SlideShare a Scribd company logo
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
     1 . Dimensi energi potensial adalah ........
         A . M L T -1                                                       D . M L 2 T -1
         B . M L T -2                                                       E . M L -2 T -1
                 -1    -2
         C. ML T
         Kunci : D
         Penyelesaian :
         Ep = m g h
                      -2
            =MLT L
            = M L T -2
                    2


     2 . Dua buah benda masing-masing massanya m, dan m, jatuh bebas dari ketinggian yang
         sama pada tempat yang sama. Jika m, = 2 m 2 , maka percepatan benda pertama adalah
         ......
         A . 2 x percepatan benda kedua
         B . x percepatan benda kedua
         C . sama dengan percepatan benda kedua.
         D . 4 x percepatan benda kedua
         E . 4 x percepatan benda kedua
         Kunci : C
         Penyelesaian :
         Untuk benda jatuh bebas dipengaruhi oleh percepatan gravitasi.
         Jadi bila tempatnya sama, maka percepatannya besarnya sama.
     3 . Benda seberat 10 N berada pada bidang miring yang licin, dengan sudut kemiringan 30°.
         Bila benda meluncur sejauh 1 m, maka usaha yang dilakukan oleh gaya berat adalah




           A . 10 sin 30° Joule                                             D . 10 tg 30° Joule
           B . 10 cos 30° Joule                                             E . 10 tg 60° Joule
           C . 10 sin 60° Joule
           Kunci : A
           Penyelesaian :




           S=1m
            = . Sin . S
            = 10 Sin 30 . 1
            = 10 Sin 30 Joule



Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   1
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
     4 . Sepotong kapur yang massanya 20 gram jatuh bebas dari ketinggian 10 m di atas tanah.
         Jika gesekan antara kapur dengan udara diabaikan (g = 10 ms -2 ), maka kecepatan kapur
         pada saat sampai di tanah adalah .....
                      s-1                                                                  s-1
           A. 5m                                                            D . 10     m
           B . 5 m s-1                                                      E . 20 m s-1

           C . 10 m s-1
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           Vt 2 = Vo 2 + 2 gh
                = 0 2 + 2 gh




     5 . Apabila tiap skala pada gambar di bawah ini = 1newton, maka resultan kedua gaya
         tersebut adalah ........




           A. 4N                                                            D . 10 N
           B. 6N                                                            E . 24 N
           C. 8N
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           F1 = 4 N




           sudut antara F 1 dan F 2 =




     6 . Pada gambar di bawah ini pasangan gaya aksi dan reaksi adalah ......




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   2
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




           A . T 2 dan T 3                             D . T 1 dan T 3
           B . T 2 dan T 1                             E . T 2 dan W
           C . T 1 dan W
           Kunci : A
           Penyelesaian :
           Pasangan gaya aksi reaksi adalah T 2 dan I 3 , T 2 menarik dinding dan dinding memberi
           gaya yang sama tapi arahnya berlawanan (T 3 )




     7.



           Apabila mA = mB , VA = 2 ms -1 ; VB = 2 ms -1 , dan lantai dianggap licin. Berapakah
           kecepatan A dan B setelah terjadi sentral lenting sempurna ..........
                    -1               -1
           A . 2 ms ke kiri ; 2 ms ke kanan
           B . 2 ms ke kanan ; 2 ms -1 ke kanan
                    -1

           C . 0,8 ms -1 ke kanan ; 2 ms -1 ke kanan
           D . 0 ms -1 ; 0 ms -1
                    -1                  -1
           E . 8 ms ke kiri ; 0,8 ms ke kanan
           Kunci : C
           Penyelesaian :




           4 = - (V A ' - V B ')
             = - V A' + V B'
           4 + V A' = V B'


           2 + (-2) = V A ' + 4 + V A '
                  -4 = 2V A '
           V A ' = -2 m/det
                 = 2m/det (ke kiri)
           V B' = 4 + V A'
             = 4 + (-2)

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   3
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
               = 2 m/det (ke kanan)
     8 . Sebuah peluru ditembakkan dari puncak menara yang tingginya 500 meter dengan
         kecepatan 100 ms -2 dan arah mendatar. Apabila g = 10 ms -2 dimanakah peluru
         menyentuh tanah hitung dari kaki menara ?
         A . 1000 m.                              D . 600 m
         B . 900 m.                               E . 500 m
         C . 800 m
         Kunci : A
         Penyelesaian :




                                                                            x = Vox . t = 100 . 10 = 1000 m




           h     =      gt 2

           500 =        . 10 . t 2




     9 . Sebuah sepeda motor membelok pada tikungan berbentuk busur lingkaran dengan jari-jari
         10 m. Jika koefisien gesek antara roda dan jalan 0,25 dan g = 10 ms -2 , maka kecepatan
         motor terbesar yang diizinkan adalah ......
                  -1                                            -1
         A . 5 ms                                    D . 1,5 ms
         B . 2,5 ms -1                               E . 12 ms -1
                     -1
         C . 2,0 ms
         Kunci : A
         Penyelesaian :




   10 . Sebuah batang homogen panjang 5 m pada masing-masing ujungnya bekerja gaya sebesar
        10 N membentuk sudut 30° terhadap batang Besar momen kopel gaya tersebut adalah ......




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   4
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




           A . 15 Nm sesuai arah jarum jam
           B . 20 Nm sesuai arah jarum jam
           C . 25 Nm sesuai arah jarum jam
           D . 25    Nm sesuai arah jarum jam
           E . 50 Nm sesuai arah jarum jam
           Kunci : C
           Penyelesaian :
           M = F sin
           = 10 sin 30 .5 = 10.             .5 = 25 Nm (searah jarum jam C)

   11 . Sebuah bus yang massanya 1,5 ton mogok di atas jembatan AB. AB = 30 m, AC = 10
        m., g = 10 ms ?2 dan massa jembatan di abaikan, maka besar gaya normal di A dan B
        adalah .....




           A . N A = N B = 500 N
           B . N A = 10000 N ; N B = 5000 N
           C . N A = 7500 N ; N B = 7500 N
           D . N A = 5000 N ; N B = 10000 N
           E . N A = 1000 N ; N B = 500 N
           Kunci : B
           Penyelesaian :




           A=0
           - N B . AB + W.AC = 0
           - N B . 30 + 1500 = 0
             N B = 5000 N
           B=0

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   5
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           N A . AB - W.CB=0
           N A . 30 - 1500 . 20 = 0
           N A = 10.000 N

   12 . Koordinat titik berat bidang pada gambar di samping adalah .....




           A . (1 ; 3)                                  D . (5 ; 0)
           B . (1 ; 5)                                  E . (5 ; 0)
           C . (3 ; 1)
           Kunci : B
           Penyelesaian :
           Titik berat terletak pada titik potong diagonal.




                                 y=        :2=1

           Koordinat (5, 1)
   13 . Koordinat titik berat bangun seperti gambar di bawah ini adalah ......




           A.                                                               D.

           B.                                                               E.

           C.
           Kunci : D
           Penyelesaian :

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   6
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com



                                                      A 1 = 16 x 4 = 64




           Koordinat titik berat bangun




   14 . Raksa pada bejana berhubungan mempunyai selisih permukaan 2 cm (massa jenis = 13,6
        gr cm 3 ). Kaki sebelah kiri berisi zat cair yang tingginya 25 cm, berarti massa jenis zat cair
        itu adalah .......




           A . 800 kg m 3                                                   D . 1300 kg m 3
           B . 1030 kg m 3                                                  E . 1360 kg m 3
           C . 1088 kg m 3
           Kunci : C
           Penyelesaian :
           P zat cair = P raksa
           hx x9hx .9
           25 x zc = 2 x 13,6


             = 1,088 gr cm 3
             = 1088 kg m -3
   15 . Satu kilogram es suhunya -2° C. Bila titik lebur es = 0 0 C, kalor jenis es 0,5 kalori g -1 °C
        - 1; kalor jenis air = 1 kal g -1 dan 1 kalori = 4,2 Joule maka kalor yang diperlukan untuk
        meleburkan seluruh es tersebut adalah ....
        A . 2,858.10 5 joule                           D . 3,696.10 5 joule
                     5
        B . 3,15.10 joule                              E . 3, 78.10 5 joule
        C . 3,402.10 5 joule
        Kunci : C
        Penyelesaian :



Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   7
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




           Q = Q1 + Q2
             =m. t.c+m.k
             = 100 (0 - (-2)) . 0,5 + 1000 . 80 = 1000 + 80.000
             = 81.000 kalori = 3,402 x 10 5 J
   16 . Air mengalir melalui pipa yang bentuknya seperti pada gambar. Bila diketahui luas
        penampang di A dua kali penampang di B, maka V A /V B sama dengan .......




                                                                            D. 2
           A.
                                                                            E. 4
           B.
           C. 1
           Kunci : B
           Penyelesaian :
           AA = 2 AB
           OA = OB
           V AA A = V BA B
           V A 2AB = V B AB




                 =

   17 . Grafik di bawah ini menunjukkan hasil percobaan dengan sebuah lensa cembung.
        Berdasarkan grafik tersebut dapat ditentukan jarak fokus lensa yakni .....




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   8
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           A . 25 cm                                                        D . 0,25 cm
           B . 8 cm                                                         E . 0,125 cm
           C . 4 cm
           Kunci : A
           Penyelesaian :




   18 . Cahaya polikhromatik melewati dua filter Sian (S) dan Biru (B). Cahaya yang diteruskan
        adalah ......
        A . hijau                                    D . merah
        B . biru                                     E . magenta
        C . kuning
        Kunci : B
        Penyelesaian :
        Sinar = hijau + biru. Sinar yang diteruskan sama dengan warna filter.
   19 . Pada percobaan Young, dua celah berjarak 1 mm diletakkan pada jarak 1 meter dari
        sebuah layar. Bila jarak terdekat antara pola interferensi garis terang pertama kesebelas
        adalah 4 mm, maka panjang gelombang cahaya yang menyinari adalah ........
           A . 100 A°                                                       D . 4000 A°
           B . 2000 A°                                                      E . 5000 A°
           C . 3500 A°
           Kunci : D
           Penyelesaian :




   20 . Sifat dan kedudukan bayangan yang dihasilkan oleh lensa obyektif sebuah teropong
        bintang adalah .......
        A . nyata, terbalik dan tepat di fokus lensa obyektif
        B . nyata, tegak dan tepat di fokus di lensa obyektif
        C . nyata, tegak dan tepat di fokus lensa obyektif
        D . maya, terbalik dan tepat di fokus lensa okuler
        E . maya. terbalik dan tepat di fokus lensa obyektif
        Kunci : A
        Penyelesaian :
        Pada teropong menggunakan lensa cembung (positif) dan benda terletak di tak terhingga.
        So = ~
        S' = di f
        Jadi bayangannya nyata terbalik terletak dititik fokus.
   21 . Sebuah ruang tertutup berisi gas ideal dengan suhu T dan kecepatan partikel gas di
        dalamnya V. Jika suhu gas itu dinaikkan menjadi 21 maka kecepatan partikel gas tersebut
        menjadi .....

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   9
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           A. v2                                                            D. 4v
                                                                            E . v²
           B.        v
           C. 2v
           Kunci : A
           Penyelesaian :
           T2 = 2 T1




   22 . Sebuah mesin Carnot bekerja di antara dua reservoir panas 487° C dan reservoir dingin
        107° C. Jika mesin tersebut menyerap kalor 800 joule dari reservoir panas, maka jumlah
        kalor yang dibuang dari mesin adalah .......
        A . 200 Joule                                D . 1200 Joule
        B . 300 Joule                                E . 400 Joule
        C . 800 Joule
        Kunci : C
        Penyelesaian :
        T 1 = 487°C = 760°K
        T 2 = 107° C = 380° K
        Q 2 = 800 Joule




   23 . Perhatikan gambar rangkaian di bawah ini. Arus yang melewati lampu (L) 12 watt, 12 volt
        adalah ........




           A . 0,02 ampere                                                  D . 1,2 ampere
           B . 0,5 ampere                                                   E . 1,5 ampere
           C . 1,0 ampere
           Kunci : B
           Penyelesaian :




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   10
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




   24 .




           Kelima alat di atas dirangkai secara paralel dan dihubungkan dengan tegangan 220 volt.
           Dari kelima alat listrik tersebut yang mempunyai hambatan terbesar adalah .......
           A . Radio
           B . Kipas Angin
           C . TV
           D . Setrika
           E . Refrigerator
           Kunci : A
           Penyelesaian :



           Dari rumus di atas agar R besar, maka T harus kecil. Diantara alat-alat tersebut yang
           mempunyai daya terkecil adalah radio.
   25 . Bila berat benda di permukaan bumi = W newton, maka berat benda itu di luar bumi yang
        jauhnya 3 R dari pusat bumi adalah ........ (R = jari-jari bumi ).
        A . W newton                                  D . 1/8 W newton
                                                      E . 1/9 W newton
        B.     W newton

           C.        W newton
           Kunci : E
           Penyelesaian :




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   11
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




   26 . Di antara faktor-faktor yang mempengaruhi kapasitas suatu kapasitor keping sejajar ialah
        A . banyaknya muatan dan beda potensial antar keping
        B . jarak antar keping dan zat dielektrik,
        C . luas keping, dan beda potensial antar keping
        D . jarak antar keping dan beda potensial antar keping
        E . banyaknya muatan dan luas keping
        Kunci : B
        Penyelesaian :

           Rumus kapasitas =                         Besarnya kapasitas tergantung dari

           K = konstanta dielektrik
           A = luas penampang
           d = jarak antar keping
   27 . Empat buah kapasitor masing-masing kapasitasnya = C, dirangkai seperti gambar di
        bawah ini. Rangkaian yang memiliki kapasitas 0,6 C adalah .....

           A.



           B.




           C.



           D.



           E.

           Kunci : D
           Penyelesaian :




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   12
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




   28 . Himpunan alat listrik bawah ini yang menghasilkan arus DC adalah .......
        A . aki, turbin, alternator
        B . turbin, baterai, elemen Leclanche
        C . aki, baterai, elemen Volta
        D . baterai, turbin, alternator
        E . elemen Daniel, generator, turbin.
        Kunci : C
        Penyelesaian :
        Turbin menghasilkan arus AC
        Yang menghasilkan arus DC adalah Aki, baterai, elemen volta.
   29 . Perhatikan rangkaian di bawah ini !




           Kuat arus pada hambatan 5 Ohm adalah ......
           A . 0,5 A dari Q ke P                     D . 1,75 A dari P ke Q
           B . 0,67 A dari Q ke P                    E . 1,75 A dari Q ke P
           C . 0,87 A dari Q ke P
           Kunci : E
           Penyelesaian :
           Rangkaian I
               E=       IR
           15 = 10 I 1 + 5 I 1 + 5 I 2
              =15 I 1 + 5 I 2 .........(1)
           Rangkaian II
               E=       IR
           20 = 10 I 2 + 5 I 2 + 5 I 2
              = 5 I1 + 5 I2



Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   13
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




   30 . Arah medan magnet induksi di titik P yang terletak pada sumbu lingkaran kawat (f) searah
        dengan ......




           A . sumbu x positif                      D . sumbu y positif
           B . sumbu x negatif                      E . sumbu z positif
           C . sumbu y negatif
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           Arah arus berlawanan arah jarum jam. Arah medan keluar lingkaran. Jadi induksi magnet
           di P searah sumbu Y+
   31 . Elektron bergerak sejajar sumbu Y, dalam medan magnet B. Apabila B searah sumbu Z+
        (lihat gambar), elektron akan mengalami gaya Lorentz yang arahnya .......




           A . searah sumbu x +                          D . searah sumbu x -
           B . searah sumbu y +                          E . searah sumbu y -
           C . searah sumbu z +
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           Arah gaya Lorentz dapat ditentukan dengan tiga jari tangan kanan (telunjuk arah arus
           jarum jari tengah arah gaya lorentz, ibu jari arah medan magnet )
           Dari gambar arah arus ke atas (Y+) ; arah medan magnet ke luar (Z+) maka arah gaya
           lorentz kiri (X-)

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   14
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
   32 . Pada rangkaian di bawah ini, pembacaan amperemeter A adalah 0,2 A dan pembacaan
        volt meter V adalah 10 V. Kalau kumparan dilepaskan dari rangkaian kemudian
        hambatannya diukur dengan ohm meter hasilnya adalah 30 ohm. Dari semua daftar
        tersebut tentukanlah reaktansi induktif kumparan !




           A . 20 ohm                                                       D . 50 ohm
           B . 30 ohm                                                       E . 80 ohm
           C . 40 ohm
           Kunci : C
           Penyelesaian :



           2500 = 900 + X L²             ; X L² = 1600 ; X L = 40 ; X C = 0

   33 . Suatu penyearah hanya terdiri dari satu dioda. Grafik V terhadap t pada bagian output
        adalah .....


           A.




           B.




           C.




           D.




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   15
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




           E.


           Kunci : D
           Penyelesaian :
           Pengaruh arus yang menggunakan satu dioda menghasilkan                gelombang terus

   34 . Perhatikan rangkaian Common emiter pada gambar. Supaya transistor dapat berfungsi,
        keadaan arus i c dengan i b dengan ib serta V EC dengan dengan V EB adalah .....




           A . i c > V EC > V EB
           B . i c <; V EC > V EB
           C . i c <; V EC <; V EB
           D . i c > V EC <; V EB
           E . i c =; V EC =; V EB
           Kunci : A
           Penyelesaian :
           Transistor yang digunakan jenis p - n - p
           sehingga V EC > V EB I C > I B

   35 . Sebuah plat baja dengan panjang 2 m dan lebar 0,5 m, suhunya 227° C.Bila tetapan
        Boltzman = 5,67.10 -8 W.m -2 K -4 dan plat baja dianggap benda hitam sempurna, maka
        energi total yang dipancarkan setiap detik ......
        A . 3345,57 joule                           D . 4533,75 joule
        B . 3345,75 joule                           E . 7087,5 joule
        C . 3543,75 joule
        Kunci : E
        Penyelesaian :
        A = 2 x 2 x 0,5 =2 m²
        e = 1 (hitam)
          =e AT4




   36 . Salah satu postulat Einstein dalam teori reaktivitas adalah .......
           A . Hukum-hukum Newton tetap berlaku untuk benda yang mempunyai kecepatan
               mendekati kecepatan cahaya

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   16
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           B . Kecepatan benda dapat lebih besar dari kecepatan cahaya
           C . Kecepatan benda besarnya mutlak tidak tergantung pada pengamatnya
           D . Kecepatan cahaya besarnya mutlak tidak tergantung pada pengamatnya
           E . Kecepatan benda menentukan besarnya massa
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           Postulat Einstein
           1. Hukum-hukum fisika akan berlaku pada kerangka inersia.
           2. Laju cahaya di ruang hampa selalu konstan, tidak tergantung pada gerak relatif
              dari kerangka inersia, dari sumber ataupun dari pengamat.
   37 . Cahaya dengan panjang gelombang 500 nm meradiasi permukaan logam yang fungsi
        kerjanya 1,96.10 -10 joule . Energi kinetik maksimum foto elektron adalah ......
                     8   -1               -34
        ( c = 3 x 10 ms ; h = 6,8 x 10 Js ).
                   -19                                          -19
        A . 2 x 10 J                                 D . 6 x 10 J
        B . 4 x 10 -19 J                             E . 9 x 10 -19 J
                   -19
        C . 5 x 10 J
        Kunci : A
        Penyelesaian :




   38 . Di dalam atom hidrogen terjadi perpindahan elektron dari lintasan n = 3 ke lintasan n = 1,
        maka spektrum yang dipancarkan adalah spektrum darat ......
           A . Lyman                                 D . Bracket
           B . Balmer                                E . Pfund
           C . Paschen
           Kunci : A
           Penyelesaian :
           Deret Lyman adalah loncatan elektron menuju ke kulit I
           Deret Balmer adalah loncatan elektron menuju ke kulit II
           Deret Paschen adalah loncatan elektron menuju ke kulit III
           Deret Brocket adalah loncatan elektron menuju ke kulit IV
           Deret Pfund adalah loncatan elektron menuju ke kulit V
   39 . Elektron atom hidrogen berpindahan dari lintasan n = 2 ke n = 1. Apabila konstanta
        Rydberg = 1,097.10 7 m -1 , maka panjang gelombang foton yang diradiasikan oleh atom
        tersebut adalah .......
           A . 1097 Angstrom                                                D . 6541 Angstrom
           B . 1215 Angstrom                                                E . 8227 Angstrom
           C . 2115 Angstrom
           Kunci : B
           Penyelesaian :




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   17
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




   40 . Perhatikan gambar berikut !




           X = menyatakan arah medan magnet tegak lurus bidang, bidang kertas menjauhi pembaca.
           Sinar-sinar radioaktif yang dipancarkan tersebut adalah ......
           A . (1) sinar (2) sinar (3) sinar
           B . (1) sinar (2) sinar (3) sinar
           C . (1) sinar (2) sinar (3) sinar
           D . (1) sinar (2) sinar (3) sinar
           E . (1) sinar (2) sinar (3) sinar
           Kunci : B
           Penyelesaian :
           Sinar I adalah sinar (J karena F L ke (X+)
           Sinar II adalah sinar karena F L lurus (tidak dipengaruhi)
           Sinar III adalah sinar karena F L ke kiri

   41 . Massa inti karbon 6 C 12 adalah 12 sma. Jika setiap proton dan neutron massanya 1,0078
        sma dan 1,0086 sma, dan 1 sma setara dengan 931 MeV, maka besarnya energi ikat inti      6

        C 12 adalah ......
           A . 61,3 MeV                               D . 93,1 MeV
           B . 84, 9 MeV                              E . 102,6 MeV
           C . 91,6 MeV
           Kunci : C
           Penyelesaian :
           E ikat = ( mp + mn - mc) . 931 MeV
                 = [(6 x 1,0075 + 6 x 1,0086) - 12] x 931
                 = (12,0984 - 12) . 931
                 = 91,62 MeV
   42 . Dari penimbangan thorium 234 ternyata massanya 12,8 mg. Jika 48 hari kemudian
        penimbangannya menghasilkan massa thorium 3,2 mg.
           maka waktu paruhnya (T ) adalah .....




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   18
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           A . 6 hari                                                       D . 48 hari
           B . 12 hari                                                      E . 96 hari
           C . 24 hari
           Kunci : C
           Penyelesaian :




   43 . Dalam reaksi inti atom tidak berlaku .....
        A . hukum kekekalan energi
        B . hukum kekekalan massa atom
        C . hukum kekekalan momentum
        D . hukum kekekalan nomor atom
        E . hukum kekekalan energi kinetik
        Kunci : E
        Penyelesaian :
        Dalam reaksi inti berlaku :
        - kekekalan massa atom
        - kekekalan momentum
        - kekekalan nomor atom
        - kekekalan energi
   44 . Komponen reaktor atom yang memperlambat neutron agar lebih mudah ditangkap inti
        adalah .....
        A . batang pengendali                   D . bahan bakar
        B . shelding                            E . moderator
        C . perisai
        Kunci : E
        Penyelesaian :
        Moderator adalah komponen reaktor atom yang memperlambat newton agar lebih mudah
        ditangkap.
   45 . Perbedaan pengisian elektron pada pita konduksi antara bahan konduktor dan semi
        konduktor adalah .......
        A . (Konduktor) = terisi penuh (Semikonduktor) = terisi sebagian
        B . (Konduktor) = terisi penuh (Semikonduktor) = kosong
        C . (Konduktor) = terisi sebagian (Semikonduktor) = terisi penuh
        D . (Konduktor) = terisi sebagian (Semikonduktor) = terisi sebagian
        E . (Konduktor) = kosong (Semikonduktor) = terisi sebagian
        Kunci : C
        Penyelesaian :
        Pada konduktor pita konduksi terisi sebagian
        Pada semi konduktor pita konduksi kosong.
   46 . Kawat AB panjang 40 cm digerakkan dalam medan magnet homogen B = 10 -2 tesla
                                -1
        dengan kecepatan 20 ms . Bila hambatan seluruh rangkaian AB = 5 ohm, maka besar
        dan arah gaya Lorentz yang bekerja pada kawat AB adalah .......



Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   19
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com




           A . 2,4 . 10 -5 N arah ke kiri                                               -4
                                                                            D . 3,2 . 10 N arah ke kanan
           B . 6,4 . 10 -5 N arah ke kanan                                  E . 3,2 . 10 -4 N arah ke kiri
           C . 6,4 . 10 -5 N arah ke kiri
           Kunci : C
           Penyelesaian :




   47 . Sebuah benda dijatuhkan dari ujung sebuah menara tanpa kecepatan awal, setelah 2 detik
                                         -2
        benda sampai di tanah (g = 10 ms ).Tinggi menara tersebut adalah .....
           A . 40 m                                       D . 15 m
           B . 25 m                                       E . 10 m
           C . 20 m
           Kunci : C
           Penyelesaian :
           s = Vo t + 1/2 gt 2 ; h = 0(2) + 1/2 (10) (2) 2 = 20 m
   48 . Pada gambar di bawah ini, Z adalah titik berat batang AB. Jika sistem dalam keadaan
        seimbang maka massa batang AB adalah ....




           A . 5 kg                                                         D . 20 kg
           B . 10 kg                                                        E . 30 kg
           C . 15 kg
           Kunci : D
           Penyelesaian :
           T = 100 N
               Tp = 0
           w . 1 . 100 . 2 = 0
           m . g = 200
           m . 10 = 200

Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   20
Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com
           m = 20 kg

   49 . Perhatikan reaksi fusi

           Diketahui massa inti                                   massa inti     massa inti

           Bila 1 sma setara dengan energi sebesar 931 MeV maka jumlah energi yang dilepaskan
           pada reaksi fusi tersebut adalah ....
           A . 12,7547 MeV                            D . 18,0855 MeV
           B . 16,8442 MeV                            E . 19,8544 MeV
           C . 17,5028 MeV
           Kunci : A
           Penyelesaian :



           E=        m . C 2 = 1,37 . 10 -2 .931 = 12,7547 MeV
   50 . Sebuah pesawat ruang angkasa yang mengitari bumi sambil memancarkan sinyal diamati
        dari bumi. Kecepatan pesawat 0,6 c. Temyata sinyal memiliki periode 24 menit. Jika c
        adalah laju cahaya di udara maka perioda sinyal yang sebenarnya adalah ....
        A . 40 menit                               D . 19,2 menit
        B . 30 menit                               E . 14,4 menit
        C . 24 menit
        Kunci : E
        Penyelesaian :




Ebtanas/Fisika/Tahun 1990                                                   21

More Related Content

What's hot (20)

Un fisika 2003
Un fisika 2003Un fisika 2003
Un fisika 2003
 
1989k
1989k1989k
1989k
 
Un fisika 1998
Un fisika 1998Un fisika 1998
Un fisika 1998
 
1995k
1995k1995k
1995k
 
Soal un ebtanas fisika sma tahun 1986
Soal un ebtanas fisika sma tahun 1986Soal un ebtanas fisika sma tahun 1986
Soal un ebtanas fisika sma tahun 1986
 
1988k
1988k1988k
1988k
 
Un fisika 1999
Un fisika 1999Un fisika 1999
Un fisika 1999
 
Un fisika 2002
Un fisika 2002Un fisika 2002
Un fisika 2002
 
1992k
1992k1992k
1992k
 
Sma -fisika_2000
Sma  -fisika_2000Sma  -fisika_2000
Sma -fisika_2000
 
Un fisika 2005
Un fisika 2005Un fisika 2005
Un fisika 2005
 
Sma -fisika_2001
Sma  -fisika_2001Sma  -fisika_2001
Sma -fisika_2001
 
Fisika 1993
Fisika 1993Fisika 1993
Fisika 1993
 
Fisika 1991
Fisika 1991Fisika 1991
Fisika 1991
 
Sma -fisika_2003
Sma  -fisika_2003Sma  -fisika_2003
Sma -fisika_2003
 
Sma -fisika_2002
Sma  -fisika_2002Sma  -fisika_2002
Sma -fisika_2002
 
Sma -fisika_2007
Sma  -fisika_2007Sma  -fisika_2007
Sma -fisika_2007
 
Sma -fisika_2004
Sma  -fisika_2004Sma  -fisika_2004
Sma -fisika_2004
 
Un fisika 2009
Un fisika 2009Un fisika 2009
Un fisika 2009
 
Fisika 1992
Fisika 1992Fisika 1992
Fisika 1992
 

Similar to 1990k

PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
Sulistiyo Wibowo
 
latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
 latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1 latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
Muhammad rohim
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaViktorinus Rema Gare
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaViktorinus Rema Gare
 
Kunci dan soal fisika 10 3
Kunci dan soal fisika 10   3Kunci dan soal fisika 10   3
Kunci dan soal fisika 10 3
Dedi Wahyudin
 
Fisika umptn1991
Fisika umptn1991Fisika umptn1991
Fisika umptn1991
Tito Dewanto
 
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)Yayu Sri Rahayu
 
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
Emy Kurniasih
 
Vektor
VektorVektor
Ujian Nasional Fisika 2011
Ujian Nasional Fisika 2011Ujian Nasional Fisika 2011
Ujian Nasional Fisika 2011Andisa Fadhila
 
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012Kasmadi Rais
 
TRYOUT DKI FISIKA D 2014
TRYOUT DKI FISIKA  D 2014TRYOUT DKI FISIKA  D 2014
TRYOUT DKI FISIKA D 2014Kasmadi Rais
 
Gaya Gesekan
Gaya GesekanGaya Gesekan
Gaya Gesekan
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
pandu adian
 
Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018
Sulistiyo Wibowo
 
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
DionPratama5
 
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidinZainal Abidin Mustofa
 
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidinZainal Abidin Mustofa
 

Similar to 1990k (20)

PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
 latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1 latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
latihan-soal-pembahasan-uan-mekanika-2-sma-1
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
Kunci dan soal fisika 10 3
Kunci dan soal fisika 10   3Kunci dan soal fisika 10   3
Kunci dan soal fisika 10 3
 
Fisika umptn1991
Fisika umptn1991Fisika umptn1991
Fisika umptn1991
 
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
 
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
Kumpulan soal persiapan um fisika 2016
 
Vektor
VektorVektor
Vektor
 
Ujian Nasional Fisika 2011
Ujian Nasional Fisika 2011Ujian Nasional Fisika 2011
Ujian Nasional Fisika 2011
 
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
 
TRYOUT DKI FISIKA D 2014
TRYOUT DKI FISIKA  D 2014TRYOUT DKI FISIKA  D 2014
TRYOUT DKI FISIKA D 2014
 
tryout fisika 1
tryout fisika 1tryout fisika 1
tryout fisika 1
 
Gaya Gesekan
Gaya GesekanGaya Gesekan
Gaya Gesekan
 
Fisika 1990
Fisika 1990Fisika 1990
Fisika 1990
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
 
Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018
 
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
 
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
 
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidinPaket belajar fisika   pelatihan ujian nasional - zainal abidin
Paket belajar fisika pelatihan ujian nasional - zainal abidin
 

More from Salman Alfarizi (9)

Sma -fisika_2006
Sma  -fisika_2006Sma  -fisika_2006
Sma -fisika_2006
 
Sma -fisika_2005
Sma  -fisika_2005Sma  -fisika_2005
Sma -fisika_2005
 
Smp -ipa_2007
Smp  -ipa_2007Smp  -ipa_2007
Smp -ipa_2007
 
Smp -ipa_2006
Smp  -ipa_2006Smp  -ipa_2006
Smp -ipa_2006
 
Smp -ipa_2005
Smp  -ipa_2005Smp  -ipa_2005
Smp -ipa_2005
 
Smp -ipa_2004
Smp  -ipa_2004Smp  -ipa_2004
Smp -ipa_2004
 
Smp -ipa_2003
Smp  -ipa_2003Smp  -ipa_2003
Smp -ipa_2003
 
Smp -ipa_2002
Smp  -ipa_2002Smp  -ipa_2002
Smp -ipa_2002
 
Smp -ipa_2001
Smp  -ipa_2001Smp  -ipa_2001
Smp -ipa_2001
 

1990k

  • 1. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 1 . Dimensi energi potensial adalah ........ A . M L T -1 D . M L 2 T -1 B . M L T -2 E . M L -2 T -1 -1 -2 C. ML T Kunci : D Penyelesaian : Ep = m g h -2 =MLT L = M L T -2 2 2 . Dua buah benda masing-masing massanya m, dan m, jatuh bebas dari ketinggian yang sama pada tempat yang sama. Jika m, = 2 m 2 , maka percepatan benda pertama adalah ...... A . 2 x percepatan benda kedua B . x percepatan benda kedua C . sama dengan percepatan benda kedua. D . 4 x percepatan benda kedua E . 4 x percepatan benda kedua Kunci : C Penyelesaian : Untuk benda jatuh bebas dipengaruhi oleh percepatan gravitasi. Jadi bila tempatnya sama, maka percepatannya besarnya sama. 3 . Benda seberat 10 N berada pada bidang miring yang licin, dengan sudut kemiringan 30°. Bila benda meluncur sejauh 1 m, maka usaha yang dilakukan oleh gaya berat adalah A . 10 sin 30° Joule D . 10 tg 30° Joule B . 10 cos 30° Joule E . 10 tg 60° Joule C . 10 sin 60° Joule Kunci : A Penyelesaian : S=1m = . Sin . S = 10 Sin 30 . 1 = 10 Sin 30 Joule Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 1
  • 2. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 4 . Sepotong kapur yang massanya 20 gram jatuh bebas dari ketinggian 10 m di atas tanah. Jika gesekan antara kapur dengan udara diabaikan (g = 10 ms -2 ), maka kecepatan kapur pada saat sampai di tanah adalah ..... s-1 s-1 A. 5m D . 10 m B . 5 m s-1 E . 20 m s-1 C . 10 m s-1 Kunci : D Penyelesaian : Vt 2 = Vo 2 + 2 gh = 0 2 + 2 gh 5 . Apabila tiap skala pada gambar di bawah ini = 1newton, maka resultan kedua gaya tersebut adalah ........ A. 4N D . 10 N B. 6N E . 24 N C. 8N Kunci : D Penyelesaian : F1 = 4 N sudut antara F 1 dan F 2 = 6 . Pada gambar di bawah ini pasangan gaya aksi dan reaksi adalah ...... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 2
  • 3. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A . T 2 dan T 3 D . T 1 dan T 3 B . T 2 dan T 1 E . T 2 dan W C . T 1 dan W Kunci : A Penyelesaian : Pasangan gaya aksi reaksi adalah T 2 dan I 3 , T 2 menarik dinding dan dinding memberi gaya yang sama tapi arahnya berlawanan (T 3 ) 7. Apabila mA = mB , VA = 2 ms -1 ; VB = 2 ms -1 , dan lantai dianggap licin. Berapakah kecepatan A dan B setelah terjadi sentral lenting sempurna .......... -1 -1 A . 2 ms ke kiri ; 2 ms ke kanan B . 2 ms ke kanan ; 2 ms -1 ke kanan -1 C . 0,8 ms -1 ke kanan ; 2 ms -1 ke kanan D . 0 ms -1 ; 0 ms -1 -1 -1 E . 8 ms ke kiri ; 0,8 ms ke kanan Kunci : C Penyelesaian : 4 = - (V A ' - V B ') = - V A' + V B' 4 + V A' = V B' 2 + (-2) = V A ' + 4 + V A ' -4 = 2V A ' V A ' = -2 m/det = 2m/det (ke kiri) V B' = 4 + V A' = 4 + (-2) Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 3
  • 4. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com = 2 m/det (ke kanan) 8 . Sebuah peluru ditembakkan dari puncak menara yang tingginya 500 meter dengan kecepatan 100 ms -2 dan arah mendatar. Apabila g = 10 ms -2 dimanakah peluru menyentuh tanah hitung dari kaki menara ? A . 1000 m. D . 600 m B . 900 m. E . 500 m C . 800 m Kunci : A Penyelesaian : x = Vox . t = 100 . 10 = 1000 m h = gt 2 500 = . 10 . t 2 9 . Sebuah sepeda motor membelok pada tikungan berbentuk busur lingkaran dengan jari-jari 10 m. Jika koefisien gesek antara roda dan jalan 0,25 dan g = 10 ms -2 , maka kecepatan motor terbesar yang diizinkan adalah ...... -1 -1 A . 5 ms D . 1,5 ms B . 2,5 ms -1 E . 12 ms -1 -1 C . 2,0 ms Kunci : A Penyelesaian : 10 . Sebuah batang homogen panjang 5 m pada masing-masing ujungnya bekerja gaya sebesar 10 N membentuk sudut 30° terhadap batang Besar momen kopel gaya tersebut adalah ...... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 4
  • 5. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A . 15 Nm sesuai arah jarum jam B . 20 Nm sesuai arah jarum jam C . 25 Nm sesuai arah jarum jam D . 25 Nm sesuai arah jarum jam E . 50 Nm sesuai arah jarum jam Kunci : C Penyelesaian : M = F sin = 10 sin 30 .5 = 10. .5 = 25 Nm (searah jarum jam C) 11 . Sebuah bus yang massanya 1,5 ton mogok di atas jembatan AB. AB = 30 m, AC = 10 m., g = 10 ms ?2 dan massa jembatan di abaikan, maka besar gaya normal di A dan B adalah ..... A . N A = N B = 500 N B . N A = 10000 N ; N B = 5000 N C . N A = 7500 N ; N B = 7500 N D . N A = 5000 N ; N B = 10000 N E . N A = 1000 N ; N B = 500 N Kunci : B Penyelesaian : A=0 - N B . AB + W.AC = 0 - N B . 30 + 1500 = 0 N B = 5000 N B=0 Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 5
  • 6. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com N A . AB - W.CB=0 N A . 30 - 1500 . 20 = 0 N A = 10.000 N 12 . Koordinat titik berat bidang pada gambar di samping adalah ..... A . (1 ; 3) D . (5 ; 0) B . (1 ; 5) E . (5 ; 0) C . (3 ; 1) Kunci : B Penyelesaian : Titik berat terletak pada titik potong diagonal. y= :2=1 Koordinat (5, 1) 13 . Koordinat titik berat bangun seperti gambar di bawah ini adalah ...... A. D. B. E. C. Kunci : D Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 6
  • 7. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A 1 = 16 x 4 = 64 Koordinat titik berat bangun 14 . Raksa pada bejana berhubungan mempunyai selisih permukaan 2 cm (massa jenis = 13,6 gr cm 3 ). Kaki sebelah kiri berisi zat cair yang tingginya 25 cm, berarti massa jenis zat cair itu adalah ....... A . 800 kg m 3 D . 1300 kg m 3 B . 1030 kg m 3 E . 1360 kg m 3 C . 1088 kg m 3 Kunci : C Penyelesaian : P zat cair = P raksa hx x9hx .9 25 x zc = 2 x 13,6 = 1,088 gr cm 3 = 1088 kg m -3 15 . Satu kilogram es suhunya -2° C. Bila titik lebur es = 0 0 C, kalor jenis es 0,5 kalori g -1 °C - 1; kalor jenis air = 1 kal g -1 dan 1 kalori = 4,2 Joule maka kalor yang diperlukan untuk meleburkan seluruh es tersebut adalah .... A . 2,858.10 5 joule D . 3,696.10 5 joule 5 B . 3,15.10 joule E . 3, 78.10 5 joule C . 3,402.10 5 joule Kunci : C Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 7
  • 8. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com Q = Q1 + Q2 =m. t.c+m.k = 100 (0 - (-2)) . 0,5 + 1000 . 80 = 1000 + 80.000 = 81.000 kalori = 3,402 x 10 5 J 16 . Air mengalir melalui pipa yang bentuknya seperti pada gambar. Bila diketahui luas penampang di A dua kali penampang di B, maka V A /V B sama dengan ....... D. 2 A. E. 4 B. C. 1 Kunci : B Penyelesaian : AA = 2 AB OA = OB V AA A = V BA B V A 2AB = V B AB = 17 . Grafik di bawah ini menunjukkan hasil percobaan dengan sebuah lensa cembung. Berdasarkan grafik tersebut dapat ditentukan jarak fokus lensa yakni ..... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 8
  • 9. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A . 25 cm D . 0,25 cm B . 8 cm E . 0,125 cm C . 4 cm Kunci : A Penyelesaian : 18 . Cahaya polikhromatik melewati dua filter Sian (S) dan Biru (B). Cahaya yang diteruskan adalah ...... A . hijau D . merah B . biru E . magenta C . kuning Kunci : B Penyelesaian : Sinar = hijau + biru. Sinar yang diteruskan sama dengan warna filter. 19 . Pada percobaan Young, dua celah berjarak 1 mm diletakkan pada jarak 1 meter dari sebuah layar. Bila jarak terdekat antara pola interferensi garis terang pertama kesebelas adalah 4 mm, maka panjang gelombang cahaya yang menyinari adalah ........ A . 100 A° D . 4000 A° B . 2000 A° E . 5000 A° C . 3500 A° Kunci : D Penyelesaian : 20 . Sifat dan kedudukan bayangan yang dihasilkan oleh lensa obyektif sebuah teropong bintang adalah ....... A . nyata, terbalik dan tepat di fokus lensa obyektif B . nyata, tegak dan tepat di fokus di lensa obyektif C . nyata, tegak dan tepat di fokus lensa obyektif D . maya, terbalik dan tepat di fokus lensa okuler E . maya. terbalik dan tepat di fokus lensa obyektif Kunci : A Penyelesaian : Pada teropong menggunakan lensa cembung (positif) dan benda terletak di tak terhingga. So = ~ S' = di f Jadi bayangannya nyata terbalik terletak dititik fokus. 21 . Sebuah ruang tertutup berisi gas ideal dengan suhu T dan kecepatan partikel gas di dalamnya V. Jika suhu gas itu dinaikkan menjadi 21 maka kecepatan partikel gas tersebut menjadi ..... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 9
  • 10. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A. v2 D. 4v E . v² B. v C. 2v Kunci : A Penyelesaian : T2 = 2 T1 22 . Sebuah mesin Carnot bekerja di antara dua reservoir panas 487° C dan reservoir dingin 107° C. Jika mesin tersebut menyerap kalor 800 joule dari reservoir panas, maka jumlah kalor yang dibuang dari mesin adalah ....... A . 200 Joule D . 1200 Joule B . 300 Joule E . 400 Joule C . 800 Joule Kunci : C Penyelesaian : T 1 = 487°C = 760°K T 2 = 107° C = 380° K Q 2 = 800 Joule 23 . Perhatikan gambar rangkaian di bawah ini. Arus yang melewati lampu (L) 12 watt, 12 volt adalah ........ A . 0,02 ampere D . 1,2 ampere B . 0,5 ampere E . 1,5 ampere C . 1,0 ampere Kunci : B Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 10
  • 11. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 24 . Kelima alat di atas dirangkai secara paralel dan dihubungkan dengan tegangan 220 volt. Dari kelima alat listrik tersebut yang mempunyai hambatan terbesar adalah ....... A . Radio B . Kipas Angin C . TV D . Setrika E . Refrigerator Kunci : A Penyelesaian : Dari rumus di atas agar R besar, maka T harus kecil. Diantara alat-alat tersebut yang mempunyai daya terkecil adalah radio. 25 . Bila berat benda di permukaan bumi = W newton, maka berat benda itu di luar bumi yang jauhnya 3 R dari pusat bumi adalah ........ (R = jari-jari bumi ). A . W newton D . 1/8 W newton E . 1/9 W newton B. W newton C. W newton Kunci : E Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 11
  • 12. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 26 . Di antara faktor-faktor yang mempengaruhi kapasitas suatu kapasitor keping sejajar ialah A . banyaknya muatan dan beda potensial antar keping B . jarak antar keping dan zat dielektrik, C . luas keping, dan beda potensial antar keping D . jarak antar keping dan beda potensial antar keping E . banyaknya muatan dan luas keping Kunci : B Penyelesaian : Rumus kapasitas = Besarnya kapasitas tergantung dari K = konstanta dielektrik A = luas penampang d = jarak antar keping 27 . Empat buah kapasitor masing-masing kapasitasnya = C, dirangkai seperti gambar di bawah ini. Rangkaian yang memiliki kapasitas 0,6 C adalah ..... A. B. C. D. E. Kunci : D Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 12
  • 13. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 28 . Himpunan alat listrik bawah ini yang menghasilkan arus DC adalah ....... A . aki, turbin, alternator B . turbin, baterai, elemen Leclanche C . aki, baterai, elemen Volta D . baterai, turbin, alternator E . elemen Daniel, generator, turbin. Kunci : C Penyelesaian : Turbin menghasilkan arus AC Yang menghasilkan arus DC adalah Aki, baterai, elemen volta. 29 . Perhatikan rangkaian di bawah ini ! Kuat arus pada hambatan 5 Ohm adalah ...... A . 0,5 A dari Q ke P D . 1,75 A dari P ke Q B . 0,67 A dari Q ke P E . 1,75 A dari Q ke P C . 0,87 A dari Q ke P Kunci : E Penyelesaian : Rangkaian I E= IR 15 = 10 I 1 + 5 I 1 + 5 I 2 =15 I 1 + 5 I 2 .........(1) Rangkaian II E= IR 20 = 10 I 2 + 5 I 2 + 5 I 2 = 5 I1 + 5 I2 Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 13
  • 14. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 30 . Arah medan magnet induksi di titik P yang terletak pada sumbu lingkaran kawat (f) searah dengan ...... A . sumbu x positif D . sumbu y positif B . sumbu x negatif E . sumbu z positif C . sumbu y negatif Kunci : D Penyelesaian : Arah arus berlawanan arah jarum jam. Arah medan keluar lingkaran. Jadi induksi magnet di P searah sumbu Y+ 31 . Elektron bergerak sejajar sumbu Y, dalam medan magnet B. Apabila B searah sumbu Z+ (lihat gambar), elektron akan mengalami gaya Lorentz yang arahnya ....... A . searah sumbu x + D . searah sumbu x - B . searah sumbu y + E . searah sumbu y - C . searah sumbu z + Kunci : D Penyelesaian : Arah gaya Lorentz dapat ditentukan dengan tiga jari tangan kanan (telunjuk arah arus jarum jari tengah arah gaya lorentz, ibu jari arah medan magnet ) Dari gambar arah arus ke atas (Y+) ; arah medan magnet ke luar (Z+) maka arah gaya lorentz kiri (X-) Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 14
  • 15. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 32 . Pada rangkaian di bawah ini, pembacaan amperemeter A adalah 0,2 A dan pembacaan volt meter V adalah 10 V. Kalau kumparan dilepaskan dari rangkaian kemudian hambatannya diukur dengan ohm meter hasilnya adalah 30 ohm. Dari semua daftar tersebut tentukanlah reaktansi induktif kumparan ! A . 20 ohm D . 50 ohm B . 30 ohm E . 80 ohm C . 40 ohm Kunci : C Penyelesaian : 2500 = 900 + X L² ; X L² = 1600 ; X L = 40 ; X C = 0 33 . Suatu penyearah hanya terdiri dari satu dioda. Grafik V terhadap t pada bagian output adalah ..... A. B. C. D. Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 15
  • 16. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com E. Kunci : D Penyelesaian : Pengaruh arus yang menggunakan satu dioda menghasilkan gelombang terus 34 . Perhatikan rangkaian Common emiter pada gambar. Supaya transistor dapat berfungsi, keadaan arus i c dengan i b dengan ib serta V EC dengan dengan V EB adalah ..... A . i c > V EC > V EB B . i c <; V EC > V EB C . i c <; V EC <; V EB D . i c > V EC <; V EB E . i c =; V EC =; V EB Kunci : A Penyelesaian : Transistor yang digunakan jenis p - n - p sehingga V EC > V EB I C > I B 35 . Sebuah plat baja dengan panjang 2 m dan lebar 0,5 m, suhunya 227° C.Bila tetapan Boltzman = 5,67.10 -8 W.m -2 K -4 dan plat baja dianggap benda hitam sempurna, maka energi total yang dipancarkan setiap detik ...... A . 3345,57 joule D . 4533,75 joule B . 3345,75 joule E . 7087,5 joule C . 3543,75 joule Kunci : E Penyelesaian : A = 2 x 2 x 0,5 =2 m² e = 1 (hitam) =e AT4 36 . Salah satu postulat Einstein dalam teori reaktivitas adalah ....... A . Hukum-hukum Newton tetap berlaku untuk benda yang mempunyai kecepatan mendekati kecepatan cahaya Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 16
  • 17. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com B . Kecepatan benda dapat lebih besar dari kecepatan cahaya C . Kecepatan benda besarnya mutlak tidak tergantung pada pengamatnya D . Kecepatan cahaya besarnya mutlak tidak tergantung pada pengamatnya E . Kecepatan benda menentukan besarnya massa Kunci : D Penyelesaian : Postulat Einstein 1. Hukum-hukum fisika akan berlaku pada kerangka inersia. 2. Laju cahaya di ruang hampa selalu konstan, tidak tergantung pada gerak relatif dari kerangka inersia, dari sumber ataupun dari pengamat. 37 . Cahaya dengan panjang gelombang 500 nm meradiasi permukaan logam yang fungsi kerjanya 1,96.10 -10 joule . Energi kinetik maksimum foto elektron adalah ...... 8 -1 -34 ( c = 3 x 10 ms ; h = 6,8 x 10 Js ). -19 -19 A . 2 x 10 J D . 6 x 10 J B . 4 x 10 -19 J E . 9 x 10 -19 J -19 C . 5 x 10 J Kunci : A Penyelesaian : 38 . Di dalam atom hidrogen terjadi perpindahan elektron dari lintasan n = 3 ke lintasan n = 1, maka spektrum yang dipancarkan adalah spektrum darat ...... A . Lyman D . Bracket B . Balmer E . Pfund C . Paschen Kunci : A Penyelesaian : Deret Lyman adalah loncatan elektron menuju ke kulit I Deret Balmer adalah loncatan elektron menuju ke kulit II Deret Paschen adalah loncatan elektron menuju ke kulit III Deret Brocket adalah loncatan elektron menuju ke kulit IV Deret Pfund adalah loncatan elektron menuju ke kulit V 39 . Elektron atom hidrogen berpindahan dari lintasan n = 2 ke n = 1. Apabila konstanta Rydberg = 1,097.10 7 m -1 , maka panjang gelombang foton yang diradiasikan oleh atom tersebut adalah ....... A . 1097 Angstrom D . 6541 Angstrom B . 1215 Angstrom E . 8227 Angstrom C . 2115 Angstrom Kunci : B Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 17
  • 18. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com 40 . Perhatikan gambar berikut ! X = menyatakan arah medan magnet tegak lurus bidang, bidang kertas menjauhi pembaca. Sinar-sinar radioaktif yang dipancarkan tersebut adalah ...... A . (1) sinar (2) sinar (3) sinar B . (1) sinar (2) sinar (3) sinar C . (1) sinar (2) sinar (3) sinar D . (1) sinar (2) sinar (3) sinar E . (1) sinar (2) sinar (3) sinar Kunci : B Penyelesaian : Sinar I adalah sinar (J karena F L ke (X+) Sinar II adalah sinar karena F L lurus (tidak dipengaruhi) Sinar III adalah sinar karena F L ke kiri 41 . Massa inti karbon 6 C 12 adalah 12 sma. Jika setiap proton dan neutron massanya 1,0078 sma dan 1,0086 sma, dan 1 sma setara dengan 931 MeV, maka besarnya energi ikat inti 6 C 12 adalah ...... A . 61,3 MeV D . 93,1 MeV B . 84, 9 MeV E . 102,6 MeV C . 91,6 MeV Kunci : C Penyelesaian : E ikat = ( mp + mn - mc) . 931 MeV = [(6 x 1,0075 + 6 x 1,0086) - 12] x 931 = (12,0984 - 12) . 931 = 91,62 MeV 42 . Dari penimbangan thorium 234 ternyata massanya 12,8 mg. Jika 48 hari kemudian penimbangannya menghasilkan massa thorium 3,2 mg. maka waktu paruhnya (T ) adalah ..... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 18
  • 19. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A . 6 hari D . 48 hari B . 12 hari E . 96 hari C . 24 hari Kunci : C Penyelesaian : 43 . Dalam reaksi inti atom tidak berlaku ..... A . hukum kekekalan energi B . hukum kekekalan massa atom C . hukum kekekalan momentum D . hukum kekekalan nomor atom E . hukum kekekalan energi kinetik Kunci : E Penyelesaian : Dalam reaksi inti berlaku : - kekekalan massa atom - kekekalan momentum - kekekalan nomor atom - kekekalan energi 44 . Komponen reaktor atom yang memperlambat neutron agar lebih mudah ditangkap inti adalah ..... A . batang pengendali D . bahan bakar B . shelding E . moderator C . perisai Kunci : E Penyelesaian : Moderator adalah komponen reaktor atom yang memperlambat newton agar lebih mudah ditangkap. 45 . Perbedaan pengisian elektron pada pita konduksi antara bahan konduktor dan semi konduktor adalah ....... A . (Konduktor) = terisi penuh (Semikonduktor) = terisi sebagian B . (Konduktor) = terisi penuh (Semikonduktor) = kosong C . (Konduktor) = terisi sebagian (Semikonduktor) = terisi penuh D . (Konduktor) = terisi sebagian (Semikonduktor) = terisi sebagian E . (Konduktor) = kosong (Semikonduktor) = terisi sebagian Kunci : C Penyelesaian : Pada konduktor pita konduksi terisi sebagian Pada semi konduktor pita konduksi kosong. 46 . Kawat AB panjang 40 cm digerakkan dalam medan magnet homogen B = 10 -2 tesla -1 dengan kecepatan 20 ms . Bila hambatan seluruh rangkaian AB = 5 ohm, maka besar dan arah gaya Lorentz yang bekerja pada kawat AB adalah ....... Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 19
  • 20. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com A . 2,4 . 10 -5 N arah ke kiri -4 D . 3,2 . 10 N arah ke kanan B . 6,4 . 10 -5 N arah ke kanan E . 3,2 . 10 -4 N arah ke kiri C . 6,4 . 10 -5 N arah ke kiri Kunci : C Penyelesaian : 47 . Sebuah benda dijatuhkan dari ujung sebuah menara tanpa kecepatan awal, setelah 2 detik -2 benda sampai di tanah (g = 10 ms ).Tinggi menara tersebut adalah ..... A . 40 m D . 15 m B . 25 m E . 10 m C . 20 m Kunci : C Penyelesaian : s = Vo t + 1/2 gt 2 ; h = 0(2) + 1/2 (10) (2) 2 = 20 m 48 . Pada gambar di bawah ini, Z adalah titik berat batang AB. Jika sistem dalam keadaan seimbang maka massa batang AB adalah .... A . 5 kg D . 20 kg B . 10 kg E . 30 kg C . 15 kg Kunci : D Penyelesaian : T = 100 N Tp = 0 w . 1 . 100 . 2 = 0 m . g = 200 m . 10 = 200 Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 20
  • 21. Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh http://creativesimo.wordpress.com m = 20 kg 49 . Perhatikan reaksi fusi Diketahui massa inti massa inti massa inti Bila 1 sma setara dengan energi sebesar 931 MeV maka jumlah energi yang dilepaskan pada reaksi fusi tersebut adalah .... A . 12,7547 MeV D . 18,0855 MeV B . 16,8442 MeV E . 19,8544 MeV C . 17,5028 MeV Kunci : A Penyelesaian : E= m . C 2 = 1,37 . 10 -2 .931 = 12,7547 MeV 50 . Sebuah pesawat ruang angkasa yang mengitari bumi sambil memancarkan sinyal diamati dari bumi. Kecepatan pesawat 0,6 c. Temyata sinyal memiliki periode 24 menit. Jika c adalah laju cahaya di udara maka perioda sinyal yang sebenarnya adalah .... A . 40 menit D . 19,2 menit B . 30 menit E . 14,4 menit C . 24 menit Kunci : E Penyelesaian : Ebtanas/Fisika/Tahun 1990 21