SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 6
MODUL XIV
MEMBUAT DAN MENAMPILKAN LAPORAN SEDERHANA
Pada pertemuan 14 ini kita akan mempelajari bagaimana membuat laporan
dengan menggunakan Visual Basic 2010 dengan wizard yang akan menghasilkan
laporan yang sederhana, ikuti langkah-langkah seperti berikut ini :
a. Buatlah Form untuk untuk laporan cara dengan klik kanan pada Project yang
sudah dibuat sebelumnya seperti berikut ini:
Pilih Item yang digunakan yaitu Windows Form  Tampil Dialog Add New
Item
b. Input Nama Form dengan nama Laporan  lihat gambar dibawah ini:
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 7
c. Selanjutnya tekan tombol Add  tampil form baru seperti gambar dibawah
d. Selanjutnya kita akan menambahkan objek laporan ke dalam form, tetapi
sebelum itu dilakukan kita akan cek terlebih dahulu apakah Tool untuk membuat
laporan itu ada atau tidak ceknya di jendela toolbox seperti berikut ini :
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 8
e. Selanjutnya klik dan tarik ReportViewer kedalam Form  Lihat gambar
Untuk membuat report harus
ada reporting yaitu item
ReportViewer
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 9
Tariklah ReportViewer kedalam Form hasilnya seperti gambar dibawah ini :
f. Selanjutnya klik tombol seperti gambar dibawah ini untuk membuat report
dengan sistem wizard  Lihat Gambar
g. Selanjutnya pilih Desing a new report  selanjutnya akan tampil dialog berikut
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 10
h. Selanjutnya pilih datasouce yang akan digunakan sebagai sumber data yang akan
ditampilkan  Lihat gambar berikut ini :
i. Selanjutya tekan tombol Next  lihat gambar
Selanjutnya Click Next , jika anda tidak akan mengroupkan data yang ada :
Tabel yang akan
digunakan
Data Source
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 11
j. Click Next  Lihat gambar berikut ini
k. Selanjutnya Click Next
l. Click Next
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 12
m. Pilih Tema atau style dari report yang akan anda buat, jika sudah ok lanjutkan
dengan menekan tombol Finish  Lihat gambar dibawah ini :
n. Selanjutnya Anda Save Report nya dan settingan untuk pemilihan report nya 
Lihat gambar dibawah ini :
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 13
Pilih report yang akan digunakan seperti gambar diatas dengan nama
report2.rdlc
o. Selanjutnya tinggal anda jalankan aplikasi , dan hasilnya seperti berikut ini :
p. Untuk mencetak laporan Anda tinggal menekan tombol Print  Lihat Gambar
Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 14
Demikianlah Bahan Kuliah kita untuk 1 semester untuk mata kuliah VB Net 1.
7. Materi Test
Soal 1:
Carilah Kelebihan dan kekurangan cara membuat Report yang digunakan
memanajemen database access menggunakan sistem wizard yang kita pelajari ini,
apakah ada cara yang lebih baik yang bisa kita lakukan ?
Soal 2:
Buatlah Report dari semua tabel yang anda buat dari tugas pertemuan 13 , desain
sebagus mungkin dan pastikan semua tabel sudah memiliki form secara tersendiri.
Gunakan cara-cara yang sudah kita pelajari pada pertemuan 14 ini.

More Related Content

What's hot

Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal ReportInsert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
Rahmat Taufiq Sigit
 
Langkah dalam membuat cristal report dalam vb
Langkah dalam membuat cristal report dalam vbLangkah dalam membuat cristal report dalam vb
Langkah dalam membuat cristal report dalam vb
wnofrizal
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Materi Kuliah Online
 
Laporan tugas akhir
Laporan tugas akhirLaporan tugas akhir
Laporan tugas akhir
ahmadranddy
 
Pemrograman akuntansi visual basic finish
Pemrograman akuntansi visual basic finishPemrograman akuntansi visual basic finish
Pemrograman akuntansi visual basic finish
Tresna Jm
 
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datarAplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
asalhunter
 
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
Choi Melia
 
Mengenal format tanggal dalam visual basic
Mengenal format tanggal dalam visual basicMengenal format tanggal dalam visual basic
Mengenal format tanggal dalam visual basic
Firdaus MKom
 
Pemanfaatan crystal report pada vb6
Pemanfaatan crystal report pada vb6Pemanfaatan crystal report pada vb6
Pemanfaatan crystal report pada vb6
Materi Kuliah Online
 

What's hot (20)

My modul visual basic 6.0
My modul visual basic 6.0My modul visual basic 6.0
My modul visual basic 6.0
 
Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal ReportInsert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
Insert, Edit, Delete pada VB 2010 dengan DB Mysql dan Crystal Report
 
Membuat Login dengan Menghubungkan ke Database di VB.NET
Membuat Login dengan Menghubungkan ke Database di VB.NETMembuat Login dengan Menghubungkan ke Database di VB.NET
Membuat Login dengan Menghubungkan ke Database di VB.NET
 
E book vb.net+mysql(cara cepat)
E book vb.net+mysql(cara cepat)E book vb.net+mysql(cara cepat)
E book vb.net+mysql(cara cepat)
 
Pemanfaatan crystal report 8,5 pada VB6
Pemanfaatan crystal report 8,5 pada VB6Pemanfaatan crystal report 8,5 pada VB6
Pemanfaatan crystal report 8,5 pada VB6
 
Langkah dalam membuat cristal report dalam vb
Langkah dalam membuat cristal report dalam vbLangkah dalam membuat cristal report dalam vb
Langkah dalam membuat cristal report dalam vb
 
Modul Praktikum 12 - Pemrograman Visual
Modul Praktikum 12 - Pemrograman VisualModul Praktikum 12 - Pemrograman Visual
Modul Praktikum 12 - Pemrograman Visual
 
Membuat aplikasi database dengan windows form application
Membuat aplikasi database dengan windows form applicationMembuat aplikasi database dengan windows form application
Membuat aplikasi database dengan windows form application
 
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
Pemrogaman Visual Basic.NET (Modul 2)
 
Laporan tugas akhir
Laporan tugas akhirLaporan tugas akhir
Laporan tugas akhir
 
Pemrograman akuntansi visual basic finish
Pemrograman akuntansi visual basic finishPemrograman akuntansi visual basic finish
Pemrograman akuntansi visual basic finish
 
BAB XI - MEMBUAT APLIKASI LOGIN
BAB XI - MEMBUAT APLIKASI LOGINBAB XI - MEMBUAT APLIKASI LOGIN
BAB XI - MEMBUAT APLIKASI LOGIN
 
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datarAplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
Aplikasi penghitung luas dan keliling pada bangun datar
 
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
Modul Tutorial Membuat Class pada Visual Studio 2010
 
Modul Praktikum 6 - Pemrograman Visual
Modul Praktikum 6 - Pemrograman VisualModul Praktikum 6 - Pemrograman Visual
Modul Praktikum 6 - Pemrograman Visual
 
Mengenal format tanggal dalam visual basic
Mengenal format tanggal dalam visual basicMengenal format tanggal dalam visual basic
Mengenal format tanggal dalam visual basic
 
Tutorial Android Template Aplikasi Edukasi
Tutorial Android Template Aplikasi EdukasiTutorial Android Template Aplikasi Edukasi
Tutorial Android Template Aplikasi Edukasi
 
Modul ii
Modul iiModul ii
Modul ii
 
Membuat media pembelajaran berbasis android
Membuat media pembelajaran berbasis androidMembuat media pembelajaran berbasis android
Membuat media pembelajaran berbasis android
 
Pemanfaatan crystal report pada vb6
Pemanfaatan crystal report pada vb6Pemanfaatan crystal report pada vb6
Pemanfaatan crystal report pada vb6
 

Similar to Part 13 - Menampilkan Laporan Sederhana

EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyantiEDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
Diyah Sri Hariyanti
 
Modul sistem multimedia 1
Modul sistem multimedia 1Modul sistem multimedia 1
Modul sistem multimedia 1
Ubay Kucluk
 
power point bab 1
power point bab 1power point bab 1
power point bab 1
ardanardiy
 

Similar to Part 13 - Menampilkan Laporan Sederhana (20)

Membuat Laporan Data Barang dengan Crystal Report
Membuat Laporan Data Barang dengan Crystal ReportMembuat Laporan Data Barang dengan Crystal Report
Membuat Laporan Data Barang dengan Crystal Report
 
Manual aksi 2020
Manual aksi 2020Manual aksi 2020
Manual aksi 2020
 
Laporan praktikum2
Laporan praktikum2Laporan praktikum2
Laporan praktikum2
 
BAB X - MEMBUAT APLIKASI HELLO PUSS
BAB X - MEMBUAT APLIKASI HELLO PUSSBAB X - MEMBUAT APLIKASI HELLO PUSS
BAB X - MEMBUAT APLIKASI HELLO PUSS
 
Membuat Bola Mata Di Photoshop
Membuat Bola Mata Di PhotoshopMembuat Bola Mata Di Photoshop
Membuat Bola Mata Di Photoshop
 
Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4
 
Layout
LayoutLayout
Layout
 
EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyantiEDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
EDIT PHOTO TUGAS APLIKASI KOMPUTER 1051500083 c diyah sri hariyanti
 
Tugas5 1300631009
Tugas5 1300631009Tugas5 1300631009
Tugas5 1300631009
 
Modul sistem multimedia 1
Modul sistem multimedia 1Modul sistem multimedia 1
Modul sistem multimedia 1
 
Cara membuat blog versi KIE
Cara membuat blog versi KIECara membuat blog versi KIE
Cara membuat blog versi KIE
 
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK.docx
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK.docxLEMBAR KERJA PESERTA DIDIK.docx
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK.docx
 
Word ppt darfa wahyudi
Word ppt darfa wahyudiWord ppt darfa wahyudi
Word ppt darfa wahyudi
 
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
Nurul fadhillah Tutorial pembuatan media pembelajaran perkalian & pembagi...
 
Primary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebookPrimary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebook
 
power point bab 1
power point bab 1power point bab 1
power point bab 1
 
bab 1
 bab 1 bab 1
bab 1
 
Nizhom
NizhomNizhom
Nizhom
 
Kursus photoshop - memahami fungsi 3 d di adobe cc
Kursus photoshop - memahami fungsi 3 d di adobe ccKursus photoshop - memahami fungsi 3 d di adobe cc
Kursus photoshop - memahami fungsi 3 d di adobe cc
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
 

More from Rolly Yesputra

More from Rolly Yesputra (8)

Part 10 - Penanganan Kesalahan (Exception Handling)
Part 10 - Penanganan Kesalahan (Exception Handling)Part 10 - Penanganan Kesalahan (Exception Handling)
Part 10 - Penanganan Kesalahan (Exception Handling)
 
Part 9 - Object Oriented Programming Lanjutan
Part 9 - Object Oriented Programming LanjutanPart 9 - Object Oriented Programming Lanjutan
Part 9 - Object Oriented Programming Lanjutan
 
Part 8 - Object Oriented Programming
Part 8 - Object Oriented ProgrammingPart 8 - Object Oriented Programming
Part 8 - Object Oriented Programming
 
Part 7 - Mengenal Array di Visual Basic .Net
Part 7 - Mengenal Array di Visual Basic .NetPart 7 - Mengenal Array di Visual Basic .Net
Part 7 - Mengenal Array di Visual Basic .Net
 
Part 6 - Struktur Kontrol di Visual Basic .Net
Part 6 - Struktur Kontrol di Visual Basic .NetPart 6 - Struktur Kontrol di Visual Basic .Net
Part 6 - Struktur Kontrol di Visual Basic .Net
 
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NETPart 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
Part 5 - Tipe Data-Variabel-Konstanta-Operator-di-VB-NET
 
Part 1 - PENGENALAN VISUAL STUDIO 2010
Part 1 - PENGENALAN VISUAL STUDIO 2010 Part 1 - PENGENALAN VISUAL STUDIO 2010
Part 1 - PENGENALAN VISUAL STUDIO 2010
 
Administrasi jaringan komputer_part_2
Administrasi jaringan komputer_part_2Administrasi jaringan komputer_part_2
Administrasi jaringan komputer_part_2
 

Part 13 - Menampilkan Laporan Sederhana

  • 1. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 6 MODUL XIV MEMBUAT DAN MENAMPILKAN LAPORAN SEDERHANA Pada pertemuan 14 ini kita akan mempelajari bagaimana membuat laporan dengan menggunakan Visual Basic 2010 dengan wizard yang akan menghasilkan laporan yang sederhana, ikuti langkah-langkah seperti berikut ini : a. Buatlah Form untuk untuk laporan cara dengan klik kanan pada Project yang sudah dibuat sebelumnya seperti berikut ini: Pilih Item yang digunakan yaitu Windows Form  Tampil Dialog Add New Item b. Input Nama Form dengan nama Laporan  lihat gambar dibawah ini:
  • 2. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 7 c. Selanjutnya tekan tombol Add  tampil form baru seperti gambar dibawah d. Selanjutnya kita akan menambahkan objek laporan ke dalam form, tetapi sebelum itu dilakukan kita akan cek terlebih dahulu apakah Tool untuk membuat laporan itu ada atau tidak ceknya di jendela toolbox seperti berikut ini :
  • 3. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 8 e. Selanjutnya klik dan tarik ReportViewer kedalam Form  Lihat gambar Untuk membuat report harus ada reporting yaitu item ReportViewer
  • 4. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 9 Tariklah ReportViewer kedalam Form hasilnya seperti gambar dibawah ini : f. Selanjutnya klik tombol seperti gambar dibawah ini untuk membuat report dengan sistem wizard  Lihat Gambar g. Selanjutnya pilih Desing a new report  selanjutnya akan tampil dialog berikut
  • 5. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 10 h. Selanjutnya pilih datasouce yang akan digunakan sebagai sumber data yang akan ditampilkan  Lihat gambar berikut ini : i. Selanjutya tekan tombol Next  lihat gambar Selanjutnya Click Next , jika anda tidak akan mengroupkan data yang ada : Tabel yang akan digunakan Data Source
  • 6. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 11 j. Click Next  Lihat gambar berikut ini k. Selanjutnya Click Next l. Click Next
  • 7. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 12 m. Pilih Tema atau style dari report yang akan anda buat, jika sudah ok lanjutkan dengan menekan tombol Finish  Lihat gambar dibawah ini : n. Selanjutnya Anda Save Report nya dan settingan untuk pemilihan report nya  Lihat gambar dibawah ini :
  • 8. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 13 Pilih report yang akan digunakan seperti gambar diatas dengan nama report2.rdlc o. Selanjutnya tinggal anda jalankan aplikasi , dan hasilnya seperti berikut ini : p. Untuk mencetak laporan Anda tinggal menekan tombol Print  Lihat Gambar
  • 9. Rolly Yesputra, M.Kom | Organisasi Komputer | 2013 14 Demikianlah Bahan Kuliah kita untuk 1 semester untuk mata kuliah VB Net 1. 7. Materi Test Soal 1: Carilah Kelebihan dan kekurangan cara membuat Report yang digunakan memanajemen database access menggunakan sistem wizard yang kita pelajari ini, apakah ada cara yang lebih baik yang bisa kita lakukan ? Soal 2: Buatlah Report dari semua tabel yang anda buat dari tugas pertemuan 13 , desain sebagus mungkin dan pastikan semua tabel sudah memiliki form secara tersendiri. Gunakan cara-cara yang sudah kita pelajari pada pertemuan 14 ini.