeni slides j2 me-03-high level user interfaceJeni slides j2 me-03-high level user interface
Jeni slides j2 me-03-high level user interfaceUNIVERSITY Of LAMPUNG
 
Gabung1 sd 6_dekstop_java
Gabung1 sd 6_dekstop_javaGabung1 sd 6_dekstop_java
Gabung1 sd 6_dekstop_java
Dewa Nala
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritmadulssrr
 
Interface Menggunakan Komunikasi Serial
Interface Menggunakan Komunikasi SerialInterface Menggunakan Komunikasi Serial
Interface Menggunakan Komunikasi Serial
Lusiana Diyan
 
MetaPost in LaTeX
MetaPost in LaTeXMetaPost in LaTeX
MetaPost in LaTeX
Hirwanto Iwan
 
Praktikum ii sistem tertanam
Praktikum ii sistem tertanamPraktikum ii sistem tertanam
Praktikum ii sistem tertanamsulaiman yunus
 
Modul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemogramanModul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemogramanPANJI_ADITYAN
 
Materi 3 Coding dan Testing aplikasi
Materi 3 Coding dan Testing aplikasiMateri 3 Coding dan Testing aplikasi
Materi 3 Coding dan Testing aplikasi
Robby Firmansyah
 
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
Helmi Mahfudhatul
 
Modul Delphi ,buat pemula
Modul Delphi ,buat pemulaModul Delphi ,buat pemula
Modul Delphi ,buat pemula
Muhammad Hambali
 
07. Function.ppt
07. Function.ppt07. Function.ppt
07. Function.ppt
newdehan
 
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind verTutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
Qrembiezs Intruder
 

Similar to Modul psb 2 j2me (20)

Modul PBO Bab-09 - Swing
Modul PBO Bab-09 - SwingModul PBO Bab-09 - Swing
Modul PBO Bab-09 - Swing
 
Modul 3-p3-4
Modul 3-p3-4Modul 3-p3-4
Modul 3-p3-4
 
Jeni J2 Me Bab11 Topik Topik Tambahan
Jeni J2 Me Bab11 Topik Topik TambahanJeni J2 Me Bab11 Topik Topik Tambahan
Jeni J2 Me Bab11 Topik Topik Tambahan
 
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahan
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahanJeni j2 me-bab11-topik-topik tambahan
Jeni j2 me-bab11-topik-topik tambahan
 
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
Laporan praktikum modul 8 pemrogrman mobile j2me II devi-201208104
 
Java6
Java6Java6
Java6
 
Laporan tugas akhir daspro kelompok
Laporan tugas akhir daspro kelompok Laporan tugas akhir daspro kelompok
Laporan tugas akhir daspro kelompok
 
Jeni slides j2 me-03-high level user interface
Jeni slides j2 me-03-high level user interfaceJeni slides j2 me-03-high level user interface
Jeni slides j2 me-03-high level user interface
 
Gabung1 sd 6_dekstop_java
Gabung1 sd 6_dekstop_javaGabung1 sd 6_dekstop_java
Gabung1 sd 6_dekstop_java
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritma
 
Interface Menggunakan Komunikasi Serial
Interface Menggunakan Komunikasi SerialInterface Menggunakan Komunikasi Serial
Interface Menggunakan Komunikasi Serial
 
MetaPost in LaTeX
MetaPost in LaTeXMetaPost in LaTeX
MetaPost in LaTeX
 
Praktikum ii sistem tertanam
Praktikum ii sistem tertanamPraktikum ii sistem tertanam
Praktikum ii sistem tertanam
 
Modul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemogramanModul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemograman
 
Modul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemogramanModul algoritma dan pemograman
Modul algoritma dan pemograman
 
Materi 3 Coding dan Testing aplikasi
Materi 3 Coding dan Testing aplikasiMateri 3 Coding dan Testing aplikasi
Materi 3 Coding dan Testing aplikasi
 
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
Java2 micro edition_Helmi MH_1100631026
 
Modul Delphi ,buat pemula
Modul Delphi ,buat pemulaModul Delphi ,buat pemula
Modul Delphi ,buat pemula
 
07. Function.ppt
07. Function.ppt07. Function.ppt
07. Function.ppt
 
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind verTutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
Tutorial basic of c++ lesson 1 ind ver
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 

Modul psb 2 j2me

  • 1. 1 MODUL PSB_2 J2ME (Java 2 Micro Edition) A. Tujuan : 1. Memahami konsep GUI Pilihan di J2ME. 2. Memahami konsep pembuatan command 3. Memahami passing parameter (manajemen event) B. Dasar Teori Ticker Ticker merupakan teks yang berjalan pada bagian atas layer aplikasi MIDlet. Sebuah ticker dapat ditempatkan pada objek-objek turunan class Screen yang telah disebutkan yaitu TextBox, List, Form dan Alert. Untuk menambahkan ticker ke screen lakukan seperti berikut: Ticker t = new Ticker("J2ME") ; t.setTicker(tick); Display.getDisplay(this).setCurrent(t); Keterangan : t (ticker) adalah Objek dari Textbox, sedangkan display adalah Objek Display. Bekerja dengan Form Gambar 1. Klas Utama dalam Paket lcdui Bekerja dengan Form memungkinkan Anda untuk menampilkan beberapa komponen GUI semacam daftar pilihan, masukan teks (textbox) dalam satu layar. Form diimplementasikan oleh class javax.microedition.lcdui.Form. Form dapat menampung komponen-komponen yang disebut item dalam satu layar. Item tersebut adalah ChoiceGroup, DateField, textfield, Gauge dan ImageItem seperti pada Gambar 1. Item-item tersebut merupakan implementasi dari class turunan Item(javax.microedition.lcdui.Item). Isi dari TextBox dapat diambil kembali dengan menggunakan method getString(). public Form(String title) public Form(String title, Item[] items)
  • 2. 2 Konstruktor pertama, menyediakan sebuah form dengan judul form seperti parameter title yang diberikan, sedangkan konstruktor kedua mendefinisikan item-item apa saja yang akan ada di form yang akan dibuat. Komponen Form : 1. ChoiceGroup : Class ini menyediakan komponen yang mirip dengan list, yakni menyediakan daftar pilihan. 2. DateField : Class ini menyediakan komponen untuk memasukkan informasi tanggal dan waktu. 3. TextField : Class ini menyediakan komponen untuk masukan teks string oleh pengguna. 4. Gauge : Class ini menyediakan komponen grafik horisontal yang biasanya digunakan untuk memberikan gambaran berapa persen proses berjalan. 5. Image dan ImageItem : Class ini menyediakan komponen grafik untuk manipulasi gambar, dan; 6. StringItem : Class ini menyediakan komponen teks string yang tidak bisa diedit oleh pengguna. TextField Objek TextField digunakan untuk meletakkan objek teks string yang bisa diubah oleh pengguna secara langsung pada form. Jadi objek ini mirip dengan objek Textbox. Objek TextField diimplementasikan oleh class TextField (javax.microedition.lcdui.TextField) yang merupakan class turunan dari class abstract javax.microedition.lcdui.Item. Konstruktor dari class TextField adalah: public TextField(String title, String text, int maxSize, int constraints) Parameter-parameter pada konstruktor adalah: o String title : untuk memberikan title pada TextField o String text : untuk memberikan nilai awal pada TextField o int maxsize : untuk memberikan batasan maksimal jumlah karakter o int constraints Ada beberapa nilai yang bisa digunakan untuk parameter ini yaitu : o TextField.ANY : Artinya Anda bisa memasukkan sembarang karakter teks o TextField.EMAILADDR : Artinya Anda bisa memasukkan teks yang merupakan alamat email. Misalnya : yasdinul@elect-eng.its.ac.id o TextField.NUMERIC : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa angka saja o TextField.PHONENUMBER : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa nomor telepon saja misalnya +6281234567 o TextField.URL : Artinya Anda hanya bisa memasukkan teks berupa alamat web atau URl lain, misalnya http://java.sun.com o TextField.PASSWORD : Seperti memasukkan password pada saat login ke Windows, masukan Anda akan ditampilkan dengan karakter tertentu, misalnya *. Tipe batasan ini bisa digunakan dengan tipe batasan yang lain dengan menggunakan operator | sehingga menambah kemampuan pembatasan yang ada. Misalnya : TextField t = new TextField (“”,””,25,TextField.PASSWORD | TextField.PHONENUMBER) ;
  • 3. 3 TextField t = new TextField (“”,””,25,TextField.PASSWORD | TextField.NUMERIC) ; C. Tugas Pendahuluan Buatlah desain flowchart untuk setiap soal dalam percobaan D. Percobaan Catatan: Ganti project name P2ProgramForm1 dengan P2ProgramForm3F8, sesuai group praktikum anda masing-masing. D.1. Latihan Latihan 1: Membuat aplikasi teks berjalan dengan Ticker. Catatan: Ticker adalah sebuah obyek yang unik dan dapat tampil baik di antarmuka tingkat atas maupun antarmuka tingkat bawah. Ticker berfungsi menampilkan teks bergerak pada sebuah obyek turunan Displayable baik itu Screen maupun Canvas. Sebuah ticker dapat dipasang pada Displayable dengan memanggil setTicker(). Jika ticker telah ada pada Displayable, maka akan diganti oleh ticker yang baru yang terdapat dalam parameter. Sebuah displayable dapat ditampilkan dengan memanggil method setCurrent() dari Display instance/obyek.
  • 4. 4 Latihan 2 : Membuat tombol dengan perintah Command untuk keluar dari suatu aplikasi. Catatan: Form selain memiliki obyek Item biasanya juga mempunyai obyek Command. Fungsi Command pada Form ini juga sama dengan fungsi Button pada Form di HTML. Command berfungsi sebagai trigger untuk memulai suatu proses. Latihan 3: Pembuatan navigasi antar Form dengan Command. Catatan: Kita membutuhkan object Display (hanya ada satu display per MIDlet) untuk melakukan fungsi menggambar pada layar. exitCommand adalah perintah yang akan kita taruh pada layar agar kita dapat keluar dari program.
  • 5. 5 Latihan 4: Membuat tampilan GUI berupa nama dan password. Catatan: Masukan/input pada TextField dapat di format sesuai kebutuhan. Ada enam jenis format yang dikenali oleh TextField yaitu ANY, EMAILADDR, NUMERIC, PHONENUMBER, URL dan DECIMAL. Semua format input di atas merupakan konstanta static dari class TextField. Untuk format EMAILADDR, PHONENUMBER dan URL dapat mendapatkan perlakuan khusus tergantung implementasi vendor. Perlakukan khusus ini antara lain kelebihan untuk melakukan lookup atau melihat ke dalam phonebook perangkat mobile untuk memasukkan nomor telepon, email ataupun alamat URL. Latihan 5: Membuat tampilan GUI berupa nama dan password. Catatan: Method addCommand() pada object Alert memberikan perintah "Exit" pada layar. Method setCommandListener() memberikan informasi kepada sistem untuk memberikan semua command events ke MIDlet. Code "implements CommandListener" adalah untuk command/key presses, sehingga program kita mampu menghandle "command" events. Jika kita melakukan implement
  • 6. 6 CommandListener, kita harus membuat method commandAction(). commandAction() di atas hanya menghandle request untuk perintah "Exit". Method di atas akan menghentikan program menggunakan notifyDestroyed() jika perintah "Exit" dijalankan atau ditekan. D.2. Permasalahan Untuk permasalahan dalam praktikum, Buat program aplikasi berbasis J2ME untuk melakukan proses berikut : E. Laporan Resmi Buatlah analisa dari program yang telah anda buat di praktikum (Latihan 1-5) . Buat program aplikasi berbasis J2ME untuk melakukan proses berikut : Format Keterang