SlideShare a Scribd company logo
 TB adalah penyakit menular yang disebabkan
oleh kuman Mycobacterium Tuberkulosis
(sebut : Si Miko).
 Si Miko dapat menyerang seluruh tubuh,
namun juga paling banyak menyerang paru
yang disebut sebagai TB Paru.
Gejala Utama
Batuk berdahak
terus menerus
lebih dari 2 Minggu
Batuk mengeluarkan darah Berat badan menurun Demam berkepanjangan
Nafsu makan menurun Sesak nafas dan Nyeri dada
Berkeringat di malam hari
walau tanpa aktifitas
Orang batuk yang
mengeluarkan dahak
yang mengandung
kuman
Imunisasi BCG pada
bayi 0 – 1 bulan
mencegah terjadinya
TB berat.
Menutup mulut dan
hidung pada saat
batuk atau bersin,
mencegah
terpercikanya kuman
TB di udara.
Menampung dahak di
tempat tertutup dan
dibuang di tempat
pembuangan.
Menjaga sirkulasi
udara di ruangan
tertutup dan cahaya
matahari yang
cukup.
Mengobati pasien TB
hingga sembuh
terutama pasien TB
tipe menular
 Dampingi orang dengan gejala TB
memeriksakan diri ke Unit Pelayanan
Kesehatan  pemeriksaan dahak
 Obati secepatnya jika sudah dipastikan
sebagai orang yang sakit TB
 Awasi pengobatannya hingga SEMBUH

 TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to KIE TBC.pptx

Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docxApa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
ErnaYanti21
 
leaflet tbc
leaflet tbcleaflet tbc
leaflet tbcNde Java
 
Modul 18 tb
Modul 18 tbModul 18 tb
Modul 18 tb
Aang Sutrisna
 
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptx
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptxPpt materi tuberculosis paru fixed. pptx
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptx
izzaalimatuss
 
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi KesehatanTuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Encepal Cere
 
Makalah tuberculosis
Makalah tuberculosisMakalah tuberculosis
Makalah tuberculosis
Septian Muna Barakati
 
Leaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbcLeaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbcaskep33
 
Leaflet meningitis tb
Leaflet meningitis tbLeaflet meningitis tb
Leaflet meningitis tb
askep33
 
Tbc ppt
Tbc pptTbc ppt
Tbc ppt
Tia Widianti
 
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidikPenyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
nathaliaelok
 
Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2
Warnet Raha
 
PENYULUHAN TBC.ppt
PENYULUHAN TBC.pptPENYULUHAN TBC.ppt
PENYULUHAN TBC.ppt
dwifajarasmarawati
 
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdfPPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
NurZafika
 

Similar to KIE TBC.pptx (20)

Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docxApa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
Apa itu TOSS TBC dan Kenali Gejala TBC.docx
 
leaflet tbc
leaflet tbcleaflet tbc
leaflet tbc
 
Leaflet meningitis tbc AKPER PEMKAB MUNA
Leaflet meningitis tbc AKPER PEMKAB MUNA Leaflet meningitis tbc AKPER PEMKAB MUNA
Leaflet meningitis tbc AKPER PEMKAB MUNA
 
Modul 18 tb
Modul 18 tbModul 18 tb
Modul 18 tb
 
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptx
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptxPpt materi tuberculosis paru fixed. pptx
Ppt materi tuberculosis paru fixed. pptx
 
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi KesehatanTuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
Tuberkulosis - Leaflet Promosi Kesehatan
 
Makalah tuberculosis
Makalah tuberculosisMakalah tuberculosis
Makalah tuberculosis
 
Makalah tuberculosis
Makalah tuberculosisMakalah tuberculosis
Makalah tuberculosis
 
Leaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbcLeaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbc
 
Leaflet meningitis tb
Leaflet meningitis tbLeaflet meningitis tb
Leaflet meningitis tb
 
Leaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbcLeaflet meningitis tbc
Leaflet meningitis tbc
 
Askep hiv
Askep hivAskep hiv
Askep hiv
 
Tbc ppt
Tbc pptTbc ppt
Tbc ppt
 
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidikPenyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
Penyuluhan tbc bagi tenaga pendidik
 
Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2
 
Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2Leaflet tbc akper raha 2
Leaflet tbc akper raha 2
 
PENYULUHAN TBC.ppt
PENYULUHAN TBC.pptPENYULUHAN TBC.ppt
PENYULUHAN TBC.ppt
 
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdfPPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
PPT PENYULUHAN HIV & TBC.pdf
 
Bcg
BcgBcg
Bcg
 
Leaflet tbc akper muna raha
Leaflet tbc akper muna rahaLeaflet tbc akper muna raha
Leaflet tbc akper muna raha
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

KIE TBC.pptx

  • 1.
  • 2.  TB adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Mycobacterium Tuberkulosis (sebut : Si Miko).  Si Miko dapat menyerang seluruh tubuh, namun juga paling banyak menyerang paru yang disebut sebagai TB Paru.
  • 3.
  • 4. Gejala Utama Batuk berdahak terus menerus lebih dari 2 Minggu
  • 5. Batuk mengeluarkan darah Berat badan menurun Demam berkepanjangan Nafsu makan menurun Sesak nafas dan Nyeri dada Berkeringat di malam hari walau tanpa aktifitas
  • 6. Orang batuk yang mengeluarkan dahak yang mengandung kuman
  • 7. Imunisasi BCG pada bayi 0 – 1 bulan mencegah terjadinya TB berat. Menutup mulut dan hidung pada saat batuk atau bersin, mencegah terpercikanya kuman TB di udara. Menampung dahak di tempat tertutup dan dibuang di tempat pembuangan.
  • 8. Menjaga sirkulasi udara di ruangan tertutup dan cahaya matahari yang cukup. Mengobati pasien TB hingga sembuh terutama pasien TB tipe menular
  • 9.  Dampingi orang dengan gejala TB memeriksakan diri ke Unit Pelayanan Kesehatan  pemeriksaan dahak  Obati secepatnya jika sudah dipastikan sebagai orang yang sakit TB  Awasi pengobatannya hingga SEMBUH

Editor's Notes

  1. Berikan pertanyaan terbuka tentang TB kepada peserta, biarkan peserta memberikan pendapatnya untuk mengetahui pandangan masyarakat tentang TB. Gunakan istilah lokal TB lainnya seperti TBC, flek, batuk lama dll... Mintalah penjelasan kepada kader mengenai pendapatnya yang agak berbeda, misalkan “TB disebabkan oleh virus” atau “TB adalah penyakit keturunan” dan lainnya. Lanjutkan ke slide berikut untuk menjelaskan secara detail tentang TB dan membekukan pendapat kader mengenai TB
  2. Jelaskan materi berikut dengan menekankan pada beberapa bagian dengan huruf tebal, antara lain : TB disebabkan oleh kuman,.. Bukan virus, sehingga dapat disembuhkan dengan pengobatan. TB juga adalah penyakit menular,... Sehingga terkadang TB mudah terkena keseluruh keluarga sehingga sering dianggap sebagai penyakit keturunan. Sebut kuman TB sebagai si Miko Ingat dan jelaskan : TB bukan penyakit keturunan, kutukan atau hanya menyerang golongan tertentu saja.... TB bisa tertular kepada siapa saja!
  3. Berikan penjelasan materi ini secara singkat tentang TB bahwa TB bisa terkena kemana saja dan TB yang paling sering terjadi adalah TB paru,...
  4. Jelaskan materi ini secara berulang (reinforement) dibeberapa bagian materi lainnya... Tegaskan bahwa gejala utama ini harus ada pada orang yang diduga TB, karena pemeriksaan mutlak untuk mengetahui seseorang sakit TB Paru adalah pemeriksaan dahak BTA di laboratorium.
  5. Jelaskan gejala tambahan dengan detail : Batuk mengeluarkan darah,.. Berikan penjelasan bahwa batuk darah dan muntah darak harus dibedakan. Batuk darah yang ditandai dengan warna darah yang merah segar adalah karena adanya luka pada paru-paru yang dapat disebabkan oleh TB, sementara muntah darah yang ditandai dengan warna darah yang merah tua kehitaman adalah darah yang berasal dari luka di lambung dan dapat disebabkan karena penyakit lainnya. Berat badan menurun,... Dapat disebabkan karena pasien TB tidak nafsu makan dan kelelahan karena sakit batuk yang tidak berhenti. Demam berkepanjangan,.. Demam pada sakit TB biasanya terjadi selama berminggu-minggu dan kadang hingga sebulan lebih. Nafsu makan menurun,.. Sesak nafas dan nyeri dada Berkeringat dimalam hari tanpa aktifitas,.. Keringat dingin ini terjadi walau pasien sedang tidur lelap Berikan pertanyaan terbuka, apakah kader memahami materi ini,.. Mintalah kader untuk mengulang kembali penjelasan tentang gejala tambahan ini.. Lanjutkan slide berikut jika kader memahami penjelasan fasilitator.
  6. Jelaskan slide berikut : Penularan TB terjadi karena pasien TB yang batuk, mengeluarkan atau memercikan butiran kecil dahak yang mengandung kuman si Miko (disebut droplets oleh tenaga kesehatan), droplets yang mengandung si Miko terhirup kedalam saluran pernafasan orang yang sehat dan masuk ke dalam paru-paru. Akhirnya si Miko tinggal dan berkembang biak didalam paru-paru orang yang sehat. Orang yang telah dimasuki oleh si Miko disebut sebagai orang yang terinfeksi TB, namun belum tentu sakit TB karena daya tahan tubuh yang kuat. Namun, sewaktu-waktu kuman TB yang tidur di paru-paru dapat bangun menyerang tubuh dan menyebabkan sakit TB. Sumber penularan TB adalah pasien TB terutama TB Paru tipe menular (Pasien TB BTA positif) Kuman TB yang terpercik ke udara, dapat hidup ditempat yang lembab dan tidak terpapar sinar matahari Catatan fasilitator Ulangi materi ini dan berikan pertanyaan terbuka kepada peserta,.. Misalkan apakah TB menular melalui alat makan? (jelaskan dengan pasti bahwa TB tidak dapat menular melalui alat makan, tetapi menular melalui kontak langsung dengan pasien TB yang batuk atau bersin dan mengeluarkan dahak yang mengandung kuman TB) Jika peserta rata-rata telah memahami materi ini, lanjutkan slide berikutnya...
  7. Penjelasan : Imunisasi BCG tidak dapat mencegah terjadinya saki TB, namun mencegah terjadinya TB berat sehingga meminimalisir resiko kematian. Menutup mulut dan hidung saat batuk dan bersin harus dilakukan semua orang, tidak hanya orang yang sakit TB Pembuangan dahak yang benar akan meminimalisir terjadinya penularan TB, terutama didalam ruangan perawatan orang yang sakit TB Lanjutkan slide berikut
  8. Penjelasan : 4. Sirkulasi udara untuk menggantikan udara yang masuk ke dalam ruangan, membantu mencegah tertularnya TB diruangan yang lembab. Cahaya matahari langsung dapat membunuh si Miko sehingga tidak menularkan TB. 5. Pasien TB tipe menular yang diobati hingga sembuh, memutus rantai penularan TB sehingga TB tidak dapat menyebar kepada orang lain. Pencarian pasien TB / suspek TB sejak dini membantu penanggulangan TB. Berikan pertanyaan
  9. Berikan penjelasan aplikatif tentang hal yang perlu dilakukan jika menemukan orang dengan gejala TB,... Catatan fasilitator : dampingi, obati dan awasi adalah serangkaian kegiatan yang harus dilakukan kontinu dan berurutan untuk menjamin pelaksanaan penanggulangan TB oleh masyarakat berjalan dengan baik. Berikan contoh konkret untuk melaksanakan ketiga point diatas.