SlideShare a Scribd company logo
Gw Melek Politik:
Yang muda, yang bersuara
Dibuat oleh:
Fransiska Xaveria Aryani / 705120014
Silviana Indriani / 705120016
Marsha Maretha / 705120020
Anak muda tahu kok keadaan
politik di Indonesia !!
Buktinya...
Menurut kamu, bagaimana
keadaan politik Indonesia
sekarang ?
• AC: Kondisinya masih sangat
memprihatinkan. Para politisi
berambisi untuk menduduki roda
pemerintahan karena ingin berkuasa
dan mengambil keuntungan
pribadi, bukan bertujuan untuk melayani
publik.
• M: Kurang sehat karena banyak KKN
seperti kasus wisma atlet dan kasus
impor daging sapi. Parahnya kasus-kasus
dijadikan bahan untuk menjatuhkan
parpol tertentu menjelang Pemilu
2014.
Bagaimana yang
seharusnya?
• AC: Pemerintahan diisi oleh kader-kader yang
memang tulus ingin berjuang untuk publik,
bukan hanya untuk kepentingan pribadi.
• M: Politik harus ada persaingan yang sehat, jujur,
dan beramanahkan rakyat..
• H : Politik di Indonesia harusnya dapat berjalan
dengan adil. Pemimpin negara harus yang
memang mempunyai kemampuan dalam
leadership bukan karena faktor uang.
Apakah anak muda
harus ambil bagian
dalam dunia politik?
• AC: Harus, anak muda merupakan generasi yang akan
menjadi pepimpin. Dengan berpartisipasi di
partai, anak muda akan lebih mudah beradaptasi di
lingkungan politik dan dapat mengontrol jalannya
pemerintahan.
• M: Ga, karena anak muda masih belum cukup
mengetahui tentang politik pemerintahan.
• H : Anak muda harus ikut berpartisipasi karena
berpolitik merupakan bagian dari negara sehingga
negara tidak hanya diatur oleh senior tetapi junior
juga harus turut berpartisipasi
Apakah kamu mengenal Gita
Wirjawan?
• AC: Tidak mengenal secara
langsung tapi mengikuti
perkembangan beritanya.
• M: Ya, gw tau.
• H : Gw tau sih, cuma dari media
massa.
Bagaimana pendapatmu jika Gita
Wirjawan maju menjadi capres?
• AC: Beliau belum layak, di samping usianya masih terlalu
muda, pengalaman kerjanya pun belum terbukti ya
walaupun beliau lulusan Harvard.
• M: Gw sebagai warga negara optimis saja apabila ia
menjadi presiden karena melihat latar belakangnya
terutama di bidang perdagangan yang baik. Beliau juga
aware dengan bidang pendidikan di Indonesia karena
beliau membuka yayasan untuk anak-anak yang
medapatkan beasiswa. Beliau juga memajukan bidang
olahraga sebagai ketua PBSI (Bulutangkis Indonesia) serta
beliau memiliki wibawa dan kharisma.
• H : Seorang menteri hanya mempunyai skill pada satu
bidang, lain halnya dengan presiden yang harus
mempunyai skill yang baik dalam semua bidang
pemerintahan.
Selama ini, apa tanggapanmu
mengenai kinerjanya sebagai
Menteri Perdagangan?
• AC: Kinerja beliau masih jauh dari memuaskan.
Sebagai menteri perdagangan, ia gagal
menstabilkan harga pangan. Dalam kasus mafia
daging, ia terkesan mengalah dari mafia. Terbukti
dari harga daging sapi yang masih tinggi di pasaran
tetapi ia malah melemparkan persoalan.
• M: Kinerjanya cukup bagus ya dilihat dari ekspor-
impor di Indonesia.
• H : Kinerja Gita masih kurang baik karena masih
terdapat ketidakseimbangan /batas minimum
perdagangan di Indonesia terutama dalam hal
ekspor dan impor.
Terakhir, apakah kamu akan
memilihnya jika beliau maju
dalam Pemilu Presiden 2014?
• AC:Tidak akan.
• M: Gw rasa engga, soalnya ada kandidat
lain yang lebih baik.
• H : Gw gak milih Gita menjadi presiden
karena udah punya calon presiden lain
yang bakal dipilih..
Thanks to :
• AC, Mahasiswa Hukum, Semester 3
• M, Mahasiswa Teknik Industri, Semester 1
• H, Mahasiswa Ekonomi, Semester 5
Muda + Politik = Maju !!

More Related Content

What's hot

Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambaliStrategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
Deddy Rahman
 
Presentation bapilu pks ntb rev ii
Presentation bapilu pks ntb rev iiPresentation bapilu pks ntb rev ii
Presentation bapilu pks ntb rev ii
M Ungang
 
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-BrandingFacebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
Harwindra Yoga
 
strategi kampanye politik di social media
strategi kampanye politik di social mediastrategi kampanye politik di social media
strategi kampanye politik di social media
katapedia
 
Peta Politik Kota Serang 2021
Peta Politik Kota Serang 2021Peta Politik Kota Serang 2021
Peta Politik Kota Serang 2021
Deddy Rahman
 
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxiStrategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Deddy Rahman
 
Tren Dakwah Digital
Tren Dakwah DigitalTren Dakwah Digital
Tren Dakwah Digital
Ismail Fahmi
 
TIM SUKSES.pptx
TIM SUKSES.pptxTIM SUKSES.pptx
TIM SUKSES.pptx
ssuser2a3db71
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
ECPAT Indonesia
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
literasi digital
 
Media sosial
Media sosialMedia sosial
Media sosial
Dian Sari
 
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta SuaraProposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
Polmantic
 
Government relations
Government relationsGovernment relations
Government relations
Lisa Ramadhanty
 
Media Sosial: Manfaat dan Akibat
Media Sosial: Manfaat dan AkibatMedia Sosial: Manfaat dan Akibat
Media Sosial: Manfaat dan Akibat
Damar Juniarto
 
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
Ismail Fahmi
 
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
pycnat
 
FORUM ANAK
FORUM ANAK FORUM ANAK
FORUM ANAK
Stiunus Esap
 
Pemilih pemula sosialisasi
Pemilih pemula sosialisasiPemilih pemula sosialisasi
Pemilih pemula sosialisasiMuktar Eneste
 
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaranPemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
sri wahyuni wahyuni
 
Partisipasi Politik Perempuan
Partisipasi Politik PerempuanPartisipasi Politik Perempuan
Partisipasi Politik Perempuan
musniumar
 

What's hot (20)

Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambaliStrategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
Strategi media sosial untuk caleg petahana by isahkambali
 
Presentation bapilu pks ntb rev ii
Presentation bapilu pks ntb rev iiPresentation bapilu pks ntb rev ii
Presentation bapilu pks ntb rev ii
 
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-BrandingFacebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
Facebook - Bahasan Market Driven-STP-CRM-Customer Value-Branding
 
strategi kampanye politik di social media
strategi kampanye politik di social mediastrategi kampanye politik di social media
strategi kampanye politik di social media
 
Peta Politik Kota Serang 2021
Peta Politik Kota Serang 2021Peta Politik Kota Serang 2021
Peta Politik Kota Serang 2021
 
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxiStrategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
Strategi media sosial untuk caleg pendatang baru by maxi
 
Tren Dakwah Digital
Tren Dakwah DigitalTren Dakwah Digital
Tren Dakwah Digital
 
TIM SUKSES.pptx
TIM SUKSES.pptxTIM SUKSES.pptx
TIM SUKSES.pptx
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
 
Media sosial
Media sosialMedia sosial
Media sosial
 
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta SuaraProposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
Proposal Pemenangan Caleg Partai Pemilu dengan Software Peta Suara
 
Government relations
Government relationsGovernment relations
Government relations
 
Media Sosial: Manfaat dan Akibat
Media Sosial: Manfaat dan AkibatMedia Sosial: Manfaat dan Akibat
Media Sosial: Manfaat dan Akibat
 
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
Potensi Mis-Dis-Mal Informasi dalam Pemilu 2024
 
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
10 judul penelitian komunikasi beserta konsep penelitian
 
FORUM ANAK
FORUM ANAK FORUM ANAK
FORUM ANAK
 
Pemilih pemula sosialisasi
Pemilih pemula sosialisasiPemilih pemula sosialisasi
Pemilih pemula sosialisasi
 
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaranPemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
Pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran
 
Partisipasi Politik Perempuan
Partisipasi Politik PerempuanPartisipasi Politik Perempuan
Partisipasi Politik Perempuan
 

Gw Melek Politik: Yang Muda, Yang Bersuara

  • 1. Gw Melek Politik: Yang muda, yang bersuara Dibuat oleh: Fransiska Xaveria Aryani / 705120014 Silviana Indriani / 705120016 Marsha Maretha / 705120020
  • 2. Anak muda tahu kok keadaan politik di Indonesia !!
  • 4. Menurut kamu, bagaimana keadaan politik Indonesia sekarang ?
  • 5. • AC: Kondisinya masih sangat memprihatinkan. Para politisi berambisi untuk menduduki roda pemerintahan karena ingin berkuasa dan mengambil keuntungan pribadi, bukan bertujuan untuk melayani publik. • M: Kurang sehat karena banyak KKN seperti kasus wisma atlet dan kasus impor daging sapi. Parahnya kasus-kasus dijadikan bahan untuk menjatuhkan parpol tertentu menjelang Pemilu 2014.
  • 7. • AC: Pemerintahan diisi oleh kader-kader yang memang tulus ingin berjuang untuk publik, bukan hanya untuk kepentingan pribadi. • M: Politik harus ada persaingan yang sehat, jujur, dan beramanahkan rakyat.. • H : Politik di Indonesia harusnya dapat berjalan dengan adil. Pemimpin negara harus yang memang mempunyai kemampuan dalam leadership bukan karena faktor uang.
  • 8. Apakah anak muda harus ambil bagian dalam dunia politik?
  • 9. • AC: Harus, anak muda merupakan generasi yang akan menjadi pepimpin. Dengan berpartisipasi di partai, anak muda akan lebih mudah beradaptasi di lingkungan politik dan dapat mengontrol jalannya pemerintahan. • M: Ga, karena anak muda masih belum cukup mengetahui tentang politik pemerintahan. • H : Anak muda harus ikut berpartisipasi karena berpolitik merupakan bagian dari negara sehingga negara tidak hanya diatur oleh senior tetapi junior juga harus turut berpartisipasi
  • 10. Apakah kamu mengenal Gita Wirjawan?
  • 11. • AC: Tidak mengenal secara langsung tapi mengikuti perkembangan beritanya. • M: Ya, gw tau. • H : Gw tau sih, cuma dari media massa.
  • 12. Bagaimana pendapatmu jika Gita Wirjawan maju menjadi capres?
  • 13. • AC: Beliau belum layak, di samping usianya masih terlalu muda, pengalaman kerjanya pun belum terbukti ya walaupun beliau lulusan Harvard. • M: Gw sebagai warga negara optimis saja apabila ia menjadi presiden karena melihat latar belakangnya terutama di bidang perdagangan yang baik. Beliau juga aware dengan bidang pendidikan di Indonesia karena beliau membuka yayasan untuk anak-anak yang medapatkan beasiswa. Beliau juga memajukan bidang olahraga sebagai ketua PBSI (Bulutangkis Indonesia) serta beliau memiliki wibawa dan kharisma. • H : Seorang menteri hanya mempunyai skill pada satu bidang, lain halnya dengan presiden yang harus mempunyai skill yang baik dalam semua bidang pemerintahan.
  • 14. Selama ini, apa tanggapanmu mengenai kinerjanya sebagai Menteri Perdagangan?
  • 15. • AC: Kinerja beliau masih jauh dari memuaskan. Sebagai menteri perdagangan, ia gagal menstabilkan harga pangan. Dalam kasus mafia daging, ia terkesan mengalah dari mafia. Terbukti dari harga daging sapi yang masih tinggi di pasaran tetapi ia malah melemparkan persoalan. • M: Kinerjanya cukup bagus ya dilihat dari ekspor- impor di Indonesia. • H : Kinerja Gita masih kurang baik karena masih terdapat ketidakseimbangan /batas minimum perdagangan di Indonesia terutama dalam hal ekspor dan impor.
  • 16. Terakhir, apakah kamu akan memilihnya jika beliau maju dalam Pemilu Presiden 2014?
  • 17. • AC:Tidak akan. • M: Gw rasa engga, soalnya ada kandidat lain yang lebih baik. • H : Gw gak milih Gita menjadi presiden karena udah punya calon presiden lain yang bakal dipilih..
  • 18. Thanks to : • AC, Mahasiswa Hukum, Semester 3 • M, Mahasiswa Teknik Industri, Semester 1 • H, Mahasiswa Ekonomi, Semester 5
  • 19. Muda + Politik = Maju !!