SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Perang Dunia I (PDI) adalah sebuah perang
global terpusat di Eropa yang dimulai pada
tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.
Perang ini dimulai setelah Pangeran Ferdinand
dari Austria dibunuh anggota kelompok
teroris Serbia, Gavrilo Principe di daerah
Sarajevo.
Perang Dunia I menandai berakhirnya monarki
absolutisme di Eropa dan menjadi pemicu
Revolusi Rusia.
1. Pembunuhan Pangeran Austria Franz
Ferdinand oleh kelompok teroris Serbia,
Gavrilo Principe di Sarajevo, Bosnia.
Principe menganggap bahwa latihan
perang tentara Austria di Bosnia adalah
pelecehan terhadap Serbia. Bosnia
sendiri adalah negara sengketa antara
Austria dan Serbia.
2. Pertentangan antar negara-negara
Eropa
khususnya Pertentangan Inggris –
Jerman terutama Masalah industri.
JALANYA PERANG
• Terbunuhnya Pangeran Franz Ferdinand
menjadi pemicu utama perang terjadi.
Sehingga Austria-Hungaria menyatakan
perang kepada Serbia. Rusia, sekutu abadi
bangsa Serbia kemudian menyatakan
perang terhadap Austria-Hungaria.
• Pada front barat Perang Dunia menjadi
terkenal dengan peperangan parit
perindungannya, tentara dibatasi
geraknya di parit-parit perlindungan
karena perlindungan yang sangat ketat.
Strategi jerman
Jerman mengembangkan rencana
baru yaitu secara mendadak
menyerang kota Verdun, yang dianggap
sebagai kebanggaan orang Prancis,
dengan tujuan menimbulkan kerugian
yang besar di pihak tentara Prancis
sehingga melemahkan perlawanan (21
Febuari1916).
Balasa Inggris
Inggris membalas serangan Jerman di
Verdun dengan Pertempuran Somme.
Rencana Jendral Douglas Haig mendorong
Pasukan Inggris untuk menghujani dengan
pengeboman terus-menerus selama
seminggu penuh, yang diikuti dengan
serangan infanteri, serangan dimulai ( 1
juni 1916). selama pengeboman tersebut
para serdadu Jerman berlindung dengan
rapat di kedalaman parit persembunyian
mereka sehingga tidak terlumpuhkan dan
menggagalkan rencana Inggris.
Pertempuran Somme tidak berlangsung
dua minggu seperti yang direncanakan
Jendral Haig, melainkan lima bulan. . Di
akhir pertempuran, kedua belah pihak
secara keseluruhan telah kehilangan
900.000 prajuritnya. Dan untuk ini,
garis depan bergeser hanya 11
kilometer. Para serdadu ini dikorbankan
demi 11 kilometer saja.
Kedua belah pihak melakukan lebih
banyak serangan lagi selama Perang
Dunia I, dan setiap serangan ini
menjadi pembantaian diri sendiri. Di
kota Ipres di Belgia saja, berlangsung
tiga pertempuran. Setengah juta
serdadu tewas di pertempuran ketiga
saja. Setiap serangan berakibat sama:
Ribuan nyawa melayang hanya untuk
maju beberapa kilometer.
• Jerman menghadapi serangan dua kali yaitu
dari pihak sekutu dan pemberontakan dari
kaum komunis.
• Sementara itu di Austria timbul
pemberontakan-pemberontakan yang dilakukan
oleh kaum komunis dan kaum Slavia, yang
mengakibatkan Kaisar Karl (pengganti Kaisar
Frans Joseph II) terpaksa turun takhta
tahun 1918 sehingga Austria-Hongaria
menjadi republik.
Setelah Perang Dunia I berakhir, baik
negara-negara yang menang perang maupun
yang kalah perang sibuk mengadakan
perjanjian-perjanjian damai seperti :
Perjanjian Versailles, Perjanjian St.Germain,
Perjanjian Neuilly, Perjanjian Trianon, dan
Perjanjian Sevres.
Pada tahun 1918, Perang Dunia I akhirnya
berakhir, setelah empat tahun serangan
tanpa guna di tangan tentara Jerman,
Prancis, dan Inggris
345029692-Perang-Dunia-1-Power-Point.pptx

More Related Content

Similar to 345029692-Perang-Dunia-1-Power-Point.pptx

SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1
SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1
SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1Murid Perempuan
 
PD1 dan PD 2
PD1 dan PD 2PD1 dan PD 2
PD1 dan PD 2abd_
 
Perang dunia i dan perang dunia ii
Perang dunia i dan perang dunia iiPerang dunia i dan perang dunia ii
Perang dunia i dan perang dunia iiNabila Arifannisa
 
Perang Dunia (Sejarah)
Perang Dunia (Sejarah)Perang Dunia (Sejarah)
Perang Dunia (Sejarah)sehunn94
 
Perang dunia I.pptx
Perang dunia I.pptxPerang dunia I.pptx
Perang dunia I.pptxroshi24
 
Perang Dunia I
Perang Dunia IPerang Dunia I
Perang Dunia INani Alitu
 
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)Noha Fiq
 
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2Fitriah Gi Kwang
 
Perang dunia pertama
Perang dunia pertamaPerang dunia pertama
Perang dunia pertamadeannajlia
 
Faktor perang dunia pertama 2
Faktor perang dunia pertama 2Faktor perang dunia pertama 2
Faktor perang dunia pertama 2Obol Andil
 
PDII FRONT EROPA.pptx
PDII FRONT EROPA.pptxPDII FRONT EROPA.pptx
PDII FRONT EROPA.pptxFrawitaSari1
 

Similar to 345029692-Perang-Dunia-1-Power-Point.pptx (20)

SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1
SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1
SEBAB UMUM DAN SEBAB KHUSUS SERTA KRONOLOGI TERJADINYA PERANG DUNIA 1
 
PD1 dan PD 2
PD1 dan PD 2PD1 dan PD 2
PD1 dan PD 2
 
Perang dunia
Perang duniaPerang dunia
Perang dunia
 
Perang dunia ii
Perang dunia iiPerang dunia ii
Perang dunia ii
 
Perang dunia i dan perang dunia ii
Perang dunia i dan perang dunia iiPerang dunia i dan perang dunia ii
Perang dunia i dan perang dunia ii
 
Kelompok 1 pd i
Kelompok 1   pd iKelompok 1   pd i
Kelompok 1 pd i
 
Perang Dunia (Sejarah)
Perang Dunia (Sejarah)Perang Dunia (Sejarah)
Perang Dunia (Sejarah)
 
Ppt sejarah
Ppt sejarahPpt sejarah
Ppt sejarah
 
Ppt sejarah
Ppt sejarahPpt sejarah
Ppt sejarah
 
Perang Dunia ke Dua
Perang Dunia ke DuaPerang Dunia ke Dua
Perang Dunia ke Dua
 
Perang dunia I.pptx
Perang dunia I.pptxPerang dunia I.pptx
Perang dunia I.pptx
 
Perang Dunia I
Perang Dunia IPerang Dunia I
Perang Dunia I
 
Perang Dunia I dan II
Perang Dunia I dan IIPerang Dunia I dan II
Perang Dunia I dan II
 
BAB 6.ppt
BAB 6.pptBAB 6.ppt
BAB 6.ppt
 
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)
Faktor-Faktor perang dunia pertama (1914-1918)
 
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2
FAKTOR PENCETUS PERANG DUNIA PERTAMA DAN KESAN2
 
Perang dunia pertama
Perang dunia pertamaPerang dunia pertama
Perang dunia pertama
 
Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2
 
Faktor perang dunia pertama 2
Faktor perang dunia pertama 2Faktor perang dunia pertama 2
Faktor perang dunia pertama 2
 
PDII FRONT EROPA.pptx
PDII FRONT EROPA.pptxPDII FRONT EROPA.pptx
PDII FRONT EROPA.pptx
 

Recently uploaded

KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 

Recently uploaded (20)

KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

345029692-Perang-Dunia-1-Power-Point.pptx

  • 1.
  • 2. Perang Dunia I (PDI) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918. Perang ini dimulai setelah Pangeran Ferdinand dari Austria dibunuh anggota kelompok teroris Serbia, Gavrilo Principe di daerah Sarajevo. Perang Dunia I menandai berakhirnya monarki absolutisme di Eropa dan menjadi pemicu Revolusi Rusia.
  • 3. 1. Pembunuhan Pangeran Austria Franz Ferdinand oleh kelompok teroris Serbia, Gavrilo Principe di Sarajevo, Bosnia. Principe menganggap bahwa latihan perang tentara Austria di Bosnia adalah pelecehan terhadap Serbia. Bosnia sendiri adalah negara sengketa antara Austria dan Serbia. 2. Pertentangan antar negara-negara Eropa khususnya Pertentangan Inggris – Jerman terutama Masalah industri.
  • 4.
  • 5.
  • 6. JALANYA PERANG • Terbunuhnya Pangeran Franz Ferdinand menjadi pemicu utama perang terjadi. Sehingga Austria-Hungaria menyatakan perang kepada Serbia. Rusia, sekutu abadi bangsa Serbia kemudian menyatakan perang terhadap Austria-Hungaria. • Pada front barat Perang Dunia menjadi terkenal dengan peperangan parit perindungannya, tentara dibatasi geraknya di parit-parit perlindungan karena perlindungan yang sangat ketat.
  • 7. Strategi jerman Jerman mengembangkan rencana baru yaitu secara mendadak menyerang kota Verdun, yang dianggap sebagai kebanggaan orang Prancis, dengan tujuan menimbulkan kerugian yang besar di pihak tentara Prancis sehingga melemahkan perlawanan (21 Febuari1916).
  • 8. Balasa Inggris Inggris membalas serangan Jerman di Verdun dengan Pertempuran Somme. Rencana Jendral Douglas Haig mendorong Pasukan Inggris untuk menghujani dengan pengeboman terus-menerus selama seminggu penuh, yang diikuti dengan serangan infanteri, serangan dimulai ( 1 juni 1916). selama pengeboman tersebut para serdadu Jerman berlindung dengan rapat di kedalaman parit persembunyian mereka sehingga tidak terlumpuhkan dan menggagalkan rencana Inggris.
  • 9. Pertempuran Somme tidak berlangsung dua minggu seperti yang direncanakan Jendral Haig, melainkan lima bulan. . Di akhir pertempuran, kedua belah pihak secara keseluruhan telah kehilangan 900.000 prajuritnya. Dan untuk ini, garis depan bergeser hanya 11 kilometer. Para serdadu ini dikorbankan demi 11 kilometer saja.
  • 10. Kedua belah pihak melakukan lebih banyak serangan lagi selama Perang Dunia I, dan setiap serangan ini menjadi pembantaian diri sendiri. Di kota Ipres di Belgia saja, berlangsung tiga pertempuran. Setengah juta serdadu tewas di pertempuran ketiga saja. Setiap serangan berakibat sama: Ribuan nyawa melayang hanya untuk maju beberapa kilometer.
  • 11.
  • 12. • Jerman menghadapi serangan dua kali yaitu dari pihak sekutu dan pemberontakan dari kaum komunis. • Sementara itu di Austria timbul pemberontakan-pemberontakan yang dilakukan oleh kaum komunis dan kaum Slavia, yang mengakibatkan Kaisar Karl (pengganti Kaisar Frans Joseph II) terpaksa turun takhta tahun 1918 sehingga Austria-Hongaria menjadi republik.
  • 13. Setelah Perang Dunia I berakhir, baik negara-negara yang menang perang maupun yang kalah perang sibuk mengadakan perjanjian-perjanjian damai seperti : Perjanjian Versailles, Perjanjian St.Germain, Perjanjian Neuilly, Perjanjian Trianon, dan Perjanjian Sevres. Pada tahun 1918, Perang Dunia I akhirnya berakhir, setelah empat tahun serangan tanpa guna di tangan tentara Jerman, Prancis, dan Inggris