SlideShare a Scribd company logo
TEMU TEKNIS PEMBINA
PENDAMPING
GLADI WIDYA INDRAKILA
2018
Selasa, 23 Januari 2018
BRAIN
Berkarakter
Bersaudara
Berinovasi
Hari :11 Februari 2018
Waktu : 06.30-selesai
Tempat : SMA Negeri 2 Kebumen
Peserta
Peserta
• Pramuka Penegak, terdiri dari 8 orang putra dan 8 orang
putri yang merupakan anggota Pramuka Penegak
berprestasi di Gugusdepan
• Persyaratan umum:
Pramuka aktif di Gugusdepan
Minimal Pramuka Penegak Bantara dibuktikan dengan
foto kopi Surat Tanda Lulus SKU Bantara.
Sehat jasmani dan rohani
Sanggup mematuhi tata tertib perlombaan
Peserta
Persyaratan Administratif
• Menyerahkan foto kopi KTA (Kartu Tanda Anggota)
Pramuka yang masih berlaku atau surat keterangan
pengganti KTA dari Gugusdepan.
• Menyerahkan Biodata Peserta
• Menyerahkan pas foto berwarna berseragam pramuka
tanpa topi/baret ukuran 3x4 sebanyak satu lembar yang
ditempelkan pada Biodata
• Membawa surat mandat/surat tugas dari Gugusdepan
• Bindamping berjumlah satu orang yang terdiri dari unsur pembina
Gugusdepan (putra atau putri)
• Berusia minimal 23 tahun dan pernah mengikuti KMD
Persyaratan administratif:
• Menyerahkan foto kopi KTA (Kartu Tanda Anggota) Pramuka yang
masih berlaku atau surat keterangan pengganti KTA dari
Gugusdepan.
• Fotokopi Ijazah KMD
• Menyerahkan Biodata Pembina
• Menyerahkan pas foto berwarna berseragam pramuka tanpa peci
ukuran 3x4 sebanyak satu lembar yang ditempelkan pada Biodata
• Membawa surat mandat/surat tugas dari Gugusdepan
Pembina Pendamping
DOKUMEN
AMINISTRASI KONTINGEN
PUTRA
GUDEP KEN AROK
PANGKALAN SMAN BUAYAN
AMINISTRASI KONTINGEN
PUTRI
GUDEP KEN DEDES
PANGKALAN SMAN BUAYAN
FASILITAS PESERTA
1. Identitas selama kegiatan
2. Tiska
3. Piagam Penghargaan (Bagi Juara Umum dan Juara
Masing-masing Lomba )
4. Trofi (Bagi Juara Terbaik Masing-masing Lomba dan
Juara Umum)
5. Uang Pembinaan (Bagi Juara Umum) – untuk
administrasi ke tingkat Daerah
Pembayaran dan Daftar Ulang
Pembayaran lomba sebesar Rp 200.000,00/sangga yang
dilaksanakan pada
23 -27 Januari 2018 pukul 14.00 – 16.00 WIB di Sanggar Pramuka
kepada Syifa Khoerunnisa (DKC Kebumen), narahubung:
089512981881.
Daftar ulang peserta dilaksanakan di saat hari pelaksanaan dengan
menyerahkan dan berkas-berkas pendaftaran.
Bank Mandiri : 138-00-1450525-4
Bank BTN : 00191-01-61-027515-5
Kegiatan
Prestasi
0
News
presenter
0
Iklan layanan
masyarakat
0
Karya cipta
pramuka
0
Scouting
skill
0
Ngadi salira
ngadi busana 0
LCTP
SESI PAGI
Scouting Skill
1.Peserta : 4 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
 Membuat pioneering berbentuk gapura (sekreatif
mungkin dan berbentuk 3 dimensi)
 Tongkat yang digunakan mimimal 10, maksimal 30
 Menggunakan tongkat pramuka sejenis, tali tidak
boleh dipotong
 Alat dan bahan pembuatan gapura disediakan oleh
masing-masing gudep
 Pembuatan gapura menggunakan ikatan, tidak di paku
 Ide pembuatan gapura berasal dari masing-masing
gudep (tidak plagiat)
1.Kriteria Penilaian
 Kekuatan ikatan dan bangunan
 Kekreatifan bentuk
 Ketepatan waktu
 Rentang nilai 60-100
LCTP
(Lomba Cepat Tepat
Pramuka)
1. Peserta : 3 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
 Penyisihan
 Peserta menjawab soal tertulis secara
berkelompok sesuai waktu yang ditentukan
 Enam sangga (3 pa dan 3 pi) terbaik dengan nilai
tertinggi akan masuk ke babak final
 Final
 Terdiri dari tahapan soal wajib, soal lemparan
dan soal rebutan
3.Kriteria Penilaian
 Komposisi soal yaitu pengetahuan umum
kepramukaan dan teknik kepramukaan 70%,
pengetahuan umum 30%.
Ngadi Saliro
Ngadi Busana
1.Peserta : 1 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
Ketentuan peserta berbusana jawi jangkep
(Surakartanan)
Putra : merias diri, memakai blankon,
beskap, keris,
sandal slop
Putri : merias diri, memakai sanggul,
jarik wiru
(putri berjilbab, tetap bersanggul)
 Peserta di beri waktu 1 jam untuk merias diri
 Peserta boleh dibantu oleh pembina
pendamping masing-masing sangga
Tahap pertama berupa ketepatan busana dan
rias yang diikuti oleh seluruh peserta (dipilih
10 besar terbaik)
Tahap kedua berupa wawancara 2 yang diikuti
oleh 10 besar terbaik
Ngadi Saliro
Ngadi Busana
3. Kriteria Penilaian
 Tahap pertama (peragaan busana)
 Keterampilan merias (kerapian busana,
keserasian busana dan aksesoris, serta
keelokan riasan)
 Ketepatan busana (jenis pakaian jawa,
sanggul jawa, jarik wiru panjang, beskap
dan blankon)
 Tahap ketiga (wawancara 2)
 Peserta menjawab pertanyaan meliputi
wawasan kebudayaan Jawa (menggunakan
bahasa jawa) meliputi: Pakaian dan
aksesoris yang digunakan, makanan dan
kebudayaan Kebumen)
 Ketepatan jawaban
 Tata karma
 Tata bahasa
 Rentang nilai 60-90
Ngadi Saliro Ngadi Busana
Ngadi Saliro Ngadi Busana
SESI SIANG
Iklan Layanan
Masyarakat
1.Peserta : 4 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
Peserta menyusun, merencanakan dan membuat iklan
layanan masyarakat berbasis audio video
Tema : 1. lingkungan hidup
2. kesehatan
Tahap produksi
 Pembuatan story board (scene, sketsa
scene,narasi, durasi, background, sound, keterangan)
 Pengambilan gambar
 Proses editing sampai finishing
 Menyerahkan naskah ke panitia dengan format judul,
tema, pesan.
 Dikumpulkan maksimal 1 hari sebelum pelaksanaan
lomba (10 Februari 2018 Maksimal pukul 17.00 WIB)
Iklan Layanan
Masyarakat
Tahap presentasi
 Peserta mempresentasikan iklan layanan masyarakat
yang telah diproduksi
 Durasi video maksimal 5 menit
 Presentasi video dan tanya jawab maksimal 7 menit.
Semua peserta lomba menjadi talent iklan
Boleh menggunakan figuran (pemain tambahan) pasif
1.Kriteria Penilaian
 Kesesuaian tema
 Komunikatif, informatif dan edukatif
 Kretifitas (teknik dan editing gambar)
 Ide cerita dan pesan yang disampaikan
 Rentang Penilaian 60 s.d 100
Karya Cipta
Pramuka
1.Peserta : 2 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
Peserta membuat prototype sebagai media permainan
edukatif dan interaktif pramuka (non-aplikasi
software). Prototype ini diharapkan dapat membantu
proses edukasi pramuka yang menarik. Contoh media
edukasi pramuka “Jamrana”. Contoh prototype Jamrana
dapat diklik link http://sebangku.com/news/game-
pramuka-jamrana-the-skill-hunter
Karya yang dibuat harus orisinil (bukan plagiat) dan
tidak mengandung unsur SARA
Pengumpulan naskah karya cipta
 Naskah diterima panitia kegiatan maksimal 1 (satu)
hari sebelum pelaksanaan
 Penulisan menggunakan ketentuan format yang telah
ditentukan panitia
 Dikumpulkan sebanyak 3 (tiga) rangkap
Karya Cipta
Pramuka
Peragaan dan Presentasi
 Pembuatan karya dibuat 50% kemudian diselesaikan
saat pelaksanaan kegiatan dengan waktu 1 jam.
 Peragaan, presentasi dan tanya jawab dilaksanakan
dengan alokasi waktu maksimal 5 menit
 Panitia menyediakan sebuah stand untuk setiap sangga
3. Kriteria Penilaian
 Naskah (administrasi, format naskah, gagasan,)
 Peragaan (penguasaan materi, tingkat interaksi, estetika,
korelasi naskah dan objek/ media)
 Persentase naskah 30%, peragaan 70%
Rentang Penilaian 60-90
Ketentuan Format penulisan Naskah
1. Menggunakan kertas A4
2. Margin 4, 4, 3, 3
3. Nomor halaman atas kanan
4. Maksimal 10 halaman
5. Spasi 1,5
6. Jilid lakban
7. Putra : cover merah, Putri :
cover kuning
SISTEMATIKA PENULISAN
1. Cover
2. BAB 1 (Pendahuluan)
• Latar belakang pembuatan karya
• Tujuan
• Manfaat
3. BAB 2 (Metode Pelaksanaan)
• Alat dan Bahan
• Proses pembuatan (disertai foto)
• Tata cara Penggunaan
4. BAB 3 (Penutup)
• Kesimpulan
CONTOH
1.Peserta : 2 orang per sangga
2.Teknis Kegiatan
Peserta menyampaikan berita secara panel
menggunakan bahasa Inggris sesuai dengan
tema “Kebumen”
1 orang berperan sebagai presenter dan 1
orang sebagai reporter
Alokasi waktu penampilan adalah 5 menit
3.Kriteria Penilaian
 Keluwesan berbicara
 Kesesuaian tema
 Kelengkapan unsur berita
 Performance
 Improvisasi materi
 Rentang nilai 60-100
WIDYA MEDIA
NEWS 2018
News
Presenter
Juara I : 9 poin
Juara II : 7 poin
Juara III : 5 poin
Let’s get
started

More Related Content

Similar to hasil-temu-teknis-gladi-widya-indrakila-2018.pptx

Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
rahmadawal
 
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptx
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptxBahan Peda 30 Juli 2019.pptx
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptx
ReinnaasAmsyariGunaw
 
Gebyar 2020 3
Gebyar 2020 3Gebyar 2020 3
Gebyar 2020 3
mholil
 
juklak.pptx
juklak.pptxjuklak.pptx
juklak.pptx
AliRoyal4
 
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4Arjuna Ahmadi
 
3
33
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptxLOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
suryaadi53
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xxPetunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
rahmadawal
 
7 p
7 p7 p
MODUL RKB.pptx
MODUL RKB.pptxMODUL RKB.pptx
MODUL RKB.pptx
RivaAlviRonaRori
 
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketum
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketumMateri sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketum
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketumfebrinael
 
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN KURIKULUM, 2013
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN  KURIKULUM, 2013RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN  KURIKULUM, 2013
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN KURIKULUM, 2013
ajeng karina
 
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade 2016 wijaya putra
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade  2016 wijaya putraUndangan dan formulir kids scientist dan olimpiade  2016 wijaya putra
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade 2016 wijaya putra
khoirul anam
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
rahmadawal
 
OSN 2023.pptx
OSN 2023.pptxOSN 2023.pptx
OSN 2023.pptx
TuginemTuginem
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
rahmadawal
 
Kerta kerja ikatan
Kerta kerja ikatanKerta kerja ikatan
Kerta kerja ikatan
Angelina Dass
 
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdfHijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
Luqman455624
 
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1Arjuna Ahmadi
 
7.2
7.27.2

Similar to hasil-temu-teknis-gladi-widya-indrakila-2018.pptx (20)

Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
 
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptx
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptxBahan Peda 30 Juli 2019.pptx
Bahan Peda 30 Juli 2019.pptx
 
Gebyar 2020 3
Gebyar 2020 3Gebyar 2020 3
Gebyar 2020 3
 
juklak.pptx
juklak.pptxjuklak.pptx
juklak.pptx
 
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 4
 
3
33
3
 
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptxLOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
LOMBA Dai Daiyah TINGKAT SMP SEDERAJAD .pptx
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xxPetunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx
 
7 p
7 p7 p
7 p
 
MODUL RKB.pptx
MODUL RKB.pptxMODUL RKB.pptx
MODUL RKB.pptx
 
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketum
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketumMateri sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketum
Materi sosialisasi-snmptn-2013revisi-ketum
 
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN KURIKULUM, 2013
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN  KURIKULUM, 2013RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN  KURIKULUM, 2013
RPP FISIKA X BESARAN DAN SATUAN KURIKULUM, 2013
 
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade 2016 wijaya putra
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade  2016 wijaya putraUndangan dan formulir kids scientist dan olimpiade  2016 wijaya putra
Undangan dan formulir kids scientist dan olimpiade 2016 wijaya putra
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
 
OSN 2023.pptx
OSN 2023.pptxOSN 2023.pptx
OSN 2023.pptx
 
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
Petunjuk pelaksanaan dan formulir pendaftaran xx(1)
 
Kerta kerja ikatan
Kerta kerja ikatanKerta kerja ikatan
Kerta kerja ikatan
 
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdfHijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
Hijau_Informatif_Program_Pengelolaan_Sampah_di_Lingkungan_Masyarakat (1).pdf
 
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1
RPP 2013 Rpp pat 3 kegiatan 1
 
7.2
7.27.2
7.2
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 

hasil-temu-teknis-gladi-widya-indrakila-2018.pptx

  • 1. TEMU TEKNIS PEMBINA PENDAMPING GLADI WIDYA INDRAKILA 2018 Selasa, 23 Januari 2018
  • 3. Hari :11 Februari 2018 Waktu : 06.30-selesai Tempat : SMA Negeri 2 Kebumen
  • 4. Peserta Peserta • Pramuka Penegak, terdiri dari 8 orang putra dan 8 orang putri yang merupakan anggota Pramuka Penegak berprestasi di Gugusdepan • Persyaratan umum: Pramuka aktif di Gugusdepan Minimal Pramuka Penegak Bantara dibuktikan dengan foto kopi Surat Tanda Lulus SKU Bantara. Sehat jasmani dan rohani Sanggup mematuhi tata tertib perlombaan
  • 5. Peserta Persyaratan Administratif • Menyerahkan foto kopi KTA (Kartu Tanda Anggota) Pramuka yang masih berlaku atau surat keterangan pengganti KTA dari Gugusdepan. • Menyerahkan Biodata Peserta • Menyerahkan pas foto berwarna berseragam pramuka tanpa topi/baret ukuran 3x4 sebanyak satu lembar yang ditempelkan pada Biodata • Membawa surat mandat/surat tugas dari Gugusdepan
  • 6. • Bindamping berjumlah satu orang yang terdiri dari unsur pembina Gugusdepan (putra atau putri) • Berusia minimal 23 tahun dan pernah mengikuti KMD Persyaratan administratif: • Menyerahkan foto kopi KTA (Kartu Tanda Anggota) Pramuka yang masih berlaku atau surat keterangan pengganti KTA dari Gugusdepan. • Fotokopi Ijazah KMD • Menyerahkan Biodata Pembina • Menyerahkan pas foto berwarna berseragam pramuka tanpa peci ukuran 3x4 sebanyak satu lembar yang ditempelkan pada Biodata • Membawa surat mandat/surat tugas dari Gugusdepan Pembina Pendamping
  • 8. AMINISTRASI KONTINGEN PUTRA GUDEP KEN AROK PANGKALAN SMAN BUAYAN AMINISTRASI KONTINGEN PUTRI GUDEP KEN DEDES PANGKALAN SMAN BUAYAN
  • 9. FASILITAS PESERTA 1. Identitas selama kegiatan 2. Tiska 3. Piagam Penghargaan (Bagi Juara Umum dan Juara Masing-masing Lomba ) 4. Trofi (Bagi Juara Terbaik Masing-masing Lomba dan Juara Umum) 5. Uang Pembinaan (Bagi Juara Umum) – untuk administrasi ke tingkat Daerah
  • 10. Pembayaran dan Daftar Ulang Pembayaran lomba sebesar Rp 200.000,00/sangga yang dilaksanakan pada 23 -27 Januari 2018 pukul 14.00 – 16.00 WIB di Sanggar Pramuka kepada Syifa Khoerunnisa (DKC Kebumen), narahubung: 089512981881. Daftar ulang peserta dilaksanakan di saat hari pelaksanaan dengan menyerahkan dan berkas-berkas pendaftaran. Bank Mandiri : 138-00-1450525-4 Bank BTN : 00191-01-61-027515-5
  • 13. Scouting Skill 1.Peserta : 4 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan  Membuat pioneering berbentuk gapura (sekreatif mungkin dan berbentuk 3 dimensi)  Tongkat yang digunakan mimimal 10, maksimal 30  Menggunakan tongkat pramuka sejenis, tali tidak boleh dipotong  Alat dan bahan pembuatan gapura disediakan oleh masing-masing gudep  Pembuatan gapura menggunakan ikatan, tidak di paku  Ide pembuatan gapura berasal dari masing-masing gudep (tidak plagiat) 1.Kriteria Penilaian  Kekuatan ikatan dan bangunan  Kekreatifan bentuk  Ketepatan waktu  Rentang nilai 60-100
  • 14. LCTP (Lomba Cepat Tepat Pramuka) 1. Peserta : 3 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan  Penyisihan  Peserta menjawab soal tertulis secara berkelompok sesuai waktu yang ditentukan  Enam sangga (3 pa dan 3 pi) terbaik dengan nilai tertinggi akan masuk ke babak final  Final  Terdiri dari tahapan soal wajib, soal lemparan dan soal rebutan 3.Kriteria Penilaian  Komposisi soal yaitu pengetahuan umum kepramukaan dan teknik kepramukaan 70%, pengetahuan umum 30%.
  • 15. Ngadi Saliro Ngadi Busana 1.Peserta : 1 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan Ketentuan peserta berbusana jawi jangkep (Surakartanan) Putra : merias diri, memakai blankon, beskap, keris, sandal slop Putri : merias diri, memakai sanggul, jarik wiru (putri berjilbab, tetap bersanggul)  Peserta di beri waktu 1 jam untuk merias diri  Peserta boleh dibantu oleh pembina pendamping masing-masing sangga Tahap pertama berupa ketepatan busana dan rias yang diikuti oleh seluruh peserta (dipilih 10 besar terbaik) Tahap kedua berupa wawancara 2 yang diikuti oleh 10 besar terbaik
  • 16. Ngadi Saliro Ngadi Busana 3. Kriteria Penilaian  Tahap pertama (peragaan busana)  Keterampilan merias (kerapian busana, keserasian busana dan aksesoris, serta keelokan riasan)  Ketepatan busana (jenis pakaian jawa, sanggul jawa, jarik wiru panjang, beskap dan blankon)  Tahap ketiga (wawancara 2)  Peserta menjawab pertanyaan meliputi wawasan kebudayaan Jawa (menggunakan bahasa jawa) meliputi: Pakaian dan aksesoris yang digunakan, makanan dan kebudayaan Kebumen)  Ketepatan jawaban  Tata karma  Tata bahasa  Rentang nilai 60-90
  • 20. Iklan Layanan Masyarakat 1.Peserta : 4 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan Peserta menyusun, merencanakan dan membuat iklan layanan masyarakat berbasis audio video Tema : 1. lingkungan hidup 2. kesehatan Tahap produksi  Pembuatan story board (scene, sketsa scene,narasi, durasi, background, sound, keterangan)  Pengambilan gambar  Proses editing sampai finishing  Menyerahkan naskah ke panitia dengan format judul, tema, pesan.  Dikumpulkan maksimal 1 hari sebelum pelaksanaan lomba (10 Februari 2018 Maksimal pukul 17.00 WIB)
  • 21. Iklan Layanan Masyarakat Tahap presentasi  Peserta mempresentasikan iklan layanan masyarakat yang telah diproduksi  Durasi video maksimal 5 menit  Presentasi video dan tanya jawab maksimal 7 menit. Semua peserta lomba menjadi talent iklan Boleh menggunakan figuran (pemain tambahan) pasif 1.Kriteria Penilaian  Kesesuaian tema  Komunikatif, informatif dan edukatif  Kretifitas (teknik dan editing gambar)  Ide cerita dan pesan yang disampaikan  Rentang Penilaian 60 s.d 100
  • 22. Karya Cipta Pramuka 1.Peserta : 2 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan Peserta membuat prototype sebagai media permainan edukatif dan interaktif pramuka (non-aplikasi software). Prototype ini diharapkan dapat membantu proses edukasi pramuka yang menarik. Contoh media edukasi pramuka “Jamrana”. Contoh prototype Jamrana dapat diklik link http://sebangku.com/news/game- pramuka-jamrana-the-skill-hunter Karya yang dibuat harus orisinil (bukan plagiat) dan tidak mengandung unsur SARA Pengumpulan naskah karya cipta  Naskah diterima panitia kegiatan maksimal 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan  Penulisan menggunakan ketentuan format yang telah ditentukan panitia  Dikumpulkan sebanyak 3 (tiga) rangkap
  • 23. Karya Cipta Pramuka Peragaan dan Presentasi  Pembuatan karya dibuat 50% kemudian diselesaikan saat pelaksanaan kegiatan dengan waktu 1 jam.  Peragaan, presentasi dan tanya jawab dilaksanakan dengan alokasi waktu maksimal 5 menit  Panitia menyediakan sebuah stand untuk setiap sangga 3. Kriteria Penilaian  Naskah (administrasi, format naskah, gagasan,)  Peragaan (penguasaan materi, tingkat interaksi, estetika, korelasi naskah dan objek/ media)  Persentase naskah 30%, peragaan 70% Rentang Penilaian 60-90
  • 24. Ketentuan Format penulisan Naskah 1. Menggunakan kertas A4 2. Margin 4, 4, 3, 3 3. Nomor halaman atas kanan 4. Maksimal 10 halaman 5. Spasi 1,5 6. Jilid lakban 7. Putra : cover merah, Putri : cover kuning SISTEMATIKA PENULISAN 1. Cover 2. BAB 1 (Pendahuluan) • Latar belakang pembuatan karya • Tujuan • Manfaat 3. BAB 2 (Metode Pelaksanaan) • Alat dan Bahan • Proses pembuatan (disertai foto) • Tata cara Penggunaan 4. BAB 3 (Penutup) • Kesimpulan CONTOH
  • 25. 1.Peserta : 2 orang per sangga 2.Teknis Kegiatan Peserta menyampaikan berita secara panel menggunakan bahasa Inggris sesuai dengan tema “Kebumen” 1 orang berperan sebagai presenter dan 1 orang sebagai reporter Alokasi waktu penampilan adalah 5 menit 3.Kriteria Penilaian  Keluwesan berbicara  Kesesuaian tema  Kelengkapan unsur berita  Performance  Improvisasi materi  Rentang nilai 60-100 WIDYA MEDIA NEWS 2018 News Presenter
  • 26. Juara I : 9 poin Juara II : 7 poin Juara III : 5 poin