SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
2018
YAYASAN SENYUM KITA
Lembaga sosial yang berfokus membangun generasi muda
yang mandiri, peduli, kreatif dan inovatif
Lembaga sosial yang berfokus membangun generasi muda
yang mandiri, peduli, kreatif dan inovatif.
Januari - Juni
YEAR REVIEW
Setiap tahun Yayasan Senyum Kita selalu berusaha untuk menambah
senyum diwajah adik-adik yang memiliki keterbatasan ekonomi dalam
menempuh pendidikannya. Harapan dari yayasan senyum kita adalah bisa
melihat adik-adik senyum yang berhasil menjadi orang sukses dan bisa
mewujudkan impian masing-masing serta mampu memberikan inspirasi dan
senyum baru diwajah adik-adik di sekelilingnya.
Dukungan terhadap adik sehati ini tak mungkin terwujud tanpa bantuan
kakak asuh Senyum Kita dan para donatur lainnya. Sebuah kebanggaan dan
kebahagiaan melihat senyuman diwajah adik-adik sehati karena bisa sekolah,
bisa memiliki seragam yang bagus dan bisa kuliah berkat uluran tangan para
donatur Yayasan Senyum Kita. Sampai dengan Juli 2018, tercatat sebanyak 184
adik sehati dari 4 provinsi telah mendapatkan beasiswa pendidikan, dan lebih
dari 20 panti di DIY yang menerima program-program pendidikan dan
pemberdayaan dari Yayasan Senyum Kita. Cakupan wilayah penerima manfaat
y meliputi, DIY, Jawa Tengah, Jawa Barat, dan Papua.
Sebuah pekerjaan yang tidak mudah, namun ini semua didasari oleh
semangat kami untuk memberikan senyuman diseluruh penjuru indonesia.
Semoga kedepannya, Yayasan senyum kita mampu memperluas jangkauan
penerima manfaat di provinsi lain dan mampu memberikan kebermanfaatan
yang lebih maksimal untuk adik-adik diseluruh indonesia. Semoga kakak
berkenan untuk membaca laporan ini dan mengetahui bagaimana dukungan
kakak telah membuat perbedaat untuk dunia yang lebih baik.
Di semester ini, Yayasan Senyum Kita yang memiliki visi untuk
berkontribusi dalam membangun generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif
dan inovatif telah bekerja secara maksimal. Terimakasih untuk kakak asuh dan
para donatur yang telah setia dan percaya akan jasa kami. Untuk setiap senyum
adik sehati yang begitu bahagia bisa bersekolah, kami berhutang termakash
dari hati yang paling dalam. Terimakasih atas dukungan yang tak ternilai,
semoga kita bisa terus bekerjasama untuk mencapai yang lebih baik lagi
disemester selanjutnya.
VISI MISI
Visi
Menjadi lembaga sosial terpercaya dan berkontribusi
membangun generasi muda yang peduli, mandiri,
kreatif, dan inovatif.
Misi
-Menyelenggarakan kegiatan sosial kreatif berbasis
generasi muda sebagai pusat kegiatan.
-Membangun kerjasama antar lembaga/kelompok
yang memiliki tujuan sama.
-Mendidik generasi muda melalui kegiatan pendidikan
dan pelatihan yang berkualitas.
-Mewujudkan generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif,
dan inovatif melalui kegiatan pemberdayaan masyarakat.
TUJUAN
Memberdayakan dan meningkatkan
kemandirian melalui beasiswa pendidikan,
pelatihan, pendampingan dan
pemberdayaan.
e
Senyum Mengajar Anak Yatim
Senyum 184
Adik Sehati
Saat ini Yayasan Senyum Kita telah
mendukung 184 Adik Sehati, dan lebih dari 1000
anak panti untuk menjadikan mereka peduli,
mandiri, kreatif, dan inovatif. Adik sehati
merupakan penerima manfaat utama Yayasan
Senyum Kita yang merupakan difabel, yatim dan
dhuafa diseluruh indonesia. Adik sehati
mendapatkan beasiswa pendidikan rutin dari
Yayasan Senyum Kita untuk membantu biaya
pendidikan mereka. Sebaran adik sehati per juli
2018 meliputi DI Yogyakarta, Magelang, Klaten,
Semarang, Jepara, Solo, Jawa Barat, dan Sorong.
Harapannya, Yayasan Senyum Kita
mampu memberikan manfaat lebih banyak untuk
seluruh anak-anak di Indonesia guna membantu
mereka mengejar impiannya. Berdasarkan
pemetaan pendaftar calon penerima manfaat
yayasan senyum kita, sebaran wilayah meliputi
wilayah-wilayah terpencil, marjinal dan
termarjinalkan. Di wilayah tersebut, banyak
anak-anak yang sangat rentan putus sekolah.
Harapannya, dengan kehadiran Yayasan Senyum
Kita di wilayah tersebut mampu memberikan
akses pendidikan dan meningkatkan harapan
melanjutkan sekolah untuk anak-anak hingga
kuliah dan mandiri.
Menuju Satu Dekade
Yayasan Senyum Kita
Sebagai lembaga lantropi, yayasan senyum kita lahir sebagai wujud pemberdayaan
pemuda dalam bidang sosial dan pendidikan. Senyuman anak Indonesia merupakan dasar
utama bagi pembentukan Yayasan Senyum Kita. Semangatnya adalah untuk ikut berkontribusi
mewujudkan anak-anak indonesia meraih mimpinya, dan menjadikan mereka peduli, mandiri,
dan kreatif. Semangat tersebut menjadi landasan dari Yayasan Senyum Kita dalam merancang
program-programpendidikandanpemberdayaanuntuk penerimamanfaat.
Eksistensi Yayasan Senyum Kita adalah bagian dari wujud dan peran serta masyarakat dalam
membantu pendidikan indonesia, baik sebagai wadah untuk berdonasi baik materi maupun
ilmu. Dalam rangka menjalankan fungsinya sebagai lembaga lantropi, Yayasan Senyum Kita
menyusun program-program yang meliputi beasiswa pendidikan, pembalajaran dan
pelatihan serta motivasikepadapenerimamanfaat YayasanSenyumKita.
Apabila ditelaah secara mendalam, Yayasan
Senyum Kita lahir dengan membawa dua semangat
utama, pertama turut berkontribusi membantu anak-
anak indonesia agar terhindar dari putus sekolah. Kedua
adalah ingin menjadikan anak-anak indonesia menjadi
mandiri,kreatif serta memilikikarakter peduli.
Yayasan Senyum Kita
Jangan lupakan sejarah
Akhir 2008, ide untuk mewujudkan lembaga ini sudah mulai diwacanakan. kemudian 4 januari
2009, nama Senyum Community mulai dipopulerkan oleh organisasi ini. pertemuan pertama sebagai
komunitas diadakan disebuah kost sederhana di daerah Deresan, Yogyakarta. Bulan selanjutnya
kegiatan pertama yang dilaksanakan oleh Senyum Community yaitu berupa pelatihan Psikologi
(pengembangan karakter) gratis di sekolah.Pada tanggal 26 Maret 2009, bertempat digarasi ruam salah
saru pengurus, dilaksanakan musyawarah pertama dan peresmian Senyum Community,.
berdasarkan hasil musyawarah ini diputuskan visi, misi, dan nilai Senyum serta penetapan tm inti
yang berjumlah 8 orang. pada saat itu, diputuskan bahwa Senyum Community mulai fokus pada
pendidikan dan pemberdayaan anak yatim, dhuafa, dan difabel. hal tersebut berjalan hingga saat ini.
Kemudian pada 19 September 20185 Senyum Community secara resmi berubah menjadi Yayasan
Senyum Kita. Hingga saat ini Yayasan senyum kita sudah berjalan 9 tahun lebih. Bahkan pada maret
2019 mendatang, lembaga lantropi ini akan memasuki satu dekade pengabdian untuk senyum anak
indonesia. Tentu tidak berlebihan, jika dalam masa 9 tahun lebih, Yayasan Senyum Kita sebagai
organisasi independen membantu pendidikan anak-anak indonesia menorehkan banyak cerita dan
kisah yang sukses maupun yang gagal ditengah berbagai pandangan, apresiasi, sanjungan, dan
cemoohankepadalembaga, pengurus,maupunrelawannya.
Sejak awal terbentuknya, Yayasan Senyum Kita konsisten mengusung visi menjadi lembaga
sosial terpercaya dan berkontribusi membangun generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif dan
inovatif. Guna mewujudkan impian tersebut, diejawantahkan dalam beberapan misi antara lain:
1. Menyelenggarakan kegiatan sosial kreatif berbasis generasi muda sebagai pusat kegiatan.
2. Membangun kerjasama antar lembaga/kelompok lain yang memiliki tujuan sama.
3. Mendidik generasi muda melalui kegiatan pendidikan dan pelatihan yang berkualitas.
4. mewujudkan generasi muda yang peduli, mandiri, kreatid dan inovatif melalui pemberdayaan
masyarakat.
Visi Yayasan Senyum Kita tersebut memiliki beberapa poin penting yang menjadi landasan
Yayasan Senyum Kita dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Poin-poin tersebut merupakan
gambaran niat, apa yang dilakukan dan untuk apa Yayasan Senyum Kita berjalan. kemandirian,
kepedulian, dan kreativitas menjadi tujuan yang ingin dicapai oleh Yayasan Senyum Kita dari para
penerimamanfaatnya.
Mendekati usia satu dekade ini, Yayasan Senyum Kita berharap mampu turut berkontribusi
secara lebih maksimal dan terus berkembang dalam mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia.
Disamping itu, semoga itikad baik dari para donatur serta para pejuang senyum dapat memberikan
manfaat untuk dirisendiri,penerimamanfaat. maupunyayasan.
Sholekhah
Adik Sehati dengan Segala Keteguhannya
Sholekhah namanya, gadis manis berkacamata. Saat ini ia sedang menempuh pendidikan di
SMK N 4 Yogyakarta. Beberapa waktu silam, ia menyampaikan keluhan terkait keraguannya untuk
melanjutkan pendidikan dikarenakan kondisi ekonomi keluarganya. Mendengar keluhannya, segera
pejuang senyum bertindak memberikan motivasi dan pendampingan untuk mendaftar sekolah.
Mereka membantu mengantar Sholekhah mendaftar dan memberikan jaminan terkait biaya
pendidikannya. Atas bantuan tersebut, solekhah kini bisa bersekolah dan juga mendapatkan program
pendampinganbelajardariYaysanSenyumKita.
Pada dasarnya, Sholekhah memiliki latar belakang dibesarkan dalam keluarga yang jauh dari
kata kecukupan. Kesederhanaan, kata itulah yang dapat mewakili kondisi keluarganya. Selain itu,
kedua orang tuanya juga memiliki keterbatasan sik. hal tersebut membuat kehidupannya semakin
sulit. Ia pun tidak sampai hati meminta biaya pendidikan kepada orangtuanya. Sederhana saja, ia tidak
ingin menambahbeban pikiran keduaorangtuanya.
Dengan berbagai keterbatasan tersebut, tidak membuat adik Sholekhah menyerah apalagi
pasarah begitu saja terhadap keadaan. Keramahan, keriangan, serta kesederhanaan menjadi cermin
keteguhan hatinya menghadapi berbagai keterbatasan. Ia tetap bersemangat untuk bersekolah dan
mengejarmimpinya,meskipundenganketerbatasan yang dimilikinya.
Testimoni
Assalamualaikum wr wb
Terimakasih Senyum Kita yang telah menjadi perantara
antara donatur dan anak-anak yatim piatu, panti asuhan.
Terus berbagi, semangat, maju terus
Terimakasih
Wasaalamualaikum warrahmatullahi wabarakatauh
Bpk. Sugiyono (Donatur/ Kakak Sehati)
Rini sudah 5 tahun jadi Adik Asuh Senyum Kita
Perasaan saya setelah mendapat gerobak buat
usaha ini merasa senang dan alhamdulillah besok
sudah mulai jualan buat usaha untuk membiayaai rini
sekolah sampai lulus besok.
Ibu Darmini (Ibu dari Adik Sehati Rini)
Saya mau bilang termakasih kepada kakak sehati
yang sudah memberi bantuan kepada
keluarga sekolah untuk sekolah dan buka
usaha keluarga saya.
Terimakasih senyum kita semoga semakin sukses,
semakin lancar.
Rini Khasanah (Adik Sehati)
Alhamdulillah, selama saya jadi kakak asuh saya
bisa merasakan indahnya berbagi pada sesama
terutama bisa mendapatkan keluarga baru.
tidak hanya di pengurus Senyum Kita tapi juga
dengan para adik asuh. Juga tidak hanya
membiayai sekolahnya, tapi juga bsa
bersilaturahmi dengan keluarga adik asuh.
Yunosha Tanrio Binafsihi (Kakak Asuh)
Program Lain:
Laporan Arus Kas
JANUARI
FEBRUARI
PEMASUKANPENGELUARAN
MARET
APRIL
MEI
JUNI
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 45.957.902
Rp. 12.335.792
Rp. 4.454558
- Rp. 9.585.984
- Rp. 14.474.306
Rp. 4.543.876
Rp. 12.218.442
SALDO AWAL JANUARI FEBRUARI APRILMARET MEI JUNI SALDO AKHIR
Rp.179.144.870
Rp.166.926.428
Rp.162.382.552
Rp.176.856.858
Rp.186.442.842
Rp.181.988.284
Rp.169.652.492
Daftar Adik Sehati Aktif
Yayasan Senyum Kita
ç ®= No.Reg Nama Kelas Sekolah Keterangan
1 002/YK/14 Sonny Putra Pamungkas 10 SMK Muh 2 Yogyakarta Yatim
2 003/YK/14 Salma Gian Sausan 11 SMK Muh 2 Yogyakarta Piatu
3 004/YK/14 Savira Maharani 6 SD Puro Pakualaman Yatim Piatu, tinggal dengan nenek
4 005/YK/14 Savina Maharani 6 SD Puro Pakualaman Yatim Piatu, tinggal dengan nenek
5 006/YK/14 Anggraini Dwi Novitasari 8 SMP N 15 Yogyakarta Yatim Piatu, tinggal dengan nenek
6 007/YK/14 Muhammad Alfian Yusuf 11 SMK N 3 Yogyakarta Yatim Piatu, tinggal dengan nenek
7 008/YK/14 Hendra Nur Ariyanto 8 SMP Dhuafa
8 009/YK/14 Ken Ayu Putri Y 7 SMP 4 Yogyakarta Dhuafa
9 011/YK/14 Alfian Dwi Cahyo N 10 SMKN 2 Depok Dhuafa
10 013/YK/15 Shazfa Gian Naim 5 SD Muh Bausasran 1 Piatu-Dhuafa
11 015/YK/14 Rahmat Windi W 9 SMP 10 Yogyakarta Yatim, ibu kerja serabutan
12 016/YK/14 Nandita Aulia Putri 8 SMP 10 Yogyakarta Ayah nikah lagi, ibu kerja serabutan
13 017/YK/14 Endah Apriyati 11 SMK Muh 4 Yogyakarta Piatu, dhuafa
14 020/KLA/14 Siti Maesyaroh sem 3 UIN Suka YK Tuna netra dhuafa
15 022/KLA/14 Suryanto sem 3 IAIN Surakarta Tuna netra dhuafa
16 023/KLA/14 Hendrik Setiawan 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra dhuafa
17 024/KLA/14 Johan Mandala Putra 10 MAN 1 Klaten Tuna netra dhuafa
18 025/KLA/14 M Aji Suseno 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra Yatim
19 026/KLA/14 Dian Pratiwi MAN 1 Klaten Tuna netra dhuafa
20 027/KLA/14 Risma Anggraini 10 SLB YAAT Klaten Tuna netra dhuafa
21 028/KLA/15 S Nadya Valentin 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra- dhuafa
22 029/KLA/15 Yusuf Arianto MAN 1 Klaten Yatim-tuna netra
23 030/KLA/15 Yusuf Fajar Saputra Man 1 Klaten Tuna Netra Dhuafa
24 031/KLA/15 Cecilia Wahyuningtyas 8 SLB YAAT Klaten Tuna Netra Dhuafa
25 032/GK/14 Estri Aminah 11 SMK YAPPI Wonosari, GK Dhuafa, ibu sakit, ayah keluar kota
26 033/GK/14 Asifa Yuliana 4 SD Muh Mulusan Yatim
27 034/GK/14 Alvia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa
28 035/GK/14 Sofia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa
29 036/GK/14 Novia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa
30 037/GK/14 Muiz Rahmatullah 10 SMA Cacat mata-piatu
31 038/GK/15 J Arlanta Jetly Syamsuri 9 SMP N 2 Wonosari Dhuafa-piatu
32 039/GK/15 P Okky Charly S 8 SMP YAPPI Mulusan GK Dhuafa-piatu
33 040/GK/15 Alif Damar Rhamadhan 2 SD Muh Mulusan Dhuafa-ortu cacat
34 041/GK/15 Narendra Ndaru Utomo 6 SD Mulusan Dhuafa
35 042/GK/15 Arif Hidayatullah 6 SD Muh Mulusan Dhuafa
36 044/GK/14 Willy Maulana 10 SMA Dhuafa, orangtua pisah
37 045/GK/15 Fahra Desta Andriyani 7 SMP Yatim Piatu
38 046/GK/15 Fahri Desta Ardianto 7 SMP Yatim Piatu
39 048/SO/14 Ali Sobron - - RM & Epilepsi
40 049/SO/14 Zulfah Sharikha K 8 YPAC Surakarta Tuna Grahita - Autis
41 051/SO/14 Rindang Dwi Nusa Bakti - - Tuna Grahita - Autis
42 052/SO/14 Tangguh Mula Laksana 5 SLB YBA Sukoharjo Tuna Grahita - DS
43 053/SO/14 M Hafidz Akbar 4 YPAC Surakarta Tuna Grahita - DS
44 054/SO/14 Safira Putri Salwa 3 YPAC Surakarta Tuna Grahita - PDD Nos
45 055/SO/14 Erma Windi Nurlela - - Tuna Grahita - Autis
46 056/SO/14 Nabila Az zahra 5 YPAC Surakarta Tuna Grahita - cp
47 057/SO/15 Evi Mirahmawati 8 SLB B YRTRW Tuna Rungu
48 058/SO/15 Gissela Natasha P TK TKLB YPAC Surakarta Speech delay
49 068/SO/15 Nanang Setiawan SMA Muh 6 Surakarta Tuna Netra-Yatim
50 069/SO/15 Yuliana Ira Astuti 7 SLB YKAB Tuna Netra Yatim
51 072/SO/15 Fajar Wahyu Nugroho sem 5 IAIN Surakarta Tuna netra dhuafa
52 075/SO/15 Hikmah Tri Kurniawan 5 YPAC Tuna Daksa, piatu dhuafa
53 076/MGL/15 Nur Rochim 10 SMAN 1 Grabag Ortu pisah-Dhuafa
54 077/SMG/15 Durrotun Ma’rufah sem 5 UNNES Yatim-Dhuafa
55 078/SMG/15 Evi Apriyati sem 5 STAIN Kudus Yatim-Dhuafa
56 081/YK/15 Soleha Nurjannah 11 SMK N 4 Yogyakarta Dhuafa, Orang tua Difabel
57 082/YK/15 Fikri Lukman Hakim MAN 3 Yogyakarta Yatim-Dhuafa
58 083/YK/15 Ahmad Rizky 5 SLB Wiyata Dharma 4 Yatim-Dhuafa
59 084/KP/15 Rizal Arif Maulana 12 SMA N 1 Pengasih Tuna Daksa, Dhuafa
60 085/MGL/15 Rini Khasanah 6 SD Paremono Mungkid Ortu pisah-Dhuafa
61 086/YK/15 Ardi Setyawan 10 SMKN 1 Kasihan Dhuafa
62 087/MGL/15 Santika Lutfiana M 6 SD N Cacaban 6 Magelang Ortu pisah-tinggal dengan nenek
63 090/MGL/15 Sa’abani Miftahul Huda 3 SD AL Karomah Yatim-dhuafa
64 091/MGL/15 Annasrul Ihsan Maulana 5 MI Muhammadyah Nglarangan Yatim-dhuafa
65 093/YK/15 Retnawati 5 SDN 1 Bakalan Sleman Yatim-dhuafa
66 095/SO/15 Rida Kusuma Dewi SMA 8 Surakarta Tuna netra-Yatim
69 101/YK/16 Gemilang Prakoso Sianturi SMA TIGA MARET Dhuafa
70 102/YK/16 Ilham M Dhuha 9 SMP N 2 Yogyakarta Yatim-dhuafa
71 103/JPR/16 Arsada Nikmah 4 SDN 1 Bakalan Dhuafa
72 104/JPR/16 Diana Muna 6 SDN 1 Bakalan Dhuafa
No. No.Reg Nama Kelas Sekolah Keterangan
111 151/MGL/17 Anggita Maulida 6 SDN Jumoyo 2 Magelang Yatim
112 152/MGL/17 Fatchiatul Munayaa 11 SMKN 1 Magelang Dhuafa
113 153/MGL/17 Fano Bariza Alam 2 SLBN Kota Magelang Tuna rungu & Dhuafa
114 154/YK/17 Muhammad Nur Sodikin 11 SLB Pamardi Putra Tuna grahita ringan & Dhuafa
115 155/YK/17 Dafa Putra Faturrizqi Wardana 1 SD IT Yatim & Dhuafa
116 156/YK/17 Endro Febriano 3 SDN Karanggayam Dhuafa
117 157/YK/17 Nathania Zevanya Prudence S 2 SDN Kentungan Dhuafa
118 158/YK/17 Akbar Bagus Saputra 8 SMP Muhammadiyah 8 Yogyakarta Dhuafa
119 159/GK/17 Dyna Aminatusholeha 2 SD Muhammadiyah Mulusan Dhuafa
120 160/YK/17 Maulida Dwi Rahmawati 7 SMPN 6 Yogyakarta Piatu & Dhuafa
121 161/YK/17 Rendi Slamet Daniswara 11 SMAN 6 Yogyakarta Tuna netra & Dhuafa
122 162/YK/17 Raihan Gema Raya Nur Ikhsan 2 Mahad Tahfidz Lembah Quran Dhuafa
123 163/BTL/17 Yuliana Dwi Rohqani 11 SMKN 1 Sewon Yatim & Dhuafa
124 164/YK/17 Karunia Intan Nuraini 2 SDN Cebongan Piatu & Dhuafa
125 165/BTL/17 Novita Yulianti 12 SMKN 1 Sewon Yatim & Dhuafa
126 166/BTL/17 Rezky Adhitya 3 SDN Kepuh Yatim & Dhuafa
127 167/YK/18 Melinda Ajeng Sekarwangi 10 SMA Yatim & Dhuafa
128 168/BTL/18 Selina Anggeli 7 SMPN 2 Bambanglipuro Yatim-Piatu & Dhuafa
129 169/BTL/18 Joan Gilang Pratama 8 MTS An Nur Bantul Yatim & Dhuafa
130 170/BTL/18 Rayhan Aditya Akbar 3 SD Muhammadiyah Pepe Bantul Yatim & Dhuafa
131 171/YK/18 Endrasadhu Widyadana Noer P 6 SD IT Hidayatullah Yatim & Dhuafa
132 172/MGL/18 Afifah Dwi Santi 13 SMKN 1 Salam Magelang Dhuafa
133 173/MGL/18 Muhammad Firmansyah 3 SD Muhammadiyah Ngluwar MagelangDhuafa
134 174/GK/18 En Hidayati 11 SMAN 2 Wonosari Yatim-Piatu & Dhuafa
135 175/GK/18 Mayang Sari 10 SMK Muh Wonosari Yatim & Dhuafa
136 176/SO/18 Volter Ainitu Argoluna 4 SDN Mojosongo 6 Dhuafa
137 177/SO/18 Bilgit Ainitu Argoluna 7 SMP Dhuafa
138 178/YK/18 Herlambang Aji Susilo Tamtama 11 SMK Ki Ageng Pemanahan Dhuafa
139 179/YK/18 Erlangga Aji Susilo Tamtama 11 SMK Ki Ageng Pemanahan Dhuafa
140 180/BTL/18 Anas Saifullah 7 SMPN 3 Jetis Dhuafa
141 181/YK/18 Anita Ramadhani 7 MTSN Dhuafa
142 182/YK/18 Imam Nur Faqih 7 MTSN Dhuafa
143 183/KP/18 Nofema Siti Halimah 8 SMPN 2 Pengasih Dhuafa
144 184/KLA/18 Amaliya Nur Fadhilah 9 MTS Ma'arif NU Kemalang Dhuafa
145 185/MGL/18 Kusumastuti Enggar Setyani 9 SMP Syubbhanul Wathon 1 TegalrejoYatim & Dhuafa
146 186/MGL/18 Muhammad Rosyid Nur Irfan 2 SLB Ma'arif Muntilan Yatim & Dhuafa
147 187/BTL/18 Setia Wulandari 7 SMP Piatu & Dhuafa
148 188/BTL/18 Rafa Qurunul Bahri TK TK Marsudi Siwi Piatu & Dhuafa
149 189/BTL/18 Rulla Adhwa Aqilla 7 SMP Dhuafa
150 190/BTL/18 Amara Riswanda 1 SD Dhuafa
Infografis Adik Sehati
Berdasarkan Wilayah
PAPUA 5
JAWA BARAT 2
JAWA TENGAH
SEMARANG 3
SOLO 16
BOYOLALI 1
MAGELANG 11
KLATEN 12
D.I. YOGYAKARTA
JOGJA 41
KULON PROGO 4
GUNUNG KIDUL 22
BANTUL 17
JUMLAH ADIK
Daftar Panti Asuhan
Mitra Yayasan Senyum KitaMitra Yayasan Senyum Kita
fYayasan Senyum Kita
Senyum Kita
@senyumkita
www.senyumkita.com
manajemen@senyumkita.com
0878-0065-5888
Smile
ToBe
GREAT

More Related Content

What's hot

Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasYayasan Senyum Kita
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venueYayasan Senyum Kita
 
Proposal anak yatim
Proposal anak yatimProposal anak yatim
Proposal anak yatimakuakhmad
 
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015Yayasan Senyum Kita
 
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di YogyakartaRelawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakartapradipta9256
 
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016pzupersis
 
Tugas Program CSR Tentang Pendidikan
Tugas Program CSR Tentang PendidikanTugas Program CSR Tentang Pendidikan
Tugas Program CSR Tentang Pendidikandindakariz
 

What's hot (20)

Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitasPenawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
Penawaran kerjasama utk organisi mahasiswa atau komunitas
 
Annual Report YSK 2021
Annual Report YSK 2021 Annual Report YSK 2021
Annual Report YSK 2021
 
Proposal Kolaborasi
Proposal KolaborasiProposal Kolaborasi
Proposal Kolaborasi
 
Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019
 
Laporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 updateLaporan Tahunan YSK 2016 update
Laporan Tahunan YSK 2016 update
 
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venuebrosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
brosur-mini proposal kerjasama utk EO atau venue
 
Brosur sc 2014
Brosur sc 2014Brosur sc 2014
Brosur sc 2014
 
Yayasan SenyumKita
Yayasan SenyumKitaYayasan SenyumKita
Yayasan SenyumKita
 
Proposal ramadhan 2018 YPMM
Proposal ramadhan 2018 YPMMProposal ramadhan 2018 YPMM
Proposal ramadhan 2018 YPMM
 
Leaflet YSK 2022
Leaflet YSK 2022Leaflet YSK 2022
Leaflet YSK 2022
 
Proposal anak asuh
Proposal anak asuhProposal anak asuh
Proposal anak asuh
 
Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017Annual Report YSK 2017
Annual Report YSK 2017
 
Proposal anak yatim
Proposal anak yatimProposal anak yatim
Proposal anak yatim
 
Tentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKitaTentang Yayasan SenyumKita
Tentang Yayasan SenyumKita
 
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
Laporan Yayasan Senyum KIta sms2 2015
 
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di YogyakartaRelawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta
Relawan ini Adalah Yang Berjasa Di Yogyakarta
 
Laporan sms 1 2014
Laporan sms  1 2014Laporan sms  1 2014
Laporan sms 1 2014
 
Laporan tengah tahun 2017
Laporan tengah tahun 2017Laporan tengah tahun 2017
Laporan tengah tahun 2017
 
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016
Sehati (Sedekah Amalan Rutin) proposal 2016
 
Tugas Program CSR Tentang Pendidikan
Tugas Program CSR Tentang PendidikanTugas Program CSR Tentang Pendidikan
Tugas Program CSR Tentang Pendidikan
 

Similar to Laporan tengah tahun 2018

Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahIdan Hamdani
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Adi Waluyo
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Adi Waluyo
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Adi Waluyo
 
Yatim mandiri
Yatim mandiriYatim mandiri
Yatim mandirikawanku1
 
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesia
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesiazakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesia
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesiaYatimZakat
 
Rz magz Edisi Januari 2014
Rz magz  Edisi Januari 2014Rz magz  Edisi Januari 2014
Rz magz Edisi Januari 2014Rumah Zakat
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...rumahbersalin99
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...rumahbersalin99
 
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandungrumahbersalin99
 
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...rumahbersalin99
 
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...rumahbersalin99
 
yayasan nusantara sekilas yatim mandiri
yayasan nusantara sekilas yatim mandiriyayasan nusantara sekilas yatim mandiri
yayasan nusantara sekilas yatim mandiriinsurgen1
 
Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Dwi N
 
Kontribusiku untuk indonesia
Kontribusiku untuk indonesiaKontribusiku untuk indonesia
Kontribusiku untuk indonesiawahyuddin S.T
 
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015Khoiri Nurrahmani
 
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsa
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsaPendidikan modal utama membangun karakter bangsa
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsaHilman Latief
 

Similar to Laporan tengah tahun 2018 (20)

Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
 
AIM-PIWI: Profil
AIM-PIWI: ProfilAIM-PIWI: Profil
AIM-PIWI: Profil
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015
 
Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015Profil aim piwi 2015
Profil aim piwi 2015
 
Yatim mandiri
Yatim mandiriYatim mandiri
Yatim mandiri
 
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesia
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesiazakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesia
zakat yatim mandiri, rumah yatim zakat, yayasan yatim ziswaf indonesia
 
Rz magz Edisi Januari 2014
Rz magz  Edisi Januari 2014Rz magz  Edisi Januari 2014
Rz magz Edisi Januari 2014
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma SINERGI Foundation, Klinik Be...
 
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
0851 0004 0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Klinik Bersalin, Rumah Bersal...
 
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
0851-0004-0009 (Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma,Rumah Bersalin Bandung
 
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
0851-0004-0009 (Tsel), Sakit Melahirkan Di Rumah Sakit, Sakit Bersalin, Denah...
 
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
0851 0004 0009(Tsel), Rumah Bersalin Cuma Cuma Sinergi Foundation, Klinik Ber...
 
Company Profile Dompet Dhuafa
Company Profile Dompet DhuafaCompany Profile Dompet Dhuafa
Company Profile Dompet Dhuafa
 
yayasan nusantara sekilas yatim mandiri
yayasan nusantara sekilas yatim mandiriyayasan nusantara sekilas yatim mandiri
yayasan nusantara sekilas yatim mandiri
 
Jum'at Peduli 2013
Jum'at Peduli 2013Jum'at Peduli 2013
Jum'at Peduli 2013
 
Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011Proposal Senyum Community 2011
Proposal Senyum Community 2011
 
Kontribusiku untuk indonesia
Kontribusiku untuk indonesiaKontribusiku untuk indonesia
Kontribusiku untuk indonesia
 
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015
Sambutan mendikbud untuk hardiknas 2015
 
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsa
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsaPendidikan modal utama membangun karakter bangsa
Pendidikan modal utama membangun karakter bangsa
 

More from Yayasan Senyum Kita

More from Yayasan Senyum Kita (11)

Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
Annual Report Yayasan Senyum Kita 2023__
 
Annual Report YSK 2022
Annual Report YSK 2022Annual Report YSK 2022
Annual Report YSK 2022
 
Proposal SETIAfest 2017
Proposal SETIAfest 2017Proposal SETIAfest 2017
Proposal SETIAfest 2017
 
SETIA magz #2 juni 2015
SETIA magz #2 juni 2015SETIA magz #2 juni 2015
SETIA magz #2 juni 2015
 
Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017
 
Proposal SETIAfest 2016
Proposal SETIAfest 2016Proposal SETIAfest 2016
Proposal SETIAfest 2016
 
Lap tengah th 2016
Lap tengah th 2016Lap tengah th 2016
Lap tengah th 2016
 
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum KitaProposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
Proposal Senyum Ceria Ramadhan (SCR) Yayasan Senyum Kita
 
Laporan sc sms1 2015
Laporan sc sms1 2015Laporan sc sms1 2015
Laporan sc sms1 2015
 
Proposal scr 2015
Proposal scr 2015Proposal scr 2015
Proposal scr 2015
 
Laporan Program SC sms2 2014
Laporan Program SC sms2 2014Laporan Program SC sms2 2014
Laporan Program SC sms2 2014
 

Recently uploaded

Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke IntegrasiPenyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasiasaliaraudhatii
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxBudyHermawan3
 
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024ssuser8905b3
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxBudyHermawan3
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxBudyHermawan3
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxBudyHermawan3
 
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.ppt
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.pptOPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.ppt
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.pptRyanWinter25
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxBudyHermawan3
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxBudyHermawan3
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxBudyHermawan3
 
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptx
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptxPENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptx
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptxRyanWinter25
 
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxmars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxSusatyoTriwilopo
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxBudyHermawan3
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxBudyHermawan3
 

Recently uploaded (14)

Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke IntegrasiPenyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
Penyesuaian AK Jabatan Fungsional Konvensional Ke Integrasi
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
 
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024
NILAI TUKAR NELAYAN BANGGAI KEPULAUAN TAHUN 2024
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
 
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.ppt
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.pptOPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.ppt
OPERASI DAN PEMELIHARAAN SPAM DALAM PROGRAM PAMSIMAS.ppt
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
 
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptx
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptxPENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptx
PENERAPAN IURAN DALAM PROGRAM PAMSIMAS 2023.pptx
 
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptxmars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
mars pkk yang selalu dinyanyikan saat kegiatan PKK.pptx
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
 

Laporan tengah tahun 2018

  • 1. 2018 YAYASAN SENYUM KITA Lembaga sosial yang berfokus membangun generasi muda yang mandiri, peduli, kreatif dan inovatif Lembaga sosial yang berfokus membangun generasi muda yang mandiri, peduli, kreatif dan inovatif. Januari - Juni
  • 2. YEAR REVIEW Setiap tahun Yayasan Senyum Kita selalu berusaha untuk menambah senyum diwajah adik-adik yang memiliki keterbatasan ekonomi dalam menempuh pendidikannya. Harapan dari yayasan senyum kita adalah bisa melihat adik-adik senyum yang berhasil menjadi orang sukses dan bisa mewujudkan impian masing-masing serta mampu memberikan inspirasi dan senyum baru diwajah adik-adik di sekelilingnya. Dukungan terhadap adik sehati ini tak mungkin terwujud tanpa bantuan kakak asuh Senyum Kita dan para donatur lainnya. Sebuah kebanggaan dan kebahagiaan melihat senyuman diwajah adik-adik sehati karena bisa sekolah, bisa memiliki seragam yang bagus dan bisa kuliah berkat uluran tangan para donatur Yayasan Senyum Kita. Sampai dengan Juli 2018, tercatat sebanyak 184 adik sehati dari 4 provinsi telah mendapatkan beasiswa pendidikan, dan lebih dari 20 panti di DIY yang menerima program-program pendidikan dan pemberdayaan dari Yayasan Senyum Kita. Cakupan wilayah penerima manfaat y meliputi, DIY, Jawa Tengah, Jawa Barat, dan Papua. Sebuah pekerjaan yang tidak mudah, namun ini semua didasari oleh semangat kami untuk memberikan senyuman diseluruh penjuru indonesia. Semoga kedepannya, Yayasan senyum kita mampu memperluas jangkauan penerima manfaat di provinsi lain dan mampu memberikan kebermanfaatan yang lebih maksimal untuk adik-adik diseluruh indonesia. Semoga kakak berkenan untuk membaca laporan ini dan mengetahui bagaimana dukungan kakak telah membuat perbedaat untuk dunia yang lebih baik. Di semester ini, Yayasan Senyum Kita yang memiliki visi untuk berkontribusi dalam membangun generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif dan inovatif telah bekerja secara maksimal. Terimakasih untuk kakak asuh dan para donatur yang telah setia dan percaya akan jasa kami. Untuk setiap senyum adik sehati yang begitu bahagia bisa bersekolah, kami berhutang termakash dari hati yang paling dalam. Terimakasih atas dukungan yang tak ternilai, semoga kita bisa terus bekerjasama untuk mencapai yang lebih baik lagi disemester selanjutnya.
  • 3. VISI MISI Visi Menjadi lembaga sosial terpercaya dan berkontribusi membangun generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif, dan inovatif. Misi -Menyelenggarakan kegiatan sosial kreatif berbasis generasi muda sebagai pusat kegiatan. -Membangun kerjasama antar lembaga/kelompok yang memiliki tujuan sama. -Mendidik generasi muda melalui kegiatan pendidikan dan pelatihan yang berkualitas. -Mewujudkan generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif, dan inovatif melalui kegiatan pemberdayaan masyarakat. TUJUAN Memberdayakan dan meningkatkan kemandirian melalui beasiswa pendidikan, pelatihan, pendampingan dan pemberdayaan. e Senyum Mengajar Anak Yatim
  • 4. Senyum 184 Adik Sehati Saat ini Yayasan Senyum Kita telah mendukung 184 Adik Sehati, dan lebih dari 1000 anak panti untuk menjadikan mereka peduli, mandiri, kreatif, dan inovatif. Adik sehati merupakan penerima manfaat utama Yayasan Senyum Kita yang merupakan difabel, yatim dan dhuafa diseluruh indonesia. Adik sehati mendapatkan beasiswa pendidikan rutin dari Yayasan Senyum Kita untuk membantu biaya pendidikan mereka. Sebaran adik sehati per juli 2018 meliputi DI Yogyakarta, Magelang, Klaten, Semarang, Jepara, Solo, Jawa Barat, dan Sorong. Harapannya, Yayasan Senyum Kita mampu memberikan manfaat lebih banyak untuk seluruh anak-anak di Indonesia guna membantu mereka mengejar impiannya. Berdasarkan pemetaan pendaftar calon penerima manfaat yayasan senyum kita, sebaran wilayah meliputi wilayah-wilayah terpencil, marjinal dan termarjinalkan. Di wilayah tersebut, banyak anak-anak yang sangat rentan putus sekolah. Harapannya, dengan kehadiran Yayasan Senyum Kita di wilayah tersebut mampu memberikan akses pendidikan dan meningkatkan harapan melanjutkan sekolah untuk anak-anak hingga kuliah dan mandiri.
  • 5. Menuju Satu Dekade Yayasan Senyum Kita Sebagai lembaga lantropi, yayasan senyum kita lahir sebagai wujud pemberdayaan pemuda dalam bidang sosial dan pendidikan. Senyuman anak Indonesia merupakan dasar utama bagi pembentukan Yayasan Senyum Kita. Semangatnya adalah untuk ikut berkontribusi mewujudkan anak-anak indonesia meraih mimpinya, dan menjadikan mereka peduli, mandiri, dan kreatif. Semangat tersebut menjadi landasan dari Yayasan Senyum Kita dalam merancang program-programpendidikandanpemberdayaanuntuk penerimamanfaat. Eksistensi Yayasan Senyum Kita adalah bagian dari wujud dan peran serta masyarakat dalam membantu pendidikan indonesia, baik sebagai wadah untuk berdonasi baik materi maupun ilmu. Dalam rangka menjalankan fungsinya sebagai lembaga lantropi, Yayasan Senyum Kita menyusun program-program yang meliputi beasiswa pendidikan, pembalajaran dan pelatihan serta motivasikepadapenerimamanfaat YayasanSenyumKita. Apabila ditelaah secara mendalam, Yayasan Senyum Kita lahir dengan membawa dua semangat utama, pertama turut berkontribusi membantu anak- anak indonesia agar terhindar dari putus sekolah. Kedua adalah ingin menjadikan anak-anak indonesia menjadi mandiri,kreatif serta memilikikarakter peduli. Yayasan Senyum Kita
  • 6. Jangan lupakan sejarah Akhir 2008, ide untuk mewujudkan lembaga ini sudah mulai diwacanakan. kemudian 4 januari 2009, nama Senyum Community mulai dipopulerkan oleh organisasi ini. pertemuan pertama sebagai komunitas diadakan disebuah kost sederhana di daerah Deresan, Yogyakarta. Bulan selanjutnya kegiatan pertama yang dilaksanakan oleh Senyum Community yaitu berupa pelatihan Psikologi (pengembangan karakter) gratis di sekolah.Pada tanggal 26 Maret 2009, bertempat digarasi ruam salah saru pengurus, dilaksanakan musyawarah pertama dan peresmian Senyum Community,. berdasarkan hasil musyawarah ini diputuskan visi, misi, dan nilai Senyum serta penetapan tm inti yang berjumlah 8 orang. pada saat itu, diputuskan bahwa Senyum Community mulai fokus pada pendidikan dan pemberdayaan anak yatim, dhuafa, dan difabel. hal tersebut berjalan hingga saat ini. Kemudian pada 19 September 20185 Senyum Community secara resmi berubah menjadi Yayasan Senyum Kita. Hingga saat ini Yayasan senyum kita sudah berjalan 9 tahun lebih. Bahkan pada maret 2019 mendatang, lembaga lantropi ini akan memasuki satu dekade pengabdian untuk senyum anak indonesia. Tentu tidak berlebihan, jika dalam masa 9 tahun lebih, Yayasan Senyum Kita sebagai organisasi independen membantu pendidikan anak-anak indonesia menorehkan banyak cerita dan kisah yang sukses maupun yang gagal ditengah berbagai pandangan, apresiasi, sanjungan, dan cemoohankepadalembaga, pengurus,maupunrelawannya. Sejak awal terbentuknya, Yayasan Senyum Kita konsisten mengusung visi menjadi lembaga sosial terpercaya dan berkontribusi membangun generasi muda yang peduli, mandiri, kreatif dan inovatif. Guna mewujudkan impian tersebut, diejawantahkan dalam beberapan misi antara lain: 1. Menyelenggarakan kegiatan sosial kreatif berbasis generasi muda sebagai pusat kegiatan. 2. Membangun kerjasama antar lembaga/kelompok lain yang memiliki tujuan sama. 3. Mendidik generasi muda melalui kegiatan pendidikan dan pelatihan yang berkualitas. 4. mewujudkan generasi muda yang peduli, mandiri, kreatid dan inovatif melalui pemberdayaan masyarakat. Visi Yayasan Senyum Kita tersebut memiliki beberapa poin penting yang menjadi landasan Yayasan Senyum Kita dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Poin-poin tersebut merupakan gambaran niat, apa yang dilakukan dan untuk apa Yayasan Senyum Kita berjalan. kemandirian, kepedulian, dan kreativitas menjadi tujuan yang ingin dicapai oleh Yayasan Senyum Kita dari para penerimamanfaatnya. Mendekati usia satu dekade ini, Yayasan Senyum Kita berharap mampu turut berkontribusi secara lebih maksimal dan terus berkembang dalam mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia. Disamping itu, semoga itikad baik dari para donatur serta para pejuang senyum dapat memberikan manfaat untuk dirisendiri,penerimamanfaat. maupunyayasan.
  • 7. Sholekhah Adik Sehati dengan Segala Keteguhannya Sholekhah namanya, gadis manis berkacamata. Saat ini ia sedang menempuh pendidikan di SMK N 4 Yogyakarta. Beberapa waktu silam, ia menyampaikan keluhan terkait keraguannya untuk melanjutkan pendidikan dikarenakan kondisi ekonomi keluarganya. Mendengar keluhannya, segera pejuang senyum bertindak memberikan motivasi dan pendampingan untuk mendaftar sekolah. Mereka membantu mengantar Sholekhah mendaftar dan memberikan jaminan terkait biaya pendidikannya. Atas bantuan tersebut, solekhah kini bisa bersekolah dan juga mendapatkan program pendampinganbelajardariYaysanSenyumKita. Pada dasarnya, Sholekhah memiliki latar belakang dibesarkan dalam keluarga yang jauh dari kata kecukupan. Kesederhanaan, kata itulah yang dapat mewakili kondisi keluarganya. Selain itu, kedua orang tuanya juga memiliki keterbatasan sik. hal tersebut membuat kehidupannya semakin sulit. Ia pun tidak sampai hati meminta biaya pendidikan kepada orangtuanya. Sederhana saja, ia tidak ingin menambahbeban pikiran keduaorangtuanya. Dengan berbagai keterbatasan tersebut, tidak membuat adik Sholekhah menyerah apalagi pasarah begitu saja terhadap keadaan. Keramahan, keriangan, serta kesederhanaan menjadi cermin keteguhan hatinya menghadapi berbagai keterbatasan. Ia tetap bersemangat untuk bersekolah dan mengejarmimpinya,meskipundenganketerbatasan yang dimilikinya.
  • 8. Testimoni Assalamualaikum wr wb Terimakasih Senyum Kita yang telah menjadi perantara antara donatur dan anak-anak yatim piatu, panti asuhan. Terus berbagi, semangat, maju terus Terimakasih Wasaalamualaikum warrahmatullahi wabarakatauh Bpk. Sugiyono (Donatur/ Kakak Sehati) Rini sudah 5 tahun jadi Adik Asuh Senyum Kita Perasaan saya setelah mendapat gerobak buat usaha ini merasa senang dan alhamdulillah besok sudah mulai jualan buat usaha untuk membiayaai rini sekolah sampai lulus besok. Ibu Darmini (Ibu dari Adik Sehati Rini) Saya mau bilang termakasih kepada kakak sehati yang sudah memberi bantuan kepada keluarga sekolah untuk sekolah dan buka usaha keluarga saya. Terimakasih senyum kita semoga semakin sukses, semakin lancar. Rini Khasanah (Adik Sehati) Alhamdulillah, selama saya jadi kakak asuh saya bisa merasakan indahnya berbagi pada sesama terutama bisa mendapatkan keluarga baru. tidak hanya di pengurus Senyum Kita tapi juga dengan para adik asuh. Juga tidak hanya membiayai sekolahnya, tapi juga bsa bersilaturahmi dengan keluarga adik asuh. Yunosha Tanrio Binafsihi (Kakak Asuh)
  • 10. Laporan Arus Kas JANUARI FEBRUARI PEMASUKANPENGELUARAN MARET APRIL MEI JUNI Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 45.957.902 Rp. 12.335.792 Rp. 4.454558 - Rp. 9.585.984 - Rp. 14.474.306 Rp. 4.543.876 Rp. 12.218.442 SALDO AWAL JANUARI FEBRUARI APRILMARET MEI JUNI SALDO AKHIR Rp.179.144.870 Rp.166.926.428 Rp.162.382.552 Rp.176.856.858 Rp.186.442.842 Rp.181.988.284 Rp.169.652.492
  • 11. Daftar Adik Sehati Aktif Yayasan Senyum Kita ç ®= No.Reg Nama Kelas Sekolah Keterangan 1 002/YK/14 Sonny Putra Pamungkas 10 SMK Muh 2 Yogyakarta Yatim 2 003/YK/14 Salma Gian Sausan 11 SMK Muh 2 Yogyakarta Piatu 3 004/YK/14 Savira Maharani 6 SD Puro Pakualaman Yatim Piatu, tinggal dengan nenek 4 005/YK/14 Savina Maharani 6 SD Puro Pakualaman Yatim Piatu, tinggal dengan nenek 5 006/YK/14 Anggraini Dwi Novitasari 8 SMP N 15 Yogyakarta Yatim Piatu, tinggal dengan nenek 6 007/YK/14 Muhammad Alfian Yusuf 11 SMK N 3 Yogyakarta Yatim Piatu, tinggal dengan nenek 7 008/YK/14 Hendra Nur Ariyanto 8 SMP Dhuafa 8 009/YK/14 Ken Ayu Putri Y 7 SMP 4 Yogyakarta Dhuafa 9 011/YK/14 Alfian Dwi Cahyo N 10 SMKN 2 Depok Dhuafa 10 013/YK/15 Shazfa Gian Naim 5 SD Muh Bausasran 1 Piatu-Dhuafa 11 015/YK/14 Rahmat Windi W 9 SMP 10 Yogyakarta Yatim, ibu kerja serabutan 12 016/YK/14 Nandita Aulia Putri 8 SMP 10 Yogyakarta Ayah nikah lagi, ibu kerja serabutan 13 017/YK/14 Endah Apriyati 11 SMK Muh 4 Yogyakarta Piatu, dhuafa 14 020/KLA/14 Siti Maesyaroh sem 3 UIN Suka YK Tuna netra dhuafa 15 022/KLA/14 Suryanto sem 3 IAIN Surakarta Tuna netra dhuafa 16 023/KLA/14 Hendrik Setiawan 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra dhuafa 17 024/KLA/14 Johan Mandala Putra 10 MAN 1 Klaten Tuna netra dhuafa 18 025/KLA/14 M Aji Suseno 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra Yatim 19 026/KLA/14 Dian Pratiwi MAN 1 Klaten Tuna netra dhuafa 20 027/KLA/14 Risma Anggraini 10 SLB YAAT Klaten Tuna netra dhuafa 21 028/KLA/15 S Nadya Valentin 9 SLB YAAT Klaten Tuna netra- dhuafa 22 029/KLA/15 Yusuf Arianto MAN 1 Klaten Yatim-tuna netra 23 030/KLA/15 Yusuf Fajar Saputra Man 1 Klaten Tuna Netra Dhuafa 24 031/KLA/15 Cecilia Wahyuningtyas 8 SLB YAAT Klaten Tuna Netra Dhuafa 25 032/GK/14 Estri Aminah 11 SMK YAPPI Wonosari, GK Dhuafa, ibu sakit, ayah keluar kota 26 033/GK/14 Asifa Yuliana 4 SD Muh Mulusan Yatim 27 034/GK/14 Alvia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa 28 035/GK/14 Sofia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa 29 036/GK/14 Novia Khoirunisa 5 SD Muh Mulusan Dhuafa 30 037/GK/14 Muiz Rahmatullah 10 SMA Cacat mata-piatu 31 038/GK/15 J Arlanta Jetly Syamsuri 9 SMP N 2 Wonosari Dhuafa-piatu 32 039/GK/15 P Okky Charly S 8 SMP YAPPI Mulusan GK Dhuafa-piatu 33 040/GK/15 Alif Damar Rhamadhan 2 SD Muh Mulusan Dhuafa-ortu cacat 34 041/GK/15 Narendra Ndaru Utomo 6 SD Mulusan Dhuafa 35 042/GK/15 Arif Hidayatullah 6 SD Muh Mulusan Dhuafa 36 044/GK/14 Willy Maulana 10 SMA Dhuafa, orangtua pisah 37 045/GK/15 Fahra Desta Andriyani 7 SMP Yatim Piatu 38 046/GK/15 Fahri Desta Ardianto 7 SMP Yatim Piatu 39 048/SO/14 Ali Sobron - - RM & Epilepsi 40 049/SO/14 Zulfah Sharikha K 8 YPAC Surakarta Tuna Grahita - Autis 41 051/SO/14 Rindang Dwi Nusa Bakti - - Tuna Grahita - Autis 42 052/SO/14 Tangguh Mula Laksana 5 SLB YBA Sukoharjo Tuna Grahita - DS 43 053/SO/14 M Hafidz Akbar 4 YPAC Surakarta Tuna Grahita - DS 44 054/SO/14 Safira Putri Salwa 3 YPAC Surakarta Tuna Grahita - PDD Nos 45 055/SO/14 Erma Windi Nurlela - - Tuna Grahita - Autis 46 056/SO/14 Nabila Az zahra 5 YPAC Surakarta Tuna Grahita - cp 47 057/SO/15 Evi Mirahmawati 8 SLB B YRTRW Tuna Rungu 48 058/SO/15 Gissela Natasha P TK TKLB YPAC Surakarta Speech delay 49 068/SO/15 Nanang Setiawan SMA Muh 6 Surakarta Tuna Netra-Yatim 50 069/SO/15 Yuliana Ira Astuti 7 SLB YKAB Tuna Netra Yatim 51 072/SO/15 Fajar Wahyu Nugroho sem 5 IAIN Surakarta Tuna netra dhuafa 52 075/SO/15 Hikmah Tri Kurniawan 5 YPAC Tuna Daksa, piatu dhuafa 53 076/MGL/15 Nur Rochim 10 SMAN 1 Grabag Ortu pisah-Dhuafa 54 077/SMG/15 Durrotun Ma’rufah sem 5 UNNES Yatim-Dhuafa 55 078/SMG/15 Evi Apriyati sem 5 STAIN Kudus Yatim-Dhuafa 56 081/YK/15 Soleha Nurjannah 11 SMK N 4 Yogyakarta Dhuafa, Orang tua Difabel 57 082/YK/15 Fikri Lukman Hakim MAN 3 Yogyakarta Yatim-Dhuafa 58 083/YK/15 Ahmad Rizky 5 SLB Wiyata Dharma 4 Yatim-Dhuafa 59 084/KP/15 Rizal Arif Maulana 12 SMA N 1 Pengasih Tuna Daksa, Dhuafa 60 085/MGL/15 Rini Khasanah 6 SD Paremono Mungkid Ortu pisah-Dhuafa 61 086/YK/15 Ardi Setyawan 10 SMKN 1 Kasihan Dhuafa 62 087/MGL/15 Santika Lutfiana M 6 SD N Cacaban 6 Magelang Ortu pisah-tinggal dengan nenek 63 090/MGL/15 Sa’abani Miftahul Huda 3 SD AL Karomah Yatim-dhuafa 64 091/MGL/15 Annasrul Ihsan Maulana 5 MI Muhammadyah Nglarangan Yatim-dhuafa 65 093/YK/15 Retnawati 5 SDN 1 Bakalan Sleman Yatim-dhuafa 66 095/SO/15 Rida Kusuma Dewi SMA 8 Surakarta Tuna netra-Yatim 69 101/YK/16 Gemilang Prakoso Sianturi SMA TIGA MARET Dhuafa 70 102/YK/16 Ilham M Dhuha 9 SMP N 2 Yogyakarta Yatim-dhuafa 71 103/JPR/16 Arsada Nikmah 4 SDN 1 Bakalan Dhuafa 72 104/JPR/16 Diana Muna 6 SDN 1 Bakalan Dhuafa
  • 12. No. No.Reg Nama Kelas Sekolah Keterangan 111 151/MGL/17 Anggita Maulida 6 SDN Jumoyo 2 Magelang Yatim 112 152/MGL/17 Fatchiatul Munayaa 11 SMKN 1 Magelang Dhuafa 113 153/MGL/17 Fano Bariza Alam 2 SLBN Kota Magelang Tuna rungu & Dhuafa 114 154/YK/17 Muhammad Nur Sodikin 11 SLB Pamardi Putra Tuna grahita ringan & Dhuafa 115 155/YK/17 Dafa Putra Faturrizqi Wardana 1 SD IT Yatim & Dhuafa 116 156/YK/17 Endro Febriano 3 SDN Karanggayam Dhuafa 117 157/YK/17 Nathania Zevanya Prudence S 2 SDN Kentungan Dhuafa 118 158/YK/17 Akbar Bagus Saputra 8 SMP Muhammadiyah 8 Yogyakarta Dhuafa 119 159/GK/17 Dyna Aminatusholeha 2 SD Muhammadiyah Mulusan Dhuafa 120 160/YK/17 Maulida Dwi Rahmawati 7 SMPN 6 Yogyakarta Piatu & Dhuafa 121 161/YK/17 Rendi Slamet Daniswara 11 SMAN 6 Yogyakarta Tuna netra & Dhuafa 122 162/YK/17 Raihan Gema Raya Nur Ikhsan 2 Mahad Tahfidz Lembah Quran Dhuafa 123 163/BTL/17 Yuliana Dwi Rohqani 11 SMKN 1 Sewon Yatim & Dhuafa 124 164/YK/17 Karunia Intan Nuraini 2 SDN Cebongan Piatu & Dhuafa 125 165/BTL/17 Novita Yulianti 12 SMKN 1 Sewon Yatim & Dhuafa 126 166/BTL/17 Rezky Adhitya 3 SDN Kepuh Yatim & Dhuafa 127 167/YK/18 Melinda Ajeng Sekarwangi 10 SMA Yatim & Dhuafa 128 168/BTL/18 Selina Anggeli 7 SMPN 2 Bambanglipuro Yatim-Piatu & Dhuafa 129 169/BTL/18 Joan Gilang Pratama 8 MTS An Nur Bantul Yatim & Dhuafa 130 170/BTL/18 Rayhan Aditya Akbar 3 SD Muhammadiyah Pepe Bantul Yatim & Dhuafa 131 171/YK/18 Endrasadhu Widyadana Noer P 6 SD IT Hidayatullah Yatim & Dhuafa 132 172/MGL/18 Afifah Dwi Santi 13 SMKN 1 Salam Magelang Dhuafa 133 173/MGL/18 Muhammad Firmansyah 3 SD Muhammadiyah Ngluwar MagelangDhuafa 134 174/GK/18 En Hidayati 11 SMAN 2 Wonosari Yatim-Piatu & Dhuafa 135 175/GK/18 Mayang Sari 10 SMK Muh Wonosari Yatim & Dhuafa 136 176/SO/18 Volter Ainitu Argoluna 4 SDN Mojosongo 6 Dhuafa 137 177/SO/18 Bilgit Ainitu Argoluna 7 SMP Dhuafa 138 178/YK/18 Herlambang Aji Susilo Tamtama 11 SMK Ki Ageng Pemanahan Dhuafa 139 179/YK/18 Erlangga Aji Susilo Tamtama 11 SMK Ki Ageng Pemanahan Dhuafa 140 180/BTL/18 Anas Saifullah 7 SMPN 3 Jetis Dhuafa 141 181/YK/18 Anita Ramadhani 7 MTSN Dhuafa 142 182/YK/18 Imam Nur Faqih 7 MTSN Dhuafa 143 183/KP/18 Nofema Siti Halimah 8 SMPN 2 Pengasih Dhuafa 144 184/KLA/18 Amaliya Nur Fadhilah 9 MTS Ma'arif NU Kemalang Dhuafa 145 185/MGL/18 Kusumastuti Enggar Setyani 9 SMP Syubbhanul Wathon 1 TegalrejoYatim & Dhuafa 146 186/MGL/18 Muhammad Rosyid Nur Irfan 2 SLB Ma'arif Muntilan Yatim & Dhuafa 147 187/BTL/18 Setia Wulandari 7 SMP Piatu & Dhuafa 148 188/BTL/18 Rafa Qurunul Bahri TK TK Marsudi Siwi Piatu & Dhuafa 149 189/BTL/18 Rulla Adhwa Aqilla 7 SMP Dhuafa 150 190/BTL/18 Amara Riswanda 1 SD Dhuafa Infografis Adik Sehati Berdasarkan Wilayah PAPUA 5 JAWA BARAT 2 JAWA TENGAH SEMARANG 3 SOLO 16 BOYOLALI 1 MAGELANG 11 KLATEN 12 D.I. YOGYAKARTA JOGJA 41 KULON PROGO 4 GUNUNG KIDUL 22 BANTUL 17 JUMLAH ADIK
  • 13. Daftar Panti Asuhan Mitra Yayasan Senyum KitaMitra Yayasan Senyum Kita
  • 14. fYayasan Senyum Kita Senyum Kita @senyumkita www.senyumkita.com manajemen@senyumkita.com 0878-0065-5888 Smile ToBe GREAT