SlideShare a Scribd company logo
Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang anda anggap paling benar
1. Yang bukan merupakan komponen pengoperasian kopling sistem mekanik adalah
a. Pedal kopling d. Pegas pengendali
b. Kabel kopling e. Batang ulir ujung kabel
c. Minyak kopling
2. Pada bagian plat kopling terdapat torsion damper/torsion rubber yang berfungsi sebagai…
a. Menambah tenaga putaran mesin
b. Mempercepat perpindahan putaran dan tenaga dari mesin ke transmisi
c. Meredam kejutan saat kopling mulai berhubungan dalam arah aksial
d. Sebagai bidang gesek
e. Sebagai penekan pegas kopling sehingga memperlembut saat kopling berhubungan.
3. Lapisan plat kopling disebut dengan kanvas kopling terbuat dari paduan bahan asbes dan
logam. Paduan ini dibuat dengan tujuan agar plat kopling dapat memenuhi persyaratan …
a. Dapat menahan beban akibat putaran fly wheel yang berasal dari mesin
b. Bahan tersebut tahan terhadap beban arah aksial dan arah radial
c. Tahan terhadap tekanan pegas kopling
d. Tenaga saat pengoperasian kopling menjadi lebih ringan
e. Tahan terhadap panas, gesekan dan dapat mencengkeram dengan baik.
4. Komponen kopling hidrolis , yang berfungsi untuk merubah gerak mekanis dari pedal
kopling menjadi tekanan minyak hidrolis adalah …
a. Master silinder d. Boster kopling
b. Pipa hidrolis e. Pegas pengendali kopling
c. Silinder hiodrolis
5. Pada pengoperasian kopling mekanik komponen yang berfungsi untuk mengembalikan posisi
pedal kopling setelah dipergunakan untuk mengoperasikan kopling adalah …
a. Silinder kopling d. Boster kopling
b. Pedal kopling e. Pegas pedal kopling
c. Kabel kopling
6. Arti dari Clutch Assembly adalah ….
a. Kopling dalam satu set
b. Komponen – komponen kopling
c. Komponen kopling yang harus diganti saat pembongkaran
d. Kopling dengan sumber tenaga dari mesin
e. Pesawat untuk memutus dan menghubungkan putran mesin
7. Letak dari pesawat kopling berada …
a. Tepat ditengah transmisi
b. Diantara engine dan transmisi
c. Diantara transmisi dan poros penggerak
d. Berada di poros deffrensial
e. Berada di tengah engine
8. Jarak main bebas pedal kopling adalah sebesar
a. 1 -2 cm c. 2-3 cm e. 2-4 cm
b. 5-7 cm d. 10-15 cm
9. Komponen kopling yang berfungsi untuk menekan plat kopling adalah…
a. Bantalan pembebas d. Silinder pembebas
b. Garpu pembebas e. Pegas diagfragma
c. Pressure plate
10. Komponen yang berfungsi mengubah gerakan mekanis dari pedal kopling menjadi tekanan
minyak hidrolis adalah ….
a. Pipa hidrolis
b. Silinder kopling
c. Master silinder kopling
d. Boster kopling
e. Pedal kopling
Essay :
1. Apa fungsi kopling
2. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan konstruksinya
3. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan cara kerjanya
4. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan kondisi kerjanya
5. Sebutkan komponen komponen kopling

More Related Content

What's hot

Blok silinder (cylinder block)
Blok silinder (cylinder block)Blok silinder (cylinder block)
Blok silinder (cylinder block)wiwithardianto
 
Over Houl Silinder Roda
Over Houl Silinder RodaOver Houl Silinder Roda
Over Houl Silinder RodaK .
 
Contoh instrumen penilaian yg ok
Contoh instrumen penilaian yg okContoh instrumen penilaian yg ok
Contoh instrumen penilaian yg ok
Sarastiana Bara
 
Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101Eko Supriyadi
 
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLACSISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
Muhammad Amirul
 
Sistem rem motor lengkap1
Sistem rem motor lengkap1Sistem rem motor lengkap1
Sistem rem motor lengkap1
agus riyanto
 
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIKSISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
Muhammad Amirul
 
Soal uas produktif tkr
Soal uas produktif tkrSoal uas produktif tkr
Soal uas produktif tkr
AmaliaFitriyanti
 

What's hot (9)

Blok silinder (cylinder block)
Blok silinder (cylinder block)Blok silinder (cylinder block)
Blok silinder (cylinder block)
 
Over Houl Silinder Roda
Over Houl Silinder RodaOver Houl Silinder Roda
Over Houl Silinder Roda
 
Contoh instrumen penilaian yg ok
Contoh instrumen penilaian yg okContoh instrumen penilaian yg ok
Contoh instrumen penilaian yg ok
 
Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101Komponen mesin guru 1020 0101
Komponen mesin guru 1020 0101
 
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLACSISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
SISTEM KLAC-TOPIK 2: MEROMBAK RAWAT KOMPONEN KLAC
 
Sistem rem motor lengkap1
Sistem rem motor lengkap1Sistem rem motor lengkap1
Sistem rem motor lengkap1
 
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIKSISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
SISTEM KLAC-TOPIK 3: MENSERVIS PAM KLAC HIDRAULIK
 
7 rem tromol dan cakram
7 rem tromol dan cakram7 rem tromol dan cakram
7 rem tromol dan cakram
 
Soal uas produktif tkr
Soal uas produktif tkrSoal uas produktif tkr
Soal uas produktif tkr
 

Similar to Berilah tanda silang

Soal soal sistem rem
Soal soal sistem remSoal soal sistem rem
Soal soal sistem rem
Lholo Ismunasib
 
SOAL TSM EDITING
SOAL TSM  EDITINGSOAL TSM  EDITING
SOAL TSM EDITING
alohapoint
 
301595885 soal-uas-sistem-kemudi
301595885 soal-uas-sistem-kemudi301595885 soal-uas-sistem-kemudi
301595885 soal-uas-sistem-kemudi
Lholo Ismunasib
 
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
Live Farhan
 
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motorAzis Derato
 
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
Alfiv Nur
 
Xii tsm transmisi otomatis
Xii tsm transmisi otomatisXii tsm transmisi otomatis
Xii tsm transmisi otomatis
Laily Rizqissalim
 
(1) f020 stk teknik otomotif paket1
(1) f020 stk teknik otomotif paket1(1) f020 stk teknik otomotif paket1
(1) f020 stk teknik otomotif paket1Fandi Achmad
 
Kisi kisi soal tsm
Kisi kisi soal tsmKisi kisi soal tsm
Kisi kisi soal tsm
Gudang Bahan Ajar
 
Try out 2018
Try out 2018Try out 2018
Try out 2018
dhanisuherman1
 
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
Lholo Ismunasib
 
Soal produktif teknik otomotif 2017
Soal produktif teknik otomotif 2017Soal produktif teknik otomotif 2017
Soal produktif teknik otomotif 2017
Lholo Ismunasib
 
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
Eko Supriyadi
 
Soal tkr xii
Soal tkr xiiSoal tkr xii
Soal tkr xii
Lholo Ismunasib
 
Soal tkr xii
Soal tkr xiiSoal tkr xii
Soal tkr xii
Lholo Ismunasib
 
Kisi kisi soal ujian semester XI tsm
Kisi kisi soal ujian semester XI tsmKisi kisi soal ujian semester XI tsm
Kisi kisi soal ujian semester XI tsm
Gudang Bahan Ajar
 
62618696 soal-tsm rem
62618696 soal-tsm rem62618696 soal-tsm rem
62618696 soal-tsm rem
Lholo Ismunasib
 
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
Lholo Ismunasib
 

Similar to Berilah tanda silang (20)

Soal soal sistem rem
Soal soal sistem remSoal soal sistem rem
Soal soal sistem rem
 
Tipe 4 Soal UAS Differential.pdf
Tipe 4 Soal UAS Differential.pdfTipe 4 Soal UAS Differential.pdf
Tipe 4 Soal UAS Differential.pdf
 
SOAL TSM EDITING
SOAL TSM  EDITINGSOAL TSM  EDITING
SOAL TSM EDITING
 
301595885 soal-uas-sistem-kemudi
301595885 soal-uas-sistem-kemudi301595885 soal-uas-sistem-kemudi
301595885 soal-uas-sistem-kemudi
 
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
1316 stk-paket b-teknik sepeda motor
 
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
 
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
1316 stk-paket a-teknik sepeda motor
 
Xii tsm transmisi otomatis
Xii tsm transmisi otomatisXii tsm transmisi otomatis
Xii tsm transmisi otomatis
 
(1) f020 stk teknik otomotif paket1
(1) f020 stk teknik otomotif paket1(1) f020 stk teknik otomotif paket1
(1) f020 stk teknik otomotif paket1
 
Kisi kisi soal tsm
Kisi kisi soal tsmKisi kisi soal tsm
Kisi kisi soal tsm
 
Try out 2018
Try out 2018Try out 2018
Try out 2018
 
Try out 2018
Try out 2018Try out 2018
Try out 2018
 
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
177098338 soal-mid-spd-motor-13-14 karburator
 
Soal produktif teknik otomotif 2017
Soal produktif teknik otomotif 2017Soal produktif teknik otomotif 2017
Soal produktif teknik otomotif 2017
 
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
Soal klas 12 sistem kemudi dan ac th. 2012 2013
 
Soal tkr xii
Soal tkr xiiSoal tkr xii
Soal tkr xii
 
Soal tkr xii
Soal tkr xiiSoal tkr xii
Soal tkr xii
 
Kisi kisi soal ujian semester XI tsm
Kisi kisi soal ujian semester XI tsmKisi kisi soal ujian semester XI tsm
Kisi kisi soal ujian semester XI tsm
 
62618696 soal-tsm rem
62618696 soal-tsm rem62618696 soal-tsm rem
62618696 soal-tsm rem
 
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
Soal pemeliharaan mesin kenderaan ringan kelas xi ganjil 2017
 

Recently uploaded

juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
FaldienaMarcelita3
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
walidumar
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Habibatut Tijani
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
HUMAH KUMARASAMY
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

Berilah tanda silang

  • 1. Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang anda anggap paling benar 1. Yang bukan merupakan komponen pengoperasian kopling sistem mekanik adalah a. Pedal kopling d. Pegas pengendali b. Kabel kopling e. Batang ulir ujung kabel c. Minyak kopling 2. Pada bagian plat kopling terdapat torsion damper/torsion rubber yang berfungsi sebagai… a. Menambah tenaga putaran mesin b. Mempercepat perpindahan putaran dan tenaga dari mesin ke transmisi c. Meredam kejutan saat kopling mulai berhubungan dalam arah aksial d. Sebagai bidang gesek e. Sebagai penekan pegas kopling sehingga memperlembut saat kopling berhubungan. 3. Lapisan plat kopling disebut dengan kanvas kopling terbuat dari paduan bahan asbes dan logam. Paduan ini dibuat dengan tujuan agar plat kopling dapat memenuhi persyaratan … a. Dapat menahan beban akibat putaran fly wheel yang berasal dari mesin b. Bahan tersebut tahan terhadap beban arah aksial dan arah radial c. Tahan terhadap tekanan pegas kopling d. Tenaga saat pengoperasian kopling menjadi lebih ringan e. Tahan terhadap panas, gesekan dan dapat mencengkeram dengan baik. 4. Komponen kopling hidrolis , yang berfungsi untuk merubah gerak mekanis dari pedal kopling menjadi tekanan minyak hidrolis adalah … a. Master silinder d. Boster kopling b. Pipa hidrolis e. Pegas pengendali kopling c. Silinder hiodrolis 5. Pada pengoperasian kopling mekanik komponen yang berfungsi untuk mengembalikan posisi pedal kopling setelah dipergunakan untuk mengoperasikan kopling adalah … a. Silinder kopling d. Boster kopling b. Pedal kopling e. Pegas pedal kopling
  • 2. c. Kabel kopling 6. Arti dari Clutch Assembly adalah …. a. Kopling dalam satu set b. Komponen – komponen kopling c. Komponen kopling yang harus diganti saat pembongkaran d. Kopling dengan sumber tenaga dari mesin e. Pesawat untuk memutus dan menghubungkan putran mesin 7. Letak dari pesawat kopling berada … a. Tepat ditengah transmisi b. Diantara engine dan transmisi c. Diantara transmisi dan poros penggerak d. Berada di poros deffrensial e. Berada di tengah engine 8. Jarak main bebas pedal kopling adalah sebesar a. 1 -2 cm c. 2-3 cm e. 2-4 cm b. 5-7 cm d. 10-15 cm 9. Komponen kopling yang berfungsi untuk menekan plat kopling adalah… a. Bantalan pembebas d. Silinder pembebas b. Garpu pembebas e. Pegas diagfragma c. Pressure plate 10. Komponen yang berfungsi mengubah gerakan mekanis dari pedal kopling menjadi tekanan minyak hidrolis adalah …. a. Pipa hidrolis b. Silinder kopling c. Master silinder kopling d. Boster kopling e. Pedal kopling Essay : 1. Apa fungsi kopling 2. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan konstruksinya 3. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan cara kerjanya 4. Sebutkan jenis jenis kopling berdasarkan kondisi kerjanya 5. Sebutkan komponen komponen kopling