SlideShare a Scribd company logo
1 of 49
Doa
dalam
Kehidupan Kristiani
Apa itu d o a ?
St. Theresia Kanak-kanak Yesus mengatakan:
“Bagiku doa adalah ayunan hati, satu pandangan
sederhana ke Surga, satu seruan syukur dan cinta
kasih di tengah percobaan dan di tengah
kegembiraan”
4:7Datanglah seorang perempuan Samaria untuk menimba air. Yesus berkata
kepadanya, “Berilah Aku minum.”
4:10Yesus menjawab dan berkata kepadanya, “Jika kamu tahu tentang karunia Allah
dan tahu siapa yang berkata kepadamu, ‘Berilah Aku minum,’ kamu pasti akan
meminta kepada-Nya, dan Dia akan memberimu air hidup.”
4:14tetapi orang yang minum dari air yang Kuberikan kepadanya tidak akan pernah
haus lagi; melainkan air yang Kuberikan kepadanya itu akan menjadi mata air dalam
dirinya yang akan terus memancar sampai kepada hidup yang kekal.”
4:15Perempuan itu berkata kepada Yesus, “Tuan, berilah aku air itu supaya aku tidak
akan haus lagi dan aku tidak perlu datang lagi ke sini untuk menimba air.”
Yohanes 4:4-26
Roma 8:26
Demikian juga Roh membantu kita dalam kelemahan kita; sebab kita tidak tahu,
bagaimana sebenarnya harus berdoa; tetapi Roh sendiri berdoa untuk kita
kepada Allah dengan keluhan-keluhan yang tidak terucapkan.
Galatia 4:6
Dan karena kamu adalah anak, maka Allah telah menyuruh Roh
Anak-Nya ke dalam hati kita, yang berseru: ”ya Abba, ya Bapa!”
Roma 8:15
Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan yang membuat kamu
menjadi takut lagi, tetapi kamu telah menerima Roh yang
menjadikan kamu anak Allah. Oleh Roh itu kita berseru: ”ya Abba,
ya Bapa!”
Kita semua bagaikan pengemis di hadapan
Allah.(st. agustinus. KGK 2559)
”Aku tahu, bahwa Engkau
sanggup melakukan segala
sesuatu, dan tidak ada
rencana-Mu yang gagal.
"Dengan telanjang aku
keluar dari kandungan
ibuku, dengan telanjang
juga aku akan kembali ke
dalamnya. TUHAN yang
memberi, TUHAN yang
mengambil, terpujilah
nama TUHAN!"
Tuhan lebih dulu memanggil manusia dan tanpa
lelah mencari setiap orang untuk berjumpa
dengan-Nya….(KGK 2591
“Di manakah
engkau? Apa yang
telah Kau lakukan?
(Kej 3:9, 13);
sejak kapankah? TUHAN Allah
mengambil manusia itu
dan menempatkannya
dalam taman Eden
untuk mengusahakan
dan memelihara taman
itu.
model pendoa di perjanjian lama
● Habel - persembahan yang berkenan dihadapan allah
● enos - yang memanggil nama tuhan
● nuh - hidup lurus dan tanpa cela; hidup akrab dengan allah
● abraham - sangat patuh terhadap sabda; ujian iman akan kesetiaan allah;
syafaat
● yakub - satu perjuangan iman & satu kemenangan karena ketabahan
● musa - perantara allah & manusia; syafaat; kontemplatif; sering kali & lama
● daud - seorang raja yang berkenan dihati-Nya; pujian dan pertobatannya
● salomo - raja pengantara alah & bangsa israel
● elia - syafaat; selalu dijawab allah
model pendoa di perjanjian Baru
● Yesus - perantara satu-satunya kepada bapa
● Bunda Maria - hati seorang hamba; doa syafaat di
kana
● Santo & Santa
Bagaimana Yesus berdoa ?
● menarik diri dan berdoa kepada Bapa-Nya dalam
keheningan,
● di tempat tersembunyi
● pada malam hari
● kelekatan penuh cinta antara Hati-Nya dengan misteri
kehendak Bapa-Nya
● yakin bahwa doa-Nya didengarkan
Yesus mengajarkan bagaimana kita
berdoa
● Pertobatan
● Hati yang murni
● pada malam hari
● kelekatan penuh cinta antara Hati-Nya dengan misteri
kehendak Bapa-Nya
● yakin bahwa doa-Nya didengarkan
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx
Doa hidup kristiani.pptx

More Related Content

Similar to Doa hidup kristiani.pptx

Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.
Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.
Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.Adam Hiola
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniDaniel Saroengoe
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniDaniel Saroengoe
 
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuSeri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuDing Emang
 
Thirsty for God
Thirsty for GodThirsty for God
Thirsty for GodAlex Tang
 
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docx
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docxTATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docx
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docxssuser9baeac
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015David Syahputra
 
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfNyomanSupartha
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa David Syahputra
 
Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2verisliem
 
Alquran dan alkitab, bersaudara
Alquran dan alkitab, bersaudaraAlquran dan alkitab, bersaudara
Alquran dan alkitab, bersaudarahenry jaya teddy
 
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptx
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptxMicroteaching - Grady P. Sinadia.pptx
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptxGradyPSinadia
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)karangpanas
 
Pel 16 Yesus Sang Pegampun
Pel 16 Yesus Sang PegampunPel 16 Yesus Sang Pegampun
Pel 16 Yesus Sang PegampunKornelis Ruben
 
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02Doasaatteduh 111123025555-phpapp02
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02Nunuk Joko Nugroho
 
JODOH_HASIL_DOA.docx
JODOH_HASIL_DOA.docxJODOH_HASIL_DOA.docx
JODOH_HASIL_DOA.docxerik368885
 
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptx
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptxRumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptx
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptxFery50
 

Similar to Doa hidup kristiani.pptx (20)

Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.
Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.
Sekolah Sabat - Triwulan 3 Pelajaran 4.
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
 
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMuSeri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
Seri Doa Bapa Kami: Dikuduskanlah NamaMu
 
Thinking first
Thinking firstThinking first
Thinking first
 
Thirsty for God
Thirsty for GodThirsty for God
Thirsty for God
 
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docx
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docxTATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docx
TATA IBADAH PRA NATAL PEMUDA.docx
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-7 Triwulan 2 2015
 
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
 
Misa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romoMisa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romo
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2014 pemuridan dan doa
 
Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2
 
Alquran dan alkitab, bersaudara
Alquran dan alkitab, bersaudaraAlquran dan alkitab, bersaudara
Alquran dan alkitab, bersaudara
 
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptx
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptxMicroteaching - Grady P. Sinadia.pptx
Microteaching - Grady P. Sinadia.pptx
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
 
Pel 16 Yesus Sang Pegampun
Pel 16 Yesus Sang PegampunPel 16 Yesus Sang Pegampun
Pel 16 Yesus Sang Pegampun
 
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02Doasaatteduh 111123025555-phpapp02
Doasaatteduh 111123025555-phpapp02
 
God's Dream Yor You Part5
God's Dream Yor You Part5God's Dream Yor You Part5
God's Dream Yor You Part5
 
JODOH_HASIL_DOA.docx
JODOH_HASIL_DOA.docxJODOH_HASIL_DOA.docx
JODOH_HASIL_DOA.docx
 
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptx
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptxRumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptx
Rumah Perbendaharaan Tuhan dimana Hambanya Hidup.pptx
 

Doa hidup kristiani.pptx

  • 2.
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13. Apa itu d o a ?
  • 14. St. Theresia Kanak-kanak Yesus mengatakan: “Bagiku doa adalah ayunan hati, satu pandangan sederhana ke Surga, satu seruan syukur dan cinta kasih di tengah percobaan dan di tengah kegembiraan”
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18. 4:7Datanglah seorang perempuan Samaria untuk menimba air. Yesus berkata kepadanya, “Berilah Aku minum.” 4:10Yesus menjawab dan berkata kepadanya, “Jika kamu tahu tentang karunia Allah dan tahu siapa yang berkata kepadamu, ‘Berilah Aku minum,’ kamu pasti akan meminta kepada-Nya, dan Dia akan memberimu air hidup.” 4:14tetapi orang yang minum dari air yang Kuberikan kepadanya tidak akan pernah haus lagi; melainkan air yang Kuberikan kepadanya itu akan menjadi mata air dalam dirinya yang akan terus memancar sampai kepada hidup yang kekal.” 4:15Perempuan itu berkata kepada Yesus, “Tuan, berilah aku air itu supaya aku tidak akan haus lagi dan aku tidak perlu datang lagi ke sini untuk menimba air.” Yohanes 4:4-26
  • 19.
  • 20.
  • 21. Roma 8:26 Demikian juga Roh membantu kita dalam kelemahan kita; sebab kita tidak tahu, bagaimana sebenarnya harus berdoa; tetapi Roh sendiri berdoa untuk kita kepada Allah dengan keluhan-keluhan yang tidak terucapkan.
  • 22. Galatia 4:6 Dan karena kamu adalah anak, maka Allah telah menyuruh Roh Anak-Nya ke dalam hati kita, yang berseru: ”ya Abba, ya Bapa!” Roma 8:15 Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan yang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamu telah menerima Roh yang menjadikan kamu anak Allah. Oleh Roh itu kita berseru: ”ya Abba, ya Bapa!”
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26. Kita semua bagaikan pengemis di hadapan Allah.(st. agustinus. KGK 2559)
  • 27.
  • 28. ”Aku tahu, bahwa Engkau sanggup melakukan segala sesuatu, dan tidak ada rencana-Mu yang gagal. "Dengan telanjang aku keluar dari kandungan ibuku, dengan telanjang juga aku akan kembali ke dalamnya. TUHAN yang memberi, TUHAN yang mengambil, terpujilah nama TUHAN!"
  • 29.
  • 30.
  • 31. Tuhan lebih dulu memanggil manusia dan tanpa lelah mencari setiap orang untuk berjumpa dengan-Nya….(KGK 2591
  • 32. “Di manakah engkau? Apa yang telah Kau lakukan? (Kej 3:9, 13); sejak kapankah? TUHAN Allah mengambil manusia itu dan menempatkannya dalam taman Eden untuk mengusahakan dan memelihara taman itu.
  • 33. model pendoa di perjanjian lama ● Habel - persembahan yang berkenan dihadapan allah ● enos - yang memanggil nama tuhan ● nuh - hidup lurus dan tanpa cela; hidup akrab dengan allah ● abraham - sangat patuh terhadap sabda; ujian iman akan kesetiaan allah; syafaat ● yakub - satu perjuangan iman & satu kemenangan karena ketabahan ● musa - perantara allah & manusia; syafaat; kontemplatif; sering kali & lama ● daud - seorang raja yang berkenan dihati-Nya; pujian dan pertobatannya ● salomo - raja pengantara alah & bangsa israel ● elia - syafaat; selalu dijawab allah
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38. model pendoa di perjanjian Baru ● Yesus - perantara satu-satunya kepada bapa ● Bunda Maria - hati seorang hamba; doa syafaat di kana ● Santo & Santa
  • 39.
  • 40. Bagaimana Yesus berdoa ? ● menarik diri dan berdoa kepada Bapa-Nya dalam keheningan, ● di tempat tersembunyi ● pada malam hari ● kelekatan penuh cinta antara Hati-Nya dengan misteri kehendak Bapa-Nya ● yakin bahwa doa-Nya didengarkan
  • 41. Yesus mengajarkan bagaimana kita berdoa ● Pertobatan ● Hati yang murni ● pada malam hari ● kelekatan penuh cinta antara Hati-Nya dengan misteri kehendak Bapa-Nya ● yakin bahwa doa-Nya didengarkan