SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
ISO 9001:2008
In House Training
DISEMINASI HASIL PENELITIAN & PEMBEKALAN LITBANG
PTPN XI (PERSERO)
Unit Usaha Djatiroto, 26 Maret 2014
Kikis Heru D., SP., MM
PTPN XI
TUJUAN :
PROTAS KRISTAL
SETINGGI-
TINGGINYA
MENENTUKAN
AWAL GILING
DENGAN TEPAT
PTPN XI
Penentuan awal giling merupakan
upaya efisiensi usaha industri gula
dalam menekan kerugian akibat
penyimpangan masa giling
Ada beberapa metode
dalam menentukan awal
giling
PTPN XI
1. Memanfaatkan Data Analisa Pendahuluan
(Faktor Kemasakan=FK, Kuosien Peningkatan=KP)
FK = R bwh – R atas X 100%
Rend Bawah
FK Maksimum ≈ Rendemen Maksimum
1. Secara teoritis angka ini bergerak
dari 100 menuju 0
2. Makin kecil angka FK tersebut maka
tebu dinyatakan semakin masak
1. Kurva jalannya rendemen tebu rata-rata
dengan FK
2. Pengalaman data setiap Pabrik Gula
Penentuan awal giling secara final harus ditempuh
dengan melakukan kompromi terhadap hasil yang
diperoleh.
KP = Rend ke-n X 100%
Rend ke n-2
Hanya permulaanya tidak dihitung dari ronde
pertama namun dari ronde ke-3
PTPN XI
2. Berdasarkan kurva Rendemen Rata-rata
Cara ini dapat dipergunakan pada daerah-daerah yang sudah mempunyai
data rendemen periode yang akurat.
Data disusun dalam
bentuk kurva kuadratis
Hasil Maksimum
Sebelumnya kurva tersebut harus diuji terlebih
dahulu apakah memang sudah paling cocok untuk
kumpulan data tersebut.
Ditaksasi bahan baku tebu terlebih dahulu sehingga
berdasarkan kurva tersebut awal giling dapat
ditentukan secara ekstrapolasi atau interpolasi
Data rendemen per periode dari tahun ke tahun
yang mempunyai persamaan sifat jalannya musim
dihimpun dan dirata-ratakan
PTPN XI
3. Pengaturan Masa Tanam,
Varietas dan Katagori Tanaman
Apakah sifat-sifat tersebut tetap tetap sama pada tebu keprasan pertama, kedua
dan seterusnya. Lebih jauh, akan lebih baik lagi apabila komponen faktor tersebut
dapat dipasangkan pada ciri-ciri wilayah tertentu. Oleh karena itu, cara ini juga
memerlukan data wilayah seperti peta tinjau tanah, peta pemupukan, peta berat
tanah dan lain sebagainya.
Konsekuensi dari cara ini bahwa tiap tahun
harus dilakukan pengamatan varietas tebu
yang ditanam terutama dalam hal sifat
varietas tersebut misalnya masak awal,
masak tengah ataukah masak lambat.
Cara ini setiap tahun
harus diperbaharui
Pengaturan masa tanam, varietas dan kategori tanaman dapat
membantu menentukan permulaan giling yang tepat
PTPN XI
4. Awal Giling Diletakkan Sepanjang
Musim Kemarau
Tidak lagi memperhatikan kaidah-kaidah untuk menentukan secara tepat
kapan awal giling dapat dimulai.
Oleh karena itu jumlah hari giling melebihi jumlah hari dalam musim
kemarau maka seluruh hari dalam musim kemarau itu dimanfaatkan
sebagai hari menggiling tebu.
Pabrik Gula
Bahan baku yang biasanya berlebih akan tetapi masa giling
terlalu panjang terkait dengan kapasitas giling yang
dimiliki, maka penentuan awal giling menjadi tidak
mempunyai pilihan lain. Artinya, giling harus diletakan
sejak awal musim kemarau hingga akhir musim kemarau.
PTPN XI
1. Perhitungan T Score Berdasarkan Curah Hujan
2. Metode Komparatif Rendemen
3. Umur Optimum Tebu
4. Penentuan FK, KP, KDT OPTIMUM
5. Korelasi ganda penurunan FK per hari
6. Korelasi ganda penurunan KP per hari
7. Korelasi ganda penurunan KDT per hari
PENENTUAN AWAL GILING BERDASARKAN :
PTPN XI
• Data CH periode 10 tahun terakhir
• Contoh tabel T Score :
TAHUN
TANA
M
CURAH
HUJAN
Apr-Agt
(mm)
(Xi-X) (Xi-X)2
T -
SCORE
CURAH
HUJAN
Sep-Nop
(mm)
(Xi-X) (Xi-X)2
T -
SCORE
CURAH
HUJAN
Okt-Des
(mm)
(Xi-X) (Xi-X)2
T -
SCORE
JUMLAH SELISIH
CURAH
HUJAN
(mm)
T -
SCORE
THD
TAHUN
Sebelu
m
PTPN XI
1. Perhitungan T Score Berdasarkan Curah Hujan
Contoh Perhitungan :
• Berdasarkan perhitungan T-Score, curah hujan yang mirip dengan curah
hujan tahun Giling sekarang adalah curah hujan tahun sekian
• Contoh Tabel :
PERIODE
(N)
REND.
EFEKTIF
(Y)
JUMLAH
HARI
(X)
YX Y(X)2 X2 X3 X4
1. Na + Xb + (X2
)c = Y
2. Xa + (X2
)b + (X3
)c = YX
3. (X2
)a + (X3
)b + (X3
)c = YX2
Persamaan regresi linier
PERSAMAAN PARABOLIS : Y = a + b X + c (X)2
Hasil Nilai (a; b; c)
Jika Rendemen maksimum = Y maksimum, bila Y' = 0 maka nilai Y’ = 2aX+b
Jadi rendemen maksimum dicapai pada hari (X)
PTPN XI
Contoh Perhitungan :
2. Metode Komparatif Rendemen
• Data Produksi Tebu Per Bulan Tanam Tebu Giling
BULAN TANAM JUMLAH TEBU (TON) % TEBU % KUMULATIF
Kapasitas giling inclusif per 24 jam = X (TCD)
Produksi tebu Taksasi Maret = Y (Ton)
Perkiraan lama hari giling = Y/X (Hari)
Maka 1/2 Hari Giling (1/2 HG) = (Y/X)/ 2 (Hari)
Untuk menuju 50 % jumlah tebu, maka dicari angka yang paling
mendekati, sehingga :
X Hari = 30 x
a % - 50.00 %
50.00 % -
a-(nilai
bln
sblm)
%
Contoh Perhitungan :
PTPN XI
3. Umur Optimum Tebu
TAHUN
PENURUNAN TIAP HARI DATA RONDE TERAKHIR
FK KP KDT FK KP KDT
Jumlah
Rata-2 a b c a’ b’ c’
TAHUN
TGL JML
1/2 G
TGL TENGAH TGL TUTUP A-B
AWAL HARGIL GIL RONDE AKHIR
GIL (G) (A) ANPEL (B)
Jumlah d
Rata-2 e
FK optimum =
a’ - ( a X e ) = FK optimum
KP optimum =
b ‘ - ( b X e ) = KP optimum
KDT optimum =
c’ - ( c X e ) = KDT optimum
4. PENENTUAN FK, KP, KDT OPTIMUM
Contoh Perhitungan :
TAHUN
PENURUNAN FK REND.
(X1)2
(X2)2
(X3)2
(X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)FK/HARI RONDE III RONDE III
(X1) (X2) (X3)
a
A+1
N
Rata-2
Notasi C1 C2 C3
S1 = (X1)2
/N - (C1)2
S2 = (X2)2
/N - (C2)2
S3 = (X3)2
/N - (C3)2
P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2)
P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3)
P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3)
(P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2
b 123 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
(P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2
b 132 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3
Persamaan :
X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3
Keterangan :
X1 = Penurunan FK tiap hari
X2 = FK Ronde III tahun giling
X3 = Rendemen rata-rata Ronde III
Perhitungan awal giling :
X2 - FK Opt
- 1/2 HG
X1
5. Korelasi Ganda Penurunan FK per Hari
Contoh Perhitungan :
TAHUN
PENURUNAN KP REND.
(X1)2
(X2)2
(X3)2
(X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)KP/HARI RONDE III RONDE III
(X1) (X2) (X3)
a
A+1
N
Rata-2
Notasi C1 C2 C3
S1 = (X1)2
/N - (C1)2
S2 = (X2)2
/N - (C2)2
S3 = (X3)2
/N - (C3)2
P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2)
P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3)
P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3)
(P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2
b 123 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
(P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2
b 132 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3
Persamaan :
X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3
Keterangan :
X1 = Penurunan KP tiap hari
X2 = KP Ronde III tahun giling
X3 = Rendemen rata-rata Ronde III
Perhitungan awal giling :
X2 - KP Opt
- 1/2 HG
X1
6. Korelasi Ganda Penurunan KP per hari
Contoh Perhitungan :
TAHUN
PENURUNAN KDT REND.
(X1)2
(X2)2
(X3)2
(X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)KDT/HARI RONDE III RONDE III
(X1) (X2) (X3)
a
A+1
N
Rata-2
Notasi C1 C2 C3
S1 = (X1)2
/N - (C1)2
S2 = (X2)2
/N - (C2)2
S3 = (X3)2
/N - (C3)2
P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2)
P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3)
P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3)
(P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2
b 123 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
(P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2
b 132 = ------------------------------------------------
(P2.3)2
- (S2)2
(S3)2
a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3
Persamaan :
X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3
Keterangan :
X1 = Penurunan KDT tiap hari
X2 = KDT Ronde III tahun giling
X3 = Rendemen rata-rata Ronde III
Perhitungan awal giling :
X2 - KDT Opt
- 1/2 HG
X1
7. Korelasi Ganda Penurunan KDT per hari
Contoh Perhitungan :
RINGKASAN
URAIAN
TGL AKHIR JML HARI STH
TGL AWAL GIL
RONDE III RONDE III
FK 30-Apr-13 25 25-May-13
KP 30-Apr-13 5 5-May-13
KDT 30-Apr-13 25 25-May-13
Umur tebu 30-Apr-13 33 2-Jun-13
Mtd komparatif 30-Apr-13 108 6-Aug-13
Jumlah 196
Rata-rata 39 8-Jun-13
Contoh Tabel Perhitungan :
RINGKASAN
URAIAN
TGL AKHIR JML HARI STH
TGL AWAL GIL
RONDE III RONDE III
FK 30-Apr-13 25 25-May-13
KP 30-Apr-13 5 5-May-13
KDT 30-Apr-13 25 25-May-13
Umur tebu 30-Apr-13 33 2-Jun-13
Mtd komparatif 30-Apr-13 108 6-Aug-13
Jumlah 196
Rata-rata 39 8-Jun-13
Contoh tebel perhitungan :
Jadi berdasarkan metode perhitungan penentuan awal giling pada tanggal 8 Juni 2013.
litbang-pradjekan.blogspot.com

More Related Content

Featured

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by HubspotMarius Sescu
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTExpeed Software
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsPixeldarts
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

Penentuan Awal Giling

  • 1. ISO 9001:2008 In House Training DISEMINASI HASIL PENELITIAN & PEMBEKALAN LITBANG PTPN XI (PERSERO) Unit Usaha Djatiroto, 26 Maret 2014 Kikis Heru D., SP., MM
  • 2. PTPN XI TUJUAN : PROTAS KRISTAL SETINGGI- TINGGINYA MENENTUKAN AWAL GILING DENGAN TEPAT
  • 3. PTPN XI Penentuan awal giling merupakan upaya efisiensi usaha industri gula dalam menekan kerugian akibat penyimpangan masa giling Ada beberapa metode dalam menentukan awal giling
  • 4. PTPN XI 1. Memanfaatkan Data Analisa Pendahuluan (Faktor Kemasakan=FK, Kuosien Peningkatan=KP) FK = R bwh – R atas X 100% Rend Bawah FK Maksimum ≈ Rendemen Maksimum 1. Secara teoritis angka ini bergerak dari 100 menuju 0 2. Makin kecil angka FK tersebut maka tebu dinyatakan semakin masak 1. Kurva jalannya rendemen tebu rata-rata dengan FK 2. Pengalaman data setiap Pabrik Gula Penentuan awal giling secara final harus ditempuh dengan melakukan kompromi terhadap hasil yang diperoleh. KP = Rend ke-n X 100% Rend ke n-2 Hanya permulaanya tidak dihitung dari ronde pertama namun dari ronde ke-3
  • 5. PTPN XI 2. Berdasarkan kurva Rendemen Rata-rata Cara ini dapat dipergunakan pada daerah-daerah yang sudah mempunyai data rendemen periode yang akurat. Data disusun dalam bentuk kurva kuadratis Hasil Maksimum Sebelumnya kurva tersebut harus diuji terlebih dahulu apakah memang sudah paling cocok untuk kumpulan data tersebut. Ditaksasi bahan baku tebu terlebih dahulu sehingga berdasarkan kurva tersebut awal giling dapat ditentukan secara ekstrapolasi atau interpolasi Data rendemen per periode dari tahun ke tahun yang mempunyai persamaan sifat jalannya musim dihimpun dan dirata-ratakan
  • 6. PTPN XI 3. Pengaturan Masa Tanam, Varietas dan Katagori Tanaman Apakah sifat-sifat tersebut tetap tetap sama pada tebu keprasan pertama, kedua dan seterusnya. Lebih jauh, akan lebih baik lagi apabila komponen faktor tersebut dapat dipasangkan pada ciri-ciri wilayah tertentu. Oleh karena itu, cara ini juga memerlukan data wilayah seperti peta tinjau tanah, peta pemupukan, peta berat tanah dan lain sebagainya. Konsekuensi dari cara ini bahwa tiap tahun harus dilakukan pengamatan varietas tebu yang ditanam terutama dalam hal sifat varietas tersebut misalnya masak awal, masak tengah ataukah masak lambat. Cara ini setiap tahun harus diperbaharui Pengaturan masa tanam, varietas dan kategori tanaman dapat membantu menentukan permulaan giling yang tepat
  • 7. PTPN XI 4. Awal Giling Diletakkan Sepanjang Musim Kemarau Tidak lagi memperhatikan kaidah-kaidah untuk menentukan secara tepat kapan awal giling dapat dimulai. Oleh karena itu jumlah hari giling melebihi jumlah hari dalam musim kemarau maka seluruh hari dalam musim kemarau itu dimanfaatkan sebagai hari menggiling tebu. Pabrik Gula Bahan baku yang biasanya berlebih akan tetapi masa giling terlalu panjang terkait dengan kapasitas giling yang dimiliki, maka penentuan awal giling menjadi tidak mempunyai pilihan lain. Artinya, giling harus diletakan sejak awal musim kemarau hingga akhir musim kemarau.
  • 9. 1. Perhitungan T Score Berdasarkan Curah Hujan 2. Metode Komparatif Rendemen 3. Umur Optimum Tebu 4. Penentuan FK, KP, KDT OPTIMUM 5. Korelasi ganda penurunan FK per hari 6. Korelasi ganda penurunan KP per hari 7. Korelasi ganda penurunan KDT per hari PENENTUAN AWAL GILING BERDASARKAN : PTPN XI
  • 10. • Data CH periode 10 tahun terakhir • Contoh tabel T Score : TAHUN TANA M CURAH HUJAN Apr-Agt (mm) (Xi-X) (Xi-X)2 T - SCORE CURAH HUJAN Sep-Nop (mm) (Xi-X) (Xi-X)2 T - SCORE CURAH HUJAN Okt-Des (mm) (Xi-X) (Xi-X)2 T - SCORE JUMLAH SELISIH CURAH HUJAN (mm) T - SCORE THD TAHUN Sebelu m PTPN XI 1. Perhitungan T Score Berdasarkan Curah Hujan Contoh Perhitungan :
  • 11. • Berdasarkan perhitungan T-Score, curah hujan yang mirip dengan curah hujan tahun Giling sekarang adalah curah hujan tahun sekian • Contoh Tabel : PERIODE (N) REND. EFEKTIF (Y) JUMLAH HARI (X) YX Y(X)2 X2 X3 X4 1. Na + Xb + (X2 )c = Y 2. Xa + (X2 )b + (X3 )c = YX 3. (X2 )a + (X3 )b + (X3 )c = YX2 Persamaan regresi linier PERSAMAAN PARABOLIS : Y = a + b X + c (X)2 Hasil Nilai (a; b; c) Jika Rendemen maksimum = Y maksimum, bila Y' = 0 maka nilai Y’ = 2aX+b Jadi rendemen maksimum dicapai pada hari (X) PTPN XI Contoh Perhitungan : 2. Metode Komparatif Rendemen
  • 12. • Data Produksi Tebu Per Bulan Tanam Tebu Giling BULAN TANAM JUMLAH TEBU (TON) % TEBU % KUMULATIF Kapasitas giling inclusif per 24 jam = X (TCD) Produksi tebu Taksasi Maret = Y (Ton) Perkiraan lama hari giling = Y/X (Hari) Maka 1/2 Hari Giling (1/2 HG) = (Y/X)/ 2 (Hari) Untuk menuju 50 % jumlah tebu, maka dicari angka yang paling mendekati, sehingga : X Hari = 30 x a % - 50.00 % 50.00 % - a-(nilai bln sblm) % Contoh Perhitungan : PTPN XI 3. Umur Optimum Tebu
  • 13. TAHUN PENURUNAN TIAP HARI DATA RONDE TERAKHIR FK KP KDT FK KP KDT Jumlah Rata-2 a b c a’ b’ c’ TAHUN TGL JML 1/2 G TGL TENGAH TGL TUTUP A-B AWAL HARGIL GIL RONDE AKHIR GIL (G) (A) ANPEL (B) Jumlah d Rata-2 e FK optimum = a’ - ( a X e ) = FK optimum KP optimum = b ‘ - ( b X e ) = KP optimum KDT optimum = c’ - ( c X e ) = KDT optimum 4. PENENTUAN FK, KP, KDT OPTIMUM Contoh Perhitungan :
  • 14. TAHUN PENURUNAN FK REND. (X1)2 (X2)2 (X3)2 (X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)FK/HARI RONDE III RONDE III (X1) (X2) (X3) a A+1 N Rata-2 Notasi C1 C2 C3 S1 = (X1)2 /N - (C1)2 S2 = (X2)2 /N - (C2)2 S3 = (X3)2 /N - (C3)2 P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2) P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3) P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3) (P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2 b 123 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 (P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2 b 132 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3 Persamaan : X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3 Keterangan : X1 = Penurunan FK tiap hari X2 = FK Ronde III tahun giling X3 = Rendemen rata-rata Ronde III Perhitungan awal giling : X2 - FK Opt - 1/2 HG X1 5. Korelasi Ganda Penurunan FK per Hari Contoh Perhitungan :
  • 15. TAHUN PENURUNAN KP REND. (X1)2 (X2)2 (X3)2 (X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)KP/HARI RONDE III RONDE III (X1) (X2) (X3) a A+1 N Rata-2 Notasi C1 C2 C3 S1 = (X1)2 /N - (C1)2 S2 = (X2)2 /N - (C2)2 S3 = (X3)2 /N - (C3)2 P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2) P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3) P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3) (P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2 b 123 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 (P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2 b 132 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3 Persamaan : X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3 Keterangan : X1 = Penurunan KP tiap hari X2 = KP Ronde III tahun giling X3 = Rendemen rata-rata Ronde III Perhitungan awal giling : X2 - KP Opt - 1/2 HG X1 6. Korelasi Ganda Penurunan KP per hari Contoh Perhitungan :
  • 16. TAHUN PENURUNAN KDT REND. (X1)2 (X2)2 (X3)2 (X1.X2) (X1.X3) (X2.X3)KDT/HARI RONDE III RONDE III (X1) (X2) (X3) a A+1 N Rata-2 Notasi C1 C2 C3 S1 = (X1)2 /N - (C1)2 S2 = (X2)2 /N - (C2)2 S3 = (X3)2 /N - (C3)2 P1.2 = (X1.X2)/N - (C1.C2) P1.3 = (X1.X3)/N - (C1.C3) P2.3 = (X2.X3)/N - (C2.C3) (P1.3)(P2.3) - (P1.2)(S3)2 b 123 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 (P1.2)(P2.3) - (P1.3)(S2)2 b 132 = ------------------------------------------------ (P2.3)2 - (S2)2 (S3)2 a = C1 - (b 1.2.3)C2 - (b 1.3.2)C3 Persamaan : X1 = a + (b 1.2.3) X2 + (b 1.3.2) X3 Keterangan : X1 = Penurunan KDT tiap hari X2 = KDT Ronde III tahun giling X3 = Rendemen rata-rata Ronde III Perhitungan awal giling : X2 - KDT Opt - 1/2 HG X1 7. Korelasi Ganda Penurunan KDT per hari Contoh Perhitungan :
  • 17. RINGKASAN URAIAN TGL AKHIR JML HARI STH TGL AWAL GIL RONDE III RONDE III FK 30-Apr-13 25 25-May-13 KP 30-Apr-13 5 5-May-13 KDT 30-Apr-13 25 25-May-13 Umur tebu 30-Apr-13 33 2-Jun-13 Mtd komparatif 30-Apr-13 108 6-Aug-13 Jumlah 196 Rata-rata 39 8-Jun-13 Contoh Tabel Perhitungan :
  • 18. RINGKASAN URAIAN TGL AKHIR JML HARI STH TGL AWAL GIL RONDE III RONDE III FK 30-Apr-13 25 25-May-13 KP 30-Apr-13 5 5-May-13 KDT 30-Apr-13 25 25-May-13 Umur tebu 30-Apr-13 33 2-Jun-13 Mtd komparatif 30-Apr-13 108 6-Aug-13 Jumlah 196 Rata-rata 39 8-Jun-13 Contoh tebel perhitungan : Jadi berdasarkan metode perhitungan penentuan awal giling pada tanggal 8 Juni 2013. litbang-pradjekan.blogspot.com