SlideShare a Scribd company logo
FUNGSI DATA VALIDATION
Pernahkah Anda membuat sebuah Workbook dengan banyak tabel? Lantas, apa yang
Anda lakukan untuk saling menghubungkan antara tabel satu dengan tabel yang
laiinya? Apakah di ketik? Ataukah menggunakan formula?
Yang pasti itu semua tergantung dari kebutuhan. Langkah diatas tidaklah keliru atau
salah, hanya saja ada alternatif lain yang lebih mudah dibandingkan dengan cara
tersebut. Yaitu dengan memanfaatkan Data Validation.
Fungsi dari Data Validation adalah digunakan untuk membatasi dan melakukan validasi
data yang masuk ke suatu Cell atau range sudah sesuai kriteria atau tidak serta
mengurangi persentase kesalahan yang di inputkan oleh pengguna.
Cara Mengelola Data Validation
Langkah-langkah membuka Data Validation adalah sebagai berikut :
1. Klik tab Data
2. Pada group Data Tools, klik Data Validation
3. Kemudian akan terbuka Data Validation yang berisi tiga Tab Data Validation antara
lain Settings, Input Message dan Error Alert seperti gambar dibawah ini :
4. Pada Tab Settings di bagian Validation Criteria terdapat 8 pilihan validasi data
antara lain :
a. Any Value digunakan untuk menentukan isi data pada Cell tidak dibatasi dengan data
tertentu. Artinya bebas, baik teks atau angka.
b. Whole Numberm digunakan untuk membatasi isi pada sebuah Cell hanya dengan
format number atau angka numeric.
c. Decimal fungsi ini hampir sama dengan Whole Number, tetapi perbedaannya hanya
adalah kita bisa mengatur nilai validasi yang digunakan sampai pada ketelitian angka
desimal.
d. List digunakan untuk membuat Dropdown List berdasarkan data tertentu.
e. Date digunakan untuk memvalidasi data pada cell dengan kriteria tanggal.
f. Time digunakan untuk memvalidasi isi cell dengan kriteria waktu.
g. Text Lenght digunakan untuk memvalidasi isi data Cell berdasarkan panjangnya
karakter.
h. Custom digunakan untuk memvalidasi berdasarkan rumus atau formula tertentu.
5. Bagian Data berfungsi untuk menentukan rentang data yang digunakan untuk
validasi. Terdapat beberapa pilihan, antara lain :
a. between artinya di antara rentang data
b. not between artinya bukan pada rentang angka yang dimasukkan
c. equal to artinya sama dengan
d. not equal to artinya tidak sama dengan
e. greater than artinya lebih dari
f. less than artinya kurang dari
h. greater than or equal artinya lebih dari atau sama dengan
i. less than or equal artinya kurang dari atau sama dengan
6. Tab Validasi Input Message digunakan untuk memberikan pesan ke suatu Cell atau
Range saat Cell atau Range tersebut aktif / di klik.
a. Show input message when cell is selected digunakan untuk mengaktifkan pesan saat
Cell tersebut di klik / aktif
b. Title digunakan untuk memberikan judul pesan
c. Input message digunakan untuk memberikan isi pesan
d. Jika Cell tersebut di klik, maka akan muncul pesan sesuai dengan pengaturan diatas.
Perhatikan gambar dibawah ini :
7. Tab validasi Error Alert digunakan untuk memberi pesan / peringatan kepada
pengguna (user) bahwa data yang di inputkan / dimasukan salah atau tidak sesuai
dengan ketentuan.
a. Show error alert after invalid data is entered, merupakan sebuah cek box yang
digunakan untuk menampilkan atau tidak, pesan kesalahan setelah data yang
dimasukkan tidak memenuhi kriteria validasi data.
b. Title digunkakan untuk judul dari pesan kesalahan.
c. Error message digunakan untuk isi dari pesan kesalahan.
Sumber : https://www.sinau-thewe.com/2020/04/apa-fungsi-data-validation-di-excel.html

More Related Content

More from Yanuar Wijatmoko

Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Yanuar Wijatmoko
 
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Yanuar Wijatmoko
 
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouseMengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Yanuar Wijatmoko
 
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formulaMengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Yanuar Wijatmoko
 
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbookMemilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Yanuar Wijatmoko
 
Manfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excellManfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excell
Yanuar Wijatmoko
 
Macam macam type data di excel
Macam macam type data di excelMacam macam type data di excel
Macam macam type data di excel
Yanuar Wijatmoko
 
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinyaMacam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
Yanuar Wijatmoko
 
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanMacam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Yanuar Wijatmoko
 
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinyaKomponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Yanuar Wijatmoko
 
Isi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinyaIsi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinya
Yanuar Wijatmoko
 
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excelFungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Yanuar Wijatmoko
 
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanyaFungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Yanuar Wijatmoko
 
Cara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsiCara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsi
Yanuar Wijatmoko
 
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excelCara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Yanuar Wijatmoko
 
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatikaBisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Yanuar Wijatmoko
 
Fungsi formula and
Fungsi formula andFungsi formula and
Fungsi formula and
Yanuar Wijatmoko
 
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excelFungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Yanuar Wijatmoko
 
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excelMemberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
Yanuar Wijatmoko
 
Macam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakanMacam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakan
Yanuar Wijatmoko
 

More from Yanuar Wijatmoko (20)

Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
 
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
 
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouseMengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
 
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formulaMengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
 
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbookMemilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
 
Manfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excellManfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excell
 
Macam macam type data di excel
Macam macam type data di excelMacam macam type data di excel
Macam macam type data di excel
 
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinyaMacam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
 
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanMacam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
 
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinyaKomponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
 
Isi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinyaIsi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinya
 
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excelFungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
 
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanyaFungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
 
Cara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsiCara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsi
 
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excelCara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
 
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatikaBisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
 
Fungsi formula and
Fungsi formula andFungsi formula and
Fungsi formula and
 
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excelFungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
 
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excelMemberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
 
Macam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakanMacam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakan
 

Fungsi data validation di excel

  • 1. FUNGSI DATA VALIDATION Pernahkah Anda membuat sebuah Workbook dengan banyak tabel? Lantas, apa yang Anda lakukan untuk saling menghubungkan antara tabel satu dengan tabel yang laiinya? Apakah di ketik? Ataukah menggunakan formula? Yang pasti itu semua tergantung dari kebutuhan. Langkah diatas tidaklah keliru atau salah, hanya saja ada alternatif lain yang lebih mudah dibandingkan dengan cara tersebut. Yaitu dengan memanfaatkan Data Validation. Fungsi dari Data Validation adalah digunakan untuk membatasi dan melakukan validasi data yang masuk ke suatu Cell atau range sudah sesuai kriteria atau tidak serta mengurangi persentase kesalahan yang di inputkan oleh pengguna. Cara Mengelola Data Validation Langkah-langkah membuka Data Validation adalah sebagai berikut : 1. Klik tab Data 2. Pada group Data Tools, klik Data Validation 3. Kemudian akan terbuka Data Validation yang berisi tiga Tab Data Validation antara lain Settings, Input Message dan Error Alert seperti gambar dibawah ini :
  • 2. 4. Pada Tab Settings di bagian Validation Criteria terdapat 8 pilihan validasi data antara lain : a. Any Value digunakan untuk menentukan isi data pada Cell tidak dibatasi dengan data tertentu. Artinya bebas, baik teks atau angka. b. Whole Numberm digunakan untuk membatasi isi pada sebuah Cell hanya dengan format number atau angka numeric. c. Decimal fungsi ini hampir sama dengan Whole Number, tetapi perbedaannya hanya adalah kita bisa mengatur nilai validasi yang digunakan sampai pada ketelitian angka desimal.
  • 3. d. List digunakan untuk membuat Dropdown List berdasarkan data tertentu. e. Date digunakan untuk memvalidasi data pada cell dengan kriteria tanggal. f. Time digunakan untuk memvalidasi isi cell dengan kriteria waktu. g. Text Lenght digunakan untuk memvalidasi isi data Cell berdasarkan panjangnya karakter. h. Custom digunakan untuk memvalidasi berdasarkan rumus atau formula tertentu. 5. Bagian Data berfungsi untuk menentukan rentang data yang digunakan untuk validasi. Terdapat beberapa pilihan, antara lain : a. between artinya di antara rentang data b. not between artinya bukan pada rentang angka yang dimasukkan c. equal to artinya sama dengan d. not equal to artinya tidak sama dengan e. greater than artinya lebih dari f. less than artinya kurang dari h. greater than or equal artinya lebih dari atau sama dengan i. less than or equal artinya kurang dari atau sama dengan 6. Tab Validasi Input Message digunakan untuk memberikan pesan ke suatu Cell atau Range saat Cell atau Range tersebut aktif / di klik.
  • 4. a. Show input message when cell is selected digunakan untuk mengaktifkan pesan saat Cell tersebut di klik / aktif b. Title digunakan untuk memberikan judul pesan c. Input message digunakan untuk memberikan isi pesan d. Jika Cell tersebut di klik, maka akan muncul pesan sesuai dengan pengaturan diatas. Perhatikan gambar dibawah ini : 7. Tab validasi Error Alert digunakan untuk memberi pesan / peringatan kepada pengguna (user) bahwa data yang di inputkan / dimasukan salah atau tidak sesuai dengan ketentuan. a. Show error alert after invalid data is entered, merupakan sebuah cek box yang digunakan untuk menampilkan atau tidak, pesan kesalahan setelah data yang dimasukkan tidak memenuhi kriteria validasi data. b. Title digunkakan untuk judul dari pesan kesalahan. c. Error message digunakan untuk isi dari pesan kesalahan. Sumber : https://www.sinau-thewe.com/2020/04/apa-fungsi-data-validation-di-excel.html