SlideShare a Scribd company logo
GO GREEN
GO TO SCHOOL
Kelompok 4 :
Alexander Tika Kluwur
Supriano J. Nabunome
Cllara O. Gaspersz
Leni N. Oan
Adriana Djo Hau
PENDAHULUAN
 Pengertian Pohon
Menurut UU No 18 Tahun 2018 :
Pohon adalah tumbuhan berbatang kayu dengan diameter
mencapai 10 cm atau lebih, jika diukur pada ketinggian 1,5
meter dari permukaan tanah. Pohon juga bisa diartikan
sebagai salah satu habitus atau perawakan tumbuhan
dengan kemampuan fotosintesis sehingga mampu
menyerap karbondioksida dan menghasilkan oksigen.
 Mengapa harus menanam pohon ?
Pohon memberi oksigen melalui metabolismenya dan
mengeluarkannya melalui daun, memberikan bahan
bangunan kayu dengan batangnya memberikan
makanan melalui buahnya, dan dapat mencegah banjir,
mencegah longsor dengan akarnya. Keberadaanya
sangat berarti bagi kehidupan seluruh makhluk hidup di
bumi.
 Manfaat menanam pohon
1. Mengurangi dampak pemanasan global
2. Memberikan oksigen bagi semua makhluk hidup
3. Menyediakan tempat tinggal bagi hewan
4. Mencegah banjir dan mencegah erosi
5. Mengurangi zat pencemar udara
6. Menjaga tingkat kesuburan tanah dan dapat
mengendalikan suhu
 Teknik menanam pohon yang baik dan benar
 Mulailah gali tanah dengan memperhatikan ukuran akar
pohon
 Lubang galian jangan terlalu dalam
 Lepaskan bibit pohon dari pollybag dan letakkan ke dalam
galian tanah tadi
 Pastikan bibit pohon berada di tengah dan lurus di dalam
lubang galian
 Isi kembali tanah bekas galian ke dalam lubang galian
dengan hati-hati
 Peran generasi milenial dalam kelestarian
lingkungan sekolah
Generasi milenial sudah selayaknya peka dan berperan
aktif dalam upaya perlindungan dan pelestarian lingkungan
hidup agar generasi milenial dengan sendirinya terdorong
akan pentingnya menjaga lingkungan.
Dengan kegiatan penyuluhan seperti ini, kita dapat
memotivasi para generasi milenial agar menjadi warga
negara yang baik dengan cara melestarikan lingkungan.
Generasi milenial akan terbukti memiliki kesadaran yang
tinggi sama dengan kebanyakan generasi lainnya.
Dengan mereka melakukan kegiatan kecil yang ramah
lingkungan nantinya diharapkan dapat berdampak besar
dikehidupan selanjutnya. Dan demi masa depan dunia,
kita harus terus menyuarakan pelestarian bumi kemudian
sedikit demi sedikit memperbaiki bentuk-bentuk
kerusakkan lingkungan akibat eksploitasi industrialisasi
di negara Indonesia.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to KEL.4 PENYULUHAN_082432.pptx

Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAATBab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
RendyStevanusLembong2
 
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tk
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tkPeningkatan akses dan partisipasi pendidikan tk
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tkOperator Warnet Vast Raha
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Nurin Imanina
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
itaokta
 
Rbt tugasan sem 6
Rbt tugasan sem 6Rbt tugasan sem 6
Rbt tugasan sem 6
Kovarnan varnan
 
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah PlastikKarya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
inezya thalita
 
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar EkologiAcara 5 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar EkologiAinal Chaza
 
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.pptPERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
FifiIndriani
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Alveraadk
 
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologismutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
gilbertsg
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutan
henengsuseno
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Sufriadi Ayi
 
Ferli dasgron
Ferli dasgronFerli dasgron
Ferli dasgron
Ferli Dian SAputra
 
Bookletsayuran10
Bookletsayuran10Bookletsayuran10
Bookletsayuran10
Andrew Hutabarat
 
Bookletsayuran10
Bookletsayuran10Bookletsayuran10
Bookletsayuran10
Andrew Hutabarat
 
Artikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputerArtikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputer
Rody Gusnantoro
 
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptxdampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
nzalwa9
 
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastikpemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
Afifi Rahmadetiassani
 

Similar to KEL.4 PENYULUHAN_082432.pptx (20)

Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAATBab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
Bab 6.pptx12345IPAISTHEBEST SEMOGA BERMANFAAT
 
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tk
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tkPeningkatan akses dan partisipasi pendidikan tk
Peningkatan akses dan partisipasi pendidikan tk
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Rbt tugasan sem 6
Rbt tugasan sem 6Rbt tugasan sem 6
Rbt tugasan sem 6
 
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah PlastikKarya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
Karya Ilmiah Daur Ulang Limbah Plastik
 
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar EkologiAcara 5 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
Acara 5 Praktikum Dasar-dasar Ekologi
 
Lahan
LahanLahan
Lahan
 
Hidroponik sederhana
Hidroponik sederhanaHidroponik sederhana
Hidroponik sederhana
 
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.pptPERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
PERAN PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP BAGI KELESTARIAN LINGKUNGAN.ppt
 
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan ManusiaKerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
Kerusakan Alam yang Dilakukan Manusia
 
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologismutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
mutu lingkungan hidup dan keterbatasan ekologis
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutan
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
 
Ferli dasgron
Ferli dasgronFerli dasgron
Ferli dasgron
 
Bookletsayuran10
Bookletsayuran10Bookletsayuran10
Bookletsayuran10
 
Bookletsayuran10
Bookletsayuran10Bookletsayuran10
Bookletsayuran10
 
Artikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputerArtikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputer
 
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptxdampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
dampak aktivitas manusia terhadap lingkungan_20240107_143628_0000.pptx
 
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastikpemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
andimagfirahwati1
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
MuhammadAminullah32
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
Hasbullah66
 
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptxREAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
ianchin0007
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
 
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptxREAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 

KEL.4 PENYULUHAN_082432.pptx

  • 1. GO GREEN GO TO SCHOOL Kelompok 4 : Alexander Tika Kluwur Supriano J. Nabunome Cllara O. Gaspersz Leni N. Oan Adriana Djo Hau
  • 2. PENDAHULUAN  Pengertian Pohon Menurut UU No 18 Tahun 2018 : Pohon adalah tumbuhan berbatang kayu dengan diameter mencapai 10 cm atau lebih, jika diukur pada ketinggian 1,5 meter dari permukaan tanah. Pohon juga bisa diartikan sebagai salah satu habitus atau perawakan tumbuhan dengan kemampuan fotosintesis sehingga mampu menyerap karbondioksida dan menghasilkan oksigen.
  • 3.  Mengapa harus menanam pohon ? Pohon memberi oksigen melalui metabolismenya dan mengeluarkannya melalui daun, memberikan bahan bangunan kayu dengan batangnya memberikan makanan melalui buahnya, dan dapat mencegah banjir, mencegah longsor dengan akarnya. Keberadaanya sangat berarti bagi kehidupan seluruh makhluk hidup di bumi.
  • 4.  Manfaat menanam pohon 1. Mengurangi dampak pemanasan global 2. Memberikan oksigen bagi semua makhluk hidup 3. Menyediakan tempat tinggal bagi hewan 4. Mencegah banjir dan mencegah erosi 5. Mengurangi zat pencemar udara 6. Menjaga tingkat kesuburan tanah dan dapat mengendalikan suhu
  • 5.  Teknik menanam pohon yang baik dan benar  Mulailah gali tanah dengan memperhatikan ukuran akar pohon  Lubang galian jangan terlalu dalam  Lepaskan bibit pohon dari pollybag dan letakkan ke dalam galian tanah tadi  Pastikan bibit pohon berada di tengah dan lurus di dalam lubang galian  Isi kembali tanah bekas galian ke dalam lubang galian dengan hati-hati
  • 6.  Peran generasi milenial dalam kelestarian lingkungan sekolah Generasi milenial sudah selayaknya peka dan berperan aktif dalam upaya perlindungan dan pelestarian lingkungan hidup agar generasi milenial dengan sendirinya terdorong akan pentingnya menjaga lingkungan. Dengan kegiatan penyuluhan seperti ini, kita dapat memotivasi para generasi milenial agar menjadi warga negara yang baik dengan cara melestarikan lingkungan.
  • 7. Generasi milenial akan terbukti memiliki kesadaran yang tinggi sama dengan kebanyakan generasi lainnya. Dengan mereka melakukan kegiatan kecil yang ramah lingkungan nantinya diharapkan dapat berdampak besar dikehidupan selanjutnya. Dan demi masa depan dunia, kita harus terus menyuarakan pelestarian bumi kemudian sedikit demi sedikit memperbaiki bentuk-bentuk kerusakkan lingkungan akibat eksploitasi industrialisasi di negara Indonesia.