SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penawaran
   Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penawaran
a. Harga Barang/Jasa
       Ketika harga naik, penjual akan menambah jumlah barang karena ingin memperoleh keuntungan
   yang besar. Ketika harga turun, penjual akan mengurangi jumlah barang yang dijualnya karena takut
   mengalami kerugian.
b. Harga Input/Biaya Produksi
       Harga input turut mempengaruhi kuantitas yang ditawarkan. Ketika harga tenaga kerja, modal,
   bahan baku, dan bahan pembantu naik, produsen akan terdorong untuk mengurangi kuantitas yang
   ditawarkan karena menanggung biaya yang lebih besar.
c. Teknologi Produksi
       Teknologi produksi yang digunakan ikut mempengaruhi kuantitas yang ditawarkan sehingga
   mempengaruhi penawaran.
d. Ekspektasi Penjual/Produsen
       Jika penjual memperkirakan harga barang tersebut akan naik, maka ia akan menambah kauntitas
   barang tersebut. Begitu juga sebaliknya, jika produsen memperkirakan harga barang akan turun,
   maka ia akan mengurangi kuantitas barang yang dijualnya.
e. Keuntungan yang Diinginkan oleh Produsen
       Besar-kecilnya keuntungan yang diinginkan oleh produsen akan ikut mempengaruhi besar-
   kecilnya harga jual sehingga jumlah barang yang ditawarkan pun akan banyak terpengaruhi. Semakin
   besar keuntungan yang akan diperoleh semakin besar harga jual dan semakin banyak barang yang
   ditawarkan, sebaliknya semakin kecil keuntungan semakin rendah harga jual, maka semakin sedikit
   harga yang ditawarkan.
f. Banyaknya Penjual/Pesaing
       Banyak atau sedikitnya jumlah penjual berpengaruh terhadap besar-kecilnya harga dan jumlah
   barang yang ditawarkan.

   Perubahan Penawaran
a. Perubahan Biaya Produksi
       Biaya produksi menentukan harga pokok barang yang diproduksi. Dengan demikian, bila biaya
   produksi berubah (misalnya meningkat) produsen akan mengurangi jumlah penawaran. Jika biaya
   produksi turun, maka akan semakin banyak barang atau jasa yang ditawarkan.
b. Teknologi yang Digunakan
       Teknologi yang digunakan dalam produksi semula dimaksudkan agar terjadi efisiensi dalam
   produksi. Semakin modern teknologi yang digunakan, produksi semakin efisien. Artinya, semakin
   modern teknologi yang digunakan, baik kualitas maupun kuantitas produksi semakin meningkat
   dengan biaya produksi yang semakin dapat ditekan. Oleh karena itu, kemajuan teknologi dapat
   mempengaruhi besar-kecilnya penawaran.
c. Harapan Mendapatkan Laba
       Besar-kecilnya laba yang diingin oleh penjual/produsen akan mempengaruhi besar-kecilnya
   harga jual arang kepada konsumen. Besar-kecilnya harga jual akan berpengaruh terhadap besar-
   kecilnya jumlah barang yang ditawarkan.

More Related Content

Similar to Faktor penawaran

Similar to Faktor penawaran (16)

Tugas akhir micro
Tugas akhir microTugas akhir micro
Tugas akhir micro
 
materi kuliah ekonomi Penawaran
materi kuliah ekonomi Penawaranmateri kuliah ekonomi Penawaran
materi kuliah ekonomi Penawaran
 
Hubungan luas produksi dengan biaya dan analisis pola produksi
Hubungan luas produksi dengan biaya dan analisis pola produksiHubungan luas produksi dengan biaya dan analisis pola produksi
Hubungan luas produksi dengan biaya dan analisis pola produksi
 
Strategi Pemasaran - Harga
Strategi Pemasaran - HargaStrategi Pemasaran - Harga
Strategi Pemasaran - Harga
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Slide 4 (pe)
Slide 4 (pe)Slide 4 (pe)
Slide 4 (pe)
 
Rangkuman permintaan penawaran
Rangkuman permintaan penawaranRangkuman permintaan penawaran
Rangkuman permintaan penawaran
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
artikel.doc
artikel.docartikel.doc
artikel.doc
 
pengantar ekonomika penawaran terhadap barang dan jasa
pengantar ekonomika penawaran terhadap barang dan jasa pengantar ekonomika penawaran terhadap barang dan jasa
pengantar ekonomika penawaran terhadap barang dan jasa
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGAMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
 
Activities order costing
Activities order costingActivities order costing
Activities order costing
 
Harga Jual Produk.pptx
Harga Jual Produk.pptxHarga Jual Produk.pptx
Harga Jual Produk.pptx
 
Penawaran
PenawaranPenawaran
Penawaran
 

Faktor penawaran

  • 1. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penawaran Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penawaran a. Harga Barang/Jasa Ketika harga naik, penjual akan menambah jumlah barang karena ingin memperoleh keuntungan yang besar. Ketika harga turun, penjual akan mengurangi jumlah barang yang dijualnya karena takut mengalami kerugian. b. Harga Input/Biaya Produksi Harga input turut mempengaruhi kuantitas yang ditawarkan. Ketika harga tenaga kerja, modal, bahan baku, dan bahan pembantu naik, produsen akan terdorong untuk mengurangi kuantitas yang ditawarkan karena menanggung biaya yang lebih besar. c. Teknologi Produksi Teknologi produksi yang digunakan ikut mempengaruhi kuantitas yang ditawarkan sehingga mempengaruhi penawaran. d. Ekspektasi Penjual/Produsen Jika penjual memperkirakan harga barang tersebut akan naik, maka ia akan menambah kauntitas barang tersebut. Begitu juga sebaliknya, jika produsen memperkirakan harga barang akan turun, maka ia akan mengurangi kuantitas barang yang dijualnya. e. Keuntungan yang Diinginkan oleh Produsen Besar-kecilnya keuntungan yang diinginkan oleh produsen akan ikut mempengaruhi besar- kecilnya harga jual sehingga jumlah barang yang ditawarkan pun akan banyak terpengaruhi. Semakin besar keuntungan yang akan diperoleh semakin besar harga jual dan semakin banyak barang yang ditawarkan, sebaliknya semakin kecil keuntungan semakin rendah harga jual, maka semakin sedikit harga yang ditawarkan. f. Banyaknya Penjual/Pesaing Banyak atau sedikitnya jumlah penjual berpengaruh terhadap besar-kecilnya harga dan jumlah barang yang ditawarkan. Perubahan Penawaran a. Perubahan Biaya Produksi Biaya produksi menentukan harga pokok barang yang diproduksi. Dengan demikian, bila biaya produksi berubah (misalnya meningkat) produsen akan mengurangi jumlah penawaran. Jika biaya produksi turun, maka akan semakin banyak barang atau jasa yang ditawarkan. b. Teknologi yang Digunakan Teknologi yang digunakan dalam produksi semula dimaksudkan agar terjadi efisiensi dalam produksi. Semakin modern teknologi yang digunakan, produksi semakin efisien. Artinya, semakin modern teknologi yang digunakan, baik kualitas maupun kuantitas produksi semakin meningkat dengan biaya produksi yang semakin dapat ditekan. Oleh karena itu, kemajuan teknologi dapat mempengaruhi besar-kecilnya penawaran. c. Harapan Mendapatkan Laba Besar-kecilnya laba yang diingin oleh penjual/produsen akan mempengaruhi besar-kecilnya harga jual arang kepada konsumen. Besar-kecilnya harga jual akan berpengaruh terhadap besar- kecilnya jumlah barang yang ditawarkan.