SlideShare a Scribd company logo
KEHIDUPAN SOSIAL
BUDAYA EKONOMI dan
POLITIK MASYARAKAT
ASEAN
Peta Kawasan ASEAN
ANGGOTA ASEAN
1. Indonesia
2. Malaysia
3. Brunei Darussalam
4. Singapore
5. Thailand
6. Philippines
7. Vietnam
8. Kamboja
9. Laos
10. Myanmar
LETAK GEOGRAFIS ASEAN BESERTA POSISI
DAN BATAS WILAYAH ASIA TENGGARA
• Letak astronomis ASEAN terletak pada di 28°LU–11°LS dan 93°BT–141°BT.
Penentuan letak astronomis didasarkan pada letak wilayah pada garis bujur dan
garis lintang.
• Letak geografis ASEAN secara umum terletak di antara dua samudra yaitu Hindia
dan Pasifik, dan terletak di antara dua benua yaitu Asia dan Australia.
• Total keseluruhan luas wilayah ASEAN adalah 4.522.518 km persegi. Wilayah
ASEAN juga terdiri dari wilayah daratan dan perairan. Indonesia menjadi negara
dengan luas wilayah terbesar di ASEAN.
• Berdasarkan update terbaru, populasi jumlah penduduk di ASEAN saat ini
diperkirakan mencapai lebih dari 615 juta jiwa dari negara-negara yang termasuk
anggotanya. Angka ini jelas akan terus bertambah mengingat pertambahan
penduduk di negara Asia Tenggara yang relatif tinggi.
LETAK ASTRONOMIS DAN GEOGRAFIS ASIA
TENGGARA
• Secara umum iklim di wilayah ASEAN adalah iklim tropis karena letaknya yang berdekatan
dengan garis khatulistiwa. Indonesia dan Malaysia memiliki iklim tropis khatulistiwa. Myanmar
bagian utara beriklim subtropis. Sementara sisa negara ASEAN lain beriklim tropis.
Batas Wilayah ASEAN :
• Di sebelah utara, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Tiongkok yang masuk kawasan Asia
Timur. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Laut Tiongkok Timur.
• Di sebelah timur, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Papua Nugini yang termasuk benua
Australia. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Samudera Pasifik.
• Di sebelah selatan, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Australia dan benua Australia
secara keseluruhan. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Samudera Hindia.
• Di sebelah barat, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara India dan Bangladesh yang masuk
kawasan Asia Selatan. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Teluk Benggala,
Laut Andaman, dan Samudera Hindia.
Indonesia = Adam Malik
Malaysia= Tun Abdul Razak
Singapore = S. Rajaratnam
Thailand= Thanat Khoman
Philippines = Narcisko Ramos
ASEAN terbentuk pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand dan
disebut dengan Deklarasi Bangkok.
Deklarasi Bangkok ditandatangan oleh 5 Menteri luar negeri sekaligus tokoh
berdirinya ASEAN yaitu :
SEJARAH TERBENTUKNYA ASEAN
TUJUAN ASEAN
 Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan perkembangan kebudayaan di
kawasan Asia Tenggara
 Meningkatkan perdamaian dan stabilitas di Asia Tenggara.
 Memajukan kerja sama dan saling membantu kepentingan bersama dalam bidang ilmu
pengetahuan dan teknologi (iptek)
 Memajukan kerja sama di bidang pertanian, industri, perdagangan, pengangkutan, dan
komunikasi.
 Mendirikan industri dan memperluas perdagangan, termasuk perdagangan internasional.
 Memajukan studi-studi tentang Asia Tenggara
 Memelihara kerja sama yang lebih dengan organisasiorganisasi regional dan internasional.
• Ikatan rumpun padi melambangkan harapan para tokoh
pendiri ASEAN agar asosiasi ini secara bersama-sama
terikat dalam persahabatan dan kesetiakawanan sosial.
• Lingkaran melambangkan kesatuan ASEAN.
• Biru melambangkan perdamaian dan stabilitas.
• Merah melambangkan semangat dan kedinamisan.
• Putih melambangkan kesucian.
• Kuning melambangkan kemakmuran.
ARTI LAMBANG BENDERA ASEAN
INDONESIA
• Ibu Kota : Jakarta
• Bentuk Pemerintahan : Republik
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Presiden
• Lagu Kebangsaan : Indonesia Raya
• Bahasa : Indonesia
• Mata uang : Rupiah
• Keadaan Ekonomi :
Sebagian besar Bertani (agaris). Hasil pertanian meliputi minyak
sawit, karet alam, kakao, kopi, teh, singkong, beras dan rempah-
rempah tropis.
Hasil tambang utama adalah minyak bumi, emas, intan, nikel
Industri dan pariwisata
PETA INDONESIA
MALAYSIA
• Ibu Kota : Kuala Lumpur
• Bentuk Pemerintahan : Kerajaan Konstitusional
• Kepala Negara : Raja (Yang Dipertuan
Agung)
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Negaraku
• Bahasa : Melayu, Inggris
• Mata uang : Ringgit
• Keadaan Ekonomi :
Hasil pertanian utamanya adalah karet dan kelapa sawit.
Malaysia penghasil karet terbesar didunia
Hasil tambang utamanya adalah timah
PETA MALAYSIA
BRUNEI DARUSSALAM
• Ibu Kota : Bandar Seri Begawan
• Bentuk Pemerintahan : Monarki Absolut
• Kepala Negara : Sultan
• Kepala Pemerintahan : Sultan
• Lagu Kebangsaan : Allah Peliharakan Sultan
• Bahasa : Melayu, Inggris
• Mata uang : Dollar Brunei
• Keadaan Ekonomi :
Brunei Darussalam adalah negara pengekspor minyak dan
gas bumi, hasil dari ekspor tersebut membuat negara Brunei
menjadi salah satu negara termakmur di Asia
PETA BRUNAI
DARUSSALAM
SINGAPORE
• Ibu Kota : Singapore
• Bentuk Pemerintahan : Republik
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu kebangsaan : Majulah Singapura
• Bahasa : Inggris, Melayu, Cina, Tamil
• Mata uang : Dollar Singapore
• Keadaan Ekonomi :
Singapore merupakan negara dengan pendapatan perkapita
tertinggi di ASEAN. Perekonomiannya bergerak dibidang
industri dan jasa.
PETA SINGAPURA
THAILAND
• Ibu Kota : Bangkok
• Bentuk Pemerintahan : Kerajaan
• Kepala Negara : Raja
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Pleng Chard Thai
• Bahasa : Thai, Cina
• Mata uang : Baht
• Keadaan Ekonomi :
Hasil pertanian utama adalah beras, Thailand merupakan lumbung
beras di Kawasan Asia Tenggara.
Hasil utama pertambangannya adalah timah dan mangan
Pariwisata merupakan penghasil devisa terbesar negara Thailand
PETA THAILAND
PHILIPPINES
• Ibu Kota : Manila
• Bentuk Pemerintahan : Republik
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Presiden
• Lagu Kebangsaan : Lupang Hinirang
• Bahasa : Tagalog
• Mata uang : Peso
• Keadaan Ekonomi :
Sebagian besar penduduk Filipina bematapencaharian sebagai
petani. Hasil pertaniannya adalah padi dan kelapa
Hasil tambang : Kobalt, tembaga, emas
PETA PHILIPINA
VIETNAM
• Ibu Kota : Hanoi
• Bentuk Pemerintahan : Republik Sosialis
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Tiến Quân Ca
• Bahasa : Vietnam
• Mata uang : Dong
• Keadaan Ekonomi :
Hasil utama Vietnam adalah kopi, teh, tebu, jagung, dan padi
Hasil tambang : batubara
Penghasil biji chi minh
PETA VIETNAM
KAMBOJA
• Ibu Kota : Phnom Penh
• Bentuk Pemerintahan : Kerajaan
• Kepala Negara : Raja
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Nokoreach
• Bahasa : Khamer
• Mata uang : Riel
• Keadaan Ekonomi :
Lebih dari 70% penduduknya bergerak dibidang pertanaian, hasil utamanya
adalah padi, karet, tembakau, jagung, sayuran, dan berbagai jenis umbi
Hasil tambang : besi, tembaga, mangan, dan emas.
PETA KAMBOJA
LAOS
• Ibu Kota : Viantiane
• Bentuk Pemerintahan : Republik
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Pheng Xat Lao
• Bahasa : Khamer
• Mata uang : Kip
• Keadaan Ekonomi :
Hasil utama pertaniannya adalah : padi, kelapa, pisang,dan jagung
Pertambangan : tembaga, timah, bijih besi, batubara dan belerang
PETA LAOS
MYANMAR
• Ibu Kota : Naypydaw
• Bentuk Pemerintahan : Republik
• Kepala Negara : Presiden
• Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri
• Lagu Kebangsaan : Kaba Ma Kyei
• Bahasa : Khamer
• Mata uang : Kyat
• Keadaan Ekonomi :
Hasil utama pertaniannya adalah : karet, padi, kacang-kacangan, tebu, teh
Pertambangan : timah, tembaga, batubara, minyak bumi.
PETA MYANMAR
Contoh Soal
1.Negara yang memilikibentuk compact adalah….
A. Vietnam
B. Kamboja
C. Indonesia
D. Laos
2. Sungai Mekong merupakan sungai terpanjang di Asia
Tenggara. Sungai ini melintasi beberapa negara,
termasuk Laos. Sungai Mekong memegang peranan
penting bagi Laos, di mana pusat perekonomiannya
terdapat di sepanjang sungai ini. Faktor yang
menyebabkan hal tersebut terjadi adalah….
A. Sungai Mekong berfungsi sebagai batas negara Laos
B. Sungai Mekong merupakan sungai suci bagi
masyarakat Laos
C. Sungai Mekong dapat dimanfaatkan untuk
mengalirkan limbah industri Laos
D. banyaknya dermaga pelabuhan di Sungai Mekong
Pembahasan:
Laos merupakan negara yang tidak memiliki wilayah laut
karena dikelilingi oleh daratan (land-locked). Sungai
Mekong yang merupakan sungai terpanjang di Asia
Tenggara juga melintas sepanjang wilayah Laos. Sungai
ini memiliki peranan penting bagi negara Laos karena
berfungsi untuk mengaliri pertanian di Laos. Selain itu,
pada sungai ini terdapat banyak pelabuhan yang
membantu proses distribusi barang produksi Laos.
Jawaban yang tepat adalah D.
Brunei Darussalam terletak pada 4°LU - 6°LU dan
114°BT - 115°BT. Berdasarkan letak astronomis
tersebut, maka Brunei Darussalam memiliki
iklim….
A. kutub
B. subtropis
C. tropis
D. Sedang
Pembahasan:
Letak astronomis Brunei Darussalam yang
terletak pada 4°LU - 6°LU dan 114°BT - 115°BT
menjadikan negara ini memiliki iklim tropis.
Wilayah beriklim tropis berada pada wilayah
lintang 23,54°LU – 23,5°LS. Oleh sebab itu,
jawaban yang tepat adalah C.
Penyelenggaraan pesta olahraga setiap dua
tahun sekali melalui SEA (Southeast Asia)
Games merupakan bentuk kerja sama
antarruang ASEAN di bidang…
A. politik
B. sosial budaya
C. ekonomi
D. keamanan
Pembahasan:
Setiap negara anggota ASEAN diminta berperan
aktif dan ikut serta dalam upaya kerja sama
guna mendukung kesejahteraan negaranya
sendiri. Kerja sama antarnegara-negara anggota
ASEAN dalam bidang sosial dilakukan agar
tercipta kerukunan dan kemajuan bersama.
Salah satu bentuk kerja sama di bidang sosial
budaya di ASEAN adalah penyelenggaraan SEA
Games setiap dua tahun sekali. Jawaban yang
tepat adalah B.
Latihan Soal
#Soal 1
Negara yang berbentuk geografis protruded dan
penduduknya mayoritas ras mongol yaitu...
#Soal 2
Negara yang terletak paling utara di ASEAN
yaitu...
#Soal 3
Akibat dari banyak negara-negara ASEAN yang
dilewati jalur lipatan Sirkum Pasifik adalah
#Soal 4
Negara anggota ASEAN yang kegiatan
perekonomiannya tidak didukung oleh pertanian
yaitu...
#Soal 5
Negara ASEAN berikut yang memiliki iklim subtropis
adalah…
#Soal 6
Iklim yang terbentuk akibat letak negara-negara
ASEAN di sekitar khatulistiwa dan diapiti daratan luas
Asia dan Australia yaitu
#Soal 7
Faktor pendorong kerja sama antarnegara ASEAN
yaitu...
#Soal 8
Nilai positif dari kasus pengungsi manusia perahu dari
Myanmar yang menimbulkan interaksi antarnegara
ASEAN antara lain
#Soal 9
Salah satu kerja sama antarnegara ASEAN di bidang
industri berikut ini adalah...
#Soal 10
Sekretariat ASEAN berada di kota...
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Bab 2. KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA EKONOMI dan POLITIK MASYARAKAT ASEAN (IPS Kelas 6) Layout [Autosaved].pptx

Malaysia and Brunei Darusalam
Malaysia and Brunei DarusalamMalaysia and Brunei Darusalam
Malaysia and Brunei Darusalambundakhayra
 
Negara negara kesatuan
Negara negara kesatuanNegara negara kesatuan
Negara negara kesatuan
Diah Ayu
 
Singapura
SingapuraSingapura
ASEAN.pptx
ASEAN.pptxASEAN.pptx
ASEAN.pptx
munasik1
 
Interaksi Negara-negara ASEAN.ppt
Interaksi Negara-negara ASEAN.pptInteraksi Negara-negara ASEAN.ppt
Interaksi Negara-negara ASEAN.ppt
ChristianAdeRama1
 
mengenal negara thailand
mengenal negara thailandmengenal negara thailand
mengenal negara thailand
endang zr
 
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptxA. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
AndyAndy957950
 
Bahan Ajar IPS kelas 4
Bahan Ajar IPS kelas 4Bahan Ajar IPS kelas 4
Bahan Ajar IPS kelas 4
Carolina Ramirez
 
Ips kamboja
Ips kambojaIps kamboja
Ips kamboja
desiayuk
 
Ips kamboja
Ips kambojaIps kamboja
Ips kamboja
desiayuk
 
asean top.pptx
asean top.pptxasean top.pptx
asean top.pptx
Ryantanto
 
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptxTUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
OpiekIndrias
 
Negara-negara ASEAN
Negara-negara ASEANNegara-negara ASEAN
Negara-negara ASEAN
hermansalawasna
 
Negara negara asean indonesia
Negara negara asean indonesiaNegara negara asean indonesia
Negara negara asean indonesia
hermansalawasna
 
Ppt ict hiperlink ASEAN
Ppt ict hiperlink ASEANPpt ict hiperlink ASEAN
Ppt ict hiperlink ASEANNurulAufa67
 
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEAN
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEANPPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEAN
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEANdiyahcantik94
 
Ppt ict hiperlink.
Ppt ict hiperlink.Ppt ict hiperlink.
Ppt ict hiperlink.Naqi_Arsyada
 

Similar to Bab 2. KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA EKONOMI dan POLITIK MASYARAKAT ASEAN (IPS Kelas 6) Layout [Autosaved].pptx (20)

Asia Tenggara
Asia TenggaraAsia Tenggara
Asia Tenggara
 
Malaysia and Brunei Darusalam
Malaysia and Brunei DarusalamMalaysia and Brunei Darusalam
Malaysia and Brunei Darusalam
 
Negara negara kesatuan
Negara negara kesatuanNegara negara kesatuan
Negara negara kesatuan
 
Singapura
SingapuraSingapura
Singapura
 
ASEAN.pptx
ASEAN.pptxASEAN.pptx
ASEAN.pptx
 
Interaksi Negara-negara ASEAN.ppt
Interaksi Negara-negara ASEAN.pptInteraksi Negara-negara ASEAN.ppt
Interaksi Negara-negara ASEAN.ppt
 
mengenal negara thailand
mengenal negara thailandmengenal negara thailand
mengenal negara thailand
 
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptxA. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
A. Mengenal Negara-Negara ASEAN.pptx
 
Bahan Ajar IPS kelas 4
Bahan Ajar IPS kelas 4Bahan Ajar IPS kelas 4
Bahan Ajar IPS kelas 4
 
Ips kamboja
Ips kambojaIps kamboja
Ips kamboja
 
Ips kamboja
Ips kambojaIps kamboja
Ips kamboja
 
asean top.pptx
asean top.pptxasean top.pptx
asean top.pptx
 
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptxTUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
TUGAS_BENUA_AMERIKA.pptx
 
Negara-negara ASEAN
Negara-negara ASEANNegara-negara ASEAN
Negara-negara ASEAN
 
Negara negara asean indonesia
Negara negara asean indonesiaNegara negara asean indonesia
Negara negara asean indonesia
 
Ppt ict hiperlink ASEAN
Ppt ict hiperlink ASEANPpt ict hiperlink ASEAN
Ppt ict hiperlink ASEAN
 
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEAN
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEANPPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEAN
PPT Media Pembelajaran ICT tentang materi ASEAN
 
Ppt ict hiperlink
Ppt ict hiperlinkPpt ict hiperlink
Ppt ict hiperlink
 
Ppt ict hiperlink
Ppt ict hiperlinkPpt ict hiperlink
Ppt ict hiperlink
 
Ppt ict hiperlink.
Ppt ict hiperlink.Ppt ict hiperlink.
Ppt ict hiperlink.
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

Bab 2. KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA EKONOMI dan POLITIK MASYARAKAT ASEAN (IPS Kelas 6) Layout [Autosaved].pptx

  • 1. KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA EKONOMI dan POLITIK MASYARAKAT ASEAN
  • 3.
  • 4. ANGGOTA ASEAN 1. Indonesia 2. Malaysia 3. Brunei Darussalam 4. Singapore 5. Thailand 6. Philippines 7. Vietnam 8. Kamboja 9. Laos 10. Myanmar
  • 5. LETAK GEOGRAFIS ASEAN BESERTA POSISI DAN BATAS WILAYAH ASIA TENGGARA • Letak astronomis ASEAN terletak pada di 28°LU–11°LS dan 93°BT–141°BT. Penentuan letak astronomis didasarkan pada letak wilayah pada garis bujur dan garis lintang. • Letak geografis ASEAN secara umum terletak di antara dua samudra yaitu Hindia dan Pasifik, dan terletak di antara dua benua yaitu Asia dan Australia. • Total keseluruhan luas wilayah ASEAN adalah 4.522.518 km persegi. Wilayah ASEAN juga terdiri dari wilayah daratan dan perairan. Indonesia menjadi negara dengan luas wilayah terbesar di ASEAN. • Berdasarkan update terbaru, populasi jumlah penduduk di ASEAN saat ini diperkirakan mencapai lebih dari 615 juta jiwa dari negara-negara yang termasuk anggotanya. Angka ini jelas akan terus bertambah mengingat pertambahan penduduk di negara Asia Tenggara yang relatif tinggi.
  • 6. LETAK ASTRONOMIS DAN GEOGRAFIS ASIA TENGGARA
  • 7. • Secara umum iklim di wilayah ASEAN adalah iklim tropis karena letaknya yang berdekatan dengan garis khatulistiwa. Indonesia dan Malaysia memiliki iklim tropis khatulistiwa. Myanmar bagian utara beriklim subtropis. Sementara sisa negara ASEAN lain beriklim tropis. Batas Wilayah ASEAN : • Di sebelah utara, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Tiongkok yang masuk kawasan Asia Timur. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Laut Tiongkok Timur. • Di sebelah timur, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Papua Nugini yang termasuk benua Australia. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Samudera Pasifik. • Di sebelah selatan, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara Australia dan benua Australia secara keseluruhan. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Samudera Hindia. • Di sebelah barat, wilayah ASEAN berbatasan dengan negara India dan Bangladesh yang masuk kawasan Asia Selatan. Selain itu ASEAN juga berbatasan dengan wilayah perairan Teluk Benggala, Laut Andaman, dan Samudera Hindia.
  • 8. Indonesia = Adam Malik Malaysia= Tun Abdul Razak Singapore = S. Rajaratnam Thailand= Thanat Khoman Philippines = Narcisko Ramos ASEAN terbentuk pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand dan disebut dengan Deklarasi Bangkok. Deklarasi Bangkok ditandatangan oleh 5 Menteri luar negeri sekaligus tokoh berdirinya ASEAN yaitu : SEJARAH TERBENTUKNYA ASEAN
  • 9. TUJUAN ASEAN  Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan perkembangan kebudayaan di kawasan Asia Tenggara  Meningkatkan perdamaian dan stabilitas di Asia Tenggara.  Memajukan kerja sama dan saling membantu kepentingan bersama dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek)  Memajukan kerja sama di bidang pertanian, industri, perdagangan, pengangkutan, dan komunikasi.  Mendirikan industri dan memperluas perdagangan, termasuk perdagangan internasional.  Memajukan studi-studi tentang Asia Tenggara  Memelihara kerja sama yang lebih dengan organisasiorganisasi regional dan internasional.
  • 10. • Ikatan rumpun padi melambangkan harapan para tokoh pendiri ASEAN agar asosiasi ini secara bersama-sama terikat dalam persahabatan dan kesetiakawanan sosial. • Lingkaran melambangkan kesatuan ASEAN. • Biru melambangkan perdamaian dan stabilitas. • Merah melambangkan semangat dan kedinamisan. • Putih melambangkan kesucian. • Kuning melambangkan kemakmuran. ARTI LAMBANG BENDERA ASEAN
  • 11. INDONESIA • Ibu Kota : Jakarta • Bentuk Pemerintahan : Republik • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Presiden • Lagu Kebangsaan : Indonesia Raya • Bahasa : Indonesia • Mata uang : Rupiah • Keadaan Ekonomi : Sebagian besar Bertani (agaris). Hasil pertanian meliputi minyak sawit, karet alam, kakao, kopi, teh, singkong, beras dan rempah- rempah tropis. Hasil tambang utama adalah minyak bumi, emas, intan, nikel Industri dan pariwisata
  • 13. MALAYSIA • Ibu Kota : Kuala Lumpur • Bentuk Pemerintahan : Kerajaan Konstitusional • Kepala Negara : Raja (Yang Dipertuan Agung) • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Negaraku • Bahasa : Melayu, Inggris • Mata uang : Ringgit • Keadaan Ekonomi : Hasil pertanian utamanya adalah karet dan kelapa sawit. Malaysia penghasil karet terbesar didunia Hasil tambang utamanya adalah timah
  • 15. BRUNEI DARUSSALAM • Ibu Kota : Bandar Seri Begawan • Bentuk Pemerintahan : Monarki Absolut • Kepala Negara : Sultan • Kepala Pemerintahan : Sultan • Lagu Kebangsaan : Allah Peliharakan Sultan • Bahasa : Melayu, Inggris • Mata uang : Dollar Brunei • Keadaan Ekonomi : Brunei Darussalam adalah negara pengekspor minyak dan gas bumi, hasil dari ekspor tersebut membuat negara Brunei menjadi salah satu negara termakmur di Asia
  • 17. SINGAPORE • Ibu Kota : Singapore • Bentuk Pemerintahan : Republik • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu kebangsaan : Majulah Singapura • Bahasa : Inggris, Melayu, Cina, Tamil • Mata uang : Dollar Singapore • Keadaan Ekonomi : Singapore merupakan negara dengan pendapatan perkapita tertinggi di ASEAN. Perekonomiannya bergerak dibidang industri dan jasa.
  • 19. THAILAND • Ibu Kota : Bangkok • Bentuk Pemerintahan : Kerajaan • Kepala Negara : Raja • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Pleng Chard Thai • Bahasa : Thai, Cina • Mata uang : Baht • Keadaan Ekonomi : Hasil pertanian utama adalah beras, Thailand merupakan lumbung beras di Kawasan Asia Tenggara. Hasil utama pertambangannya adalah timah dan mangan Pariwisata merupakan penghasil devisa terbesar negara Thailand
  • 21. PHILIPPINES • Ibu Kota : Manila • Bentuk Pemerintahan : Republik • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Presiden • Lagu Kebangsaan : Lupang Hinirang • Bahasa : Tagalog • Mata uang : Peso • Keadaan Ekonomi : Sebagian besar penduduk Filipina bematapencaharian sebagai petani. Hasil pertaniannya adalah padi dan kelapa Hasil tambang : Kobalt, tembaga, emas
  • 23. VIETNAM • Ibu Kota : Hanoi • Bentuk Pemerintahan : Republik Sosialis • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Tiến Quân Ca • Bahasa : Vietnam • Mata uang : Dong • Keadaan Ekonomi : Hasil utama Vietnam adalah kopi, teh, tebu, jagung, dan padi Hasil tambang : batubara Penghasil biji chi minh
  • 25. KAMBOJA • Ibu Kota : Phnom Penh • Bentuk Pemerintahan : Kerajaan • Kepala Negara : Raja • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Nokoreach • Bahasa : Khamer • Mata uang : Riel • Keadaan Ekonomi : Lebih dari 70% penduduknya bergerak dibidang pertanaian, hasil utamanya adalah padi, karet, tembakau, jagung, sayuran, dan berbagai jenis umbi Hasil tambang : besi, tembaga, mangan, dan emas.
  • 27. LAOS • Ibu Kota : Viantiane • Bentuk Pemerintahan : Republik • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Pheng Xat Lao • Bahasa : Khamer • Mata uang : Kip • Keadaan Ekonomi : Hasil utama pertaniannya adalah : padi, kelapa, pisang,dan jagung Pertambangan : tembaga, timah, bijih besi, batubara dan belerang
  • 29. MYANMAR • Ibu Kota : Naypydaw • Bentuk Pemerintahan : Republik • Kepala Negara : Presiden • Kepala Pemerintahan : Perdana Menteri • Lagu Kebangsaan : Kaba Ma Kyei • Bahasa : Khamer • Mata uang : Kyat • Keadaan Ekonomi : Hasil utama pertaniannya adalah : karet, padi, kacang-kacangan, tebu, teh Pertambangan : timah, tembaga, batubara, minyak bumi.
  • 31. Contoh Soal 1.Negara yang memilikibentuk compact adalah…. A. Vietnam B. Kamboja C. Indonesia D. Laos 2. Sungai Mekong merupakan sungai terpanjang di Asia Tenggara. Sungai ini melintasi beberapa negara, termasuk Laos. Sungai Mekong memegang peranan penting bagi Laos, di mana pusat perekonomiannya terdapat di sepanjang sungai ini. Faktor yang menyebabkan hal tersebut terjadi adalah…. A. Sungai Mekong berfungsi sebagai batas negara Laos B. Sungai Mekong merupakan sungai suci bagi masyarakat Laos C. Sungai Mekong dapat dimanfaatkan untuk mengalirkan limbah industri Laos D. banyaknya dermaga pelabuhan di Sungai Mekong Pembahasan: Laos merupakan negara yang tidak memiliki wilayah laut karena dikelilingi oleh daratan (land-locked). Sungai Mekong yang merupakan sungai terpanjang di Asia Tenggara juga melintas sepanjang wilayah Laos. Sungai ini memiliki peranan penting bagi negara Laos karena berfungsi untuk mengaliri pertanian di Laos. Selain itu, pada sungai ini terdapat banyak pelabuhan yang membantu proses distribusi barang produksi Laos. Jawaban yang tepat adalah D.
  • 32. Brunei Darussalam terletak pada 4°LU - 6°LU dan 114°BT - 115°BT. Berdasarkan letak astronomis tersebut, maka Brunei Darussalam memiliki iklim…. A. kutub B. subtropis C. tropis D. Sedang Pembahasan: Letak astronomis Brunei Darussalam yang terletak pada 4°LU - 6°LU dan 114°BT - 115°BT menjadikan negara ini memiliki iklim tropis. Wilayah beriklim tropis berada pada wilayah lintang 23,54°LU – 23,5°LS. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah C. Penyelenggaraan pesta olahraga setiap dua tahun sekali melalui SEA (Southeast Asia) Games merupakan bentuk kerja sama antarruang ASEAN di bidang… A. politik B. sosial budaya C. ekonomi D. keamanan Pembahasan: Setiap negara anggota ASEAN diminta berperan aktif dan ikut serta dalam upaya kerja sama guna mendukung kesejahteraan negaranya sendiri. Kerja sama antarnegara-negara anggota ASEAN dalam bidang sosial dilakukan agar tercipta kerukunan dan kemajuan bersama. Salah satu bentuk kerja sama di bidang sosial budaya di ASEAN adalah penyelenggaraan SEA Games setiap dua tahun sekali. Jawaban yang tepat adalah B.
  • 33. Latihan Soal #Soal 1 Negara yang berbentuk geografis protruded dan penduduknya mayoritas ras mongol yaitu... #Soal 2 Negara yang terletak paling utara di ASEAN yaitu... #Soal 3 Akibat dari banyak negara-negara ASEAN yang dilewati jalur lipatan Sirkum Pasifik adalah #Soal 4 Negara anggota ASEAN yang kegiatan perekonomiannya tidak didukung oleh pertanian yaitu... #Soal 5 Negara ASEAN berikut yang memiliki iklim subtropis adalah… #Soal 6 Iklim yang terbentuk akibat letak negara-negara ASEAN di sekitar khatulistiwa dan diapiti daratan luas Asia dan Australia yaitu #Soal 7 Faktor pendorong kerja sama antarnegara ASEAN yaitu... #Soal 8 Nilai positif dari kasus pengungsi manusia perahu dari Myanmar yang menimbulkan interaksi antarnegara ASEAN antara lain #Soal 9 Salah satu kerja sama antarnegara ASEAN di bidang industri berikut ini adalah... #Soal 10 Sekretariat ASEAN berada di kota...