APLIKASI STOKIOMETRI
Penyusun :
1. Untung Sujarwo 034
2. Idham Malik 036
3. Muhammad Ardian Setiawan 037
Stoikiometri adalah ilmu yang
mempelajari hubungan kuantitatif dalam
suatu reaksi kimia.
Kata Stoikiometri berasal dari kata
Yunani stoicheion yang berarti unsur
dan kata metron yang berarti
pengukuran.
Stoikiometri berhubungan segala sesuatu aspek
kuantitatif, komposisi dan reaksi kimia dengan
cara perhitungan kimia untuk menimbang dan
menghitung spesi-spesi kimia.
Mempelajari ilmu kimia tidak dapat dipisahkan dari
melakukan percobaan di laboratorium.
Adakalanya di laboratorium kita harus mereaksikan sejumlah
gram zat A untuk menghasilkan sejumlah gram zat B. Pertanyaan
yang sering muncul adalah jika kita memiliki sejumlah gram zat A,
berapa gramkah zat B yang akan dihasilkan? Untuk menjawab
pertanyaan itu kita memerlukan stoikiometri.
 Rumus kimia suatu zat menyatakan jenis dan jumlah relatif
atom yang terdapat dalam zat tersebut.
 Rumus molekul menyatakan jenis dan jumlah atom dalam
molekul itu.
 Rumus empiris merupakan rumus perbandingan paling
sederhana unsur-unsur dalam rumus.
 Massa atom relatif (Ar) menyatakan perbandingan massa
rata-rata satu atom suatu unsur .
 Massa molekul relatif (Mr) adalah bilangan yang
menyatakan harga perbandingan massa 1 molekul suatu
senyawa.
KONSEP DASAR
Hubungan kuantitatif antara zat-zat yang terdapat dalam
persamaan kimia dapat diketahui dari persamaan kimia.
Koefisien dalam persamaan kimia memberikan perbandingan mol
zat-zat yang terlibat dalam reaksi. Contohnya:
2H2 + O2 → 2H2O
Dari hasil analisis kimia yang dilakukan ditemukan
bahwa cuplikan (contoh) senyawa yang bernama
Hidrazin terdiri atas 87,42 % massa N dan 12,58 %
massa H. Bagaimanakah rumus empiris dan rumus
molekulnya?
Massa atom N adalah 14, dan 1 untuk H. Massa atom
masing–masing unsur ini dapat digunakan untuk membuat
faktor konversi. Perhitungan molnya adalah sebagai berikut:
Hasil perhitungan ini menunjukkan bahwa perbandingan
jumlah mol atom N dan jumlah atom H dalam hidrazin
6,24:12,58. perandingan bilangan bulatnya adalah 1:2.
dengan demikian rumus empiris hidrazin adalah NH2

TERIMA KASIH

Aplikasi stokiometri

  • 1.
    APLIKASI STOKIOMETRI Penyusun : 1.Untung Sujarwo 034 2. Idham Malik 036 3. Muhammad Ardian Setiawan 037
  • 2.
    Stoikiometri adalah ilmuyang mempelajari hubungan kuantitatif dalam suatu reaksi kimia. Kata Stoikiometri berasal dari kata Yunani stoicheion yang berarti unsur dan kata metron yang berarti pengukuran. Stoikiometri berhubungan segala sesuatu aspek kuantitatif, komposisi dan reaksi kimia dengan cara perhitungan kimia untuk menimbang dan menghitung spesi-spesi kimia.
  • 3.
    Mempelajari ilmu kimiatidak dapat dipisahkan dari melakukan percobaan di laboratorium. Adakalanya di laboratorium kita harus mereaksikan sejumlah gram zat A untuk menghasilkan sejumlah gram zat B. Pertanyaan yang sering muncul adalah jika kita memiliki sejumlah gram zat A, berapa gramkah zat B yang akan dihasilkan? Untuk menjawab pertanyaan itu kita memerlukan stoikiometri.
  • 4.
     Rumus kimiasuatu zat menyatakan jenis dan jumlah relatif atom yang terdapat dalam zat tersebut.  Rumus molekul menyatakan jenis dan jumlah atom dalam molekul itu.  Rumus empiris merupakan rumus perbandingan paling sederhana unsur-unsur dalam rumus.  Massa atom relatif (Ar) menyatakan perbandingan massa rata-rata satu atom suatu unsur .  Massa molekul relatif (Mr) adalah bilangan yang menyatakan harga perbandingan massa 1 molekul suatu senyawa. KONSEP DASAR
  • 5.
    Hubungan kuantitatif antarazat-zat yang terdapat dalam persamaan kimia dapat diketahui dari persamaan kimia. Koefisien dalam persamaan kimia memberikan perbandingan mol zat-zat yang terlibat dalam reaksi. Contohnya: 2H2 + O2 → 2H2O
  • 6.
    Dari hasil analisiskimia yang dilakukan ditemukan bahwa cuplikan (contoh) senyawa yang bernama Hidrazin terdiri atas 87,42 % massa N dan 12,58 % massa H. Bagaimanakah rumus empiris dan rumus molekulnya?
  • 7.
    Massa atom Nadalah 14, dan 1 untuk H. Massa atom masing–masing unsur ini dapat digunakan untuk membuat faktor konversi. Perhitungan molnya adalah sebagai berikut: Hasil perhitungan ini menunjukkan bahwa perbandingan jumlah mol atom N dan jumlah atom H dalam hidrazin 6,24:12,58. perandingan bilangan bulatnya adalah 1:2. dengan demikian rumus empiris hidrazin adalah NH2
  • 8.