SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Bali Online Trading



DAILY REPORT –
Rabu, 6 Maret 2013
www.balionlinetrading.com




3/6/2013
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                      Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                           Fax : (0361) 248 950


 MARKET REVIEW

         Spekulasi Suku Bunga ECB Membayangi Euro. Euro cenderung bergerak flat
          versus Dollar AS seiring data ekonomi kawasan yang lebih baik dari perkiraan terimbangi
          oleh kecemasan investor tentang kans penurunan suku bunga ECB dalam pertemuan hari
          Kamis mendatang. Perekonomian blok Euro yang terus melemah telah meningkatkan resiko
          bahwa ECB akan kian memperlonggar kebijakan dalam beberapa ke depan. Euro juga terus
          tertekan oleh kebuntuan politik di Italia, yang dapat mengarah ke pemilu ulangan pada
          bulan depan.

         Data Sektor Jasa Gagal Mendongkrak Sterling. Sterling berbalik melemah tipis
          terhadap Greenback setelah data AS menunjukkan sektor jasa berekspansi pada laju
          tercepat dalam satu tahun di bulan Februari. Sebelumnya Sterling sempat menuai dukungan
          dari data PMI sektor jasa Inggris, yang secara mengejutkan tumbuh lebih cepat dari
          perkiraan pada bulan Februari. Namun ekspektasi bahwa Bank of England akan
          melonggarkan kebijakan lebih lanjut dalam pertemuan pekan ini terlihat terus membatasi
          setiap kenaikan jangka pendek Sterling.

         Penyesuaian Posisi Pasar Menguntungkan Yen. Yen diperdagangkan menguat
          terhadap Dollar AS pasca rapat dengar pendapat antara pemerintah dan 2 calon Deputi
          Gubernur Bank of Japan. Pemerintah Jepang telah mensinyalkan jika mereka menghendaki
          BoJ untuk menjalankan pelonggaran moneter yang lebih agresif guna merangsang ekonomi.
          Sementara beberapa analis berpendapat jika penurunan Dollar terhadap Yen lebih
          disebabkan oleh penyesuaian posisi di pasar, mengingat banyaknya posisi long Dollar/Yen
          sebelum rapat dengar pendapat tersebut.

         AS: Negara G-7 Jangan Intervensi Mata Uang Kecuali Kasus Yang Spesial.
          Pejabat tinggi Departemen keuangan AS mendesak negara ekonomi G-7 untuk hindari
          menargetkan nilai tukar mata uang dan biarkan pasar yang mengatur level mata uang, dia
          menyerukan data yang lengkap dan waktu yang tepat pada intervensi untuk skala
          internasional. “Negara G-7 berjanji bahwa nilai tukar mata uang seharusnya bergerak bebas,
          kecuali dalam keadaan tertentu dimana volatilitas yang berlebihan dan adanya pergerakan
          yang mungkin melanggar kerja sama,”kata Lael Brainard, wakil menteri keuangan untuk
          urusan internasional pada konfrensi di Washington.”

         Asia Masih Optimis Dengan Stimulus Moneter. Bursa saham Asia menguat seiring
          merebaknya optimisme akan masih berlanjutnya pemberian stimulus moneter. Nikkei
          menguat setelah Iwata dikonfirmasi menjadi calon salah satu deputi ubernur BoJ. Kopsi naik
          akibat optimisme kebijakan moneter longgar global tidak akan segera berakhir. Hang Seng
          tidak banyak berubah walaupun Perdana Menteri Cina mempertahankan target pertumbuhan
          ekonomi 7,5% untuk 2013.

         Dow Jones Berakhir di Level Tertinggi Sepanjang Masa. Indeks Dow Jones
          Industrial Average melompat ke level tertinggi baru pada hari Selasa, melebihi level yang
          dicapai dalam lebih dari lima tahun yang lalu, karena membaiknya perekonomian AS. Dow
          telah naik sebanyak 8.8 % sepanjang tahun ini, melewati level tertinggi dalam satu abad
          pada indeks blue chips di posting berakhir diatas rekor penutupan tertinggi di 14,164.53
          yang ditetapkan pada 9 Oktober 2007, yang terjadi menjelang krisis keuangan global. “Saya
          pikir ini seperti kejadian “Rip Van Wrinkle”, pada lima tahun lalu, Dow sebelumnya mencapai
          level tertinggi lalu kemudian kita dapatkan mimpi buruk yang disebut “Great Recession”, dan
          saat ini kita tersadar dari itu,” kata James Angel, seorang professor keuangan di Georgetown
          University’s McDonough School of Business.

         Emas Datar, Relinya Ekuitas Lemahkan Permintaan Safe Haven. Emas
          diperdagangkan datar pada hari Selasa, memangkas penguatan sebelumnya seiring relinya
          ekuitas dan optimisnya perekonomian yang dicerminkan oleh pergerakan Dow Jones
          Industrial Average yang menuju rekor tertinggi sehingga melemahkan permintaan untuk safe

                       @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                       Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                            Fax : (0361) 248 950


          haven. Berharap pada menguatnya outlook perekonomian AS dan indeks Dow yang melonjak
          ke level tertinggi sepanjang masa memicu aksi jual emas.” Selama ekuitas masih membuat
          level tinggi baru, investor tidak akan melirik kearah emas. Fokus saat ini pada ekuitas dan
          tampaknya tidak akan menuju pada safe havens dalam waktu dekat ini,” kata Howard Wen,
          analis emas di HSBC.”

         Minyak Menguat Atas Pernyataan Dari China. Minyak rebound, menghentikan
          penurunan pada tiga sesi sebelumnya pada Selasa, seiring meningkatnya optmisme pada
          permintaan minyak dari China, ekuitas AS yang mencapai rekor tertinggi dan adanya
          gangguan pasokan di North Sea. Penguatan terbatas, karena dalam jangka menengah masih
          diliputi kekhawatiraan seperti meningkatnya pasokan minyak AS dan krisis fiskal di negara
          itu. Investor komoditas bersemangat karena adanya pernyataan dari China pada hari Selasa
          untuk mendorong perekonomiannya pada tahun ini hingga 7.5% dan berkonsentrasi dalam
          meningkatkan konsumsi domestik.

         Google Luncurkan Layanan Antar Untuk Saingi Amazon. Google luncurkan
          layanan antar pada hari yang sama yang disebut dengan Google Shopping Express untuk
          menyaingi bisnis utama kompetitornya Amazon, menurut sebuah laporan. Layanan ini akan
          dikenakan biaya sekitar $64 sampai $69, sedikit lebih murah $10 sampai $15 dibandingkan
          Amazon, dan dilaporkan bahwa bisnis ini akan dipimpin oleh Tom Fallows, seorang manajer
          produk e-commerce di Google, menurut TechCrunch.

         Yahoo di Upgrade Menjadi Buy dari Hold Oleh Cantor Fitgerald. Saham Yahoo
          Inc. telah di upgrade menjadi “buy” dari “hold” pada hari Selasa oleh analis di Cantor
          Fitgerald, yang mengatakan kalau mereka yakin bahwa perusahaan telah stabil dengan
          melihat kinerja mereka. Faktor tambahan untuk upgrade yang utama adalah valuasi ulang
          dari aset Yahoo Asian dan kemungkinan suatu saat perusahaan akan aktifkan pembelian
          kembali sebesar $1.5 milyar, kata analis. Analis menaikan target harga mereka untuk Yahoo
          menjadi $26 dari $21, setelah menyesuaikan valuasi Alibaba/Yahoo Jepang pada
          pemberitaan terbaru.

 Technical Outlook

         EUR/USD. Bias netral dalam jangka pendek mungkin dengan sedikit tekanan bearish
          menguji ke area 1.3000, break konsisten lainnya kebawah area tersebut seharusnya memicu
          momentum bearish lebih lanjut setidaknya ke wilayah 1.2940. Untuk sisi atasnya, kita perlu
          break keatas area 1.3115 untuk memicu skenario koreksi bullish menguji ke area kunci
          resisten di 1.3160.

         GBP/USD. Bias netral dalam jangka pendek seiring kami dapatkan sinyal yang
          bertentangan dari MACD dan stochastic yang lambat. Kisaran penting perdagangan yang bisa
          di amati terlihat dikisaran area 1.5035 – 1.5195, break pada kedua sisi tersebut dapat berikan
          petunjuk yang jelas dalam jangka pendek. Dalam jangka panjang, kami cenderung pilih
          skenario bearish setelah break dari kisaran horizontal dengan break keatas 1.5320 yang
          diperlukan untuk meniadakan outlook bearish.

         AUD/USD. AUDUSD telah membuat reversal bullish harian dekat area kunci support antara
          area 1.0095 – 1.0130. Fakta ini menunjukkan akan adanya rebound dalam jangka pendek
          untuk menguji ulang ke wilayah 1.0270. Untuk sisi bawahnya, support kunci terletak saat ini
          di area 1.0185, break konsisten lainnnya kebawah area tersebut seharusnya membawa harga
          menuju zona netral seiring petunjuk menjadi tidak jelas dalam jangka pendek yang mungkin
          menguji ulang ke wilayah 1.0060.

         XAU/USD. Bias netral dalam jangka pendek dengan kisaran ketat antara area 1570 – 1585,
          kita perlukan harga menembus salah satu level tersebut untuk dapatkan petunjuk yang jelas.



                       @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                       Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                            Fax : (0361) 248 950


         Dalam jangka menengah kami cenderung pilih skenario bearish setidaknya menunju ke area
         1560 setelah harga break dari area 1570.

        Hang Seng Futures. Bias masih bearish dalam jangka pendek. Support terdekat terlihat
         dikisaran area 22360, break kebawah dari area tersebut dapat memicu tekanan bearish lebih
         lanjut menuju ke wilayah 22215. Resisten terdekat terlihat dikisaran area 22500, break
         keatas area tersebut seharusnya memicu momentum bullish lebih lanjut menuju wilayah
         22650.

        Nikkei Futures. Bias untuk Nikkei bearish dalam jangka pendek walaupun kita dapat
         melihat kondisi overbought pada stochastic 1 jam, resisten terdekat berada dikisaran area
         11950, break konsisten lainnya keatas dari area tersebut seharusnya memicu momentum
         bullish lanjutan menuju ke wilayah 12115. Untuk sisi lainnya, support terdekat terlihat
         dikisaran wilayah 11770, break kebawah dari area tersebut akan memicu bearish lanjutan
         menuju area 11680.

        Kospi Futures. Bias bearish dalam jangka pendek terutama jika harga mampu break
         kebawah wilayah 266.15 yang merupakan MA 100 pada grafik 1 jam, break kebawah kembali
         dari area tersebut seharusnya memicu tekanan bearish lebih lanjut menguji ke area 265.20.
         Untuk resisten terdekat terlihat dikisaran area 268.20, sebelum menuju ke wilayah 269.50.




 Pivot Levels
                         Support             PIVOT                   Resistance                  Trend
 EUR/USD       1.2910    1.2977     1.3014   1.3044         1.3081        1.3111     1.3178     Sideways
 GBP/USD       1.4925    1.5032     1.5079   1.5139         1.5139        1.5186     1.5246     Sideways
 USD/JPY        91.93     92.58     92.93     93.23         93.58         93.88       94.53      Bearish
 USD/CHF       0.9315    0.9362     0.9362   0.9409         0.9432        0.9456     0.9503      Bearish
 AUD/USD       1.0077    1.0156     1.0207   1.0235         1.0286        1.0314     1.0393      Bullish
 Hangseng       22118     22297     22358     22476         22537         22655       22834      Bearish
  Nikkei        11415     11600     11720     11785         11905         11970       12155      Bearish
  KOSPI        262.50    265.40     266.45   268.30         269.35        271.20     274.10      Bearish
   DOW          13891     14048     14141     14205         14298         14362       14519      Bullish
   Gold        1550.45   1564.34   1570.12   1578.23       1584.01       1592.12     1606.01    Sideways
    OIL         88.68     89.65     90.26     90.62         91.23         91.59       92.56      Bearish




                         @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                     Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                          Fax : (0361) 248 950


 Upcoming Data and Events
 Tuesday, March 05th

 WIB     Loc       Economic Data         Period    Impact     Actual    Forecast      Val         Last
 07.01   GB         BRC Retail Sales      Feb       Med         2.7        N/F         %           1.9
 07.30   AU           Retail Sales        Jan       High        0.9         0.4        %          -0.4
         AU         Current Account        Q4       Med        14.7       15.35       Bln         15.0
 08.30    JP         Overtime Pay         Jan       Med        -1.5        N/F         %          -0.1
 08.45   CN     China-HSBC Service PMI    Feb       Med        52.1        N/F        Ind         54.0
 09.30   HK         Hong Kong PMI         Feb       Low        51.2        N/F        Ind         52.5
 10.30   AU     RBA Cash Rate Decision    Mar       High       3.00       3.00         %          3.00
 15.53   DE           Service PMI         Feb       Low        54.7       54.1        Ind         54.1
 15.58    EZ          Service PMI         Feb       Low        47.9       47.3        Ind         47.3
          EZ        Composite PMI         Feb       Low        47.9       47.3        Ind         47.3
 16.28   GB        CIPS Service PMI       Feb       High       51.8       51.0        Ind         51.5
 17.00    EZ       Retail Sales m/m       Jan       Med         1.2         0.2        %          -0.8
          EZ        Retail Sales y/y      Jan       Med        -1.3        -2.9        %          -3.0
 20.55   US          Redbook mm           w/e       Low         1.3        N/F         %           1.4
 22.00   US    IBD Consumer Confidence    Mar       Low        42.2       47.8        Ind         47.3
 22.00   US     ISM Non-manufacturing     Feb       High       56.0       55.0        Ind         55.2
                         Index
         US      ISM Non-mfg Business      Feb      Low        56.9       56.0        Ind         56.4
                        Activity


 Wednesday, March 06th
 WIB     Loc       Economic Data         Period    Impact     Actual    Forecast      Val         Last
 07.30   AU             GDP q/q            Q4       High                   0.6        %            0.5
         AU             GDP y/y            Q4       High                   3.0        %            3.1
 17.00    EZ       GDP Revised q/q         Q4       Low                   -0.6        %           -0.6
          EZ        GDP Revised y/y        Q4       Low                   -0.9        %           -0.9
 20.15   US    ADP National Employment    Jan       High                  170          K          192
 22.00   US          Factory Orders       Jan       Med                   -2.2        %            1.8
         US       Durable Goods Rev       Jan       Low                   N/F         %           -5.2
         US        Ex-Transportation      Jan       Low                   N/F         %            1.9
 22.00   CA       BoC Overnight Rate      Mar       High                  1.00        %           1.00
 22.30   US      Crude Oil Inventories    w/e       Med                    0.9        Mln          1.1
 02.00   US        Fed's Beige Book       Mar       Med                     --         --           --



 AGENDA ON FEBRUARY 27th 2013

 U.S    - Federal Reserve Bank of Dallas President Richard Fisher speaks, San Antonio (08.30 WIB)
 Tokyo - Bank of Japan holds monetary policy meeting (to March 7)
 London - BOE Governor Mervyn King Due to testify about banking standards before the Parliamentary
          Committee (16.45 WIB)
 London - Bank of England (BoE) holds Monetary Policy Committee (MPC) meeting (to March 7)
 Ottawa - Bank of Canada Key Policy Interest Rate Announcement (22.00 WIB)
 U.S.   - Federal Reserve Bank of Philadelphia President Charles Plosser speaks on the economic
          outlook before the 2013 Economic Development Company of Lancaster County (20.15 WIB)
 U.S.   - Federal Reserve releases Beige Book Summary of Economic Conditions, Wash (02.00
          WIB/Thu)

 EARNINGS & FACTORS TO WATCH FOR INDICES ON THURSDAY

 H.K. : Earning results from Changmao Biochemical Engineering Co Ltd; CK Life Sciences Int'l
        (Holdings) Inc.; Hysan Development Ltd; Orient Overseas (International) Ltd; SOHO China Ltd
 U.S. : Earning reports from Brown-Forman Corp.; PetSmart; Staples, Inc.

                      @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                                  Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                                       Fax : (0361) 248 950


 DIARY GOVERNMENT DEBT AUCTIONS

 Sweden : Government bond
 Germany : 4.0 bln Euro 5 years Bobl, 23 Feb 2018

 ==================================================================
 THE HIGHEST AND LOWEST LEVEL 2013

                               A WEEK                         FEBRUARY                         2013
  Currency        HIGH           LOW            RANGE      HIGH       LOW             HIGH          LOW
     EUR         1.3101         1.2980            121     1.3101     1.2965           1.3711       1.2997
     JPY          93.72          92.41            131      93.72     92.41            96.65        86.51
     GBP         1.5199         1.4984            215     1.5199     1.4984           1.638        1.4984
     CHF         0.9463         0.9348            115     0.9463     0.9348           0.9463       0.9019
    AUD          1.0263         1.0113            150     1.0263     1.0113           1.0598       1.0113
     IDR          9710           9668              42      9676       9668             9770         9600
    GOLD         1587.12       1565.25           21.87    1587.12   1565.25           1696.7      1555.36

 CURRENCY MARKET RANGE TRADING ON March05th, 2013

 Currency      Open         High       Low       Close    Range   Change       Previous
    EUR        1.3030      1.3075     1.3008     1.3050    67        0.19%         1.3025
    JPY         93.41       93.54      92.89     93.27      65       -0.21%     93.47
    GBP         1.5127      1.5199     1.5092    1.5126    107        0.08%     1.5114
    CHF         0.9401      0.9433     0.9386    0.9408     47       -0.01%     0.9409
   AUD          1.0201      1.0263     1.0184    1.0258     79        0.61%     1.0196
   CAD          1.0272      1.0293     1.0253    1.0276     40       -0.01%     1.0277
   SGD          1.2454      1.2476     1.243     1.2455     46        0.00%     1.2455
    IDR          9705        9705       9690      9695      15       -0.15%      9710
   GOLD        1575.15     1586.34    1572.45   1575.90   13.89       0.15%    1573.50
  SILVER        28.59       29.12      28.54     28.71    0.58        0.53%     28.56
    OIL         90.23       90.99      90.02     90.86    0.97        0.69%     90.24


 CURRENCY CROSSES RANGE TRADING
 Currency   Open    High      Low                           Close         Range             Change      Previous
  EUR / JPY       121.73           121.86       121.10      121.76            76             0.01%        121.75
  EUR / CHF       1.2255           1.2287       1.2248      1.2276            39             0.17%        1.2255
  EUR / GBP       0.8615           0.8634       0.8582      0.8629            52             0.12%        0.8619
  CHF / JPY       99.29            99.40        98.69       99.15             71            -0.19%        99.34
  AUD / JPY       95.27            95.78        95.02       95.69             76             0.42%        95.29
  GBP / CHF       1.4222           1.4286       1.4207      1.4225            79             0.09%        1.4212
  GBP / JPY       141.29           141.44       140.50      141.09            94            -0.13%        141.28




                           @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                          Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                               Fax : (0361) 248 950


 GLOBAL MARKET INDICES RANGE TRADING
 Currency   Open     High      Low                        Close        Range        Change        Previous
  ISSIamH3       11740        11785         11665         11680          120          0.26%         11650
  ISSIamM3       11685        11715         11605         11620          110          0.30%         11585
  ISSIpmH3       11690        11850         11690         11835          160          1.33%         11680
  ISSIpmM3       11625        11785         11625         11755          160          1.34%         11600
    .N225       11732.57     11779.42      11666.38      11683.45       113.04        0.27%        11652.29
    NIYH3        11745        11850         11670         11830          180          0.68%         11750
    NIYM3        11685        11785         11605         11770          180          0.73%         11685
    KSH3         267.90       270.15        267.25        267.50         2.90         0.28%         266.75
    HSIH3        22540        22594         22415         22419          179         -0.22%         22468
     .HSI       22621.6      22661.49      22523.69      22560.5        137.80        0.10%        22537.81
    .JKSE       4764.995     4779.552      4751.475      4751.701       28.077       -0.20%        4761.461
     DJH3        14127        14270         14113         14233          157          0.83%         14116
     .DJI       14127.82     14286.37      14127.82      14253.77       158.55        0.89%        14127.82
    NQH3        2762.50      2803.75       2761.00       2798.25        42.75         1.39%        2760.00



 US Market Movers
        Most Actives
           Stocks                     Price        % Change
 Bank of America Corporation             11.55           +1.23%
 SIRIUS XM Radio Inc.                    3.225           +0.78%
 MGIC Investment Corp.                    5.34          +27.75%
 J.C. Penney Company Inc.                14.96           -10.63%
 VOD                                     26.68           +5.16%


        Top Gainers
             Stocks                     Price      % Change
 Acura Pharmaceuticals Inc                3.04          +48.29%
 MGIC Investment Corp.                    5.34          +27.75%
 Synergy Pharmaceuticals Inc            2.7199          +19.82%
 Dyax Corp.                               3.91          +19.57%
 American Apparel Inc.                    1.53          +18.60%


        Top Losers
             Stocks                     Price      % Change
 GMX Resources Inc                        4.75           -29.21%
 Wireless Ronin Technologies Inc          1.98           -27.47%
 Impax Laboratories Inc                  14.80           -26.00%
 S&W Seed Company                         0.85           -21.30%
 Renewable Energy Group Inc.              6.01           -20.92%




 DISCLAIMER:
 All material in this publication is for information purposes only and not as suggestion to make a
 decision for trading. Bali Online Trading have tried to deliver the best report, but we do not
 guarantee the accuracy and completeness of the report. Bali Online Trading cannot be held
 responsible, directly or indirectly, for any losses occurred as a result from using the information in this
 publication.
 Composed by:
 Research and Analysis Team
 Email: informasi@balionlinetrading.com

                        @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113
                                                                                                   Telp : (0361) 223 000
Daily Report                                                                                        Fax : (0361) 248 950


 www. balionlinetrading.com




                     @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

More Related Content

Viewers also liked

учение без мучения
учение без мученияучение без мучения
учение без мученияnobody2014
 
Portfolio Protext DiseñO & Comunicacion
Portfolio Protext DiseñO & ComunicacionPortfolio Protext DiseñO & Comunicacion
Portfolio Protext DiseñO & ComunicacionAlejandro Gonzalez
 
Padrenuestroalreves
PadrenuestroalrevesPadrenuestroalreves
Padrenuestroalreveshiberniulls
 
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpena
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpenaGipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpena
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpenaRafaela Romero
 
Caixinha de promessas
Caixinha de promessasCaixinha de promessas
Caixinha de promessasjmpcard
 
Açores2007
Açores2007Açores2007
Açores2007jmpcard
 
Crystal abdruschin - vivei o presente
Crystal   abdruschin - vivei o presenteCrystal   abdruschin - vivei o presente
Crystal abdruschin - vivei o presentejmpcard
 
презентация аиф2012
презентация  аиф2012презентация  аиф2012
презентация аиф2012Serjan Kasen
 
Bmb peta+malaysia[2]
Bmb peta+malaysia[2]Bmb peta+malaysia[2]
Bmb peta+malaysia[2]Normah Zainal
 
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013My Chersonissos
 
Pensamentos em jardins
Pensamentos em jardinsPensamentos em jardins
Pensamentos em jardinsjmpcard
 
Rio grande do sul am yess
Rio grande do sul   am yessRio grande do sul   am yess
Rio grande do sul am yessjmpcard
 

Viewers also liked (20)

La Wiki y el aprendizaje colaborativo
La Wiki y el aprendizaje colaborativoLa Wiki y el aprendizaje colaborativo
La Wiki y el aprendizaje colaborativo
 
учение без мучения
учение без мученияучение без мучения
учение без мучения
 
Marte
MarteMarte
Marte
 
Portfolio Protext DiseñO & Comunicacion
Portfolio Protext DiseñO & ComunicacionPortfolio Protext DiseñO & Comunicacion
Portfolio Protext DiseñO & Comunicacion
 
Finalizando projeto em Jordão
Finalizando projeto em JordãoFinalizando projeto em Jordão
Finalizando projeto em Jordão
 
Padrenuestroalreves
PadrenuestroalrevesPadrenuestroalreves
Padrenuestroalreves
 
Dcb Laboratorio Práctica 2
Dcb Laboratorio Práctica 2Dcb Laboratorio Práctica 2
Dcb Laboratorio Práctica 2
 
áLbum esdras
áLbum esdrasáLbum esdras
áLbum esdras
 
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpena
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpenaGipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpena
Gipuzkoako landa garapen elkartearen aurkezpena
 
Caixinha de promessas
Caixinha de promessasCaixinha de promessas
Caixinha de promessas
 
Açores2007
Açores2007Açores2007
Açores2007
 
Crystal abdruschin - vivei o presente
Crystal   abdruschin - vivei o presenteCrystal   abdruschin - vivei o presente
Crystal abdruschin - vivei o presente
 
El passat simple
El passat simpleEl passat simple
El passat simple
 
презентация аиф2012
презентация  аиф2012презентация  аиф2012
презентация аиф2012
 
Bmb peta+malaysia[2]
Bmb peta+malaysia[2]Bmb peta+malaysia[2]
Bmb peta+malaysia[2]
 
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013
Συνέντευξη Τύπου Δήμος Χερσονήσου Τουρισμός 2013
 
Proyecto uap
Proyecto uapProyecto uap
Proyecto uap
 
Izmir identity proposal
Izmir identity proposalIzmir identity proposal
Izmir identity proposal
 
Pensamentos em jardins
Pensamentos em jardinsPensamentos em jardins
Pensamentos em jardins
 
Rio grande do sul am yess
Rio grande do sul   am yessRio grande do sul   am yess
Rio grande do sul am yess
 

Similar to Daily Report - Rabu 6 Maret 2013

Daily report senin 18 maret 2013
Daily report   senin 18 maret 2013Daily report   senin 18 maret 2013
Daily report senin 18 maret 2013Setip Kandio
 
Daily report rabu, 13 maret 2013
Daily report   rabu, 13 maret 2013Daily report   rabu, 13 maret 2013
Daily report rabu, 13 maret 2013Setip Kandio
 
Daily Report Senin 11 Maret 2013
Daily Report Senin 11 Maret 2013Daily Report Senin 11 Maret 2013
Daily Report Senin 11 Maret 2013Setip Kandio
 
Daily report Rabu 27 Februari 2013
Daily report   Rabu 27 Februari 2013Daily report   Rabu 27 Februari 2013
Daily report Rabu 27 Februari 2013Setip Kandio
 
Daily Report Jumat 8 Maret 2013
Daily Report  Jumat 8 Maret 2013Daily Report  Jumat 8 Maret 2013
Daily Report Jumat 8 Maret 2013Setip Kandio
 
Daily report selasa 19 maret 2013
Daily report   selasa 19 maret 2013Daily report   selasa 19 maret 2013
Daily report selasa 19 maret 2013Setip Kandio
 
Daily Report Rabu 20 Maret 2013
Daily Report Rabu 20 Maret 2013Daily Report Rabu 20 Maret 2013
Daily Report Rabu 20 Maret 2013Setip Kandio
 
Pbs weekly newsletter 1st edition
Pbs weekly newsletter 1st editionPbs weekly newsletter 1st edition
Pbs weekly newsletter 1st editionAndreas Andri
 
Xauusd outlook jan 14,15
Xauusd outlook jan 14,15Xauusd outlook jan 14,15
Xauusd outlook jan 14,15GAFResearch
 
Xauusd outlook jan 9 , 15
Xauusd outlook   jan 9 , 15Xauusd outlook   jan 9 , 15
Xauusd outlook jan 9 , 15GAFResearch
 
Xauusd outlook jan 12, 15
Xauusd outlook   jan 12, 15Xauusd outlook   jan 12, 15
Xauusd outlook jan 12, 15GAFResearch
 
Xauusd outlook jan 8 , 15
Xauusd outlook   jan 8 , 15Xauusd outlook   jan 8 , 15
Xauusd outlook jan 8 , 15GAFResearch
 
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...Ferry Herlyantoro
 
Xauusd outlook jan 13, 15
Xauusd outlook   jan 13, 15Xauusd outlook   jan 13, 15
Xauusd outlook jan 13, 15GAFResearch
 

Similar to Daily Report - Rabu 6 Maret 2013 (14)

Daily report senin 18 maret 2013
Daily report   senin 18 maret 2013Daily report   senin 18 maret 2013
Daily report senin 18 maret 2013
 
Daily report rabu, 13 maret 2013
Daily report   rabu, 13 maret 2013Daily report   rabu, 13 maret 2013
Daily report rabu, 13 maret 2013
 
Daily Report Senin 11 Maret 2013
Daily Report Senin 11 Maret 2013Daily Report Senin 11 Maret 2013
Daily Report Senin 11 Maret 2013
 
Daily report Rabu 27 Februari 2013
Daily report   Rabu 27 Februari 2013Daily report   Rabu 27 Februari 2013
Daily report Rabu 27 Februari 2013
 
Daily Report Jumat 8 Maret 2013
Daily Report  Jumat 8 Maret 2013Daily Report  Jumat 8 Maret 2013
Daily Report Jumat 8 Maret 2013
 
Daily report selasa 19 maret 2013
Daily report   selasa 19 maret 2013Daily report   selasa 19 maret 2013
Daily report selasa 19 maret 2013
 
Daily Report Rabu 20 Maret 2013
Daily Report Rabu 20 Maret 2013Daily Report Rabu 20 Maret 2013
Daily Report Rabu 20 Maret 2013
 
Pbs weekly newsletter 1st edition
Pbs weekly newsletter 1st editionPbs weekly newsletter 1st edition
Pbs weekly newsletter 1st edition
 
Xauusd outlook jan 14,15
Xauusd outlook jan 14,15Xauusd outlook jan 14,15
Xauusd outlook jan 14,15
 
Xauusd outlook jan 9 , 15
Xauusd outlook   jan 9 , 15Xauusd outlook   jan 9 , 15
Xauusd outlook jan 9 , 15
 
Xauusd outlook jan 12, 15
Xauusd outlook   jan 12, 15Xauusd outlook   jan 12, 15
Xauusd outlook jan 12, 15
 
Xauusd outlook jan 8 , 15
Xauusd outlook   jan 8 , 15Xauusd outlook   jan 8 , 15
Xauusd outlook jan 8 , 15
 
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...
FOREXimf magz 52 (Feb 2018) - Fed Bakal Naikkan Suku Bunga Tiga Kali - Majala...
 
Xauusd outlook jan 13, 15
Xauusd outlook   jan 13, 15Xauusd outlook   jan 13, 15
Xauusd outlook jan 13, 15
 

Daily Report - Rabu 6 Maret 2013

  • 1. Bali Online Trading DAILY REPORT – Rabu, 6 Maret 2013 www.balionlinetrading.com 3/6/2013
  • 2. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 MARKET REVIEW  Spekulasi Suku Bunga ECB Membayangi Euro. Euro cenderung bergerak flat versus Dollar AS seiring data ekonomi kawasan yang lebih baik dari perkiraan terimbangi oleh kecemasan investor tentang kans penurunan suku bunga ECB dalam pertemuan hari Kamis mendatang. Perekonomian blok Euro yang terus melemah telah meningkatkan resiko bahwa ECB akan kian memperlonggar kebijakan dalam beberapa ke depan. Euro juga terus tertekan oleh kebuntuan politik di Italia, yang dapat mengarah ke pemilu ulangan pada bulan depan.  Data Sektor Jasa Gagal Mendongkrak Sterling. Sterling berbalik melemah tipis terhadap Greenback setelah data AS menunjukkan sektor jasa berekspansi pada laju tercepat dalam satu tahun di bulan Februari. Sebelumnya Sterling sempat menuai dukungan dari data PMI sektor jasa Inggris, yang secara mengejutkan tumbuh lebih cepat dari perkiraan pada bulan Februari. Namun ekspektasi bahwa Bank of England akan melonggarkan kebijakan lebih lanjut dalam pertemuan pekan ini terlihat terus membatasi setiap kenaikan jangka pendek Sterling.  Penyesuaian Posisi Pasar Menguntungkan Yen. Yen diperdagangkan menguat terhadap Dollar AS pasca rapat dengar pendapat antara pemerintah dan 2 calon Deputi Gubernur Bank of Japan. Pemerintah Jepang telah mensinyalkan jika mereka menghendaki BoJ untuk menjalankan pelonggaran moneter yang lebih agresif guna merangsang ekonomi. Sementara beberapa analis berpendapat jika penurunan Dollar terhadap Yen lebih disebabkan oleh penyesuaian posisi di pasar, mengingat banyaknya posisi long Dollar/Yen sebelum rapat dengar pendapat tersebut.  AS: Negara G-7 Jangan Intervensi Mata Uang Kecuali Kasus Yang Spesial. Pejabat tinggi Departemen keuangan AS mendesak negara ekonomi G-7 untuk hindari menargetkan nilai tukar mata uang dan biarkan pasar yang mengatur level mata uang, dia menyerukan data yang lengkap dan waktu yang tepat pada intervensi untuk skala internasional. “Negara G-7 berjanji bahwa nilai tukar mata uang seharusnya bergerak bebas, kecuali dalam keadaan tertentu dimana volatilitas yang berlebihan dan adanya pergerakan yang mungkin melanggar kerja sama,”kata Lael Brainard, wakil menteri keuangan untuk urusan internasional pada konfrensi di Washington.”  Asia Masih Optimis Dengan Stimulus Moneter. Bursa saham Asia menguat seiring merebaknya optimisme akan masih berlanjutnya pemberian stimulus moneter. Nikkei menguat setelah Iwata dikonfirmasi menjadi calon salah satu deputi ubernur BoJ. Kopsi naik akibat optimisme kebijakan moneter longgar global tidak akan segera berakhir. Hang Seng tidak banyak berubah walaupun Perdana Menteri Cina mempertahankan target pertumbuhan ekonomi 7,5% untuk 2013.  Dow Jones Berakhir di Level Tertinggi Sepanjang Masa. Indeks Dow Jones Industrial Average melompat ke level tertinggi baru pada hari Selasa, melebihi level yang dicapai dalam lebih dari lima tahun yang lalu, karena membaiknya perekonomian AS. Dow telah naik sebanyak 8.8 % sepanjang tahun ini, melewati level tertinggi dalam satu abad pada indeks blue chips di posting berakhir diatas rekor penutupan tertinggi di 14,164.53 yang ditetapkan pada 9 Oktober 2007, yang terjadi menjelang krisis keuangan global. “Saya pikir ini seperti kejadian “Rip Van Wrinkle”, pada lima tahun lalu, Dow sebelumnya mencapai level tertinggi lalu kemudian kita dapatkan mimpi buruk yang disebut “Great Recession”, dan saat ini kita tersadar dari itu,” kata James Angel, seorang professor keuangan di Georgetown University’s McDonough School of Business.  Emas Datar, Relinya Ekuitas Lemahkan Permintaan Safe Haven. Emas diperdagangkan datar pada hari Selasa, memangkas penguatan sebelumnya seiring relinya ekuitas dan optimisnya perekonomian yang dicerminkan oleh pergerakan Dow Jones Industrial Average yang menuju rekor tertinggi sehingga melemahkan permintaan untuk safe @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 3. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 haven. Berharap pada menguatnya outlook perekonomian AS dan indeks Dow yang melonjak ke level tertinggi sepanjang masa memicu aksi jual emas.” Selama ekuitas masih membuat level tinggi baru, investor tidak akan melirik kearah emas. Fokus saat ini pada ekuitas dan tampaknya tidak akan menuju pada safe havens dalam waktu dekat ini,” kata Howard Wen, analis emas di HSBC.”  Minyak Menguat Atas Pernyataan Dari China. Minyak rebound, menghentikan penurunan pada tiga sesi sebelumnya pada Selasa, seiring meningkatnya optmisme pada permintaan minyak dari China, ekuitas AS yang mencapai rekor tertinggi dan adanya gangguan pasokan di North Sea. Penguatan terbatas, karena dalam jangka menengah masih diliputi kekhawatiraan seperti meningkatnya pasokan minyak AS dan krisis fiskal di negara itu. Investor komoditas bersemangat karena adanya pernyataan dari China pada hari Selasa untuk mendorong perekonomiannya pada tahun ini hingga 7.5% dan berkonsentrasi dalam meningkatkan konsumsi domestik.  Google Luncurkan Layanan Antar Untuk Saingi Amazon. Google luncurkan layanan antar pada hari yang sama yang disebut dengan Google Shopping Express untuk menyaingi bisnis utama kompetitornya Amazon, menurut sebuah laporan. Layanan ini akan dikenakan biaya sekitar $64 sampai $69, sedikit lebih murah $10 sampai $15 dibandingkan Amazon, dan dilaporkan bahwa bisnis ini akan dipimpin oleh Tom Fallows, seorang manajer produk e-commerce di Google, menurut TechCrunch.  Yahoo di Upgrade Menjadi Buy dari Hold Oleh Cantor Fitgerald. Saham Yahoo Inc. telah di upgrade menjadi “buy” dari “hold” pada hari Selasa oleh analis di Cantor Fitgerald, yang mengatakan kalau mereka yakin bahwa perusahaan telah stabil dengan melihat kinerja mereka. Faktor tambahan untuk upgrade yang utama adalah valuasi ulang dari aset Yahoo Asian dan kemungkinan suatu saat perusahaan akan aktifkan pembelian kembali sebesar $1.5 milyar, kata analis. Analis menaikan target harga mereka untuk Yahoo menjadi $26 dari $21, setelah menyesuaikan valuasi Alibaba/Yahoo Jepang pada pemberitaan terbaru. Technical Outlook  EUR/USD. Bias netral dalam jangka pendek mungkin dengan sedikit tekanan bearish menguji ke area 1.3000, break konsisten lainnya kebawah area tersebut seharusnya memicu momentum bearish lebih lanjut setidaknya ke wilayah 1.2940. Untuk sisi atasnya, kita perlu break keatas area 1.3115 untuk memicu skenario koreksi bullish menguji ke area kunci resisten di 1.3160.  GBP/USD. Bias netral dalam jangka pendek seiring kami dapatkan sinyal yang bertentangan dari MACD dan stochastic yang lambat. Kisaran penting perdagangan yang bisa di amati terlihat dikisaran area 1.5035 – 1.5195, break pada kedua sisi tersebut dapat berikan petunjuk yang jelas dalam jangka pendek. Dalam jangka panjang, kami cenderung pilih skenario bearish setelah break dari kisaran horizontal dengan break keatas 1.5320 yang diperlukan untuk meniadakan outlook bearish.  AUD/USD. AUDUSD telah membuat reversal bullish harian dekat area kunci support antara area 1.0095 – 1.0130. Fakta ini menunjukkan akan adanya rebound dalam jangka pendek untuk menguji ulang ke wilayah 1.0270. Untuk sisi bawahnya, support kunci terletak saat ini di area 1.0185, break konsisten lainnnya kebawah area tersebut seharusnya membawa harga menuju zona netral seiring petunjuk menjadi tidak jelas dalam jangka pendek yang mungkin menguji ulang ke wilayah 1.0060.  XAU/USD. Bias netral dalam jangka pendek dengan kisaran ketat antara area 1570 – 1585, kita perlukan harga menembus salah satu level tersebut untuk dapatkan petunjuk yang jelas. @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 4. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 Dalam jangka menengah kami cenderung pilih skenario bearish setidaknya menunju ke area 1560 setelah harga break dari area 1570.  Hang Seng Futures. Bias masih bearish dalam jangka pendek. Support terdekat terlihat dikisaran area 22360, break kebawah dari area tersebut dapat memicu tekanan bearish lebih lanjut menuju ke wilayah 22215. Resisten terdekat terlihat dikisaran area 22500, break keatas area tersebut seharusnya memicu momentum bullish lebih lanjut menuju wilayah 22650.  Nikkei Futures. Bias untuk Nikkei bearish dalam jangka pendek walaupun kita dapat melihat kondisi overbought pada stochastic 1 jam, resisten terdekat berada dikisaran area 11950, break konsisten lainnya keatas dari area tersebut seharusnya memicu momentum bullish lanjutan menuju ke wilayah 12115. Untuk sisi lainnya, support terdekat terlihat dikisaran wilayah 11770, break kebawah dari area tersebut akan memicu bearish lanjutan menuju area 11680.  Kospi Futures. Bias bearish dalam jangka pendek terutama jika harga mampu break kebawah wilayah 266.15 yang merupakan MA 100 pada grafik 1 jam, break kebawah kembali dari area tersebut seharusnya memicu tekanan bearish lebih lanjut menguji ke area 265.20. Untuk resisten terdekat terlihat dikisaran area 268.20, sebelum menuju ke wilayah 269.50. Pivot Levels Support PIVOT Resistance Trend EUR/USD 1.2910 1.2977 1.3014 1.3044 1.3081 1.3111 1.3178 Sideways GBP/USD 1.4925 1.5032 1.5079 1.5139 1.5139 1.5186 1.5246 Sideways USD/JPY 91.93 92.58 92.93 93.23 93.58 93.88 94.53 Bearish USD/CHF 0.9315 0.9362 0.9362 0.9409 0.9432 0.9456 0.9503 Bearish AUD/USD 1.0077 1.0156 1.0207 1.0235 1.0286 1.0314 1.0393 Bullish Hangseng 22118 22297 22358 22476 22537 22655 22834 Bearish Nikkei 11415 11600 11720 11785 11905 11970 12155 Bearish KOSPI 262.50 265.40 266.45 268.30 269.35 271.20 274.10 Bearish DOW 13891 14048 14141 14205 14298 14362 14519 Bullish Gold 1550.45 1564.34 1570.12 1578.23 1584.01 1592.12 1606.01 Sideways OIL 88.68 89.65 90.26 90.62 91.23 91.59 92.56 Bearish @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 5. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 Upcoming Data and Events Tuesday, March 05th WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last 07.01 GB BRC Retail Sales Feb Med 2.7 N/F % 1.9 07.30 AU Retail Sales Jan High 0.9 0.4 % -0.4 AU Current Account Q4 Med 14.7 15.35 Bln 15.0 08.30 JP Overtime Pay Jan Med -1.5 N/F % -0.1 08.45 CN China-HSBC Service PMI Feb Med 52.1 N/F Ind 54.0 09.30 HK Hong Kong PMI Feb Low 51.2 N/F Ind 52.5 10.30 AU RBA Cash Rate Decision Mar High 3.00 3.00 % 3.00 15.53 DE Service PMI Feb Low 54.7 54.1 Ind 54.1 15.58 EZ Service PMI Feb Low 47.9 47.3 Ind 47.3 EZ Composite PMI Feb Low 47.9 47.3 Ind 47.3 16.28 GB CIPS Service PMI Feb High 51.8 51.0 Ind 51.5 17.00 EZ Retail Sales m/m Jan Med 1.2 0.2 % -0.8 EZ Retail Sales y/y Jan Med -1.3 -2.9 % -3.0 20.55 US Redbook mm w/e Low 1.3 N/F % 1.4 22.00 US IBD Consumer Confidence Mar Low 42.2 47.8 Ind 47.3 22.00 US ISM Non-manufacturing Feb High 56.0 55.0 Ind 55.2 Index US ISM Non-mfg Business Feb Low 56.9 56.0 Ind 56.4 Activity Wednesday, March 06th WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last 07.30 AU GDP q/q Q4 High 0.6 % 0.5 AU GDP y/y Q4 High 3.0 % 3.1 17.00 EZ GDP Revised q/q Q4 Low -0.6 % -0.6 EZ GDP Revised y/y Q4 Low -0.9 % -0.9 20.15 US ADP National Employment Jan High 170 K 192 22.00 US Factory Orders Jan Med -2.2 % 1.8 US Durable Goods Rev Jan Low N/F % -5.2 US Ex-Transportation Jan Low N/F % 1.9 22.00 CA BoC Overnight Rate Mar High 1.00 % 1.00 22.30 US Crude Oil Inventories w/e Med 0.9 Mln 1.1 02.00 US Fed's Beige Book Mar Med -- -- -- AGENDA ON FEBRUARY 27th 2013 U.S - Federal Reserve Bank of Dallas President Richard Fisher speaks, San Antonio (08.30 WIB) Tokyo - Bank of Japan holds monetary policy meeting (to March 7) London - BOE Governor Mervyn King Due to testify about banking standards before the Parliamentary Committee (16.45 WIB) London - Bank of England (BoE) holds Monetary Policy Committee (MPC) meeting (to March 7) Ottawa - Bank of Canada Key Policy Interest Rate Announcement (22.00 WIB) U.S. - Federal Reserve Bank of Philadelphia President Charles Plosser speaks on the economic outlook before the 2013 Economic Development Company of Lancaster County (20.15 WIB) U.S. - Federal Reserve releases Beige Book Summary of Economic Conditions, Wash (02.00 WIB/Thu) EARNINGS & FACTORS TO WATCH FOR INDICES ON THURSDAY H.K. : Earning results from Changmao Biochemical Engineering Co Ltd; CK Life Sciences Int'l (Holdings) Inc.; Hysan Development Ltd; Orient Overseas (International) Ltd; SOHO China Ltd U.S. : Earning reports from Brown-Forman Corp.; PetSmart; Staples, Inc. @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 6. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 DIARY GOVERNMENT DEBT AUCTIONS Sweden : Government bond Germany : 4.0 bln Euro 5 years Bobl, 23 Feb 2018 ================================================================== THE HIGHEST AND LOWEST LEVEL 2013 A WEEK FEBRUARY 2013 Currency HIGH LOW RANGE HIGH LOW HIGH LOW EUR 1.3101 1.2980 121 1.3101 1.2965 1.3711 1.2997 JPY 93.72 92.41 131 93.72 92.41 96.65 86.51 GBP 1.5199 1.4984 215 1.5199 1.4984 1.638 1.4984 CHF 0.9463 0.9348 115 0.9463 0.9348 0.9463 0.9019 AUD 1.0263 1.0113 150 1.0263 1.0113 1.0598 1.0113 IDR 9710 9668 42 9676 9668 9770 9600 GOLD 1587.12 1565.25 21.87 1587.12 1565.25 1696.7 1555.36 CURRENCY MARKET RANGE TRADING ON March05th, 2013 Currency Open High Low Close Range Change Previous EUR 1.3030 1.3075 1.3008 1.3050 67 0.19% 1.3025 JPY 93.41 93.54 92.89 93.27 65 -0.21% 93.47 GBP 1.5127 1.5199 1.5092 1.5126 107 0.08% 1.5114 CHF 0.9401 0.9433 0.9386 0.9408 47 -0.01% 0.9409 AUD 1.0201 1.0263 1.0184 1.0258 79 0.61% 1.0196 CAD 1.0272 1.0293 1.0253 1.0276 40 -0.01% 1.0277 SGD 1.2454 1.2476 1.243 1.2455 46 0.00% 1.2455 IDR 9705 9705 9690 9695 15 -0.15% 9710 GOLD 1575.15 1586.34 1572.45 1575.90 13.89 0.15% 1573.50 SILVER 28.59 29.12 28.54 28.71 0.58 0.53% 28.56 OIL 90.23 90.99 90.02 90.86 0.97 0.69% 90.24 CURRENCY CROSSES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous EUR / JPY 121.73 121.86 121.10 121.76 76 0.01% 121.75 EUR / CHF 1.2255 1.2287 1.2248 1.2276 39 0.17% 1.2255 EUR / GBP 0.8615 0.8634 0.8582 0.8629 52 0.12% 0.8619 CHF / JPY 99.29 99.40 98.69 99.15 71 -0.19% 99.34 AUD / JPY 95.27 95.78 95.02 95.69 76 0.42% 95.29 GBP / CHF 1.4222 1.4286 1.4207 1.4225 79 0.09% 1.4212 GBP / JPY 141.29 141.44 140.50 141.09 94 -0.13% 141.28 @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 7. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 GLOBAL MARKET INDICES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous ISSIamH3 11740 11785 11665 11680 120 0.26% 11650 ISSIamM3 11685 11715 11605 11620 110 0.30% 11585 ISSIpmH3 11690 11850 11690 11835 160 1.33% 11680 ISSIpmM3 11625 11785 11625 11755 160 1.34% 11600 .N225 11732.57 11779.42 11666.38 11683.45 113.04 0.27% 11652.29 NIYH3 11745 11850 11670 11830 180 0.68% 11750 NIYM3 11685 11785 11605 11770 180 0.73% 11685 KSH3 267.90 270.15 267.25 267.50 2.90 0.28% 266.75 HSIH3 22540 22594 22415 22419 179 -0.22% 22468 .HSI 22621.6 22661.49 22523.69 22560.5 137.80 0.10% 22537.81 .JKSE 4764.995 4779.552 4751.475 4751.701 28.077 -0.20% 4761.461 DJH3 14127 14270 14113 14233 157 0.83% 14116 .DJI 14127.82 14286.37 14127.82 14253.77 158.55 0.89% 14127.82 NQH3 2762.50 2803.75 2761.00 2798.25 42.75 1.39% 2760.00 US Market Movers  Most Actives Stocks Price % Change Bank of America Corporation 11.55 +1.23% SIRIUS XM Radio Inc. 3.225 +0.78% MGIC Investment Corp. 5.34 +27.75% J.C. Penney Company Inc. 14.96 -10.63% VOD 26.68 +5.16%  Top Gainers Stocks Price % Change Acura Pharmaceuticals Inc 3.04 +48.29% MGIC Investment Corp. 5.34 +27.75% Synergy Pharmaceuticals Inc 2.7199 +19.82% Dyax Corp. 3.91 +19.57% American Apparel Inc. 1.53 +18.60%  Top Losers Stocks Price % Change GMX Resources Inc 4.75 -29.21% Wireless Ronin Technologies Inc 1.98 -27.47% Impax Laboratories Inc 14.80 -26.00% S&W Seed Company 0.85 -21.30% Renewable Energy Group Inc. 6.01 -20.92% DISCLAIMER: All material in this publication is for information purposes only and not as suggestion to make a decision for trading. Bali Online Trading have tried to deliver the best report, but we do not guarantee the accuracy and completeness of the report. Bali Online Trading cannot be held responsible, directly or indirectly, for any losses occurred as a result from using the information in this publication. Composed by: Research and Analysis Team Email: informasi@balionlinetrading.com @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.
  • 8. Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000 Daily Report Fax : (0361) 248 950 www. balionlinetrading.com @Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.