SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Memulai Dengan Hidup Hemat dan Sederhana
Oleh: Seventh Day Marbun
Ada pepatah yang beredar di masyarakat kita yang mengatakan bahwa hemat
pangkal kaya, boros pangkal miskin. Di dalam prakteknya hal tersebut benar
adanya, kehidupan kita sehari-hari yang serba tidak menentu memaksa setiap orang
mencari cara agar kehidupan pribadi serta keluarganya terhindar dari kesulitan-
kesulitan keuangan salah satunya adalah dengan berhemat, agar tetap memiliki
sumber penghidupan yang layak manusia-manusia modern saat ini perlu bekerja
keras.
Kebutuhan yang komplek meliputi kebutuhan pangan, sandang, papan dan kesehatan
memerlukan biaya yang tidak sedikit. Nyatanya ada banyak keluarga yang tidak
beruntung, dengan penghasilan bulanan yang pas-pasan memaksa mereka untuk
menekan pengeluaran yang tidak perlu seminim mungkin.
Bagi sebagian besar orang kita harus hidup secara hemat agar sejahtera. Persaingan
dalam bidang pendidikan dan pekerjaan membuat peluang-peluang yang ada semakin
sempit, jika kita tidak berhati-hati merencanakan masa depan kita, maka kita bisa
terjerumus ke dalam lembah kesengsaraan hidup.
Ada banyak orang yang secara sadar atau tidak sangat sulit untuk menerapkan pola
hidup hemat dalam kesehariannya. Perilaku konsumtif pada masayarakat seringkali
tidak dibarengi dengan keadaan perekonomian yang mendukung, akibat yang
ditimbulkannya adalah lebih besar pasak daripada tiang.
Jika hal ini dibiarkan terjadi berlarut-larut dan tidak terkontrol bukan hanya pribadi orang
tersebut yang akan terkena imbasnya, jika dia telah berkeluarga maka seluruh anggota
keluarganya juga akan menderita. Bijaksana dalam mengotrol pengeluaran bukan
bermaksud mengajarkan kepada kita untuk menjadi pelit.
Mengajarkan seseorang untuk bergaya hidup hemat dan bijaksana dalam membuat
pengeluaran keuangan agar mendapatkan hasil yang maksimal tidak bisa diajarkan
dalam waktu singkat.
Apalagi kita mahasiswa ekonomi harus dapat menerapkan ilmu ekonomi itu di dalam
kehidupan sehari-hari. Seperti di dalam asrama, kita harus bisa mengatur keuangan di
sepanjang berkuliah. Mungkin banyak kebutuhan yang harus kita perlukan, tetapi kita
harus bisa memilih yang lebih tepat nya untuk digunakan dalam keseharian kita.
Hidup secara sederhana dan hemat serta tidak berlebihan itu sangat menyenangkan.
Anda dan keluarga juga bisa terhindar dari masalah-masalah ekonomi yang mungkin
akan menghampiri di masa depan. Anak-anak yang telah diajarkan untuk hidup dengan
sederhana dan hemat sejak dini tidak akan mengalami kesulitan untuk beradaptasi
menyesuaikannya. Jika Anda berasal dari keluarga yang cukup mampu tidak ada
salahnya Anda mengajarkan hal-hal ini kepada anak-anak Anda. Membantu sesama
dan bermanfaat bagi masyarakat bukan hanya kebahagiaan yang akan Anda dapatkan
melainkan juga berkat-berkat yang jauh lebih besar dari Tuhan Yang Maha Kuasa
sedang menanti Anda.
Penulis adalah mahasiswi Jurusan Akuntansi dari Universitas Advent Indonesia
(UNAI).

More Related Content

Similar to Hidup Hemat dan Sederhana

Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialnursyadzadzulkifli
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialnursyadzadzulkifli
 
Amalan menabung
 Amalan menabung Amalan menabung
Amalan menabungRosni Yus
 
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas.
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas. Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas.
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas. Monalisa Unik
 
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01Akmal Abd Kadir
 
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan faktaContoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan faktaSiti Aminah Ramlan
 
Solusi permasalahan penduduk indonesia
Solusi permasalahan penduduk indonesiaSolusi permasalahan penduduk indonesia
Solusi permasalahan penduduk indonesiakartika purwandari
 
T R U E W E A L T H
T R U E  W E A L T HT R U E  W E A L T H
T R U E W E A L T Hrev3
 
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...Ninil Jannah
 
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluarga
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluargaTips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluarga
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluargayenifrconsultant
 
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih Baik
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih BaikStrategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih Baik
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih BaikFR Consultant Indonesia
 

Similar to Hidup Hemat dan Sederhana (20)

Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
 
Planning well living well
Planning well living wellPlanning well living well
Planning well living well
 
118197054 tabu-lin
118197054 tabu-lin118197054 tabu-lin
118197054 tabu-lin
 
PptMENABUNG.pptx
PptMENABUNG.pptxPptMENABUNG.pptx
PptMENABUNG.pptx
 
Amalan menabung
 Amalan menabung Amalan menabung
Amalan menabung
 
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas.
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas. Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas.
Bisnis plan bodini menjadikan tiwul makanan yang berkelas.
 
Artikel 21
Artikel 21Artikel 21
Artikel 21
 
Fakta
FaktaFakta
Fakta
 
2. ANSOS.pptx
2. ANSOS.pptx2. ANSOS.pptx
2. ANSOS.pptx
 
Nak senang simpan duit ebook
Nak senang simpan duit ebookNak senang simpan duit ebook
Nak senang simpan duit ebook
 
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
 
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan faktaContoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan fakta
 
1
 1 1
1
 
Solusi permasalahan penduduk indonesia
Solusi permasalahan penduduk indonesiaSolusi permasalahan penduduk indonesia
Solusi permasalahan penduduk indonesia
 
Beli rumah atau buka usaha
Beli rumah atau buka usahaBeli rumah atau buka usaha
Beli rumah atau buka usaha
 
T R U E W E A L T H
T R U E  W E A L T HT R U E  W E A L T H
T R U E W E A L T H
 
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...
Modul 5 Inisiatif Membangun Ketangguhan Keluarga Berbasis Ekonomi Produktif d...
 
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluarga
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluargaTips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluarga
Tips keuangan cara cerdas kita mengantisipasi masalah keuangan dalam keluarga
 
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih Baik
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih BaikStrategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih Baik
Strategi Cerdas Mengelola Keuangan Keluarga Untuk Masa Depan Lebih Baik
 

Hidup Hemat dan Sederhana

  • 1. Memulai Dengan Hidup Hemat dan Sederhana Oleh: Seventh Day Marbun Ada pepatah yang beredar di masyarakat kita yang mengatakan bahwa hemat pangkal kaya, boros pangkal miskin. Di dalam prakteknya hal tersebut benar adanya, kehidupan kita sehari-hari yang serba tidak menentu memaksa setiap orang mencari cara agar kehidupan pribadi serta keluarganya terhindar dari kesulitan- kesulitan keuangan salah satunya adalah dengan berhemat, agar tetap memiliki sumber penghidupan yang layak manusia-manusia modern saat ini perlu bekerja keras. Kebutuhan yang komplek meliputi kebutuhan pangan, sandang, papan dan kesehatan memerlukan biaya yang tidak sedikit. Nyatanya ada banyak keluarga yang tidak beruntung, dengan penghasilan bulanan yang pas-pasan memaksa mereka untuk menekan pengeluaran yang tidak perlu seminim mungkin. Bagi sebagian besar orang kita harus hidup secara hemat agar sejahtera. Persaingan dalam bidang pendidikan dan pekerjaan membuat peluang-peluang yang ada semakin sempit, jika kita tidak berhati-hati merencanakan masa depan kita, maka kita bisa terjerumus ke dalam lembah kesengsaraan hidup. Ada banyak orang yang secara sadar atau tidak sangat sulit untuk menerapkan pola hidup hemat dalam kesehariannya. Perilaku konsumtif pada masayarakat seringkali tidak dibarengi dengan keadaan perekonomian yang mendukung, akibat yang ditimbulkannya adalah lebih besar pasak daripada tiang. Jika hal ini dibiarkan terjadi berlarut-larut dan tidak terkontrol bukan hanya pribadi orang tersebut yang akan terkena imbasnya, jika dia telah berkeluarga maka seluruh anggota keluarganya juga akan menderita. Bijaksana dalam mengotrol pengeluaran bukan bermaksud mengajarkan kepada kita untuk menjadi pelit. Mengajarkan seseorang untuk bergaya hidup hemat dan bijaksana dalam membuat pengeluaran keuangan agar mendapatkan hasil yang maksimal tidak bisa diajarkan dalam waktu singkat. Apalagi kita mahasiswa ekonomi harus dapat menerapkan ilmu ekonomi itu di dalam kehidupan sehari-hari. Seperti di dalam asrama, kita harus bisa mengatur keuangan di
  • 2. sepanjang berkuliah. Mungkin banyak kebutuhan yang harus kita perlukan, tetapi kita harus bisa memilih yang lebih tepat nya untuk digunakan dalam keseharian kita. Hidup secara sederhana dan hemat serta tidak berlebihan itu sangat menyenangkan. Anda dan keluarga juga bisa terhindar dari masalah-masalah ekonomi yang mungkin akan menghampiri di masa depan. Anak-anak yang telah diajarkan untuk hidup dengan sederhana dan hemat sejak dini tidak akan mengalami kesulitan untuk beradaptasi menyesuaikannya. Jika Anda berasal dari keluarga yang cukup mampu tidak ada salahnya Anda mengajarkan hal-hal ini kepada anak-anak Anda. Membantu sesama dan bermanfaat bagi masyarakat bukan hanya kebahagiaan yang akan Anda dapatkan melainkan juga berkat-berkat yang jauh lebih besar dari Tuhan Yang Maha Kuasa sedang menanti Anda. Penulis adalah mahasiswi Jurusan Akuntansi dari Universitas Advent Indonesia (UNAI).