SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Ciri-ciri dan Kebutuhan Makhluk Hidup
A. Ciri-ciri Makhluk Hidup adalah
1. Memerlukan makanan
2. Bergerak
3. Tumbuh
4. berkembang biak
5. bernapas
B. Penggolongan hewan
1. Berdasarkan tempatnya
2. Berdasarkan makanannya
3. Berdasarkan penutup tubuhnya
4. Berdasarkan cara bergeraknya
5. Berdasarkan cara berkembangbiaknya
6. Berdasarkan cara bernapas
C. Penggolongan Tumbuhan
1. Berdasarkan bunganya
2. Berdasarkan keping bijinya
3. Berdasarkan akarnya
4. Berdasarkan batangnya
5. Berdasarkan tulang daunnya
 Pertumbuhan pada manusia dan hewan ditandai dengan pertambahan tinggi, berat, dan
besar tubuh.
 Pertumbuhan pada hewan ditandai dengan pertambahan tinggi, ukuran daun, banyak daun,
banyak ranting, dan besar batang.
 Menu gizi seimbang terdapat dalam 4 sehat 5 sempurna: Makanan pokok, Lauk pauk, Sayur-
sayuran, Buah-buahan, Susu
 Istirahat bertujuan untuk menghilangkan kelelahan, menyegarkan tubuh, dan memulihkan
tenaga.
 Rekreasi termasuk bentuk istirahat yang bertujuan untuk menghilangkan kejenuhan akibat
kegiatan rutin sehari-hari.
 Olahraga dapat melenturkan otot-otot tubuh dan melancarkan peredaran darah di dalam
tubuh.
D. Lingkungan
 Dalam lingkungan yang sehat, keadaan tanah, air, dan udara di sekelilingnya bersih dan tidak
tercemar.
 Pencemaran lingkungan dapat berupa pencemaran tanah, pencemaran air, atau pencemaran
udara.
 Cara memelihara kesehatan lingkungan:
1. Menjaga kebersihan lingkungan
2. Mencegah terjadinya pencemaran lingkungan
3. Mengatasi pencemaran lingkungan
E. Benda dan sifatnya
Benda terdiri dari tiga wujud, yaitu padat, cair dan gas.
Sifat benda padat adalah bentuk dan volumenya tetap.
Sifat benda cair adalah
1. Bentuk berubah-ubah
2. Volumenya tetap
3. Mengalir dari tempat tinggi ke tempat rendah
4. Meresap melalui celah-celah kecil
5. Melarutkan benda lain
Sifat benda gas adalah
1. memiliki bentuk dan volumenya berubah-ubah
2. menekan ke segala arah
3. menempati ruang
Perubahan sifat benda dapat diamati dari perubahan bentuk, ukuran, warna, bau dan rasa.
Perubahan sifat benda bisa terjadi karena dibakar, dipanaskan, atau dietakkan di udara terbuka.
F. Energi dan Perubahannya
Gerak adalah peristiwa berpindahnya benda.
Jenis gerak antara lain:
a. Gerak berputar
b. Gerak menggelinding
c. Gerak jatuh
d. Gerak memantul
Hal-hal yang dapat mempengaruhi gerak benda;
a. Berat benda
b. Luas permukaan benda
c. Bentuk permukaan benda
d. Bentuk permukaan lintasan
Bentu-bentuk energi:
a. Energi panas
b. Energi gerak
c. Energi getaran
d. Energi listrik
e. Energi kimia
Sifat-sifat energi:
a. Energi itu ada
b. Tidak dapat dilihat
c. Dapat dirasakan
Sumber-sumber energi antara lain: sinar matahari, angin, air, kayu bakar, minyak tanah, bahan
makanan, baterai, listrik.
G. Menerapkan konsep energi gerak
Kincir angin adalah kincir yang digerakkan oleh angin.
Kincir air adalah kincir yang digerakkan oleh air
Cara menghemat energi:
a. Menggunakan air secukupnya
b. Menggunakan listrik secukupnya
c. Menggunakan alat listrik berdaya rendah, tetapi memberi hasil baik.
H. Bumi dan Alam Semesta
 Permukaan bumi terdiri dari daratan dan sebaran air.
 Daratan adalah bagian permukaan bumi yang tidak digenangi air.
 Wilayah daratan teridiri dari daerah pegunungan, perbukitan, dataran dan lembah.
 Sebaran air pada permukaan bumi meliputi sungai, danau, rawa, laut, selat, teluk, samudera,
dan palung.
 Globe adalah tiruan bola bumi.
 Lautan meliputi hampir 2/3 luas permukaan bumi.
 Cuaca adalah keadaan udara pada satu wilayah tertentu dalam jangka waktu terbatas.
 Ada beberapa jenis kondisi cuaca, antara lain berawan, cerah, panas, dingin, hujan.
 Awan berpengaruh terhadap cuaca.
 Ada tiga macam awan:
1. Awan sirus berbentuk serabut-serabut halus berwarna putih. Awan ini menandakan hujan akan
turun.
2. Awan kumulus berbentuk gumpalan-gumpalan dengan bagian atas menyerupai bunga kol. Awan
putih menandakan cuaca akan tetap panas dan kering. Awan hitam menandakan akan turun hujan
deras.
3. Awan Stratus berbentuk lembaran yang berlapis-lapis dan membentang mendatar. Awan stratus
menandakan akan turun hujan gerimis.

More Related Content

What's hot

Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggrisSoal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Rizka Sumardiono
 
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa  kelas 3 semester 1Soal uts ipa  kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Subkyhappy Hap
 
Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5
Agus Setiawan
 
Soal agama kelas iii uts mid semester ii 09-10
Soal agama kelas iii   uts mid semester ii 09-10Soal agama kelas iii   uts mid semester ii 09-10
Soal agama kelas iii uts mid semester ii 09-10
Nur Jaya
 
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datarUji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Maryanto Spd
 
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
NabilaUlfa08
 
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ginar Denny Saputra
 

What's hot (20)

Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggrisSoal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
Soal uts semester ii kelas 3 bahasa inggris
 
soal persiapan UTS Matematika kelas 3 sd
soal persiapan UTS Matematika kelas 3 sdsoal persiapan UTS Matematika kelas 3 sd
soal persiapan UTS Matematika kelas 3 sd
 
Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4Soal bahasa inggris kelas 4
Soal bahasa inggris kelas 4
 
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfSoal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
 
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
 
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
Soal uts ipa  kelas 3 semester 1Soal uts ipa  kelas 3 semester 1
Soal uts ipa kelas 3 semester 1
 
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
Contoh soal UTS IPA Kelas IV SD Semester 1 KTSP 2006
 
Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5Soal bahasa indonesia kelas 5
Soal bahasa indonesia kelas 5
 
Soal uas ipa kelas 2 smtr 1
Soal uas ipa  kelas 2 smtr 1Soal uas ipa  kelas 2 smtr 1
Soal uas ipa kelas 2 smtr 1
 
Soal bahasa inggris kelas 2
Soal bahasa inggris kelas 2Soal bahasa inggris kelas 2
Soal bahasa inggris kelas 2
 
Soal kelas iii
Soal kelas iiiSoal kelas iii
Soal kelas iii
 
Tema 1 diriku kelas 1 SD subtema 3 dan 4
Tema 1 diriku kelas 1 SD subtema 3 dan 4Tema 1 diriku kelas 1 SD subtema 3 dan 4
Tema 1 diriku kelas 1 SD subtema 3 dan 4
 
Soal agama kelas iii uts mid semester ii 09-10
Soal agama kelas iii   uts mid semester ii 09-10Soal agama kelas iii   uts mid semester ii 09-10
Soal agama kelas iii uts mid semester ii 09-10
 
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datarUji kompetensi luas dan keliling bangun datar
Uji kompetensi luas dan keliling bangun datar
 
Soal pas prakarya kelas 7 semester 1
Soal pas prakarya kelas 7 semester 1Soal pas prakarya kelas 7 semester 1
Soal pas prakarya kelas 7 semester 1
 
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawabanSoal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
Soal ipa kelas 2 sd bab 1 bagian tubuh hewan dan kunci jawaban
 
Soal uts kelas 3 sd tema 1 subtema 3
Soal uts kelas 3 sd tema 1 subtema 3Soal uts kelas 3 sd tema 1 subtema 3
Soal uts kelas 3 sd tema 1 subtema 3
 
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
 
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
 
Latihan Soal UAS Biologi kelas 8
Latihan Soal UAS Biologi kelas 8Latihan Soal UAS Biologi kelas 8
Latihan Soal UAS Biologi kelas 8
 

Viewers also liked

Ilmu pengetahuan alam kelas 3
Ilmu pengetahuan alam kelas 3 Ilmu pengetahuan alam kelas 3
Ilmu pengetahuan alam kelas 3
Farohhh26
 
Ppt materi IPA kelas 3 MI
Ppt materi IPA kelas 3 MIPpt materi IPA kelas 3 MI
Ppt materi IPA kelas 3 MI
Farohhh26
 
Kelas iii sd ipa_priyono
Kelas iii sd ipa_priyonoKelas iii sd ipa_priyono
Kelas iii sd ipa_priyono
w0nd0
 
Komputer Dasar
Komputer DasarKomputer Dasar
Komputer Dasar
Adhibina
 
Resume Brittany N. Medlock
Resume Brittany N. MedlockResume Brittany N. Medlock
Resume Brittany N. Medlock
Brittany Medlock
 
Final Formal Recruitment Booklet
Final Formal Recruitment BookletFinal Formal Recruitment Booklet
Final Formal Recruitment Booklet
Alyssa Johnson
 
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúcbảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
milo307
 
Sponsor Social Media Kit
Sponsor Social Media KitSponsor Social Media Kit
Sponsor Social Media Kit
Karisa Sanders
 
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhấtbảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
cyrus781
 
как правильно оформить презентацию
как правильно оформить презентациюкак правильно оформить презентацию
как правильно оформить презентацию
Kay_Kay_Kay
 

Viewers also liked (20)

Ilmu pengetahuan alam kelas 3
Ilmu pengetahuan alam kelas 3 Ilmu pengetahuan alam kelas 3
Ilmu pengetahuan alam kelas 3
 
Ppt materi IPA kelas 3 MI
Ppt materi IPA kelas 3 MIPpt materi IPA kelas 3 MI
Ppt materi IPA kelas 3 MI
 
Kelas iii sd ipa_priyono
Kelas iii sd ipa_priyonoKelas iii sd ipa_priyono
Kelas iii sd ipa_priyono
 
Sumber-sumber Energi
Sumber-sumber EnergiSumber-sumber Energi
Sumber-sumber Energi
 
Komputer Dasar
Komputer DasarKomputer Dasar
Komputer Dasar
 
Financial administrator performance appraisal
Financial administrator performance appraisalFinancial administrator performance appraisal
Financial administrator performance appraisal
 
Reeth – medium walk
Reeth – medium walkReeth – medium walk
Reeth – medium walk
 
Resume Brittany N. Medlock
Resume Brittany N. MedlockResume Brittany N. Medlock
Resume Brittany N. Medlock
 
Fewston reservoir ~ easy walk
Fewston reservoir ~ easy walkFewston reservoir ~ easy walk
Fewston reservoir ~ easy walk
 
ANIZTASUNARI ERANTZUTEN DION IKASTOLA?
ANIZTASUNARI ERANTZUTEN DION IKASTOLA?ANIZTASUNARI ERANTZUTEN DION IKASTOLA?
ANIZTASUNARI ERANTZUTEN DION IKASTOLA?
 
Final Formal Recruitment Booklet
Final Formal Recruitment BookletFinal Formal Recruitment Booklet
Final Formal Recruitment Booklet
 
Cat pdf-08-2015-small
Cat pdf-08-2015-smallCat pdf-08-2015-small
Cat pdf-08-2015-small
 
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúcbảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
bảng giá làm video quảng cáo kiến trúc
 
Marketing administrator performance appraisal
Marketing administrator performance appraisalMarketing administrator performance appraisal
Marketing administrator performance appraisal
 
Top 12 test resume tips
Top 12 test resume tipsTop 12 test resume tips
Top 12 test resume tips
 
Sponsor Social Media Kit
Sponsor Social Media KitSponsor Social Media Kit
Sponsor Social Media Kit
 
Practica 7
Practica 7Practica 7
Practica 7
 
Story board
Story boardStory board
Story board
 
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhấtbảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
bảng giá làm video quảng cáo nhanh nhất
 
как правильно оформить презентацию
как правильно оформить презентациюкак правильно оформить презентацию
как правильно оформить презентацию
 

Similar to Ringkasan materi ipa kelas 3

Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptxBab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
dafrianto77
 
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docxMAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
Ippang4
 
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docxMAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
Ippang4
 
Laporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan JagungLaporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan Jagung
Aisyah Turidho
 

Similar to Ringkasan materi ipa kelas 3 (20)

Materi ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sdMateri ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sd
 
Ppt tekpend
Ppt tekpendPpt tekpend
Ppt tekpend
 
Ppt tekpend
Ppt tekpendPpt tekpend
Ppt tekpend
 
Ciri ciri mahluk hidup
Ciri ciri mahluk hidupCiri ciri mahluk hidup
Ciri ciri mahluk hidup
 
Editn lks
Editn lksEditn lks
Editn lks
 
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
Bab II (perubahan energi dan manfaatnya)
 
RANGKUMAN KELAS 3 TEMA 1.pdf
RANGKUMAN KELAS 3 TEMA 1.pdfRANGKUMAN KELAS 3 TEMA 1.pdf
RANGKUMAN KELAS 3 TEMA 1.pdf
 
Lingkungan hidup, pengelolaan & pembangunan
Lingkungan hidup, pengelolaan & pembangunanLingkungan hidup, pengelolaan & pembangunan
Lingkungan hidup, pengelolaan & pembangunan
 
Materi IPA Kelas 3 SD/MI
Materi IPA Kelas 3 SD/MIMateri IPA Kelas 3 SD/MI
Materi IPA Kelas 3 SD/MI
 
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptxBab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari (DICARIGURU.COM).pptx
 
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari.pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari.pptxBab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari.pptx
Bab 4. Energi dalam Kehidupan Sehari-hari.pptx
 
Makhluk hidup 2
Makhluk hidup 2Makhluk hidup 2
Makhluk hidup 2
 
Tugas individu Ciriciri Makhluk Hidup
Tugas individu Ciriciri Makhluk HidupTugas individu Ciriciri Makhluk Hidup
Tugas individu Ciriciri Makhluk Hidup
 
PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt
PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.pptPEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt
PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt
 
Ciri-ciri Makhluk Hidup
Ciri-ciri Makhluk HidupCiri-ciri Makhluk Hidup
Ciri-ciri Makhluk Hidup
 
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docxMAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
 
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docxMAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
MAKHLUK_HIDUP_DAN_LINGKUNGANNYA.docx
 
LKPD paragraf.docx
LKPD paragraf.docxLKPD paragraf.docx
LKPD paragraf.docx
 
Laporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan JagungLaporan Pertumbuhan Jagung
Laporan Pertumbuhan Jagung
 
Bahan ajar kkn nv
Bahan ajar kkn nvBahan ajar kkn nv
Bahan ajar kkn nv
 

Ringkasan materi ipa kelas 3

  • 1. Ciri-ciri dan Kebutuhan Makhluk Hidup A. Ciri-ciri Makhluk Hidup adalah 1. Memerlukan makanan 2. Bergerak 3. Tumbuh 4. berkembang biak 5. bernapas B. Penggolongan hewan 1. Berdasarkan tempatnya 2. Berdasarkan makanannya 3. Berdasarkan penutup tubuhnya 4. Berdasarkan cara bergeraknya 5. Berdasarkan cara berkembangbiaknya 6. Berdasarkan cara bernapas C. Penggolongan Tumbuhan 1. Berdasarkan bunganya 2. Berdasarkan keping bijinya 3. Berdasarkan akarnya 4. Berdasarkan batangnya 5. Berdasarkan tulang daunnya  Pertumbuhan pada manusia dan hewan ditandai dengan pertambahan tinggi, berat, dan besar tubuh.  Pertumbuhan pada hewan ditandai dengan pertambahan tinggi, ukuran daun, banyak daun, banyak ranting, dan besar batang.  Menu gizi seimbang terdapat dalam 4 sehat 5 sempurna: Makanan pokok, Lauk pauk, Sayur- sayuran, Buah-buahan, Susu  Istirahat bertujuan untuk menghilangkan kelelahan, menyegarkan tubuh, dan memulihkan tenaga.
  • 2.  Rekreasi termasuk bentuk istirahat yang bertujuan untuk menghilangkan kejenuhan akibat kegiatan rutin sehari-hari.  Olahraga dapat melenturkan otot-otot tubuh dan melancarkan peredaran darah di dalam tubuh. D. Lingkungan  Dalam lingkungan yang sehat, keadaan tanah, air, dan udara di sekelilingnya bersih dan tidak tercemar.  Pencemaran lingkungan dapat berupa pencemaran tanah, pencemaran air, atau pencemaran udara.  Cara memelihara kesehatan lingkungan: 1. Menjaga kebersihan lingkungan 2. Mencegah terjadinya pencemaran lingkungan 3. Mengatasi pencemaran lingkungan E. Benda dan sifatnya Benda terdiri dari tiga wujud, yaitu padat, cair dan gas. Sifat benda padat adalah bentuk dan volumenya tetap. Sifat benda cair adalah 1. Bentuk berubah-ubah 2. Volumenya tetap 3. Mengalir dari tempat tinggi ke tempat rendah 4. Meresap melalui celah-celah kecil 5. Melarutkan benda lain Sifat benda gas adalah 1. memiliki bentuk dan volumenya berubah-ubah 2. menekan ke segala arah 3. menempati ruang Perubahan sifat benda dapat diamati dari perubahan bentuk, ukuran, warna, bau dan rasa. Perubahan sifat benda bisa terjadi karena dibakar, dipanaskan, atau dietakkan di udara terbuka. F. Energi dan Perubahannya
  • 3. Gerak adalah peristiwa berpindahnya benda. Jenis gerak antara lain: a. Gerak berputar b. Gerak menggelinding c. Gerak jatuh d. Gerak memantul Hal-hal yang dapat mempengaruhi gerak benda; a. Berat benda b. Luas permukaan benda c. Bentuk permukaan benda d. Bentuk permukaan lintasan Bentu-bentuk energi: a. Energi panas b. Energi gerak c. Energi getaran d. Energi listrik e. Energi kimia Sifat-sifat energi: a. Energi itu ada b. Tidak dapat dilihat c. Dapat dirasakan Sumber-sumber energi antara lain: sinar matahari, angin, air, kayu bakar, minyak tanah, bahan makanan, baterai, listrik. G. Menerapkan konsep energi gerak Kincir angin adalah kincir yang digerakkan oleh angin. Kincir air adalah kincir yang digerakkan oleh air Cara menghemat energi: a. Menggunakan air secukupnya b. Menggunakan listrik secukupnya c. Menggunakan alat listrik berdaya rendah, tetapi memberi hasil baik. H. Bumi dan Alam Semesta
  • 4.  Permukaan bumi terdiri dari daratan dan sebaran air.  Daratan adalah bagian permukaan bumi yang tidak digenangi air.  Wilayah daratan teridiri dari daerah pegunungan, perbukitan, dataran dan lembah.  Sebaran air pada permukaan bumi meliputi sungai, danau, rawa, laut, selat, teluk, samudera, dan palung.  Globe adalah tiruan bola bumi.  Lautan meliputi hampir 2/3 luas permukaan bumi.  Cuaca adalah keadaan udara pada satu wilayah tertentu dalam jangka waktu terbatas.  Ada beberapa jenis kondisi cuaca, antara lain berawan, cerah, panas, dingin, hujan.  Awan berpengaruh terhadap cuaca.  Ada tiga macam awan: 1. Awan sirus berbentuk serabut-serabut halus berwarna putih. Awan ini menandakan hujan akan turun. 2. Awan kumulus berbentuk gumpalan-gumpalan dengan bagian atas menyerupai bunga kol. Awan putih menandakan cuaca akan tetap panas dan kering. Awan hitam menandakan akan turun hujan deras. 3. Awan Stratus berbentuk lembaran yang berlapis-lapis dan membentang mendatar. Awan stratus menandakan akan turun hujan gerimis.