SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
TUGAS 2 TIK 
CARA KERJA INTERNET 
 PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER 
DASAR SISTEM JARINGAN INTERNET 
CARA KERJA INTERNET 
Nama : rizaldy ilham bakhtiar 
Fakultas : FTIK (TEKNIK 
PERKAPALAN) 
NIM : 2014.02.1.0027
PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER 
Jaringan komputer adalah jaringan yang digunakan untuk 
menghubungkan beberapa perangkat komputer dalam sebuah ruang 
lingkup teknologi. Tujuan utama dari didirikannya jaringan komputer adalah 
untuk bertukar data dan informasi. Biasanya, perusahaan besar 
menggunakannya untuk kepentingan internal perusahaan agar berkembang. 
Manfaat Jaringan Komputer : 
 Untuk berbagi sumber daya, termasuk data dan informasi penting 
 Untuk memudahkan anggota dalam komunikasi antaranggota 
 Untuk mengakses informasi secara bersamaan dan cepat 
 Untuk memperluas pendayagunaan perangkat sistem operasi 
 Untuk mempermudah manajemen komputer
DEFINISI WEB SERVER 
Web server adalah software yang menjadi tulang belakang dari 
world wide web (www). Web server menunggu permintaan dari client 
yang menggunakan browser seperti Netscape Navigator, Internet 
Explorer, Modzilla, dan program browser lainnya. 
Untuk membuat sebuah web server, maka kita akan menemukan 
berbagai macam persoalan, dimulai dari pemilihan software web 
browser mana yang paling sesuai kebutuhan, apa saja spesifikasi 
hardware yang dibutuhkan, bagaimana kondisi interkoneksi jaringan 
internet yang ada, dan lain sebagainya. Belum lagi termasuk bagian 
pembuatan halaman-halaman webnya, mau menggunakan format apa 
(HTML, SGML, PHP, PHP3, CGI, dan lain-lain).
DASAR SISTEM JARINGAN INTERNET 
Internet merupakan jaringan rangkaian komputer dengan rangkaian 
komputerlain di seluruh dunia. Internet berguna untuk kita berkomunikasi 
dan bertukar informasi, file, data, suara, gambar dan sebagainya antara 
individu dan manusia diseluruh dunia. Internet adalah sebuah sistem 
komunikasi global yang menghubungkan komputer-komputer dan jaringan-jaringan 
komputer di seluruh dunia. 
Jaringan merupakan sekumpulan komputer yang dapat saling berhubungan 
antara satu dengan lainnya. 
Tujuan jaringan Untuk memudahkan pengguna komputer untuk saling 
berbagi sumber daya yang terdapat di jaringan seperti printer, file/ data dan 
sebagainya.
JENIS JENIS JARINGAN 
Jaringan berdasarkan hubungan fungsional : 
1. Jaringan Feer-to-Feer, Kedudukan setiap komputer yang terhubung dalam 
jaringan adalah sama. Tidak ada komputer yang menjadi pelayan utama 
(server) 
. 
2. Jaringan Client Server, sepertikomunikasi, penggunaan bersama 
perangkat keras dan perangkat lunak serta mengontrol jaringan. Komputer 
ini dinamakan server. Semua komputer lain selain server disebut client
Jaringan Berdasarkan Area Jaringan : 
1. Local Area Network (LAN), LAN merupakan jaringan komputer dengan 
ruang lingkup terbatas (area lokal). Tipe jaringan ini banyak dipakai pada 
gedung perkantoran, warnet, Lab komputer sekolah, rental komputer,dsb. 
2. Metropolitan Area Network (MAN), MAN merupakan jaringan komputer 
dengan ruang lingkup yang cukup jauh. Tipe inidigunakan untuk 
membangun jaringan komputer antar gedung, dalam satu kota, atau antar 
kota yang berada pada jangkauannya. Jaringan in biasanya digunakan 
oleh perusahaanperusahaan besar seperti perbankan, BUMN, dll. 
3. Wide Area Network (WAN), Jaringan ini merupakan jaringan yang 
terbesar karena mencakup radius antar negara bahkan benua tanpa 
batasan geografis seperti jaringan lain. Dalam beberapa hal, WAN dapat 
dikatakan Internet.
Jaringan Berdasarkan Metode Koneksinya : 
Jaringan Berkabel, Jaringan yang menggunakan kabel untuk 
menghubungkan anggota anggota jaringan. 
Jaringan Nirkabel, Jaringan yang menggunakan 
gelombang radio untuk koneksi antar anggota 
jaringan.
CARA KERJA INTERNET 
Dengan internet, jaringan - jaringan komputer di seluruh dunia bisa 
saling terhubung. Saat ini internet sudah sangat familier di masyarakat. 
Semua lapisan umur, mulai dari anak - anak hingga usia kakek-nenek 
banyak yang sudah 'melek' internet. 
Berikut ini akan dijelaskan tentang bagaimana cara kerja internet: 
Modem 
o Modem merupakan perangkat tambahan yang menjembatani komputer agar 
bisa terhubung dengan jaringan internet. Modem berfungsi untuk mengubah 
sebuah sinyal digital menjadi sinyal analog serta mengubah sinyal analog 
menjadi sinyal digital. 
Router 
o Router adalah alat jaringan yang mengarahkan aliran lalu lintas jaringan. 
Jika router diposisikan diantara internet dan jaringan internal, router tersebut 
dapat berlaku sebagai firewall. Router biasanya dilengkapi dengan tabel 
data alamat - alamat IP yang menggambarkan kebijakan penyaringan
Domain name server 
o Domain name server atau yang biasa disingkat dengan DNS merupakan 
penerjemah dari sebuah alamt IP address ke alamat domain address serta 
sebaliknya. DNS merupakan bagian penting dari internet karena server - 
server DNS menangani penerjemahan naman - nama host ke IP address 
numerik sehingga paket - paket dapat dirutekan ke alamat yang tepat di 
dalam internet 
. 
Web server 
o Web server merupakan aplikasi yang digunakan untuk menerima 
permintaan informasi dari user melalui web browser serta mengirimkan 
kembali informasi yang diminta melalui hypertext transfer protocol atau 
HTTP. Biasanya web server diletakkan di komputer tertentu pada web 
hosting. 
ISP atau internet service provider 
o ISP merupakan perusahaan penyedia layanan koneksi ke internet. 
Umumnya ISP mempunyai beberapa modem dimana pelanggannya bisa 
melakukan dial up dengan account PPP.

More Related Content

What's hot

Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Buibui9
 
Pengertian jaringan
Pengertian jaringanPengertian jaringan
Pengertian jaringandikarisqi
 
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan di internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranetyolindarizkarachmayanti
 
Presentasi jaringan komputer
Presentasi jaringan komputerPresentasi jaringan komputer
Presentasi jaringan komputeralvianbulango
 
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)afifarazana
 
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MAN
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MANPengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MAN
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MANIrmawan Nugroho
 
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranetAli Mochtar
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetfiniyuliani
 
Rangkuman bab 5 informatika
Rangkuman bab 5 informatikaRangkuman bab 5 informatika
Rangkuman bab 5 informatikaGanendraValent
 
Jaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internetJaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internetLORDALI4
 

What's hot (16)

Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Jaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Pengertian jaringan
Pengertian jaringanPengertian jaringan
Pengertian jaringan
 
Pengertian jaringan
Pengertian jaringanPengertian jaringan
Pengertian jaringan
 
Teknologi jaringan
Teknologi  jaringanTeknologi  jaringan
Teknologi jaringan
 
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan di internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan di internet dan intranet
 
Tugas2
Tugas2Tugas2
Tugas2
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Presentasi jaringan komputer
Presentasi jaringan komputerPresentasi jaringan komputer
Presentasi jaringan komputer
 
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
 
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MAN
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MANPengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MAN
Pengenalan Jaringan Komputer dalam Skala LAN, WAN dan MAN
 
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
 
Rangkuman bab 5 informatika
Rangkuman bab 5 informatikaRangkuman bab 5 informatika
Rangkuman bab 5 informatika
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Jaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internetJaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internet
 
Jaringan internet
Jaringan internetJaringan internet
Jaringan internet
 

Viewers also liked

Viewers also liked (17)

Denilson carvalho braga
Denilson carvalho bragaDenilson carvalho braga
Denilson carvalho braga
 
Questionário "O Tesouro"
Questionário "O Tesouro"Questionário "O Tesouro"
Questionário "O Tesouro"
 
Palestra - Marketing Digital
Palestra - Marketing DigitalPalestra - Marketing Digital
Palestra - Marketing Digital
 
Las casas de salvador dalí, el genio
Las casas de salvador dalí, el genioLas casas de salvador dalí, el genio
Las casas de salvador dalí, el genio
 
Sistem pengolahan dataaaaa
Sistem pengolahan dataaaaaSistem pengolahan dataaaaa
Sistem pengolahan dataaaaa
 
Celebração 26 08 de noite
Celebração 26 08 de noiteCelebração 26 08 de noite
Celebração 26 08 de noite
 
Ritiro no dia 08 á tarde
Ritiro no dia 08 á tardeRitiro no dia 08 á tarde
Ritiro no dia 08 á tarde
 
A może do Chin ?
A może do Chin ?A może do Chin ?
A może do Chin ?
 
08 01 12
08 01 1208 01 12
08 01 12
 
8ª noite do trigo cororinhas
8ª noite do trigo cororinhas8ª noite do trigo cororinhas
8ª noite do trigo cororinhas
 
Energias
EnergiasEnergias
Energias
 
Cert of EmploymentBinhai
Cert of EmploymentBinhaiCert of EmploymentBinhai
Cert of EmploymentBinhai
 
сценарій урочистого зібрання
сценарій урочистого зібраннясценарій урочистого зібрання
сценарій урочистого зібрання
 
Dairy
DairyDairy
Dairy
 
Missa 11 08 de manhã
Missa 11 08 de manhãMissa 11 08 de manhã
Missa 11 08 de manhã
 
Johan de wittstraat 40 Dordrecht
Johan de wittstraat 40 DordrechtJohan de wittstraat 40 Dordrecht
Johan de wittstraat 40 Dordrecht
 
Euro ifb
Euro ifbEuro ifb
Euro ifb
 

Similar to Tugas 2 tik

Jaringan internet tugas yasmin 2
Jaringan internet tugas yasmin 2Jaringan internet tugas yasmin 2
Jaringan internet tugas yasmin 2yasmin afnan
 
Tugas jarkom firdanita sk
Tugas jarkom firdanita skTugas jarkom firdanita sk
Tugas jarkom firdanita skidquygbaru
 
Kelompok 5 Komunikasi data
Kelompok 5 Komunikasi dataKelompok 5 Komunikasi data
Kelompok 5 Komunikasi dataakuntansi2012
 
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputer
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputerJaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputer
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputeredmondwtp
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9anasyafridha
 
Jarkom
JarkomJarkom
JarkomJuukyu
 
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XISEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XIamrinarosada7x
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan KomputerAudy Yusuf
 
Mengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerMengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerFandiFachrulloh
 
Jaringan komputer kelas 9
Jaringan komputer kelas 9Jaringan komputer kelas 9
Jaringan komputer kelas 9yasmin afnan
 
Ms power point, bab5 #ekoriswana internet
Ms power point, bab5 #ekoriswana internetMs power point, bab5 #ekoriswana internet
Ms power point, bab5 #ekoriswana internetriswana MYNS
 
Internet
InternetInternet
Internetedytda
 
Mengenal Internet dan Intranet
Mengenal Internet dan IntranetMengenal Internet dan Intranet
Mengenal Internet dan Intranetnurulramadhani99
 
9 c = 2 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 2 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 2 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 2 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyasEka Dhani
 
PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetWega Ory
 

Similar to Tugas 2 tik (20)

Jaringan internet tugas yasmin 2
Jaringan internet tugas yasmin 2Jaringan internet tugas yasmin 2
Jaringan internet tugas yasmin 2
 
Tugas jarkom firdanita sk
Tugas jarkom firdanita skTugas jarkom firdanita sk
Tugas jarkom firdanita sk
 
Modul jaringan komputer
Modul jaringan komputerModul jaringan komputer
Modul jaringan komputer
 
Kelompok 5 Komunikasi data
Kelompok 5 Komunikasi dataKelompok 5 Komunikasi data
Kelompok 5 Komunikasi data
 
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputer
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputerJaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputer
Jaringan komputer dan jenis-jenis jaringan komputer
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
 
siskomdig.pptx
siskomdig.pptxsiskomdig.pptx
siskomdig.pptx
 
Jarkom
JarkomJarkom
Jarkom
 
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XISEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Mengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerMengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan Komputer
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Jaringan komputer kelas 9
Jaringan komputer kelas 9Jaringan komputer kelas 9
Jaringan komputer kelas 9
 
Ms power point, bab5 #ekoriswana internet
Ms power point, bab5 #ekoriswana internetMs power point, bab5 #ekoriswana internet
Ms power point, bab5 #ekoriswana internet
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
Mengenal Internet dan Intranet
Mengenal Internet dan IntranetMengenal Internet dan Intranet
Mengenal Internet dan Intranet
 
9 c = 2 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 2 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 2 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 2 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
 
PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internet
 
Tugas TI 2 SIAP
Tugas TI 2 SIAPTugas TI 2 SIAP
Tugas TI 2 SIAP
 
Tugas TI 2 SIAP
Tugas TI 2 SIAPTugas TI 2 SIAP
Tugas TI 2 SIAP
 

More from rizaldyilham

More from rizaldyilham (7)

Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas 4 tik
Tugas 4 tikTugas 4 tik
Tugas 4 tik
 
Tugas 3 tik
Tugas 3 tikTugas 3 tik
Tugas 3 tik
 
Tugas 1 tik
Tugas 1 tikTugas 1 tik
Tugas 1 tik
 
Tugas 3 tik
Tugas 3 tikTugas 3 tik
Tugas 3 tik
 
Tugas 2 tik
Tugas 2 tikTugas 2 tik
Tugas 2 tik
 
Tugas 1 tik
Tugas 1 tikTugas 1 tik
Tugas 1 tik
 

Tugas 2 tik

  • 1. TUGAS 2 TIK CARA KERJA INTERNET  PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER DASAR SISTEM JARINGAN INTERNET CARA KERJA INTERNET Nama : rizaldy ilham bakhtiar Fakultas : FTIK (TEKNIK PERKAPALAN) NIM : 2014.02.1.0027
  • 2. PENGERTIAN JARINGAN KOMPUTER Jaringan komputer adalah jaringan yang digunakan untuk menghubungkan beberapa perangkat komputer dalam sebuah ruang lingkup teknologi. Tujuan utama dari didirikannya jaringan komputer adalah untuk bertukar data dan informasi. Biasanya, perusahaan besar menggunakannya untuk kepentingan internal perusahaan agar berkembang. Manfaat Jaringan Komputer :  Untuk berbagi sumber daya, termasuk data dan informasi penting  Untuk memudahkan anggota dalam komunikasi antaranggota  Untuk mengakses informasi secara bersamaan dan cepat  Untuk memperluas pendayagunaan perangkat sistem operasi  Untuk mempermudah manajemen komputer
  • 3. DEFINISI WEB SERVER Web server adalah software yang menjadi tulang belakang dari world wide web (www). Web server menunggu permintaan dari client yang menggunakan browser seperti Netscape Navigator, Internet Explorer, Modzilla, dan program browser lainnya. Untuk membuat sebuah web server, maka kita akan menemukan berbagai macam persoalan, dimulai dari pemilihan software web browser mana yang paling sesuai kebutuhan, apa saja spesifikasi hardware yang dibutuhkan, bagaimana kondisi interkoneksi jaringan internet yang ada, dan lain sebagainya. Belum lagi termasuk bagian pembuatan halaman-halaman webnya, mau menggunakan format apa (HTML, SGML, PHP, PHP3, CGI, dan lain-lain).
  • 4. DASAR SISTEM JARINGAN INTERNET Internet merupakan jaringan rangkaian komputer dengan rangkaian komputerlain di seluruh dunia. Internet berguna untuk kita berkomunikasi dan bertukar informasi, file, data, suara, gambar dan sebagainya antara individu dan manusia diseluruh dunia. Internet adalah sebuah sistem komunikasi global yang menghubungkan komputer-komputer dan jaringan-jaringan komputer di seluruh dunia. Jaringan merupakan sekumpulan komputer yang dapat saling berhubungan antara satu dengan lainnya. Tujuan jaringan Untuk memudahkan pengguna komputer untuk saling berbagi sumber daya yang terdapat di jaringan seperti printer, file/ data dan sebagainya.
  • 5. JENIS JENIS JARINGAN Jaringan berdasarkan hubungan fungsional : 1. Jaringan Feer-to-Feer, Kedudukan setiap komputer yang terhubung dalam jaringan adalah sama. Tidak ada komputer yang menjadi pelayan utama (server) . 2. Jaringan Client Server, sepertikomunikasi, penggunaan bersama perangkat keras dan perangkat lunak serta mengontrol jaringan. Komputer ini dinamakan server. Semua komputer lain selain server disebut client
  • 6. Jaringan Berdasarkan Area Jaringan : 1. Local Area Network (LAN), LAN merupakan jaringan komputer dengan ruang lingkup terbatas (area lokal). Tipe jaringan ini banyak dipakai pada gedung perkantoran, warnet, Lab komputer sekolah, rental komputer,dsb. 2. Metropolitan Area Network (MAN), MAN merupakan jaringan komputer dengan ruang lingkup yang cukup jauh. Tipe inidigunakan untuk membangun jaringan komputer antar gedung, dalam satu kota, atau antar kota yang berada pada jangkauannya. Jaringan in biasanya digunakan oleh perusahaanperusahaan besar seperti perbankan, BUMN, dll. 3. Wide Area Network (WAN), Jaringan ini merupakan jaringan yang terbesar karena mencakup radius antar negara bahkan benua tanpa batasan geografis seperti jaringan lain. Dalam beberapa hal, WAN dapat dikatakan Internet.
  • 7. Jaringan Berdasarkan Metode Koneksinya : Jaringan Berkabel, Jaringan yang menggunakan kabel untuk menghubungkan anggota anggota jaringan. Jaringan Nirkabel, Jaringan yang menggunakan gelombang radio untuk koneksi antar anggota jaringan.
  • 8. CARA KERJA INTERNET Dengan internet, jaringan - jaringan komputer di seluruh dunia bisa saling terhubung. Saat ini internet sudah sangat familier di masyarakat. Semua lapisan umur, mulai dari anak - anak hingga usia kakek-nenek banyak yang sudah 'melek' internet. Berikut ini akan dijelaskan tentang bagaimana cara kerja internet: Modem o Modem merupakan perangkat tambahan yang menjembatani komputer agar bisa terhubung dengan jaringan internet. Modem berfungsi untuk mengubah sebuah sinyal digital menjadi sinyal analog serta mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital. Router o Router adalah alat jaringan yang mengarahkan aliran lalu lintas jaringan. Jika router diposisikan diantara internet dan jaringan internal, router tersebut dapat berlaku sebagai firewall. Router biasanya dilengkapi dengan tabel data alamat - alamat IP yang menggambarkan kebijakan penyaringan
  • 9. Domain name server o Domain name server atau yang biasa disingkat dengan DNS merupakan penerjemah dari sebuah alamt IP address ke alamat domain address serta sebaliknya. DNS merupakan bagian penting dari internet karena server - server DNS menangani penerjemahan naman - nama host ke IP address numerik sehingga paket - paket dapat dirutekan ke alamat yang tepat di dalam internet . Web server o Web server merupakan aplikasi yang digunakan untuk menerima permintaan informasi dari user melalui web browser serta mengirimkan kembali informasi yang diminta melalui hypertext transfer protocol atau HTTP. Biasanya web server diletakkan di komputer tertentu pada web hosting. ISP atau internet service provider o ISP merupakan perusahaan penyedia layanan koneksi ke internet. Umumnya ISP mempunyai beberapa modem dimana pelanggannya bisa melakukan dial up dengan account PPP.