Bab 4 membahas sistem komputer termasuk perangkat keras seperti input, output dan penyimpanan data serta perangkat lunak seperti sistem operasi dan program aplikasi. Perangkat keras dan lunak berinteraksi untuk mengolah dan mentransfer data digital.
Bab 4 SistemKomputer
Pengantar Sistem Komputer
A. Perangkat Keras – Hardware
B. Perangkat Lunak – Software
C. Interaksi Antar Perangkat
D. Permasalahan dan Spesiikasi Perangkat Keras
E. Bilangan Biner
2.
A. Perangkat Keras-
Hardware
1. Perangkat Masukan (Input Devices)
2. Pemroses
3. Alat Output (Output Devices)
4. Peranti Penyimpanan Sekunder
(Secondary Storage Device)
5. Peranti Lainnya
6. Spesiikasi Perangkat Keras
3.
Perangkat Masukan (Input
Devices)
1.Mouse : Mouse atau tetikus
digunakan untuk menggerakkan
dan mengatur posisi kursor di layar
komputer.
2. Keyboard atau papan tombol : alat
yang memungkinkan penggunanya
untuk memasukkan karakter
(character) ke dalam komputer.
3. Scanner digunakan untuk
memindai dan menyalin data dari
kertas berisi graik, gambar, foto,
atau tulisan menggunakan alat
pembaca optical data reader.
4.
Perangkat Masukan (Input
Devices)
4.Joystick digunakan sebagai pelengkap
untuk memainkan permainan/game
video yang menggunakan lebih dari
satu tombol. Joystick digunakan untuk
menggerakan kursor pada layar
permainan.
5. Microphone adalah peranti yang
mengonversi suara menjadi sinyal
elektrik. Peranti ini digunakan untuk
memasukkan suara ke komputer.
6. Barcode reader adalah pemindai optis
yang dapat membaca barcode yang
tercetak, mengubah kode bar tersebut
menjadi data elektrik dan
mengirimkannya ke komputer dengan
format data yang sederhana.
5.
Pemroses
1. Processor adalahsemua chip yang memiliki
processing unit. Salah satunya CPU/Central
Processing Unit (ALU, CU dan Register).
2. ROM adalah memori pada komputer yang
digunakan untuk menyimpan instruksi
yangditulis oleh produsen komputer untuk
proses booting, instruksi yang disimpan oleh
ROM disebut firmware. Data yang di
dalmnya tidak dapat dihapus
3. Random Access Memory (RAM) : jenis
memori sangat cepat yang di gunakan untuk
menyimpan data sementara saat kom puter
memproses data atau mengeksekusi
perintah.
6.
Alat Output (OutputDevices)
1. Layar monitor berfungsi untuk
menampilkan hasil
pengolahan data di komputer,
seperti gambar, teks, angka,
graik, dan sebagainya.
2. Printer digunakan untuk
mencetak gambar, foto,
dokumen dalam bentuk media
kertas.
3. Speaker : Alat untuk
menghasilkan suara dari
komputer, seperti musik,
percakapan di ilm, dan efek
suara lainnya.
7.
Peranti Penyimpanan Sekunder
(SecondaryStorage Device)
1. Hard disk : media penyimpanan data
dalam lapisan magnet pada piringan
bulat (cakram) disk tipis.
2. Solid-state drive (SSD) adalah peranti
penyimpanan data dengan solid-state
yang menggunakan lash memory. SSD
tidak memiliki disk, pemutar fisik, dan
head untuk baca-tulis yang biasa
digunakan pada HDD.
3. Flash drive/Flashdisk berfungsi sebagai
alat penyimpan data secara permanen
yang portabel. Flash drive
menggunakan lash memory dan
biasanya menggunakan antarmuka
USB.
8.
Peranti Penyimpanan Sekunder
(SecondaryStorage Device)
4. CD (Compact Disk) :
Cakram padat/cakra optik
digital yang digunakan
untuk menyimpan data.
5. Memory Card atau SD
(Secure Digital) card
berfungsi seperti layaknya
hard disk pada komputer
yang digunakan pada
peranti portabel seperti
smartphone, kamera digital,
dan tablet.
6. Penyimpanan Awan (Cloud
Storage )
9.
B. Perangkat Lunak-
Software
1. Sistem Operasi (Operating System)
2. Program Aplikasi