SlideShare a Scribd company logo
tips seputar
desain rumah
bersama
Probo Hindarto
contoh-contoh
desain rumah
RPUSTAKAAN
EARSIPAN
JAWATIMUR
'28.3
PRO
d.1
','r' iil
N*, tN'.,
D e sa.in RqmaA
d a-n To^on
Probo Hindarto, ST
Penerbit AN Dl Yogyakarta
ulrt l,r
Hok Ciplo O 2009 podo Penulis
Editor rMorio Aglslino S
Setting rEry Hermowon Suioiio
Desoin Cover I Probo Hlndorro
Korekror r Amondo
Hok Cipio dilindungi undong-undong.
Diorons memperbonyok otou memindohkon sebosion otou sellruh isi buku ini doom benluk
opopun, boik secoro elektronis moupLJn mekdnk, termosuk memfotocopyi merekom otou dengon
sisrem penyimponon loinnyo, ionpo izin terlulh dori Penulis.
Penerbir, c.v ANDI oFFSET (Pe.erbir ANDI)
J . Beo 38-a0, Te p. {027,1) 5618Bl (Huniifs), Fox. (027a) 588282 Yosyokorto 55281
Perceiokon: AND OFFSET
ll. Beo 38-a0,Ielp. (027A) 561881 (Huirlns), Fox. (0274) 588282 Yogyokorro 5528l
Perpuslokdon Ndsionol: Kololog dclom Terbildn (KDT)
22 lde & Konsep Desoin Rumdh don Tomon
Oleh: Probo Hinddrto
22 lde & Konsep Desoin Rumoh don Tomon,i
- Yogyokorlo: ANDI,
t4 13 12 tl
Probo Hlndorro, - Ed. I
la 17 t5 t5 l0
lv + 92 h m.. 2l r 21 C.i.
lo 9 I 7 6 5
lsBNr 978 - 979 - 29 - 1219 -
L Archilecturql Design
DDC'21 :729
Kata Pengantar
Puji syrrkur ke hadirat Tuhan, atas karunia yang
dilimpahkan pada saya dan kita bersama sehingga
buku ini bisa terbit. Buku ini berjudul 22 lde & Koftsep
Desain Rumah dan Taman, yang merupakan kumpulan
artikel tentang berbagai aspek hunian. Saya berencana
untuk menulis buku selanjutnya dengan topik-topik
lainnya yang juga menafi k.
Buku ini adalah buku kelima saya dalam bidang
arsitektur, dan buku keenam saya bila ditambahkan
buku bedema komputer yang sudah diterbitkan. Apa
yang saya tulis dalam buku ini adalah kumpulan
penge(ahuan dan aspek aspek hunian yang saya
kumpulkan selarna ini dalam proses untuk menjadi
arsitek yang Iebih berwawasan.
Saat ini, kita banyak melihat kecenderungan masyarakat untuk lebih mengetahui
tentang aspek aspek dalain hunian dari segi arsitektur dar1 desain. Gaya hidup modern
dengan gaya hidup sehat yang ditunjang oleh arsitektur hunian yang sehat dapat
memberikan andil besar bagi kehidupan kita.
Da.lam kumpulan artikel ini, saya membahas tentang aspek rumai dan tamannya, tren
desain arsitektur darl contoh-contoh desain yang dapat memberikan inspirasi desain
nrmah.
Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi para pembaca sekalian. Selalu sempatkan
mengakses website astudio di www.astudioarchitect.com dan bila Anda memiliki
komentar seputar hal-hal yang ditulis dalam buku ini atau ingin menghubungi penulis,
bisa mengirimkannya ke email astudioarchitect.com{4gmail.com
Probo Hindarto, ST
Daftar lsi
K.t Pengantet...,.--..,.........,,.....,,........... tti
Dafrsr Ist,.................................,,,........... lv
Rurnah da! TeuaaDF.....,...,,..,,........,..... I
Membuat Rumai Yang Berwawasan
Lingkungan.......................................... 2
Garis Sempadan Bangunan Rumah...... 7
Menanam Rumput di Halaman....-.......10
Pencaiayaan Alarni.. ... ........... ...... ... ... .. 14
SGputtr Tren Ar.itGltut........."..""........ 17
Skema warna Rumai Gaya Minimalis
Tropis.................................................. 18
Batuan Ekspos untuk Gaya Rumal
Minimalis Tropis..................................20
Gaya Arsitektur Etnik untuk Rumal
Tren caya dari Duiu . ........ -.. -....... -.......22
Ruang Hunian ala Re sott .. ... .. ... ...... ... ..26
warna Ceral Berpadu Manis dengan
Talnan......................-..-.......................30
FaEade Rumah Modern Minimalis .......32
Desain Rumah Minimalis.....................35
Desain yang Sederhana.......................37
Penggunaan Kaca untuk Rumal1..........39
Coltoh dan fip. Rut[sh,....................". 43
Tips Membuat Kafe Konsep Rumah Lan1a
di Depan Rumah Gaya Belanda...........44
Contoh Desain Rumah di Lalan
Memanjang..........................................47
Contoh Desain Kamar Mandi dengan
Ruang Ganti.......-................................49
Desain Rumah Mungil di Lahan
7 X 12 rn').............................................50
Desain Rumal dengan Lanan
8x 15m!.............................................53
Ruman di Lallan Seluas 10 x 12 m'z
dengan Portal untuk Teras...................55
Solusi Rumal di Lanan 7 x 12 m'z........58
Ruman Tipe 40 di l,alan 7 x 13 m'z......61
Rumal Tipe 45 di Lahan 8 x 12 m'z......63
Menggabungkan Dua Rumah Kopel.....65
Rumal di Lahan 6 x 16 m'z dengan
Ruang Usala di Bagian Depan.............67
Solusi Desain Rumah di Lahan
7x 12 m':......................................-..-...69
Contoh Rumah Trrmbuh ....................-7 1
Contoh Rumah di Lahan Seluas
6x 13 m'z ............................................74
Rumal Sederhana di k}tan
10 x 13,5 m')........................................76
Pembangunan Rumah Tipe 26 dengan
Lahan 6 x 15 m'1 ....... -.......-.....-..-..-......7a
Rumah Sederhana dengan Material
Murah ...................-.......-..-...........-.....a1
Rumah Sederhana Berkesan Luas ......83
Rumah Tipe 54 di l,ahan 8 x 12,5 m'z...85
Mengembangkan Rumah Tipe 21 ........86
Mengembangkan Ruman di La}la]1
9 x 8 m'?............... .. ............................88
Mengembangkan Rumal di Lallan
1O,5x 14,5 m'z ....................................89
Mengembangkan Ruman di Lanan
9 x 13 m':-..-..-..-..-................................91
Rumah
dan
Tamannya
-*N
N
N
Membuat Rumah
yang Berwawasan
Lingkungan
Akhir-akhir ini, kesadaran masyarakat
pada rumah l,ang berwawasan lingkungan
semakin besar. Ha1 ini mungkin akibat
dad dampak kerusakan lingkungan vang
scmakrn k''a rasak-n. S.mak 'dja banjlL
tanah longsor, dan kekeingan di mana
mana. serta belum tuntasnya masalah
penebangan liar yang menggelapkan
dana negara kita tanpa disadai oleh
banyak oraJlg. Dampak dai kerusakan
lingkungan bisa kita rasakan dalam
kehidupan sehari-hari, seperti suhu
udara vang semakin panas, hujan turun
tak menentu, kadang tidak ada hujan,
kadang hujan turun sangat lebat disertai
angin kencang.
Rumah Uanq indang dan c-sn, sangat menenangkan untuk clihun|
F,r'. l)i,lr.H.d.t. rkri D.r;, f,ir'
2
S( lrin rtu baei kita ilnq l)('rdolrrsili (ir
i.'rriol ,,.'. k, rl .t. ..r. . e r. o^,r.
m( nghil:l]]e ditar'rtikan olL lr hutrrr bcror.
,t ,.
K('rdaan iDi tr'1nh nrcnimbulkr,rrr 1;anvrrk
sL liali rrrrsalalr. sepr,r ti l(!.ntace1irr1.
kr rIlrinal jl ls .ILn s--l)r{ain r. S(.1)rqaj
prllirlik r Llrnalr lirlgqir . akirrr sir,tilt
m( rlrbanl u bih kita Ilren.()l)a rr( rnblrrl
nL:r:Lh r.r:rq b( r'!a!ran liiqii.rir{an
pr(lr sarl akan men) l)angnrl.
S.t)( I.tr 1( lah srvalrlirskar .ialnnr l)ulirl
s.rrrr bcrjudul /r;sllrr.i Rrrrrrrrh Sr'/'al r1i
F.r/ioa.rrr. hel hal i,rg l:ri'rrLng rrltuli
.liD( rhalilian rlrrlam lr.rerr.rrnaarr r unrrlr
s.Iii:. nJ]lira. ilr.::
Penggunaan lahan untuk ruang-
rlrang secara maksimal dengan
menempatkan ruanS-rlrang
dalam rLlma}l secara kompak dan
terpadu.
Pembedan bukaan beiupa
jendela-.iendela dan ventilasi
untuk mendukung ruang-ruang
]'ang "bernafas".
Mcmaksimalkan area kosong dan
ar ea hijau untuk menumbLrhkan
tarnan.
Pemberian penaharl tampias
hujan untuk pelindung panas dan
hu.jarr.
Penggunaan plafon tinggi agar
ruang-ruang lcbih scgar dan
dingin.
6l
d
E
a
dlrdnrrq ln.ir!1. f.,rrr!!,r,,,,,1 rrrrrr.: ri.,, l,1lll:
t I t t t.1h tit lqli.tt n ])ih ni t, t1,:1Lnn t1t1!t1t t r Liat t
| 1 Ll a
,'rL ,,nlrri seh,, r?h Lat1t11t l..r t i.1 .11,Itr dattt
nr,,tqisrit.orr i;rrrrlar' rir..r r,,rii1tr iri,,i.il
d
E
p.g
*3*;
6gOJE
ci-
N.H
o
o
o
Salah satu fakta yang perlu disebutkan
dalam wau.asan lingkungan rumah tinggal
ini adalah, dengan menggunakan lahan
untuk membangun bangunan berarti
sebenarnya kita sudah mengurangi ruang
hijau atau tempat tumbuhnva tanaman.
Tanaman dan tanah memiliki pe.anan
yang sangat penting, yaitu sebagai
penahan dan penyimpan air tanah yang
dapat mengurangi banjir. Tanaman
bempa pohon-pohon dapat memberikan
naur:an barangannl r dan mengurang.
suhu udara hingga 3 4 'C.
Bayangkar bila hidup di antara pepohonan
rindang di mana kita dapat bednte.al<si
dengan bumng burung, binatang
peliharaan, sehingga sebagai manusia kita
masih dapat merasakal alugerah Tuhar
dalarn kehidupan sehari hari.
F.kta penduLLt69 mcn8apa lata ingin
rumah benvarvasan lingkungan adalah:
. Bahan material alam sepertl kayu,
menjadi semal<in mahal dan sulit
didapat sehingga menjadi alasan
kita untuk harus berhemat dan
menggunakan kalru dengan seefektif
mungkin.
. Lahan dr perkotaan vang em. (in
sempit, menjadi alasan bahwa rumah
sebaiknya memiliki taman di mana
putra put kita dapat bermain.
Usahakan agar pembangunan tidak
menghabiskan seluruh lahan.
. Masyarakat sudah memahami bahwa
rumah tinggal itu tidak harus "bagus
dr lu.i . d.lam arr. ran_pildnnya saja
ang bagus. erapi juga -bagus oi
da1am", dalam arti nyaman ditempati
dan sehat.
. Gerakan kembali ke alafi lbackta
nalLre) menjadi tren terkini dengan
arsitektur tropis vang memperhatikan
pencahayaan dan penghawaan alami
untuk mengurangi biaya operasional
listrik untuk pencahayaan buatan
(1ampu) dan AC.
4
0
c
(!
E
F
d
d
d
a
5
Contoh aplikasi
2 07snr
2 100m
0 900n1
5 5n0$
4 425r.
5 150m
r. keluarga
2 075m
3 0C0n1
I
g"r# 3 500m
I l30rr
1aConr
l. 3 loCnj
Desain denah rumah di atas adalah salah
satu contoh rumah dengan taman di
bagian belakang. Taman al<an membantu
I I !,1!.1
area lxmah ini mendapatkan suplai
oksipen Dila dirandmi oenBan bcrbagai
1u
-1
-s
N1,,,*,
Bila kita hendat mengurrs Ijin
Mendirikan Bangunan (lMB), kita harus
menyertal<an gambar kerja dari bangunan
rumah yang akan dibangun. Artinya. kita
sudah merencanakan terlebih dahulu
bagaimana dan batas batas bangunan
.Fpe l apd Jdng nanlinva akan adz
Bangunan Rumah
Batryunan aatv tidak metlgindahkan g.rns
s e mpa dan d a pat nrc nim bulkan pe m a s a I ah an
di kemudian han.
;.,, P,,1,, ,lr'l l
dalam bangunan rumah. Garis sempadan
cdalah salah sa lJ syaror vang harus
dipenuhi agar IMB bisa didapatkan.
Ga s sempadan, pada dasarnya
adalah batas di mana bangunan boleh
dibangun da batas lahan depan, atau
batas sungai, atau batas alam lainnya.
Garis sempadan atau biasanya dalam
pral<tik langsung disebut "sempadan",
berguna agar setiap rumah dibangun
dengan kepedulian terhadap lingkungan.
Runruh llang memperhatikan gais sempadan
bangLlnan terlihat rapi, berhudala. memiliki
taman dan tidak menimbulkan masalah
d eng an pera turan dae ra h.
:r;r r "rr .rr, ).[ ,riar[1:.
Garis Sempadan
?)
a
d
c
ET
E5
.91,
dt.JE
n)
ot-ct*
at
o
Bila kita perhatikan, ini memang
diperlukan karena bangunan yang terlalu
dekat dengan jalan bisa mengganggu
kepentingan umum, misalnya bila
sempadan kurang diindaikan, hal hal
seperti parkir kendaraan bisa terganggu
dan k-rd;r-an lerpdksa parkir dr p ngg,l
ja1an.
Ga s sempadan memungkinkan
bangunan memiliki halaman depan
atau area yang bisa digunakan untuk
menanam tanaman sehingga setlap
mmah diharapkan dapat memiliki arca
taman yang dapat meningkatkan kualitas
lingkungan rumah. Dengan demikian,
gads sempadan bisa membantu kita
merencanakan rumah yang sehat dengan
mang hijau (taman) dan udara vang lebih
bersih dan sehat.
Untuk menjadikan area sempadan
lebih efektif. kita bisa memaksimalkarr
penggunaannya untuk tarnan dan
tidak menggunakan perkerasan (bahan
seperti paving blok, dan sebagainya yang
menutupi tanah). Dengan demikian.
sem pad.] n bisa bergu'a nemproduk.i
udara bersih dan mengurangi Lldara kotor
akibat polusi. Selain itu, taman dapat
Gambar atas: desain rumah titqgal tipe kecil Aanq nrcngiidahkan gans sempada
tnenjedikatl rumah meniLiki taman !ang diperlukQn utltuk keindahan.
8
"melunakkan" penampilan rumal agar
lebih ramah dengal kehijauan serta bisa
digunalan untuk berkebun, bermain
anak anal<, darl sebagainya.
Memiliki rumah yang mengikuti
aturan batas garis sempadan juga
menghindarkan kita dari masalah
dengan pemerintah daerah setempat.
Permasalahan akibar r idak terpenuhinya
garis sempadan biasanya membuat
pemilik bangunan rumah didenda dan
ada kemungkinan bangunal harus
dibongkar bila terjadi pelebaran jalan.
Bila kita ingin membantu kota lebih
baik untuk saat ini dan masa depan,
sebaiknya kita memulai dari desain
rumah yang bertanggung jawab.
Konsultasikan hal ini denga:n dinas
perijinan setempat, dengan meminta
informasi tentang IMB dan hal hal yang
harus diperhatikan dalarn membangun
rumah di lahan yang kita miliki.
Hal hal yang diminta saat mengurus IMB,
antara lain:
. Fotokopi KTP
. Asli aiau totokopi Aduice Planning
(AP) yang dilegalisir
. Fotokopi kepemilikan/sertifikat
tarlah yang dilegalisir, atau surat
kuasa dari pemilik tanah atau a}Ili
waris kepada pemohon
Surat pemyataan jarninan
konstruksi untuk konstruksi
maksimal dua lantai
Perhitungan konstruksi atau
struktur bangunan bagi yarlg lebih
dari dua lantai
Garnbar rencana bangunan
ldenah, tarnpak, potongan, rencana
atap, rencana fondasi, sanitasi,
dan sebagainya) dalam bentuk
pdnt, atau kopi garnbar, di mana
dicantumkan narna perencana
bangunan. Bagi bangunan yang
sudah terlanjur berdiri bisa
menyertakan gambar bangunan
yang ada saat ini.
. Surat pernyataan tidak keberatan
dari pemilik tanah darl balgunan
yang berada di sekitar lahan
kita, diketahui oleh RT, RW dan
kelurahan.
IMB atan diproses dalam beberapa
hari dan harapannya pemerintah al<an
memberikal pelayanan yarlg makin
memuaskan bagi masyarakat Yarrg
beritikad baik dengan mengurus surat
IMB. Mari kita membangun dengan
tanggungjawab, miliki IMB sebelum
mendirikan bangunal.
cGI
s
Re
EE
.9!
d?
"E!,
S.s
o
Menanam Rumput
di Halaman
Adan'a taman, atau J'ang disebut ruan€l
hijau dalam bangunan sckitar rumah
kita dan ban€iunan bangunan l:rin seperti
tempat kerJ;r. memang makin dipandar)g
penting bagi banyirk orang. Bahkan ada
juga orang y.rng nremboDgkar bangunan
lama agar ada taman dalam rumah
mereka. Salang bukan bila kita memiliki
lahan tersisa, tetapi tidak dimanfaatkan?
AdanJ,a taman dapat membantu kita
lebih .-nrar dalam kehrdupan s, h"u-
har,. ,lpluarrgkan rakru unruk m, nJ'irJm
rumpLlt seg;rr dap:rt menjadi obat stres
vang cukup mujarab, bahkan dapat
memrrnculk:rn inspirasi.
I
10
Anda pasti pernah berwisata ke tempat
rekreasi atau resort. Di tempat semacam
ini biasanya kita bisa melihat suasana
segar alami dari 6-lam yang ditata dengan
baik. Hamparan rumput yang hijau
semakin menambah segarnya suasana
tempat itu.
Memiliki halaman rumput nan hijau
tentunya sangat menyenangkan. Rumput
bisa menjadi semacam permadani agar
kita bisa duduk-duduk/bersanlai di sana.
bahkan tiduran sambil bercengkerama
bersama keluarga.
Kebutuhan untuk memiliki taman pada
dasarnya karena mmah yang melulu
bangunan tidak dapat memberikan
kontribusi terhadap kesehatan
penghunin) d. Ruang-ruane. me.Jadi
apek, tidak ada pergerakan udara,
dan sebagainya. Bila memiliki taman,
meskipun kecil dengan rumput yang
menghtau, tentunya kesehatan dan
suplai oksigen akan lebih baik.
Apa saja kegunaan lain dari
rumput?
Rumput dapat menunjang kesehatan
manusia karena menghasilkan antibiotik
yang kddang diburuhkan t.rbr.rh. sesuai
dengan sebuah artikel yang dapat Anda
baca melalui link eksternal di bagian
bawah artikel ini. Rumput juga dapat
d
d
d
t-
cl
d
E
a
Rumput menghijau di hc|mparan
_ r'. Pr.lr. H n.l. l. l,:i '.( P.rk Y!n
l1 l
mcmberikan suasana scgar di sekltar
area rumah kita sehingga setiap jengkal
tanah lraog ada di area rumah klta dapat
ditanami dcngan rumput. Selain itu, kita
dapat turut menghijaukan area depan
rumah dengan menanam tanaman dan
rumput. misalnva di bagian depan pagar
nrmah arau di sekitar rrotoar.
Siapa ],ang tidak suka melihat rumah
yang terlihat asri pada bagian depannva?
Rumah kita pun dapat tampil dengan
hijau dan menaik pandangan mata bagi
yang melihatnya. Tumbuhnya mmput
juga dapat menggantikan kesan kosong
dan tidal< terawat pada halaman rumah
krta karena lahan lang h.nvc ldnah .aja
tentunl/a kurang menarik dibandingkan
lahan dengan rumput.
Rumput dan tanaman juga memberikan
lebih banf'ak oksigcn di arca rumah kita
karenrr .ebagai lumbuhan. rumpJr lugr
memprod Lrksr oksigen dcldm proses
fotosintesis.
Manfaat lain dari adanya rumput untuk
menutup lahan rumah kita, yaitu rumput
dapat menjadi pen].ubur tanah yang
sangat efektif sehingga kita bisa turut
menjaga lingkungan dengan menanam
rumput. Rumput dapat menutupi tanah
dan mencegah pengikisan tanai oleh
erosi, misalnya pada wal<tu hujan,
rumput dapat membanlu menyerap air
ke tanah karena air hujan tidal{ langsung
mengalir ke selokan, namun ditahan
dulu oleh rumput. Dalam hal ini rumput
menjadi pencegah erosi (pengikisan tanah
oleh aliran air) dan turur membdntu arr
mercsap ke tanal Bila semua rumah
memiliki lebih banvak rumput maka
kemungkinan baJljir di lingkungan kita
dapat dikurangi.
I
*.
L2
Taman dcngan rumput akan baik
jika dipadukan dengan akses menuju
ruang ruanEj bersana. Afiinya. kjta bisa
meletakkan taman di dekat ruang ruang
bersama. seperti ruang makan dan ruang
keluarga, Sernentara itu. rua1ng ruang
. l]ie oLld scu'rf.' mung n m, mllik.
akses Uendela) ke taman. baik taman
depan, belakang atau taman di tcngah
(innercourt).
N,lenanam rumput tern]-ata gampang
gampang susah karena butuh pel_avatan.
Namun sebcnarn-u_a perawatan rumput
tidaklah terlalu sulit, vaitu hiinva
d-ng-n r'r.nrir.m.... ddn n.mLer.n!,
pupuk. Rumput clapat dibeli dari
penjual tanaman hias dan biasanl,-a
dijual per meter perscgi. Macarn rumput
JUg, Dcr!aria5i. , nJ ' LrIrrp popL]PI
adalah rumput jepang dan rumPut
cajah. Rumput Gajah sangat mudah
pera,atannya dan tahan batlting karc].le
d
cd
E
d
t-
c
d
a
d
Bagaimana membuat rumah
dengan taman rumput?
Untuk membuat taman rumput. hal
pertama yang perlu dipcrhatikan adalah
di mana lctak taman rumput pada saat
proscs mendesain bangunan atau rumah
tinggal. Kita dapat meletakkan t.rman
taman di depan. di belakang, atau di
tengah bangunan scperti dalam artikel
ini. Kita dapat merencanakan Iebih dulu
di mana taman akan diletakkan. Blla
sudah terlanjur memiliki lxmah dengan
bangun. r n-cnurupi -pluruh rJ"nB-
ruang. kita bisa mencoba memikirkan
untuk merenovasi rumah sehingga
terdapat taman.
13
1s1E
1*8igH
lS'E
I d?
,.E.TIJ
Nslr 6
ilo
bandel dan tidak mudah mati. Cara
menanarnnya pun cukup mudal, yaitu
dengan menempelkannya pada tana}l,
yang sebelumnya sudah dibersihkan,
digemburkan dan diberi pupuk. Acara
menanam rumput ini bisajuga menjadi
acara keluarga yang menyenangkan
karena keluarga dapat bergotong-royong
menanam rumput di hari libur.
Untuk itu, jangan biarkan halaman
rumah kita kosong tanpa rumput,
hijaukan kembali dan dapatkan
kesegaran rumah yang semakin indah.
Pencahayaan
Alami
Pencahayaan alami sangat berguna bagi
rubuh dan jid kita. Caiaya mataiari
yang dapat masuk ke dalam rumah dapat
memberikan penerangan yang cukup
dan menghangatkal rumah. Ada kalalya
cahaya matahari masuk dari sisi timur
atau barat bangunan dal jika pada
siang hari, bisa dimasukkan melalui void
bangunan.
Banyak orang tidal< men,'ukai cahaya
matahad yang datang dari barat
karpna par,as. Sebenarnya hal ini bisa
dimaklumi karena udara panas siang
hari masih belum dingin sehingga bila
ditambah sinar matahari sore a1<an
lcra5a sangat panas. NaJnun. hal ini
bisa diatasi dengan membuat plafon
yang .ukup lrnggi. Cahaya malahari
tetap diperlukan untuk dimasukkan
ke dalam rumah. Hai ini penting untuk
menjadikan rumah lebih hidup dengan
[,')'
'{ri
--,-*::N-
N
L 14
sinar matahari ini. Mungkin kita bisa
meminimalkan elek panas ini dengan
benar-benar mempertimbangkan bahrva
sinar matahad masuk ha a beberapa
puluh menit pada sore had untuk rumah
menghadap barat sehingga tidak terlalu
panas,
Rumah menghadap ke timur sangat baik
<uren- aia)c dapar m^r.gh"l.-. k n p rgi
yang dingin dan memberikan pcrasaan
rrang p-dc pagi l.rr urrt lK mer. rldi
aktivitas.
d
d
d
r-
d
d
d
15
rl
Seputar
Tren
rsitektur
I
!I;:,ii
;idax Prrf-,1ai!;1
Pr'fiisi i, {e ''',fiir
)
d
tr
o,E
c.t -( .!
d
o
Skema Warna
Rumah Gaya
Minimalis Tropis
V'ama-oama netral seitv mendaminasl
desain bergaAa minimc'Lis tropis. Dalam cantoh
ini uama cakelat menqinqatkan kita pada
b.ima tcLnah dan alam
Warna memang selalu berkaitan dengan
desain, begitu juga dengan desain
rumah. Saat ini, banyak (tmah modern
minimalis menggunakan skema warna
tertentu. Bila kita perhatikan, skema
warna ini terbagi menjadi dua, yaitu
skema warna "ngejreng'' dan skema warna
"minimalis". Warna berani dimunculkan
dari penggunaan warna cat, sedangkan
warna "minimalis" yang dingin dan
menenangkan dimunculkan dari rvarna
mate al bahan dan cat.
Warna warna yang sering dipilih
termasuk warna natural (a1ami), atau
warna dari matedal yang digunakan.
' rr{P
18
wama lang cerah bisa muncul sebagai kontras
uona-Drrro retlal rumah mtntnoli. dott t,api .
warna ini muncul dari warna asli pada
bahan itu, misalnya bila menggunal<an
kay-r maka rvarna kayunya yang muncul,
alias tidak dicat. warna-warna lain seperti
warna beton ekspos, batuan ekspos, yang
masing masing memberikan karakter
yang unik. Ha1 ini sebenarnya yang
menjadikan gaya minimalis seringkali
cukup mahal dalam penggunaan bah.h
k.r"na bahan bahan ma.erial ekspos in,
menunrul (ual.1a5 malerial yang pl rma
dan presisi.
Bahan mate al ini bila dibiarkan
telanjang tentunya memerlukan perhatian
khusus dad sisi kualitas. Kita pasti tidak
ingin tampilan bahan ka]'u, batuan,
ataupun beton tersebut tampil kurang
menarik karena tidak presisi, tidak ha1us,
atau cacat. Saat ini. selain material alami,
banyak material baru diproduksi dengan
lebih murah, namun menampilkan
karakter bahan tersebut, seperti bahan
kayu olahan.
Namun termasuk fenomena menarik
juga karena warna-warna berani ternyata
muncul pula dalam arsitektur rumal
bergaya modern minimalis, yaitu warna
warna seperti merah, jingga, hijau
muda dan Kua.ng. Warna {arna ini
ternyata justru menjadi warna yang
"mencuat" di antara warna-warna alami
yang digunakan dalam gaya minimalis.
F
d
a
o,
a
19
h"Il; I
fi u,E
ll s$
Il
;rE
lt 55
l: ,*a,
l;sgl@
tn
I
Barangkali karena skema rvarna yang
kontras justral menjadi daya tarik utama
dari sebuah rumah minimalis. Warna
warna netral juga digemari dalam gaya
rumah minlmalis, seperti gradasi warna
hitam, abu abu, putih, dan rvarna alam,
seperti warna cokelat, terakota, dan
sebagainya.
Batuan Ekspos
untuk Gaya Rumah
Minimalis Tropis
Gaya rumah minimalis yang sedang
digandrungi saat ini adalah termasuk
gala mode-n sadurar dari luar negeri.
Batu yang ben-uarna gelap membei sensasi
dingin pada mata saat melihatnla dan
menambah eksotisme gaga tropis.
Wama tumah Aang serasi karena menggunakan
uroor LuoFn npt,ot dan narciaL aLamL
i rrr i ',rr rti ni I s , ;,i. rL I r.,.rt i,ti l.il
tro
l{amun ternvatir. di lnclor)csia kitl
sc ne rl)enjulnPli ga-a linimalis
.iipa.lLrkan denilan unsrlr itnsui L)kal".
rnisalnva seperli batuan l kspos. I I I
ini kar cna unslrI arsitekl rrI tropis .lLLga
hadir rnemberi nuansa lrrrnah tin{Lal.
Pada (lasarnla ill siteklur tro1)]s adirl:th
,r.r', L .rr ,arrg r,alrne -,.u.rr L ,k , ger
kitJ k.,r-r,'r . ., l,-r rd., I,d.r,lrr.,l-.
Bcttu alor A.ttLq tl .lispos (,lnDeni.1,r licrakt.r
unik putla hnntan l).,-..,1]!.r ,, ,rml1lis i,,,lns
Yang (limaksud hatuan ( kspos
adalah susunall batuan ang senglja
.llp.rlrlratkan rn( la1ui tampilan birrqunan.
ml., ,' , bJr.r,.'. ....8,1.1" ,nq rl
tipis .lrn ditata t)ada pel rnukaan dinding
bangull:tn. Paalil urnumrr|a batualrl
.'1-. . ,r. 1.,d r,,.. 1 'k r.or
ilangLur:tn (luar), meskipun banl:rk luga
ordriq ..r,8 m, r, ,kri rr .,r.'ba'rl.'r .)
hadrr' (li clalanr rnter ior r r)mah. Banlak
orarng mcnl_ukiri ide nlcnqgunakall l)atuarl
ekspos karena rrcmbuat rumah t. rasa
Iebih dingin. scjuk dan (l( kat dengirn
[,1emri]r.l.lng brlLran selr.rti ini m(.ntans1
-n^rr:,r..",tri'rr .f ,r,1.,. 'irl I ,.
darr rrhrn ianq sesunqgllhnla. BiilLlai-r
a
F
6
a
o.
a
2t
ql
E
a.3
q.a
H(!
g:
dE
.oE
Ss(,
o)
A
seperti ini banyak ditemukan di sungaj.
tebing, pegunungan, sekitar air teiun,
dan tempat-tempat alami lainnya.
Batuan alami ini bisa juga dipadukan
dengan unsur-unsur modern, seperti
ka( a. lembok bias. dan bdhdn dlami
lain, seperti ka]'u. Tampilannya yang
bersahaja, sekaligus memiliki karakter
kuat, turut membedkan tampilan unik
pada rumah tin8gal maupun bangunan
Khusus untuk desain rumah minimalis.
terdapat beberapa pilihan batuan yang
sering digunakan, antara lain batu
andesit dan batu candi. Keduanya
memiliki tekstur dan tampilan yang
hampir sama, hanya saja batu andesit
lebih kuat dan padat datipada batu candi.
Selain itu, batu andesit juga lebih mampu
menahan tumbuhnya 1umut.
Untuk memasang batuan ekspos pada
rumah bergaya minimalis, sebaiknya
kita memperhatikan jenis batu yang
digunakan. Karena gaya minimalis cukup
banyak menggunal<an warna ,varna
netral mal<a rvarna batuan yang abu-abu
cenderung hitam cukup sesuai dengan
gaya ini. Batuan Iain seperti batu paras
dan palimanan cukup sesuai digunal<an
untuk gaya arsitektur Mediterania, klasik
atau etnik.
Jangan lupa memilih tukang yang
berpengalaman untuk memasang
baluan ckspos ini karena pekerjaan ini
menuntut keahlian dan ketelitian dalam
memasangnya. Setelah dipasang, batuan
ini bisa dibe coating, yaitu lapisan agar
tampilan batuan lebih bagus dan mudah
drbersihkan Coar ing juga membuar
batuan Iebih tahan lumut- Pilihan coating
yang tersedia adalah glossy (mengkilap),
atau doue (buram). Perbedaan kilap atau
buram ini terlihat dad kesan permukaan
batuan vallg cenderung memantulkan
cahaya atau tidak.
Gaya Arsitektur Etnik
untuk Rumah-Tren
GayadariDulu
Pada masa modern ini, di marla hidup
sehari hari banyak dipengaruhi oleh
budaya modern, kita bisa menyimak ada
tren arsitektur yang mulai banyak hadir
lu..,"
dalam bangunan rumah tinggal, 'aitu
tren ga]'a etnik. Secara etimologi (bahasa),
ctnik berarti populasi dengan kcsamaan
dalam budaya, nenek moyang ittau
kebiilsaan tertcntu. Dalam hal ini, gala
arsitektur ctnik aclalah 1'ang mengadopsi
kebudayaan lokal Indonesia. Akhir akhir
ini sering kita tumpai desain rumah
maupun perumahan ]-an€{ mengusung
''gala etnik" sebagai ga-va andalannya.
;1lla it ri ,!t_vii (i]lril{'/
Apa yang tcrmasuk tren ga!'a ctnik? Caya
arsitcktur Bali termasuk €lal_a etnik vansl
digemari. Hal ini tidak menghcrankan
karena Bali adalah tujuan ,_isata J'ang
ment,enangkan dan terkenal, serta
memiliki pemandangan. ieso/t clan
fasiiitas reJrieshrng lrang dicari banl_ak
orang. Bali selalu mengingatkan kita pada
rF.ur!. rpkrer!i. IF np,' r!o o. p!nli'r
maupun hutan hutan pera,an dengan
kehidupan sosial ]'ang unik.
Rumoh lc1ng nengqtnakatr gclud Aang bersunbet dari
arsitektur etnik lndatlesia ini bi:;a jLtqa tampil nena1ft1tr'
7
i
F
oJ
p.
a
oe
rd
tr
v:dE
N.
or .b
d
o
Tren gaya etnik lain seperti gaya Jawa
maupun gaya 1okal lainnya, seperti rumah
panggung dari Kalimantan, Sumatera,
Papua oan uilaah ld 'nla. memilikr
bentuk-bentuk dan ornamen khusus
Karena bentuknla Aang seringkali unik, gaaa
etnik seitry dipakai sebagoi galla arsitektur
untuk kauosan resotl.
ti,r Pllr. H fr,ri,) Lo,.,.i Prr'rii rn:r K:,rlf
yang bisa membuat rumah kita semakin
unik- Tren gaya etnik sebenarnj,a
sudah mengalami pergeseran dari gaya
tradisional yang sesungguhnya dalam
masldrakal kira. Bila kirc rermasuk
orang-orang modern dengan gaya hidup
modern maka kita cenderung memakai
desain dengan pendekatan rancangan
modern.
Seperti apa rancangan modern
dalam rumah tinggal itu?
Pertama. saya ingin membandingkannya
dengan rancangan rumah tradisional.
Pernahkah Anda ingat, barangkali Anda
pernah pergi ke suatu tempat di desa dan
mengunjungi rumah 1.ang kelihatannya
cukup tradisional? Biasanya rumah
rumah tinggal di dcsa masih memegang
Detail rumah lang menaik bersumber dai
qaua etnik asLi Indonesi,l.
teguh adat istiadat dalam menata rumah,
misalnya seperti ruang tamu harus
di depan. dapur hatrus di belakang.
Pendopo men)'ambut tamu vang datang
ke rumah. lnilah yang disebut hierarki,
atau urutan n-rang ruang vang masih
selalu digunakan oleh rumah tinggal ]'ang
penghuninva masih memegang teguh adat
istiadat.
Rumah-rumah lr:rng dirancang dengan
pendekatan modern ini biasanya tidak
lagi mcnganut hierarki seperti rumah
rumah tradisional. bahkan penataan
ruangnyil sangat bebas, Ruang-ruang
hanya dibangun bila dibutuhkan dan
tidak ada keharusan untuk melctakkan
ruang-ruang berada di mana. Dapur
oisa borcd" dr d"p"n. kcm"r rdur brsa
di belakang sendiri, kamar mandi tidak
perlu disembunlikan, bahkan mcnJadi
bagian dad ga]a hidup modern.
Dalam desilin rul.narh mo(lcrn,
daprrr pun lrisn bt rrrda cli lragiarr
depan rumal.r
Karena prinsip bentuk mengikuti
fungsi". secara keren diungkapkan
oleh arsitek kenamaan modern Louis
Sullivan sebagai J/brm fallotu function,
maka dapur bisa berada di bagian depan
rumah kar.nc lrilih.n d.ri peng' rni
rumah tersebut. Gal a hidup modern
l/ang menuntut serba cepat, praktis dan
fungsional memungkink;rn hal scperti
dapur halus berada di depan. Ba angkan
sebuah kondisL. misalnva keluarga
Anda semuanya sibuk; sang Al,ah harus
bekerja, begitu juga dengan sang lbu.
anak anai< sibuk sekolah atau kuliah
makr p:qr harr .,dalaL .:,1 !dol n,lrng
sibuk. dan sarapan harus dibuat ciengan
cepat sehingga dapur akhirn.,..a diletakkan
di depan.
a
F,
(!
a
a
Detail menatik da,i rtmah htt.toqa e1ntL
25
5*v;
dt
'E
a:
o
lni adalah salah satu contoh saja
bagaimana gaya hidup modern saat ini
dapat memengaruhi cara kita hidup dan
akhirnya memengaruhi desain rumah
tinggal kita. Sebenarnya banvak contoh
lainnya, seperti mulai banyak orang tidak
lagi membutuhkan ruang tamu karena
lahan iumai sempit dan mereka jarang
mene ma tamu,
l4engadopsi ga)..a etnik dalanl
nrmalr modern
Gaya etnik kemudian diadopsi dalam
rumah rumah inggJ.aa ini seb"gai gaya
arsitektur, seperti "rumah bergaya Jawa".
"rumah bergaya Bali", dan sebagainya.
Hal ini berarti, penataan dan desain
denah rumah biasanya tetap mengikuti
kebutuhan dalam hidup modern itu
(ruang ruangnya ditata secara fungsional,
simpel, dan mengikuti kebutuhan),
sedangkan bentuk rumahnya mengadopsl
gaya tradisional sehingga muncullah genre
baru dalam arsitektur rumah tinggal,
yaitu mmah bergava etnik.
Ruang Hunian a/a
Resort
Bagi Anda yang meru.ukai suasana
resorT, tentunya tidah asing dengan
suasana refreshing yang hadir dari suatu
tempat resort, bahkan karena begitu
berkesannya, hunian yang refreshirrts
irLr.en-gkdli rngin kr'.r bda ke huniar
rumah kita. Tentunya hal ini bukanlah
hal yang mengherankan. Bukankah
klta sangat ingin rumai kita menjadi
rumah di mana kita ingin menjadi segar
setelah beke{a sehadan? Atau bagi ibu
rumah tangga ingin merasa hunianrrya
memberikan kesehatan yang dibutuhkan
bagi keluarga, serta memberikan
kesan yang "hidup" bagi mereka yang
mengunjungi rumah kita?
Mungkin cara termudah agar kita
mendapatkan ide-ide mena k seputar
r_umah yang menvegarkan itu adalah
bepergian ke re.or' re"orr rang ad,.
Dengan demikian, kita membawa
"perbendaharaan" ide untuk diterapkan
pada hunian rumah kita.
Kualitas tempat tempat resorf yang
memiliki kualitas unik biasanya memang
dibuat dengan berbagai pendekatan,
mi"al nvo m".kipur b"ngunannla brasa-
biasa saja, namun bahan balgunanlya
yang unik. Biasanya tempat tempat
resort memiliki ketenangan dan suasana
yal1g menjual. Pada umumnya resort
selalu dibuat dengan taman taman ya g
rindang, teduh, gunanva agar kita merasa
dekat dengan alam.
t"
26
Kita bisa menghirup ud.rra scgar. berm.un
air kolam, berendam di jocuz-zy atatt
kolam khusus outdoor. atau sckedar
menikmati santapan khas ala resort.
a
F
c.
a
Ruang tetbul.a untuk me ikhtati
iiem eLL ahatl f i.)a|.. p e.lu i ni oi.
) )el sahabat de na otr li nq kunlo n
alar1 addl.rh sebuatL
senngk.Jli nlenjedif.i"-ili.1s kolarr ikd
pt:ti.tLilntan kiia
F
27
d
tr
o.J
Jv
dd
O,E
(-
6t .:
d
a
Karakter dari tempat tempar reso
memang selalu dekat dengan alam,
sekaligus tetap srylish dan ,rerldy. Resort
resort yang dibangun dengan konsep
modern banvak vang memadukan unsur
alam dengan penampilan bangunan yang
unik. Hal yang sama se ng diterapkan
juga dalam desain hunian bernuansa
resort, yang memadukan trnsur alam
dengan gaya modern yang tidak terlihat
usang.
Tips Hunian ala Resort
Bagi Anda yang ingin membalva suasana
resoft dalam rumah Anda, tips tips
bedkut dapat membantu Anda.
. Pada saat berkonsultasi dengan
arsitek atau merencanakan rumah
tinggal, jangan lupa bahwa suasana
asri ingin ditampilkan sehingga
berbagai keputusan penataan nrang-
ruang didasarkan pada pertimbangan
ini. Maksimaikan fungsi ruang luar
seperti tarnan dalarn rumah.
. Milikilah area-area rumah yarlg hijau
atau dapat ditanami. Kadang-kadang
biarkan arsitek memberikan ide-ide
seputar kehijauan taman, di mana
Ietak taman, elemen taman dan
sebagainya.
. Biarkan ruang-ruang dalarn rumah
lebih terbuka dengal menggunakarl
kaca-kaca atau bidang transparan ke
arah taman.
. Usahakan agar taman atau area
hijau dapat dinikmati dari dalam
dan sekitar rumah, misalnya dengan
menempatkan area duduk di sekitar
taman untuk bersantai pada sore haii
sambil menikmati teh darl kudapan
kecil.
F
d
)o
a
Bila Anda memiliki peralatan olahraga
atau berencana memiliki area khusus
olahraga, tempatkan area tersebut
sedemikian rupa berdekatan dengan
taman atau bahkan menyatu dengan
taman sehingga dapat menyatukan
aktlvitas olahraga dengan aktivitas
refreshing maupun berkumpul outdoor
dengan keluarga.
Area makan pagl bisa didekatkan
dengan area outdoor tamal dalam
rumah agar penghuni yafig breakfast
blsa sembari menikmati bias sinar
mentari yang menyegarkan.
Masih banya]< ide-ide mena k
lainnya tentang menata rumah agar
memiliki kualitas refreshing laksana
resort- Tentu saja dalam hal ini kita
memerlukan kreativitas dalam menata
hunian agar Iebih refreshing lagi.
Sekedar mengingatkan, bila Anda
sedang merencanakan rumah tinggal,
konsultasikan hal ini dengan arsitek
Anda. Selamat ber reso, ria!
Pancuran gaqo Bali sangat nlenauan dan bisa
metriadi inspirasi.
Ruang kerja lang dikelilingi oleh suasana huau
pula m eningkatkan produktiuitas-
biso
29
cd
E
^od
dd
qJE
N.g
o
Warna Cerah
Berpadu Manis
dengan Taman
WaIna cerah, selain dapat membuat kita
merasa lebih bergairah dan hidup, juga
dapat menjadi perpaduarl vang manis
dcngan rafian. Pada umumnya kira
kurang berani menerapkan warna cerah
untuk eksterior bangunan rumah, dengan
alasan tal<ut terlalu ngejreng.
Desain nrmah oleh Yoyok
Slrr.libr.o
iso
t
Dalam contoh di atas, warna yang
digunakan adalah rvarna-wama cerah
dengan skema wama berani, yang
berkisar pada warna-warna "panas",
seperti merah, oranye dan kuning.
Tampatnya, warna tersebut menyatu
dengan baik dengan warna htau
tumbuhan yang ada dan menimbulkan
Pelpaduan yang menawan.
warna-warna ini memiliki kesan berani
yang dapat dikaitkan dengan .rnsur
kemudaan dan vitalitas. Bila Anda masih
termasuk seseorang dengan usia muda,
atau yang memiliki semangat tinggi
dalam pekerjaan ataupun kea}lian,
rama-warna ini mungkin brsa sesuat
bagi kepdbadian yang ditunjukkan dalam
desaln warna rumah Anda.
Warna-wama alam, yaitu hijau pada
siang ha dengan bantuan sinar matahari
dapat tampil cerah darl mewarnai
perpaduannya dengan warna cat tembok.
Namun hati-hati dalain memilih warna
panas ini, pilih dari gradasi yang nyaman
untuk mata, dan kemungkinan hindari
warna ini pada tembok sebelah timur
atau barat yang terkena matahari
langsung karena dapat meningkatkan
kecerahannya.
,!a
(-
i!
a
a
J
31
d
E
d?,E
6i .E
o
bangunannya. Seringkali. rumah-
rumah minimalis menggunal<an batuan,
permainan unsur gads dan bidang, se a
pPwdrradn vang.cndcrLng lebih bcra n i
da.ipada gaya arsitektur Mediterania
malrpun klasik.
Rumah dengan tampilan geameti kltc's
gala "Minimalis Indonesia" berbeda dengan
min:nal;smp uoFa berkp^bans di tuar negen.
D.sa,n o ah Probo Hrfdarl.. ailld o
Perumahan-perumahan banyak
menggunal<an gaJ/a minimalis ini
sebaga. gala rumah andalan saat ini.
Sepertinya masyarakat sedang sangat
menggandrungi gaya ini. Gaya ini
memang sebuah retro, hal yang akan
kembali dari waktu ke waktu.

Fagade Rumah
Modern
Minimalis
Gaya rumai minimalis yang saat inr
berkembang pesat memiliki kekhasal
tersendi dalam tampilall muka
.O,
V
:
F
2
o
a
Perhatikan permainan geometri dan
kejernihan desain pada contoh detail di
atas. Warna yang digunakan cenderung
netral (putih dan abu-abu), permainan
garis gads tegas, serta material yang
berkarakter menjadi ciri utama faQade
rxmah modern minimalis.
Desain dengan u)ama "ngejrelry" dan pennainan
geometi menjadikan rumah ini tampil segar.
Permainan pada permukaan dinding
mempakan ha1 ].ang biasa dalam gaya
arsitektur minimalis karena kekuatan
utama dalam desain modern minimalis
biasanya terletak pada gubahan geomctrj
dan penggunaan material. Hal ini
semacam membuat "lukisan" bergaya
kubisme dar-r mengisi relung-relung
bidang kubus dengan rvarna dan bahan
-vang berbeda.
drd
{,/ E
N.
N.!
d
o
Gaya minimalis di Indonesia
sebenarnya telah mengalami
perkembangan yang cukup
berbeda daripada yang
telah dipahaml secara
Internasional sebagai
"minimalisme". Gaya
yang sesungguhnya pada
minimalisme memiliki
prinsip less is more
yang menggebu gebu.
Prinsip arsitektur modern
minimalis ini sebenarnya
mengikuti pdnsip arsitcktur
forn fallotL) linctian
atau bentuk mengikuti
fungsi. Oleh karena itu,
bentuk bentuk yang tidak
perlu akan dihilangkan.
Namun di Indoiresia, kita
menjumpai ornamentasi
atau hiasan hiasan masih
banyak digunakan, dan
minimalisme telah menjadi
sebuah gaya arsitektur yang
berdiri sendid. Kadang-
kadang "gaya minimalis"
dianggap sebagai istilah
pengganti untuk "gaya
arsitektur modern". Hal
ini bisa dipahami karena
kebudayaan Indonesia sarat
dengan ornamentasi atau
hiasan.Tampilan sederhana, tanpa annmentasi. nrcmbenkan
^:esanlega dan tidak sumpek, sesuai untuk gaUa hidup urban.
i rn r t r ;.r l)i r. l:L '.r :-r " ' ir i. ,rl
t
't
"..
34
11
Desain Rumah
Minimalis
Desain rumah bergaya minimalis adalah
yang memiliki perkembangan sangat
pesat akhir-al<hir ini. Kami dad astudio
mendapatl banyak orang menghendal<i
menggunakan gaya minimalis untuk
mengikuti mode. Biasanya kalangan
yang tertarik untuk menggunakan gaya
minimalis adalah dad mereka yang masih
berjiwa muda. Para eksekutif muda
menlrukai gaya minimalis karena gaya
yang ini dipandang praktis dan dapat
mewakili gaya hidup modern mereka.
Sebenarnya, gaya minimalis bukanlah
sebuall gaya arsitektur saja, namun
dibalik itu gaya ini memiliki jawaban atas
tantangan zaman, yaitu mendapatkan
"hasil maksimal dad sesuatu yang
minima1". Bisajadi ini merupakan dana
pembangunan yang minim, atau gaya
hidup yang diminima.lkan. Seringkali gaya
ini dipakal karena keterbatasan dana,
namun menjadi sangat menarik karena
dengan keterbatasan ini kita masih dapat
mengikuri mode lren arsileklur lerkini.
Simak saja, tampilan rumah tanpa
ornamen berlebihan. memakai bahal-
bahan material yang diekspos sehingga
terkesan jujur dalam penampilannya
dan tidak berlebihan- Hal ini diibaratkan
seperti seorang eksekutif muda yang
hendak pcrgi ke kdnlor dengan pal<ai.rn
elegan yang tidak berlebihan, bersih dan
praktis. Namun karena hal ini merupakan
mode maka kita masih merasa "memiliki
a
t-
to.
a
Desain rumah akhir-akhir ini mengalami
perkembangan yang sangat cepat- Kita
bisa mcnjumpai bcrbagai jenis delain
rumah yang berkembang di masyaral<at
dewasa ini. antara lain desaln rumah
minimalis, modern, Mediterania, klasik
dan sebagainya. Sesuai perkembangan
zaman kita semakin menyadari bahwa
peran desain dan arsitek sangat
berpengaruh bagi keindahan desain
rumah kita sehingga hal ini me[rpakan
suatu keharusan.
KesederhanacLn menjadi kelnLatan utama desain
tumah minimalis. Desain rLLmala: astudia.
35 .,1
^(!
!5
N-
N,!
o
bagian" dari mode vang sedan€l
berkembang saat ini. Bagi banyak orang.
hal ini sangat menyenangkan (mungkin
Anda juga senang dengan mengikuri modc
saat ini).
Gava minimalis pada intinva mempakan
suatr,r .jalvaban atas keadaan vang
dicctuskan oleh orang orang yang
meng."r" prhum rr nalism. -, bi8"i
protes atas keadaan mas-u_arakat yang
tidak menghargai sumber daya alam
dengan mengeksploitasi habis-habisan
sumber da-va alam untuk hal ha1 !-ang
tidak perlu dalam kehidupan sehari-hari.
Gerakan minimalisme ini merupakan
gerakan Dack ao Dasic atau kcmbali
kepada kesederhanaan. Konon gerakan
inl timbul di Amerika _v_ang merupakan
suatu hal ,"-ang dapat dianggap positif dari
suatu gerakan zaman modern.
Keiernihan d alam mengambil bentll k arsitektur
36
Gambar sebelumnya merupakan salah
satu contoh sudut ruangan Yang
minimalis, di mana ruangan ini sama
sekdli trdak rcrlihal berhias. namun juJur
apa adanya. Namun d.ngan desain ini.
kita justru bisa merasakan suatu ruang
yang lapang dan lega. Istilahnya "tidak
ribet". Bagi kita yang menyukai gaya
hidup modern, gaya ini bisa menjadl
pilihan untuk melengkapi gaya hidup
sehad had kita, misalnya bila pasangan
suami-istd dalam satu rumah sama-sama
bekeia, dan terbiasa dengan gaya hidup
yang cepat, simpel dan Pral<tis.
Dalam desain rumah bergaya minimalis,
kita perlu memperhatikan kesesuaiannya
dengan iklim. Karena gala minimalis
merupakan gaya modern Yang sangat
sedelhana dan bera.al bukan dali negeri
kita maka kita perlu memperhatikan
'aIror-[akror iklim ,ropis seperli huian
dan panas matahari, antara lain dengan
membuat rumah kita bisa berhadapan
dengan tampias matahari ataupun panas
yang menyengat.
Desain yang
Sederhana
Kemmitan sering ditampilkan dalam
gaya arsitektur klasik karena ingin
menampilkan keagungan sehingga
dibuatlah segala sesuatunya tarnpak
sangat berlebihan, mencengangkan dan
bisa juga membuat kita merasa kecil. lni
adalah suatu kekuatan yang dipicu oleh
keinglnan kerumitan.
7
F
(!
o
a
N
-N::.
6?."
37
d
E
b-F
6 .,;
x!
na
C-
N.!
a
Lantas. apakah kesederhirnaan tidak
mcmiliki kekuatan? C)h l'a. tcrnlata
kesederhana:rn jug.r memiliki kckuatan
I'ang tak k.r1ah besarlr a lliia digunakan
dengan baik. Kesederhanaan itu seperti
meditasi .crsLrs upacar:r megah, atau
laJ'aknl-a arsitektul Jepang lcrsl-ls
arsitektur zaman Barok,
Justi-u dari keseclei-hanaan muncul
keagllngan karena dalaln kesederhanaan,
cliam, tanpa qerak clan suasana meditatif,
segalanva mcdadi tcrasa bcrarti, Icbih
mendalam, bahkan keheningan itu sendiri
merupakan keagungan.
Di dalamnva. orang dialak untuk lebih
(1tl are bahwa da]am kekosongan tcrdapat
rLlang kelega::rn vang luar biasa dalanr
batin kita.
38
Inilah mengapa beberapa orang menjadi
sangat tertarik dengan gaya arsitektur
minimalis. Minimalis kurang lebih dapat
memberlkan efek yang selxpa seperti
perasaan keagungan ketika berada di
rumah berarsitektur Jepang.
Romo Mangun berkata dalam bukunya
Wast& Citra yang legendaris itu bahwa
orang Jepang mencari keheningan dan
ketenangan dalam perasaan bersemadi.
Mereka membangun dengan bahan bahan
yang sangat dngan, seperti kayl, bambu
dan jerami, kertas, dan sutera. Orang
Jepang lebih suka pada vang transparan,
hemat bahan, seolah olah rohani tanpa
membutuhkan mate .
Ketika ditarik kembali ke zaman modern
ini maka keheningan dalam belarsitektur
merupakan upaya untuk menghadirkan
kelegaan, kemurnian da+ meninggalkan
kerur&'etan lrang sering terjadi dalam
dunia modern.
Oleh karenc i'L, or.,'ek'ur m.nim. i:
misalnya, merupakan ja$,aban yang dicari
untuk mencad kelegaan di kota Yang
serba sumPek.
Penggunaan
Kaca untuk
Rumah
J
,,li
F
d
ta
a

s$
*-"N
,r)
Pholo bv Bakoko !nd-or Creal vc Conrmofs lsence
(d
E
o.d
xt
dd
ot-a .!
d
o
Rumah yang indah, dengal keleluasaan
memandalg alam sekitar, adalah sebuah
kenyananan tersendii. Kaca adalah
materia.l bangunan yang memungkinkan
k.ra melihar add apd dj bdlrkrya sehinggd
mara dapat melihar lebih iauh meskipun
secara lxang terbatasi oleh kaca tersebut.
Material kaca
Kaca adalah unsur matedal bangunan
yang sangat populer akhir akhir ini,
terutama karena penggunaannya pada
nrmah mmah tinggal modern semakin
diminati. Kaca bahkan menjadi material
baru yang munc.rl dalam .rr'ilcklur
modern. Kaca hadir sebagai matedal yang
unik dengan karatter transparan dengan
berbagai aplikasi.
Penggunaan kaca bervariasi, mulai dari
penggunaan untuk atap, dinding, lantai,
jendela dan pintu, serta anak tangga.
Kaca memiliki berbagai spesiflkasi
yang berva asi sehingga memudahkan
penggunaan untuk berbagai keperluan-
Penggunaan kaca sebagai atap biasanya
pada atap carport, sklrlight, teras,
maupun bagian lainnya. AtaP kaca
memiliki karakter transparan yang
biasan) a dibuat untuk menghala ngr
masuknya hujan, bukan sinar matahad.
Kaca yang sebaiknya digunakan memiliki
ketebalan minimal 12 mm, be{enis
,empered (diproses suhu tinggi sehingga
lebih kuat) dan /aminaled (memiliki
lapisan penahan agar pecalan tidal<
tersebar).
Penggunaan kaca untuk dinding
kaca dapat memberikan keleluasaan
pandangan. baik oari dalam le luar
mrupu_ dari 'uar ke dalam. Pada desain
t40
t".
I
F
p.
a
yang tepat guna, keleluasaan pandangan
ini dinilai sangat bermanfaat, misalnya
antara ruang keluarga dan taman
sehingga taman dapat dinikmati secara
penuh dari daiam nlmah.
Kaca dapat digunakan sebagai
pengganti dinding, dengan perlakuan
khusus tentunva. Penggunaan pada
dino.ng b.a.anla dibLal padd are.-
area tertentu yang tidak membutuhkan
privasi penghuni, seperti area tangga,
bahkan kadang ruang tamu juga dibuat
transparan.
Lantai bisajuga dibuat da kaca bila
ketebalannya sudah dipikirkan matang.
Ketebalan kaca bisa mencapai 2 cm dan
diletakkan di atas frame atau dudukan
dari rangka aluminium dalam potongan
potongan keci1.
4t
Penggunaan kaca pada
pintu dan jendela, ini
sudah tidak asing lagi,
bahkan di mana mana
orang telah menggunakan
kaca sebagai mateial
jendela dan pintu.
Penggunaannya juga sudah
sangat bervadasi dad
bentuk dan ukurannya.
Fungsi utamanya adalah
sebagai tempat masuknya
cahaya dad luar maupun
dad dalam. Besar kecilnya
kaca tergantung pada
kebutuhan dan desain
dari jendela dan pintu.
Usahakan agar jendela
dan pintu tidak terlalu
terekspos sinar matahari
karena akan mempercepat
naiknya suhu ruangan.
42
Contoh
dan
Tips Rumah
o.
c
o
!1
d
a
ca
c!.
,4.
q
A
F
d
'd
d
J
u,
A
t
a,
o
Tips Membuat
Kafe Konsep
Rumah Lama di
Depan Rumah
Gaya Belanda
Mungkin Anda menyukai suasana kafe
vang ringan dan segar, da]rl mungkin
Anda juga men1rlkai suasana rurhah tua
model Belanda. Desain kafe ini mungkln
bisa menjadi inspirasi bagi Anda yang
sedang membangun kafe dengan gaya rua
yang unik.
model Belanda yang kental dengan
armosfer dingin dan menyegarkan.
Rumah tua zaman Belanda biasanya
memiliki lahan yang cukup Iuas dl
bagian depan, atau bila Anda sedang
al<an membangun rumah dengan konsep
rumah yang tua' seperti ini, tak ada
salahnya menengok konsep ini.
Letak kafe berada di sebelah rumah
utama, dengan membangun dinding
tembok dengan aksen lengkung, dan
diteruskan dengan kanopi untuk
menahan panas mataha dan hujan.
44
Pada gambar di barvah ini terlihat
Kafe ini berkonsep kafe teras dengan
menganddlkan =uarano rumal_ k ha.
suasana yang dingin dari lxmah rumah
Belanda dit"ruskar ke s"-nping di bagian
kafe, dan di samping rumah bisajuga
dibuat toko yang menjual berbagai benda
seperti pahaian untuk anak muda, atau
yang lazim disebut Factory Outlet (FO).
Suasana depan kafe rumah ini akan
makin sejuk bila halaman dirunbuhi
dengan berbagai pohon dan tanaman
peneduh. Pagar membatasi antara area
p"rlir dan drFa laman. Berbagai
"ksesori
Iain
'ep"rr. Iampu raman g.rva 'ama juga
patut dipertimbangkan sebagai al<sen.
Bentuk lengkung pada area kafe
mengingatkan kita pada bentuk lengkung
vang sedng ada dalam arsitektur
Eropa yang klasik dan anggun. Jenis
kursi yang digunakan sebaiknya juga
yang berbentuk klasik sehingga lebih
memperkuat kesan'ko1onial' yang ada.
D dF.. n o eh PruLo N ndrr o ra5Lu'liol
45
i
5
o,3
3E
s€
d6d
OE
'E5
c.l-C{.H
t-.1
Sebuah papan seperti papan
pengumuman bisa memberikan informasi
lenra.g menu spesial kale ataupun jam
buka yang dapat terlihat dari jalan. Papan
ini sekaligus bisa menjadi penghalang
pandangan ke ara11 kaJe.
Desain tampilan rumah gaya kolonial
Belanda yang khas bisa membawa
suasana menadk yangjarang bisa
ditemui di tempat la-in. Kehidupan Meneer
Belanda yang identik dengan musik dan
dansa bisa dihidupkan kembali melalui
suasana yang sengaja diciptakan melalui
arsitektur rumai dan ha1 ha1 lainnya.
46
...i*,..
Contoh Desain
Rumah di Lahan
Memanjang
Bila Anda memiliki iahan memanjang,
oldLl sedang ment ari referensi desain
rumah untuk lahan memanjang, saya
ingin membedkan sebuah contoh.
Rumah ini adalah sebuah rumah di lahan
memanjang seluas 6 x 20 II],2. Bagaimana
cara agar desain r-umah menjadi tepat
guna?
Bila kita mendesain rumah, terkadang
banlak sekali pilihan desain )ang btsa
kita ambil, di mana hal ini tentunva
berdaffpal pada baik buruknla desajn.
Baik-buruknya desain pun juga sangat
l0:(rn
""1
r. !. 1t.t|, }<
W"'--'-N'
I
l
t
relatif, namun ada beberapa hal yang bisa
kita jadikan patokan agar desain rumah
bisa tepat guna. Beberapa ha1 Yang
meniadi pertimbangan, antara lain:
Lahan memanjang menimbulkan
konsekuensi bempa penataan rlrang
vang juga memanjang, akibatnya, ada
kecenderungan ruang ruang tertata
sepe.ti gerbong kereta api.
Bila ada ruangan yang melebar,
seperti garasi, akan menghabiskart
ruang yang bisa dipakai untuk laqade
(ta]npilan rumah)
Seingkali pada desain rumah yaJlg
tidal< direncanakan dengan baik,
terjadi ruang-ruang yang gelap (tidak
mendapatkan cahaya matahari dengan
baik) atau miskin udara segar.
Dapur
d
,
o.
E
o
o
o
I 47
,i
  e rut"n R. Baca
e
o"E
x-
dt,E
C-
c.!
d
o
. Dalaro hal ini, kita tetap perlu
mempertimbangkan perlunya taman
agar ruang ruang tetap mendapatkan
udara segar,
Dalam contoh desain rxmah ini, saya
memberikan contoh n-rmah lrang seakar-l
akan terpjsah ruang tidurnva, dan ruang
mang bersama dikumpulkan dalam satu
area. Dalam desain ini. rumah juga masih
memiliki garasi yang mcngakibatkan
ruang tamu menjadi memanjang.
Desain denah dengan ruang tidur
terpisah bisa memberikan solusi agar
taman dalam rumah tetap ada, dan fungsi
ruang tidur yang relatif berbeda bisa
dikelompokkan jadi satu.
Tampilan mmah dibuat sederhana
dengan mengikuti bentuk denah. namun
di sini masih diusahakan agar tampil
unik. Tampilan batu dipadukan dengan
warna oranye yang berani sehingga
menimbulkan kesan muda.
tot
Contoh Desain
Kamar Mandi
dengan Ruang
Ganti
Kamar mandi ini terdiri dari dua mangan.
Ruarg penomo adalai kamar -nand,.
yang berisi bathtub, wastafel. shorver. dan
kloset Ruong heduo aoalah rudne berisi
l.ma rr penyimp"n.eld gu= berl^ung.i
sebagai rvardrobe.
Kamar mandi ini -:mppl praklir. "6sren
dan hemat- Ruangan sempit karena
semua sudah diatur dalam tempat yang
terorganisasi dengan baik. Kelengkapan
kamar mandi ini terdid dari bak mandi.
shouer, wasrdfpl. dan 1,l lpl. Ruangan ini
tidak diberi sekat, tetapi diatur dengan
baik.
Dalam ruangan kamar mandi, terdapat
pengharvaan dan pencahayaan, di man:t
.dha)'a marah-.' disalurkan m. lJui
jendela dan udara .egar d.ri venttlasi
sehingga tidak bau dan bisa nyaman
digunakan.
d
a
M
o
t-
d
E
so
d
o
(J
I
I
bathtub
49
E
ET
-c
dd
aa
(-
N:
d
o
Dalam ruang penyimpanan, terdapat
lcmari yang berisi rak, digunakan untuk
men)rimpan barang barang yang berbeda-
hcdr. sep-rlr b, Ju. cksesorr. p"nBh as
rua'gan. pcrd alan mandr. peral ,"n ria.
muka. dan sebagainva.
Desain Rumah
Mungil di Lahan
7X12m2
Desajn ini dibuat untuk menja,ab
pertanyaan dad Bapak Budi Susilo di
Pekanbaru.
Sa a rn, millk. Iahan koong =eluas i x
12 mr, dengan kelebihan tanah seluas 9
mr yang berada di bagian belakang. Kami
mengalami kerepotan untuk melakukan
p"ngem bong.n dal.m rarrlkd renora"i.
Kontur tanah di tempat saya agak miring
di bagian belakang dengan model dillhat
dari atas sedikit berbentuk segilima
dengan posisi Iahan di pinggir atau hook.
Kepada Ari media, mohon bantuannya
untuk membuatkan desain. Sava
menBinginkin rumah Fr sebLr rerdrr.
dad satu ruang tamu. satu ruang
keluarga, dua ruang tidur, salah satunya
dengan kamar mandi di dalam, kamar
mandi luar, ruang makan. dan dapur
serta tempat mencuci. Bisakah sava
merenovasi tanpa hams membuatnva
menj:rdi 2 lantai untuk memenuhi
kebutuhan fungsi ruangan seperti vang
saya sebutkan tadi? Kir:r-kira apakah bisa
jika di bagian belakang dibuatkan taman
kecil? Sebelumnva. saya dan keluarga
menghaturkan terima kasih.
Salam hormat.
Budi Susilo di Pekanbaru
50
Pada Denah
Untuk sepintas denah
rumah ini terdid dari dua
kamar tidur, satu r_uang
tamu, dapur, r-Lrang tamu,
kamar mandi dan dua
taman.Taman di belal<ang
untuk tempat santai atau
olahraga untuk kesehatan
penghuni. Pencal.ayaan
dan penghawaan alami
dapat masuk melalui
taman tersebut. Penataan
ruangan yang kompak dan
cukup dinamis dan rapi
ini bisa digunatan untuk
keluarga beranggotakan 3
4 orang. Di depan rumah
ada taman dan teras
untuk menyambut tamu,
sedangkan di belakang
juga terdapat taman kecil
untuk hobi berkebun.
Dari segi tampilan rumah
ini cukup menarik
dengan gaya arsitektu.
minimalis. Di sini kita
dapat melihat warna gelap
abu-abu yang maskulin
dan warna oranye yang
kontras sebagai pemanis,
ditambah jendela untuk
penyegar rLrangarn.
4.000m
4.000m
tidur
2 500m
tamu
< 3 000m
d
a
F
C
d
6
o
o
o
2.500m
!I
1 500m
!
!I
00m
r. keluarga
& r. makan
51 -
daQ ,.,
t4-
df
OE
E5
cl-c.l .!
6
lszk
1Bl
Desain Rumah
dengan Lahan
8x15m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak FX Dony Kurniawan melalui
konsultasi gratis di berbagai media.
PertaDyaan:
Saya ingin membangun rumah satu lantai
saja, di mana terdapat garasi, ruang
tamu, ruang keluarga, kalnai tidur utama,
kamar tidur anak, kamar. tidur tarnu,
kamar tidur pembantu, dapur, dan taman.
Luas tanah 120 mr, lebar depan 8 m.
Jawaban:
Dear pak FX Dony Kurniawan,
Tedma kasih atas peftanyaannya. Lalan
yang Bapak miliki termasuk lal.an yang
luas. Pembagian ruang yang saya lakukan
adalai membuat ruang rualg kamar
tidur berjajar di satu sisi, sedangkan
sisi lainnya dipakai untuk ruang tarnu,
ruang keluarga, ruang makan dan dapur.
Di belakang masih terdapat ruang tidur
tamu yang Bapak inginkan.
Saran saya, usahatan tamal belakang
tetap ada (tida]( digunakan sebagai
ruangan) karena penting sekali untuk
menjaga sirkulasi udara dalam rumah
agar tetap sehat. Penarnpilan rumal
dengan gaya minima.lis sederhana yang
cukup tren saat ini.
Saya ucapkan selamat membangun.
Salam.
Probo Hindalto
Rumah mungil ini terdid dari tiga bualr
kamar tidur, satu karnar pembantu
dan kamar tarnu. Dapur diletal<kan
di bagian depan yang memiliki pintu
keluar tersendiri sehingga dapat menjadi
pintu sarnping. Taman belalong dapat
dimal<simalkan dengan memberi kolarn
ikan dan pancuran air terjun buatan di
dinding bagian belakang taInarr untuk
relaksasi setelah bekerja seharian.
cl
E69E
x-
dd
,E
(t-
d
Dari segi tampilan bangunan terkesan
kuat, tetapi ingan dipandang karena
menggunakan warna lembut dan aksen
tembok bergaris garis di bagian depan,
ditambah bentuk kotak yang membingkai
teras dan pintu depan rLrmal terkesan
tegas dan menonjol dari bagian rumah
lainnya.
i 2 OOOn)(-3,OOOm x2OOd(1.6OOm)
ii
r= -l
anal 3 Joonr
ll
#r_...,__.1
teras
i54t&.
19
Rumah di Lahan
Seluas 10x12 m2
dengan Pofial
untuk Teras
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak T.Zakaria Al Bahri di Sabang
melalui konsultasi gratis di berbagai
media koran di selurlh Indonesia.
Pcrtanyaan:
Assalamualaikum,
Saya bertempat tinggal di Sabang, sehari-
hari berprofesi sebagai jumalistik dan
merangkap sebagai kontraktor (jasa
konstmksi). Saya tertaiik membaca
mbrik di Harian Serambi. Saya punya
rencana ingin membangun perumahan
tipe 36, tetapi saya bingung mencari
model gambar ruma}l masa kini yang
disenangl konsumen agar rumalinya bisa
cepat laku dijual. Mohon dibantu saya
untuk membuat desain gambar rumah
tipe 36, yang terdiri dari kamar tidur,
ruang keluarga, ruang maLan, dapur,
KM/WC, teras dan ada peluang untuk
dikembangkan sendiri oleh pemilik rumah
di masa akan datang. Biasanya tipe 36
hanya dapat satu kamar tidur, apalah
bisa didesain 2 kamar tidur?
Saya informasikan baiwa mmah tipe 36
akarl dibangun di atas tanah seluas 10
x 12 m'? dan kelebihan tanah yang ada
untuk pengembangan di masa mendatang
oleh pemilik.
Aras banruannya. saya ucapkan terima
kasih.
Jawabaa:
Yth pak zakaria,
Desain rumah ripe 36 ini saya harap iuga
menjawab pertalyaan pembaca yang
memiliki kasus lal'an yarg sama.
Rumah unhrk perumahan memang
biasanya sederhana,dan menggunalan
bentuk bentuk geometri yang menarik.
Dalam desain ini saya juga menggunakan
teras yang menggunakan Portal.
Ruang-ruang dalam nrma}r ini terdiri
dari 2 ruang tidur, ruaig tamu, ruaig
makai, karnar mandi dan dapur kecil.
Kaiena lahan masih luas, menurut saya
bisa ditambalkan ruang/kamar di laian
sebelah rumai, dan pojok belakang
rurnah dapat digunakan sebagai dapur
nantinya.
Rurnah ini juga memiliki teras belakang.
Denikian, semoga membantu pak
zakaria.
Salam,
Probo Hindarto
7
d
E
qt
Ed
iie
dd
iJE
N.s
d
o
Lahan ini termasuk sudah cukup luas
karena dengan dana tambahan, kita
masih bisa mengembangkannya menjadi
lebih besar. Namun dalam denah.
ixmah ini terdiri dad dua kamar tidur.
Di sini kita bisa memaksimalkan dapur
yang dekat dengan mang tamu untuk
memudahkan dalam memberi jamuan
dan bersosialisasi dengan tetangga.
Untuk itu, jadikan ruang tamu dan ruang
makan menjadi satu area vang terbesar
dalam rumah ini.
Sedangkan di luar ruangan terdapat
raman  ang 1lcngirari rumah rni sehingga
dapat menjadi ajang bermain anak anak
atau juga bisa sebagai tempar pesta
kebun mungil dengan keluarga atau
tempat makan malam yang romantis
dengan pasar-rgan kita. Dari sisi tampilan,
dua pilar vang benvarna mencolok
menberikan kesar bangunan )ang lingti
dan kokoh. Dengan permainan warna
gelap dan terang terkesan dinamis dan
modern.
Di atas kisi kisi terdapat
ruang kosong, bisa
digunakan papan
reklame bisnis Anda.
Seidng berkembangnya
karir dan jumlah
keluarga Anda di masa
depan, rumah dapat
diperluas lagi sesuai
kebutuhan.
i.56
5E
L9
6
o- li
CA
v;
dt
'E
6l-
6t .:
d
o
Solusi Rumah
di Lahan 7x12 m2
Desain ini untuk menjawab pertan':Lan
lLu Trr.-ru'i m, L.lur 1,, n rlr-sr gr,, i
di berbagai media koran di scluruh
lndonesia.
Pertatryaan:
Siang P:rk Probo,
Sal,-a mcmiliki lahaj1 seluas 7 x 12 mr Saya
bcrencana akan mcndirikar balgunaD
berlantai 2. Sava meminta bantuan Bapal<
untuk membuat g:rmbar rumah terscbut.
Ruangan yang sava inginkan, 3 kamirr
tidur (dengan salah satu kamar ada kamar
mandi di dalajnn'a), ruang kcluarga. r uan[a
taJnu, dapur & garasi. Bantuan Bapak
sangat bcrmanfaat bagi sal a.
'lcrima kasih.
Tri Astuti
Jawaban:
Dear ibu Tri Astuti,
Rumah vdng didesain ini mcnurut saya
.1apat mrnjawab pertanvaan bu Tri.
S,:uai ,ang drrngrrtkar. scr:r 'nendcs rin
.l kamar tidur. Untuk diperhatikan dalam
ide desarin rumah ini, sebajknl,a dibuat
clinding dengan pintu antar.r garasi//
('arport dengan taman dalam. dengan
tujuan agar asap kendaraan tidal< m:lsuk
dalam arr( a rumah.
,
I
>
a
58
7
Untuk penghawaan alarni di kamat
betakang lantai 2, diambilkan dari bagian
atas dinding, di atas area tangga. Di atas
area tangga, sebailmya atapnya dibuat
dari dak beton.
Semoga desain rumah ini dapat
mewujudkan rumah impian bu Tri dan
keluarga. Salam dari saya di astudio.
Probo Hindarto
Denah lanlai2
7
3,000m
1
6
a
o.i
EA
.9'U
dd
OJE
N-c.l .!
d
o
Pertanyaan tentang membuat r1lmah
seluas 7 x 12 m'? dua lantai dengan tiga
kamar mungkin banyak ditaoyakan
oleh maslrarakat karena Iahan seluas
ini biasanl.a dijual sebagai kavling.
Kelemahan dari rumah dua lantai salah
satunya adalah bila taman terlalu sedikit
r-e-Jad ika. run-" I kurang.irkLiasi
udar.r. Semcnrard'-u. :' rdr marah.rr.
tidak bisa masuk karena terhalang oleh
bangunan di lantal dua sehingga kurang
sehat bagi penghuninya. Solusinya adalah
dengan membuat taman yang cukup
besar sehingqa proporsi antara bangunan
daJI taman menjadi seimbang. Di sini kita
bisa membuat desain di mana semua
ftrangan mempunyai akses pencahayaan
dan pengharvaan alami. Dengan dana
tambahan taman depan, lxmah bisa
dib"ri pan, uran kolam ke, il sebagai
penyejuk mata yang memandangnya.
Dari segi tampilan, rumah ini cukup
sederhana dengan memanfaatkan
geometd {bentuk kotak) )rang
membuatnya lebih dinamis. Selanjutnya,
pada balkon atas bisa digunakan untuk
mengobrol dan menghirup udara segar.
ll tl
ntii
Iuo
;
Rumah Tipe 40
di Lahan 7x13 m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Agus Dwi melalui konsultasi
gratis di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaani
Saya berencana ingin membuat nrmah,
tanah yang ada berbentuk persegi,
ukuran lahan yang bisa digunakan
sebagai bangunan kira kira sebesar 7m
x 13m, dengan muka yang berukuran
7 dan garis yang agak menyerong. Saya
menginginkan rumah luasnya sekitar
40m , dua kamar ridur dan masih sis"
laian karena setelah dihitung budget
sebesar itu nanti ingin ada dapur.
Gimana ya pak biar budget normal, tetapi
kelihatan bagus?
Te ma kasih bantuannya. Saya tunggu.
Ja*aba l
Yth pak Agus Dwi,
Pertama, saya ucapkan selamat untuk
rencana pembangunan tuma1lnya,
Lahan ukuran 7 x 13 m: termasuk
Iahan yang cukup luas, mengingat
harga lahan dewasd ini. Unr uk desain
rumah ini, saya usalakan memenuhi
kriteria Bapak dengan dua kamar tidur,
serta nantinya masih ada lahan kosong
untuk pengembangan. Saran saya,
pengembangan nantinya secara vertikal
saja (ditingkat) sehingga masih ada taman
untuk bermain putra putri.
Tampilan depan rumah sengaja dibuat
secara inovatif, namun sebenarnya hanya
bermain geometri dan warna juga sudah
membuat perbedaan yang menarik. Atap
rumah drbuat atap pel3na sederhana saja
agar biaya konstruksi juga masih 'normai'
(tangkapal saya yang dimaksud 'normal',
itu berarti tidak terlalu besar biayanya).
Demikian, semoga membantu.
61'ri
E
e.8
dG
C.l
-
o
Ulasan:
Rtrmah ini terdiri dari dua kamar
tidur dengan ruang tamu dan
mang keluarga yang disatukan
dengan satu kamar mandi dan
dapur di bagian belakang. Dapur
biasanya dibuat menyatu dalam
nrmah, tetapi dalam desain ini
tidak. Kali ini dapur menyatu
dal1 menghadap dengan taman
sehingga menjadi ruangan terbuka
untuk melihatlihat, duduk duduk. atau
makan dengan teman. Anda bisa meletakkan
sebuah meja makar long brsa berlungsj
bermacam macam, misalnya untuk anak
anal( belajdr. bahkan rua-g ceperri ini
terkadang bisa menggantikan ruang keluarga
karena lebih men).enangkan. Untuk itu,
bila mmah kita semplt, kita tidak perlu
memaksakan, dapur berada di luar bisa
menyelesaikan masalah ini sehingga terasa
lebih lapang. Dari segi tampilan, sebuai
mmah yang kecil dan sederhana bisa
menarik dengan permainan warna. Pada
contoh ini bisa dibuat kotak yang berbeda-
beda dan m.r=rng-mas.ng mempunlai wafia
tersendlri sehingga makin menonjoL Atap
rumah yang berbentuk pelana biasa membuat
biaya menjadi murah dan bentuk geometd
mengangkat imej penghuninya.
4 500m
3 000^l
lu' I
so"',l'"
rsr'r*,r , srr.,,
Rumah Tipe 45
di Lahan 8x12m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Djunaidi melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaanl
Yth pengasuh astudio,
Saya mau tanya, "Bagaimana desain
mmah dengan Iahan seluas 8 x 12 m'?
dengal luas tipe 45? Kamar tidurnya dua,
inginn].a nanti dikembangkan menjadi
tiga buah kamar.
Terima kasih pak Probo.
Salam,
Djunaidi, Madiun
Jawabair:
Yth pa1< Djunaidi,
Selamat atas rencana pembangunan
rumahnya. Kali ini sal/a bantu dengan
desain sederhana tipe 45 yang masih
dapat dikembangkan lebih lanjut.
Rumah ini juga masih menyisal<an Iahan
untuk taman yang sangat dibutuhkan
penghuninva.
B"  pak..er, gd nemberi in<pira-i
Salam.
Proho Hin.larto
d
E
d
o
F
E
o
o
o
63
t
o-i
o 'rl
69
!rtr
c.t -N.!
d
Lahan 8 x 12 mr ini cukup
besar di perkotaan karena
semaldn mahalnya harga
tanah. Biasanya kavling di
perumahan dijual semacam
ini. Jika ruang-mang diatur
seperti ini maka akan
efektif, di mana pembagian
ruangannya cukup je1as,
artinya memiliki zoning
terencana, yaitu ada niang
untuk istirahat, ruang
untuk keluarga, dan untuk
aktivitas bersama. Bagian
belakang rumah masih bisa
ditambah dengan ruangan
lagi di kemudian hari. Gaya
rumah yang sederhana ini
cocok dengan keluarga kecil
yang masih bisa berkembang.
Dari segi tampilan, penggunaan
dinding yang cukup menonjol, dan
bentuk jendela yang berbeda beda
mPn imbu lkan dsa d..ami. -"ninBga
rumah dihiasi oleh bentuk.jendela
1,ang sama panjang.
64
Menggabungkan
Dua Rumah
Kopel
Desain ini untuk menjawab tentang
menggabungkan dua iumah yang s-imetris
mcldlui konsulrasl gralis dr bprbagai
media koran di seluruh Indonesia.
Pertanyaan:
Yih Konsuliasi Rumah
Pak, saya berencana melakukan renovasi
sederhana tanpa mengubah bentuk
bangunan aslinya. Tipe rumah saya
22/60, ada dua unit bersebelahan
(terlampir).
 ang ingin saia tambah adalaJT garasr
mobil yang tembus ke dapur, ruang
keluarga dan ruang tamu terpisah, dapur
bersih, dan tempat cuci/jemur.
Karena luas tanahnya 120 mr dengan
Iebar ke samping maka tidak perlu
membongkar kamar mandi yang ada.
Te ma kasih bila Bapak berkenan
menggambarkan denah bangunan.
Thanks ya Pak.
Jawaban:
Untuk dua rumah kopel yang
dihLrbungkan menJadi sarL rt m.h ini.
saya membuat ruang keluarga menjadi
cukup Iuas dengan menambahkan
dua meter ke belakang. Sementara itu,
bila nantinya ada penambaian putra
putri atau anggota keluarga lain, bisa
menambahkan kamar tldur di area kanan
dan kiri belakang rumah. Usahakan agar
taman tetap ada dan asrl selalu.
Demiki.n. semoga desain saya .'. bisa
membantu.
Salam.
Probo Hindarto
d
o
o
Denah aual (denah ini dibenkan oleh penanla,
aar di *ni d:tanpilAon .et agat ref"rer.i
65..it
d
d
,
:1 :
dd
N-
N.:
d
n
Rumah rumah kecil dapat dibeli semua
dan dibuat sebagai rumah kopel. Kadang
kadang hal ini menguntungkan kita
karena biasanya rumah lxmah kecil
masih bisa dikembangkan menjadi lebih
besar karena ahanna ang ma.ih'Fr.is"
luas.
Untuk menggabungkan rumah kopel,
salah satunya adalah membuat penyatu
seperti ruang keluarga dai dua rumah.
Ruang ridur d.alil_'u lgsikan mpnjad
2 000nr
1 500m
2 000m
il975m
ruang tamu/sesuai kebutuhan.
Cara ini membuat dua rumah kopel
ini lebih menarik karena pembagian
lxangan yang tepat.
Merencanakan tampilan rumah
. bisajadi gampang gampang susah.
Aoabila umah koDel ilu simelri
d"n -Fimbarg kanan kirinya. oisa
1 kita ubah dengan bentuk yang
tidal< simetri. Perubahan beberapa
.),)1.r1 unsur seperti bentuk jendela,
atau memberi teras di salah satu
bagian bisa membantu agar desain
'" rumah menjadi tidak seperti rumah
kope1. Dalam contoh ini kita bisa
menggunakan batu alam untuk
aksen yang sama, juga ada portal
untuk menegaskan bentuk teras.
Keuntungan dari menggabungkan
rumah kopel adalah terasa lebih
besar dan lapang.' 24"
tii,--,,l::N.
6 x 16 m2 dengan
Ruang Usaha di
Bagian Depan
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Wakhid me,alui konsultasi gtalrs
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan:
Nama : Wakhid
Alamat: Surabaya
Yth Pengelola astudio,
Saya memiliki rumah ukuran 6m x 16m.
Saya berencana membuka usaha butik
di halaman depan dengan ukuran 2,5 x
,+mr, sedangkan sisa lebar halarnan depan
3,5 x 4 mr direncanakan untuk carport.
Butik hanya I lantai dan menyatu dengan
mang tamu atau ada pintu penghubung
ke ruang tamu.
Mohon bdnluan unruk dibuarkar desain
vang sesuai untuk bagian depan rumah/
Iaqade rumah.
Jawaban:
Yth pak wakhid,
Pe rdma 5alo u, cpkan sela nar ala.
rencana pembangunan rumahnya. Dalam
menjawab kebutuhan desain pak Wakhid,
saya membedkan saran untuk membuat
rumah dengan 2 kamar tidur dan satu
butik seperti l.ang Bapat sebutkan. Di
depan ruang tajnu, langsung digunal<an
untuk carport karena cukup terbatasnya
lahan.
Rumah ini cukup sederhana dan atapnya
standar sederhana dan juga tidak
memakan banyak biaya. Demikian pak
Wa1<hid, semoga membantu. Salam dad
astudio.
Probo Hindarto
Rumah di Lahan
d
tu
i:
E
(n
6
o
o
O
Lahan dengan lebar 6 m memanjang ke
belal<ang biasanya membuahkan kesulitan
karena ruang yang akan dibuat akan
sepefii gerbong kereta yang berderet deret.
Akibatnya pencahayaan dan penghawaan
vang alami tidak bisa masuk karena ada
ruajlg gelap da- rcr-embunyi drkelilinBi
re
67,
ruang-[lang yang 1ain. Biasanya ruang
yang menjadi korban adalah ruang tidur.
Meskipun sudah ada ventilasi, tidal<
mungkin ruangan yang gelap tersebut
menjadi nrangan yang sehat apalagi
didiarni dalam jangka waktu vang lama
sepedi untuk tidur.
Ruma11 seperti ini harxs direncanatan
sebelumn]ra sebaik mungkin.
Bersebelaian dengan ruang tamu,
ada ruang usaha untuk menambah
penghasilan keluarga. Dalarn kasus
ini sebuah rumall butik yang dapat
digunakan oleh ibu untuk menjual
berbagai macam baju darl al<sesoris
wanita. Agar butik tidak menggalggu
kegiatan keluarga maI<a harus dipisaikan
dengan ruangan yang lainnva. Secara
umum untuk menaJnbahkan ruang tidur
mal<a disarankan ruang tidur diletal<kan di
lantai dua atau dibangun secara berkala.
6.0r0m
I
2 t)25n1
:i Oal0rn
'a rlityr
?.925rr
1 5OOnr
4 5il0rrl
l,i 000nr
I
Tampilan rumah yang cukup sederhana
dengan atap pelana berikut membutuhkan
bialra vang cukup ringan. Tcrlihat pada
tampllan di sebelai kanan tempat usalta
butik bisa dibuat etalase untuk displag
bagi konsumen.
t68
b.
r
'' r N$'r
.., N'
Solusi Desain
Rumah diLahan
7 x12m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapal< Makmun Sukron melalui
konsultasi gratis di berbagai media koran
di seluruh Indonesia.
Pertanyaan:
Nama : Makmun Sukron
Alanat : Ciledug Tangerang
Saya ingin membangun rumah di atas
lahan 7m x 12m. Desain yang saya
inginkan adalalr model minimalis 1 lantai,
memiliki kesan terbuka, 3 kamar tidur, 2
kamar mandi, teras, ruang tamu, ruang
keluarga + ruang makan, dapur terbuka
dan taman.
Terima kasih.
MaL(mun
Jawaban:
Dear pak Makmun Sukron,
Desain vang saya buat ini lumayan
sederhana. namun bisa memenuhi
seluruh ruangan yang Bapak butuhkan.
Untuk Iebih baiknya, saya sarankan bila
kamar tidur utama bisa tidak dibangun
dahulu sehingga la11an tersebut bisa
dipalci unluk merrbuar tomo_ yang asri.
Bila memungkinkan, lahan kamar tidr.rr
utama ini bisa juga tetap dipakai taman,
dan bila membutuhkan ruang tidur
lebih banyak, bisa membuat Kamar lagi
dengan menambah di atas bangunan,
atau saya sarankan di atas kamar kamar
tidur barvah. Bila demikian, tentunya pak
Makmun harus menyediakan struktur
],ang kuat untuk dua lantai.
Demikian pak Makmun, semoga memberi
inspirasi.
SaIam.
Probo Hindarto
i:
(6
I
o
o
, : rlCan,
. .) s.irjx  I i,a,ilri ' : a)..nr :
69.
.l
. I r)Jrrjt r _ ,.1,r. .1 .i,nx
Memiliki sebuah rumah yang ideal
adalah dambaan setiap orang. Kadang
kala keinginan keluarga untuk membuat
kamar Lidur kerena diLimbulkan d-rr
keluarga yang banyak. Bila Anda tetap
menginginkan untuk membuat ruang
tidur yang banyak dalam lahan yang
agak sempit maka usahal<an ada taman
di belakang rumah. Sebagai contoh,
berupa taman kering atau be si kedkil
untuk sirkulasi udara. Lahan 7 x 12 ml
di sini berisi tiga ruang tidur, jumlah
yang cukup banyak untuk lahan yang
semacan ini,
Namun di sini maslh tetap diusahal<an
agar masing-masing ruang mendapat
al<ses untuk udara dan cahaya yang
alami. Dari segi tampilan, rumah
semacam ini biasanya cocok untuk
keluarga muda karena kesannya yang
cukup berani dalam mengglrnakan
berbagai warna. Di sini kita menggunakan
paduan warna putih abu abu, kuning tua
dan merah. Warna warna ini biasanva
se ng di!+lnakan dalam arsitektur gaya
minimalis dan perxmahan bergaya
modern,
[r
26 Contoh Rumah
Tumbuh
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapal< P adi mela.lui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan:
Yth pak Probo,
Karni punya tanah aga.k kecil 6 x 13 m2
yang ingin karni bangun dengan ruangan
sebagai berikut.
- ruang tamu dengan teras,
- ruang keluarga,
- dua kamar tidur.
- dapur,
- ruang makan,
- kamar maldi,
- serta ada carport, dan
- tempat jemuran.
Harapan karni rumah ini atan dibangun
dengan 2 lantai. Untuk itu, karni mohon
saral dari pak Probo untuk desainnya,
dan di mana kira kira nantinya letal<
tangga agar mudah kemudian bila
mungkin mohon dibuatkan desain lantai
2 juga, pal<. Terima kasih sebelumnya
saya ucapkan.
Pengirim,
Priadi- Semarang
JatPabaa:
Yth pak Priadi dan keluarga,
Selamat atas rencana pembangunan
rumahnya. Tanah 6 x 13 m2 menunrt
saya cukup luas. Untuk keperluan
ruang ruang yang pak Priadi inginkan,
menurut saya tidak semuanya dapat
'masuk' dalarn desain rumal ini kaiena
keterbatasan lahan dan kita butuh untuk
tarnan agar rumai tetap sehat.
Saran saya, di bagian belakang rumah
digunal<an u tuk ruang mal<an terbuka,
dengan harapan al<tivitas sarapan, makan
siang darl makan malam bisa dilakukart
di sini karena dekat dengan dapur.
Dinding pemisah antaia dapur dan ruang
makan tidak perlu tinggi, sebatas 1 meter
bisa kemudian di atasnya bisa diletakkan
daun ka].u sebagai meja bar.
Untuk pengembangan, saya sarankan
Pal< Priadi membuat fondasi dan kolom
yang kuat untuk dua lantai lalu untuk
tangga nantinya bisa diletal*an di
daerah yang sekarang digunakan untuk
tarnan belakang. Demikian, selamat
membangun.
Salam,
Probo Hindarto
22Ide&Konsep
DesainRumahdanTaman
Bila kita ingin membangun rumah
yang kecil pada awalnya karena Iahan
di perkotaan semakin mahal dan
sempit, maI<a kita perlu merencanal<an
rumah menjadi rumah yang tumbuh
menjadi dua lanrai di kemudian hari.
Cara merencanal<an rumah tumbuh
bisa dengan menyejajarkan atap
sehingga biaya renovasi bisa ditekan
semaksimal mungkin. Cara kedua dengan
membangun fondasi dan kolom rumah
yang bisa menahan konstruksi dua lantai-
Konstluksi ini dapat dipersiapkan sedini
mungkin dengan melihat kebutuhan
mangan di lantai dua nanti.
Da.Iam hal ini kita membangun rumah
dengan satu lantai dengan atap pelana
yang sederhana. Setelah dana mencukupi
dan jumlah keluarga bertambah, kita bisa
menarnbal dua lantai. Atap rumah dibuat
sama dengan lantai satu dan dua dengan
membentuk model yang sama ke atas.
Anda pun bisa memal<ai atap sebelumnya
untuk lantai kedua sehingga kita tidak
perlu menggantinya atau menambahnya.
Dari sisi tampilan, rumah ini cukup
mendrik, bark kerika masih sd' u lanrai
araupun mFnjadi dua lanrai. Hal ini
karena bentuk lxmah yallg nyambung
ke atas. Dengan begitu, keuntungan
merencanakan sejak awal dengan matang
akan memudahkan kita menyambungnya
menjadi dua lantai.
.c
E
l
o.
F
!
Eo
o
(J
73t
E
d
o.3
ce
.9!
dsf
OE
T'5
Ss
!IJ
i$,- "-*""N
--l* *'-N
Contoh Rumah
di Lahan Seluas
6x13m2
Tentang tampilan yang saya buat dr sini
menun-rt saya cukup bagus, Gunakan
hnishinq karprol p"da beberapa bagran
dinding karena terlihat menarik dengan
harga yang murah.
Salam dari saya.
Probo Hindarto
Salah satu resep agar rumah mungil
terasa sejuk dan nyaman adalah memiliki
taman karena pada saat ini taman
menjadi barang langka di perkotaan. Dua
ruang tidur yang cukup luas memiliki
akses ke ruang keluarga. Di bagian
belakang terdapat kamar mandi dan
area cuci, Secara keseluruhan tampilan
Dcsain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Kurnia melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan:
Yth pengasuh Astudio,
Saya ingin membangun rumah dengan
2 kamar tidur, ruang tanu, dapur,
dan kamar mandi terpisah. Luas tanah
6 x 13m2. Bisakah saya minta tolong
dibuatkan desainnya dari tampak depan
hingga interiornva? Kalau bisa tampak
depannya bagus dan menarik, tapi
harganya sesuai kantong saya. hehe..
InElinnya satu lantai saja. ?hanlcs a lor.
Kurnia - Jambi
Jawaban:
Yth Bpk Kurnia,
TPrima k"sih ala. per'"nyaan A_da.
Luas lahan seperti ini halxs disiasati
agar maksimal. Desain ini kami buat
sederhana dengan atap yang sederhana
pula. Plafon rumah ini dibuat tinggi
(3,5 m), agar sejuk di dalam. Tapi saya
persilal<an Anda untuk mengubahnya
menjadi 3m hingga ,lm sesuai dengan
budget dan keinginan.
Tema rumah bergaya modern ini sangat
pas dengan tampilan mmah seperti
di atas. Ditambah lagi dengan unsur
warna oranye yang kontlas dengan
warna dinding finishing kamprot yang
diaplik.sikdn sebagai pengganli dari
kesan batu kasar yang biasa digunakan
untuk rumah saat ini. Adanya portal di
bagian depan menjadi ikon bagi rumah
rni. Unruk pencahayaan di malam hari
ditambahkan dua buah lampu hias pada
bagian depan portal teras. Untuk rumah
ini saya menyarankan agar terdapat
bukaan bukaal yang cukup banyak
sehingga a-liran udara dan cahaya Iebih
bebas masuk ke dalam rumai. Dalam
1al ini bild lidax drperlukan mdka p;nru
dan jendela yang cukup banyak ini bisa
ditutup, namun memberi kesan rumah ini
lebih luas.
d
E
)
a
F
H
d
.d
o
o
(-)
3 C0:nr
: 00lnl
I 501n
I ( : 1i5n-. X
( {5on}
I
:8:sn ,:
rumah ini cukup sederhana. Untuk
pewarnaan merah pada alap peldna
di sini menarik karena adanya portai
sehingga menyebabkan bangunan seolah
olah menjadi lebih tinggi dari aslinya.
75
3
o.J
16'
ei-
o
Bumah Seder-
hana di Lahan
10 x 13,5 m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaall
Ibu Rahma melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaafl:
Saya mempunyai sebidang tanah dengan
luas 135 m:. Adapun ukurannva adalah
10m x 3.5m.
Bulan depan saya berencana ingin
membangun rumah dl areal tersebut,
kira-kir" rum" n r.ng8al janB:epp i apa
rang,ocok? sebag" b.-,1 an na.ukan.
lokasinya di daerah pegunungan dan
karena sistem pengairann),a bagus,
saya ingin punya kolam pancing kecil di
belakangnya.
Terima kasih atas jawabannya.
Jawaban:
Yth Ibu Rahma Kurniawati.
Terima kasih atas pertanvaan ibu. Denah
desain rumah ini saya buat dengan dua
kamar. diharapkan taman belakang
menjadi lebih 1uas, dan area ruang
keluarga menjadi area vang paling luas.
Bila dikehendaki, tembok belakang
bisa diturunkan ketinggiannl,a dan
di area taman ini bisa dibuat kolam
pancing seperti keinginan ibu. Yang
paling penting, saya ucapkan selamat
atas fencana pembangunan rLlmahnya
dan 5elalu kunjungi wpbsirc kamr di
v.astudioarchitect. com
Tedma kasih.
Sa1am,
Probo Hinrlarto
76
L
Rumah ini (langannya diatur secara
sederhana dan tepat guna. Ruang tamu
aksesnya tersendiri dan keluarga bisa
m{'nggunal(an pinl L sdmpints rnLul,
menuju ruang keluarga. Demikian pula
dengan dua kamar tidur yang memiliki
pintu-pintu supaya tidak mengganggu
akrivitas tamu. Sesuai permintaan,
halaman belakang rumah inr ma'th tersisa
3 x 5 mr untuk taman yang bisa digunakan
untuk membuat kolam keci1. Untuk
memaksimalkan ,iez, ke arah taman. kita
bisa membuat pintu-pintu kaca yang dapat
dibuka tutup untuk memberi akses ke
arah taman. Dengan tampilan sederhana
ini, kita tidak memerlukan biaya banyat
untuk m"mbangunnra Bila sebual-
rumah tidal< dipenuhi oleh banyak elemen
dekorasi mal(a kita dapat menghemat
dana, dan proses pembangunan dapat
lebih dipercepai lagi.
o
tr
c
d
E
o
o
o
77 l
d
o.E
ca
v;
dd
qE
ot-c{ .!
6
a
-l
N'1*
qn,,*, ,,*,,N
Pembangunan
Rumah Tipe 26
dengan Lahan
6x15m2
Desain ini untuk menjawab petanyaan
Bapak Fajar TH melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan/ keinginan:
Saya ingin merenovasi rumai tipe 26/90.
Saya ingin semua I1langan mendapat
pencahayaan matahari dan udara yang
cukup. Saya ingin rumah berkesan
terbuka dengan taman di halaman depan
dan sedikit di belakang yang bisa terlihat
dari ruang tamu dan ruang keluarga.
Adapun ruangan yang saya butuhkan
adalah:
- Lantail (kamar tidur utama, kamar
tidur anak, ruang mal<an & dapur
menghadap ke taman, ruang tamu,
ruang keluarga, kamar mandi, tempat
cuci pakaian, nlang sholat)
- Lafitai 2 (kamar tidur+teras
menghadap ke taman, kamar maldi)
Saya ingin untuk ruangan lanrai 2 ini
bisa terlihat dari lantai 1 keluarga.
Desain rumah yang saya inginkan adalah
minimalis, dengan biaya yang minimalis
juga.
Atas bantuannya, sava ucapkan tedma
kasih.
Jat,aban:
Yth pak Fajar TH,
Terima kasih atas pertanyaan Bapak.
Untuk desain rumah Bapal< ini, saya
membuat taman di antara nlang-mang
agar sirkulasi r'rdara berjalan baik. Di
sini saya buat dapur dan ruang makan
langsung berhubungan dengan taman
dalam karena areanya cukup sempit.
Adapun tentang desain denahnya saya
membuat berdasarkan gambar yang
Bapak kirimkan, dan saya buat dua lantai
di belal<ang. Jadi ruang-r_uang di rumah
bagian depan tidak perlu dirombak,
kecuali menambah kamar mandi atas di
atas kamar mandi bawah.
Demikian. semoga membantu.
Sa1am,
Probo Hindarto
78
L.
Prrsp.rkr I n,rah dar a:as
d,
o.
F
o
o
o
KT .nak
Rumah ini terdiri dari kamar anak.
ruang tamu dan keluarga dengan sebuah
kamar mandi. Dalam rancangan ini
tidak bisa diotak atik lagj, namun dapat
ditambahkan lagi ruang ruang tambahan
l ang berada di bagian bclal<ang rr.lmah.
Hal ini dapat dilakukan karena bentuk
l.r'an rang memanjanq kc L, likanH
Dapur dan ruang makan dibuat terbuka
agar area mcnjadi fleksibel dengan
mLm,,:rhk r1 .(andr'idur u dma dcri
ruangan lainnya.
I
I
r. keluarga '
I
79
d
t
o.E
EE
v:
di.E
6t-
c,l .H
tu
o
Di lantai dua bisa dibuat satu
karnar lagi di atas ruang mal<an
sehingga jumlah keseluruhan
kamar dl rumah inl ada tiga buah.
Penampilan rumah yang menarik
didominasi dengan penggunaan
batu belah ekspos dengan warna
yang cukup menarik dipandang
mata.
H
HrlrHI
-R$
*-d *$
Rumah Seder-
hana dengan
Material Murah
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Bagus W melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan/ Aeinginan:
Selarnat siang pak Probo.
Saya punya 1ahan, tetapi bentuknya agal<
aneh (iaia-ran gen ang) sehingJqa kamr
kesulitan membuat denahnya.
Boleh kiranya saya minta tolong
dibuatkan denah dan tampak rumah
yang bagus dengan harga murah?
Setelah melihat dana, sepertinya saya
hanya mampu membuat dinding batako,
mungkin bagian depan diplester dan atap
direncanakan pakai asbes. Rencana saya
mau membuat kolam lele di samping kid,
kamar 2 dan satu kamar mandi, ruang
tarnu kecil dan dapur.
Bersama ini saya sertakan juga bentuk
lahan saya agarjelas untuk Bapak.
Terima kasih atas perhatian pak Probo.
Sa1am.
Bagus W.
Jawaban:
Yth pak Bagus,
Te ma kasih atas pertanyaannya. Bentuk
lahan Bapal memang tidal Liasa. tapi
sisi kanan kid masih lurus sehingga
denahnla masih bisa mengikulrdua sisi
ini. Desain ini memuat permintaan Bapak
untuk rumah dengan bentuk sederhana.
Bagian depan bisa menggunal<an tembok
untuk sebagian dindingnya.
Tentang kolam ikan di samping rumah,
karena sisa lalran hanya di belakang
rumah, saya sarankan pal< Bagus untuk
membuat kolam di bagian belalang
rumai. Demikian. semoga bermanfaar.
Probo Hindarto
8l
c(!
tr
v;
dd
E5
6t-c.l.!
o
Desain rumah ini bisa
dibangun dengan bahan bal<u
yang murah seperti batako
dan atap asbes vang tentunva
sangat meminimalisir biaya
pembangunan. Penataan
rumah yang tidak neko neko,
namun sistem konstruksinya
simpel dan efisien. Di
belakang masih menvisakan
area kosong vang masih bisa
digunakan, misalnva untuk
membuat kolam ikan. Dari
segi tampilan depan, nrmah
ini menggunakan sedikit
aksen pada dindingnya
sebagai karakter bagi rumah
ini.
le,[-L
s- ,-"N
*' N
rr'*-,N N
Rumah
Sederhana
Berkesan Luas
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bu Ida melalui konsultasi gratis di
berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Peltanyaan:
Siang Pak Probo,
S.ya memiliki lahan d"nBan dimpnsi
11,5 x 13 m':. Saya ingin membangun
rlrmah mungil dengan gaya minimalis,
namun ridak ie'esan scm r,_. Sa) a Jug.r
ingin paling tidak 50yu dari luas lahan
dijadikan ruang hijau (taman).
Tedma kasih.
Regards,
Ida
Jawaban:
Dear ibu Ida.
Terima kasih sudah memberikan
pertanyaan untuk desain rumah.
Rumah ini saya desain dengal
mempertimbangkan keinginan untuk
memiliki ruang hijau lebih dari 50 persen.
Ruang ixang saya tata dengan sangat
Bila ibu ingin membuat tambahan kamar,
saya sarankan menggunakan area taman
belakang dengan garis batas (tembok
yang belum dibangun) sebagai tempat
memperluas bangunan. Sementara
area tersebul bisa digunakan "cbagai
tempat cuci jemur yang nantinya bisa
dipindahkan ke atas rencana.
G
*.
o.
E
o
o
2!m
r: 'l
83-r
r:
cl
c
sE
H{
fdEro Ei
ata
rot -ier .!d
.o
Rumah sederhana ini
memiliki kamar tidur
yang cukup 1uas.
Lebih dad separuh
lahannya digunakan
untuk ruang hijau.
Ukuran lalan rumah
ini memang cukup
luas dan penggunaan
lahan yang simpel
juga menimbulkan
perasaan 1ega. Dalam
desain rumah ini masih
mungkin ditambahkart
satu kamar lagi di
belakang ruang makan
atau dapur sehingga
tamu bisa berinteral<si
langsung dengan tuan
rumah. Dari tampilan
depan rumah ini cukup
sederhana dan memakai
kar-ropi sebagai bagian
dari estetika rumah.
Garis yang dibentuk
oleh sistem konstruksi
kolom kolom justru
menarnbal daya tadk
rumah ini.
i
i84
L
32 di Lahan
8 x 12,5 m2
Desatr ini untuk menjawab
pertanyaan Bapak Dannu melalui
konsultasi gratis di berbagai media
koran di seluruh Indonesia.
Perta!ya.!/ Lchgha!:
Saya memiliki tanah seluas 1oom2
(8 x 12,5), dan saya berencana
membsngun rumah dengal luas
54 m2. Bagaimana desain yang
baik? Saya ingin di depan dan
belakang rumah ada taman, 2
kamar tidur, 1 kamar mandi dan
gudang.
Terima kasih atas jawabannya.
Jewaba!l
Yth pak Dannu Y,
Desain rumah ini saya buat sesuai
keinginan pal< Dannu dengan luas
sekitar 54 m'?. Untuk ruang dapur,
bila dikehendaki bisa ditambahkart
pintu keluar melalui carport.
Semoga jawaban saya bisa
membartu Bapak. Selamat
membangun.
Probo Hindarto
Rumah Tipe 54
3,750m
=t
1,500m
'' ,'- 1
3,250m
I
i
I
I
4.000m
taman belakang
.6
a
Ai:
x .:!
dd
"E
ol-
c,l .!(!
t-.1
Kadang kita tidak memcrlukan ixang
tamu yang cukup 1uas. Dengan ukuran
2,5 x 2,5 mr sudah menjadi ruang vang
cukup nl'aman. Lahan yang ada bisa
digunakan untuk ruang bersama seperti
keluarga dan ruang mal<an. sebagaimana
yang ada di desain ini. Pengembangan
u'ruk rambal_dn kam. 4i rumdh ini
bisa dibangun secara vertikal atau ke
atas dan sebaiknya jangan menggunakan
area untuk taman. Tampilan desain
rumah ini mengingatkan kita pada rumah
sederhana yang murah. Bila diinginkan
rumah ini bisa dikembangkan lagi
menjadi rumah yang lebih modern.
N N
,
"
o*. riN ,**.s
Mengembang-
kan Rumah
Tipe 21
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Sodikin melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan/ keinginan:
Sa_va membeli rumal tipe 21 dan satu
kavling. keduanya di hook depal
belakang. Total tanalr 9,6 x 20 mr. Saya
ingin mengembangkan rumah dengan
biaya minimal atau beftahap. Terima
kasih.
.Iawaban:
Yth pal< Sodikin,
Terima kasih atas pertanl,raannya.
Menurut saya lahan Bapak ini bagus
karena berada di hook. Keuntungannya
adalah udara segar btsd didapar dar.
seluruh penjuru rumah.
Di sini saya desain rumah dengan
sederhana, dan masih dapat
dikembangkan nantinya. Sayangnya
pak Sodikin tidat menyertakan gambar
eksisting, apakah sudah dibangun
atau belum, sehingga di sini saya
memperkiral<an saja bentuk rumahnya.
l.u
Saya ucapkan selamat atas rencana
pembangunan rumahnya. Salaro dari
astudio.
Probo Hindarto
Kita juga dapat menambahkan mang
rambahan un'uk kdmar r du di bdgi.rn
belakang r-umah ini. Letak rumah l,ang
berada di sudut memungkinkan kita
mengolah tampilan depan dan sisi
sanping rumah ini. Dcngdn ra npilan .n.
rumah ini cukup dinamis karena adanya
lekukan akibat peletakan ruang vang
tidak satu gads.
a
M
o
E
.c
o
o
o
3 00Om
3 5O0m
Menjawab pertanvaan tentang rumah
ini J.ang perlu diperhatikan adalah
menambah ruang untuk keluarga.
Kemungkinan untuk menambah ruang
lain, kita bisa merombak desain ruang
keluarga, kamar tidur dan dapur.
47.,il
ffi4
Mengembang-
kan Rumah
di Lahan9x8m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapal< David melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertanyaan/ kelnginen:
Saya mempunyai lahan yang unik, yaitu 9
x 8 (9 tampak depan), termasuk halaman.
Bagaimana bentuk dan denai yang tepat
untuk 2 kamar tidur beserta tempat
parkir mobil di halaman.
Jawabalri
Yth pak David,
Terima kasih atas pertanyaan Bapal<.
Dalam desain ini saya membuat dua
buah kamar tidur dengan satu karnar.
tidur sebagai ka:rnar utama dengan
karnai mandi di dalarn. Konsep rumah
sederhana, namun terdapat taman
di dalam rumah yang akan membuat
rumah Bapal< terasa segar selalu. Saya
sarankan untuk tetap memiliki taman
2 l$nn
I
di belakalg lal.al karena dari taman in1
rumah mendapatkan pencahayaal dan
penghawaan alarni.
Semoga bisa membartu. Salam dari
astudio.
Probo Hindarto
Pertanyaani
Salarn Kenal Pak/Ibu,
Setelah saya melihat-lihat website
Bapak (http:/ /www.astudio.id.or.id),
perkenankan saya memohon bantuan
Bapak/ibu mengenai desain dapur yang
cocok untuk calon rumah saya. Detail
informasi rumah, saya sertal<an dalam file
powerpoint terlarnpir.
Adapun konsep yang saya inginkan
adalah:
- Dapur dan ruang mal<an terlclal<
di bagian belakang rumah dengan
konsep terbuka (hanya atap) dan
menghadap ke taman belakang.
* Saya juga berencana untuk sedikit
memperluas kamar depan dengal
memajukan tembok/jendela kamar
menjadi sejajar dengan pintu depan,
dan membuat gudang di sisi kanan
depan {mohon lihat halaman 2
powerpoint). Bagaimana menurut
Bapak?
Terima kasih banyak atas bantuannya.
Salarn.
Ferry-Depok
JaEabaE;
Yth pak Ferry
Di sini saya coba membuar denah desain
berdasarkan garnbar yang Bapak buat.
Menurut saya, desain itu sudah cukup
35 Rumah di Lahan
10,5 x 14,5 m2
Desain ini untuk menjawab pertanyaan
Bapak Fery melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Mengembangkan
c(!
o.8
da
g:
dG
,EE5
C-
ct .!
n
bagus (lihat denai awal), dan saya juga
membuat desain tampilan rumah untuk
menjadi inspirasi.
Saya sarankan, bila dana memungkinkan,
dibuat pintu-pintu yang bisa dibuka
lebar pada sisi dan belakang rumah
menuju taman. Tujuannya agar rumah
kita lebih fleksibel dan dapat berinteraksi
dengan taman rumah (lihat perspektif
denah rumaht. Savajuga membual pinru
samping agar keamanan rumah lebih baik
Iagi.
Salam dad astudio.
Probo Hindarto
Dikarenakan batasan 111mah dengan ]uar
melebur menjadi satu, warna konsep
rLlmah ini bcrtema baci lo ,o/Lrrp. Konsep
ini kalau di barat di.ebur sebaga binEng
the inside to outside and, binging the
outside to inside adalah sebuah konsep
untuk meneruskan ruang luar (alam) ke
dalam bangunan sehingga batas batas
ruang dalam dan ruang luar menjadi tipis.
t
:t
!
Sebagai contoh, kita dapat menikmati
taman dad dalam rumah. Da-larn konsep
ini ditunjukkan dengan banyatnya
pintu kaca. Sebenarnya tampilan rumah
ini cukup sederhana, namun menjadi
menarik karena profll yang tinggi.
Kcr.np,gian darr bangunan yang tinggr rnr
disebabkan atap yang bersudut 450 dan
terlihat lebih elegan. Dan keuntungannya
ruangan di bawahnya menjadi lcbih
sejuk.
r90
E: I
Jawaban:
Yth pat lbnu,
Tedma kasih sudah memberikan
pertanyaan ini. Rumah yarlg saya
desain ini memiliki 3 kamar tidur
dan satu kamar mandi. Bila pak
Ibnu berminat, bisa membuat kama:r
mandi dalam di kamar bagian
belakang sehingga menjadi kamar
mandi nrang trdur utama.
Menurut hemat saya laian ini
sebaiknya tidat dipatsakan menjadi
tiga kamar karena kesannya akan
sempit sekali. Di sini solusinya kita
bisa membuat kamar depan yang
masih bisa dipakai untuk keperluan
lainnya, misalnya ruang kerja, ruang
entertainment, atau bisa menjadi
ruang tidur sementara bila belum
ditingkat.
Semoga membantu. Salam dari
astudio.
Probo Hinda.to
36
Mengembangkan
Rumah di Lahan
9 x 13 m2
Desain ini rmtuk menja[/ab pertanyaa.n
Bapak Ibnu melalui konsultasi gratis
di berbagai media koran di seluruh
Indonesia.
Pertatryaan/ keinginan:
Yth pak Probo,
Bolehkah saya meminta tolong untuk
dibuatkan denah rumah di lahan 9x13m'!,
dengan 3 kamar tidur, 2 karnar mandi
dan di bagian belakang ada talnan,
sekaligus menjadi rualg makan.
Terima kasih.
fi
re-22"lde
&Kohrcp
DesainRumahdanTaman
a

More Related Content

Similar to 22 ide dan konsep desain rumah dan taman

Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan KhotbahContoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
Cindyz
 
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docxSoal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
SendyDarmaRaga1
 
Presentasi kubus
Presentasi kubusPresentasi kubus
Presentasi kubus
suci gayatri
 
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
Finasolawati
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam asih yuliana
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam
lombkTBK
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
queenofgreen
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertas
Anang's Succes
 
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologiBd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
SMPK Stella Maris
 
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
Dhea Budiman
 

Similar to 22 ide dan konsep desain rumah dan taman (10)

Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan KhotbahContoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
Contoh Grafik, Denah, Wacaana, Pidato, Ceramah, dan Khotbah
 
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docxSoal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
Soal Kelas 4 Tema 2 Subtema 3.docx
 
Presentasi kubus
Presentasi kubusPresentasi kubus
Presentasi kubus
 
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
ILMU PENGETAHUAN KELAS 5
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertas
 
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologiBd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
 
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
Media Pembelajaran PowerPoint Interaktif "Bangun Ruang Sisi Lengkung"
 

22 ide dan konsep desain rumah dan taman

  • 1. tips seputar desain rumah bersama Probo Hindarto contoh-contoh desain rumah RPUSTAKAAN EARSIPAN JAWATIMUR '28.3 PRO d.1
  • 2. ','r' iil N*, tN'., D e sa.in RqmaA d a-n To^on Probo Hindarto, ST Penerbit AN Dl Yogyakarta ulrt l,r
  • 3. Hok Ciplo O 2009 podo Penulis Editor rMorio Aglslino S Setting rEry Hermowon Suioiio Desoin Cover I Probo Hlndorro Korekror r Amondo Hok Cipio dilindungi undong-undong. Diorons memperbonyok otou memindohkon sebosion otou sellruh isi buku ini doom benluk opopun, boik secoro elektronis moupLJn mekdnk, termosuk memfotocopyi merekom otou dengon sisrem penyimponon loinnyo, ionpo izin terlulh dori Penulis. Penerbir, c.v ANDI oFFSET (Pe.erbir ANDI) J . Beo 38-a0, Te p. {027,1) 5618Bl (Huniifs), Fox. (027a) 588282 Yosyokorto 55281 Perceiokon: AND OFFSET ll. Beo 38-a0,Ielp. (027A) 561881 (Huirlns), Fox. (0274) 588282 Yogyokorro 5528l Perpuslokdon Ndsionol: Kololog dclom Terbildn (KDT) 22 lde & Konsep Desoin Rumdh don Tomon Oleh: Probo Hinddrto 22 lde & Konsep Desoin Rumoh don Tomon,i - Yogyokorlo: ANDI, t4 13 12 tl Probo Hlndorro, - Ed. I la 17 t5 t5 l0 lv + 92 h m.. 2l r 21 C.i. lo 9 I 7 6 5 lsBNr 978 - 979 - 29 - 1219 - L Archilecturql Design DDC'21 :729
  • 4. Kata Pengantar Puji syrrkur ke hadirat Tuhan, atas karunia yang dilimpahkan pada saya dan kita bersama sehingga buku ini bisa terbit. Buku ini berjudul 22 lde & Koftsep Desain Rumah dan Taman, yang merupakan kumpulan artikel tentang berbagai aspek hunian. Saya berencana untuk menulis buku selanjutnya dengan topik-topik lainnya yang juga menafi k. Buku ini adalah buku kelima saya dalam bidang arsitektur, dan buku keenam saya bila ditambahkan buku bedema komputer yang sudah diterbitkan. Apa yang saya tulis dalam buku ini adalah kumpulan penge(ahuan dan aspek aspek hunian yang saya kumpulkan selarna ini dalam proses untuk menjadi arsitek yang Iebih berwawasan. Saat ini, kita banyak melihat kecenderungan masyarakat untuk lebih mengetahui tentang aspek aspek dalain hunian dari segi arsitektur dar1 desain. Gaya hidup modern dengan gaya hidup sehat yang ditunjang oleh arsitektur hunian yang sehat dapat memberikan andil besar bagi kehidupan kita. Da.lam kumpulan artikel ini, saya membahas tentang aspek rumai dan tamannya, tren desain arsitektur darl contoh-contoh desain yang dapat memberikan inspirasi desain nrmah. Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi para pembaca sekalian. Selalu sempatkan mengakses website astudio di www.astudioarchitect.com dan bila Anda memiliki komentar seputar hal-hal yang ditulis dalam buku ini atau ingin menghubungi penulis, bisa mengirimkannya ke email astudioarchitect.com{4gmail.com Probo Hindarto, ST
  • 5. Daftar lsi K.t Pengantet...,.--..,.........,,.....,,........... tti Dafrsr Ist,.................................,,,........... lv Rurnah da! TeuaaDF.....,...,,..,,........,..... I Membuat Rumai Yang Berwawasan Lingkungan.......................................... 2 Garis Sempadan Bangunan Rumah...... 7 Menanam Rumput di Halaman....-.......10 Pencaiayaan Alarni.. ... ........... ...... ... ... .. 14 SGputtr Tren Ar.itGltut........."..""........ 17 Skema warna Rumai Gaya Minimalis Tropis.................................................. 18 Batuan Ekspos untuk Gaya Rumal Minimalis Tropis..................................20 Gaya Arsitektur Etnik untuk Rumal Tren caya dari Duiu . ........ -.. -....... -.......22 Ruang Hunian ala Re sott .. ... .. ... ...... ... ..26 warna Ceral Berpadu Manis dengan Talnan......................-..-.......................30 FaEade Rumah Modern Minimalis .......32 Desain Rumah Minimalis.....................35 Desain yang Sederhana.......................37 Penggunaan Kaca untuk Rumal1..........39 Coltoh dan fip. Rut[sh,....................". 43 Tips Membuat Kafe Konsep Rumah Lan1a di Depan Rumah Gaya Belanda...........44 Contoh Desain Rumah di Lalan Memanjang..........................................47 Contoh Desain Kamar Mandi dengan Ruang Ganti.......-................................49 Desain Rumah Mungil di Lahan 7 X 12 rn').............................................50 Desain Rumal dengan Lanan 8x 15m!.............................................53 Ruman di Lallan Seluas 10 x 12 m'z dengan Portal untuk Teras...................55 Solusi Rumal di Lanan 7 x 12 m'z........58 Ruman Tipe 40 di l,alan 7 x 13 m'z......61 Rumal Tipe 45 di Lahan 8 x 12 m'z......63 Menggabungkan Dua Rumah Kopel.....65 Rumal di Lahan 6 x 16 m'z dengan Ruang Usala di Bagian Depan.............67 Solusi Desain Rumah di Lahan 7x 12 m':......................................-..-...69 Contoh Rumah Trrmbuh ....................-7 1 Contoh Rumah di Lahan Seluas 6x 13 m'z ............................................74 Rumal Sederhana di k}tan 10 x 13,5 m')........................................76 Pembangunan Rumah Tipe 26 dengan Lahan 6 x 15 m'1 ....... -.......-.....-..-..-......7a Rumah Sederhana dengan Material Murah ...................-.......-..-...........-.....a1 Rumah Sederhana Berkesan Luas ......83 Rumah Tipe 54 di l,ahan 8 x 12,5 m'z...85 Mengembangkan Rumah Tipe 21 ........86 Mengembangkan Ruman di La}la]1 9 x 8 m'?............... .. ............................88 Mengembangkan Rumal di Lallan 1O,5x 14,5 m'z ....................................89 Mengembangkan Ruman di Lanan 9 x 13 m':-..-..-..-..-................................91
  • 7. -*N N N Membuat Rumah yang Berwawasan Lingkungan Akhir-akhir ini, kesadaran masyarakat pada rumah l,ang berwawasan lingkungan semakin besar. Ha1 ini mungkin akibat dad dampak kerusakan lingkungan vang scmakrn k''a rasak-n. S.mak 'dja banjlL tanah longsor, dan kekeingan di mana mana. serta belum tuntasnya masalah penebangan liar yang menggelapkan dana negara kita tanpa disadai oleh banyak oraJlg. Dampak dai kerusakan lingkungan bisa kita rasakan dalam kehidupan sehari-hari, seperti suhu udara vang semakin panas, hujan turun tak menentu, kadang tidak ada hujan, kadang hujan turun sangat lebat disertai angin kencang. Rumah Uanq indang dan c-sn, sangat menenangkan untuk clihun| F,r'. l)i,lr.H.d.t. rkri D.r;, f,ir' 2
  • 8. S( lrin rtu baei kita ilnq l)('rdolrrsili (ir i.'rriol ,,.'. k, rl .t. ..r. . e r. o^,r. m( nghil:l]]e ditar'rtikan olL lr hutrrr bcror. ,t ,. K('rdaan iDi tr'1nh nrcnimbulkr,rrr 1;anvrrk sL liali rrrrsalalr. sepr,r ti l(!.ntace1irr1. kr rIlrinal jl ls .ILn s--l)r{ain r. S(.1)rqaj prllirlik r Llrnalr lirlgqir . akirrr sir,tilt m( rlrbanl u bih kita Ilren.()l)a rr( rnblrrl nL:r:Lh r.r:rq b( r'!a!ran liiqii.rir{an pr(lr sarl akan men) l)angnrl. S.t)( I.tr 1( lah srvalrlirskar .ialnnr l)ulirl s.rrrr bcrjudul /r;sllrr.i Rrrrrrrrh Sr'/'al r1i F.r/ioa.rrr. hel hal i,rg l:ri'rrLng rrltuli .liD( rhalilian rlrrlam lr.rerr.rrnaarr r unrrlr s.Iii:. nJ]lira. ilr.:: Penggunaan lahan untuk ruang- rlrang secara maksimal dengan menempatkan ruanS-rlrang dalam rLlma}l secara kompak dan terpadu. Pembedan bukaan beiupa jendela-.iendela dan ventilasi untuk mendukung ruang-ruang ]'ang "bernafas". Mcmaksimalkan area kosong dan ar ea hijau untuk menumbLrhkan tarnan. Pemberian penaharl tampias hujan untuk pelindung panas dan hu.jarr. Penggunaan plafon tinggi agar ruang-ruang lcbih scgar dan dingin. 6l d E a dlrdnrrq ln.ir!1. f.,rrr!!,r,,,,,1 rrrrrr.: ri.,, l,1lll: t I t t t.1h tit lqli.tt n ])ih ni t, t1,:1Lnn t1t1!t1t t r Liat t | 1 Ll a ,'rL ,,nlrri seh,, r?h Lat1t11t l..r t i.1 .11,Itr dattt nr,,tqisrit.orr i;rrrrlar' rir..r r,,rii1tr iri,,i.il
  • 9. d E p.g *3*; 6gOJE ci- N.H o o o Salah satu fakta yang perlu disebutkan dalam wau.asan lingkungan rumah tinggal ini adalah, dengan menggunakan lahan untuk membangun bangunan berarti sebenarnya kita sudah mengurangi ruang hijau atau tempat tumbuhnva tanaman. Tanaman dan tanah memiliki pe.anan yang sangat penting, yaitu sebagai penahan dan penyimpan air tanah yang dapat mengurangi banjir. Tanaman bempa pohon-pohon dapat memberikan naur:an barangannl r dan mengurang. suhu udara hingga 3 4 'C. Bayangkar bila hidup di antara pepohonan rindang di mana kita dapat bednte.al<si dengan bumng burung, binatang peliharaan, sehingga sebagai manusia kita masih dapat merasakal alugerah Tuhar dalarn kehidupan sehari hari. F.kta penduLLt69 mcn8apa lata ingin rumah benvarvasan lingkungan adalah: . Bahan material alam sepertl kayu, menjadi semal<in mahal dan sulit didapat sehingga menjadi alasan kita untuk harus berhemat dan menggunakan kalru dengan seefektif mungkin. . Lahan dr perkotaan vang em. (in sempit, menjadi alasan bahwa rumah sebaiknya memiliki taman di mana putra put kita dapat bermain. Usahakan agar pembangunan tidak menghabiskan seluruh lahan. . Masyarakat sudah memahami bahwa rumah tinggal itu tidak harus "bagus dr lu.i . d.lam arr. ran_pildnnya saja ang bagus. erapi juga -bagus oi da1am", dalam arti nyaman ditempati dan sehat. . Gerakan kembali ke alafi lbackta nalLre) menjadi tren terkini dengan arsitektur tropis vang memperhatikan pencahayaan dan penghawaan alami untuk mengurangi biaya operasional listrik untuk pencahayaan buatan (1ampu) dan AC. 4
  • 11. Contoh aplikasi 2 07snr 2 100m 0 900n1 5 5n0$ 4 425r. 5 150m r. keluarga 2 075m 3 0C0n1 I g"r# 3 500m I l30rr 1aConr l. 3 loCnj Desain denah rumah di atas adalah salah satu contoh rumah dengan taman di bagian belakang. Taman al<an membantu I I !,1!.1 area lxmah ini mendapatkan suplai oksipen Dila dirandmi oenBan bcrbagai 1u -1
  • 12. -s N1,,,*, Bila kita hendat mengurrs Ijin Mendirikan Bangunan (lMB), kita harus menyertal<an gambar kerja dari bangunan rumah yang akan dibangun. Artinya. kita sudah merencanakan terlebih dahulu bagaimana dan batas batas bangunan .Fpe l apd Jdng nanlinva akan adz Bangunan Rumah Batryunan aatv tidak metlgindahkan g.rns s e mpa dan d a pat nrc nim bulkan pe m a s a I ah an di kemudian han. ;.,, P,,1,, ,lr'l l dalam bangunan rumah. Garis sempadan cdalah salah sa lJ syaror vang harus dipenuhi agar IMB bisa didapatkan. Ga s sempadan, pada dasarnya adalah batas di mana bangunan boleh dibangun da batas lahan depan, atau batas sungai, atau batas alam lainnya. Garis sempadan atau biasanya dalam pral<tik langsung disebut "sempadan", berguna agar setiap rumah dibangun dengan kepedulian terhadap lingkungan. Runruh llang memperhatikan gais sempadan bangLlnan terlihat rapi, berhudala. memiliki taman dan tidak menimbulkan masalah d eng an pera turan dae ra h. :r;r r "rr .rr, ).[ ,riar[1:. Garis Sempadan ?)
  • 13. a d c ET E5 .91, dt.JE n) ot-ct* at o Bila kita perhatikan, ini memang diperlukan karena bangunan yang terlalu dekat dengan jalan bisa mengganggu kepentingan umum, misalnya bila sempadan kurang diindaikan, hal hal seperti parkir kendaraan bisa terganggu dan k-rd;r-an lerpdksa parkir dr p ngg,l ja1an. Ga s sempadan memungkinkan bangunan memiliki halaman depan atau area yang bisa digunakan untuk menanam tanaman sehingga setlap mmah diharapkan dapat memiliki arca taman yang dapat meningkatkan kualitas lingkungan rumah. Dengan demikian, gads sempadan bisa membantu kita merencanakan rumah yang sehat dengan mang hijau (taman) dan udara vang lebih bersih dan sehat. Untuk menjadikan area sempadan lebih efektif. kita bisa memaksimalkarr penggunaannya untuk tarnan dan tidak menggunakan perkerasan (bahan seperti paving blok, dan sebagainya yang menutupi tanah). Dengan demikian. sem pad.] n bisa bergu'a nemproduk.i udara bersih dan mengurangi Lldara kotor akibat polusi. Selain itu, taman dapat Gambar atas: desain rumah titqgal tipe kecil Aanq nrcngiidahkan gans sempada tnenjedikatl rumah meniLiki taman !ang diperlukQn utltuk keindahan. 8
  • 14. "melunakkan" penampilan rumal agar lebih ramah dengal kehijauan serta bisa digunalan untuk berkebun, bermain anak anal<, darl sebagainya. Memiliki rumah yang mengikuti aturan batas garis sempadan juga menghindarkan kita dari masalah dengan pemerintah daerah setempat. Permasalahan akibar r idak terpenuhinya garis sempadan biasanya membuat pemilik bangunan rumah didenda dan ada kemungkinan bangunal harus dibongkar bila terjadi pelebaran jalan. Bila kita ingin membantu kota lebih baik untuk saat ini dan masa depan, sebaiknya kita memulai dari desain rumah yang bertanggung jawab. Konsultasikan hal ini denga:n dinas perijinan setempat, dengan meminta informasi tentang IMB dan hal hal yang harus diperhatikan dalarn membangun rumah di lahan yang kita miliki. Hal hal yang diminta saat mengurus IMB, antara lain: . Fotokopi KTP . Asli aiau totokopi Aduice Planning (AP) yang dilegalisir . Fotokopi kepemilikan/sertifikat tarlah yang dilegalisir, atau surat kuasa dari pemilik tanah atau a}Ili waris kepada pemohon Surat pemyataan jarninan konstruksi untuk konstruksi maksimal dua lantai Perhitungan konstruksi atau struktur bangunan bagi yarlg lebih dari dua lantai Garnbar rencana bangunan ldenah, tarnpak, potongan, rencana atap, rencana fondasi, sanitasi, dan sebagainya) dalam bentuk pdnt, atau kopi garnbar, di mana dicantumkan narna perencana bangunan. Bagi bangunan yang sudah terlanjur berdiri bisa menyertakan gambar bangunan yang ada saat ini. . Surat pernyataan tidak keberatan dari pemilik tanah darl balgunan yang berada di sekitar lahan kita, diketahui oleh RT, RW dan kelurahan. IMB atan diproses dalam beberapa hari dan harapannya pemerintah al<an memberikal pelayanan yarlg makin memuaskan bagi masyarakat Yarrg beritikad baik dengan mengurus surat IMB. Mari kita membangun dengan tanggungjawab, miliki IMB sebelum mendirikan bangunal.
  • 15. cGI s Re EE .9! d? "E!, S.s o Menanam Rumput di Halaman Adan'a taman, atau J'ang disebut ruan€l hijau dalam bangunan sckitar rumah kita dan ban€iunan bangunan l:rin seperti tempat kerJ;r. memang makin dipandar)g penting bagi banyirk orang. Bahkan ada juga orang y.rng nremboDgkar bangunan lama agar ada taman dalam rumah mereka. Salang bukan bila kita memiliki lahan tersisa, tetapi tidak dimanfaatkan? AdanJ,a taman dapat membantu kita lebih .-nrar dalam kehrdupan s, h"u- har,. ,lpluarrgkan rakru unruk m, nJ'irJm rumpLlt seg;rr dap:rt menjadi obat stres vang cukup mujarab, bahkan dapat memrrnculk:rn inspirasi. I 10
  • 16. Anda pasti pernah berwisata ke tempat rekreasi atau resort. Di tempat semacam ini biasanya kita bisa melihat suasana segar alami dari 6-lam yang ditata dengan baik. Hamparan rumput yang hijau semakin menambah segarnya suasana tempat itu. Memiliki halaman rumput nan hijau tentunya sangat menyenangkan. Rumput bisa menjadi semacam permadani agar kita bisa duduk-duduk/bersanlai di sana. bahkan tiduran sambil bercengkerama bersama keluarga. Kebutuhan untuk memiliki taman pada dasarnya karena mmah yang melulu bangunan tidak dapat memberikan kontribusi terhadap kesehatan penghunin) d. Ruang-ruane. me.Jadi apek, tidak ada pergerakan udara, dan sebagainya. Bila memiliki taman, meskipun kecil dengan rumput yang menghtau, tentunya kesehatan dan suplai oksigen akan lebih baik. Apa saja kegunaan lain dari rumput? Rumput dapat menunjang kesehatan manusia karena menghasilkan antibiotik yang kddang diburuhkan t.rbr.rh. sesuai dengan sebuah artikel yang dapat Anda baca melalui link eksternal di bagian bawah artikel ini. Rumput juga dapat d d d t- cl d E a Rumput menghijau di hc|mparan _ r'. Pr.lr. H n.l. l. l,:i '.( P.rk Y!n l1 l
  • 17. mcmberikan suasana scgar di sekltar area rumah kita sehingga setiap jengkal tanah lraog ada di area rumah klta dapat ditanami dcngan rumput. Selain itu, kita dapat turut menghijaukan area depan rumah dengan menanam tanaman dan rumput. misalnva di bagian depan pagar nrmah arau di sekitar rrotoar. Siapa ],ang tidak suka melihat rumah yang terlihat asri pada bagian depannva? Rumah kita pun dapat tampil dengan hijau dan menaik pandangan mata bagi yang melihatnya. Tumbuhnya mmput juga dapat menggantikan kesan kosong dan tidal< terawat pada halaman rumah krta karena lahan lang h.nvc ldnah .aja tentunl/a kurang menarik dibandingkan lahan dengan rumput. Rumput dan tanaman juga memberikan lebih banf'ak oksigcn di arca rumah kita karenrr .ebagai lumbuhan. rumpJr lugr memprod Lrksr oksigen dcldm proses fotosintesis. Manfaat lain dari adanya rumput untuk menutup lahan rumah kita, yaitu rumput dapat menjadi pen].ubur tanah yang sangat efektif sehingga kita bisa turut menjaga lingkungan dengan menanam rumput. Rumput dapat menutupi tanah dan mencegah pengikisan tanai oleh erosi, misalnya pada wal<tu hujan, rumput dapat membanlu menyerap air ke tanah karena air hujan tidal{ langsung mengalir ke selokan, namun ditahan dulu oleh rumput. Dalam hal ini rumput menjadi pencegah erosi (pengikisan tanah oleh aliran air) dan turur membdntu arr mercsap ke tanal Bila semua rumah memiliki lebih banvak rumput maka kemungkinan baJljir di lingkungan kita dapat dikurangi. I *. L2
  • 18. Taman dcngan rumput akan baik jika dipadukan dengan akses menuju ruang ruanEj bersana. Afiinya. kjta bisa meletakkan taman di dekat ruang ruang bersama. seperti ruang makan dan ruang keluarga, Sernentara itu. rua1ng ruang . l]ie oLld scu'rf.' mung n m, mllik. akses Uendela) ke taman. baik taman depan, belakang atau taman di tcngah (innercourt). N,lenanam rumput tern]-ata gampang gampang susah karena butuh pel_avatan. Namun sebcnarn-u_a perawatan rumput tidaklah terlalu sulit, vaitu hiinva d-ng-n r'r.nrir.m.... ddn n.mLer.n!, pupuk. Rumput clapat dibeli dari penjual tanaman hias dan biasanl,-a dijual per meter perscgi. Macarn rumput JUg, Dcr!aria5i. , nJ ' LrIrrp popL]PI adalah rumput jepang dan rumPut cajah. Rumput Gajah sangat mudah pera,atannya dan tahan batlting karc].le d cd E d t- c d a d Bagaimana membuat rumah dengan taman rumput? Untuk membuat taman rumput. hal pertama yang perlu dipcrhatikan adalah di mana lctak taman rumput pada saat proscs mendesain bangunan atau rumah tinggal. Kita dapat meletakkan t.rman taman di depan. di belakang, atau di tengah bangunan scperti dalam artikel ini. Kita dapat merencanakan Iebih dulu di mana taman akan diletakkan. Blla sudah terlanjur memiliki lxmah dengan bangun. r n-cnurupi -pluruh rJ"nB- ruang. kita bisa mencoba memikirkan untuk merenovasi rumah sehingga terdapat taman. 13
  • 19. 1s1E 1*8igH lS'E I d? ,.E.TIJ Nslr 6 ilo bandel dan tidak mudah mati. Cara menanarnnya pun cukup mudal, yaitu dengan menempelkannya pada tana}l, yang sebelumnya sudah dibersihkan, digemburkan dan diberi pupuk. Acara menanam rumput ini bisajuga menjadi acara keluarga yang menyenangkan karena keluarga dapat bergotong-royong menanam rumput di hari libur. Untuk itu, jangan biarkan halaman rumah kita kosong tanpa rumput, hijaukan kembali dan dapatkan kesegaran rumah yang semakin indah. Pencahayaan Alami Pencahayaan alami sangat berguna bagi rubuh dan jid kita. Caiaya mataiari yang dapat masuk ke dalam rumah dapat memberikan penerangan yang cukup dan menghangatkal rumah. Ada kalalya cahaya matahari masuk dari sisi timur atau barat bangunan dal jika pada siang hari, bisa dimasukkan melalui void bangunan. Banyak orang tidal< men,'ukai cahaya matahad yang datang dari barat karpna par,as. Sebenarnya hal ini bisa dimaklumi karena udara panas siang hari masih belum dingin sehingga bila ditambah sinar matahari sore a1<an lcra5a sangat panas. NaJnun. hal ini bisa diatasi dengan membuat plafon yang .ukup lrnggi. Cahaya malahari tetap diperlukan untuk dimasukkan ke dalam rumah. Hai ini penting untuk menjadikan rumah lebih hidup dengan [,')' '{ri --,-*::N- N L 14
  • 20. sinar matahari ini. Mungkin kita bisa meminimalkan elek panas ini dengan benar-benar mempertimbangkan bahrva sinar matahad masuk ha a beberapa puluh menit pada sore had untuk rumah menghadap barat sehingga tidak terlalu panas, Rumah menghadap ke timur sangat baik <uren- aia)c dapar m^r.gh"l.-. k n p rgi yang dingin dan memberikan pcrasaan rrang p-dc pagi l.rr urrt lK mer. rldi aktivitas. d d d r- d d d 15
  • 22. d tr o,E c.t -( .! d o Skema Warna Rumah Gaya Minimalis Tropis V'ama-oama netral seitv mendaminasl desain bergaAa minimc'Lis tropis. Dalam cantoh ini uama cakelat menqinqatkan kita pada b.ima tcLnah dan alam Warna memang selalu berkaitan dengan desain, begitu juga dengan desain rumah. Saat ini, banyak (tmah modern minimalis menggunakan skema warna tertentu. Bila kita perhatikan, skema warna ini terbagi menjadi dua, yaitu skema warna "ngejreng'' dan skema warna "minimalis". Warna berani dimunculkan dari penggunaan warna cat, sedangkan warna "minimalis" yang dingin dan menenangkan dimunculkan dari rvarna mate al bahan dan cat. Warna warna yang sering dipilih termasuk warna natural (a1ami), atau warna dari matedal yang digunakan. ' rr{P 18
  • 23. wama lang cerah bisa muncul sebagai kontras uona-Drrro retlal rumah mtntnoli. dott t,api . warna ini muncul dari warna asli pada bahan itu, misalnya bila menggunal<an kay-r maka rvarna kayunya yang muncul, alias tidak dicat. warna-warna lain seperti warna beton ekspos, batuan ekspos, yang masing masing memberikan karakter yang unik. Ha1 ini sebenarnya yang menjadikan gaya minimalis seringkali cukup mahal dalam penggunaan bah.h k.r"na bahan bahan ma.erial ekspos in, menunrul (ual.1a5 malerial yang pl rma dan presisi. Bahan mate al ini bila dibiarkan telanjang tentunya memerlukan perhatian khusus dad sisi kualitas. Kita pasti tidak ingin tampilan bahan ka]'u, batuan, ataupun beton tersebut tampil kurang menarik karena tidak presisi, tidak ha1us, atau cacat. Saat ini. selain material alami, banyak material baru diproduksi dengan lebih murah, namun menampilkan karakter bahan tersebut, seperti bahan kayu olahan. Namun termasuk fenomena menarik juga karena warna-warna berani ternyata muncul pula dalam arsitektur rumal bergaya modern minimalis, yaitu warna warna seperti merah, jingga, hijau muda dan Kua.ng. Warna {arna ini ternyata justru menjadi warna yang "mencuat" di antara warna-warna alami yang digunakan dalam gaya minimalis. F d a o, a 19
  • 24. h"Il; I fi u,E ll s$ Il ;rE lt 55 l: ,*a, l;sgl@ tn I Barangkali karena skema rvarna yang kontras justral menjadi daya tarik utama dari sebuah rumah minimalis. Warna warna netral juga digemari dalam gaya rumah minlmalis, seperti gradasi warna hitam, abu abu, putih, dan rvarna alam, seperti warna cokelat, terakota, dan sebagainya. Batuan Ekspos untuk Gaya Rumah Minimalis Tropis Gaya rumah minimalis yang sedang digandrungi saat ini adalah termasuk gala mode-n sadurar dari luar negeri. Batu yang ben-uarna gelap membei sensasi dingin pada mata saat melihatnla dan menambah eksotisme gaga tropis. Wama tumah Aang serasi karena menggunakan uroor LuoFn npt,ot dan narciaL aLamL i rrr i ',rr rti ni I s , ;,i. rL I r.,.rt i,ti l.il tro
  • 25. l{amun ternvatir. di lnclor)csia kitl sc ne rl)enjulnPli ga-a linimalis .iipa.lLrkan denilan unsrlr itnsui L)kal". rnisalnva seperli batuan l kspos. I I I ini kar cna unslrI arsitekl rrI tropis .lLLga hadir rnemberi nuansa lrrrnah tin{Lal. Pada (lasarnla ill siteklur tro1)]s adirl:th ,r.r', L .rr ,arrg r,alrne -,.u.rr L ,k , ger kitJ k.,r-r,'r . ., l,-r rd., I,d.r,lrr.,l-. Bcttu alor A.ttLq tl .lispos (,lnDeni.1,r licrakt.r unik putla hnntan l).,-..,1]!.r ,, ,rml1lis i,,,lns Yang (limaksud hatuan ( kspos adalah susunall batuan ang senglja .llp.rlrlratkan rn( la1ui tampilan birrqunan. ml., ,' , bJr.r,.'. ....8,1.1" ,nq rl tipis .lrn ditata t)ada pel rnukaan dinding bangull:tn. Paalil urnumrr|a batualrl .'1-. . ,r. 1.,d r,,.. 1 'k r.or ilangLur:tn (luar), meskipun banl:rk luga ordriq ..r,8 m, r, ,kri rr .,r.'ba'rl.'r .) hadrr' (li clalanr rnter ior r r)mah. Banlak orarng mcnl_ukiri ide nlcnqgunakall l)atuarl ekspos karena rrcmbuat rumah t. rasa Iebih dingin. scjuk dan (l( kat dengirn [,1emri]r.l.lng brlLran selr.rti ini m(.ntans1 -n^rr:,r..",tri'rr .f ,r,1.,. 'irl I ,. darr rrhrn ianq sesunqgllhnla. BiilLlai-r a F 6 a o. a 2t
  • 26. ql E a.3 q.a H(! g: dE .oE Ss(, o) A seperti ini banyak ditemukan di sungaj. tebing, pegunungan, sekitar air teiun, dan tempat-tempat alami lainnya. Batuan alami ini bisa juga dipadukan dengan unsur-unsur modern, seperti ka( a. lembok bias. dan bdhdn dlami lain, seperti ka]'u. Tampilannya yang bersahaja, sekaligus memiliki karakter kuat, turut membedkan tampilan unik pada rumah tin8gal maupun bangunan Khusus untuk desain rumah minimalis. terdapat beberapa pilihan batuan yang sering digunakan, antara lain batu andesit dan batu candi. Keduanya memiliki tekstur dan tampilan yang hampir sama, hanya saja batu andesit lebih kuat dan padat datipada batu candi. Selain itu, batu andesit juga lebih mampu menahan tumbuhnya 1umut. Untuk memasang batuan ekspos pada rumah bergaya minimalis, sebaiknya kita memperhatikan jenis batu yang digunakan. Karena gaya minimalis cukup banyak menggunal<an warna ,varna netral mal<a rvarna batuan yang abu-abu cenderung hitam cukup sesuai dengan gaya ini. Batuan Iain seperti batu paras dan palimanan cukup sesuai digunal<an untuk gaya arsitektur Mediterania, klasik atau etnik. Jangan lupa memilih tukang yang berpengalaman untuk memasang baluan ckspos ini karena pekerjaan ini menuntut keahlian dan ketelitian dalam memasangnya. Setelah dipasang, batuan ini bisa dibe coating, yaitu lapisan agar tampilan batuan lebih bagus dan mudah drbersihkan Coar ing juga membuar batuan Iebih tahan lumut- Pilihan coating yang tersedia adalah glossy (mengkilap), atau doue (buram). Perbedaan kilap atau buram ini terlihat dad kesan permukaan batuan vallg cenderung memantulkan cahaya atau tidak. Gaya Arsitektur Etnik untuk Rumah-Tren GayadariDulu Pada masa modern ini, di marla hidup sehari hari banyak dipengaruhi oleh budaya modern, kita bisa menyimak ada tren arsitektur yang mulai banyak hadir lu..,"
  • 27. dalam bangunan rumah tinggal, 'aitu tren ga]'a etnik. Secara etimologi (bahasa), ctnik berarti populasi dengan kcsamaan dalam budaya, nenek moyang ittau kebiilsaan tertcntu. Dalam hal ini, gala arsitektur ctnik aclalah 1'ang mengadopsi kebudayaan lokal Indonesia. Akhir akhir ini sering kita tumpai desain rumah maupun perumahan ]-an€{ mengusung ''gala etnik" sebagai ga-va andalannya. ;1lla it ri ,!t_vii (i]lril{'/ Apa yang tcrmasuk tren ga!'a ctnik? Caya arsitcktur Bali termasuk €lal_a etnik vansl digemari. Hal ini tidak menghcrankan karena Bali adalah tujuan ,_isata J'ang ment,enangkan dan terkenal, serta memiliki pemandangan. ieso/t clan fasiiitas reJrieshrng lrang dicari banl_ak orang. Bali selalu mengingatkan kita pada rF.ur!. rpkrer!i. IF np,' r!o o. p!nli'r maupun hutan hutan pera,an dengan kehidupan sosial ]'ang unik. Rumoh lc1ng nengqtnakatr gclud Aang bersunbet dari arsitektur etnik lndatlesia ini bi:;a jLtqa tampil nena1ft1tr' 7 i F oJ p. a oe
  • 28. rd tr v:dE N. or .b d o Tren gaya etnik lain seperti gaya Jawa maupun gaya 1okal lainnya, seperti rumah panggung dari Kalimantan, Sumatera, Papua oan uilaah ld 'nla. memilikr bentuk-bentuk dan ornamen khusus Karena bentuknla Aang seringkali unik, gaaa etnik seitry dipakai sebagoi galla arsitektur untuk kauosan resotl. ti,r Pllr. H fr,ri,) Lo,.,.i Prr'rii rn:r K:,rlf yang bisa membuat rumah kita semakin unik- Tren gaya etnik sebenarnj,a sudah mengalami pergeseran dari gaya tradisional yang sesungguhnya dalam masldrakal kira. Bila kirc rermasuk orang-orang modern dengan gaya hidup modern maka kita cenderung memakai desain dengan pendekatan rancangan modern. Seperti apa rancangan modern dalam rumah tinggal itu? Pertama. saya ingin membandingkannya dengan rancangan rumah tradisional. Pernahkah Anda ingat, barangkali Anda pernah pergi ke suatu tempat di desa dan mengunjungi rumah 1.ang kelihatannya cukup tradisional? Biasanya rumah rumah tinggal di dcsa masih memegang Detail rumah lang menaik bersumber dai qaua etnik asLi Indonesi,l.
  • 29. teguh adat istiadat dalam menata rumah, misalnya seperti ruang tamu harus di depan. dapur hatrus di belakang. Pendopo men)'ambut tamu vang datang ke rumah. lnilah yang disebut hierarki, atau urutan n-rang ruang vang masih selalu digunakan oleh rumah tinggal ]'ang penghuninva masih memegang teguh adat istiadat. Rumah-rumah lr:rng dirancang dengan pendekatan modern ini biasanya tidak lagi mcnganut hierarki seperti rumah rumah tradisional. bahkan penataan ruangnyil sangat bebas, Ruang-ruang hanya dibangun bila dibutuhkan dan tidak ada keharusan untuk melctakkan ruang-ruang berada di mana. Dapur oisa borcd" dr d"p"n. kcm"r rdur brsa di belakang sendiri, kamar mandi tidak perlu disembunlikan, bahkan mcnJadi bagian dad ga]a hidup modern. Dalam desilin rul.narh mo(lcrn, daprrr pun lrisn bt rrrda cli lragiarr depan rumal.r Karena prinsip bentuk mengikuti fungsi". secara keren diungkapkan oleh arsitek kenamaan modern Louis Sullivan sebagai J/brm fallotu function, maka dapur bisa berada di bagian depan rumah kar.nc lrilih.n d.ri peng' rni rumah tersebut. Gal a hidup modern l/ang menuntut serba cepat, praktis dan fungsional memungkink;rn hal scperti dapur halus berada di depan. Ba angkan sebuah kondisL. misalnva keluarga Anda semuanya sibuk; sang Al,ah harus bekerja, begitu juga dengan sang lbu. anak anai< sibuk sekolah atau kuliah makr p:qr harr .,dalaL .:,1 !dol n,lrng sibuk. dan sarapan harus dibuat ciengan cepat sehingga dapur akhirn.,..a diletakkan di depan. a F, (! a a Detail menatik da,i rtmah htt.toqa e1ntL 25
  • 30. 5*v; dt 'E a: o lni adalah salah satu contoh saja bagaimana gaya hidup modern saat ini dapat memengaruhi cara kita hidup dan akhirnya memengaruhi desain rumah tinggal kita. Sebenarnya banvak contoh lainnya, seperti mulai banyak orang tidak lagi membutuhkan ruang tamu karena lahan iumai sempit dan mereka jarang mene ma tamu, l4engadopsi ga)..a etnik dalanl nrmalr modern Gaya etnik kemudian diadopsi dalam rumah rumah inggJ.aa ini seb"gai gaya arsitektur, seperti "rumah bergaya Jawa". "rumah bergaya Bali", dan sebagainya. Hal ini berarti, penataan dan desain denah rumah biasanya tetap mengikuti kebutuhan dalam hidup modern itu (ruang ruangnya ditata secara fungsional, simpel, dan mengikuti kebutuhan), sedangkan bentuk rumahnya mengadopsl gaya tradisional sehingga muncullah genre baru dalam arsitektur rumah tinggal, yaitu mmah bergava etnik. Ruang Hunian a/a Resort Bagi Anda yang meru.ukai suasana resorT, tentunya tidah asing dengan suasana refreshing yang hadir dari suatu tempat resort, bahkan karena begitu berkesannya, hunian yang refreshirrts irLr.en-gkdli rngin kr'.r bda ke huniar rumah kita. Tentunya hal ini bukanlah hal yang mengherankan. Bukankah klta sangat ingin rumai kita menjadi rumah di mana kita ingin menjadi segar setelah beke{a sehadan? Atau bagi ibu rumah tangga ingin merasa hunianrrya memberikan kesehatan yang dibutuhkan bagi keluarga, serta memberikan kesan yang "hidup" bagi mereka yang mengunjungi rumah kita? Mungkin cara termudah agar kita mendapatkan ide-ide mena k seputar r_umah yang menvegarkan itu adalah bepergian ke re.or' re"orr rang ad,. Dengan demikian, kita membawa "perbendaharaan" ide untuk diterapkan pada hunian rumah kita. Kualitas tempat tempat resorf yang memiliki kualitas unik biasanya memang dibuat dengan berbagai pendekatan, mi"al nvo m".kipur b"ngunannla brasa- biasa saja, namun bahan balgunanlya yang unik. Biasanya tempat tempat resort memiliki ketenangan dan suasana yal1g menjual. Pada umumnya resort selalu dibuat dengan taman taman ya g rindang, teduh, gunanva agar kita merasa dekat dengan alam. t" 26
  • 31. Kita bisa menghirup ud.rra scgar. berm.un air kolam, berendam di jocuz-zy atatt kolam khusus outdoor. atau sckedar menikmati santapan khas ala resort. a F c. a Ruang tetbul.a untuk me ikhtati iiem eLL ahatl f i.)a|.. p e.lu i ni oi. ) )el sahabat de na otr li nq kunlo n alar1 addl.rh sebuatL senngk.Jli nlenjedif.i"-ili.1s kolarr ikd pt:ti.tLilntan kiia F 27
  • 32. d tr o.J Jv dd O,E (- 6t .: d a Karakter dari tempat tempar reso memang selalu dekat dengan alam, sekaligus tetap srylish dan ,rerldy. Resort resort yang dibangun dengan konsep modern banvak vang memadukan unsur alam dengan penampilan bangunan yang unik. Hal yang sama se ng diterapkan juga dalam desain hunian bernuansa resort, yang memadukan trnsur alam dengan gaya modern yang tidak terlihat usang. Tips Hunian ala Resort Bagi Anda yang ingin membalva suasana resoft dalam rumah Anda, tips tips bedkut dapat membantu Anda. . Pada saat berkonsultasi dengan arsitek atau merencanakan rumah tinggal, jangan lupa bahwa suasana asri ingin ditampilkan sehingga berbagai keputusan penataan nrang- ruang didasarkan pada pertimbangan ini. Maksimaikan fungsi ruang luar seperti tarnan dalarn rumah. . Milikilah area-area rumah yarlg hijau atau dapat ditanami. Kadang-kadang biarkan arsitek memberikan ide-ide seputar kehijauan taman, di mana Ietak taman, elemen taman dan sebagainya. . Biarkan ruang-ruang dalarn rumah lebih terbuka dengal menggunakarl kaca-kaca atau bidang transparan ke arah taman. . Usahakan agar taman atau area hijau dapat dinikmati dari dalam dan sekitar rumah, misalnya dengan menempatkan area duduk di sekitar taman untuk bersantai pada sore haii sambil menikmati teh darl kudapan kecil.
  • 33. F d )o a Bila Anda memiliki peralatan olahraga atau berencana memiliki area khusus olahraga, tempatkan area tersebut sedemikian rupa berdekatan dengan taman atau bahkan menyatu dengan taman sehingga dapat menyatukan aktlvitas olahraga dengan aktivitas refreshing maupun berkumpul outdoor dengan keluarga. Area makan pagl bisa didekatkan dengan area outdoor tamal dalam rumah agar penghuni yafig breakfast blsa sembari menikmati bias sinar mentari yang menyegarkan. Masih banya]< ide-ide mena k lainnya tentang menata rumah agar memiliki kualitas refreshing laksana resort- Tentu saja dalam hal ini kita memerlukan kreativitas dalam menata hunian agar Iebih refreshing lagi. Sekedar mengingatkan, bila Anda sedang merencanakan rumah tinggal, konsultasikan hal ini dengan arsitek Anda. Selamat ber reso, ria! Pancuran gaqo Bali sangat nlenauan dan bisa metriadi inspirasi. Ruang kerja lang dikelilingi oleh suasana huau pula m eningkatkan produktiuitas- biso 29
  • 34. cd E ^od dd qJE N.g o Warna Cerah Berpadu Manis dengan Taman WaIna cerah, selain dapat membuat kita merasa lebih bergairah dan hidup, juga dapat menjadi perpaduarl vang manis dcngan rafian. Pada umumnya kira kurang berani menerapkan warna cerah untuk eksterior bangunan rumah, dengan alasan tal<ut terlalu ngejreng. Desain nrmah oleh Yoyok Slrr.libr.o iso t
  • 35. Dalam contoh di atas, warna yang digunakan adalah rvarna-wama cerah dengan skema wama berani, yang berkisar pada warna-warna "panas", seperti merah, oranye dan kuning. Tampatnya, warna tersebut menyatu dengan baik dengan warna htau tumbuhan yang ada dan menimbulkan Pelpaduan yang menawan. warna-warna ini memiliki kesan berani yang dapat dikaitkan dengan .rnsur kemudaan dan vitalitas. Bila Anda masih termasuk seseorang dengan usia muda, atau yang memiliki semangat tinggi dalam pekerjaan ataupun kea}lian, rama-warna ini mungkin brsa sesuat bagi kepdbadian yang ditunjukkan dalam desaln warna rumah Anda. Warna-wama alam, yaitu hijau pada siang ha dengan bantuan sinar matahari dapat tampil cerah darl mewarnai perpaduannya dengan warna cat tembok. Namun hati-hati dalain memilih warna panas ini, pilih dari gradasi yang nyaman untuk mata, dan kemungkinan hindari warna ini pada tembok sebelah timur atau barat yang terkena matahari langsung karena dapat meningkatkan kecerahannya. ,!a (- i! a a J 31
  • 36. d E d?,E 6i .E o bangunannya. Seringkali. rumah- rumah minimalis menggunal<an batuan, permainan unsur gads dan bidang, se a pPwdrradn vang.cndcrLng lebih bcra n i da.ipada gaya arsitektur Mediterania malrpun klasik. Rumah dengan tampilan geameti kltc's gala "Minimalis Indonesia" berbeda dengan min:nal;smp uoFa berkp^bans di tuar negen. D.sa,n o ah Probo Hrfdarl.. ailld o Perumahan-perumahan banyak menggunal<an gaJ/a minimalis ini sebaga. gala rumah andalan saat ini. Sepertinya masyarakat sedang sangat menggandrungi gaya ini. Gaya ini memang sebuah retro, hal yang akan kembali dari waktu ke waktu. Fagade Rumah Modern Minimalis Gaya rumai minimalis yang saat inr berkembang pesat memiliki kekhasal tersendi dalam tampilall muka
  • 37. .O, V : F 2 o a Perhatikan permainan geometri dan kejernihan desain pada contoh detail di atas. Warna yang digunakan cenderung netral (putih dan abu-abu), permainan garis gads tegas, serta material yang berkarakter menjadi ciri utama faQade rxmah modern minimalis. Desain dengan u)ama "ngejrelry" dan pennainan geometi menjadikan rumah ini tampil segar. Permainan pada permukaan dinding mempakan ha1 ].ang biasa dalam gaya arsitektur minimalis karena kekuatan utama dalam desain modern minimalis biasanya terletak pada gubahan geomctrj dan penggunaan material. Hal ini semacam membuat "lukisan" bergaya kubisme dar-r mengisi relung-relung bidang kubus dengan rvarna dan bahan -vang berbeda.
  • 38. drd {,/ E N. N.! d o Gaya minimalis di Indonesia sebenarnya telah mengalami perkembangan yang cukup berbeda daripada yang telah dipahaml secara Internasional sebagai "minimalisme". Gaya yang sesungguhnya pada minimalisme memiliki prinsip less is more yang menggebu gebu. Prinsip arsitektur modern minimalis ini sebenarnya mengikuti pdnsip arsitcktur forn fallotL) linctian atau bentuk mengikuti fungsi. Oleh karena itu, bentuk bentuk yang tidak perlu akan dihilangkan. Namun di Indoiresia, kita menjumpai ornamentasi atau hiasan hiasan masih banyak digunakan, dan minimalisme telah menjadi sebuah gaya arsitektur yang berdiri sendid. Kadang- kadang "gaya minimalis" dianggap sebagai istilah pengganti untuk "gaya arsitektur modern". Hal ini bisa dipahami karena kebudayaan Indonesia sarat dengan ornamentasi atau hiasan.Tampilan sederhana, tanpa annmentasi. nrcmbenkan ^:esanlega dan tidak sumpek, sesuai untuk gaUa hidup urban. i rn r t r ;.r l)i r. l:L '.r :-r " ' ir i. ,rl t 't ".. 34
  • 39. 11 Desain Rumah Minimalis Desain rumah bergaya minimalis adalah yang memiliki perkembangan sangat pesat akhir-al<hir ini. Kami dad astudio mendapatl banyak orang menghendal<i menggunakan gaya minimalis untuk mengikuti mode. Biasanya kalangan yang tertarik untuk menggunakan gaya minimalis adalah dad mereka yang masih berjiwa muda. Para eksekutif muda menlrukai gaya minimalis karena gaya yang ini dipandang praktis dan dapat mewakili gaya hidup modern mereka. Sebenarnya, gaya minimalis bukanlah sebuall gaya arsitektur saja, namun dibalik itu gaya ini memiliki jawaban atas tantangan zaman, yaitu mendapatkan "hasil maksimal dad sesuatu yang minima1". Bisajadi ini merupakan dana pembangunan yang minim, atau gaya hidup yang diminima.lkan. Seringkali gaya ini dipakal karena keterbatasan dana, namun menjadi sangat menarik karena dengan keterbatasan ini kita masih dapat mengikuri mode lren arsileklur lerkini. Simak saja, tampilan rumah tanpa ornamen berlebihan. memakai bahal- bahan material yang diekspos sehingga terkesan jujur dalam penampilannya dan tidak berlebihan- Hal ini diibaratkan seperti seorang eksekutif muda yang hendak pcrgi ke kdnlor dengan pal<ai.rn elegan yang tidak berlebihan, bersih dan praktis. Namun karena hal ini merupakan mode maka kita masih merasa "memiliki a t- to. a Desain rumah akhir-akhir ini mengalami perkembangan yang sangat cepat- Kita bisa mcnjumpai bcrbagai jenis delain rumah yang berkembang di masyaral<at dewasa ini. antara lain desaln rumah minimalis, modern, Mediterania, klasik dan sebagainya. Sesuai perkembangan zaman kita semakin menyadari bahwa peran desain dan arsitek sangat berpengaruh bagi keindahan desain rumah kita sehingga hal ini me[rpakan suatu keharusan. KesederhanacLn menjadi kelnLatan utama desain tumah minimalis. Desain rLLmala: astudia. 35 .,1
  • 40. ^(! !5 N- N,! o bagian" dari mode vang sedan€l berkembang saat ini. Bagi banyak orang. hal ini sangat menyenangkan (mungkin Anda juga senang dengan mengikuri modc saat ini). Gava minimalis pada intinva mempakan suatr,r .jalvaban atas keadaan vang dicctuskan oleh orang orang yang meng."r" prhum rr nalism. -, bi8"i protes atas keadaan mas-u_arakat yang tidak menghargai sumber daya alam dengan mengeksploitasi habis-habisan sumber da-va alam untuk hal ha1 !-ang tidak perlu dalam kehidupan sehari-hari. Gerakan minimalisme ini merupakan gerakan Dack ao Dasic atau kcmbali kepada kesederhanaan. Konon gerakan inl timbul di Amerika _v_ang merupakan suatu hal ,"-ang dapat dianggap positif dari suatu gerakan zaman modern. Keiernihan d alam mengambil bentll k arsitektur 36
  • 41. Gambar sebelumnya merupakan salah satu contoh sudut ruangan Yang minimalis, di mana ruangan ini sama sekdli trdak rcrlihal berhias. namun juJur apa adanya. Namun d.ngan desain ini. kita justru bisa merasakan suatu ruang yang lapang dan lega. Istilahnya "tidak ribet". Bagi kita yang menyukai gaya hidup modern, gaya ini bisa menjadl pilihan untuk melengkapi gaya hidup sehad had kita, misalnya bila pasangan suami-istd dalam satu rumah sama-sama bekeia, dan terbiasa dengan gaya hidup yang cepat, simpel dan Pral<tis. Dalam desain rumah bergaya minimalis, kita perlu memperhatikan kesesuaiannya dengan iklim. Karena gala minimalis merupakan gaya modern Yang sangat sedelhana dan bera.al bukan dali negeri kita maka kita perlu memperhatikan 'aIror-[akror iklim ,ropis seperli huian dan panas matahari, antara lain dengan membuat rumah kita bisa berhadapan dengan tampias matahari ataupun panas yang menyengat. Desain yang Sederhana Kemmitan sering ditampilkan dalam gaya arsitektur klasik karena ingin menampilkan keagungan sehingga dibuatlah segala sesuatunya tarnpak sangat berlebihan, mencengangkan dan bisa juga membuat kita merasa kecil. lni adalah suatu kekuatan yang dipicu oleh keinglnan kerumitan. 7 F (! o a N -N::. 6?." 37
  • 42. d E b-F 6 .,; x! na C- N.! a Lantas. apakah kesederhirnaan tidak mcmiliki kekuatan? C)h l'a. tcrnlata kesederhana:rn jug.r memiliki kckuatan I'ang tak k.r1ah besarlr a lliia digunakan dengan baik. Kesederhanaan itu seperti meditasi .crsLrs upacar:r megah, atau laJ'aknl-a arsitektul Jepang lcrsl-ls arsitektur zaman Barok, Justi-u dari keseclei-hanaan muncul keagllngan karena dalaln kesederhanaan, cliam, tanpa qerak clan suasana meditatif, segalanva mcdadi tcrasa bcrarti, Icbih mendalam, bahkan keheningan itu sendiri merupakan keagungan. Di dalamnva. orang dialak untuk lebih (1tl are bahwa da]am kekosongan tcrdapat rLlang kelega::rn vang luar biasa dalanr batin kita. 38
  • 43. Inilah mengapa beberapa orang menjadi sangat tertarik dengan gaya arsitektur minimalis. Minimalis kurang lebih dapat memberlkan efek yang selxpa seperti perasaan keagungan ketika berada di rumah berarsitektur Jepang. Romo Mangun berkata dalam bukunya Wast& Citra yang legendaris itu bahwa orang Jepang mencari keheningan dan ketenangan dalam perasaan bersemadi. Mereka membangun dengan bahan bahan yang sangat dngan, seperti kayl, bambu dan jerami, kertas, dan sutera. Orang Jepang lebih suka pada vang transparan, hemat bahan, seolah olah rohani tanpa membutuhkan mate . Ketika ditarik kembali ke zaman modern ini maka keheningan dalam belarsitektur merupakan upaya untuk menghadirkan kelegaan, kemurnian da+ meninggalkan kerur&'etan lrang sering terjadi dalam dunia modern. Oleh karenc i'L, or.,'ek'ur m.nim. i: misalnya, merupakan ja$,aban yang dicari untuk mencad kelegaan di kota Yang serba sumPek. Penggunaan Kaca untuk Rumah J ,,li F d ta a s$ *-"N ,r) Pholo bv Bakoko !nd-or Creal vc Conrmofs lsence
  • 44. (d E o.d xt dd ot-a .! d o Rumah yang indah, dengal keleluasaan memandalg alam sekitar, adalah sebuah kenyananan tersendii. Kaca adalah materia.l bangunan yang memungkinkan k.ra melihar add apd dj bdlrkrya sehinggd mara dapat melihar lebih iauh meskipun secara lxang terbatasi oleh kaca tersebut. Material kaca Kaca adalah unsur matedal bangunan yang sangat populer akhir akhir ini, terutama karena penggunaannya pada nrmah mmah tinggal modern semakin diminati. Kaca bahkan menjadi material baru yang munc.rl dalam .rr'ilcklur modern. Kaca hadir sebagai matedal yang unik dengan karatter transparan dengan berbagai aplikasi. Penggunaan kaca bervariasi, mulai dari penggunaan untuk atap, dinding, lantai, jendela dan pintu, serta anak tangga. Kaca memiliki berbagai spesiflkasi yang berva asi sehingga memudahkan penggunaan untuk berbagai keperluan- Penggunaan kaca sebagai atap biasanya pada atap carport, sklrlight, teras, maupun bagian lainnya. AtaP kaca memiliki karakter transparan yang biasan) a dibuat untuk menghala ngr masuknya hujan, bukan sinar matahad. Kaca yang sebaiknya digunakan memiliki ketebalan minimal 12 mm, be{enis ,empered (diproses suhu tinggi sehingga lebih kuat) dan /aminaled (memiliki lapisan penahan agar pecalan tidal< tersebar). Penggunaan kaca untuk dinding kaca dapat memberikan keleluasaan pandangan. baik oari dalam le luar mrupu_ dari 'uar ke dalam. Pada desain t40 t".
  • 45. I F p. a yang tepat guna, keleluasaan pandangan ini dinilai sangat bermanfaat, misalnya antara ruang keluarga dan taman sehingga taman dapat dinikmati secara penuh dari daiam nlmah. Kaca dapat digunakan sebagai pengganti dinding, dengan perlakuan khusus tentunva. Penggunaan pada dino.ng b.a.anla dibLal padd are.- area tertentu yang tidak membutuhkan privasi penghuni, seperti area tangga, bahkan kadang ruang tamu juga dibuat transparan. Lantai bisajuga dibuat da kaca bila ketebalannya sudah dipikirkan matang. Ketebalan kaca bisa mencapai 2 cm dan diletakkan di atas frame atau dudukan dari rangka aluminium dalam potongan potongan keci1. 4t
  • 46. Penggunaan kaca pada pintu dan jendela, ini sudah tidak asing lagi, bahkan di mana mana orang telah menggunakan kaca sebagai mateial jendela dan pintu. Penggunaannya juga sudah sangat bervadasi dad bentuk dan ukurannya. Fungsi utamanya adalah sebagai tempat masuknya cahaya dad luar maupun dad dalam. Besar kecilnya kaca tergantung pada kebutuhan dan desain dari jendela dan pintu. Usahakan agar jendela dan pintu tidak terlalu terekspos sinar matahari karena akan mempercepat naiknya suhu ruangan. 42
  • 48. o. c o !1 d a ca c!. ,4. q A F d 'd d J u, A t a, o Tips Membuat Kafe Konsep Rumah Lama di Depan Rumah Gaya Belanda Mungkin Anda menyukai suasana kafe vang ringan dan segar, da]rl mungkin Anda juga men1rlkai suasana rurhah tua model Belanda. Desain kafe ini mungkln bisa menjadi inspirasi bagi Anda yang sedang membangun kafe dengan gaya rua yang unik. model Belanda yang kental dengan armosfer dingin dan menyegarkan. Rumah tua zaman Belanda biasanya memiliki lahan yang cukup Iuas dl bagian depan, atau bila Anda sedang al<an membangun rumah dengan konsep rumah yang tua' seperti ini, tak ada salahnya menengok konsep ini. Letak kafe berada di sebelah rumah utama, dengan membangun dinding tembok dengan aksen lengkung, dan diteruskan dengan kanopi untuk menahan panas mataha dan hujan. 44 Pada gambar di barvah ini terlihat Kafe ini berkonsep kafe teras dengan menganddlkan =uarano rumal_ k ha. suasana yang dingin dari lxmah rumah Belanda dit"ruskar ke s"-nping di bagian
  • 49. kafe, dan di samping rumah bisajuga dibuat toko yang menjual berbagai benda seperti pahaian untuk anak muda, atau yang lazim disebut Factory Outlet (FO). Suasana depan kafe rumah ini akan makin sejuk bila halaman dirunbuhi dengan berbagai pohon dan tanaman peneduh. Pagar membatasi antara area p"rlir dan drFa laman. Berbagai "ksesori Iain 'ep"rr. Iampu raman g.rva 'ama juga patut dipertimbangkan sebagai al<sen. Bentuk lengkung pada area kafe mengingatkan kita pada bentuk lengkung vang sedng ada dalam arsitektur Eropa yang klasik dan anggun. Jenis kursi yang digunakan sebaiknya juga yang berbentuk klasik sehingga lebih memperkuat kesan'ko1onial' yang ada. D dF.. n o eh PruLo N ndrr o ra5Lu'liol 45
  • 50. i 5 o,3 3E s€ d6d OE 'E5 c.l-C{.H t-.1 Sebuah papan seperti papan pengumuman bisa memberikan informasi lenra.g menu spesial kale ataupun jam buka yang dapat terlihat dari jalan. Papan ini sekaligus bisa menjadi penghalang pandangan ke ara11 kaJe. Desain tampilan rumah gaya kolonial Belanda yang khas bisa membawa suasana menadk yangjarang bisa ditemui di tempat la-in. Kehidupan Meneer Belanda yang identik dengan musik dan dansa bisa dihidupkan kembali melalui suasana yang sengaja diciptakan melalui arsitektur rumai dan ha1 ha1 lainnya. 46 ...i*,..
  • 51. Contoh Desain Rumah di Lahan Memanjang Bila Anda memiliki iahan memanjang, oldLl sedang ment ari referensi desain rumah untuk lahan memanjang, saya ingin membedkan sebuah contoh. Rumah ini adalah sebuah rumah di lahan memanjang seluas 6 x 20 II],2. Bagaimana cara agar desain r-umah menjadi tepat guna? Bila kita mendesain rumah, terkadang banlak sekali pilihan desain )ang btsa kita ambil, di mana hal ini tentunva berdaffpal pada baik buruknla desajn. Baik-buruknya desain pun juga sangat l0:(rn ""1 r. !. 1t.t|, }< W"'--'-N' I l t relatif, namun ada beberapa hal yang bisa kita jadikan patokan agar desain rumah bisa tepat guna. Beberapa ha1 Yang meniadi pertimbangan, antara lain: Lahan memanjang menimbulkan konsekuensi bempa penataan rlrang vang juga memanjang, akibatnya, ada kecenderungan ruang ruang tertata sepe.ti gerbong kereta api. Bila ada ruangan yang melebar, seperti garasi, akan menghabiskart ruang yang bisa dipakai untuk laqade (ta]npilan rumah) Seingkali pada desain rumah yaJlg tidal< direncanakan dengan baik, terjadi ruang-ruang yang gelap (tidak mendapatkan cahaya matahari dengan baik) atau miskin udara segar. Dapur d , o. E o o o I 47 ,i e rut"n R. Baca
  • 52. e o"E x- dt,E C- c.! d o . Dalaro hal ini, kita tetap perlu mempertimbangkan perlunya taman agar ruang ruang tetap mendapatkan udara segar, Dalam contoh desain rxmah ini, saya memberikan contoh n-rmah lrang seakar-l akan terpjsah ruang tidurnva, dan ruang mang bersama dikumpulkan dalam satu area. Dalam desain ini. rumah juga masih memiliki garasi yang mcngakibatkan ruang tamu menjadi memanjang. Desain denah dengan ruang tidur terpisah bisa memberikan solusi agar taman dalam rumah tetap ada, dan fungsi ruang tidur yang relatif berbeda bisa dikelompokkan jadi satu. Tampilan mmah dibuat sederhana dengan mengikuti bentuk denah. namun di sini masih diusahakan agar tampil unik. Tampilan batu dipadukan dengan warna oranye yang berani sehingga menimbulkan kesan muda. tot
  • 53. Contoh Desain Kamar Mandi dengan Ruang Ganti Kamar mandi ini terdiri dari dua mangan. Ruarg penomo adalai kamar -nand,. yang berisi bathtub, wastafel. shorver. dan kloset Ruong heduo aoalah rudne berisi l.ma rr penyimp"n.eld gu= berl^ung.i sebagai rvardrobe. Kamar mandi ini -:mppl praklir. "6sren dan hemat- Ruangan sempit karena semua sudah diatur dalam tempat yang terorganisasi dengan baik. Kelengkapan kamar mandi ini terdid dari bak mandi. shouer, wasrdfpl. dan 1,l lpl. Ruangan ini tidak diberi sekat, tetapi diatur dengan baik. Dalam ruangan kamar mandi, terdapat pengharvaan dan pencahayaan, di man:t .dha)'a marah-.' disalurkan m. lJui jendela dan udara .egar d.ri venttlasi sehingga tidak bau dan bisa nyaman digunakan. d a M o t- d E so d o (J I I bathtub 49
  • 54. E ET -c dd aa (- N: d o Dalam ruang penyimpanan, terdapat lcmari yang berisi rak, digunakan untuk men)rimpan barang barang yang berbeda- hcdr. sep-rlr b, Ju. cksesorr. p"nBh as rua'gan. pcrd alan mandr. peral ,"n ria. muka. dan sebagainva. Desain Rumah Mungil di Lahan 7X12m2 Desajn ini dibuat untuk menja,ab pertanyaan dad Bapak Budi Susilo di Pekanbaru. Sa a rn, millk. Iahan koong =eluas i x 12 mr, dengan kelebihan tanah seluas 9 mr yang berada di bagian belakang. Kami mengalami kerepotan untuk melakukan p"ngem bong.n dal.m rarrlkd renora"i. Kontur tanah di tempat saya agak miring di bagian belakang dengan model dillhat dari atas sedikit berbentuk segilima dengan posisi Iahan di pinggir atau hook. Kepada Ari media, mohon bantuannya untuk membuatkan desain. Sava menBinginkin rumah Fr sebLr rerdrr. dad satu ruang tamu. satu ruang keluarga, dua ruang tidur, salah satunya dengan kamar mandi di dalam, kamar mandi luar, ruang makan. dan dapur serta tempat mencuci. Bisakah sava merenovasi tanpa hams membuatnva menj:rdi 2 lantai untuk memenuhi kebutuhan fungsi ruangan seperti vang saya sebutkan tadi? Kir:r-kira apakah bisa jika di bagian belakang dibuatkan taman kecil? Sebelumnva. saya dan keluarga menghaturkan terima kasih. Salam hormat. Budi Susilo di Pekanbaru 50
  • 55. Pada Denah Untuk sepintas denah rumah ini terdid dari dua kamar tidur, satu r_uang tamu, dapur, r-Lrang tamu, kamar mandi dan dua taman.Taman di belal<ang untuk tempat santai atau olahraga untuk kesehatan penghuni. Pencal.ayaan dan penghawaan alami dapat masuk melalui taman tersebut. Penataan ruangan yang kompak dan cukup dinamis dan rapi ini bisa digunatan untuk keluarga beranggotakan 3 4 orang. Di depan rumah ada taman dan teras untuk menyambut tamu, sedangkan di belakang juga terdapat taman kecil untuk hobi berkebun. Dari segi tampilan rumah ini cukup menarik dengan gaya arsitektu. minimalis. Di sini kita dapat melihat warna gelap abu-abu yang maskulin dan warna oranye yang kontras sebagai pemanis, ditambah jendela untuk penyegar rLrangarn. 4.000m 4.000m tidur 2 500m tamu < 3 000m d a F C d 6 o o o 2.500m !I 1 500m ! !I 00m r. keluarga & r. makan 51 -
  • 57. 1Bl Desain Rumah dengan Lahan 8x15m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak FX Dony Kurniawan melalui konsultasi gratis di berbagai media. PertaDyaan: Saya ingin membangun rumah satu lantai saja, di mana terdapat garasi, ruang tamu, ruang keluarga, kalnai tidur utama, kamar tidur anak, kamar. tidur tarnu, kamar tidur pembantu, dapur, dan taman. Luas tanah 120 mr, lebar depan 8 m. Jawaban: Dear pak FX Dony Kurniawan, Tedma kasih atas peftanyaannya. Lalan yang Bapak miliki termasuk lal.an yang luas. Pembagian ruang yang saya lakukan adalai membuat ruang rualg kamar tidur berjajar di satu sisi, sedangkan sisi lainnya dipakai untuk ruang tarnu, ruang keluarga, ruang makan dan dapur. Di belakang masih terdapat ruang tidur tamu yang Bapak inginkan. Saran saya, usahatan tamal belakang tetap ada (tida]( digunakan sebagai ruangan) karena penting sekali untuk menjaga sirkulasi udara dalam rumah agar tetap sehat. Penarnpilan rumal dengan gaya minima.lis sederhana yang cukup tren saat ini. Saya ucapkan selamat membangun. Salam. Probo Hindalto Rumah mungil ini terdid dari tiga bualr kamar tidur, satu karnar pembantu dan kamar tarnu. Dapur diletal<kan di bagian depan yang memiliki pintu keluar tersendiri sehingga dapat menjadi pintu sarnping. Taman belalong dapat dimal<simalkan dengan memberi kolarn ikan dan pancuran air terjun buatan di dinding bagian belakang taInarr untuk relaksasi setelah bekerja seharian.
  • 58. cl E69E x- dd ,E (t- d Dari segi tampilan bangunan terkesan kuat, tetapi ingan dipandang karena menggunakan warna lembut dan aksen tembok bergaris garis di bagian depan, ditambah bentuk kotak yang membingkai teras dan pintu depan rLrmal terkesan tegas dan menonjol dari bagian rumah lainnya. i 2 OOOn)(-3,OOOm x2OOd(1.6OOm) ii r= -l anal 3 Joonr ll #r_...,__.1 teras i54t&.
  • 59. 19 Rumah di Lahan Seluas 10x12 m2 dengan Pofial untuk Teras Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak T.Zakaria Al Bahri di Sabang melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di selurlh Indonesia. Pcrtanyaan: Assalamualaikum, Saya bertempat tinggal di Sabang, sehari- hari berprofesi sebagai jumalistik dan merangkap sebagai kontraktor (jasa konstmksi). Saya tertaiik membaca mbrik di Harian Serambi. Saya punya rencana ingin membangun perumahan tipe 36, tetapi saya bingung mencari model gambar ruma}l masa kini yang disenangl konsumen agar rumalinya bisa cepat laku dijual. Mohon dibantu saya untuk membuat desain gambar rumah tipe 36, yang terdiri dari kamar tidur, ruang keluarga, ruang maLan, dapur, KM/WC, teras dan ada peluang untuk dikembangkan sendiri oleh pemilik rumah di masa akan datang. Biasanya tipe 36 hanya dapat satu kamar tidur, apalah bisa didesain 2 kamar tidur? Saya informasikan baiwa mmah tipe 36 akarl dibangun di atas tanah seluas 10 x 12 m'? dan kelebihan tanah yang ada untuk pengembangan di masa mendatang oleh pemilik. Aras banruannya. saya ucapkan terima kasih. Jawabaa: Yth pak zakaria, Desain rumah ripe 36 ini saya harap iuga menjawab pertalyaan pembaca yang memiliki kasus lal'an yarg sama. Rumah unhrk perumahan memang biasanya sederhana,dan menggunalan bentuk bentuk geometri yang menarik. Dalam desain ini saya juga menggunakan teras yang menggunakan Portal. Ruang-ruang dalam nrma}r ini terdiri dari 2 ruang tidur, ruaig tamu, ruaig makai, karnar mandi dan dapur kecil. Kaiena lahan masih luas, menurut saya bisa ditambalkan ruang/kamar di laian sebelah rumai, dan pojok belakang rurnah dapat digunakan sebagai dapur nantinya. Rurnah ini juga memiliki teras belakang. Denikian, semoga membantu pak zakaria. Salam, Probo Hindarto 7
  • 60. d E qt Ed iie dd iJE N.s d o Lahan ini termasuk sudah cukup luas karena dengan dana tambahan, kita masih bisa mengembangkannya menjadi lebih besar. Namun dalam denah. ixmah ini terdiri dad dua kamar tidur. Di sini kita bisa memaksimalkan dapur yang dekat dengan mang tamu untuk memudahkan dalam memberi jamuan dan bersosialisasi dengan tetangga. Untuk itu, jadikan ruang tamu dan ruang makan menjadi satu area vang terbesar dalam rumah ini. Sedangkan di luar ruangan terdapat raman ang 1lcngirari rumah rni sehingga dapat menjadi ajang bermain anak anak atau juga bisa sebagai tempar pesta kebun mungil dengan keluarga atau tempat makan malam yang romantis dengan pasar-rgan kita. Dari sisi tampilan, dua pilar vang benvarna mencolok menberikan kesar bangunan )ang lingti dan kokoh. Dengan permainan warna gelap dan terang terkesan dinamis dan modern. Di atas kisi kisi terdapat ruang kosong, bisa digunakan papan reklame bisnis Anda. Seidng berkembangnya karir dan jumlah keluarga Anda di masa depan, rumah dapat diperluas lagi sesuai kebutuhan. i.56 5E
  • 61. L9
  • 62. 6 o- li CA v; dt 'E 6l- 6t .: d o Solusi Rumah di Lahan 7x12 m2 Desain ini untuk menjawab pertan':Lan lLu Trr.-ru'i m, L.lur 1,, n rlr-sr gr,, i di berbagai media koran di scluruh lndonesia. Pertatryaan: Siang P:rk Probo, Sal,-a mcmiliki lahaj1 seluas 7 x 12 mr Saya bcrencana akan mcndirikar balgunaD berlantai 2. Sava meminta bantuan Bapal< untuk membuat g:rmbar rumah terscbut. Ruangan yang sava inginkan, 3 kamirr tidur (dengan salah satu kamar ada kamar mandi di dalajnn'a), ruang kcluarga. r uan[a taJnu, dapur & garasi. Bantuan Bapak sangat bcrmanfaat bagi sal a. 'lcrima kasih. Tri Astuti Jawaban: Dear ibu Tri Astuti, Rumah vdng didesain ini mcnurut saya .1apat mrnjawab pertanvaan bu Tri. S,:uai ,ang drrngrrtkar. scr:r 'nendcs rin .l kamar tidur. Untuk diperhatikan dalam ide desarin rumah ini, sebajknl,a dibuat clinding dengan pintu antar.r garasi// ('arport dengan taman dalam. dengan tujuan agar asap kendaraan tidal< m:lsuk dalam arr( a rumah. , I > a 58
  • 63. 7 Untuk penghawaan alarni di kamat betakang lantai 2, diambilkan dari bagian atas dinding, di atas area tangga. Di atas area tangga, sebailmya atapnya dibuat dari dak beton. Semoga desain rumah ini dapat mewujudkan rumah impian bu Tri dan keluarga. Salam dari saya di astudio. Probo Hindarto Denah lanlai2 7 3,000m 1
  • 64. 6 a o.i EA .9'U dd OJE N-c.l .! d o Pertanyaan tentang membuat r1lmah seluas 7 x 12 m'? dua lantai dengan tiga kamar mungkin banyak ditaoyakan oleh maslrarakat karena Iahan seluas ini biasanl.a dijual sebagai kavling. Kelemahan dari rumah dua lantai salah satunya adalah bila taman terlalu sedikit r-e-Jad ika. run-" I kurang.irkLiasi udar.r. Semcnrard'-u. :' rdr marah.rr. tidak bisa masuk karena terhalang oleh bangunan di lantal dua sehingga kurang sehat bagi penghuninya. Solusinya adalah dengan membuat taman yang cukup besar sehingqa proporsi antara bangunan daJI taman menjadi seimbang. Di sini kita bisa membuat desain di mana semua ftrangan mempunyai akses pencahayaan dan pengharvaan alami. Dengan dana tambahan taman depan, lxmah bisa dib"ri pan, uran kolam ke, il sebagai penyejuk mata yang memandangnya. Dari segi tampilan, rumah ini cukup sederhana dengan memanfaatkan geometd {bentuk kotak) )rang membuatnya lebih dinamis. Selanjutnya, pada balkon atas bisa digunakan untuk mengobrol dan menghirup udara segar. ll tl ntii Iuo ;
  • 65. Rumah Tipe 40 di Lahan 7x13 m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Agus Dwi melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaani Saya berencana ingin membuat nrmah, tanah yang ada berbentuk persegi, ukuran lahan yang bisa digunakan sebagai bangunan kira kira sebesar 7m x 13m, dengan muka yang berukuran 7 dan garis yang agak menyerong. Saya menginginkan rumah luasnya sekitar 40m , dua kamar ridur dan masih sis" laian karena setelah dihitung budget sebesar itu nanti ingin ada dapur. Gimana ya pak biar budget normal, tetapi kelihatan bagus? Te ma kasih bantuannya. Saya tunggu. Ja*aba l Yth pak Agus Dwi, Pertama, saya ucapkan selamat untuk rencana pembangunan tuma1lnya, Lahan ukuran 7 x 13 m: termasuk Iahan yang cukup luas, mengingat harga lahan dewasd ini. Unr uk desain rumah ini, saya usalakan memenuhi kriteria Bapak dengan dua kamar tidur, serta nantinya masih ada lahan kosong untuk pengembangan. Saran saya, pengembangan nantinya secara vertikal saja (ditingkat) sehingga masih ada taman untuk bermain putra putri. Tampilan depan rumah sengaja dibuat secara inovatif, namun sebenarnya hanya bermain geometri dan warna juga sudah membuat perbedaan yang menarik. Atap rumah drbuat atap pel3na sederhana saja agar biaya konstruksi juga masih 'normai' (tangkapal saya yang dimaksud 'normal', itu berarti tidak terlalu besar biayanya). Demikian, semoga membantu. 61'ri
  • 66. E e.8 dG C.l - o Ulasan: Rtrmah ini terdiri dari dua kamar tidur dengan ruang tamu dan mang keluarga yang disatukan dengan satu kamar mandi dan dapur di bagian belakang. Dapur biasanya dibuat menyatu dalam nrmah, tetapi dalam desain ini tidak. Kali ini dapur menyatu dal1 menghadap dengan taman sehingga menjadi ruangan terbuka untuk melihatlihat, duduk duduk. atau makan dengan teman. Anda bisa meletakkan sebuah meja makar long brsa berlungsj bermacam macam, misalnya untuk anak anal( belajdr. bahkan rua-g ceperri ini terkadang bisa menggantikan ruang keluarga karena lebih men).enangkan. Untuk itu, bila mmah kita semplt, kita tidak perlu memaksakan, dapur berada di luar bisa menyelesaikan masalah ini sehingga terasa lebih lapang. Dari segi tampilan, sebuai mmah yang kecil dan sederhana bisa menarik dengan permainan warna. Pada contoh ini bisa dibuat kotak yang berbeda- beda dan m.r=rng-mas.ng mempunlai wafia tersendlri sehingga makin menonjoL Atap rumah yang berbentuk pelana biasa membuat biaya menjadi murah dan bentuk geometd mengangkat imej penghuninya. 4 500m 3 000^l lu' I
  • 67. so"',l'" rsr'r*,r , srr.,, Rumah Tipe 45 di Lahan 8x12m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Djunaidi melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaanl Yth pengasuh astudio, Saya mau tanya, "Bagaimana desain mmah dengan Iahan seluas 8 x 12 m'? dengal luas tipe 45? Kamar tidurnya dua, inginn].a nanti dikembangkan menjadi tiga buah kamar. Terima kasih pak Probo. Salam, Djunaidi, Madiun Jawabair: Yth pa1< Djunaidi, Selamat atas rencana pembangunan rumahnya. Kali ini sal/a bantu dengan desain sederhana tipe 45 yang masih dapat dikembangkan lebih lanjut. Rumah ini juga masih menyisal<an Iahan untuk taman yang sangat dibutuhkan penghuninva. B" pak..er, gd nemberi in<pira-i Salam. Proho Hin.larto d E d o F E o o o 63
  • 68. t o-i o 'rl 69 !rtr c.t -N.! d Lahan 8 x 12 mr ini cukup besar di perkotaan karena semaldn mahalnya harga tanah. Biasanya kavling di perumahan dijual semacam ini. Jika ruang-mang diatur seperti ini maka akan efektif, di mana pembagian ruangannya cukup je1as, artinya memiliki zoning terencana, yaitu ada niang untuk istirahat, ruang untuk keluarga, dan untuk aktivitas bersama. Bagian belakang rumah masih bisa ditambah dengan ruangan lagi di kemudian hari. Gaya rumah yang sederhana ini cocok dengan keluarga kecil yang masih bisa berkembang. Dari segi tampilan, penggunaan dinding yang cukup menonjol, dan bentuk jendela yang berbeda beda mPn imbu lkan dsa d..ami. -"ninBga rumah dihiasi oleh bentuk.jendela 1,ang sama panjang. 64
  • 69. Menggabungkan Dua Rumah Kopel Desain ini untuk menjawab tentang menggabungkan dua iumah yang s-imetris mcldlui konsulrasl gralis dr bprbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan: Yih Konsuliasi Rumah Pak, saya berencana melakukan renovasi sederhana tanpa mengubah bentuk bangunan aslinya. Tipe rumah saya 22/60, ada dua unit bersebelahan (terlampir). ang ingin saia tambah adalaJT garasr mobil yang tembus ke dapur, ruang keluarga dan ruang tamu terpisah, dapur bersih, dan tempat cuci/jemur. Karena luas tanahnya 120 mr dengan Iebar ke samping maka tidak perlu membongkar kamar mandi yang ada. Te ma kasih bila Bapak berkenan menggambarkan denah bangunan. Thanks ya Pak. Jawaban: Untuk dua rumah kopel yang dihLrbungkan menJadi sarL rt m.h ini. saya membuat ruang keluarga menjadi cukup Iuas dengan menambahkan dua meter ke belakang. Sementara itu, bila nantinya ada penambaian putra putri atau anggota keluarga lain, bisa menambahkan kamar tldur di area kanan dan kiri belakang rumah. Usahakan agar taman tetap ada dan asrl selalu. Demiki.n. semoga desain saya .'. bisa membantu. Salam. Probo Hindarto d o o Denah aual (denah ini dibenkan oleh penanla, aar di *ni d:tanpilAon .et agat ref"rer.i 65..it
  • 70. d d , :1 : dd N- N.: d n Rumah rumah kecil dapat dibeli semua dan dibuat sebagai rumah kopel. Kadang kadang hal ini menguntungkan kita karena biasanya rumah lxmah kecil masih bisa dikembangkan menjadi lebih besar karena ahanna ang ma.ih'Fr.is" luas. Untuk menggabungkan rumah kopel, salah satunya adalah membuat penyatu seperti ruang keluarga dai dua rumah. Ruang ridur d.alil_'u lgsikan mpnjad 2 000nr 1 500m 2 000m il975m ruang tamu/sesuai kebutuhan. Cara ini membuat dua rumah kopel ini lebih menarik karena pembagian lxangan yang tepat. Merencanakan tampilan rumah . bisajadi gampang gampang susah. Aoabila umah koDel ilu simelri d"n -Fimbarg kanan kirinya. oisa 1 kita ubah dengan bentuk yang tidal< simetri. Perubahan beberapa .),)1.r1 unsur seperti bentuk jendela, atau memberi teras di salah satu bagian bisa membantu agar desain '" rumah menjadi tidak seperti rumah kope1. Dalam contoh ini kita bisa menggunakan batu alam untuk aksen yang sama, juga ada portal untuk menegaskan bentuk teras. Keuntungan dari menggabungkan rumah kopel adalah terasa lebih besar dan lapang.' 24"
  • 71. tii,--,,l::N. 6 x 16 m2 dengan Ruang Usaha di Bagian Depan Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Wakhid me,alui konsultasi gtalrs di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan: Nama : Wakhid Alamat: Surabaya Yth Pengelola astudio, Saya memiliki rumah ukuran 6m x 16m. Saya berencana membuka usaha butik di halaman depan dengan ukuran 2,5 x ,+mr, sedangkan sisa lebar halarnan depan 3,5 x 4 mr direncanakan untuk carport. Butik hanya I lantai dan menyatu dengan mang tamu atau ada pintu penghubung ke ruang tamu. Mohon bdnluan unruk dibuarkar desain vang sesuai untuk bagian depan rumah/ Iaqade rumah. Jawaban: Yth pak wakhid, Pe rdma 5alo u, cpkan sela nar ala. rencana pembangunan rumahnya. Dalam menjawab kebutuhan desain pak Wakhid, saya membedkan saran untuk membuat rumah dengan 2 kamar tidur dan satu butik seperti l.ang Bapat sebutkan. Di depan ruang tajnu, langsung digunal<an untuk carport karena cukup terbatasnya lahan. Rumah ini cukup sederhana dan atapnya standar sederhana dan juga tidak memakan banyak biaya. Demikian pak Wa1<hid, semoga membantu. Salam dad astudio. Probo Hindarto Rumah di Lahan d tu i: E (n 6 o o O Lahan dengan lebar 6 m memanjang ke belal<ang biasanya membuahkan kesulitan karena ruang yang akan dibuat akan sepefii gerbong kereta yang berderet deret. Akibatnya pencahayaan dan penghawaan vang alami tidak bisa masuk karena ada ruajlg gelap da- rcr-embunyi drkelilinBi re 67,
  • 72. ruang-[lang yang 1ain. Biasanya ruang yang menjadi korban adalah ruang tidur. Meskipun sudah ada ventilasi, tidal< mungkin ruangan yang gelap tersebut menjadi nrangan yang sehat apalagi didiarni dalam jangka waktu vang lama sepedi untuk tidur. Ruma11 seperti ini harxs direncanatan sebelumn]ra sebaik mungkin. Bersebelaian dengan ruang tamu, ada ruang usaha untuk menambah penghasilan keluarga. Dalarn kasus ini sebuah rumall butik yang dapat digunakan oleh ibu untuk menjual berbagai macam baju darl al<sesoris wanita. Agar butik tidak menggalggu kegiatan keluarga maI<a harus dipisaikan dengan ruangan yang lainnva. Secara umum untuk menaJnbahkan ruang tidur mal<a disarankan ruang tidur diletal<kan di lantai dua atau dibangun secara berkala. 6.0r0m I 2 t)25n1 :i Oal0rn 'a rlityr ?.925rr 1 5OOnr 4 5il0rrl l,i 000nr I Tampilan rumah yang cukup sederhana dengan atap pelana berikut membutuhkan bialra vang cukup ringan. Tcrlihat pada tampllan di sebelai kanan tempat usalta butik bisa dibuat etalase untuk displag bagi konsumen. t68 b.
  • 73. r '' r N$'r .., N' Solusi Desain Rumah diLahan 7 x12m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapal< Makmun Sukron melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan: Nama : Makmun Sukron Alanat : Ciledug Tangerang Saya ingin membangun rumah di atas lahan 7m x 12m. Desain yang saya inginkan adalalr model minimalis 1 lantai, memiliki kesan terbuka, 3 kamar tidur, 2 kamar mandi, teras, ruang tamu, ruang keluarga + ruang makan, dapur terbuka dan taman. Terima kasih. MaL(mun Jawaban: Dear pak Makmun Sukron, Desain vang saya buat ini lumayan sederhana. namun bisa memenuhi seluruh ruangan yang Bapak butuhkan. Untuk Iebih baiknya, saya sarankan bila kamar tidur utama bisa tidak dibangun dahulu sehingga la11an tersebut bisa dipalci unluk merrbuar tomo_ yang asri. Bila memungkinkan, lahan kamar tidr.rr utama ini bisa juga tetap dipakai taman, dan bila membutuhkan ruang tidur lebih banyak, bisa membuat Kamar lagi dengan menambah di atas bangunan, atau saya sarankan di atas kamar kamar tidur barvah. Bila demikian, tentunya pak Makmun harus menyediakan struktur ],ang kuat untuk dua lantai. Demikian pak Makmun, semoga memberi inspirasi. SaIam. Probo Hindarto i: (6 I o o , : rlCan, . .) s.irjx I i,a,ilri ' : a)..nr : 69. .l . I r)Jrrjt r _ ,.1,r. .1 .i,nx
  • 74. Memiliki sebuah rumah yang ideal adalah dambaan setiap orang. Kadang kala keinginan keluarga untuk membuat kamar Lidur kerena diLimbulkan d-rr keluarga yang banyak. Bila Anda tetap menginginkan untuk membuat ruang tidur yang banyak dalam lahan yang agak sempit maka usahal<an ada taman di belakang rumah. Sebagai contoh, berupa taman kering atau be si kedkil untuk sirkulasi udara. Lahan 7 x 12 ml di sini berisi tiga ruang tidur, jumlah yang cukup banyak untuk lahan yang semacan ini, Namun di sini maslh tetap diusahal<an agar masing-masing ruang mendapat al<ses untuk udara dan cahaya yang alami. Dari segi tampilan, rumah semacam ini biasanya cocok untuk keluarga muda karena kesannya yang cukup berani dalam mengglrnakan berbagai warna. Di sini kita menggunakan paduan warna putih abu abu, kuning tua dan merah. Warna warna ini biasanva se ng di!+lnakan dalam arsitektur gaya minimalis dan perxmahan bergaya modern, [r
  • 75. 26 Contoh Rumah Tumbuh Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapal< P adi mela.lui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan: Yth pak Probo, Karni punya tanah aga.k kecil 6 x 13 m2 yang ingin karni bangun dengan ruangan sebagai berikut. - ruang tamu dengan teras, - ruang keluarga, - dua kamar tidur. - dapur, - ruang makan, - kamar maldi, - serta ada carport, dan - tempat jemuran. Harapan karni rumah ini atan dibangun dengan 2 lantai. Untuk itu, karni mohon saral dari pak Probo untuk desainnya, dan di mana kira kira nantinya letal< tangga agar mudah kemudian bila mungkin mohon dibuatkan desain lantai 2 juga, pal<. Terima kasih sebelumnya saya ucapkan. Pengirim, Priadi- Semarang JatPabaa: Yth pak Priadi dan keluarga, Selamat atas rencana pembangunan rumahnya. Tanah 6 x 13 m2 menunrt saya cukup luas. Untuk keperluan ruang ruang yang pak Priadi inginkan, menurut saya tidak semuanya dapat 'masuk' dalarn desain rumal ini kaiena keterbatasan lahan dan kita butuh untuk tarnan agar rumai tetap sehat. Saran saya, di bagian belakang rumah digunal<an u tuk ruang mal<an terbuka, dengan harapan al<tivitas sarapan, makan siang darl makan malam bisa dilakukart di sini karena dekat dengan dapur. Dinding pemisah antaia dapur dan ruang makan tidak perlu tinggi, sebatas 1 meter bisa kemudian di atasnya bisa diletakkan daun ka].u sebagai meja bar. Untuk pengembangan, saya sarankan Pal< Priadi membuat fondasi dan kolom yang kuat untuk dua lantai lalu untuk tangga nantinya bisa diletal*an di daerah yang sekarang digunakan untuk tarnan belakang. Demikian, selamat membangun. Salam, Probo Hindarto
  • 77. Bila kita ingin membangun rumah yang kecil pada awalnya karena Iahan di perkotaan semakin mahal dan sempit, maI<a kita perlu merencanal<an rumah menjadi rumah yang tumbuh menjadi dua lanrai di kemudian hari. Cara merencanal<an rumah tumbuh bisa dengan menyejajarkan atap sehingga biaya renovasi bisa ditekan semaksimal mungkin. Cara kedua dengan membangun fondasi dan kolom rumah yang bisa menahan konstruksi dua lantai- Konstluksi ini dapat dipersiapkan sedini mungkin dengan melihat kebutuhan mangan di lantai dua nanti. Da.Iam hal ini kita membangun rumah dengan satu lantai dengan atap pelana yang sederhana. Setelah dana mencukupi dan jumlah keluarga bertambah, kita bisa menarnbal dua lantai. Atap rumah dibuat sama dengan lantai satu dan dua dengan membentuk model yang sama ke atas. Anda pun bisa memal<ai atap sebelumnya untuk lantai kedua sehingga kita tidak perlu menggantinya atau menambahnya. Dari sisi tampilan, rumah ini cukup mendrik, bark kerika masih sd' u lanrai araupun mFnjadi dua lanrai. Hal ini karena bentuk lxmah yallg nyambung ke atas. Dengan begitu, keuntungan merencanakan sejak awal dengan matang akan memudahkan kita menyambungnya menjadi dua lantai. .c E l o. F ! Eo o (J 73t
  • 78. E d o.3 ce .9! dsf OE T'5 Ss !IJ i$,- "-*""N --l* *'-N Contoh Rumah di Lahan Seluas 6x13m2 Tentang tampilan yang saya buat dr sini menun-rt saya cukup bagus, Gunakan hnishinq karprol p"da beberapa bagran dinding karena terlihat menarik dengan harga yang murah. Salam dari saya. Probo Hindarto Salah satu resep agar rumah mungil terasa sejuk dan nyaman adalah memiliki taman karena pada saat ini taman menjadi barang langka di perkotaan. Dua ruang tidur yang cukup luas memiliki akses ke ruang keluarga. Di bagian belakang terdapat kamar mandi dan area cuci, Secara keseluruhan tampilan Dcsain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Kurnia melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan: Yth pengasuh Astudio, Saya ingin membangun rumah dengan 2 kamar tidur, ruang tanu, dapur, dan kamar mandi terpisah. Luas tanah 6 x 13m2. Bisakah saya minta tolong dibuatkan desainnya dari tampak depan hingga interiornva? Kalau bisa tampak depannya bagus dan menarik, tapi harganya sesuai kantong saya. hehe.. InElinnya satu lantai saja. ?hanlcs a lor. Kurnia - Jambi Jawaban: Yth Bpk Kurnia, TPrima k"sih ala. per'"nyaan A_da. Luas lahan seperti ini halxs disiasati agar maksimal. Desain ini kami buat sederhana dengan atap yang sederhana pula. Plafon rumah ini dibuat tinggi (3,5 m), agar sejuk di dalam. Tapi saya persilal<an Anda untuk mengubahnya menjadi 3m hingga ,lm sesuai dengan budget dan keinginan.
  • 79. Tema rumah bergaya modern ini sangat pas dengan tampilan mmah seperti di atas. Ditambah lagi dengan unsur warna oranye yang kontlas dengan warna dinding finishing kamprot yang diaplik.sikdn sebagai pengganli dari kesan batu kasar yang biasa digunakan untuk rumah saat ini. Adanya portal di bagian depan menjadi ikon bagi rumah rni. Unruk pencahayaan di malam hari ditambahkan dua buah lampu hias pada bagian depan portal teras. Untuk rumah ini saya menyarankan agar terdapat bukaan bukaal yang cukup banyak sehingga a-liran udara dan cahaya Iebih bebas masuk ke dalam rumai. Dalam 1al ini bild lidax drperlukan mdka p;nru dan jendela yang cukup banyak ini bisa ditutup, namun memberi kesan rumah ini lebih luas. d E ) a F H d .d o o (-) 3 C0:nr : 00lnl I 501n I ( : 1i5n-. X ( {5on} I :8:sn ,: rumah ini cukup sederhana. Untuk pewarnaan merah pada alap peldna di sini menarik karena adanya portai sehingga menyebabkan bangunan seolah olah menjadi lebih tinggi dari aslinya. 75 3
  • 80. o.J 16' ei- o Bumah Seder- hana di Lahan 10 x 13,5 m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaall Ibu Rahma melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaafl: Saya mempunyai sebidang tanah dengan luas 135 m:. Adapun ukurannva adalah 10m x 3.5m. Bulan depan saya berencana ingin membangun rumah dl areal tersebut, kira-kir" rum" n r.ng8al janB:epp i apa rang,ocok? sebag" b.-,1 an na.ukan. lokasinya di daerah pegunungan dan karena sistem pengairann),a bagus, saya ingin punya kolam pancing kecil di belakangnya. Terima kasih atas jawabannya. Jawaban: Yth Ibu Rahma Kurniawati. Terima kasih atas pertanvaan ibu. Denah desain rumah ini saya buat dengan dua kamar. diharapkan taman belakang menjadi lebih 1uas, dan area ruang keluarga menjadi area vang paling luas. Bila dikehendaki, tembok belakang bisa diturunkan ketinggiannl,a dan di area taman ini bisa dibuat kolam pancing seperti keinginan ibu. Yang paling penting, saya ucapkan selamat atas fencana pembangunan rLlmahnya dan 5elalu kunjungi wpbsirc kamr di v.astudioarchitect. com Tedma kasih. Sa1am, Probo Hinrlarto 76 L
  • 81. Rumah ini (langannya diatur secara sederhana dan tepat guna. Ruang tamu aksesnya tersendiri dan keluarga bisa m{'nggunal(an pinl L sdmpints rnLul, menuju ruang keluarga. Demikian pula dengan dua kamar tidur yang memiliki pintu-pintu supaya tidak mengganggu akrivitas tamu. Sesuai permintaan, halaman belakang rumah inr ma'th tersisa 3 x 5 mr untuk taman yang bisa digunakan untuk membuat kolam keci1. Untuk memaksimalkan ,iez, ke arah taman. kita bisa membuat pintu-pintu kaca yang dapat dibuka tutup untuk memberi akses ke arah taman. Dengan tampilan sederhana ini, kita tidak memerlukan biaya banyat untuk m"mbangunnra Bila sebual- rumah tidal< dipenuhi oleh banyak elemen dekorasi mal(a kita dapat menghemat dana, dan proses pembangunan dapat lebih dipercepai lagi. o tr c d E o o o 77 l
  • 82. d o.E ca v; dd qE ot-c{ .! 6 a -l N'1* qn,,*, ,,*,,N Pembangunan Rumah Tipe 26 dengan Lahan 6x15m2 Desain ini untuk menjawab petanyaan Bapak Fajar TH melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan/ keinginan: Saya ingin merenovasi rumai tipe 26/90. Saya ingin semua I1langan mendapat pencahayaan matahari dan udara yang cukup. Saya ingin rumah berkesan terbuka dengan taman di halaman depan dan sedikit di belakang yang bisa terlihat dari ruang tamu dan ruang keluarga. Adapun ruangan yang saya butuhkan adalah: - Lantail (kamar tidur utama, kamar tidur anak, ruang mal<an & dapur menghadap ke taman, ruang tamu, ruang keluarga, kamar mandi, tempat cuci pakaian, nlang sholat) - Lafitai 2 (kamar tidur+teras menghadap ke taman, kamar maldi) Saya ingin untuk ruangan lanrai 2 ini bisa terlihat dari lantai 1 keluarga. Desain rumah yang saya inginkan adalah minimalis, dengan biaya yang minimalis juga. Atas bantuannya, sava ucapkan tedma kasih. Jat,aban: Yth pak Fajar TH, Terima kasih atas pertanyaan Bapak. Untuk desain rumah Bapal< ini, saya membuat taman di antara nlang-mang agar sirkulasi r'rdara berjalan baik. Di sini saya buat dapur dan ruang makan langsung berhubungan dengan taman dalam karena areanya cukup sempit. Adapun tentang desain denahnya saya membuat berdasarkan gambar yang Bapak kirimkan, dan saya buat dua lantai di belal<ang. Jadi ruang-r_uang di rumah bagian depan tidak perlu dirombak, kecuali menambah kamar mandi atas di atas kamar mandi bawah. Demikian. semoga membantu. Sa1am, Probo Hindarto 78 L. Prrsp.rkr I n,rah dar a:as
  • 83. d, o. F o o o KT .nak Rumah ini terdiri dari kamar anak. ruang tamu dan keluarga dengan sebuah kamar mandi. Dalam rancangan ini tidak bisa diotak atik lagj, namun dapat ditambahkan lagi ruang ruang tambahan l ang berada di bagian bclal<ang rr.lmah. Hal ini dapat dilakukan karena bentuk l.r'an rang memanjanq kc L, likanH Dapur dan ruang makan dibuat terbuka agar area mcnjadi fleksibel dengan mLm,,:rhk r1 .(andr'idur u dma dcri ruangan lainnya. I I r. keluarga ' I 79
  • 84. d t o.E EE v: di.E 6t- c,l .H tu o Di lantai dua bisa dibuat satu karnar lagi di atas ruang mal<an sehingga jumlah keseluruhan kamar dl rumah inl ada tiga buah. Penampilan rumah yang menarik didominasi dengan penggunaan batu belah ekspos dengan warna yang cukup menarik dipandang mata. H HrlrHI
  • 85. -R$ *-d *$ Rumah Seder- hana dengan Material Murah Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Bagus W melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan/ Aeinginan: Selarnat siang pak Probo. Saya punya 1ahan, tetapi bentuknya agal< aneh (iaia-ran gen ang) sehingJqa kamr kesulitan membuat denahnya. Boleh kiranya saya minta tolong dibuatkan denah dan tampak rumah yang bagus dengan harga murah? Setelah melihat dana, sepertinya saya hanya mampu membuat dinding batako, mungkin bagian depan diplester dan atap direncanakan pakai asbes. Rencana saya mau membuat kolam lele di samping kid, kamar 2 dan satu kamar mandi, ruang tarnu kecil dan dapur. Bersama ini saya sertakan juga bentuk lahan saya agarjelas untuk Bapak. Terima kasih atas perhatian pak Probo. Sa1am. Bagus W. Jawaban: Yth pak Bagus, Te ma kasih atas pertanyaannya. Bentuk lahan Bapal memang tidal Liasa. tapi sisi kanan kid masih lurus sehingga denahnla masih bisa mengikulrdua sisi ini. Desain ini memuat permintaan Bapak untuk rumah dengan bentuk sederhana. Bagian depan bisa menggunal<an tembok untuk sebagian dindingnya. Tentang kolam ikan di samping rumah, karena sisa lalran hanya di belakang rumah, saya sarankan pal< Bagus untuk membuat kolam di bagian belalang rumai. Demikian. semoga bermanfaar. Probo Hindarto 8l
  • 86. c(! tr v; dd E5 6t-c.l.! o Desain rumah ini bisa dibangun dengan bahan bal<u yang murah seperti batako dan atap asbes vang tentunva sangat meminimalisir biaya pembangunan. Penataan rumah yang tidak neko neko, namun sistem konstruksinya simpel dan efisien. Di belakang masih menvisakan area kosong vang masih bisa digunakan, misalnva untuk membuat kolam ikan. Dari segi tampilan depan, nrmah ini menggunakan sedikit aksen pada dindingnya sebagai karakter bagi rumah ini. le,[-L
  • 87. s- ,-"N *' N rr'*-,N N Rumah Sederhana Berkesan Luas Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bu Ida melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Peltanyaan: Siang Pak Probo, S.ya memiliki lahan d"nBan dimpnsi 11,5 x 13 m':. Saya ingin membangun rlrmah mungil dengan gaya minimalis, namun ridak ie'esan scm r,_. Sa) a Jug.r ingin paling tidak 50yu dari luas lahan dijadikan ruang hijau (taman). Tedma kasih. Regards, Ida Jawaban: Dear ibu Ida. Terima kasih sudah memberikan pertanyaan untuk desain rumah. Rumah ini saya desain dengal mempertimbangkan keinginan untuk memiliki ruang hijau lebih dari 50 persen. Ruang ixang saya tata dengan sangat Bila ibu ingin membuat tambahan kamar, saya sarankan menggunakan area taman belakang dengan garis batas (tembok yang belum dibangun) sebagai tempat memperluas bangunan. Sementara area tersebul bisa digunakan "cbagai tempat cuci jemur yang nantinya bisa dipindahkan ke atas rencana. G *. o. E o o 2!m r: 'l 83-r
  • 88. r: cl c sE H{ fdEro Ei ata rot -ier .!d .o Rumah sederhana ini memiliki kamar tidur yang cukup 1uas. Lebih dad separuh lahannya digunakan untuk ruang hijau. Ukuran lalan rumah ini memang cukup luas dan penggunaan lahan yang simpel juga menimbulkan perasaan 1ega. Dalam desain rumah ini masih mungkin ditambahkart satu kamar lagi di belakang ruang makan atau dapur sehingga tamu bisa berinteral<si langsung dengan tuan rumah. Dari tampilan depan rumah ini cukup sederhana dan memakai kar-ropi sebagai bagian dari estetika rumah. Garis yang dibentuk oleh sistem konstruksi kolom kolom justru menarnbal daya tadk rumah ini. i i84 L
  • 89. 32 di Lahan 8 x 12,5 m2 Desatr ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Dannu melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Perta!ya.!/ Lchgha!: Saya memiliki tanah seluas 1oom2 (8 x 12,5), dan saya berencana membsngun rumah dengal luas 54 m2. Bagaimana desain yang baik? Saya ingin di depan dan belakang rumah ada taman, 2 kamar tidur, 1 kamar mandi dan gudang. Terima kasih atas jawabannya. Jewaba!l Yth pak Dannu Y, Desain rumah ini saya buat sesuai keinginan pal< Dannu dengan luas sekitar 54 m'?. Untuk ruang dapur, bila dikehendaki bisa ditambahkart pintu keluar melalui carport. Semoga jawaban saya bisa membartu Bapak. Selamat membangun. Probo Hindarto Rumah Tipe 54 3,750m =t 1,500m '' ,'- 1 3,250m I i I I 4.000m taman belakang
  • 90. .6 a Ai: x .:! dd "E ol- c,l .!(! t-.1 Kadang kita tidak memcrlukan ixang tamu yang cukup 1uas. Dengan ukuran 2,5 x 2,5 mr sudah menjadi ruang vang cukup nl'aman. Lahan yang ada bisa digunakan untuk ruang bersama seperti keluarga dan ruang mal<an. sebagaimana yang ada di desain ini. Pengembangan u'ruk rambal_dn kam. 4i rumdh ini bisa dibangun secara vertikal atau ke atas dan sebaiknya jangan menggunakan area untuk taman. Tampilan desain rumah ini mengingatkan kita pada rumah sederhana yang murah. Bila diinginkan rumah ini bisa dikembangkan lagi menjadi rumah yang lebih modern. N N , " o*. riN ,**.s Mengembang- kan Rumah Tipe 21 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Sodikin melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan/ keinginan: Sa_va membeli rumal tipe 21 dan satu kavling. keduanya di hook depal belakang. Total tanalr 9,6 x 20 mr. Saya ingin mengembangkan rumah dengan biaya minimal atau beftahap. Terima kasih. .Iawaban: Yth pal< Sodikin, Terima kasih atas pertanl,raannya. Menurut saya lahan Bapak ini bagus karena berada di hook. Keuntungannya adalah udara segar btsd didapar dar. seluruh penjuru rumah. Di sini saya desain rumah dengan sederhana, dan masih dapat dikembangkan nantinya. Sayangnya pak Sodikin tidat menyertakan gambar eksisting, apakah sudah dibangun atau belum, sehingga di sini saya memperkiral<an saja bentuk rumahnya. l.u
  • 91. Saya ucapkan selamat atas rencana pembangunan rumahnya. Salaro dari astudio. Probo Hindarto Kita juga dapat menambahkan mang rambahan un'uk kdmar r du di bdgi.rn belakang r-umah ini. Letak rumah l,ang berada di sudut memungkinkan kita mengolah tampilan depan dan sisi sanping rumah ini. Dcngdn ra npilan .n. rumah ini cukup dinamis karena adanya lekukan akibat peletakan ruang vang tidak satu gads. a M o E .c o o o 3 00Om 3 5O0m Menjawab pertanvaan tentang rumah ini J.ang perlu diperhatikan adalah menambah ruang untuk keluarga. Kemungkinan untuk menambah ruang lain, kita bisa merombak desain ruang keluarga, kamar tidur dan dapur. 47.,il
  • 92. ffi4 Mengembang- kan Rumah di Lahan9x8m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapal< David melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertanyaan/ kelnginen: Saya mempunyai lahan yang unik, yaitu 9 x 8 (9 tampak depan), termasuk halaman. Bagaimana bentuk dan denai yang tepat untuk 2 kamar tidur beserta tempat parkir mobil di halaman. Jawabalri Yth pak David, Terima kasih atas pertanyaan Bapal<. Dalam desain ini saya membuat dua buah kamar tidur dengan satu karnar. tidur sebagai ka:rnar utama dengan karnai mandi di dalarn. Konsep rumah sederhana, namun terdapat taman di dalam rumah yang akan membuat rumah Bapal< terasa segar selalu. Saya sarankan untuk tetap memiliki taman 2 l$nn I
  • 93. di belakalg lal.al karena dari taman in1 rumah mendapatkan pencahayaal dan penghawaan alarni. Semoga bisa membartu. Salam dari astudio. Probo Hindarto Pertanyaani Salarn Kenal Pak/Ibu, Setelah saya melihat-lihat website Bapak (http:/ /www.astudio.id.or.id), perkenankan saya memohon bantuan Bapak/ibu mengenai desain dapur yang cocok untuk calon rumah saya. Detail informasi rumah, saya sertal<an dalam file powerpoint terlarnpir. Adapun konsep yang saya inginkan adalah: - Dapur dan ruang mal<an terlclal< di bagian belakang rumah dengan konsep terbuka (hanya atap) dan menghadap ke taman belakang. * Saya juga berencana untuk sedikit memperluas kamar depan dengal memajukan tembok/jendela kamar menjadi sejajar dengan pintu depan, dan membuat gudang di sisi kanan depan {mohon lihat halaman 2 powerpoint). Bagaimana menurut Bapak? Terima kasih banyak atas bantuannya. Salarn. Ferry-Depok JaEabaE; Yth pak Ferry Di sini saya coba membuar denah desain berdasarkan garnbar yang Bapak buat. Menurut saya, desain itu sudah cukup 35 Rumah di Lahan 10,5 x 14,5 m2 Desain ini untuk menjawab pertanyaan Bapak Fery melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Mengembangkan
  • 94. c(! o.8 da g: dG ,EE5 C- ct .! n bagus (lihat denai awal), dan saya juga membuat desain tampilan rumah untuk menjadi inspirasi. Saya sarankan, bila dana memungkinkan, dibuat pintu-pintu yang bisa dibuka lebar pada sisi dan belakang rumah menuju taman. Tujuannya agar rumah kita lebih fleksibel dan dapat berinteraksi dengan taman rumah (lihat perspektif denah rumaht. Savajuga membual pinru samping agar keamanan rumah lebih baik Iagi. Salam dad astudio. Probo Hindarto Dikarenakan batasan 111mah dengan ]uar melebur menjadi satu, warna konsep rLlmah ini bcrtema baci lo ,o/Lrrp. Konsep ini kalau di barat di.ebur sebaga binEng the inside to outside and, binging the outside to inside adalah sebuah konsep untuk meneruskan ruang luar (alam) ke dalam bangunan sehingga batas batas ruang dalam dan ruang luar menjadi tipis. t :t ! Sebagai contoh, kita dapat menikmati taman dad dalam rumah. Da-larn konsep ini ditunjukkan dengan banyatnya pintu kaca. Sebenarnya tampilan rumah ini cukup sederhana, namun menjadi menarik karena profll yang tinggi. Kcr.np,gian darr bangunan yang tinggr rnr disebabkan atap yang bersudut 450 dan terlihat lebih elegan. Dan keuntungannya ruangan di bawahnya menjadi lcbih sejuk. r90 E: I
  • 95. Jawaban: Yth pat lbnu, Tedma kasih sudah memberikan pertanyaan ini. Rumah yarlg saya desain ini memiliki 3 kamar tidur dan satu kamar mandi. Bila pak Ibnu berminat, bisa membuat kama:r mandi dalam di kamar bagian belakang sehingga menjadi kamar mandi nrang trdur utama. Menurut hemat saya laian ini sebaiknya tidat dipatsakan menjadi tiga kamar karena kesannya akan sempit sekali. Di sini solusinya kita bisa membuat kamar depan yang masih bisa dipakai untuk keperluan lainnya, misalnya ruang kerja, ruang entertainment, atau bisa menjadi ruang tidur sementara bila belum ditingkat. Semoga membantu. Salam dari astudio. Probo Hinda.to 36 Mengembangkan Rumah di Lahan 9 x 13 m2 Desain ini rmtuk menja[/ab pertanyaa.n Bapak Ibnu melalui konsultasi gratis di berbagai media koran di seluruh Indonesia. Pertatryaan/ keinginan: Yth pak Probo, Bolehkah saya meminta tolong untuk dibuatkan denah rumah di lahan 9x13m'!, dengan 3 kamar tidur, 2 karnar mandi dan di bagian belakang ada talnan, sekaligus menjadi rualg makan. Terima kasih. fi