SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Cara Membuat Logo STIKOMCKI
Dengan Photoshop

Rangga Satria Putra
Assalamu'alaikum wr wb ..Pada kesempatan kali ini saya mencoba membuat tutorial
,cara membuat logo stikomcki..oke langsung aja

• 1. Buka photoshop pada komputer, klik File dan pilih New /
ctrl+N (untuk membuat halaman kerja baru di photoshop)
2. kemudian atur ukuran halaman pengerjaan dan resolusinya
pada kolom yang di sediakan
3. Setelah halaman terbuka buat titik yang membentuk segitiga (
garis akan terbentuk secara otomatis ) lihat gambar. Pilih icon
Pen Tool di toolbar atau klik huruf P pada keyboard
4. Jika sudah terbentuk gambar. arahkan pointer kembali ke
toolbar Pen Tool kemudian klik kanan pilih Add Anchor Point
Tool
5. Setelah itu pilih titik di tengah garis segitiga yang tadi anda
buat, klik titik tersebut bentuklah gambar ( lihat gambar ) dengan
cara klik kiri pada mouse ditahan & tarik (drag)
6. Jika sudah terbentuk seperti gambar diatas, ulangi cara no.3 ,
no.4 dan no.5 menyerupai gambar tsb tetapi dengan ukuran
yang lebih kecil ( lihat gambar di bawah )
7. Untuk membuat lingkaran seperti gambar diatas, lihat toolbar
agar mudah mencarinya klik huruf U pada keyboard kemudian
pilih Elipse . Tahan SHIFT pada Keyboard saat membuat lingkaran

• Setelah gambar logo selesai dibuat, sekarang
saatnya memberikan warna pada logo tsb,
caranya..
1. Klik Paths biasanya terletak di kanan bawah sejajar dengan
layer kemudian muncul Work Path setelah itu Work Path di klik
kanan atau klik dua kali sebelah kiri mouse pilih Fill Path
2. Kolom Fill Path akan tampil, jika tidak ada yang diubah atau
diganti .silahkan klik OK
3. Sebelum lanjut ke mewarnai, lihat toolbar dibagian atas
halaman,ubah dari Path ke Shape ( lihat gambar dibawah )
4. Setelah itu pilih toolbar icon Colour
5. Kemudian klik Magic Wand Tool atau huruf W pada keyboard
lalu arahkan pointer ke gambar dan klik gambar untuk
menseleksi atau memblok tempat gambar yang akan di warnai
6. Dan klik Paint Bucket Tool atau klik G pada keyboard maka
pointer akan mengarahkan lalu klik icon tersebut maka pointer
akan berubah bentuk menyerupai ember cat, klik tempat gambar
yang sudah terseleksi tadi, pilih warna sesuai dengan pilihan
anda
OKE selesai sudah pembuatan logo stikomcki, semoga
dapat dimengerti...wassalam

More Related Content

What's hot

Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desain
Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desainTutorial corel draw buat yang lagi belajar desain
Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desainNadiaHumairo2
 
Simple hand modeling new
Simple hand modeling newSimple hand modeling new
Simple hand modeling newMitha Viani
 
Mengenal microsoft paint
Mengenal microsoft paintMengenal microsoft paint
Mengenal microsoft paintEt3nK
 
Session0 a mengenal coreldraw
Session0 a  mengenal coreldrawSession0 a  mengenal coreldraw
Session0 a mengenal coreldrawOva Putra
 
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektor
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek VektorMenggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektor
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektoregayanuarz18
 
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopMembuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopRyan Pangeran
 
Tik SD kelas III halaman 35 45
Tik SD kelas III halaman 35 45Tik SD kelas III halaman 35 45
Tik SD kelas III halaman 35 45Owner Istana Media
 

What's hot (15)

Membuat teks menggunakan gambar
Membuat teks menggunakan gambarMembuat teks menggunakan gambar
Membuat teks menggunakan gambar
 
Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desain
Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desainTutorial corel draw buat yang lagi belajar desain
Tutorial corel draw buat yang lagi belajar desain
 
TIK BAB 3
TIK BAB 3TIK BAB 3
TIK BAB 3
 
Simple hand modeling new
Simple hand modeling newSimple hand modeling new
Simple hand modeling new
 
Cara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel drawCara membuat stiker dengan corel draw
Cara membuat stiker dengan corel draw
 
Mengenal microsoft paint
Mengenal microsoft paintMengenal microsoft paint
Mengenal microsoft paint
 
Session0 a mengenal coreldraw
Session0 a  mengenal coreldrawSession0 a  mengenal coreldraw
Session0 a mengenal coreldraw
 
Tutorial almari dkk
Tutorial almari dkkTutorial almari dkk
Tutorial almari dkk
 
Tik Kelas 9 Bab 3
Tik Kelas 9 Bab 3Tik Kelas 9 Bab 3
Tik Kelas 9 Bab 3
 
Produksi multimedia
Produksi multimediaProduksi multimedia
Produksi multimedia
 
Produksi multimedia
Produksi multimediaProduksi multimedia
Produksi multimedia
 
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektor
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek VektorMenggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektor
Menggambar dan Membentuk Obyek – Obyek Vektor
 
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopMembuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
 
Tik SD kelas III halaman 35 45
Tik SD kelas III halaman 35 45Tik SD kelas III halaman 35 45
Tik SD kelas III halaman 35 45
 
Modul coreldraw
Modul coreldrawModul coreldraw
Modul coreldraw
 

Similar to Cara Membuat Logo STIKOMCKI Dengan Photoshop

Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis agusdeta
 
Tutorial corel draw part 4
Tutorial corel draw part 4Tutorial corel draw part 4
Tutorial corel draw part 4Deka M Wildan
 
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...imamsuryanto22
 
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...nurulfadhillah15
 
tutorial logo kick denim corel draw
tutorial logo kick denim corel drawtutorial logo kick denim corel draw
tutorial logo kick denim corel drawDewi Septiana
 
MODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWMODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWAry Efendi
 
dasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopdasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopDeka M Wildan
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01John Ucup
 
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...nurulfadhillah15
 
Kreasi logo android dengan photoshop
Kreasi logo android dengan photoshopKreasi logo android dengan photoshop
Kreasi logo android dengan photoshopAgung Yuwono
 
Cara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvCara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvmuhaemin01
 
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01UMay Al-ghibran
 
Desain sim card dengan photoshop
Desain sim card dengan photoshopDesain sim card dengan photoshop
Desain sim card dengan photoshopAgung Yuwono
 
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paint
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paintTeknologi informasi dan komunikasi mengenal paint
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paintNovita Anggraini
 
pendidikan powerpoint
pendidikan powerpointpendidikan powerpoint
pendidikan powerpointMr.Joseph_4u
 
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntLangkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntMr.Joseph_4u
 
Membuat logo ubuntu dengan photoshop
Membuat logo ubuntu dengan photoshopMembuat logo ubuntu dengan photoshop
Membuat logo ubuntu dengan photoshopAgung Yuwono
 

Similar to Cara Membuat Logo STIKOMCKI Dengan Photoshop (20)

Corel draw
Corel drawCorel draw
Corel draw
 
Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis
 
Tutorial corel draw part 4
Tutorial corel draw part 4Tutorial corel draw part 4
Tutorial corel draw part 4
 
Logo
LogoLogo
Logo
 
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...
Paparan Abdurrahman Naufal Overview Photoshop serta Pengaplikasiannya Dalam D...
 
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...
Nurul fadhillah Tutorial Media Pembelajaran Perkalian & Pembagian Bilangan Pe...
 
Tutorial
TutorialTutorial
Tutorial
 
tutorial logo kick denim corel draw
tutorial logo kick denim corel drawtutorial logo kick denim corel draw
tutorial logo kick denim corel draw
 
MODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAWMODUL COREL DRAW
MODUL COREL DRAW
 
dasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopdasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshop
 
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
Modulcoreldraw 120212223448-phpapp01
 
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
 
Kreasi logo android dengan photoshop
Kreasi logo android dengan photoshopKreasi logo android dengan photoshop
Kreasi logo android dengan photoshop
 
Cara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tvCara buat logo trans tv
Cara buat logo trans tv
 
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
Caramembuatundanganpernikahandengancoreldraw 120829215744-phpapp01
 
Desain sim card dengan photoshop
Desain sim card dengan photoshopDesain sim card dengan photoshop
Desain sim card dengan photoshop
 
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paint
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paintTeknologi informasi dan komunikasi mengenal paint
Teknologi informasi dan komunikasi mengenal paint
 
pendidikan powerpoint
pendidikan powerpointpendidikan powerpoint
pendidikan powerpoint
 
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntLangkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
 
Membuat logo ubuntu dengan photoshop
Membuat logo ubuntu dengan photoshopMembuat logo ubuntu dengan photoshop
Membuat logo ubuntu dengan photoshop
 

Cara Membuat Logo STIKOMCKI Dengan Photoshop

  • 1. Cara Membuat Logo STIKOMCKI Dengan Photoshop Rangga Satria Putra
  • 2. Assalamu'alaikum wr wb ..Pada kesempatan kali ini saya mencoba membuat tutorial ,cara membuat logo stikomcki..oke langsung aja • 1. Buka photoshop pada komputer, klik File dan pilih New / ctrl+N (untuk membuat halaman kerja baru di photoshop)
  • 3. 2. kemudian atur ukuran halaman pengerjaan dan resolusinya pada kolom yang di sediakan
  • 4. 3. Setelah halaman terbuka buat titik yang membentuk segitiga ( garis akan terbentuk secara otomatis ) lihat gambar. Pilih icon Pen Tool di toolbar atau klik huruf P pada keyboard
  • 5. 4. Jika sudah terbentuk gambar. arahkan pointer kembali ke toolbar Pen Tool kemudian klik kanan pilih Add Anchor Point Tool
  • 6. 5. Setelah itu pilih titik di tengah garis segitiga yang tadi anda buat, klik titik tersebut bentuklah gambar ( lihat gambar ) dengan cara klik kiri pada mouse ditahan & tarik (drag)
  • 7. 6. Jika sudah terbentuk seperti gambar diatas, ulangi cara no.3 , no.4 dan no.5 menyerupai gambar tsb tetapi dengan ukuran yang lebih kecil ( lihat gambar di bawah )
  • 8. 7. Untuk membuat lingkaran seperti gambar diatas, lihat toolbar agar mudah mencarinya klik huruf U pada keyboard kemudian pilih Elipse . Tahan SHIFT pada Keyboard saat membuat lingkaran • Setelah gambar logo selesai dibuat, sekarang saatnya memberikan warna pada logo tsb, caranya..
  • 9. 1. Klik Paths biasanya terletak di kanan bawah sejajar dengan layer kemudian muncul Work Path setelah itu Work Path di klik kanan atau klik dua kali sebelah kiri mouse pilih Fill Path
  • 10. 2. Kolom Fill Path akan tampil, jika tidak ada yang diubah atau diganti .silahkan klik OK
  • 11. 3. Sebelum lanjut ke mewarnai, lihat toolbar dibagian atas halaman,ubah dari Path ke Shape ( lihat gambar dibawah )
  • 12. 4. Setelah itu pilih toolbar icon Colour
  • 13. 5. Kemudian klik Magic Wand Tool atau huruf W pada keyboard lalu arahkan pointer ke gambar dan klik gambar untuk menseleksi atau memblok tempat gambar yang akan di warnai
  • 14. 6. Dan klik Paint Bucket Tool atau klik G pada keyboard maka pointer akan mengarahkan lalu klik icon tersebut maka pointer akan berubah bentuk menyerupai ember cat, klik tempat gambar yang sudah terseleksi tadi, pilih warna sesuai dengan pilihan anda
  • 15. OKE selesai sudah pembuatan logo stikomcki, semoga dapat dimengerti...wassalam