SlideShare a Scribd company logo
Komputer Grafis 1 Halaman 1
STMIK WIT
LATIHAN KURVA
Cara membuatnya:
1. Buat satu objek persegi panjang menggunakan freehand tool.
2. Hilangkan satu node yang ada pada objek dengan cara double klik di node yang akan
dihilangkan.
3. Klik pada salah satu sisi gambar tersebut menggunakan shape tool, sehingga akan muncul
tanda * menunjukan bahwa sisi tersebut siap diedit.
4. Klik Convert Line To Curve yang ada pada property bar.
5. Maka akan muncul lengan kontrol berupa dua panah kecil pada sisi yang kita tunjuk tadi.
6. Ulangi langkah 3 dan 4 untuk sisi bagian atas.
7. Klik salah satu lengan kontrol pada sisi tersebut, kemudian lakukan drag ke luar. Lakukan hal
yang sama untuk sisi atas.
8. Hilangkan warna garis pada objek tersebut, lalu beri warna.
9. Gandakan objek, kemudian lakukan skewing.
10. Gandakan ketiga objek tersebut, kemudian lakukan mirror.
11. Tuliskan text Merpati, menggunakan text tool dan tipe font arial.
C:2 M:43 Y:63 K:0
Komputer Grafis 1 Halaman 2
STMIK WIT
Cara membuatnya :
1. Buatlah suatu bidang menggunakan freehand tool.
2. Klik shape tool, kemudian klik salah satu garisnya.
3. Di Property bar pilih Convert Line To Curve. Kemudian lakukan drag.
4. Lakukan hal yang sama untuk garis yang lain. Sehingga menjadi seperti berikut ini :
5. Beri warna hijau muda, dan hilangkan warna garis pada objek.
6. Gandakan objek, kemudian beri warna lebih gelap, lalu simpan dibelakang objek yang
berwarna hijau. Sehingga menjadi seperti ini :
7. Tuliskan text My Insurance dengan menggunakan font footligh MT light.
Komputer Grafis 1 Halaman 3
STMIK WIT
Cara Membuatnya :
1. Ketik teks UP, gunakan jenis huruf Impact ukuran 100 pt dengan warna seperti ketentuan di
atas.
2. Ketik teks TOWN, gunakan jenis huruf Eras Light ITC,ukuran 24 pt
3. Aktifkan teks TOWN, kemudian tekan tombol Ctrl+K, sehingga masing-masing hurufnya
akan berdiri sendiri (terpisah).
4. Hapus huruf O, sebagai gantinya, buatlah huruf O menggunakan elips, Buatlah duplikat elips
tersebut, aturlah ukurannya menjadi lebih kecil, lalu atur tata letaknya seperti berikut:
5. kemudian beri warna (C:20 M:80 Y:0 K:0) untuk elips besar, hasilnya:
6. Buatlah kaki huruf T menjadi lebih panjang, caranya:
a. Klik Huruf T, lalu tekan tombol Ctrl+Q sehingga huruf T berubah menjadi kurva.
b. Klik Shape Tool, lalu seleksi seluruh node yang ada di kaki huruf T tersebut, tarik node
yang sudah terseleksi itu ke bawah dengan posisi lurus.
7. Lakukan cara yang sama seperti langkah 6, terhadap huruf W dan N. lalu aturlah posisinya
seperti berikut:
8. Buatlah persegi panjang dengan ukuran disesuaikan seperti pada contoh. Beri warna seperti
huruf P.
9. Ketik teks downtown, gunakan jenis huruf Impact ukuran 36 pt, beri warna putih, kemudian
tempatkan di depan persegi panjang, hasilnya :
10. Buatlah empat buah segitiga dengan warna seperti contoh. Letakkan satu segitiga di atas
huruf U dan tiga segitiga lainnya di sebelah kanan persegi panjang.
C:64 M:0 Y:30 K:0 C:20 M:80 Y:0 K:0
Komputer Grafis 1 Halaman 4
STMIK WIT
11. Ketik teks Uptown Styles for the Downtown Image dengan jenis huruf Harlow solid italic
ukuran disesuaikan. Beri warna sama dengan huruf U, kemudian tempatkan di bawah
persegi panjang.

More Related Content

What's hot

10 Editing Lebih Lanjut
10 Editing Lebih Lanjut10 Editing Lebih Lanjut
10 Editing Lebih Lanjut
OpenStreetMap Indonesia
 
04 ID Editor
04  ID Editor04  ID Editor
Modul ii komputer arsitektur
Modul ii komputer arsitekturModul ii komputer arsitektur
Modul ii komputer arsitekturNUXER Widiyanto
 
Cara membuat desain kartu nama di photoshop
Cara membuat desain kartu nama di photoshopCara membuat desain kartu nama di photoshop
Cara membuat desain kartu nama di photoshop
Marlina Marlina
 
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat Ferry Yansyah
 
Cara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel drawCara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel draw
Hendraputra Tjibaroesah
 
Cara photoshop cs3
Cara photoshop cs3Cara photoshop cs3
Cara photoshop cs3siregartb
 
Pembuatan kaca pembesar
Pembuatan kaca pembesarPembuatan kaca pembesar
Pembuatan kaca pembesar
iswan_di
 
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
Rizki Suat
 
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
Gregorius Budi
 
Jenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunciJenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunci
azam_hazel
 
05 Pengoperasian JOSM
05 Pengoperasian JOSM05 Pengoperasian JOSM
05 Pengoperasian JOSM
OpenStreetMap Indonesia
 
Cara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvCara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvmuhaemin01
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Rizki Suat
 
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
Muchammad Fachrizal
 
Cara membuat bangku 3 d di blender
Cara membuat bangku 3 d di blenderCara membuat bangku 3 d di blender
Cara membuat bangku 3 d di blender
ynvntysninda
 

What's hot (19)

10 Editing Lebih Lanjut
10 Editing Lebih Lanjut10 Editing Lebih Lanjut
10 Editing Lebih Lanjut
 
04 ID Editor
04  ID Editor04  ID Editor
04 ID Editor
 
Animasi dasar
Animasi dasarAnimasi dasar
Animasi dasar
 
Modul ii komputer arsitektur
Modul ii komputer arsitekturModul ii komputer arsitektur
Modul ii komputer arsitektur
 
Cara membuat desain kartu nama di photoshop
Cara membuat desain kartu nama di photoshopCara membuat desain kartu nama di photoshop
Cara membuat desain kartu nama di photoshop
 
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)
Membuat animasi 2 d dengan adobe flash bekerja dengan object (pertemuan 1)
 
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat
Tutorial (cara) melukis sudut 90 derajat
 
Cara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel drawCara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel draw
 
Cara photoshop cs3
Cara photoshop cs3Cara photoshop cs3
Cara photoshop cs3
 
Pembuatan kaca pembesar
Pembuatan kaca pembesarPembuatan kaca pembesar
Pembuatan kaca pembesar
 
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
Tutorial A Cad < FIKRI RAMA >
 
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
Modul membuat penampang di Autocad Land Development 2009
 
Jenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunciJenis-jenis graf dan kata kunci
Jenis-jenis graf dan kata kunci
 
05 Pengoperasian JOSM
05 Pengoperasian JOSM05 Pengoperasian JOSM
05 Pengoperasian JOSM
 
Cara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvCara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tv
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
Photoshop teknik cropping dalam photoshop cs3
 
Membuat simbol hati
Membuat simbol hatiMembuat simbol hati
Membuat simbol hati
 
Cara membuat bangku 3 d di blender
Cara membuat bangku 3 d di blenderCara membuat bangku 3 d di blender
Cara membuat bangku 3 d di blender
 

Similar to Latihan membuat kurva pada coreldraw

Cara membuat undangan pernikahan dengan corel draw
Cara membuat undangan pernikahan dengan corel drawCara membuat undangan pernikahan dengan corel draw
Cara membuat undangan pernikahan dengan corel drawdeniagustin
 
Desain rumah-minimalis
Desain rumah-minimalisDesain rumah-minimalis
Desain rumah-minimalisihtiardi
 
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01UMay Al-ghibran
 
Logo
LogoLogo
MODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWMODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAW
Ary Efendi
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01John Ucup
 
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)farizky berian
 
MODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdfMODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdf
yopi44
 
Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11
bangjin
 
Modul praktikum corel draw
Modul praktikum corel drawModul praktikum corel draw
Modul praktikum corel draw
hairul anwar
 
T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1Arif Rahman
 
Modul coreldraw
Modul coreldrawModul coreldraw
Modul coreldraw
DIANTO IRAWAN
 
Materi 2 membuat kartu nama
Materi 2 membuat kartu namaMateri 2 membuat kartu nama
Materi 2 membuat kartu nama
Pasar Wonokromo
 
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.PdfAutocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
Sarah Adams
 
Simple hand modeling new
Simple hand modeling newSimple hand modeling new
Simple hand modeling new
Mitha Viani
 
Tugas presentasi auto cad
Tugas presentasi auto cadTugas presentasi auto cad
Tugas presentasi auto cad
mochiilyas
 
Pembelajaran 3.pptx
Pembelajaran 3.pptxPembelajaran 3.pptx
Pembelajaran 3.pptx
sriyanti63
 

Similar to Latihan membuat kurva pada coreldraw (20)

Corel draw
Corel drawCorel draw
Corel draw
 
Cara membuat undangan pernikahan dengan corel draw
Cara membuat undangan pernikahan dengan corel drawCara membuat undangan pernikahan dengan corel draw
Cara membuat undangan pernikahan dengan corel draw
 
Desain rumah-minimalis
Desain rumah-minimalisDesain rumah-minimalis
Desain rumah-minimalis
 
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
 
Logo
LogoLogo
Logo
 
MODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWMODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAW
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
 
Latihan membuat-tapak-autocad
Latihan membuat-tapak-autocadLatihan membuat-tapak-autocad
Latihan membuat-tapak-autocad
 
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
 
MODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdfMODUL_CORELDRAW.pdf
MODUL_CORELDRAW.pdf
 
Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11Modul coreldraw 11
Modul coreldraw 11
 
Modul praktikum corel draw
Modul praktikum corel drawModul praktikum corel draw
Modul praktikum corel draw
 
T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1T3 curve modelling kelompok 1
T3 curve modelling kelompok 1
 
Modul coreldraw
Modul coreldrawModul coreldraw
Modul coreldraw
 
Indosiar
IndosiarIndosiar
Indosiar
 
Materi 2 membuat kartu nama
Materi 2 membuat kartu namaMateri 2 membuat kartu nama
Materi 2 membuat kartu nama
 
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.PdfAutocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
Autocad 2007 Basic Tutorial 2D.Pdf
 
Simple hand modeling new
Simple hand modeling newSimple hand modeling new
Simple hand modeling new
 
Tugas presentasi auto cad
Tugas presentasi auto cadTugas presentasi auto cad
Tugas presentasi auto cad
 
Pembelajaran 3.pptx
Pembelajaran 3.pptxPembelajaran 3.pptx
Pembelajaran 3.pptx
 

Recently uploaded

“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan sistem yakni berupa pendefin...
“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan  sistem yakni berupa pendefin...“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan  sistem yakni berupa pendefin...
“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan sistem yakni berupa pendefin...
amallia7
 
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdfHOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
HOTOGEL
 
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptxPPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
kangSantri23
 
Model Seni terpadu model model model seni
Model Seni terpadu model model model seniModel Seni terpadu model model model seni
Model Seni terpadu model model model seni
AgusNugraha46
 
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptxBahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
ADELINKALENGKONGAN1
 
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolahtugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
Akhyar33
 

Recently uploaded (6)

“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan sistem yakni berupa pendefin...
“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan  sistem yakni berupa pendefin...“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan  sistem yakni berupa pendefin...
“tahap setelah analisa dari siklus pengembangan sistem yakni berupa pendefin...
 
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdfHOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
HOTOGEL - Situs Bandar Togel Terpercaya dan Toto Togel Hadiah Terbesar.pdf
 
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptxPPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
PPT KEWARGANEGARAAN bsimillahirrah .pptx
 
Model Seni terpadu model model model seni
Model Seni terpadu model model model seniModel Seni terpadu model model model seni
Model Seni terpadu model model model seni
 
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptxBahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
Bahan Presentasi Bahasa Indonesia Di SD.pptx
 
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolahtugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
tugas1-Modul 1.4 Budaya Positif di Sekolah
 

Latihan membuat kurva pada coreldraw

  • 1. Komputer Grafis 1 Halaman 1 STMIK WIT LATIHAN KURVA Cara membuatnya: 1. Buat satu objek persegi panjang menggunakan freehand tool. 2. Hilangkan satu node yang ada pada objek dengan cara double klik di node yang akan dihilangkan. 3. Klik pada salah satu sisi gambar tersebut menggunakan shape tool, sehingga akan muncul tanda * menunjukan bahwa sisi tersebut siap diedit. 4. Klik Convert Line To Curve yang ada pada property bar. 5. Maka akan muncul lengan kontrol berupa dua panah kecil pada sisi yang kita tunjuk tadi. 6. Ulangi langkah 3 dan 4 untuk sisi bagian atas. 7. Klik salah satu lengan kontrol pada sisi tersebut, kemudian lakukan drag ke luar. Lakukan hal yang sama untuk sisi atas. 8. Hilangkan warna garis pada objek tersebut, lalu beri warna. 9. Gandakan objek, kemudian lakukan skewing. 10. Gandakan ketiga objek tersebut, kemudian lakukan mirror. 11. Tuliskan text Merpati, menggunakan text tool dan tipe font arial. C:2 M:43 Y:63 K:0
  • 2. Komputer Grafis 1 Halaman 2 STMIK WIT Cara membuatnya : 1. Buatlah suatu bidang menggunakan freehand tool. 2. Klik shape tool, kemudian klik salah satu garisnya. 3. Di Property bar pilih Convert Line To Curve. Kemudian lakukan drag. 4. Lakukan hal yang sama untuk garis yang lain. Sehingga menjadi seperti berikut ini : 5. Beri warna hijau muda, dan hilangkan warna garis pada objek. 6. Gandakan objek, kemudian beri warna lebih gelap, lalu simpan dibelakang objek yang berwarna hijau. Sehingga menjadi seperti ini : 7. Tuliskan text My Insurance dengan menggunakan font footligh MT light.
  • 3. Komputer Grafis 1 Halaman 3 STMIK WIT Cara Membuatnya : 1. Ketik teks UP, gunakan jenis huruf Impact ukuran 100 pt dengan warna seperti ketentuan di atas. 2. Ketik teks TOWN, gunakan jenis huruf Eras Light ITC,ukuran 24 pt 3. Aktifkan teks TOWN, kemudian tekan tombol Ctrl+K, sehingga masing-masing hurufnya akan berdiri sendiri (terpisah). 4. Hapus huruf O, sebagai gantinya, buatlah huruf O menggunakan elips, Buatlah duplikat elips tersebut, aturlah ukurannya menjadi lebih kecil, lalu atur tata letaknya seperti berikut: 5. kemudian beri warna (C:20 M:80 Y:0 K:0) untuk elips besar, hasilnya: 6. Buatlah kaki huruf T menjadi lebih panjang, caranya: a. Klik Huruf T, lalu tekan tombol Ctrl+Q sehingga huruf T berubah menjadi kurva. b. Klik Shape Tool, lalu seleksi seluruh node yang ada di kaki huruf T tersebut, tarik node yang sudah terseleksi itu ke bawah dengan posisi lurus. 7. Lakukan cara yang sama seperti langkah 6, terhadap huruf W dan N. lalu aturlah posisinya seperti berikut: 8. Buatlah persegi panjang dengan ukuran disesuaikan seperti pada contoh. Beri warna seperti huruf P. 9. Ketik teks downtown, gunakan jenis huruf Impact ukuran 36 pt, beri warna putih, kemudian tempatkan di depan persegi panjang, hasilnya : 10. Buatlah empat buah segitiga dengan warna seperti contoh. Letakkan satu segitiga di atas huruf U dan tiga segitiga lainnya di sebelah kanan persegi panjang. C:64 M:0 Y:30 K:0 C:20 M:80 Y:0 K:0
  • 4. Komputer Grafis 1 Halaman 4 STMIK WIT 11. Ketik teks Uptown Styles for the Downtown Image dengan jenis huruf Harlow solid italic ukuran disesuaikan. Beri warna sama dengan huruf U, kemudian tempatkan di bawah persegi panjang.