SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Ketua Umum 
Wakil Ketua Umum 
Sekretaris Umum Bendahara Umum 
Departemen Kaderisasi 
Departemen External Departemen Internal 
Departemen Pendidikan & Litbang 
Departemen Kesra 
Departemen Keprofesian 
Departemen komINFO
Sebagai Penanggung Jawab Tertinggi Keseluruhan HMS UNTIRTA. 
Job Deskription : 
 Bertanggung Jawab atas seluruh kebijakan dan kegiatan di HMS. 
 Membuat dan Memutuskan kebijakan tertinggi di HMS berdasarkan rapat 
dengan BPH. 
 Mengarahkan Pengurus kepada Visi, Misi dan Motto HMS UNTIRTA, AD-ART 
dan GBPK 
 Melakukan koordinasi dan membantu seluruh kegiatan HMS. 
 Membangun koordinasi dan komunikasi intern dan ekstern HMS. 
 Mengangkat, Merestrukturisasi, dan Memberhentikan pengurus di HMS. 
 Meminta pertanggungjawaban kinerja seluruh pengurus HMS. 
 Memberikan laporan pertanggungjawaban pada akhir periode 
kepengurusan.
o Membantu ketua dalam menjalankan organisasi. 
o Mengambil kebijakan strategis apabila ketua umum 
berhalangan melalui rapat pengurus. 
o Melakukan koordinasi dengan ketua umum. 
o Melakukan koordinasi dan membantu seluruh kegiatan HMS. 
o Membantu ketua umum dalam menyelesaikan permasalahan 
HMS yang ada. 
o Membantu Ketua umum untuk Membangun koordinasi dan 
komunikasi intern HMS bersama departemen yang 
bersangkutan. 
o Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi 
jalannya Program kerja HMS.
Sebagai Penanggung jawab Administrasi,Kesekretariatan dan pengawasan 
HMS kedalam internal pengurus. 
Job Deskription : 
 Membuat kebijakan Administrasi Kegiatan HMS dan bertanggung jawab 
atas pengawasannya. 
 Membantu Ketua umum untuk Membangun koordinasi dan komunikasi 
intern HMS bersama departemen yang bersangkutan. 
 Mengatur Waktu Agenda Program kerja HMS Selama 1 periode 
kepengurusan bersama departemen yang bersangkutan. 
 Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi jalannya Program 
kerja HMS. 
 Memberikan usulan kepada Ketua umum Umum, baik diminta maupun tidak 
diminta 
 Bersama Departemen Kaderisasi Menyelesaikan permasalahan internal 
HMS 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Bendahara Umum, Kepala 
Departemen/KaDiv yang ada di HMS. 
 Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
Sebagai penanggung jawab Keuangan HMS & Enterpreneurship. 
Job Deskription : 
 Membuat kebijakan keuangan HMS. 
 Menyusun anggaran biaya program kerja HMS. 
 Mengelola dan mengawasi serta bertanggung jawab atas keuangan HMS. 
 Menyusun laporan keuangan secara berkala tiap satu bulan sekali dan di akhir 
periode kepengurusan. 
 Memberikan informasi keuangan kepada Ketua umum, kepanitiaan – kepanitiaan, dan 
jika diperlukan kepada pengurus HMS. 
 Meminta pertanggungjawaban Bendahara Departemen dan Bendahara kegiatan 
HMS. 
 Mengoptimalkan kas HMS & kerja sama dengan pihak external yang Halal & Baik. 
 Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi jalannya Program kerja 
HMS. 
 Berkoordinasi Dengan Bendahara Jurusan, Fakultas (Dekanat) atau Pihak yang 
terkait. 
 Mengkomunikasikan dan mensosialisasikan mekanisme administrasi keuangan 
kepada Pengurus HMS. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum,dan Kepala Departemen yang 
ada.
Bertanggung jawab terhadap Kondisi Pengurus dan Alur Pengkaderan di HMS UNTIRTA 
dan Jurusan T.Sipil. 
Job Deskription : 
 Melakukan pengamatan dan pengembangan terhadap kader Jurusan T.Sipil 
secara Menyeluruh dan berkesinambungan. 
 Merealisasikan hasil pengamatan dan pengembangan kader baik secara 
konseptual maupun teknis kegiatan. 
 Membuat dan melaksanakan Alur dan kurikulum pengkaderan yang komprehensif 
dan terpadu bagi mahasiswa jurusan T.Sipil. 
 mengamati, mengkaji, dan memperbaiki kondisi pengurus dan Departemen di 
HMS. 
 Mengkondisikan dan menciptakan hubungan yang harmonis antar Pengurus HMS 
secara Umum ataupun khusus. 
 Melakukan koordinasi dengan sekum dalam menyelesaikan permasalahan internal 
organisasi. 
 Membuat Data base Mahasiswa yang tidak Mampu. 
 Berkoordinasi dengan pihak-pihak eksternal yang dapat menunjang alur 
pengkaderan. 
 Mempersiapkan Kader-kader penerus baik untuk tingkat jurusan ataupun tingkat 
yang lebih tinggi. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum,Kepala 
Departemen yang ada di HMS UNTIRTA 
 Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
Sebagai penanggung jawab dalam peningkatan dan pengembangan Akademik 
mahasiswa jurusan T.Sipil. 
Job Deskription : 
 Memberikan pelayanan dalam bidang akademik mahasiswa T.Sipil pada 
khususnya dan Teknik pada umumnya. 
 Merintis Kelompok Belajar dan kelompok yang berorientasi pada 
pengembangan Program Studi di Jurusan T.Sipil. 
 Mengadakan kegiatan yang dapat menunjang peningkatan Potensi akademis. 
 Mengusahakan standar IPK pengurus min 2,5. 
 Bekerja sama dengan jurusan dalam hal yang berkaitan dengan kegiatan 
akademis. 
 Menjadi Pusat pengembangan karya kreatif dan inovatif mahasiswa. 
 Bersama Departemen Keprofesian membentuk Tim Lomba jurusan T.sipil. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, 
Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS UNTIRTA . 
 Bertanggung jawab kepada Ketua Umum
Sebagai penanggung jawab membuka dan menjalin hubungan dengan pihak-pihak 
yang dapat meningkatkan eksistensi HMS . 
Job Deskription : 
 Memberikan pelayanan dalam bidang advokasi dan sosial. 
 Bersama Ketua Umum membuka dan menjalin hubungan dengan pihak-pihak 
yang dapat meningkatkan eksistensi HMS dengan pihak eksternal 
 Bekerja sama dengan Departemen mediasi/Infokom dalam memberikan 
informasi kepada mahasiswa terkait dengan beasiswa dan info 
perkuliahan. 
 Mengadakan kegiatan dengan pihak luar yang berhubungan dengan 
dunia T.Sipil 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara 
Umum, Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
Sebagai Penanggung Jawab dalam pengembangan bidang keprofesian dan 
keilmuan Jurusan T.Sipil. 
Job Deskription : 
 Mengadakan kegiatan yang menunjang peningkatan potensi keprofesian 
mahasiswa dan prospek kerja Mahasiswa Jurusan T.Sipil yang 
berhubungan dengan pengembangan IPTEK dan dunia Pendidikan. 
 Bersama dengan Departemen External dan Internal 
(Div.Mediasi/Infokom) menjalin hubungan dengan pihak-pihak yang 
berkomitmen dengan IPTEK dan Dunia Pendidikan. 
 Mengadakan kegiatan-kegiatan yang ilmiah yang mempunyai kaitan 
dengan dunia T.Sipil. 
 Bersama Departemen Pendidikan & Litbang membentuk Tim Lomba 
jurusan T.sipil. 
 Mengadakan kegiatan dengan pihak luar yang berhubungan dengan 
dunia T.Sipil 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara 
Umum, Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
Menjadi pusat kegiatan Mahasiswa T.Sipil. 
Job Deskription : 
 Bersama Sekum menata, mengolah dan mengontrol sistem adminidtrasi 
dan kesekretariatan HMS UNTIRTA. 
 Menginventaris dan mengawasi sirkulasi barang-barang kesekretariatan 
HMS 
 Menata ruang dan merapihkan sekretariat agar tercipta suasana yang 
kondusif. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, 
dan Kepala Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggungjawab kepada Ketua Umum.
DIVISI OLAH RAGA 
DIVISI SENI 
DIVISI KEROHANIAN
 Merekatkan dosen dengan mahasiswa melalui 
kegiatan keolahragaan semisal (Pondasi). 
 Sebagai garda terdepan dalam menampung 
dan pengembangan minat & bakat mahasiswa 
T. Sipil di bidang Olah Raga 
 Menyiapkan & membentuk Tim Atlet untuk 
kegiatan POM Teknik 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris 
Umum, Bendahara Umum, dan Kepala 
Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggungjawab kepada Kepala Departemen
 Merekatkan dosen dengan mahasiswa melalui 
kegiatan seni. 
 Sebagai garda terdepan dalam menampung dan 
pengembangan minat & bakat mahasiswa T. 
Sipil di bidang Seni 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris 
Umum, Bendahara Umum, dan Kepala 
Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggungjawab kepada Kepala Departemen
 Mengadakan kegiatan yang dapat meningkatkan 
rohani dan pengetahuan keagamaan Civitas 
Akademika T.Sipil. 
 Melakukan Pembinaan dan Pengembangan 
Pengurus secara kerohanian. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris 
Umum, Bendahara Umum,dan Kepala 
Departemen yang ada di HMS UNTIRTA. 
 Bertanggungjawab kepada Ketua Umum
Sebagai Penanggung jawab Informasi dan komunikasi baik dari HMS maupun dari 
luar HMS 
Job Deskription : 
 Menjadi pusat penyebaran dan penerimaan informasi HMS 
 Membuat dan Mengelola media informasi untuk mahasiswa yang terpadu, 
berkala dan komprehensif.. 
 Menyampaikan segala informasi yang bermanfaat bagi mahasiswa dari 
tentang kegiatan HMS pada Khususnya dan ORMAWA di TEKNIK pada 
umumnya. 
 Penghubung informasi dunia luar kepada mahasiswa T.Sipil khususnya yang 
berkaitan dengan dunia kerja. 
 Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, 
dan Kepala Departemen yang ada di HMS . 
 Bertanggungjawab kepada Ketua Umum.

More Related Content

Similar to Up Grading HMS Untirta 2013

Similar to Up Grading HMS Untirta 2013 (20)

PPT UPGRADING 2021.pptx
PPT UPGRADING 2021.pptxPPT UPGRADING 2021.pptx
PPT UPGRADING 2021.pptx
 
Platform bem unsri 2012
Platform bem unsri 2012Platform bem unsri 2012
Platform bem unsri 2012
 
Struktur organisasi
Struktur organisasiStruktur organisasi
Struktur organisasi
 
Job discrition
Job discritionJob discrition
Job discrition
 
Presentasi Ldk Osis 2
Presentasi Ldk Osis 2Presentasi Ldk Osis 2
Presentasi Ldk Osis 2
 
Latihan PPT_Fathul Arifin.pptx
Latihan PPT_Fathul Arifin.pptxLatihan PPT_Fathul Arifin.pptx
Latihan PPT_Fathul Arifin.pptx
 
PPT Forum Wacana.pdf
PPT Forum Wacana.pdfPPT Forum Wacana.pdf
PPT Forum Wacana.pdf
 
Materi ldks osis 2011 (organisasi osis)
Materi ldks osis 2011 (organisasi osis)Materi ldks osis 2011 (organisasi osis)
Materi ldks osis 2011 (organisasi osis)
 
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
Bale langgaq di taman ayu lobar 2017
 
Edisi khusus penerimaan maba
Edisi khusus penerimaan mabaEdisi khusus penerimaan maba
Edisi khusus penerimaan maba
 
KEMENDAGRI BEM UNESA 2013
KEMENDAGRI BEM UNESA 2013KEMENDAGRI BEM UNESA 2013
KEMENDAGRI BEM UNESA 2013
 
dokumen.tips_ppt-ldks-osis.pdf
dokumen.tips_ppt-ldks-osis.pdfdokumen.tips_ppt-ldks-osis.pdf
dokumen.tips_ppt-ldks-osis.pdf
 
Kementrian luar negeri BEM UNESA 2013
Kementrian luar negeri BEM UNESA 2013Kementrian luar negeri BEM UNESA 2013
Kementrian luar negeri BEM UNESA 2013
 
Sekolah basis seni sbs jun
Sekolah basis seni sbs junSekolah basis seni sbs jun
Sekolah basis seni sbs jun
 
laporan pengembangan diri 27 juni 2013 + lap
laporan pengembangan diri 27 juni 2013 + laplaporan pengembangan diri 27 juni 2013 + lap
laporan pengembangan diri 27 juni 2013 + lap
 
Kewajiban dan rincian tugas pengurus osis
Kewajiban dan rincian tugas pengurus osisKewajiban dan rincian tugas pengurus osis
Kewajiban dan rincian tugas pengurus osis
 
Uks kecamatan
Uks kecamatanUks kecamatan
Uks kecamatan
 
Ikatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industriIkatan alumni kimia industri
Ikatan alumni kimia industri
 
Buletin Edupost edisi maret
Buletin Edupost edisi maretBuletin Edupost edisi maret
Buletin Edupost edisi maret
 
Materi tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisMateri tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osis
 

Up Grading HMS Untirta 2013

  • 1.
  • 2. Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Departemen Kaderisasi Departemen External Departemen Internal Departemen Pendidikan & Litbang Departemen Kesra Departemen Keprofesian Departemen komINFO
  • 3. Sebagai Penanggung Jawab Tertinggi Keseluruhan HMS UNTIRTA. Job Deskription :  Bertanggung Jawab atas seluruh kebijakan dan kegiatan di HMS.  Membuat dan Memutuskan kebijakan tertinggi di HMS berdasarkan rapat dengan BPH.  Mengarahkan Pengurus kepada Visi, Misi dan Motto HMS UNTIRTA, AD-ART dan GBPK  Melakukan koordinasi dan membantu seluruh kegiatan HMS.  Membangun koordinasi dan komunikasi intern dan ekstern HMS.  Mengangkat, Merestrukturisasi, dan Memberhentikan pengurus di HMS.  Meminta pertanggungjawaban kinerja seluruh pengurus HMS.  Memberikan laporan pertanggungjawaban pada akhir periode kepengurusan.
  • 4. o Membantu ketua dalam menjalankan organisasi. o Mengambil kebijakan strategis apabila ketua umum berhalangan melalui rapat pengurus. o Melakukan koordinasi dengan ketua umum. o Melakukan koordinasi dan membantu seluruh kegiatan HMS. o Membantu ketua umum dalam menyelesaikan permasalahan HMS yang ada. o Membantu Ketua umum untuk Membangun koordinasi dan komunikasi intern HMS bersama departemen yang bersangkutan. o Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi jalannya Program kerja HMS.
  • 5. Sebagai Penanggung jawab Administrasi,Kesekretariatan dan pengawasan HMS kedalam internal pengurus. Job Deskription :  Membuat kebijakan Administrasi Kegiatan HMS dan bertanggung jawab atas pengawasannya.  Membantu Ketua umum untuk Membangun koordinasi dan komunikasi intern HMS bersama departemen yang bersangkutan.  Mengatur Waktu Agenda Program kerja HMS Selama 1 periode kepengurusan bersama departemen yang bersangkutan.  Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi jalannya Program kerja HMS.  Memberikan usulan kepada Ketua umum Umum, baik diminta maupun tidak diminta  Bersama Departemen Kaderisasi Menyelesaikan permasalahan internal HMS  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Bendahara Umum, Kepala Departemen/KaDiv yang ada di HMS.  Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
  • 6. Sebagai penanggung jawab Keuangan HMS & Enterpreneurship. Job Deskription :  Membuat kebijakan keuangan HMS.  Menyusun anggaran biaya program kerja HMS.  Mengelola dan mengawasi serta bertanggung jawab atas keuangan HMS.  Menyusun laporan keuangan secara berkala tiap satu bulan sekali dan di akhir periode kepengurusan.  Memberikan informasi keuangan kepada Ketua umum, kepanitiaan – kepanitiaan, dan jika diperlukan kepada pengurus HMS.  Meminta pertanggungjawaban Bendahara Departemen dan Bendahara kegiatan HMS.  Mengoptimalkan kas HMS & kerja sama dengan pihak external yang Halal & Baik.  Bersama-sama Ketua umum Mengontrol dan Mengawasi jalannya Program kerja HMS.  Berkoordinasi Dengan Bendahara Jurusan, Fakultas (Dekanat) atau Pihak yang terkait.  Mengkomunikasikan dan mensosialisasikan mekanisme administrasi keuangan kepada Pengurus HMS.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum,dan Kepala Departemen yang ada.
  • 7. Bertanggung jawab terhadap Kondisi Pengurus dan Alur Pengkaderan di HMS UNTIRTA dan Jurusan T.Sipil. Job Deskription :  Melakukan pengamatan dan pengembangan terhadap kader Jurusan T.Sipil secara Menyeluruh dan berkesinambungan.  Merealisasikan hasil pengamatan dan pengembangan kader baik secara konseptual maupun teknis kegiatan.  Membuat dan melaksanakan Alur dan kurikulum pengkaderan yang komprehensif dan terpadu bagi mahasiswa jurusan T.Sipil.  mengamati, mengkaji, dan memperbaiki kondisi pengurus dan Departemen di HMS.  Mengkondisikan dan menciptakan hubungan yang harmonis antar Pengurus HMS secara Umum ataupun khusus.  Melakukan koordinasi dengan sekum dalam menyelesaikan permasalahan internal organisasi.  Membuat Data base Mahasiswa yang tidak Mampu.  Berkoordinasi dengan pihak-pihak eksternal yang dapat menunjang alur pengkaderan.  Mempersiapkan Kader-kader penerus baik untuk tingkat jurusan ataupun tingkat yang lebih tinggi.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum,Kepala Departemen yang ada di HMS UNTIRTA  Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
  • 8. Sebagai penanggung jawab dalam peningkatan dan pengembangan Akademik mahasiswa jurusan T.Sipil. Job Deskription :  Memberikan pelayanan dalam bidang akademik mahasiswa T.Sipil pada khususnya dan Teknik pada umumnya.  Merintis Kelompok Belajar dan kelompok yang berorientasi pada pengembangan Program Studi di Jurusan T.Sipil.  Mengadakan kegiatan yang dapat menunjang peningkatan Potensi akademis.  Mengusahakan standar IPK pengurus min 2,5.  Bekerja sama dengan jurusan dalam hal yang berkaitan dengan kegiatan akademis.  Menjadi Pusat pengembangan karya kreatif dan inovatif mahasiswa.  Bersama Departemen Keprofesian membentuk Tim Lomba jurusan T.sipil.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS UNTIRTA .  Bertanggung jawab kepada Ketua Umum
  • 9. Sebagai penanggung jawab membuka dan menjalin hubungan dengan pihak-pihak yang dapat meningkatkan eksistensi HMS . Job Deskription :  Memberikan pelayanan dalam bidang advokasi dan sosial.  Bersama Ketua Umum membuka dan menjalin hubungan dengan pihak-pihak yang dapat meningkatkan eksistensi HMS dengan pihak eksternal  Bekerja sama dengan Departemen mediasi/Infokom dalam memberikan informasi kepada mahasiswa terkait dengan beasiswa dan info perkuliahan.  Mengadakan kegiatan dengan pihak luar yang berhubungan dengan dunia T.Sipil  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
  • 10. Sebagai Penanggung Jawab dalam pengembangan bidang keprofesian dan keilmuan Jurusan T.Sipil. Job Deskription :  Mengadakan kegiatan yang menunjang peningkatan potensi keprofesian mahasiswa dan prospek kerja Mahasiswa Jurusan T.Sipil yang berhubungan dengan pengembangan IPTEK dan dunia Pendidikan.  Bersama dengan Departemen External dan Internal (Div.Mediasi/Infokom) menjalin hubungan dengan pihak-pihak yang berkomitmen dengan IPTEK dan Dunia Pendidikan.  Mengadakan kegiatan-kegiatan yang ilmiah yang mempunyai kaitan dengan dunia T.Sipil.  Bersama Departemen Pendidikan & Litbang membentuk Tim Lomba jurusan T.sipil.  Mengadakan kegiatan dengan pihak luar yang berhubungan dengan dunia T.Sipil  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, Kepala Biro dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggung jawab kepada Ketua Umum.
  • 11. Menjadi pusat kegiatan Mahasiswa T.Sipil. Job Deskription :  Bersama Sekum menata, mengolah dan mengontrol sistem adminidtrasi dan kesekretariatan HMS UNTIRTA.  Menginventaris dan mengawasi sirkulasi barang-barang kesekretariatan HMS  Menata ruang dan merapihkan sekretariat agar tercipta suasana yang kondusif.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggungjawab kepada Ketua Umum.
  • 12. DIVISI OLAH RAGA DIVISI SENI DIVISI KEROHANIAN
  • 13.  Merekatkan dosen dengan mahasiswa melalui kegiatan keolahragaan semisal (Pondasi).  Sebagai garda terdepan dalam menampung dan pengembangan minat & bakat mahasiswa T. Sipil di bidang Olah Raga  Menyiapkan & membentuk Tim Atlet untuk kegiatan POM Teknik  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggungjawab kepada Kepala Departemen
  • 14.  Merekatkan dosen dengan mahasiswa melalui kegiatan seni.  Sebagai garda terdepan dalam menampung dan pengembangan minat & bakat mahasiswa T. Sipil di bidang Seni  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggungjawab kepada Kepala Departemen
  • 15.  Mengadakan kegiatan yang dapat meningkatkan rohani dan pengetahuan keagamaan Civitas Akademika T.Sipil.  Melakukan Pembinaan dan Pengembangan Pengurus secara kerohanian.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum,dan Kepala Departemen yang ada di HMS UNTIRTA.  Bertanggungjawab kepada Ketua Umum
  • 16. Sebagai Penanggung jawab Informasi dan komunikasi baik dari HMS maupun dari luar HMS Job Deskription :  Menjadi pusat penyebaran dan penerimaan informasi HMS  Membuat dan Mengelola media informasi untuk mahasiswa yang terpadu, berkala dan komprehensif..  Menyampaikan segala informasi yang bermanfaat bagi mahasiswa dari tentang kegiatan HMS pada Khususnya dan ORMAWA di TEKNIK pada umumnya.  Penghubung informasi dunia luar kepada mahasiswa T.Sipil khususnya yang berkaitan dengan dunia kerja.  Berkoordinasi dengan Ketua Umum, Sekretaris Umum, Bendahara Umum, dan Kepala Departemen yang ada di HMS .  Bertanggungjawab kepada Ketua Umum.