SlideShare a Scribd company logo
1 of 48
Download to read offline
Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom   1




SESSION DAN
APLIKASINYA

TEKNIK INFORMATIKA – UNIKOM (2008)
DEFINISI SESSION
2


       Session adalah suatu cara agar suatu variable
        dapat diakses di banyak halaman web.
       Session biasanya berupa file yang tersimpan di
        server, berbeda dengan Cookies yang disimpan di
        client.
       Session biasanya disimpan di folder temporary
        (untuk wamp biasanya disimpan di c:wamptmp).
        Untuk lebih jelas, buka phpinfo lihat bagian
        session.save_path.

             Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
PERINTAH-PERINTAH SESSION
3

       session_start() berfungsi untuk memulai/mengaktifkan session.
       session_register() berfungsi untuk mendaftarkan suatu variable ke
        dalam session. Parameter dari fungsi ini adalah nama variable yang
        akan disimpan di session.
       session_unregister() berfungsi untuk menghapus suatu variable
        yang disimpan di session.
       session_is_registered() berfungsi untuk memeriksa apakah suatu
        variable ada/terdaftar dalam session.
       session_unset() berfungsi untuk menghapus semua variable yang
        terdaftar dalam session.
       session_destroy() berfungsi untuk menutup/menghapus session
        beserta file sessionnya.



                Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
ATURAN-ATURAN DALAM SESSION
4


       Session_Start() hanya dapat dilakukan di awal file
        (jangan ada 1 karakter pun ter-echo-kan ke
        browser sebelum session_start()).
       Contoh :
          Contoh Benar                                     Contoh Salah

                                                              Ada <html> sebelum
                                                              session_start()

                                                                Ada baris (enter) sebelum
                                                                session_start()



              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Membuat Session
 5


        Buat sebuah file di folder web anda
         (c:wampwww), dengan nama buat_session.php
<?php
    session_start();
    // Buat session (jika belum ada) atau Buka Session (jika sudah ada)
    session_register("nama","banyakberkunjung");
    // Daftarkan 2 buah variable ke session yaitu nama dan banyakberkunjung
    $_SESSION['nama']="Andri Heryandi";
    $_SESSION['banyakberkunjung']=1;
?>
<html>
<head><title>Membuat Session</title></head>
<body>
SESSION TELAH DIBUAT. <br>
Selamat Datang <b><?php echo $_SESSION['nama'];?></b><br>
Banyak berkunjung adalah <?php echo $_SESSION['banyakberkunjung'];?>
</body>
</html>

                 Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Membuat Session
6


       Test dengan memanggil :
        http://localhost/buat_sesssion.php




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menggunakan Session
7

       Lihat file session yang ada di folder temporary. Biasanya file session
        diawali dengan sess_
       Bisa dilihat bahwa dalam session ada variable nama bertipe string
        dengan panjang 14 dengan isi “Andri Heryandi”, juga ada variable
        banyakberkunjung bertipe integer dengan isi 1




                Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menggunakan Session
 8


        Buat sebuah file baru dengan nama file
         pakai_session.php
<?php
    session_start();// Buka session
    $_SESSION['banyakberkunjung']++;
?>
<html>
<head>
<title>Menggunakan session</title>
</head>

<body>
Selamat datang kembali <b><?php echo $_SESSION['nama'];?></b><br>
Ini kunjungan anda ke <?php echo $_SESSION['banyakberkunjung'];?>
</body>
</html>
               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menggunakan Session
9


       Test dengan alamat
        http://localhost/pakai_session.php




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menggunakan Session
10


        Silahkan di refresh, maka halaman akan diload
         ulang sehingga banyak berkunjung akan
         bertambah.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menghapus Session
11


        Untuk menghapus session, gunakan Session_unregister,
         Session_unset, atau Session_destroy
        Untuk menghapus session, maka session harus diaktifkan
         dulu dengan menggunakan session_start().
        Jika ingin hanya menghapus sebuah variable session,
         gunakan Session_unregister(„namavariable‟)
        Jika ingin menghapus seluruh variable session, gunakan
         session_unset()
        Jika ingin menghapus seluruhnya (file session), gunakan
         session_destroy()

               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menghapus Session
12


        Buat file hapus_session.php
<?php
    session_start();// aktifkan session
    session_destroy();// hapus file session
?>
<html>
<head><title>Menghapus Session</title></head>
<body>
SESSION TELAH DIHAPUS.<br>
</body>
</html>




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Menghapus Session
13


        Test, http://localhost/hapus_session.php




        Lihat file session. Jika benar, berarti file session yang
         tadi telah terhapus. Dengan demikian semua
         variablenya juga hilang.
                Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
STRUKTUR PEMBUATAN, PEMAKAIAN,
14
     DAN PENGHAPUSAN SESSION


                                            File Session




      Buat_session.php                 Pakai_session.php                Hapus_session.php




             Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
15


        Aplikasi yang menggunakan session salah satunya
         adalah situs yang menggunakan login.
        Setelah seseorang melakukan login, maka nama
         user dan status loginnya dapat dibaca di setiap
         halaman web.
        Jika suatu halaman diakses, tetapi sessionnya tidak
         memiliki status login maka dianggap belum login.
         Sistem harus menampilkan layar “Anda harus login
         terlebih dahulu untuk mengakses situs ini”.

               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
16




     KEMBALI KE SITUS ADMIN


         Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
17


        Buka Di PHPMyAdmin
        Buka database “DBEORDER”
        Buatlah sebuah tabel admin yang akan digunakan
         untuk menyimpan data admin yang boleh
         mengakses halaman admin.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
18




     CREATE TABLE `dbeorder`.`admin` (
            `username` VARCHAR( 8 ) NOT NULL ,
            `userpass` VARCHAR( 41 ) NOT NULL ,
            `nama` VARCHAR( 50 ) NOT NULL ,
            `level` ENUM( 'ADMIN', 'SUPERADMIN' ) NOT NULL ,
            PRIMARY KEY ( `username` )
     ) ENGINE = InnoDB


              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
19


        Isi Data Admin dengan beberapa contoh data
         admin.
        Klik link Insert kalau anda menggunakan
         PHPMyAdmin.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
20
                                                          Agar password di enkripsi




INSERT INTO `dbeorder`.`admin`
(`username` , `userpass` , `nama` , `level` )
VALUES
('andri', PASSWORD( 'heryandi' ) , 'Andri Heryandi', 'SUPERADMIN’),
('dhika', PASSWORD( 'novi' ) , 'Dhika Noviansyah', 'ADMIN');


                 Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
21


        Lihat isi tabel Admin                      Dienkripsi, agar terjamin keamanannya




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
22


          Buka Lib_Func.php. Cari fungsi form_login(), lihat
           nama file actionnya, nama field untuk username
           dan nama file untuk password.
     function form_login(){
     ?>
         <form method=post action="   login.php   ">
         <table border=0 width="100%" bgcolor="white" align="center">
         <tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#CCCCCC"><b>LOGIN USER</b></td></tr>
         <tr><td>Username</td>
           <td><input type="text" name="     username"          maxlength="8" size="9"> </td></tr>
         <tr><td>Password</td>
           <td><input type="password" name="      userpass
                                                         " maxlength="8" size="9"> </td></tr>
         <tr><td></td><td><input type="submit" name="btn_submit" value="Login"></td></tr>
         </table>
         </form>
     <?php
     }


                     Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
23


        Buat file sesuai dengan file action dari form milik
         form login yaitu Login.php yang isinya akan
         melakukan pencarian apakah user tersebut
         terdaftar di tabel admin atau tidak.




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
 24


         Nama File : Login.php
<?php
    include("lib_func.php");
    $username=$_POST['username'];
    $userpass=$_POST['userpass'];
    $link=koneksi_db();
    $sql="select * from admin where username='$username' and userpass=password('$userpass')";
    $res=mysql_query($sql,$link);
    if(mysql_num_rows($res)==1){ // Jika username dan userpass benar
        $data=mysql_fetch_array($res);
        session_start();
        session_register("username","nama","level"); // Daftarkan variable
        $_SESSION['username']=$data['username']; // Isi variable username
        $_SESSION['nama']=$data['nama']; // Isi variable nama
        $_SESSION['level']=$data['level']; // Isi variable level
        $_SESSION['sudahlogin']=true;// Variable ststus sudah login
        header("Location: index.php"); // Pindah ke halaman index.php
    }
    else {
        header("Location: gagallogin.php"); // Pindah ke halaman gagallogin.php
    }
?>


                    Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
 25


          Karena di file login akan memangil file
           gagallogin.php, maka buat dulu file gagallogin.php
<html>
<head>
<?php
    include("lib_func.php");
?>
<title>Situs e-Order</title>
<link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico">
<link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css">
</head>
<body>
<table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF">
<tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr>
<tr>
    <td width="200px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu();?></td>
    <td valign="top"><p class="judul">GAGAL LOGIN</p>
    <p>Username atau password yang anda masukan salah. <br>
    Silahkan ulangi proses loginnya.</p>
    <p>&nbsp; </p></td>
</tr>
<tr><td colspan=2 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr>
</table>
</body>
</html>               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
26


        Sebelum mencoba login, edit dulu lib_func.php
        Cari fungsi Menu(), edit seperti script php berikut :
     function menu(){
         $telahlogin=$_SESSION['sudahlogin'];
         if($telahlogin==false)
             form_login();
         else
             menu_admin();
     }
        Di variable $telahlogin diisi dengan memeriksa
         variable session sudahlogin. Jika sudahlogin bernilai
         true, maka akan muncul menu admin, tetapi jika
         sudahlogin bernilai false, maka akan muncul form_login
                Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
27


        Buka pula index.php, tambahkan session_start() di
         awal index.php agar index.php mengenal semua
         variable yang ada di session




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
28


        Buat pula file logout.php yang berguna untuk
         proses logout.
<?php
    session_start();// Aktifkan session
    session_destroy();// Hapus file session
    header("Location: index.php"); // Kembali ke index.php
?>




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
29


        Test : http://localhost/admin/




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
30


        Isi Username dan password




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
31


        Jika berhasil, maka di layar admin akan muncul
         menu pengolahan data.




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
32


        Jika login gagal, maka akan muncul tampilan gagal
         login.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
33


        Setelah login berjalan dengan benar, maka
         langkah selanjutnya adalah mengamankan
         (securing) file-file yang ada di menu admin. Proses
         yang dilakukan adalah melakukan pemeriksaan
         apakah user telah login atau belum. Jika telah login
         maka halaman akan ditampilkan dan jika gagal
         login maka akan muncul halaman “User tidak boleh
         mengakses halaman ini. User harus Login dulu”.


               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
34

        Cara yang dilakukan untuk mengamankan halaman web
         adalah (contoh file merk_form_tambah.php)
            Buka file yang akan diamankan
            Tambahkan perintah berikut di awal baris file tersebut (sebelum
             <html> ). Perintah ini berguna untuk memeriksa apakah user
             telah login atau belum. Jika telah login maka akan menampilkan
             layar halaman tersebut.




                  Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
35


       Tambahkan  perintah berikut di akhir baris file tersebut
       (setelah </html>) yang berguna untuk menampilkan
       layar belumlogin.php




           Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
36


        Jangan lupa membuat file belumlogin.php yang
         akan ditampilkan jika user masuk ke menu tetapi
         tanpa melalui login terlebih dahulu.




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
 37


         Namafile : belumlogin.php
<html>
<head>
<?php
     include("lib_func.php");
?>
<title>Situs e-Order</title>
<link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico">
<link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css">
</head>
<body>
<table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF">
<tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr>
<tr>
     <td width="200px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu();?></td>
     <td valign="top"><p class="judul">UNAUTHORIZED ACCESS</p>
     <p>Anda tidak berhak mengakses halaman ini. Anda harus login terlebih dahulu</p>
     <p>&nbsp; </p></td>
</tr>
<tr><td colspan=2 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr>
</table>
</body>
</html>

                    Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
38


        Lakukan pengamanan halaman web untuk file yang lainnya
         (file yang digunakan dalam pengolahan data), seperti :
            Merk_proses_tambah.php
            Merk_edit.php, Merk_form_edit.php, merk_proses_update.php
            Merk_hapus.php, merk_form_hapus.php, merk_proses_hapus.php
            Merk_view.php, merk_pencarian.php
            Kategori_edit.php
            Kategori_tambah.php
            Kategori_view.php
            dll



                 Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
39


        Testing (Testing dengan data yang benar),
         http://localhost/admin/




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
40


        Login sukses akan menampilkan menu admin.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
41


        Coba semua menu yang ada.
        Jika sudah berhasil, silahkan Logout




               Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
42


        Testing dengan data yang salah.
        Http://localhost/admin
        Isi dengan username atau password yang salah




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
43


        Jika gagal, akan menampilkan pesan gagal login.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
44


        Test pemanggilan pengolahan data tanpa login
         terlebih dahulu.
        http://localhost/admin/merk_form_tambah.php,
         HARUS MENAMPILKAN PESAN “Harus login dulu”.




              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
APLIKASI SESSION
45




                SESSION
                SELESAI
         Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
PENGEMBANGAN APLIKASI
46

     Untuk langkah selanjutnya, diharapkan mhs dapat menambahkan fasilitas-
        fasilitas berikut :
      Pengolahan data PRODUK dilengkapi dengan pengeditan, penghapusan
        dan pencarian PRODUK.
      Tambahkan “Tambah Admin” kalau yang login adalah admin yang berlevel
        “SUPERADMIN”
      Tambahkan “View Admin” di menu Admin

      View member di menu Admin

      Buatlah situs untuk pengunjung yang fasilitasnya adalah :
           Pendaftaran Pengunjung menjadi member
           Login untuk pengunjung (disimpan di table MEMBER)
           Fasilitas pencarian produk
           Fasilitas view produk per kategori
           Fasilitas view produk per merk


                  Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
KANDIDAT TUGAS 4
47




     PENGEMBANGAN APLIKASI YANG ADA DI SLIDE SEBELUMNYA,
          KEMUNGKINAN BESAR AKAN MENJADI TUGAS 4.

      SIAPKAN DARI SEKARANG, SILAHKAN BERDISKUSI DENGAN
                          MHS LAIN.

        TETAPI JANGAN DULU DIUPLOAD KE SERVER, TUNGGU
                 SELESAINYA PEMERIKSAAN TUGAS 3


            Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
PENUTUP
48


        Kritik, saran, ralat sampaikan ke milis
         (kuliahatol@yahoogroups.com) agar semua mhs
         tahu, jangan langsung ke email
         (kuliahatol@yahoo.co.id) karena tidak akan
         tersampaikan ke milis.
        JANGAN PERNAH PUAS DENGAN APA YANG
         DIAJARKAN DI KELAS PERKULIAHAN. SILAHKAN
         ANDA CARI REFERENSI DARI TEMPAT LAIN DAN
         DAMPINGI PERKULIAHAN DI KAMPUS DENGAN
         BELAJAR DI RUMAH.

              Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom

More Related Content

Viewers also liked

Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmMenambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmTedi Ariandi
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaPuguh Nugroho
 
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusi
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan InstitusiPenelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusi
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusistiemberau2
 
02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpointstiemberau2
 
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Puguh Nugroho
 
Entrepreneurship unpar
Entrepreneurship   unparEntrepreneurship   unpar
Entrepreneurship unparEdwar Fitri
 
Pembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedPembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedEdwar Fitri
 
Maping teknik fasilitasi & materi parafinance
Maping teknik fasilitasi & materi parafinanceMaping teknik fasilitasi & materi parafinance
Maping teknik fasilitasi & materi parafinanceEdwar Fitri
 
Aplikasi database berbasis web studi kasus part 3
Aplikasi database berbasis web   studi kasus part 3Aplikasi database berbasis web   studi kasus part 3
Aplikasi database berbasis web studi kasus part 3Materi Kuliah Online
 
18010976 diktat-visual-basic-1-2009
18010976 diktat-visual-basic-1-200918010976 diktat-visual-basic-1-2009
18010976 diktat-visual-basic-1-2009Tedi Ariandi
 
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksiFawaid Situbondo
 
Biografi Achmad Bakrie
Biografi Achmad BakrieBiografi Achmad Bakrie
Biografi Achmad BakriePuguh Nugroho
 
Ebook Mahir Visual basic 6 dari Dasar
Ebook Mahir Visual basic 6 dari DasarEbook Mahir Visual basic 6 dari Dasar
Ebook Mahir Visual basic 6 dari DasarPuguh Nugroho
 

Viewers also liked (20)

Sistem dan model
Sistem dan modelSistem dan model
Sistem dan model
 
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmMenambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
 
WLAN workshop
WLAN workshopWLAN workshop
WLAN workshop
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
 
Cilok
CilokCilok
Cilok
 
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusi
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan InstitusiPenelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusi
Penelitian untuk Pengembangan Diri dan Institusi
 
02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint
 
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
 
Entrepreneurship unpar
Entrepreneurship   unparEntrepreneurship   unpar
Entrepreneurship unpar
 
Catatan way03
Catatan way03Catatan way03
Catatan way03
 
Pembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedPembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN Oensoed
 
Maping teknik fasilitasi & materi parafinance
Maping teknik fasilitasi & materi parafinanceMaping teknik fasilitasi & materi parafinance
Maping teknik fasilitasi & materi parafinance
 
Aplikasi database berbasis web studi kasus part 3
Aplikasi database berbasis web   studi kasus part 3Aplikasi database berbasis web   studi kasus part 3
Aplikasi database berbasis web studi kasus part 3
 
18010976 diktat-visual-basic-1-2009
18010976 diktat-visual-basic-1-200918010976 diktat-visual-basic-1-2009
18010976 diktat-visual-basic-1-2009
 
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi
072 kk-05-rpp-menerapkan-teknik-pengambilan-gambar-produksi
 
Mastering Kode HTML
Mastering Kode HTMLMastering Kode HTML
Mastering Kode HTML
 
Biografi Achmad Bakrie
Biografi Achmad BakrieBiografi Achmad Bakrie
Biografi Achmad Bakrie
 
Ebook Mahir Visual basic 6 dari Dasar
Ebook Mahir Visual basic 6 dari DasarEbook Mahir Visual basic 6 dari Dasar
Ebook Mahir Visual basic 6 dari Dasar
 
Rencana produk
Rencana produkRencana produk
Rencana produk
 
Proposal kewirausahaan b
Proposal  kewirausahaan bProposal  kewirausahaan b
Proposal kewirausahaan b
 

Similar to 11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya

Laporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHPLaporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHPOkta Riveranda
 
09071003002 session dan fungsinya
09071003002 session dan fungsinya09071003002 session dan fungsinya
09071003002 session dan fungsinyafebeniken
 
Contoh Session By Tugas Session Hanni
Contoh Session By Tugas Session HanniContoh Session By Tugas Session Hanni
Contoh Session By Tugas Session HanniUllum Pratiwi
 
Membuat Catatan Online dengan Cherrypy
Membuat Catatan Online dengan CherrypyMembuat Catatan Online dengan Cherrypy
Membuat Catatan Online dengan CherrypyRidwan Fadjar
 
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxModul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxMboard Philipe
 
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxModul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxHaswi Simeulue
 
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQuery
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQueryEntri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQuery
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQueryAchmad Solichin
 
Wawan tutorial-zend-bagian-4
Wawan tutorial-zend-bagian-4Wawan tutorial-zend-bagian-4
Wawan tutorial-zend-bagian-4Haswi Haswi
 
Jamal aplikasicrud
Jamal aplikasicrudJamal aplikasicrud
Jamal aplikasicrudmales Aja
 

Similar to 11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya (20)

Php tutorial-17
Php tutorial-17Php tutorial-17
Php tutorial-17
 
Php CMS tutorial
Php CMS tutorialPhp CMS tutorial
Php CMS tutorial
 
Frameworkoop2
Frameworkoop2Frameworkoop2
Frameworkoop2
 
Building a Secure Web Application
Building a Secure Web ApplicationBuilding a Secure Web Application
Building a Secure Web Application
 
Laporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHPLaporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHP
 
09071003002 session dan fungsinya
09071003002 session dan fungsinya09071003002 session dan fungsinya
09071003002 session dan fungsinya
 
Contoh Session By Tugas Session Hanni
Contoh Session By Tugas Session HanniContoh Session By Tugas Session Hanni
Contoh Session By Tugas Session Hanni
 
Php Mysql
Php MysqlPhp Mysql
Php Mysql
 
Membuat Catatan Online dengan Cherrypy
Membuat Catatan Online dengan CherrypyMembuat Catatan Online dengan Cherrypy
Membuat Catatan Online dengan Cherrypy
 
Presentation3 slide
Presentation3 slidePresentation3 slide
Presentation3 slide
 
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxModul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
 
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lxModul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
Modul pembuatan aplikasi login dengan php dan my sq lx
 
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQuery
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQueryEntri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQuery
Entri, Edit, Delete, Tampil (CRUD) dengan PHP dan Ajax JQuery
 
Web dinamis
Web dinamisWeb dinamis
Web dinamis
 
Modul php 4
Modul php 4Modul php 4
Modul php 4
 
Modul php 4
Modul php 4Modul php 4
Modul php 4
 
Wawan tutorial-zend-bagian-4
Wawan tutorial-zend-bagian-4Wawan tutorial-zend-bagian-4
Wawan tutorial-zend-bagian-4
 
Php maker
Php makerPhp maker
Php maker
 
Belajar php 2015
Belajar php 2015Belajar php 2015
Belajar php 2015
 
Jamal aplikasicrud
Jamal aplikasicrudJamal aplikasicrud
Jamal aplikasicrud
 

More from Materi Kuliah Online

Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakPengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakMateri Kuliah Online
 
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Materi Kuliah Online
 
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDStudi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDMateri Kuliah Online
 
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiInternet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiMateri Kuliah Online
 
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaAspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaMateri Kuliah Online
 
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesA Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesMateri Kuliah Online
 
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananKajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananMateri Kuliah Online
 
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangCatu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangMateri Kuliah Online
 
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorSimulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorMateri Kuliah Online
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyMateri Kuliah Online
 
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponPenggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponMateri Kuliah Online
 
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessPenggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessMateri Kuliah Online
 

More from Materi Kuliah Online (20)

Sekilas tentang HaKI
Sekilas tentang HaKISekilas tentang HaKI
Sekilas tentang HaKI
 
Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakPengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
 
Pemodelan Basis Data Lainnya
Pemodelan Basis Data LainnyaPemodelan Basis Data Lainnya
Pemodelan Basis Data Lainnya
 
Arsitektur Sistem Basis Data
Arsitektur Sistem Basis DataArsitektur Sistem Basis Data
Arsitektur Sistem Basis Data
 
Access control-systems
Access control-systemsAccess control-systems
Access control-systems
 
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
 
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDStudi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
 
Remote control alarm sepeda motor
Remote control alarm sepeda motorRemote control alarm sepeda motor
Remote control alarm sepeda motor
 
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiInternet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
 
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaAspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
 
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesA Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
 
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananKajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
 
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangCatu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
 
Dioda dan Catu Daya
Dioda dan Catu DayaDioda dan Catu Daya
Dioda dan Catu Daya
 
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorSimulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
 
Radio Frequency Identification
Radio Frequency IdentificationRadio Frequency Identification
Radio Frequency Identification
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
 
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponPenggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
 
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessPenggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
 
Interfacing Number Display
Interfacing Number DisplayInterfacing Number Display
Interfacing Number Display
 

Recently uploaded

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 

Recently uploaded (20)

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 

11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya

  • 1. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom 1 SESSION DAN APLIKASINYA TEKNIK INFORMATIKA – UNIKOM (2008)
  • 2. DEFINISI SESSION 2  Session adalah suatu cara agar suatu variable dapat diakses di banyak halaman web.  Session biasanya berupa file yang tersimpan di server, berbeda dengan Cookies yang disimpan di client.  Session biasanya disimpan di folder temporary (untuk wamp biasanya disimpan di c:wamptmp). Untuk lebih jelas, buka phpinfo lihat bagian session.save_path. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 3. PERINTAH-PERINTAH SESSION 3  session_start() berfungsi untuk memulai/mengaktifkan session.  session_register() berfungsi untuk mendaftarkan suatu variable ke dalam session. Parameter dari fungsi ini adalah nama variable yang akan disimpan di session.  session_unregister() berfungsi untuk menghapus suatu variable yang disimpan di session.  session_is_registered() berfungsi untuk memeriksa apakah suatu variable ada/terdaftar dalam session.  session_unset() berfungsi untuk menghapus semua variable yang terdaftar dalam session.  session_destroy() berfungsi untuk menutup/menghapus session beserta file sessionnya. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 4. ATURAN-ATURAN DALAM SESSION 4  Session_Start() hanya dapat dilakukan di awal file (jangan ada 1 karakter pun ter-echo-kan ke browser sebelum session_start()).  Contoh : Contoh Benar Contoh Salah Ada <html> sebelum session_start() Ada baris (enter) sebelum session_start() Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 5. Contoh Membuat Session 5  Buat sebuah file di folder web anda (c:wampwww), dengan nama buat_session.php <?php session_start(); // Buat session (jika belum ada) atau Buka Session (jika sudah ada) session_register("nama","banyakberkunjung"); // Daftarkan 2 buah variable ke session yaitu nama dan banyakberkunjung $_SESSION['nama']="Andri Heryandi"; $_SESSION['banyakberkunjung']=1; ?> <html> <head><title>Membuat Session</title></head> <body> SESSION TELAH DIBUAT. <br> Selamat Datang <b><?php echo $_SESSION['nama'];?></b><br> Banyak berkunjung adalah <?php echo $_SESSION['banyakberkunjung'];?> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 6. Contoh Membuat Session 6  Test dengan memanggil : http://localhost/buat_sesssion.php Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 7. Contoh Menggunakan Session 7  Lihat file session yang ada di folder temporary. Biasanya file session diawali dengan sess_  Bisa dilihat bahwa dalam session ada variable nama bertipe string dengan panjang 14 dengan isi “Andri Heryandi”, juga ada variable banyakberkunjung bertipe integer dengan isi 1 Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 8. Contoh Menggunakan Session 8  Buat sebuah file baru dengan nama file pakai_session.php <?php session_start();// Buka session $_SESSION['banyakberkunjung']++; ?> <html> <head> <title>Menggunakan session</title> </head> <body> Selamat datang kembali <b><?php echo $_SESSION['nama'];?></b><br> Ini kunjungan anda ke <?php echo $_SESSION['banyakberkunjung'];?> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 9. Contoh Menggunakan Session 9  Test dengan alamat http://localhost/pakai_session.php Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 10. Contoh Menggunakan Session 10  Silahkan di refresh, maka halaman akan diload ulang sehingga banyak berkunjung akan bertambah. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 11. Contoh Menghapus Session 11  Untuk menghapus session, gunakan Session_unregister, Session_unset, atau Session_destroy  Untuk menghapus session, maka session harus diaktifkan dulu dengan menggunakan session_start().  Jika ingin hanya menghapus sebuah variable session, gunakan Session_unregister(„namavariable‟)  Jika ingin menghapus seluruh variable session, gunakan session_unset()  Jika ingin menghapus seluruhnya (file session), gunakan session_destroy() Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 12. Contoh Menghapus Session 12  Buat file hapus_session.php <?php session_start();// aktifkan session session_destroy();// hapus file session ?> <html> <head><title>Menghapus Session</title></head> <body> SESSION TELAH DIHAPUS.<br> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 13. Contoh Menghapus Session 13  Test, http://localhost/hapus_session.php  Lihat file session. Jika benar, berarti file session yang tadi telah terhapus. Dengan demikian semua variablenya juga hilang. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 14. STRUKTUR PEMBUATAN, PEMAKAIAN, 14 DAN PENGHAPUSAN SESSION File Session Buat_session.php Pakai_session.php Hapus_session.php Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 15. APLIKASI SESSION 15  Aplikasi yang menggunakan session salah satunya adalah situs yang menggunakan login.  Setelah seseorang melakukan login, maka nama user dan status loginnya dapat dibaca di setiap halaman web.  Jika suatu halaman diakses, tetapi sessionnya tidak memiliki status login maka dianggap belum login. Sistem harus menampilkan layar “Anda harus login terlebih dahulu untuk mengakses situs ini”. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 16. APLIKASI SESSION 16 KEMBALI KE SITUS ADMIN Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 17. APLIKASI SESSION 17  Buka Di PHPMyAdmin  Buka database “DBEORDER”  Buatlah sebuah tabel admin yang akan digunakan untuk menyimpan data admin yang boleh mengakses halaman admin. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 18. APLIKASI SESSION 18 CREATE TABLE `dbeorder`.`admin` ( `username` VARCHAR( 8 ) NOT NULL , `userpass` VARCHAR( 41 ) NOT NULL , `nama` VARCHAR( 50 ) NOT NULL , `level` ENUM( 'ADMIN', 'SUPERADMIN' ) NOT NULL , PRIMARY KEY ( `username` ) ) ENGINE = InnoDB Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 19. APLIKASI SESSION 19  Isi Data Admin dengan beberapa contoh data admin.  Klik link Insert kalau anda menggunakan PHPMyAdmin. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 20. APLIKASI SESSION 20 Agar password di enkripsi INSERT INTO `dbeorder`.`admin` (`username` , `userpass` , `nama` , `level` ) VALUES ('andri', PASSWORD( 'heryandi' ) , 'Andri Heryandi', 'SUPERADMIN’), ('dhika', PASSWORD( 'novi' ) , 'Dhika Noviansyah', 'ADMIN'); Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 21. APLIKASI SESSION 21  Lihat isi tabel Admin Dienkripsi, agar terjamin keamanannya Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 22. APLIKASI SESSION 22  Buka Lib_Func.php. Cari fungsi form_login(), lihat nama file actionnya, nama field untuk username dan nama file untuk password. function form_login(){ ?> <form method=post action=" login.php "> <table border=0 width="100%" bgcolor="white" align="center"> <tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#CCCCCC"><b>LOGIN USER</b></td></tr> <tr><td>Username</td> <td><input type="text" name=" username" maxlength="8" size="9"> </td></tr> <tr><td>Password</td> <td><input type="password" name=" userpass " maxlength="8" size="9"> </td></tr> <tr><td></td><td><input type="submit" name="btn_submit" value="Login"></td></tr> </table> </form> <?php } Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 23. APLIKASI SESSION 23  Buat file sesuai dengan file action dari form milik form login yaitu Login.php yang isinya akan melakukan pencarian apakah user tersebut terdaftar di tabel admin atau tidak. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 24. APLIKASI SESSION 24  Nama File : Login.php <?php include("lib_func.php"); $username=$_POST['username']; $userpass=$_POST['userpass']; $link=koneksi_db(); $sql="select * from admin where username='$username' and userpass=password('$userpass')"; $res=mysql_query($sql,$link); if(mysql_num_rows($res)==1){ // Jika username dan userpass benar $data=mysql_fetch_array($res); session_start(); session_register("username","nama","level"); // Daftarkan variable $_SESSION['username']=$data['username']; // Isi variable username $_SESSION['nama']=$data['nama']; // Isi variable nama $_SESSION['level']=$data['level']; // Isi variable level $_SESSION['sudahlogin']=true;// Variable ststus sudah login header("Location: index.php"); // Pindah ke halaman index.php } else { header("Location: gagallogin.php"); // Pindah ke halaman gagallogin.php } ?> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 25. APLIKASI SESSION 25  Karena di file login akan memangil file gagallogin.php, maka buat dulu file gagallogin.php <html> <head> <?php include("lib_func.php"); ?> <title>Situs e-Order</title> <link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico"> <link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css"> </head> <body> <table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF"> <tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr> <tr> <td width="200px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu();?></td> <td valign="top"><p class="judul">GAGAL LOGIN</p> <p>Username atau password yang anda masukan salah. <br> Silahkan ulangi proses loginnya.</p> <p>&nbsp; </p></td> </tr> <tr><td colspan=2 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr> </table> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 26. APLIKASI SESSION 26  Sebelum mencoba login, edit dulu lib_func.php  Cari fungsi Menu(), edit seperti script php berikut : function menu(){ $telahlogin=$_SESSION['sudahlogin']; if($telahlogin==false) form_login(); else menu_admin(); }  Di variable $telahlogin diisi dengan memeriksa variable session sudahlogin. Jika sudahlogin bernilai true, maka akan muncul menu admin, tetapi jika sudahlogin bernilai false, maka akan muncul form_login Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 27. APLIKASI SESSION 27  Buka pula index.php, tambahkan session_start() di awal index.php agar index.php mengenal semua variable yang ada di session Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 28. APLIKASI SESSION 28  Buat pula file logout.php yang berguna untuk proses logout. <?php session_start();// Aktifkan session session_destroy();// Hapus file session header("Location: index.php"); // Kembali ke index.php ?> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 29. APLIKASI SESSION 29  Test : http://localhost/admin/ Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 30. APLIKASI SESSION 30  Isi Username dan password Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 31. APLIKASI SESSION 31  Jika berhasil, maka di layar admin akan muncul menu pengolahan data. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 32. APLIKASI SESSION 32  Jika login gagal, maka akan muncul tampilan gagal login. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 33. APLIKASI SESSION 33  Setelah login berjalan dengan benar, maka langkah selanjutnya adalah mengamankan (securing) file-file yang ada di menu admin. Proses yang dilakukan adalah melakukan pemeriksaan apakah user telah login atau belum. Jika telah login maka halaman akan ditampilkan dan jika gagal login maka akan muncul halaman “User tidak boleh mengakses halaman ini. User harus Login dulu”. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 34. APLIKASI SESSION 34  Cara yang dilakukan untuk mengamankan halaman web adalah (contoh file merk_form_tambah.php)  Buka file yang akan diamankan  Tambahkan perintah berikut di awal baris file tersebut (sebelum <html> ). Perintah ini berguna untuk memeriksa apakah user telah login atau belum. Jika telah login maka akan menampilkan layar halaman tersebut. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 35. APLIKASI SESSION 35  Tambahkan perintah berikut di akhir baris file tersebut (setelah </html>) yang berguna untuk menampilkan layar belumlogin.php Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 36. APLIKASI SESSION 36  Jangan lupa membuat file belumlogin.php yang akan ditampilkan jika user masuk ke menu tetapi tanpa melalui login terlebih dahulu. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 37. APLIKASI SESSION 37  Namafile : belumlogin.php <html> <head> <?php include("lib_func.php"); ?> <title>Situs e-Order</title> <link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico"> <link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css"> </head> <body> <table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF"> <tr><td colspan=2 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr> <tr> <td width="200px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu();?></td> <td valign="top"><p class="judul">UNAUTHORIZED ACCESS</p> <p>Anda tidak berhak mengakses halaman ini. Anda harus login terlebih dahulu</p> <p>&nbsp; </p></td> </tr> <tr><td colspan=2 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr> </table> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 38. APLIKASI SESSION 38  Lakukan pengamanan halaman web untuk file yang lainnya (file yang digunakan dalam pengolahan data), seperti :  Merk_proses_tambah.php  Merk_edit.php, Merk_form_edit.php, merk_proses_update.php  Merk_hapus.php, merk_form_hapus.php, merk_proses_hapus.php  Merk_view.php, merk_pencarian.php  Kategori_edit.php  Kategori_tambah.php  Kategori_view.php  dll Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 39. APLIKASI SESSION 39  Testing (Testing dengan data yang benar), http://localhost/admin/ Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 40. APLIKASI SESSION 40  Login sukses akan menampilkan menu admin. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 41. APLIKASI SESSION 41  Coba semua menu yang ada.  Jika sudah berhasil, silahkan Logout Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 42. APLIKASI SESSION 42  Testing dengan data yang salah.  Http://localhost/admin  Isi dengan username atau password yang salah Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 43. APLIKASI SESSION 43  Jika gagal, akan menampilkan pesan gagal login. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 44. APLIKASI SESSION 44  Test pemanggilan pengolahan data tanpa login terlebih dahulu.  http://localhost/admin/merk_form_tambah.php, HARUS MENAMPILKAN PESAN “Harus login dulu”. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 45. APLIKASI SESSION 45 SESSION SELESAI Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 46. PENGEMBANGAN APLIKASI 46 Untuk langkah selanjutnya, diharapkan mhs dapat menambahkan fasilitas- fasilitas berikut :  Pengolahan data PRODUK dilengkapi dengan pengeditan, penghapusan dan pencarian PRODUK.  Tambahkan “Tambah Admin” kalau yang login adalah admin yang berlevel “SUPERADMIN”  Tambahkan “View Admin” di menu Admin  View member di menu Admin  Buatlah situs untuk pengunjung yang fasilitasnya adalah :  Pendaftaran Pengunjung menjadi member  Login untuk pengunjung (disimpan di table MEMBER)  Fasilitas pencarian produk  Fasilitas view produk per kategori  Fasilitas view produk per merk Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 47. KANDIDAT TUGAS 4 47 PENGEMBANGAN APLIKASI YANG ADA DI SLIDE SEBELUMNYA, KEMUNGKINAN BESAR AKAN MENJADI TUGAS 4. SIAPKAN DARI SEKARANG, SILAHKAN BERDISKUSI DENGAN MHS LAIN. TETAPI JANGAN DULU DIUPLOAD KE SERVER, TUNGGU SELESAINYA PEMERIKSAAN TUGAS 3 Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom
  • 48. PENUTUP 48  Kritik, saran, ralat sampaikan ke milis (kuliahatol@yahoogroups.com) agar semua mhs tahu, jangan langsung ke email (kuliahatol@yahoo.co.id) karena tidak akan tersampaikan ke milis.  JANGAN PERNAH PUAS DENGAN APA YANG DIAJARKAN DI KELAS PERKULIAHAN. SILAHKAN ANDA CARI REFERENSI DARI TEMPAT LAIN DAN DAMPINGI PERKULIAHAN DI KAMPUS DENGAN BELAJAR DI RUMAH. Modul Aplikasi Teknologi Online - Alif Finandhita, S.Kom