SlideShare a Scribd company logo
ANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
Jantung merupakan organ otot berongga.
Berbentuk kerucut dengan basis nya diatas serta apex
nya (puncak) miring ke sebelah kiri bawah. Jantung
pada orang dewasa mempunyai berat antara 220-425
gram atau setara dengan genggaman tangan. Jantung
mempunyai fungsi sebagai pemompa darah.
Jantung tersusun atas otot yang bersifat khusus
yaitu otot jantung yang bergaris, bercabang dan
mengadakan anastomose (bersambungan satu sama
lain, tersusun memanjang, berciri merah khas dan tak
dapat dikendalikan oleh kemauan/miogenik.).
Letak jantung berada dalam rongga thoraks di area
mediastinum (ruang antara paru) dan di belakang
Dinding jantung terdiri atas 3 lapisan, yaitu :
1. Lapisan Luar atau Perikardium
 Parietal perikardium : bagian yang tidak menempel
dengan jantung, cenderung lebih tebal dan keras,
berfungsi fiksasi posisi jantung, mencegah infeksi.
 Viseral perikardium : bagian yang menempel pada
bagian epikardial jantung, lebih tipis dan fleksibel,
berfungsi memudahkan jantung untuk bergerak.
Diantara lapisan parietal dan viseral terdapat
kavum perikardium yang berisi cairan ± 10 ml. Cairan
tersebut berfungsi untuk melindungi dari gesekan yang
berlebihan saat jantung berdenyut atau berkontraksi dan
melumasi jantung sehingga jantung dapat bergerak
bebas.
Secara umum perikardium berfungsi untuk
membungkus jantung, mempertahankan posisi jantung,
memberi pelumasan dan menahan pembesaran
berlebihan yang terjadi apabila jantung terisi darah
dalam jumlah yang melebihi kapasitas normalnya.
2. Lapisan Tengah atau Miokardium
miokardium– Terdiri atas otot jantung. Gunanya
adalah kontraksi jantung. Miokardium paling tebal
berada pada bagian apeks dan paling tipis di basal.
3. Lapisan Dalam atau Endokardium
Berhubungan dengan pembuluh darah termasuk
struktur intrakardiak (otot-otot parilarry dan katup).
Jantung terdiri atas 4 ruang :
 Dua ruang yang berdinding tipis yang disebut atrium
atau serambi. Terdiri dari atrium kanan dan atrium
kiri. Atrium kanan berisi darah kotor dan atrium kiri
berisi darah bersih. Antara atrium kanan dan atrium
kiri dibatasi oleh septum atau sekat yang disebut
dengan septum interatrium.
 Dua ruang yang berdinding tebal yang disebut
ventrikel atau bilik. Terdiri dari ventrikel kanan dan
ventrikel kiri. Dinding sebelah kiri lebih tebal dari
dinding ventrikel sebelah kanan sebab kekuatan
kontraksi dari ventrikel kiri jauh lebih besar dari yang
kanan. Ventrikel kanan berisi darah kotor dan ventrikel
kiri berisi darah bersih. Antara ventrikel kanan dan
ventrikel kiri dibatasi oleh septum atau sekat yang
disebut dengan septum interventrikuler.
Fungsi bagian jantung yaitu sebagai
berikut :
1. Atrium Kanan
 Menampung darah yang rendah O2 dari seluruh tubuh..
 Darah tersebut mengalir melalui vena kava superior, vena
kava inferior.
2. Atrium Kiri
 Berfungsi menerima darah yang kaya O2 dari kedua paru
melalui 4 buah vena pulmonalis.
 Mengalirkan darah ke ventrikel kiri lalu ke seluruh tubuh
melalui aorta.
3. Ventrikel Kanan
 Menerima darah dari atrium kanan.
 Memompa darah ke paru-paru melalui arteri pulmonalis.
4. Ventrikel Kiri
 Menerima darah dari atrium kiri.
 Memompa darah ke seluruh tubuh melalui aorta.
Ada dua jenis katup dalam
jantung, yaitu :
 Atrioventrikular,
katup yang memisahkan atrium dan ventrikel.
Katup ini berfungsi memungkinkan darah mengalir
dari masing-masing atrium ke ventrikel pada masa
diastol ventrikel dan mencegah aliran balik atau
regurgitasi saat sistol ventrikel (kontraksi).
Katup atrioventrikular dibagi menjadi 2 yaitu :
Katup Mitralis (Bikuspidalis), terdiri atas 2 daun
katup yang memisahkan antara atrium kiri dengan
ventrikel kiri.
Katup Trikuspidalis, terdiri atas 3 daun katup yang
memisahkan antara atrium kanan dengan ventrikel
 Semilunaris,
katup yang memisahkan arteri pulmonalis dan
aorta dari ventrikel. Katup ini memungkinkan darah
mengalir dari masing-masing ventrikel ke arteri
pulmonalis atau aorta selama sistol ventrikel dan
mencegah aliran balik atau regurgitasi waktu diastol
ventrikel.
Katup semilunaris dibagi menjadi 2 yaitu :
Katup Semilunaris Pulmonalis, katup yang
memisahkan antara ventrikel kanan dengan arteri
pulmonalis.
Katup Semilunaris Aorta, katup yang memisahkan
antara ventrikel kiri dengan aorta.
Pembuluh darah yang masuk ke
jantung :
1. Vena Cava (superior dan inferior)
 Masuk ke atrium kanan dari seluruh tubuh
 Kaya CO2
2. Vena Pulmonalis
 Masuk ke atrium kiri dari paru-paru
 Kaya O2
Pembuluh darah yang keluar dari
jantung :
1. Aorta
 Keluar dari ventrikel kiri menuju seluruh tubuh
 Kaya O2
2. Arteri Pulmonalis
 Keluar dari ventrikel kanan ke paru-paru
 Kaya CO2
Cara kerja jantung
Cara kerja jantung mengedarkan darah ke seluruh
tubuh disebut sirkulasi darah. Sirkulasi darah
dibedakan menjadi 2 macam, yaitu :
1. Pulmonal / Minor / Kecil
adalah sirkulasi darah dari jantung ke paru-paru
kembali ke jantung. Berikut adalah skema prosesnya
secara singkat :
Vena cava superior & inferior – Atrium kanan –
katup trikuspidalis – ventrikel kanan – katup
semilunaris – arteri pulmonalis kanan dan kiri–
kapiler paru-paru (CO2<>O2) – vena pulmonalis –
atrium kiri.
2. Sistemik / Mayor / Besar
adalah sirkulasi darah dari jantung ke seluruh
tubuh kembali ke jantung. Berikut adalah skema
prosesnya secara singkat :
Atrium kiri – katup bikuspidalis – ventrikel kiri –
katup semilunaris – aorta – seluruh tubuh
(semua jaringan tubuh dan organ).
Anatomi fisiologi jantung

More Related Content

What's hot

ANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
ANATOMI FISIOLOGI JANTUNGANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
ANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
Sulistia Rini
 
Sistem pengankutan dalam manusia
Sistem pengankutan dalam manusiaSistem pengankutan dalam manusia
Sistem pengankutan dalam manusia
cikgushidahmohd
 
Jantung manusia
Jantung manusiaJantung manusia
Jantung manusia
nurdin dr
 
Sistem peredaran darah lanjutan
Sistem peredaran darah lanjutanSistem peredaran darah lanjutan
Sistem peredaran darah lanjutan
Fatin Anis
 
Sistem Kardiovaskular Jantung
Sistem Kardiovaskular JantungSistem Kardiovaskular Jantung
Sistem Kardiovaskular Jantung
kakapalapes
 
Sistem Kardiovaskuler
Sistem KardiovaskulerSistem Kardiovaskuler
Sistem Kardiovaskuler
Sindianisa24
 
Anatomi sistem kardiovaskuler
Anatomi sistem kardiovaskulerAnatomi sistem kardiovaskuler
Anatomi sistem kardiovaskulerShiAddung
 
Jantung
JantungJantung
Pbl 8 baru
Pbl 8 baruPbl 8 baru
Pbl 8 baru
dikaingri
 
anatomi manusia
anatomi manusiaanatomi manusia
anatomi manusia
Alfian Silvia Krisnasari
 
Anatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusiaAnatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusia
Soepry Marzocchi
 
Sistem jantung dan pembuluh darah
Sistem jantung dan pembuluh darahSistem jantung dan pembuluh darah
Sistem jantung dan pembuluh darah
Widi FK Unram
 
Sistem peredaran darah 2
Sistem peredaran darah 2Sistem peredaran darah 2
Sistem peredaran darah 2
Moh Hanafiah Pradani
 
Slide jantung
Slide jantungSlide jantung
Slide jantung
fikri asyura
 

What's hot (20)

ANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
ANATOMI FISIOLOGI JANTUNGANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
ANATOMI FISIOLOGI JANTUNG
 
Sistem pengankutan dalam manusia
Sistem pengankutan dalam manusiaSistem pengankutan dalam manusia
Sistem pengankutan dalam manusia
 
Jantung manusia
Jantung manusiaJantung manusia
Jantung manusia
 
Cardiovascular
CardiovascularCardiovascular
Cardiovascular
 
Sistem peredaran darah lanjutan
Sistem peredaran darah lanjutanSistem peredaran darah lanjutan
Sistem peredaran darah lanjutan
 
Sistem Kardiovaskular Jantung
Sistem Kardiovaskular JantungSistem Kardiovaskular Jantung
Sistem Kardiovaskular Jantung
 
A.peredaran
A.peredaranA.peredaran
A.peredaran
 
Sistem Kardiovaskuler
Sistem KardiovaskulerSistem Kardiovaskuler
Sistem Kardiovaskuler
 
Sistem kardiovaskuler
Sistem kardiovaskulerSistem kardiovaskuler
Sistem kardiovaskuler
 
Anatomi sistem kardiovaskuler
Anatomi sistem kardiovaskulerAnatomi sistem kardiovaskuler
Anatomi sistem kardiovaskuler
 
Jantung
JantungJantung
Jantung
 
Pbl 8 baru
Pbl 8 baruPbl 8 baru
Pbl 8 baru
 
anatomi manusia
anatomi manusiaanatomi manusia
anatomi manusia
 
Jantung(1)
Jantung(1)Jantung(1)
Jantung(1)
 
Anatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusiaAnatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusia
 
Sistem jantung dan pembuluh darah
Sistem jantung dan pembuluh darahSistem jantung dan pembuluh darah
Sistem jantung dan pembuluh darah
 
Anatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusiaAnatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusia
 
Sistem peredaran darah 2
Sistem peredaran darah 2Sistem peredaran darah 2
Sistem peredaran darah 2
 
Makalah jantung
Makalah jantungMakalah jantung
Makalah jantung
 
Slide jantung
Slide jantungSlide jantung
Slide jantung
 

Similar to Anatomi fisiologi jantung

ANATOMI JANTUNG.pptx
ANATOMI JANTUNG.pptxANATOMI JANTUNG.pptx
ANATOMI JANTUNG.pptx
SeminarBimc
 
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.pptPRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
dayani23
 
ANATOMI FISIOLOGI.pptx
ANATOMI FISIOLOGI.pptxANATOMI FISIOLOGI.pptx
ANATOMI FISIOLOGI.pptx
TsaniaElsera
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptxANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
andrekesuma1
 
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptxCARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
AnggaWijaya86
 
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
ssuserca492a
 
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptxAnatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
YayatSandriwan
 
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptxAnatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Kholid EdogaWa
 
Anatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
I Kadek Dwi Swarjana
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptxANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
Agung FR
 
pertemuan-2.pptx
pertemuan-2.pptxpertemuan-2.pptx
pertemuan-2.pptx
mayasariutami1
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
Wahyu Agustianto
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darahBhyna ChelaLu
 
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptxPPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
Laodeardiansyah
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
Fajar Hartanto
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiahatmaja
 
kelompok 2.pdf
kelompok 2.pdfkelompok 2.pdf
kelompok 2.pdf
IslahulAmalchannel
 

Similar to Anatomi fisiologi jantung (20)

ANATOMI JANTUNG.pptx
ANATOMI JANTUNG.pptxANATOMI JANTUNG.pptx
ANATOMI JANTUNG.pptx
 
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.pptPRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
PRESENTASI_PPT_Powerpoint_Jantung_cor_pp.ppt
 
ANATOMI FISIOLOGI.pptx
ANATOMI FISIOLOGI.pptxANATOMI FISIOLOGI.pptx
ANATOMI FISIOLOGI.pptx
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptxANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
 
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptxCARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
CARDIOVASCULAR & RESPIRATORY FUNCTION.pptx
 
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
5. Anfis Kardiovaskuler.pptx
 
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptxAnatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
 
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptxAnatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
Anatomi_Fisiologi_Sistem_Kardiovaskuler.pptx
 
Anatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
 
Anatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusiaAnatomi jantung manusia
Anatomi jantung manusia
 
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptxANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
ANATOMI_DAN_FISIOLOGI_JANTUNG.pptx
 
pertemuan-2.pptx
pertemuan-2.pptxpertemuan-2.pptx
pertemuan-2.pptx
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Cardiovascular.new
Cardiovascular.newCardiovascular.new
Cardiovascular.new
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darah
 
Anatomi dan fisiologi sistem kardiovaskuler
Anatomi dan fisiologi sistem kardiovaskulerAnatomi dan fisiologi sistem kardiovaskuler
Anatomi dan fisiologi sistem kardiovaskuler
 
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptxPPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
PPT SISTEM KARDIOVASKULAR.pptx
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
kelompok 2.pdf
kelompok 2.pdfkelompok 2.pdf
kelompok 2.pdf
 

Recently uploaded

PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
YantariTiyora2
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 

Recently uploaded (19)

PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 

Anatomi fisiologi jantung

  • 2. Jantung merupakan organ otot berongga. Berbentuk kerucut dengan basis nya diatas serta apex nya (puncak) miring ke sebelah kiri bawah. Jantung pada orang dewasa mempunyai berat antara 220-425 gram atau setara dengan genggaman tangan. Jantung mempunyai fungsi sebagai pemompa darah. Jantung tersusun atas otot yang bersifat khusus yaitu otot jantung yang bergaris, bercabang dan mengadakan anastomose (bersambungan satu sama lain, tersusun memanjang, berciri merah khas dan tak dapat dikendalikan oleh kemauan/miogenik.). Letak jantung berada dalam rongga thoraks di area mediastinum (ruang antara paru) dan di belakang
  • 3. Dinding jantung terdiri atas 3 lapisan, yaitu : 1. Lapisan Luar atau Perikardium  Parietal perikardium : bagian yang tidak menempel dengan jantung, cenderung lebih tebal dan keras, berfungsi fiksasi posisi jantung, mencegah infeksi.  Viseral perikardium : bagian yang menempel pada bagian epikardial jantung, lebih tipis dan fleksibel, berfungsi memudahkan jantung untuk bergerak. Diantara lapisan parietal dan viseral terdapat kavum perikardium yang berisi cairan ± 10 ml. Cairan tersebut berfungsi untuk melindungi dari gesekan yang berlebihan saat jantung berdenyut atau berkontraksi dan melumasi jantung sehingga jantung dapat bergerak bebas.
  • 4. Secara umum perikardium berfungsi untuk membungkus jantung, mempertahankan posisi jantung, memberi pelumasan dan menahan pembesaran berlebihan yang terjadi apabila jantung terisi darah dalam jumlah yang melebihi kapasitas normalnya. 2. Lapisan Tengah atau Miokardium miokardium– Terdiri atas otot jantung. Gunanya adalah kontraksi jantung. Miokardium paling tebal berada pada bagian apeks dan paling tipis di basal. 3. Lapisan Dalam atau Endokardium Berhubungan dengan pembuluh darah termasuk struktur intrakardiak (otot-otot parilarry dan katup).
  • 5.
  • 6. Jantung terdiri atas 4 ruang :  Dua ruang yang berdinding tipis yang disebut atrium atau serambi. Terdiri dari atrium kanan dan atrium kiri. Atrium kanan berisi darah kotor dan atrium kiri berisi darah bersih. Antara atrium kanan dan atrium kiri dibatasi oleh septum atau sekat yang disebut dengan septum interatrium.  Dua ruang yang berdinding tebal yang disebut ventrikel atau bilik. Terdiri dari ventrikel kanan dan ventrikel kiri. Dinding sebelah kiri lebih tebal dari dinding ventrikel sebelah kanan sebab kekuatan kontraksi dari ventrikel kiri jauh lebih besar dari yang kanan. Ventrikel kanan berisi darah kotor dan ventrikel kiri berisi darah bersih. Antara ventrikel kanan dan ventrikel kiri dibatasi oleh septum atau sekat yang disebut dengan septum interventrikuler.
  • 7.
  • 8. Fungsi bagian jantung yaitu sebagai berikut : 1. Atrium Kanan  Menampung darah yang rendah O2 dari seluruh tubuh..  Darah tersebut mengalir melalui vena kava superior, vena kava inferior. 2. Atrium Kiri  Berfungsi menerima darah yang kaya O2 dari kedua paru melalui 4 buah vena pulmonalis.  Mengalirkan darah ke ventrikel kiri lalu ke seluruh tubuh melalui aorta. 3. Ventrikel Kanan  Menerima darah dari atrium kanan.  Memompa darah ke paru-paru melalui arteri pulmonalis. 4. Ventrikel Kiri  Menerima darah dari atrium kiri.  Memompa darah ke seluruh tubuh melalui aorta.
  • 9. Ada dua jenis katup dalam jantung, yaitu :  Atrioventrikular, katup yang memisahkan atrium dan ventrikel. Katup ini berfungsi memungkinkan darah mengalir dari masing-masing atrium ke ventrikel pada masa diastol ventrikel dan mencegah aliran balik atau regurgitasi saat sistol ventrikel (kontraksi). Katup atrioventrikular dibagi menjadi 2 yaitu : Katup Mitralis (Bikuspidalis), terdiri atas 2 daun katup yang memisahkan antara atrium kiri dengan ventrikel kiri. Katup Trikuspidalis, terdiri atas 3 daun katup yang memisahkan antara atrium kanan dengan ventrikel
  • 10.  Semilunaris, katup yang memisahkan arteri pulmonalis dan aorta dari ventrikel. Katup ini memungkinkan darah mengalir dari masing-masing ventrikel ke arteri pulmonalis atau aorta selama sistol ventrikel dan mencegah aliran balik atau regurgitasi waktu diastol ventrikel. Katup semilunaris dibagi menjadi 2 yaitu : Katup Semilunaris Pulmonalis, katup yang memisahkan antara ventrikel kanan dengan arteri pulmonalis. Katup Semilunaris Aorta, katup yang memisahkan antara ventrikel kiri dengan aorta.
  • 11. Pembuluh darah yang masuk ke jantung : 1. Vena Cava (superior dan inferior)  Masuk ke atrium kanan dari seluruh tubuh  Kaya CO2 2. Vena Pulmonalis  Masuk ke atrium kiri dari paru-paru  Kaya O2
  • 12. Pembuluh darah yang keluar dari jantung : 1. Aorta  Keluar dari ventrikel kiri menuju seluruh tubuh  Kaya O2 2. Arteri Pulmonalis  Keluar dari ventrikel kanan ke paru-paru  Kaya CO2
  • 13. Cara kerja jantung Cara kerja jantung mengedarkan darah ke seluruh tubuh disebut sirkulasi darah. Sirkulasi darah dibedakan menjadi 2 macam, yaitu : 1. Pulmonal / Minor / Kecil adalah sirkulasi darah dari jantung ke paru-paru kembali ke jantung. Berikut adalah skema prosesnya secara singkat : Vena cava superior & inferior – Atrium kanan – katup trikuspidalis – ventrikel kanan – katup semilunaris – arteri pulmonalis kanan dan kiri– kapiler paru-paru (CO2<>O2) – vena pulmonalis – atrium kiri.
  • 14.
  • 15. 2. Sistemik / Mayor / Besar adalah sirkulasi darah dari jantung ke seluruh tubuh kembali ke jantung. Berikut adalah skema prosesnya secara singkat : Atrium kiri – katup bikuspidalis – ventrikel kiri – katup semilunaris – aorta – seluruh tubuh (semua jaringan tubuh dan organ).