SlideShare a Scribd company logo
1
ANALISIS KETERKAITAN KI DAN KD
DENGAN IPK DAN MATERI PEMBELAJARAN
Sekolah : SMA Plus Baiturrahman
Kelas : XII (Duabelas)
Peminatan : Matematika dan Ilmu-ilmu Alam (MIA)
Alokasi Waktu : 4 (Empat) Jam Pelajaran / Minggu
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
Pertumbuhan dan Perkembangan
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas
pertumbuhan dan perkembangan dirinya.
 Meyakini bahwa proses pertumbuhan dan
perkembangan dirinya ada yang mengatur,
yaitu Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan pertumbuhan dan perkembangan.
Pertumbuhan dan Perkembangan
• Faktor luar dan faktor dalam pada
pertumbuhan
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
Pertumbuhan dan Perkembangan
• Faktor luar dan faktor dalam pada
pertumbuhan
2
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan dan
dalam melakukan pengamatan
dan percobaan di dalam
kelas/laboratorium maupun di
luar kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.1 Menganalisis hubungan antara
faktor internal dan eksternal
dengan proses pertumbuhan dan
perkembangan pada Mahluk
Hidup berdasarkan hasil
percobaan.
 Mengidentifikasi faktor-faktor yang
mempengaruhi pertumbuhan pada tumbuhan
dan hewan.
 Menjelaskan konsep pertumbuhan dan
perkembangan pada tumbuhan dan hewan.
 Membedakan pertumbuhan dan perkembangan
pada tumbuhan dan hewan.
Pertumbuhan dan Perkembangan
• Faktor luar dan faktor dalam pada
pertumbuhan
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
4.1 Merencanakan dan
melaksanakan percobaan
tentang faktor luar yang
 Membuat rancangan percobaan tentang
pengaruh faktor luar terhadap proses
pertumbuhan dan perkembangan pada
Merencanakan dan Melaksanakan
Percobaan
 Mengkaji hasil kerja ilmiah
3
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
memengaruhi proses
pertumbuhan dan
perkembangan tanaman, dan
melaporkan secara tertulis
dengan menggunakan tatacara
penulisan ilmiah yang benar.
tumbuhan dan hewan.
 Melakukan percobaan tentang pengaruh faktor
luar terhadap proses pertumbuhan dan
perkembangan tumbuhan.
 Menyajikan laporan hasil percobaan tentang
pengaruh faktor luar terhadap proses
pertumbuhan pada tumbuhan.
 Menunjukkan hasil analisa pertumbuhan dan
perkembangan bayi melalui grafik
pertumbuhan pada KMS.
 Menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi
pertumbuhan dan perkembangan pada
makhluk hidup.
(contoh kerja ilmiah).
 Bagaimana langkah-langkah
melakukan percobaan menurut
kerja ilmiah dari hasil diskusi
dan mengkaji contoh karya ilmiah
dari berbagai sumber.
Enzim dan Metabolisme Sel
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Meyakini bahwa makanan yang dimakan
merupakan rejeki yang diberikan Tuhan
kepada kita.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan enzim dan metabolism sel.
1. Enzim
• Komponen
 Cara kerja enzim
2. Katabolisme Karbohidrat
3. Anabolisme
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
1. Enzim
• Komponen
 Cara kerja enzim
2. Katabolisme Karbohidrat
4
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Anabolisme
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.2 Memahami peran enzim dalam
proses metabolisme dan
menyajikan data tentang proses
metabolisme berdasarkan hasil
investigasi dan studi literatur
untuk memahami proses
pembentukan energi pada
makhluk hidup.
 Mengidentifikasi faktor-faktor yang
mempengaruhi kerja enzim.
 Menjelaskan sifat kerja enzim.
 Membedakan konsep proses respirasi aerob
dan respirasi anaerob (fermentasi).
 Membedakan konsep proses fotosintesis dan
kemosintesis.
 Membandingkan proses metabolisme
karbohidrat, lemak dan protein.
1. Enzim
• Komponen
 Cara kerja enzim
2. Katabolisme Karbohidrat
3. Anabolisme
5
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.2 Melaksanakan percobaan dan
menyusun laporan hasil
percobaan tentang cara kerja
enzim, fotosintesis, respirasi
anaerob secara tertulis dengan
berbagai media.
 Membuat rancangan percobaan tentang cara
kerja enzim, respirasi anaerob, dan
fotosintesis.
 Melakukan percobaan tentang cara kerja
enzim, respirasi anaerob, dan fotosintesis.
 Menyajikan laporan hasil percobaan tentang
cara kerja enzim, respirasi anaerob, dan
fotosintesis.
 Menunjukkan hasil analisa cara kerja enzim
katalase dari hati ayam.
 Menentukan adanya alkohol sebagai hasil
respirasi anaerob (fermentasi).
 Menentukan adanya karbohidrat sebagai hasil
fotosintesis.
1. Enzim
• Komponen
 Cara kerja enzim
2. Katabolisme Karbohidrat
3. Anabolisme
Materi Genetik
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas
kompleksitas ciptaan-Nya tentang struktur dan
fungsi DNA, gen dan kromosom.
 Meyakini bahwa sintesa protein dan
pembentukan sifat mahluk hidup ada yang
mengatur, yaitu Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan materi genetik.
Materi Genetik
 Gen, DNA, kromosom.
 Sintesa protein dan pembentukan
sifat mahluk hidup.
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
Materi Genetik
 Gen, DNA, kromosom.
 Sintesa protein dan pembentukan
sifat mahluk hidup.
6
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.3 Menganalisis keterkaitan antara
struktur dan fungsi gen, DNA,
kromosom dalam proses
penurunan sifat pada mahluk
hidup serta menerapkan prinsi-
prinsip pewarisan sifat dalam
kehidupan.
 Menguraikan struktur dan fungsi gen, DNA,
dan kromosom.
 Membandingkan struktur dan fungsi gen, DNA,
dan kromosom.
 Menyamakan struktur dan fungsi gen dan
DNA.
 Membedakan struktur dan fungsi DNA dan
RNA.
 Menguraikan proses sintesa protein pada
organisme eukariotik.
 Membandingkan proses traskripsi dan
translasi dalam sintesis protein.
 Mengintegrasikan proses sintesa protein dalam
pembentukan sifat pada makhluk hidup.
Materi Genetik
 Gen, DNA, kromosom.
 Sintesa protein dan pembentukan
sifat mahluk hidup.
7
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.3 Membuat model untuk
mensimulasi proses sintesis
protein serta peran DNA dan
kromosom dalam proses
pewarisan sifat.
 Membuat rancangan model untuk mensimulasi
proses sintesa protein.
 Melakukan pembuatan model untuk
mensimulasi proses sintesa protein.
 Menyajikan hasil pembuatan model untuk
mensimulasi proses sintesa protein.
 Menentukan peran DNA dan kromosom dalam
proses pewarisan sifat.
Materi Genetik
 Gen, DNA, kromosom.
 Sintesa protein dan pembentukan
sifat mahluk hidup.
Pembelahan Sel
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas
kompleksitas ciptaan-Nya tentang kromosom.
 Meyakini bahwa pembelahan sel pada mahluk
hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan pembelahan sel.
Pembelahan Sel
 Mitosis
 Meiosis
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
Pembelahan Sel
 Mitosis
 Meiosis
8
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.4 Menganalisis proses pembelahan
sel.
 Menguraikan tahap-tahap proses pembelahan
sel secara mitosis dan meiosis.
 Membandingkan proses pembelahan sel secara
mitosis dan meiosis.
 Menyamakan proses pembelahan sel secara
meiosis dengan gametogenesis.
 Membedakan proses pembentukan gamet
spermatogenesis dan oogenesis pada hewan.
 Membedakan proses pembentukan gamet
mikrosporogenesis dan megasporogenesis pada
tumbuhan.
 Membandingkan proses gametogenesisi pada
hewan dan tumbuhan.
 Mengintegrasikan proses gametogenesis dalam
pewarisan sifat pada makhluk hidup.
Pembelahan Sel
 Mitosis
 Meiosis
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
4.4 Menyajikan data hasil analisis
pembelahan sel.
 Mereplikasi proses pembelahan sel secara
mitosis dan meiosis melalui gambar.
 Menyajikan hasil replika pembelahan sel
secara mitosis dan meiosis melalui gambar.
Pembelahan Sel
 Mitosis
 Meiosis
9
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
Pola Pewarisan Sifat pada Hukum Mendel
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika
mampu memahami penurunan sifat dalam
sistem hereditas.
 Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada
mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu
Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan pewarisan sifat.
Hukum Mendel dan Penyimpangan
Semu Hukum Mendel
 Permasalahan Interaksi.
 Kriptomeri.
 Epistasis/Hipostasis.
 Komplementer.
 Polimeri.
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
Hukum Mendel dan Penyimpangan
Semu Hukum Mendel
 Permasalahan Interaksi.
 Kriptomeri.
 Epistasis/Hipostasis.
 Komplementer.
 Polimeri.
10
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.5 Memahami pola-pola Hukum
Mendel.
 Mengidentifikasi istilah-istilah yang digunakan
dalam pola pewarisan sifat.
 Menjelaskan Hukum Mendel I dan Hukum
Mendel II.
 Membedakan Hukum Mendel I dan Hukum
Mendel II.
 Menghitung peluang rasio genotipe dan
fenotipe dari persilangan monohibrid dan
dihibrid.
 Mengidentifikasi peristiwa tentang
penyimpangan semu Hukum Mendel.
 Menghitung peluang rasio genotipe dan
fenotipe dari persilangan penyimpangan semu
Hukum Mendel.
 Membandingkan peristiwa tentang
penyimpangan semu Hukum Mendel.
Hukum Mendel dan Penyimpangan
Semu Hukum Mendel
 Permasalahan Interaksi.
 Kriptomeri.
 Epistasis/Hipostasis.
 Komplementer.
 Polimeri.
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.5 Mengaitkan pola-pola Hukum
Mendel dengan peristiwa yang
ditemukan sehari-hari.
 Melakukan simulasi persilangan dihibrid
melalui alat bantu (kancing genetik, lilin,
kartu, dll.).
 Menyajikan laporan hasil simulasi persilangan
dihibrid.
 Menentukan adanya keterkaitan pola-pola
Hukum Mendel dengan peristiwa yang
ditemukan sehari-hari.
Hukum Mendel dan Penyimpangan
Semu Hukum Mendel
 Permasalahan Interaksi.
 Kriptomeri.
 Epistasis/Hipostasis.
 Komplementer.
 Polimeri.
11
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
Pola-pola Hereditas Pautan dan Pindah Silang
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika
mampu memahami penurunan sifat dalam
pola-pola hereditas.
 Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada
mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu
Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan pola-pola hereditas.
Pola-pola Hereditas
 Pautan.
 Pindah Silang.
 Gagal Berpisah.
 Gen Letal.
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
Pola-pola Hereditas
 Pautan.
 Pindah Silang.
 Gagal Berpisah.
 Gen Letal.
12
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
sistematis, dan bertanggung jawab).
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.6 Memahami pola-pola hereditas
pautan dan pindah silang.
 Menjelaskan peristiwa penentuan jenis kelamin
(determinasi seks).
 Mengidentifikasi peristiwa tentang
penyimpangan Hukum Mendel (pautan, pindah
silang, gagal berpisah, gen letal).
 Menghitung peluang rasio genotipe dan
fenotipe dari persilangan penyimpangan
Hukum Mendel.
 Membandingkan peristiwa tentang
penyimpangan Hukum Mendel.
Pola-pola Hereditas
 Pautan.
 Pindah Silang.
 Gagal Berpisah.
 Gen Letal.
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.6 Mengevaluasi pola-pola hereditas
pautan dan pindah silang.
 Menyajikan diagram persilangan pada makhluk
hidup yang menunjukkan adanya
penyimpangan Hukum Mendel.
 Menentukan adanya keterkaitan pola-pola
hereditas dengan peristiwa yang ditemukan
sehari-hari.
Pola-pola Hereditas
 Pautan.
 Pindah Silang.
 Gagal Berpisah.
 Gen Letal.
Hereditas pada Manusia
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika
mampu memahami penurunan sifat dalam
Hereditas Manusia
 Jenis Kelamin
13
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
hereditas pada manusia.
 Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada
manusia ada yang mengatur, yaitu Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan hereditas pada manusia.
 Penyakit Menurun
 Golongan Darah
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
Hereditas Manusia
 Jenis Kelamin
 Penyakit Menurun
 Golongan Darah
14
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.7 Menganalisis hereditas pada
manusia.
 Menguraikan peristiwa penentuan jenis
kelamin (determinasi seks) pada manusia.
 Menyusun ulang peta silsilah pada keluarga
masing-masing peserta didik berdasarkan sifat
yang dikenalinya.
 Membandingkan pewarisan sifat pada manusia
yang terpaut kromosom kelamin dan tidak
terpaut kromosom kelamin.
 Membedakan pewarisan sifat melalui sistem
penggolongan darah pada manusia.
Hereditas Manusia
 Jenis Kelamin
 Penyakit Menurun
 Golongan Darah
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.7 Menyajikan data hereditas pada
manusia.
 Menyajikan diagram persilangan pada manusia
berdasarkan penyakit menurun dan golongan
darah.
 Menentukan adanya keterkaitan hereditas
pada manusia dengan peristiwa yang
ditemukan dalam kehidupan sehari-hari.
Hereditas Manusia
 Jenis Kelamin
 Penyakit Menurun
 Golongan Darah
Mutasi, Dampak, dan Benefit
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
 Meyakini bahwa peristiwa mutasi yang terjadi
pada makhluk hidup dan manusia ada yang
mengatur, yaitu Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
Mutasi
15
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
terhadap pengamatan bioproses.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan peristiwa mutasi.
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
Mutasi
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
3.8 Menganalisis peristiwa mutasi.  Menguraikan peristiwa mutasi dan aberasi.
 Menguraikan peristiwa mutasi berdasarkan
penyebabnya, letak sel, dan tempat terjadinya.
 Menguraikan kelainan akibat mutasi pada
manusia dan tumbuhan.
 Membedakan peristiwa mutasi dan aberasi.
 Membedakan peristiwa mutasi berdasarkan
penyebabnya, letak sel, dan tempat terjadinya.
Mutasi
16
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
 Membandingkan kelainan akibat mutasi pada
manusia dan tumbuhan.
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.8 Menyajikan data proses mutasi.  Mendesain model mutasi dan aberasi.
 Melakukan simulasi mutasi dan aberasi
melalui model.
 Membuat kliping tentang kelainan akibat
mutasi.
 Menentukan implikasi mutasi yang
menguntungkan dalam kehidupan.
Mutasi
Evolusi
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
 Membuktikan sikap rajin beribadah sebagai
wujud rasa syukur kepada Tuhan karena telah
menciptakan keteraturan dan kompleksitas
proses perubahan makhluk hidup dalam
kehidupan.
 Meyakini bahwa peristiwa evolusi yang terjadi
pada makhluk hidup ada yang mengatur, yaitu
Tuhan.
 Mengikuti berpikir objektif dan terbuka
terhadap pengamatan bioproses.
 Menerapkan pola pikir ilmiah untuk
mengembangkan pandangan baru tentang
teori-teori evolusi.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
Evolusi
 Teori evolusi Darwin.
 Mekanisme evolusi.
 Isolasi geografik.
 Radiasi adaftif.
 Hukum Hardy-Weinberg.
17
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
dengan peristiwa evolusi.
2. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
 Menampilkan perilaku dan sikap menerima,
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
Evolusi
 Teori evolusi Darwin.
 Mekanisme evolusi.
 Isolasi geografik.
 Radiasi adaftif.
 Hukum Hardy-Weinberg.
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
3.9 Menganalisis tentang teori
evolusi dan seleksi alam dengan
pandangan baru mengenai
pembentukan spesies baru di
bumi berdasarkan studi
literatur.
 Menguraikan teori evolusi Darwin dan seleksi
alam.
 Menguraikan pandangan baru tentang evolusi
(teori intelligent design).
 Membandingkan teori evolusi Darwin dengan
teori intelligent design.
 Mengorganisir petunjuk-petunjuk adanya
evolusi.
 Menguraikan faktor-faktor yang mendorong
terjadinya evolusi menurut Hardy-Weinberg
(mekanisme evolusi).
 Mengintegrasikan pengaruh isolasi geografi dan
Evolusi
 Teori evolusi Darwin.
 Mekanisme evolusi.
 Isolasi geografik.
 Radiasi adaftif.
 Hukum Hardy-Weinberg.
18
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
radiasi adaptif terhadap proses pembentukan
spesies baru.
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.9 Mengevaluasi pemahaman diri
tentang berbagai pandangan
mengenai evolusi makhluk
hidup dan menciptakan gagasan
baru tentang kemungkinan-
kemungkinan teori evolusi
berdasarkan pemahaman yang
dimilikinya.
 Mengemukakan pendapat mengenai
pandangan baru tentang teori evolusi.
 Mengemukakan gagasan baru tentang
kemungkinan-kemungkinan teori evolusi.
Evolusi
 Teori evolusi Darwin.
 Mekanisme evolusi.
 Isolasi geografik.
 Radiasi adaftif.
 Hukum Hardy-Weinberg.
Bioteknologi
1. Menghargai dan menghayati
ajaran agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi keteraturan dan
kompleksitas ciptaan Tuhan
tentang struktur dan fungsi
DNA, gen dan kromosom dalam
pembentukan dan pewarisan
sifat serta pengaturan proses
pada mahluk hidup.
1.2 Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
1.3 Peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan hidup,
menjaga dan menyayangi
lingkungan sebagai manisfestasi
pengamalan ajaran agama yang
dianutnya.
 Membangun rasa syukur kepada Tuhan yang
telah memberikan kekayaan hayati dan
kemampuan kepada manusia sehingga mampu
mengembangkan pola pikir ilmiah dan
bioteknologi.
 Menerapkan pola pikir ilmiah dalam
merencanakan, melakukan, serta
mengkomunikasikan hasil percobaan
bioteknologi.
 Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap
permasalahan lingkungan yang berkaitan
dengan bioteknologi.
Bioteknologi
 Konsep Dasar Bioteknologi.
 Jenis Bioteknologi.
 Bioteknologi Konvensional
(Fermentasi).
 Bioteknologi Modern (Rekayasa
Genetika).
 Produk Bioteknologi
Konvensional.
 Produk Bioteknologi Modern.
 Dampak pemanfaatan produk
Bioteknologi di masyarakat.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, Bioteknologi
19
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran,
damai), santun, responsif dan
pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
jujur sesuai data dan fakta,
disiplin, tanggung jawab, dan
peduli dalam observasi dan
eksperimen, berani dan santun
dalam mengajukan pertanyaan
dan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong,
bekerjasama, cinta damai,
berpendapat secara ilmiah dan
kritis, responsif dan proaktif
dalam dalam setiap tindakan
dan dalam melakukan
pengamatan dan percobaan di
dalam kelas/laboratorium
maupun di luar
kelas/laboratorium.
2.2 Peduli terhadap keselamatan diri
dan lingkungan dengan
menerapkan prinsip keselamatan
kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di
laboratorium dan di lingkungan
sekitar.
menghargai, dan melaksanakan kejujuran,
ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.
 Membangun kerja sama kelompok dalam
melakukan diskusi dan pengamatan.
 Mengatakan pendapat atau argumen secara
ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam
diskusi maupun pengamatan.
 Membiasakan kegiatan pengamatan dengan
memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati,
sistematis, dan bertanggung jawab).
 Konsep Dasar Bioteknologi.
 Jenis Bioteknologi.
 Bioteknologi Konvensional
(Fermentasi).
 Bioteknologi Modern (Rekayasa
Genetika).
 Produk Bioteknologi
Konvensional.
 Produk Bioteknologi Modern.
 Dampak pemanfaatan produk
Bioteknologi di masyarakat.
20
Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD)
Indikator
Pencapaian Kompetensi (IPK)
Materi Pembelajaran
(Topik/Subtopik)
3. Memahami, menerapkan,
menganalisis dan mengevaluasi
pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
3.10 Memahami tentang prinsip-
prinsip bioteknologi yang
menerapkan bioproses dalam
menghasilkan produk baru
untuk meningkatkan
kesejahteraan manusia dalam
berbagai aspek kehidupan.
 Menjelaskan prinsip dasar bioteknologi.
 Mengidentifikasi produk-produk bioteknologi
konvensional dan bioteknologi modern.
 Mengidentifikasi teknik-teknik yang digunakan
dalam bioteknologi konvensional dan
bioteknologi modern.
 Membandingkan proses bioteknologi
konvensional (fermentasi) dan bioteknologi
modern (rekayasa genetika).
 Menguraikan manfaat bioteknologi dalam
kehidupan manusia.
 Mendeteksi dampak pemanfatan produk
bioteknologi dalam kehidupan manusia.
Bioteknologi
 Konsep Dasar Bioteknologi.
 Jenis Bioteknologi.
 Bioteknologi Konvensional
(Fermentasi).
 Bioteknologi Modern (Rekayasa
Genetika).
 Produk Bioteknologi
Konvensional.
 Produk Bioteknologi Modern.
 Dampak pemanfaatan produk
Bioteknologi di masyarakat.
4. Mengolah, menalar, menyaji,
dan mencipta dalam ranah
konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan
kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
4.10 Merencanakan dan melakukan
percobaan dalam penerapan
prinsip-prinsip bioteknologi
konvensional untuk
menghasilkan produk dan
mengevaluasi produk yang
dihasilkan serta prosedur yang
dilaksanakan.
 Merancang pembuatan produk bioteknologi
konvensional.
 Melaksanakan pembuatan produk bioteknologi
konvensional sesuai perencanaannya.
 Mengevaluasi kualitas produk yang dihasilkan
dan prosedur yang dilaksanakan.
 Menyajikan laporan pembuatan produk
bioteknologi konvensional.
Bioteknologi
 Bioteknologi Konvensional
(Fermentasi).
 Produk Bioteknologi
Konvensional.
Bandung, Juli 2018
Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Bidang Studi
H.Abdurrahim Hasan M.Pd.I Maman Adetiawarman S.Pd
NUPTK: 1439750648200002 NUPTK: 0741 7466 5020 0022
21

More Related Content

Similar to 5. Analisis Keterkaitan KI, KD dengan IPK.docx

Silabus bio xi
Silabus bio xiSilabus bio xi
Silabus bio xi
Irma G-Nemon Diespada
 
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
SMAN 2 Indramayu
 
Silabus bio x sma
Silabus bio x smaSilabus bio x sma
Silabus bio x sma
Nukhbatul Haka
 
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
SMAN 2 Indramayu
 
Ki -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
Ki  -kd_kurikulum_smk_2013 biologiKi  -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
Ki -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
Dayatx Dxd
 
Lk 1.1 bio niko darqo2
Lk 1.1 bio niko darqo2Lk 1.1 bio niko darqo2
Lk 1.1 bio niko darqo2
Niko Satria
 
Ki kd biologi peminatan
Ki kd biologi peminatanKi kd biologi peminatan
Ki kd biologi peminatan
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2Silabus Kimia Kelas XII Semester 2
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2Sophiie_UNNES
 
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
almansyahnis .
 
Ki kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_meiKi kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_mei
Irma G-Nemon Diespada
 
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013Rina Triana Putri
 
Silabus kelas xi kurikulum 2013
Silabus  kelas xi kurikulum 2013Silabus  kelas xi kurikulum 2013
Silabus kelas xi kurikulum 2013
Jeny Hardiah
 
Prota. ipa smp m ts
Prota. ipa smp m tsProta. ipa smp m ts
Prota. ipa smp m ts
Tri Wahyuni
 
FASE D IPA ATP.pdf
FASE D IPA ATP.pdfFASE D IPA ATP.pdf
FASE D IPA ATP.pdf
nanasofyana89
 
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPSk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPRian Maulana
 
Pkbm ipa 7 01-1
Pkbm ipa 7 01-1Pkbm ipa 7 01-1
Pkbm ipa 7 01-1
Lholo Ismunasib
 
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.docKKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
LARASATIPRIHANTARI
 
Silabus sel
Silabus selSilabus sel
Silabus sel
nurul lativah
 
Rpp enzim 2013
Rpp enzim 2013Rpp enzim 2013
Rpp enzim 2013
Jeny Hardiah
 

Similar to 5. Analisis Keterkaitan KI, KD dengan IPK.docx (20)

Silabus bio xi
Silabus bio xiSilabus bio xi
Silabus bio xi
 
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
 
Silabus bio x sma
Silabus bio x smaSilabus bio x sma
Silabus bio x sma
 
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas X Kurikulum 2013
 
Ki -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
Ki  -kd_kurikulum_smk_2013 biologiKi  -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
Ki -kd_kurikulum_smk_2013 biologi
 
Lk 1.1 bio niko darqo2
Lk 1.1 bio niko darqo2Lk 1.1 bio niko darqo2
Lk 1.1 bio niko darqo2
 
Ki kd biologi peminatan
Ki kd biologi peminatanKi kd biologi peminatan
Ki kd biologi peminatan
 
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2Silabus Kimia Kelas XII Semester 2
Silabus Kimia Kelas XII Semester 2
 
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
KI, KD, BIOLOGI SMA KURIKULUM 2013
 
Ki kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_meiKi kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_mei
 
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
 
Silabus kelas xi kurikulum 2013
Silabus  kelas xi kurikulum 2013Silabus  kelas xi kurikulum 2013
Silabus kelas xi kurikulum 2013
 
Prota. ipa smp m ts
Prota. ipa smp m tsProta. ipa smp m ts
Prota. ipa smp m ts
 
FASE D IPA ATP.pdf
FASE D IPA ATP.pdfFASE D IPA ATP.pdf
FASE D IPA ATP.pdf
 
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPSk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
 
Pkbm ipa 7 01-1
Pkbm ipa 7 01-1Pkbm ipa 7 01-1
Pkbm ipa 7 01-1
 
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.docKKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
KKM IPA KLS 9 - www.wadahguru.com.doc
 
39. lampiran 46 rpp ujian blok
39. lampiran 46  rpp ujian blok39. lampiran 46  rpp ujian blok
39. lampiran 46 rpp ujian blok
 
Silabus sel
Silabus selSilabus sel
Silabus sel
 
Rpp enzim 2013
Rpp enzim 2013Rpp enzim 2013
Rpp enzim 2013
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 

5. Analisis Keterkaitan KI, KD dengan IPK.docx

  • 1. 1 ANALISIS KETERKAITAN KI DAN KD DENGAN IPK DAN MATERI PEMBELAJARAN Sekolah : SMA Plus Baiturrahman Kelas : XII (Duabelas) Peminatan : Matematika dan Ilmu-ilmu Alam (MIA) Alokasi Waktu : 4 (Empat) Jam Pelajaran / Minggu Tahun Pelajaran : 2018/2019 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) Pertumbuhan dan Perkembangan 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas pertumbuhan dan perkembangan dirinya.  Meyakini bahwa proses pertumbuhan dan perkembangan dirinya ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan pertumbuhan dan perkembangan. Pertumbuhan dan Perkembangan • Faktor luar dan faktor dalam pada pertumbuhan 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai,  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan. Pertumbuhan dan Perkembangan • Faktor luar dan faktor dalam pada pertumbuhan
  • 2. 2 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.1 Menganalisis hubungan antara faktor internal dan eksternal dengan proses pertumbuhan dan perkembangan pada Mahluk Hidup berdasarkan hasil percobaan.  Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan pada tumbuhan dan hewan.  Menjelaskan konsep pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan dan hewan.  Membedakan pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan dan hewan. Pertumbuhan dan Perkembangan • Faktor luar dan faktor dalam pada pertumbuhan 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak 4.1 Merencanakan dan melaksanakan percobaan tentang faktor luar yang  Membuat rancangan percobaan tentang pengaruh faktor luar terhadap proses pertumbuhan dan perkembangan pada Merencanakan dan Melaksanakan Percobaan  Mengkaji hasil kerja ilmiah
  • 3. 3 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. memengaruhi proses pertumbuhan dan perkembangan tanaman, dan melaporkan secara tertulis dengan menggunakan tatacara penulisan ilmiah yang benar. tumbuhan dan hewan.  Melakukan percobaan tentang pengaruh faktor luar terhadap proses pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan.  Menyajikan laporan hasil percobaan tentang pengaruh faktor luar terhadap proses pertumbuhan pada tumbuhan.  Menunjukkan hasil analisa pertumbuhan dan perkembangan bayi melalui grafik pertumbuhan pada KMS.  Menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup. (contoh kerja ilmiah).  Bagaimana langkah-langkah melakukan percobaan menurut kerja ilmiah dari hasil diskusi dan mengkaji contoh karya ilmiah dari berbagai sumber. Enzim dan Metabolisme Sel 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Meyakini bahwa makanan yang dimakan merupakan rejeki yang diberikan Tuhan kepada kita.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan enzim dan metabolism sel. 1. Enzim • Komponen  Cara kerja enzim 2. Katabolisme Karbohidrat 3. Anabolisme 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan. 1. Enzim • Komponen  Cara kerja enzim 2. Katabolisme Karbohidrat
  • 4. 4 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Anabolisme 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.2 Memahami peran enzim dalam proses metabolisme dan menyajikan data tentang proses metabolisme berdasarkan hasil investigasi dan studi literatur untuk memahami proses pembentukan energi pada makhluk hidup.  Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kerja enzim.  Menjelaskan sifat kerja enzim.  Membedakan konsep proses respirasi aerob dan respirasi anaerob (fermentasi).  Membedakan konsep proses fotosintesis dan kemosintesis.  Membandingkan proses metabolisme karbohidrat, lemak dan protein. 1. Enzim • Komponen  Cara kerja enzim 2. Katabolisme Karbohidrat 3. Anabolisme
  • 5. 5 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.2 Melaksanakan percobaan dan menyusun laporan hasil percobaan tentang cara kerja enzim, fotosintesis, respirasi anaerob secara tertulis dengan berbagai media.  Membuat rancangan percobaan tentang cara kerja enzim, respirasi anaerob, dan fotosintesis.  Melakukan percobaan tentang cara kerja enzim, respirasi anaerob, dan fotosintesis.  Menyajikan laporan hasil percobaan tentang cara kerja enzim, respirasi anaerob, dan fotosintesis.  Menunjukkan hasil analisa cara kerja enzim katalase dari hati ayam.  Menentukan adanya alkohol sebagai hasil respirasi anaerob (fermentasi).  Menentukan adanya karbohidrat sebagai hasil fotosintesis. 1. Enzim • Komponen  Cara kerja enzim 2. Katabolisme Karbohidrat 3. Anabolisme Materi Genetik 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas kompleksitas ciptaan-Nya tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom.  Meyakini bahwa sintesa protein dan pembentukan sifat mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan materi genetik. Materi Genetik  Gen, DNA, kromosom.  Sintesa protein dan pembentukan sifat mahluk hidup. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan. Materi Genetik  Gen, DNA, kromosom.  Sintesa protein dan pembentukan sifat mahluk hidup.
  • 6. 6 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.3 Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi gen, DNA, kromosom dalam proses penurunan sifat pada mahluk hidup serta menerapkan prinsi- prinsip pewarisan sifat dalam kehidupan.  Menguraikan struktur dan fungsi gen, DNA, dan kromosom.  Membandingkan struktur dan fungsi gen, DNA, dan kromosom.  Menyamakan struktur dan fungsi gen dan DNA.  Membedakan struktur dan fungsi DNA dan RNA.  Menguraikan proses sintesa protein pada organisme eukariotik.  Membandingkan proses traskripsi dan translasi dalam sintesis protein.  Mengintegrasikan proses sintesa protein dalam pembentukan sifat pada makhluk hidup. Materi Genetik  Gen, DNA, kromosom.  Sintesa protein dan pembentukan sifat mahluk hidup.
  • 7. 7 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.3 Membuat model untuk mensimulasi proses sintesis protein serta peran DNA dan kromosom dalam proses pewarisan sifat.  Membuat rancangan model untuk mensimulasi proses sintesa protein.  Melakukan pembuatan model untuk mensimulasi proses sintesa protein.  Menyajikan hasil pembuatan model untuk mensimulasi proses sintesa protein.  Menentukan peran DNA dan kromosom dalam proses pewarisan sifat. Materi Genetik  Gen, DNA, kromosom.  Sintesa protein dan pembentukan sifat mahluk hidup. Pembelahan Sel 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan atas kompleksitas ciptaan-Nya tentang kromosom.  Meyakini bahwa pembelahan sel pada mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan pembelahan sel. Pembelahan Sel  Mitosis  Meiosis 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan. Pembelahan Sel  Mitosis  Meiosis
  • 8. 8 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.4 Menganalisis proses pembelahan sel.  Menguraikan tahap-tahap proses pembelahan sel secara mitosis dan meiosis.  Membandingkan proses pembelahan sel secara mitosis dan meiosis.  Menyamakan proses pembelahan sel secara meiosis dengan gametogenesis.  Membedakan proses pembentukan gamet spermatogenesis dan oogenesis pada hewan.  Membedakan proses pembentukan gamet mikrosporogenesis dan megasporogenesis pada tumbuhan.  Membandingkan proses gametogenesisi pada hewan dan tumbuhan.  Mengintegrasikan proses gametogenesis dalam pewarisan sifat pada makhluk hidup. Pembelahan Sel  Mitosis  Meiosis 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di 4.4 Menyajikan data hasil analisis pembelahan sel.  Mereplikasi proses pembelahan sel secara mitosis dan meiosis melalui gambar.  Menyajikan hasil replika pembelahan sel secara mitosis dan meiosis melalui gambar. Pembelahan Sel  Mitosis  Meiosis
  • 9. 9 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. Pola Pewarisan Sifat pada Hukum Mendel 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika mampu memahami penurunan sifat dalam sistem hereditas.  Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan pewarisan sifat. Hukum Mendel dan Penyimpangan Semu Hukum Mendel  Permasalahan Interaksi.  Kriptomeri.  Epistasis/Hipostasis.  Komplementer.  Polimeri. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan. Hukum Mendel dan Penyimpangan Semu Hukum Mendel  Permasalahan Interaksi.  Kriptomeri.  Epistasis/Hipostasis.  Komplementer.  Polimeri.
  • 10. 10 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.5 Memahami pola-pola Hukum Mendel.  Mengidentifikasi istilah-istilah yang digunakan dalam pola pewarisan sifat.  Menjelaskan Hukum Mendel I dan Hukum Mendel II.  Membedakan Hukum Mendel I dan Hukum Mendel II.  Menghitung peluang rasio genotipe dan fenotipe dari persilangan monohibrid dan dihibrid.  Mengidentifikasi peristiwa tentang penyimpangan semu Hukum Mendel.  Menghitung peluang rasio genotipe dan fenotipe dari persilangan penyimpangan semu Hukum Mendel.  Membandingkan peristiwa tentang penyimpangan semu Hukum Mendel. Hukum Mendel dan Penyimpangan Semu Hukum Mendel  Permasalahan Interaksi.  Kriptomeri.  Epistasis/Hipostasis.  Komplementer.  Polimeri. 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.5 Mengaitkan pola-pola Hukum Mendel dengan peristiwa yang ditemukan sehari-hari.  Melakukan simulasi persilangan dihibrid melalui alat bantu (kancing genetik, lilin, kartu, dll.).  Menyajikan laporan hasil simulasi persilangan dihibrid.  Menentukan adanya keterkaitan pola-pola Hukum Mendel dengan peristiwa yang ditemukan sehari-hari. Hukum Mendel dan Penyimpangan Semu Hukum Mendel  Permasalahan Interaksi.  Kriptomeri.  Epistasis/Hipostasis.  Komplementer.  Polimeri.
  • 11. 11 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) Pola-pola Hereditas Pautan dan Pindah Silang 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika mampu memahami penurunan sifat dalam pola-pola hereditas.  Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada mahluk hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan pola-pola hereditas. Pola-pola Hereditas  Pautan.  Pindah Silang.  Gagal Berpisah.  Gen Letal. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, Pola-pola Hereditas  Pautan.  Pindah Silang.  Gagal Berpisah.  Gen Letal.
  • 12. 12 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar. sistematis, dan bertanggung jawab). 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.6 Memahami pola-pola hereditas pautan dan pindah silang.  Menjelaskan peristiwa penentuan jenis kelamin (determinasi seks).  Mengidentifikasi peristiwa tentang penyimpangan Hukum Mendel (pautan, pindah silang, gagal berpisah, gen letal).  Menghitung peluang rasio genotipe dan fenotipe dari persilangan penyimpangan Hukum Mendel.  Membandingkan peristiwa tentang penyimpangan Hukum Mendel. Pola-pola Hereditas  Pautan.  Pindah Silang.  Gagal Berpisah.  Gen Letal. 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.6 Mengevaluasi pola-pola hereditas pautan dan pindah silang.  Menyajikan diagram persilangan pada makhluk hidup yang menunjukkan adanya penyimpangan Hukum Mendel.  Menentukan adanya keterkaitan pola-pola hereditas dengan peristiwa yang ditemukan sehari-hari. Pola-pola Hereditas  Pautan.  Pindah Silang.  Gagal Berpisah.  Gen Letal. Hereditas pada Manusia 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan  Membangun rasa syukur kepada Tuhan ketika mampu memahami penurunan sifat dalam Hereditas Manusia  Jenis Kelamin
  • 13. 13 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya. hereditas pada manusia.  Meyakini bahwa pola pewarisan sifat pada manusia ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan hereditas pada manusia.  Penyakit Menurun  Golongan Darah 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). Hereditas Manusia  Jenis Kelamin  Penyakit Menurun  Golongan Darah
  • 14. 14 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.7 Menganalisis hereditas pada manusia.  Menguraikan peristiwa penentuan jenis kelamin (determinasi seks) pada manusia.  Menyusun ulang peta silsilah pada keluarga masing-masing peserta didik berdasarkan sifat yang dikenalinya.  Membandingkan pewarisan sifat pada manusia yang terpaut kromosom kelamin dan tidak terpaut kromosom kelamin.  Membedakan pewarisan sifat melalui sistem penggolongan darah pada manusia. Hereditas Manusia  Jenis Kelamin  Penyakit Menurun  Golongan Darah 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.7 Menyajikan data hereditas pada manusia.  Menyajikan diagram persilangan pada manusia berdasarkan penyakit menurun dan golongan darah.  Menentukan adanya keterkaitan hereditas pada manusia dengan peristiwa yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Hereditas Manusia  Jenis Kelamin  Penyakit Menurun  Golongan Darah Mutasi, Dampak, dan Benefit 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan  Meyakini bahwa peristiwa mutasi yang terjadi pada makhluk hidup dan manusia ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka Mutasi
  • 15. 15 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya. terhadap pengamatan bioproses.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan peristiwa mutasi. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). Mutasi 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora 3.8 Menganalisis peristiwa mutasi.  Menguraikan peristiwa mutasi dan aberasi.  Menguraikan peristiwa mutasi berdasarkan penyebabnya, letak sel, dan tempat terjadinya.  Menguraikan kelainan akibat mutasi pada manusia dan tumbuhan.  Membedakan peristiwa mutasi dan aberasi.  Membedakan peristiwa mutasi berdasarkan penyebabnya, letak sel, dan tempat terjadinya. Mutasi
  • 16. 16 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.  Membandingkan kelainan akibat mutasi pada manusia dan tumbuhan. 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.8 Menyajikan data proses mutasi.  Mendesain model mutasi dan aberasi.  Melakukan simulasi mutasi dan aberasi melalui model.  Membuat kliping tentang kelainan akibat mutasi.  Menentukan implikasi mutasi yang menguntungkan dalam kehidupan. Mutasi Evolusi 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi  Membuktikan sikap rajin beribadah sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan karena telah menciptakan keteraturan dan kompleksitas proses perubahan makhluk hidup dalam kehidupan.  Meyakini bahwa peristiwa evolusi yang terjadi pada makhluk hidup ada yang mengatur, yaitu Tuhan.  Mengikuti berpikir objektif dan terbuka terhadap pengamatan bioproses.  Menerapkan pola pikir ilmiah untuk mengembangkan pandangan baru tentang teori-teori evolusi.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan Evolusi  Teori evolusi Darwin.  Mekanisme evolusi.  Isolasi geografik.  Radiasi adaftif.  Hukum Hardy-Weinberg.
  • 17. 17 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) pengamalan ajaran agama yang dianutnya. dengan peristiwa evolusi. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab). Evolusi  Teori evolusi Darwin.  Mekanisme evolusi.  Isolasi geografik.  Radiasi adaftif.  Hukum Hardy-Weinberg. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta 3.9 Menganalisis tentang teori evolusi dan seleksi alam dengan pandangan baru mengenai pembentukan spesies baru di bumi berdasarkan studi literatur.  Menguraikan teori evolusi Darwin dan seleksi alam.  Menguraikan pandangan baru tentang evolusi (teori intelligent design).  Membandingkan teori evolusi Darwin dengan teori intelligent design.  Mengorganisir petunjuk-petunjuk adanya evolusi.  Menguraikan faktor-faktor yang mendorong terjadinya evolusi menurut Hardy-Weinberg (mekanisme evolusi).  Mengintegrasikan pengaruh isolasi geografi dan Evolusi  Teori evolusi Darwin.  Mekanisme evolusi.  Isolasi geografik.  Radiasi adaftif.  Hukum Hardy-Weinberg.
  • 18. 18 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. radiasi adaptif terhadap proses pembentukan spesies baru. 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.9 Mengevaluasi pemahaman diri tentang berbagai pandangan mengenai evolusi makhluk hidup dan menciptakan gagasan baru tentang kemungkinan- kemungkinan teori evolusi berdasarkan pemahaman yang dimilikinya.  Mengemukakan pendapat mengenai pandangan baru tentang teori evolusi.  Mengemukakan gagasan baru tentang kemungkinan-kemungkinan teori evolusi. Evolusi  Teori evolusi Darwin.  Mekanisme evolusi.  Isolasi geografik.  Radiasi adaftif.  Hukum Hardy-Weinberg. Bioteknologi 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi DNA, gen dan kromosom dalam pembentukan dan pewarisan sifat serta pengaturan proses pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.  Membangun rasa syukur kepada Tuhan yang telah memberikan kekayaan hayati dan kemampuan kepada manusia sehingga mampu mengembangkan pola pikir ilmiah dan bioteknologi.  Menerapkan pola pikir ilmiah dalam merencanakan, melakukan, serta mengkomunikasikan hasil percobaan bioteknologi.  Membiasakan sikap peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan yang berkaitan dengan bioteknologi. Bioteknologi  Konsep Dasar Bioteknologi.  Jenis Bioteknologi.  Bioteknologi Konvensional (Fermentasi).  Bioteknologi Modern (Rekayasa Genetika).  Produk Bioteknologi Konvensional.  Produk Bioteknologi Modern.  Dampak pemanfaatan produk Bioteknologi di masyarakat. 2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun,  Menampilkan perilaku dan sikap menerima, Bioteknologi
  • 19. 19 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. jujur sesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar. menghargai, dan melaksanakan kejujuran, ketelitian, disiplin, dan tanggung jawab.  Membangun kerja sama kelompok dalam melakukan diskusi dan pengamatan.  Mengatakan pendapat atau argumen secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam diskusi maupun pengamatan.  Membiasakan kegiatan pengamatan dengan memperhatikan keselamatan kerja (hati-hati, sistematis, dan bertanggung jawab).  Konsep Dasar Bioteknologi.  Jenis Bioteknologi.  Bioteknologi Konvensional (Fermentasi).  Bioteknologi Modern (Rekayasa Genetika).  Produk Bioteknologi Konvensional.  Produk Bioteknologi Modern.  Dampak pemanfaatan produk Bioteknologi di masyarakat.
  • 20. 20 Kompetensi Inti (KI) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Materi Pembelajaran (Topik/Subtopik) 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 3.10 Memahami tentang prinsip- prinsip bioteknologi yang menerapkan bioproses dalam menghasilkan produk baru untuk meningkatkan kesejahteraan manusia dalam berbagai aspek kehidupan.  Menjelaskan prinsip dasar bioteknologi.  Mengidentifikasi produk-produk bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern.  Mengidentifikasi teknik-teknik yang digunakan dalam bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern.  Membandingkan proses bioteknologi konvensional (fermentasi) dan bioteknologi modern (rekayasa genetika).  Menguraikan manfaat bioteknologi dalam kehidupan manusia.  Mendeteksi dampak pemanfatan produk bioteknologi dalam kehidupan manusia. Bioteknologi  Konsep Dasar Bioteknologi.  Jenis Bioteknologi.  Bioteknologi Konvensional (Fermentasi).  Bioteknologi Modern (Rekayasa Genetika).  Produk Bioteknologi Konvensional.  Produk Bioteknologi Modern.  Dampak pemanfaatan produk Bioteknologi di masyarakat. 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 4.10 Merencanakan dan melakukan percobaan dalam penerapan prinsip-prinsip bioteknologi konvensional untuk menghasilkan produk dan mengevaluasi produk yang dihasilkan serta prosedur yang dilaksanakan.  Merancang pembuatan produk bioteknologi konvensional.  Melaksanakan pembuatan produk bioteknologi konvensional sesuai perencanaannya.  Mengevaluasi kualitas produk yang dihasilkan dan prosedur yang dilaksanakan.  Menyajikan laporan pembuatan produk bioteknologi konvensional. Bioteknologi  Bioteknologi Konvensional (Fermentasi).  Produk Bioteknologi Konvensional. Bandung, Juli 2018 Mengetahui, Kepala Sekolah, Guru Bidang Studi H.Abdurrahim Hasan M.Pd.I Maman Adetiawarman S.Pd NUPTK: 1439750648200002 NUPTK: 0741 7466 5020 0022
  • 21. 21