SlideShare a Scribd company logo
Memorandum of Understanding
Sponsorship Bimbel Online Gratis Digidik.id
Para pihak yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Muhammad Fadillah Arsa
Jabatan : Pengelola Digidik.id
Alamat : Perum Gading Junti Asri Blok P2 No. 29 Katapang Bandung 40971
Email : arsabandung@gmail.com
Telepon : 081322273798
Dalam kontrak kerjasama ini bertindak untuk dan atas nama Digidik.id yang untuk selanjutnya
disebut sebagai PIHAK PERTAMA.
Nama : Muhammad Rizqy
Jabatan : Chief Executive Officer DewaBiz.com
Alamat Kantor : Jl. Mampang Prapatan XV, RT.13/RW.01, No. 5A Duren Tiga, Pancoran Jakarta
Selatan, DKI Jakarta 12790
Email Kantor : info@dewabiz.com
Telepon : 081210018050
Dalam kontrak kerjasama ini bertindak untuk dan atas nama DewaBiz.com yang untuk
selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA.
Pada hari ini, 4 Juli 2019, masing-masing pihak telah sepakat untuk mengadakan perjanjian
kerjasama (selanjutnya disebut Memorandum of Understanding) dengan ketentuan-ketentuan dan
syarat-syarat sebagai berikut :
Pihak Pertama sebagai pihak pengaju kerjasama dan penyelenggara berkewajiban untuk
melakukan hal-hal berikut kepada Pihak Kedua berupa:
1. Memasang logo DewaBiz pada beranda Website Digidik (website utama maupun anak
website Digidik) yang ditautkan ke halaman DewaBiz.com sebagai salah satu sponsor
Digidik.
2. Memasang logo DewaBiz pada awal vidio pembelajaran Digidik Vidio dengan ukuran
besar sebagai salah satu sponsor Digidik.
3. Memasang logo DewaBiz pada akhir vidio pembelajaran Digidik Vidio dengan ukuran
kecil sebagai salah satu sponsor Digidik.
4. Memasang logo DewaBiz pada media sosial dan brosur promosi Digidik sebagai salah satu
sponsor Digidik.
Pihak Kedua sebagai partner kerjasama berkewajiban untuk melakukan hal-hal berikut kepada
Pihak Pertama berupa:
1. Menyediakan hosting DewaBiz Paket Business Pro RAM 2 GB selama lima tahun secara
gratis.
2. Menyediakan domain Digidik.id selama lima tahun secara gratis.
PERSELISIHAN
1. Apabila di kemudian hari dalam pelaksanaan kontrak kerja ini terjadi perselisihan
kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah dan mufakat
untuk mencapai kesepakatan.
2. Kesepakatan ini dibuat dalam 2 (dua) rangkap dan memiliki kekuatan hukum yang
sama.
Demikian Memorandum of Understanding Sponsorship Bimbel Online Gratis Digidik.id ini
dibuat tanpa paksaan dari pihak manapun dan ditandatangani oleh kedua belah pihak dalam kondisi
sadar dan dimengerti.
Bandung, 4 Juli 2019
Pihak Kedua Pihak Pertama
a.n. DewaBiz.com a.n. Digidik.id
Muhammad Rizqy Muhammad Fadillah Arsa
CEO DewaBiz.com Pengelola Digidik.id

More Related Content

Similar to Memorandum of understanding dewa biz

Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.idProposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
Achmad Yahya Sjarifuddin
 
Perjanjian kerjasama jawa pos
Perjanjian kerjasama jawa posPerjanjian kerjasama jawa pos
Perjanjian kerjasama jawa pos
MikaelTito
 
Draf perjanjian usaha bersama
Draf perjanjian usaha bersamaDraf perjanjian usaha bersama
Draf perjanjian usaha bersama
Legal Akses
 
mou_cW_and_deorex_ok.pdf
mou_cW_and_deorex_ok.pdfmou_cW_and_deorex_ok.pdf
mou_cW_and_deorex_ok.pdf
Deny Hosea
 
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts IDPhotographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
MahaGirindaPraba
 
Slide workshop-8-jam-eksternal
Slide workshop-8-jam-eksternalSlide workshop-8-jam-eksternal
Slide workshop-8-jam-eksternal
YPVDP Bontang
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasamaContoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
Azka Aldrich
 
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama UsahaKarinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Wordpress Instant
 
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdfdkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
Mudzakir Sunni
 
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja samaTips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
Abdul Qohhaar
 
mou multimedia.docx
mou multimedia.docxmou multimedia.docx
mou multimedia.docx
AryaKidang
 

Similar to Memorandum of understanding dewa biz (12)

Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.idProposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
Proposal DUT - Usulan Harga my.id dan biz.id
 
Perjanjian kerjasama jawa pos
Perjanjian kerjasama jawa posPerjanjian kerjasama jawa pos
Perjanjian kerjasama jawa pos
 
Draf perjanjian usaha bersama
Draf perjanjian usaha bersamaDraf perjanjian usaha bersama
Draf perjanjian usaha bersama
 
mou_cW_and_deorex_ok.pdf
mou_cW_and_deorex_ok.pdfmou_cW_and_deorex_ok.pdf
mou_cW_and_deorex_ok.pdf
 
SURAT PERJANJIAN AFU
SURAT PERJANJIAN AFUSURAT PERJANJIAN AFU
SURAT PERJANJIAN AFU
 
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts IDPhotographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
Photographer Partnership Proposal by Two Hearts ID
 
Slide workshop-8-jam-eksternal
Slide workshop-8-jam-eksternalSlide workshop-8-jam-eksternal
Slide workshop-8-jam-eksternal
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasamaContoh surat-perjanjian-kerjasama
Contoh surat-perjanjian-kerjasama
 
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama UsahaKarinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
 
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdfdkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
dkonstruksi.com-Kontraktor Rumah Jogja Arsitek Pilihan.pdf
 
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja samaTips membuat surat perjanjian kerja sama
Tips membuat surat perjanjian kerja sama
 
mou multimedia.docx
mou multimedia.docxmou multimedia.docx
mou multimedia.docx
 

Recently uploaded

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 

Recently uploaded (20)

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 

Memorandum of understanding dewa biz

  • 1. Memorandum of Understanding Sponsorship Bimbel Online Gratis Digidik.id Para pihak yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Muhammad Fadillah Arsa Jabatan : Pengelola Digidik.id Alamat : Perum Gading Junti Asri Blok P2 No. 29 Katapang Bandung 40971 Email : arsabandung@gmail.com Telepon : 081322273798 Dalam kontrak kerjasama ini bertindak untuk dan atas nama Digidik.id yang untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA. Nama : Muhammad Rizqy Jabatan : Chief Executive Officer DewaBiz.com Alamat Kantor : Jl. Mampang Prapatan XV, RT.13/RW.01, No. 5A Duren Tiga, Pancoran Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12790 Email Kantor : info@dewabiz.com Telepon : 081210018050 Dalam kontrak kerjasama ini bertindak untuk dan atas nama DewaBiz.com yang untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA.
  • 2. Pada hari ini, 4 Juli 2019, masing-masing pihak telah sepakat untuk mengadakan perjanjian kerjasama (selanjutnya disebut Memorandum of Understanding) dengan ketentuan-ketentuan dan syarat-syarat sebagai berikut : Pihak Pertama sebagai pihak pengaju kerjasama dan penyelenggara berkewajiban untuk melakukan hal-hal berikut kepada Pihak Kedua berupa: 1. Memasang logo DewaBiz pada beranda Website Digidik (website utama maupun anak website Digidik) yang ditautkan ke halaman DewaBiz.com sebagai salah satu sponsor Digidik. 2. Memasang logo DewaBiz pada awal vidio pembelajaran Digidik Vidio dengan ukuran besar sebagai salah satu sponsor Digidik. 3. Memasang logo DewaBiz pada akhir vidio pembelajaran Digidik Vidio dengan ukuran kecil sebagai salah satu sponsor Digidik. 4. Memasang logo DewaBiz pada media sosial dan brosur promosi Digidik sebagai salah satu sponsor Digidik. Pihak Kedua sebagai partner kerjasama berkewajiban untuk melakukan hal-hal berikut kepada Pihak Pertama berupa: 1. Menyediakan hosting DewaBiz Paket Business Pro RAM 2 GB selama lima tahun secara gratis. 2. Menyediakan domain Digidik.id selama lima tahun secara gratis. PERSELISIHAN 1. Apabila di kemudian hari dalam pelaksanaan kontrak kerja ini terjadi perselisihan kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah dan mufakat untuk mencapai kesepakatan. 2. Kesepakatan ini dibuat dalam 2 (dua) rangkap dan memiliki kekuatan hukum yang sama.
  • 3. Demikian Memorandum of Understanding Sponsorship Bimbel Online Gratis Digidik.id ini dibuat tanpa paksaan dari pihak manapun dan ditandatangani oleh kedua belah pihak dalam kondisi sadar dan dimengerti. Bandung, 4 Juli 2019 Pihak Kedua Pihak Pertama a.n. DewaBiz.com a.n. Digidik.id Muhammad Rizqy Muhammad Fadillah Arsa CEO DewaBiz.com Pengelola Digidik.id