SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Pradipta Syahrani
 Tanggal 5 Desember merupakan Hari Peringatan Relawan Internasional yang
dicanangkan oleh PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa).
 Peringatan ini ditujukan sebagai penunjukan hasil kontribusi nyata dari para relawan
diseluruh dunia demi mewujudkan dunia yang sejahtera.
 Relawan sendiri memiliki arti orang yang secara sukarela melakukan sesuatu tanpa
diberi imbalan dalam bentuk apapun demi memberikan keuntungan bagi
masyarakat.
 Di Yogyakarta sendiri, ada sosok relawan yang kehadirannya sangat dibutuhkan oleh
masyarakat Yogyakarta.
 Adalah Linda Afriani, seorang ibu rumah tangga yang sukses menjadi pengusaha yang
hingga saat ini aktif menjadi seorang relawan.
 Linda Afriani telah menjadi relawan sejak awal tahun 2012.
 Linda mulanya adalah seorang ibu rumah tangga yang memiliki keluarga yang hidup
berkecukupan.
 Namun hal ini tidak lantas membuatnya menikmati kekayaannya sendiri. Ia justru
merasa ia tidak berkembang dengan hanya menjadi seorang ibu rumah tangga dan
hanya mengandalkan gaji suami.
 Untuk itu, ia putuskan mengikuti berbagai kursus untuk memulai bisnis. Hal ini terus
ia lakukan hingga ia sukses seperti sekarang, memiliki hampir 10 macam bisnis di
Yogyakarta.
 Kesuksesannya tidak membuat ia sombong justru dengan kesuksesannya ini, ia
menjadi semakin rendah hati dan semakin banyak kebaikan-kebaikan yang ia
lakukan pada sesama.
 Saat umurnya menginjak 33 tahun, ia mulai berkomitmen untuk menjadi seorang
yang bermanfaat bagi keluarga dan sesama.
 Ia memulai dengan melakukan hal-hal kecil seperti memasak dan memberikan hasil
masakannya kepada orang-orang yang membutuhkan.
 Tidak hanya itu, ia juga mulai aktif menampung anak yatim piatu, dan berkebutuhan
khusus di rumahnya.
 Mulai tahun 2018, Linda mendirikan sebuah lembaga sosial non-profit yang akan
meneruskan kegiatan-kegiatan sosialnya.
 Lembaga itu bernama Yayasan Jogjakarta Berdaya.
 Melalui lembaga ini, Linda akan meneruskan kegiatan kesukarelaannya dan
mengajak para relawan di Yogyakarta untuk bergabung dan membantu lebih banyak
lagi masyrakat yang membutuhkan bantuan khususnya dalam bidang ekonomi.
 Linda merasa bahwa ekonomi merupakan sektor yang paling penting dalam
menentukan kesejahteraan seseorang.
 Artikel Kompasiana Pradipta Syahrani “Relawan Ini Adalah Yang Berjasa Di
Yogyakarta”

More Related Content

What's hot

Dana sosial ibu bersalin
Dana sosial ibu bersalinDana sosial ibu bersalin
Dana sosial ibu bersalinFitri Kyeri
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasYayasan Senyum Kita
 
Lmcp1522 pembangunan sosial
Lmcp1522 pembangunan sosialLmcp1522 pembangunan sosial
Lmcp1522 pembangunan sosialhakimah ariffin
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...rumahbersalin99
 
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...rumahbersalin99
 
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandungrumahbersalin99
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...rumahbersalin99
 
Profil Yayasan Bantu Berjama'ah
Profil Yayasan Bantu Berjama'ahProfil Yayasan Bantu Berjama'ah
Profil Yayasan Bantu Berjama'ahA L
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialnursyadzadzulkifli
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialnursyadzadzulkifli
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venueYayasan Senyum Kita
 

What's hot (20)

Tentang Program SEHATI
Tentang Program SEHATITentang Program SEHATI
Tentang Program SEHATI
 
Leaflet ysk 2020
Leaflet ysk 2020Leaflet ysk 2020
Leaflet ysk 2020
 
Proposal Program YSK 2021
Proposal Program YSK 2021 Proposal Program YSK 2021
Proposal Program YSK 2021
 
Dana sosial ibu bersalin
Dana sosial ibu bersalinDana sosial ibu bersalin
Dana sosial ibu bersalin
 
Annual Report 2020
Annual Report 2020Annual Report 2020
Annual Report 2020
 
Gerakan relawan
Gerakan relawanGerakan relawan
Gerakan relawan
 
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
 
Proposal Kolaborasi
Proposal KolaborasiProposal Kolaborasi
Proposal Kolaborasi
 
Lmcp1522 pembangunan sosial
Lmcp1522 pembangunan sosialLmcp1522 pembangunan sosial
Lmcp1522 pembangunan sosial
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
 
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
 
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
 
Tentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKitaTentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKita
 
Profil Yayasan Bantu Berjama'ah
Profil Yayasan Bantu Berjama'ahProfil Yayasan Bantu Berjama'ah
Profil Yayasan Bantu Berjama'ah
 
news letter HDCI
news letter HDCInews letter HDCI
news letter HDCI
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
 
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosialAmalan terbaik dalam pembangunan sosial
Amalan terbaik dalam pembangunan sosial
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
 
MEKAR Newsletter ed.04
MEKAR Newsletter ed.04MEKAR Newsletter ed.04
MEKAR Newsletter ed.04
 

Similar to Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta

AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIAL
AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIALAMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIAL
AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIALSYEDAZRIBINSYEDNASAR
 
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24Dirosah NgajiJodoh Edisi 24
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24Relio
 
World Merit Indonesia Brochure
World Merit Indonesia BrochureWorld Merit Indonesia Brochure
World Merit Indonesia Brochurefarah fithri
 
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapi
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapiAkber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapi
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapiAkber Depok
 
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012Zaqi Silverano
 
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan Sosial
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan SosialTugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan Sosial
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan SosialWen Huey Ch’ng
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahIdan Hamdani
 
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...rumahbersalin99
 
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di dunia
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di duniaAmalan terbaik kesejahteraan sosial di dunia
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di duniaIdlanSyahmi
 
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial WanAidah
 

Similar to Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta (11)

AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIAL
AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIALAMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIAL
AMALAN TERBAIK KESEJAHTERAAN SOSIAL
 
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24Dirosah NgajiJodoh Edisi 24
Dirosah NgajiJodoh Edisi 24
 
World Merit Indonesia Brochure
World Merit Indonesia BrochureWorld Merit Indonesia Brochure
World Merit Indonesia Brochure
 
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapi
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapiAkber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapi
Akber Depok 18 Mei 2013 : "Asyik Menjadi Volunteer" w/ Ainun Chomsun @pasarsapi
 
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012
Putera Sampoerna Foundation Report Quarter 4 2012
 
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan Sosial
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan SosialTugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan Sosial
Tugasan Amalan Terbaik Kesejahteraan Sosial
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
 
Disebalik sedekah
Disebalik sedekahDisebalik sedekah
Disebalik sedekah
 
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
 
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di dunia
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di duniaAmalan terbaik kesejahteraan sosial di dunia
Amalan terbaik kesejahteraan sosial di dunia
 
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
LMCP1552 Amalan Terbaik Dalam Pembangunan Sosial
 

Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta

  • 2.
  • 3.  Tanggal 5 Desember merupakan Hari Peringatan Relawan Internasional yang dicanangkan oleh PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa).  Peringatan ini ditujukan sebagai penunjukan hasil kontribusi nyata dari para relawan diseluruh dunia demi mewujudkan dunia yang sejahtera.  Relawan sendiri memiliki arti orang yang secara sukarela melakukan sesuatu tanpa diberi imbalan dalam bentuk apapun demi memberikan keuntungan bagi masyarakat.
  • 4.  Di Yogyakarta sendiri, ada sosok relawan yang kehadirannya sangat dibutuhkan oleh masyarakat Yogyakarta.  Adalah Linda Afriani, seorang ibu rumah tangga yang sukses menjadi pengusaha yang hingga saat ini aktif menjadi seorang relawan.  Linda Afriani telah menjadi relawan sejak awal tahun 2012.
  • 5.
  • 6.  Linda mulanya adalah seorang ibu rumah tangga yang memiliki keluarga yang hidup berkecukupan.  Namun hal ini tidak lantas membuatnya menikmati kekayaannya sendiri. Ia justru merasa ia tidak berkembang dengan hanya menjadi seorang ibu rumah tangga dan hanya mengandalkan gaji suami.  Untuk itu, ia putuskan mengikuti berbagai kursus untuk memulai bisnis. Hal ini terus ia lakukan hingga ia sukses seperti sekarang, memiliki hampir 10 macam bisnis di Yogyakarta.
  • 7.  Kesuksesannya tidak membuat ia sombong justru dengan kesuksesannya ini, ia menjadi semakin rendah hati dan semakin banyak kebaikan-kebaikan yang ia lakukan pada sesama.  Saat umurnya menginjak 33 tahun, ia mulai berkomitmen untuk menjadi seorang yang bermanfaat bagi keluarga dan sesama.  Ia memulai dengan melakukan hal-hal kecil seperti memasak dan memberikan hasil masakannya kepada orang-orang yang membutuhkan.  Tidak hanya itu, ia juga mulai aktif menampung anak yatim piatu, dan berkebutuhan khusus di rumahnya.
  • 8.
  • 9.  Mulai tahun 2018, Linda mendirikan sebuah lembaga sosial non-profit yang akan meneruskan kegiatan-kegiatan sosialnya.  Lembaga itu bernama Yayasan Jogjakarta Berdaya.  Melalui lembaga ini, Linda akan meneruskan kegiatan kesukarelaannya dan mengajak para relawan di Yogyakarta untuk bergabung dan membantu lebih banyak lagi masyrakat yang membutuhkan bantuan khususnya dalam bidang ekonomi.  Linda merasa bahwa ekonomi merupakan sektor yang paling penting dalam menentukan kesejahteraan seseorang.
  • 10.
  • 11.  Artikel Kompasiana Pradipta Syahrani “Relawan Ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta”