SlideShare a Scribd company logo
1 of 88
Download to read offline
1
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
2
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Jadikan eCommerce ASEAN
Competitive Advantage Milikmu
Dear Friend,
Buku / checklist ini kami tulis pada tahun 2016, ketika eCommerce di ASEAN mulai berkembang. Dan sulit
dipercaya, betapa besarnya potensi yang tercipta sejak saat itu di regional ini.
Saya percaya, siapapun itu dengan sedikit dorongan dan hasrat untuk sukses bisa meraihnya. Internet,
adalah sarana pertama yang akan mengantar Anda ke sana. Lalu sarana berikutnya yang tak kalah
penting, e-commerce.
Cetak biru ini telah saya letakkan agar Anda mudah mengikutinya, dari langkah pertama sampai terakhir,
sampai e-commerce Anda berdiri dan berjalan, lengkap denga semua persyaratan hokum, detail
pengiriman, produk tambahan, dan masih banyak lainnya.
Begitu sederhana, Anda tinggal mengikutinya.
Kita akan banyak membicarakan Shopify di sini. Shopify telah kami terapkan pada semua klien kami di
ASEAN dan seluruh penjuru dunia karena ini adalah yang termudah untuk digunakan dengan investasi
minimal namun hasil maksimal.
Anda bahkan dapat menggunakan Shopify secara gratis selama 14-hari agar Anda familiar dan
merasakan toko Anda berdiri dan berjalan hanya dalam waktu beberapa jam saja.
Ada sedikit usaha yang akan Anda lakukan, sedikit penelitian dan produk, tapi kami akan menjelaskan
secara menyeluruh kepada Anda.
Pendekatan sederhana terhadap e-commerce ini telah memberikan hasil yang luar biasa dalam waktu
sangat singkat yang tak pernah terjadi sebelumnya.
Mari kita bahas lebih lanjut!
3
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Biarkan saya bertanya :
Apa Anda sedang ingin memulai bisnis e-commerce pertama Anda?
Mungkin Anda telah menyaksikan orang lain di rumahnya yang nyaman dan aman, yang
secara diam-diam telah menjalankan hidup yang luar biasa dari pasar e-commerce?
Mungkin Anda memiliki sedikit masalah dalam e-commerce Anda untuk menghasilkan
keuntungan? Dan Anda ingin melalui batu loncatan itu?
Atau mungkin Anda telah memiliki produk yang luar biasa atau produk yang telah Anda
pasarkan secara online / offline, tapi Anda tidak tahu bagaimana cara memasarkannya
agar Anda memperoleh potensi maksimal dari apa yang Anda miliki?
Satu pertanyaan penting lainnya :
Apa Anda siap memulai kesuksesan di e-commerce, tapi tidak tahu di mana awalnya?
Apa Anda punya hasrat untuk menghasilkan uang yang NYATA secara online?
Anda tidak sendiri. Pertanyaan ini adalah sesuatu yang ditanyakan oleh para
entrepreneur setiap harinya.
Jadi, mari kita lanjutkan…
Tulis jawaban Anda di buku, atau print out jawaban Anda, atau di notebook Anda kalau
Anda membacanya dalam format digital.
4
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Menentukan Goal:
Untuk menjadi seorang pebisnis sukses, Anda harus menentukan goals. Penentuan ini
memberikan Anda visi jangka panjang serta motivasi jangka pendek, sesuatu yang tak
dimiliki oleh kebanyakan orang.
Ini menolong Anda untuk berfokus pada pencapaian skills dan pengetahuan yang
diperlukan serta mengatur waktu, energi, dan sumber daya Anda untuk memastikan Anda
memperoleh yang terbaik di hidup Anda.
Untuk memulai:
Apa yang Anda ingin capai dari pembelajaran ini?
Apa yang Anda benar-benar inginkan? Tuliskan apa yang Anda harapkan akan Anda
peroleh dari pembelajaran ini?
5
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Isi goals Anda:
Berapa banyak uang yang ingin Anda hasilkan?
Per bulan…
Di akhir tahun pertama…
Di akhir tahun ke dua…
Menentukan goals tanpa arah tidaklah cukup. Anda juga harus memiliki alas an kenapa
Anda ingin mencapainya dan itu bisa dilandasi oleh perubahan yang Anda ingin terjadi di
hidup Anda, kesehatan Anda, keluarga Anda, kehidupan social Anda, dan lainnya.
Tuliskan jawaban Anda di sini:
Apa perubahan gaya hidup yang Anda ingin peroleh?
Hal baru apa yang Anda ingin lakukan?
Hidup seperti apa yang Anda inginkan?
6
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
NOTE:
Kalau Anda masih belum tahu goals Anda, tidak apa-apa. Tuliskan hal yang terpikir
pertama kali oleh Anda. Lihat kembali jawaban Anda. Lalu yang terpenting, TAKE
ACTION pada apa yang telah saya berikan.
Setelah Anda menentukan goals awal Anda, kini waktunya Anda mempersiapkan dasar
untuk bisnis e-commerce Anda.
7
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Foundational Setup:
Hal-hal yang Anda perlu lengkapi:
Ini adalah dasar-dasar yang Anda harus siapkan untuk memastikan ketika Anda memulai
Shopify store Anda.
Beberapa hal mungkin telah Anda siapkan sebelumnya, jadi cukup lengkapi yang Anda
perlukan.
Anda akan memerlukan semua ini nanti, jadi siapkan semuanya dari sekarang.
Saya pribadi menyarankan untuk mempersiapkan akun Gmail tersendiri untuk semua
fokus usaha ANda Anda.
1. Register Shopify
http://bit.ly/2Xw4qVW
8
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
2. Siapkan Akun Gmail
a. https://accounts.google.com/SignUp
3. Daftarkan Nama Domain
a. http://www.godaddy.com
4. Siapkan Mail Chimp
a. http://www.mailchimp.com
5. Register Canva.com
a. http://www.Canva.com
6. Google Analytics
a. https://analytics.google.com/analytics
7. Register Aliexpress.com
a. http://aliexpress.com
8. Register AliPay Account [7-10 Hari]
a. http://intl.Alipay.com
9. Siapkan Facebook Page (dengan instruksi)
a. https://www.facebook.com/business/learn/set-up-facebook-page
Dengan semua dasar ini, bisnis Anda akan sangat memungkinkan untuk sukses! Jadi,
mari kita mulai, dengan sedikit usaha saja dan penuh semangat!
9
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Penelitian Shopify:
Ini adalah bagian yang cukup besar, jadi lakukan perlahan tapi pasti.
Apa itu Shopify?
Shopify hampir serupa dengan versi e-commerce dari WordPress. Ini adalah platform e-
commerce terbaik untuk memulai usaha Anda.
Shopify memiliki banyak aplikasi yang akan membantu Anda, yang bisa Anda integrasi
ke toko Anda dan akan menghemat banyak waktu Anda.
Hal terbaik dari Shopify adalah Anda dapat menjual apa saja, baik fisik maupun digital.
Anda bahkan dapat menjadi perantara, ini yang disebut Dropshipping.
Jadi, yang saya ingin Anda lakukan adalah melihat toko lain yang tersedia di Shopify
platform.
Jadi, mari kita mencari di Google, ketik "site:myshopify.com"
Ini akan memberikan ide berapa banyak toko Shopify dan produk apa yang dijual...
Berikut ini, Google.com
10
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Di area ASEAN mana pun Anda berada atau pun di negara lainnya, cukup gunakan
google.com...
Cukup mengetik "site:myshopify.com" lalu klik search.
OK, lalu ini akan menunjukkan ada tiga belas juta tujuh ratus ribu hasil pencarian
atau situs yang berhubungan dengan myshopify.com
Yang perlu diketahui dari Shopify adalah jika ada niche market yang bisa Anda jual,
Anda cukup menciptakan toko yang sesuai...
Apa pun yang Anda cari di Google, bahkan mungkin boneka Rusia, saya akan
mencoba memberikan gambaran mengenai niches…
11
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Ternyata Boneka Rusia benar-benar dijual di toko-toko ini...
Boneka Rusia dari Royal Hospital Chelsea, susah sangat jelas toko ini berlokasi di
London. Mari kita masukkan ke keranjang dan cek barang belanjaan kita...
Mereka memberikan harga yang sangat rendah untuk ini. Lalu karena kita akan
mendapatkan produk ini dari situs semacam AliExpress, maka kita aka melakukan Drop
Shipping...
Kita berperan sebagai orang tengah di mana kita tidak pernah menyentuh barang yang
kita jual tetapi kita menciptakan tokonya, menemukan marketnya, dan mengantarkan
produk tersebut kepada mereka.
12
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Niches:
Jadi, setelah pencarian awal Anda, saya ingin Anda kembali ke sini:
Cari ide hebat di sini: https://collections.aliexpress.com/en
Atau, dari daftar niche berpotensi di bawah ini. Tak usah khawatir, Anda bisa
menggantinya kapan saja.
13
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
14
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
15
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
16
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
17
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Mungkin beberapa hal di atas tampak gila atau aneh, tapi tahukan Anda bahwa ada
market untuk setiap niche / hobi yang saya sebutkan di atas!
Jadi, tuliskan 5 niches teratas dari daftar tadi:
Niche 1 – 5:
Jawab pertanyaan berikut:
Apa ada salah satu niches yang Anda sangat sukai?
Apa ada salah satu niches yang memberikan Anda perasaan yang baik?
Apa ada salah satu yang sangat menonjol buat Anda?
Next:
Buka www.Google.com/trends
Cari 5 niches Anda di sini. Yang akan Anda butuhkan adalah jumlah pencarian yang
bagus serta pola yang menanjak seperti ini:
18
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Apa yang bisa Anda lihat dari pencarian Anda?
Apakah polanya menanjak atau menurun?
Apakah tren-nya positif atau negatif?
Niche 1:
Niche 2:
Niche 3:
19
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Niche 4:
Niche 5:
Jadi, setelah Anda mendapatkan semua data, ini waktunya Anda menentukan Anda akan
berfokus pada niche yang mana. Ini adalah tempat terbaik untuk memulainya.
Perlu Anda ingat, ini hanyalah sebuah permulaan untuk mencoba, mungkin ini akan
berhasil, mungkin tidak, tetapi yang terpenting adalah Anda memahami bagaimana
memilih niche.
Kebanyakan enterpreneur eCommerce melalui banyak niche berbeda sebelum mereka
menemukan niche yang benar-benar menghasilkan uang.
Apa niche pilihan Anda?
_________________________________________________
Setelah Anda menentukan, mari kita menuju ke Google Alerts untuk mempersiapkan
Keyword Alerts yang memastikan Anda tahu apa yang sedang terjadi di industry Anda.
http://www.google.com/alerts
Masukkan niche pilihan Anda di bagian “my brand” seperti di gambar.
20
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Anda bisa menentukan seberapa sering Anda menerima pemberitahuan ini, tapi saya
percaya yang terbaik adalah mendapatkannya setiap hari dan mempelajarinya untuk
mengetahui kabar terbaru di industry Anda.
Berikutnya yang Anda akan lakukan, pilih nama domain yang menarik, yang berbeda dari
yang lain, dan yang terkait dengan niche Anda. Tempat favorit saya untuk ini adalah di
LeanDomainSearch.
http://LeanDomainSearch.com
Mari berandai-andai, niche Anda adalah “pets” (binatang peliharaan)
21
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Masukkan “pets” atau keyword Anda ke kotak dan klik search, Tunggu keajaiban yang
akan terjadi.
Hasil untuk “pets” memberikan 2000 nama domain yang bisa Anda gunakan. Sekarang,
filter dan temukan yang paling sesuai untuk ANDA.
Setelah Anda menemukan nama domain Anda, buka Godaddy.com. Ini saya pilih karena
kemudahan koneksi dengan Shopify dan membuat keseluruhan prosesnya menjadi
sangat gampang.
Buka Godaddy.com untuk meregisterasi nama domain Anda:
Jika ini pertama kalinya Anda melakukan registrasi domain, Anda bisa mencari kupon
kode untuk mendapatkan deal terbaik.
https://www.coupons.com/coupon-codes/godaddy.com/
Kadang kala, Anda akan beruntung mendapatkan domain dengan harga hanya $0.99.
22
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Setup:
Sekarang Anda telah mendapatkan niche yang sangat bagus dan membeli nama
domain Anda. Ini waktunya untuk mempersiapkan toko pertama Anda.
Dan…
Tak perlu khawatir, saya akan menuntun Anda melalui keseluruhan prosesnya.
OK, ini yang akan terjadi.
Shopify adalah platform e-commerce paling keren dan mudah untuk digunakan. Platform
ini tersedia dengan seluruh perlengkapan dan fungsi yang mengharuskan Anda
membayar ribuan dollar di platform lainnya.
Tapi…
Tentu saja ada sedikit biaya, tetapi tidak sebesar yang Anda bayangkan.
23
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Hal terbaik yang bisa Anda lakukan adalah mencobanya secara gratis!. Anda
mendapatkan 14 hari free trial, lihat apa yang Anda pikirkan dan ikuti petunjuk
berikut.
Setelah uji coba GRATIS selama 14 hari, Anda bisa menentukan langkah berikutnya.
Jika Anda memutuskan bahwa Anda tertarik dan ingin membangun momentum dengan
toko e-commerce Anda, menjadikannya salah satu arus pemasukan Anda, saya akan
sangat senang.
Shopify Setup
Lengkapi daftar berikut.
Set up Shopify Plan (yang direkomendasikan $79) melalui link:
http://bit.ly/2Xw4qVW
24
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Mari kita mulai:
1. Mari menuju Shopify melalui link ini.
2. Masukkan alamat email Anda untuk memulai uji coba GRATIS Anda sperti gambar
di bawah ini.
3. Ikuti petunjuk berikut
a. Masukkan password / kata sandi yang Anda inginkan
b. Masukkan nama toko Anda, gunakan nama yang sama dengan nama
domain Anda jika memungkinkan.
Lalu,masukkan detail terkait dari toko terbaru Anda dari drop down menu:
25
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Jika Anda benar-benar baru di sini, saya ingin Anda untuk memilih opsi berikut dari drop
down menu.
1. I’m not selling products yet
2. I’m still brainstorming ideas on what to sell
3. I’m just getting started
Lalu masukkan detail alamat Anda seperti yang tampak di gambar.
Dan semudah itu saja untuk mempersiapkan toko e-commerce Shopify pertama Anda.
Berikutnya, apa yang akan kita lakukan adalah mempersiapkan General Setting toko
Ada.
26
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
General Settings:
Di dalam Shopify, temukan Settings di bagian kiri bawah. Anda akan menuju tampilan
berikut ini.
Klik GENERAL.
Masukkan detail toko Anda seperti yang telah Anda siapkan.
Ini termasuk alamat Anda serta mata uang yang Anda inginkan.
27
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Masukkan akun email Anda (email sign up Anda ketika mendaftar)
- Ini adalah email utama Anda. Anda tidak mau spam masuk ke sini.
Dan:
Customer Email (Bagaimana customer akan menghubungi Anda?)
- Saya memilih menggunakan gmail khusus untuk ini.
28
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Payments (Pembayaran):
Berikutnya kita akan menuju Payments (Pembayaran). Ini tergantung dari negara mana
lokasi Anda dan payment gateway yang bisa Anda gunakan.
Anda bisa memeriksa daftar payment gateways di artikel ini dan lokasi negara Anda.
Untuk Thailand, ketika saya memilih Accept Credit Cards lalu memilih tombol ‘Select
provider’ saya akan memperoleh ini:
29
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Hal yang sama untuk negara Anda, di mana pun Anda berada.
Berikutnya, kita memiliki pembayaran alternatif. Anda bisa menelusuri dan memilih yang
paling sesuai untuk Anda.
Lalu, kita akan memilih Custom Payments. Ini masih sangat dibutuhkan di ASEAN karena
masalah keamanan, sedikitnya metode pembayaran online, dan penggunaan kartu
kredit/debit.
Tambahan : Masukkan akun PayPal (jika Anda punya) dan daftarkan diri untuk Stripe
Payment
30
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
https://stripe.com/
Lalu saya ingin Anda untuk mencentang kotak berikut untuk:
1. Secara otomatis mengambil pembayaran untuk setiap pemesanan.
2. Otorisasi dan menarik pembayaran dari kartu kredit customer.
31
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Checkout:
1. Kita ingin memulai dengan Customize Checkout > Add Logo to Checkout
2. Pilihan form – require first name dan last name.
3. Centang kotak berikut
o Use the shipping address as the billing address by default (Gunakan
alamat pengiriman sebagai alamat tagihan)
4. Order processing >
o If the customer abandons their checkout, send them an email reminder to
complete their order > 1 hour later (Jika customer mengabaikan checkout
mereka, kirim email untuk mengingatkan customer untuk melengkapi
pemesanannya > 1 jam kemudian)
32
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Legal (Hukum):
Berikutnya, saya ingin Anda menuju halaman Legal dan lakukan auto-generate semua
halaman yang dibutuhkan.
Sejalan dengan Anda menjadi entrepreneur e-commerce sukses, akan sangat berguna
untuk mengunjungi bagian ini dan memastikan semuanya telah diperbarui secara
profesional
33
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Shipping (Pengiriman):
Selanjutnya, Anda akan menuju halaman Shipping (Pengiriman):
Lakukan set up seperti gambar berikut. Jika ingin mengetahui lebih detail, Anda bisa
membacanya di Shopify.
https://www.shopify.com/legal/terms-shipping-us
Masukkan details terkait negara Anda.
34
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Shipping:
Zona & Biaya
> Domestik (di mana lokasi Anda) – seperti yang Anda lihat, saya memilih Thailand.
> Free Shipping – Anda tidak perlu melakukan ini sekarang, tapi saya
merekomendasikan tambahan FREE Shipping.
Ini akan membantu customers dalam memutuskan pembelian karena mereka tidak
harus membayar iaya pengiriman, mereka merasa lebih baik.
Anda mungkin tidak tahu bahwa:
9 dari 10 customers online mengatakan bahwa free shipping adalah insentif teratas untuk
berbelanja online. Pemesanan dengan fitur free shipping secara rata-rata lebih tinggi 30%
disbanding yang tidak.
93% customers online akan termotivasi untuk membeli produk lebih banyak jika ada opsi
free shipping, sementara 58% customers akan menambahkan lebih banyak barang agar
bisa mendapatkan free shipping.
35
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Pajak:
Kita berlanjut ke pajak:
Semua pajak telah termasuk dalam harga barang saya (ini adalah yang saya gunakan,
Anda bisa mendapatkan saran mengenai hokum sesuai dengan keadaan Anda)
Lalu ini adalah hal terpenting secara hukum dari toko yang Anda siapkan.
Hal berikutnya yang harus Anda lakukan…
36
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Tema:
Anda melakukan ini dengan cara berikut:
Online Store >> Themes >> Customize
Seperti yang Anda lihat di gambar, ada area dengan Ímage with text overlay’. Saya
menggunakan’gambar seperti berikut.
Saya mendapatkan ini seharga $5 di Fiverr.com.
37
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Slide 1 Example:
Slide 2 Example:
Slide 3 Example:
38
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Desain sederhana dan mudah serta terjangkau.
Lalu untuk tema:
Saya akan mempersilakan Anda untuk melihat-lihat desain yang Anda inginkan.
Tapi, saran saya, Debut Theme sudah cukup baik (ini tergantung preferensi personal
Anda, tapi saya menggunakan tema ini)
Dengan sedikit perubahan, Anda bisa memiliki hasil seperti berikut ini.
39
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Pages (Halaman) :
Setelah mempersiapkan toko Anda agar terlihat indah, langkah berikutnya adalah
menciptakan halaman terpisah untuk toko Anda.
Halaman ini penting, tapi tidak berarti harus sempurna Cukup buat halaman ini dulu,
tambahkan sedikit kata-kata, dan tak perlu terlalu memikirkannya.
Silakan lihat contoh saya berikut:
Halaman untuk dibuat:
40
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Halaman About Us
Halaman Contact Us
41
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Halaman Collections (kategori)
42
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Navigasi:
Berikutnya Anda akan mempersiapkan Navigasi. Ini penting bagi pengunjung potensial
dan search engines (mesin pencari) untuk menyusun indeks website Anda.
Jadi, Anda akan membuat sesuatu seperti ini.
Ini dari situs bernama Cinch yang menjual tenda. Ini adalah situs yang yang dibuat
secara baik, menggunakan template Shopify yg dipersonalisasi.
43
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Seperti yang Anda bisa lihat, di Header Navigation terdapat:
 Home
 Shop (collections)
 About
 CinchTV (Not needed)
 FAQ
 Press (Not needed)
 Contact
Anda juga harus membuat Footer Navigation, seperti berikut:
Untuk website manapun, dalam opini saya 100% diperlukan untuk memiliki poin-poin
ini. Alasannya adalah mesin pencarian menyadari hal ini. Dalam opini saya dan SEO
lainnya, ini akan memperngaruhi posisi pencarian Anda.
 Privacy Policy
 Terms of Service
 Return Policy
 Contact Us/Customer Support
Anda bisa membuat ini di back end Shopify Dashboard.
44
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Klik Add Menu Item dan mulai menambahkan halaman yang telah Anda buat
sebelumnya (Anda bisa kembali dan membuatnya jika belum dilakukan).
45
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Domain:
Setelah Anda mempersiapkan footer dan header navigation menu, ini adalah waktunya
untuk menghubungkan nama domain yang telah Anda beli di Godaddy dengan website
Shopify Anda.
Anda akan mengakses area domain Shopify Dashboard melalui:
Online Store >> Domains
Lalu klik:
>> Connect existing domain
ATAU…
>> Beli domain baru (Jika Anda belum memiliki domain sebelumnya)
Jika Anda memilih connect existing domain, Anda akan melalui proses singkat untuk
mendaftarkan domain di toko Anda.
46
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Masukkan nama domain Anda, klik next.
Lalu, verify connections..
47
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Meta & Title:
Setelah Anda melalui proses ini, ini waktunya Anda mempersiapkan Homepage Title &
Meta Description Anda.
Bukankah rasanya menyenangkan melihat toko Anda terbentuk?
Beberapa langkah lagi dan Anda bisa memulai menambahkan produk Anda…
Tapi, pertama kali, mari kita menuju:
>> Online Store >> Preferences
48
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Ada banyak cara berbeda untuk meletakkanTitle dan Meta Description, tapi saya telah
menemukan cara berikut adalah yang terbaik (ini telah saya coba dan terapkan pada
klien saya)
Format:
Main Keyword | Secondary Keyword | Third keyword
Ini adalah format paling sederhana. Jika Anda telah mengetahui tipe Niche yang Anda
lakukan (berdasarkan riset Anda), maka tidak ada masalah untuk melakukannya.
Cara lain untuk melakukannya adalah sebagai berikut:
Generic Keyword | Buying Keyword | Targeted Keyword
Beberapa contohnya:
Dog Baskets | Cheap Dog Baskets | Poodle Dog Baskets
49
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Fishing Rod | Fishing Rod Sale | Salmon Fishing Rod
Apa Anda memahami apa yang Anda akan lakukan di sini?
Meta Description:
Setelah title, Anda harus melengkapi Meta Description Anda.
Sesuatu seperti ini:
Pets Mart is the No1 Online Dog Store in Indonesia. Get the Cheapest Prices on Dog
Baskets for Travel & Home, Dog Collars, Leashes, Chew Toys & Comforters. Fast
Service & Fast Delivery. Cheapest Dog Baskets.
Sekali lagi, seperti yang telah saya katakan di halaman About Us dan contact, Anda bisa
kembali memperbarui ini nanti.
Ingat: Anda.tidak akan menjadi seorang ahli dalam satu malam, tapi Anda bisa mengikuti
langkah-langkah yang Anda tunjukkan dan Anda bisa mencapai level yang sama.
50
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Analytics:
Setelah itu, Anda akan menghubungkan Google Analytics Anda. Jika Anda belum pernah
melakukan ini, jangan khawatir, ini sangat mudah.
Cukup buka ini: https://analytics.google.com
Ikuti instruksi berikut.
51
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Account Name: Biasanya saya menggunakan nama domain saya.
Website Name: Tetap sama
URL Anda: Pilih https://yourdomainame.com
Lalu kategori industri Anda (pilih yang paling sesuai)
Setelah itu, Anda akan memilih Time Zone lalu klik Get Tracking ID. Berikut ini
tampilannya:
Copy kode ini dan kembali ke Shopify Store Anda lalu paste di bagian:
52
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Klik SAVE.
Anda sudah semakin dekat…
53
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Facebook Pixel:
Lalu berikutnya, kita harus membuat Facebook Pixel untuk Anda. Ini akan digunakan
untuk menentukan target kembali ads (iklan) di Facebook.
Facebook Pixel:
Ini adalah tugas untuk Facebook, jadi saya akan memberikan tutorial Facebook ini.
Setelah Anda memiliki Pixel kita akan melakukan instalasi.
Masuk ke sini:
https://www.facebook.com/business/m/pixel-setup-get-started
Ini seharusnya hanya memakan waktu 5 menit saja. Berikutnya Anda akan melihat
tampilan seperti ini:
54
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Ambil kode Anda, seperti dalam kotak merah di gambar.
Sekarang kita akan copy paste kode Anda di Shopify Dashboard.
Setelah Anda selesai, klik Save.
OK, Anda sudah sampai sejauh ini! Sangat baik! Lanjutkan langkah berikutnya dan
Anda akan memiliki produk pertama Anda.
55
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
APPS:
OK, kita hampir sampai, saya sangat bersemangat… Sekarang saya ingin Anda
menambahkan Apps ke toko Anda, ini juga termasuk Google Chrome Extensions:
Kita tidak akan terlalu banyak menggunakan apps karena Shopify sudah mengintegrasi
banyak hal seperti: Abandoned Cart Emails (sangat bagus). Saya sangat menyukai yang
satu ini, Boom – By Cindy Joseph.
56
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Jadi hal pertama yang harus dilakukan, kita akan menggunakan apps dari Google
Chrome Webstore:
https://www.google.com/chrome/webstore/extensions.html
Juga apps dari Shopify App Store:
https://apps.shopify.com/
57
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Berikut ini adalah daftar apps yang akan kita gunakan:
 Oberlo (Shopify & GC)
 Privy
 Retargetapp (belum diputuskan)
Mari mulai Oberlo:
Oberlo App Setup:
1. Buka Shopify App store dan cari Oberlo, atau klik link ini.
2. Klik Add app dan ikuti instruksinya.
3. Buka Chrome Webstore dan lanjutkan prosesnya, buka link ini.
4. Klik Add to Chrome.
Sekarang, Anda telah melengkapi:
- Instalasi Oberlo app
58
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
- Instalasi Chrome Extension
- Menghubungkan dengan Shopify – melalui klik Install App
Ketika Anda telah selesai, Anda akan secara otomatis diarahkan ke:
https://app.oberlo.com/dashboard
59
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Setelah itu, kita akan menyelesaikan beberapa langkah agar produk pertama Anda SIAP
di toko Anda.
So we start with Pricing Rules.
Go here: https://app.oberlo.com/settings/pricing
Cukup melakukan set up seperti gambar di atas.
Untuk produk di atas $5 kita akan melakukan kelipatan 3. Ini berarti kita akan melakukan
X 3 dari harga di AliExpress.
Contoh:
Produk di AliExpress = $10
Produk di toko kita = $30
Setelah bagian ini selesai, mari lanjutkan ke Oberlo Suppliers:
Anda bias mengakses bagian ini di:
https://app.oberlo.com/settings/suppliers
60
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Change:
1. Default shipping method – ePacket
ePacket mengizinkan Anda untuk menyediakan pengiriman yang cepat dan terjangkau
untuk paket bermuatan ringan.
2. Custom Note - Copy dari tulisan di bawah ini
Custom Note:
This product will be drop shipped to my customer. Please do not include any
documentation with your company details or branding on it. Please ship quickly for
repeat business. (Produk ini akan diantarkan kepada customer saya. Tolong jangan
sertakan dokumen apapun dari perusahaan Anda mau pun brand. Mohon diantarkan
secepatnya agar ada repetisi order)
Setelah ini semua selesai, kita akan mulai mencari produk untuk mendorong kemajuan
toko kita.
61
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Product Finding:
Buka main dashboard dan masukkan niche Anda.
Sekarang, seharusnya Anda telah melakukan langkah ini. Tapi jika belum, ini adalah
tempat terbaik untuk mencari produk dan mendapatkan banyak tawaran.
Jadi, setelah Anda memilih niche dan kata kunci Anda, Anda bisa memulai mencari
produk yang menarik.
Niche saya adalah skincare. Saya telah mengikuti perkembangan acne pens, jadi ini
cukup mudah.
Di pojok kanan atas.Anda bisa melihat saya menjual produk ke Thailand. Anda bisa
mengubah ini ke negara pilihan Anda dan biaya pengiriman akan dihitung secara
otomatis untuk Anda.
62
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Setelah Anda melakukan riset produk mana yang dirasa baik, Anda bisa
memasukkannya di import list Anda dengan cara mendekatkan kursor ke produk tersebut
lalu klik tombol hijau Add to Import List.
Lalu klik Edit On Import List (sangat penting!)
Seperti yang Anda lihat, ada 4 bagian yang bisa diedit:
Product:
- Change title
- Choose the collection to add it to
- Choose what type of product it is
- Tags (words that people might use to search for it)
Description:
Bagian ini sebagian besar berisi informasi dari konten yang tersedia di AliExpress/Oberlo.
Buat kata-kata yang menjual mengenai betapa bagusnya produk ini.
63
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Lakukan pencarian keyword Ada di Google agar Anda bisa mendapat ide dari
competitor:
Jika Anda menemukan kompetitor Anda sekelas Neutrogena, sudah sangat jelas mereka
telah mengeluarkan jutaan dollar untuk riset, pengembangan, dan marketing. Sumber ini
sangat baik untuk memperoleh kata-kata yang bisa Anda gunakan.
Variants:
Ini untuk menunjukkan berapa banyak tipe berbeda dari produk yang Anda jual. Seperti
terlihat di gambar, ada blue version, yellow version, dan lainnya.
64
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Ini juga menunjukkan dari negara mana produk Anda dikirimkan sehingga Anda bisa
memilih mana yang paling relevan untuk Anda dan yang terdekat karena ini sangat
penting.
Ini juga menunjukkan harga pembelian Anda dan berapa harga yang harus Anda jual.
Anda bisa mengubah harga ini sesuai dengan pasar Anda.
Images:
Ini untuk menunjukkan berapa banyak gambar berbeda dari produk Anda.
65
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Cukup klik gambar yang Anda sukai. Setelah terpilih, akan muncul kotak hijau.
Pilih sampai 5 gambar untuk setiap produk. Gambar penggunaan produk bisa
dipertimbangkan. Anda bisa membuat slideshow dari gambar-gambar yang paling
menonjol.
Anda bisa membuat ini di ponsel Anda menggunakan software seperti Magesto.
Akhirnya:
Setelah semua terpilih dan siap, klik tombol:
Anda akan mendapatkan halaman di mana Anda bisa mengedit produk Anda di Shopify
seperti pada gambar berikut.
66
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Kita akan melakukan beberapa optimisasi di sini.
1. Title
2. Description
3. Product Type
4. Collections
5. Tags
6. Images
7. Variants
8. SERP listing
Kita harus mengumpulkan beberapa hal dahulu.
1. Main keyword of product
2. Secondary keyword
3. Tertiary keyword
Begini cara saya melihatnya. Setelah riset awal dari produk saya, saya selalu melakukan
pencarian keyword dengan beberapa pertimbangan:
67
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Target kita adalah pembelian impulsive, jadi kita bisa mencari keyword tambahan seperti
“best”, “cheap”, “sale”, “Top, paham?
Produk di atas adalah portable acne laser pen, terdengar menarik.
Jadi yang pertama kali saya lakukan adalah mencari keywords terkait, seperti “acne
solution”.
Saya memiliki Keywords Everywhere di Chrome saya, ini sangat membantu, Ada bisa
download di sini.
Terlihat, Acne Treatment adalah yang terbesar, Acne Cream, types of acne.Mari kita lihat
produk dengan penjualan terbaik di Amazon agar kita lebih paham.
Ini akan memberikan ide kata-kata menarik yang bisa kita gunakan di title.
Hal penting yang Anda harus ingat, title tidak boleh lebih dari 70 karakter.
Ini adalah contoh penjualan teratas di Amazon. Daftar yang sangat panjang, yang
menurut saya harus dipadatkan.
Keuntungannya untuk Anda, Anda bisa mengambil beberapa contoh dan
menggunakannya untuk description Anda…
Skin tightening, wrinkle reducing, puffy eyes…
68
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Deskripsi ini sangat baik, tapi Anda ingin menjadikannya lebih mudah untuk dibaca.
Mengambil beberapa bagian dari daftar ini yang Anda rasa akan membantu user untuk
membeli produk Anda.
Seperti yang Anda lihat, banyak kata-kata menarik di sini. Ini akan membantu peringkat
listing ini di search engines seperti Google dan Amazon marketplace (yang sekarang
benar-benar telah menjadi search engine)
Mari lihat contoh lainnya…
Cari deskripsi terbaik untuk produk dengan penjualan tertinggi di kategori Anda dan
gunakan itu.
69
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Mari kita coba headline berikut:
Best Acne Treatment Solution Laser Pen (Menurut saya ini sudah cukup baik karena
memiliki “Best, Äcne Treatment”, dan Äcne Solution”ditambah dengan acne laser pen.)
Sekarang kita sudah punya title, mari buat description.
Saya senang melihat di berbagai tempat dan melihat format product description mereka.
Berikut contoh yang saya suka.
Bagian description masih bisa ditingkatkan, namun jika dilihat dari kemampuan untuk
memperoleh pembeli, ini sudah sangat baik.
Poin-poin berikut akan membantu dalam pembuatan Product Descriptions yang menarik,
Saya telah menambahkan jawaban saya sebagai contoh:
 Pain/Pleasure – Bisakah produk Anda membantu customer mengurangi rasa
sakit atau menciptakan kenyamanan?
o Jerawat (acne) adalah masalah besar bagi sebagian orang, membuat malu,
jelek, sedih, emosional. Jadi, menyembuhkan ini akan membuat mereka
lebih percaya diri, bahagia, menarik, dan sebagainya.
 Who – Siapa yang membaca product description Anda?
o Penderita jerawat (Kata penderita terdengar sangat menyedihkan)
 Feel – Perasaan aoa yang Anda ingin orang-orang rasakan setelah membaca.
Gali lebih dalam dan lebih spesifik.
70
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
o Hidup bebas jerawat adalah sangat memungkinkan. Mereka bisa merasa
bahagia dan menyukai penampilan mereka.
 Why – Apa yang membedakan Anda dari competitor? Apa saja fitur yang
bermanfaat? Kenapa orang-orang harus membeli dari Anda, bukannya orang lain?
o Kami benar-benar peduli. Kami ingin melihat jati diri Anda sesungguhnya
yang belum pernah dilihat orang lain.
Kini giliran Anda…
Answer these now:
Apakah pain/pleasure yang produk Anda bisa hilangkan/berikan?
Siapa saja yang membaca product description Anda?
Apa yang Anda ingin orang lain rasakan setelah membaca?
Kenapa mereka harus membeli dari Anda, apa yang membedakan dari kompetitor Anda?
Remember: Anda tak perlu melakukan ini secara sempurna. Saya sangat menyarankan
Anda kembali kapan saja dan mengubahnya.
71
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Catatan : Bagaimana Anda tahu ini sudah cukup atau ada hal lain yang mungkin
lebih baik? Coba tes kata-kata Anda kepada customer potensial. Teruslah
memperbaiki dan menambahkan penawaran Anda lalu coba lemparkan kepada
customer dan lihat apakah penjualan Anda meningkat.
Setelah Anda lebih banyak berlatih dan menemukan kenyamanan dalam menulis product
descriptions, Anda akan membutuhkan extra plugins di toko Anda.
72
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Sebelumnya, mari lihat ide menarik lainnya:
Mengetahui siapa audiens Anda akan membantu Anda dalam menuliskan deskripsi yang
akan membuat customer berbelanja sekarang!
Sebelum saya melanjutkan ke bagian berikutnya, tolong pahami ini.
Anda tidak perlu terlalu banyak produk di toko Anda untuk memulai berjualan. Anda
bisa memulai dari 1 produk terlebih dulu dan lanjutkan dari sana. Banyak orang
menghasilkan jutaan dollar setiap tahunnya dengan berfokus pada 1 produk saja.
Selain itu, jika Anda menghadapi kesulitan dalam membuat deskripsi, cukup ambil
contoh dari Amazon dan sesuaikan dari sana. Saya tidak akan bilang apa-apa ;)
73
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Apps cont.
Aplikasi berikutnya yang akan kita tambahkan adalah Privy. Anda bisa mengaksesnya
dari ling berikut dan menambahkan di toko Anda dengan cara seperti Oberlo.
https://apps.shopify.com/privy
Apa itu Privy?
Ini adalah aplikasi Pop Up di toko Anda yang mendorong customer Anda untuk
meninggalkan alamat email - dengan sedikit insentif ;)
74
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Seperti ini contoh tampilannya - Ini akan muncul ketika seseorang akan meninggalkan
website, customers bisa mendapatkan diskon 10% jika memasukkan alamat email.
https://dashboard.privy.com/campaigns
Setelah Anda log in melalui panel Apps di Shopify, Anda akan dihubungkan ke Privy
Dashboard dengan pop up seperti:
75
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Klik Create Onsite Display.
Lalu masukkan nama campaign Anda dan klik "New Campaign":
Setelah itu, klik: Exit Email Capture
76
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Klik Design lalu Anda akan menuju Design Section.
Pop Up Design Elements:
DI sini Anda akan merancang Pop Up Anda. Anda bisa menambahkan gambar dan
mengubah tulisan.
Setelah selesai, klik Save Changes
77
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Before & After Sign up:
Popup triggers (pemicu pop up) - Saya membiarkan Exit intent enabled (menyala). Tak
perlu mengubah lainnya. Lalu klik Thank You Page Design
78
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Lalu ganti: Text {{signup.coupon_code}} menjadi yang telah Anda buat di dalam Shopify
sebelumnya.
Klik Save Changes
Lalu klik > Next Step > Publish
79
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Akhirnya, kita akan menggunakan Retargeting app di toko Anda. Setelah kita akan
mendapatkan pengunjung, tetapi mereka tidak langsung membeli, kita bisa
memenargetkan mereka dengan ads di Facebook.
Masuk ke App Store di sini.
Ikuti instruksinya, seperti beberapa aplikasi yang telah Anda lakukan sebelumnya,
mulailah mempersiapkan ini.
Centang I agree to Terms and Privacy, lalu hubungkan dengan Facebook.
Lalu masuk dan hubungkan aplikasi dengan Facebook page yang Anda ingin
representasikan.
Dalam kasus ini, saya menggunakan eCommerce ASEAN.
Seperti yang Anda lihat, Business Manager saya telah terhubung. Anda bisa
mempelajari set up-nya di sini.
Saya telah mengosongkan detail saya menggunakan lingkaran hijau 
80
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Lalu klik Save & Continue.
Setelah itu, Anda akan memiliki 3 pilihan, pilih Silver Plan untuk memulai dan Anda bisa
upgrade nanti.
81
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Setelah Anda selesai, Anda akan diminta memasukkan detail pembayaran.
NOTE:
Untuk saat ini Anda belum perlu membelinya, taoi saya merasakan keuntungan yang
sangat besar untuk ecommerce marketers yang baru memulai usahanya karena akan
dibutuhkan banyak usaha untuk mempersiapkan retargeting campaigns yang baik.
Jika Anda memutuskan untuk menggunakannya (saya merekomendasikan ini), Anda
akan menuku ke halaman ini untuk melengkapi proses signup.
82
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Jadi, yang Anda akan lakukan adalah:
Set budget harian Anda – saya akan memulai di $3-5, tapi ini kembali lagi kepada Anda.
Mereka menggunakan carousel ad format dengan banyak gambar produk yang bisa
dilihat..
83
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Konten yang ditampilkan kepada pengunjung Anda berdasarkan produk yang mereka lihat
di website Anda (cukup menarik bukan)
Tiap customer akan melihat produk yang berbeda jika sebelumnya mereka telah lihat atau
masukkan ke cart mereka.
Yang perlu Anda lakukan hanyalah add text.
“Check your favorite products here!”.
Atau, jika Anda melewatkan deal yang baik, keranjang Anda menunggu…
Anda bisa melihat campaign Anda di bagian “Ad Message” dan melihat tampilan ads Anda
lengkap dengan gambar seperti di website.
Setelah puas dengan hasilnya, klik “Create Campaign”.
Now, your retargeting campaign has been created. You will see this notification:
84
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Setelah selesai, akan memakan waktu sekitar 5 hari sebelum retargeting campaign Anda
aktif. Mohon sabar sebentar, ini akan sangat berguna akhirnya.
- Ako ingin memastikan audiens Anda cukup besar dan memberikan peluang lebih
tinggi agar campaign Anda berjalan efektif..
- Mereka juga akan membuat grup audiens untuk Anda.
Periksa dashboard Anda: Setelah toko Anda berjalan, Anda bisa memeriksa
performanya di dashboard Anda dan melihat penjualan mulai masuk.
85
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Jadi begitulah, setup menyeluruh dan lengkap untuk toko ecommerce Anda.
Saya harap semua ini sangat bermanfaat bagi Anda dan Anda mengimplementasikan
setiap langkahnya.
Setelah Anda membeli Shopify Plan melalui link saya,silakan kirim email ke pada saya,
lengkap dengan semua details, order number, dan lainnya. Saya akan menghubungi Anda
dengan membawa special gift.
Untuk memperoleh special gift, Anda harus membeli $79 Shopify Plan dan mengirimkan
semua detailnya melalui link : hello@ecommerceasean.com
Atau hubungi Messenger kami
Semoga selalu sukses
Robin dan eCommerce ASEAN Team.
86
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Butuh bantuan?
Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut mengenai cara terbaik mempersiapkan dan
menjalankan toko Anda, ada beberapa opsi yang bisa Anda pilih:
eCom Lab
eCom Lab adalah sebuah proyek yang kami desain untuk membantu Anda untuk berhenti
berkecimpung di bisnis kecil dan bekerja secara langsung dengan leaders yang telah
menciptakan 7-figure businesses- untuk membantu Anda meningkatkan pertumbuhan
Anda dengan cepat.
Semua yang kami bagikan kepada Anda datang dari hasil uji coba nyata serta kasus di
lapangan.
eCom Lab adalah sarana belajar terbaik dari ahli terbaik.
>> Join The eCom Lab <<
87
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Consulting
& Coaching:
Jika Anda menginginkan coaching one-on-one secara personal dengan saya, Anda bisa
memesan sesi konsultasi. Kami akan mempersiapkan janji live di Skype, di mana kami
akan menunjukkan prosesnya dan memberikan Anda langkah-langkah yang nyata agar
toko Anda dapat banjir pembeli.
PERINGATAN: Konsultan kami biasanya sudah booked 3+ bulan di depan, jadi lakukan
ini secepatnya jika Anda ingin menggali lebih dalam
>> Book A Consultation <<
88
©Copyright eCommerceASEAN.com 2020
Outsourcing
Digital:
Anda ingin saya melakukan eCommerce Digital untuk Anda?
Di tahun 2014, saya dikenalkan dengan eCommerce Client pertama saya. Bisinis mereka
telah memberikan hasil luar biasa, tetapi masih ada beberapa hal penting yang bisa
ditambahkan yang akan membuat mereka semakin hebat di bidangnya.
Saya meneliti sistem mereka, copy and ranking method, dan menyadari bahwa mereka
banyak melakukan kesalahan yang sama seperti non-eCommerce clients.
Mereka tidak melakukan tes!
Kami duduk bersama selama berjam-jam, berdiskusi mengenai berbagai metode dan
bagaimana perlunya pengambilan keputusan secara cepat serta perubahan-perubahan
mudah yang akan mulai memberikan hasil secara cepat, terpercaya, dan profitable.
Kembali lagi, mereka masih tetap menjadi klien saya hingga saat ini bahkan menjadi yang
terbesar, dengan produk baru yang diluncurkan setiap tahunnya.
Saya sangat senang melihat klien saya sukses. Inilah alasannya saya ingin menciptakan
lebih banyak cerita sukses lainnya.
Saat ini kami sedang menerima klien-klien baru dengan penawaran spesial dengan
balasan testimoni atas bantuan kami.
>> Reserve A Free Consultation <<

More Related Content

Similar to eCommerce Setup Checklist Bahasa Indonesia 2020

KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
InnerCircle444
 

Similar to eCommerce Setup Checklist Bahasa Indonesia 2020 (20)

Cara Buat Duit USD
Cara Buat Duit USDCara Buat Duit USD
Cara Buat Duit USD
 
Ingin Membangun Bisnis Dari Nol? Ini Dia 6 Tipsnya Untuk Anda
Ingin Membangun Bisnis Dari Nol? Ini Dia 6 Tipsnya Untuk AndaIngin Membangun Bisnis Dari Nol? Ini Dia 6 Tipsnya Untuk Anda
Ingin Membangun Bisnis Dari Nol? Ini Dia 6 Tipsnya Untuk Anda
 
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
 
Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
 
Bisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxBisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docx
 
Cara memulai bisnis online
Cara memulai bisnis onlineCara memulai bisnis online
Cara memulai bisnis online
 
Muat Turun Ebook Rahsia taobao
Muat Turun Ebook Rahsia taobaoMuat Turun Ebook Rahsia taobao
Muat Turun Ebook Rahsia taobao
 
Kegalauan Memulai Bisnis
Kegalauan Memulai BisnisKegalauan Memulai Bisnis
Kegalauan Memulai Bisnis
 
Panduan tuntas sukses bisnis stiforp by bizprofit
Panduan tuntas sukses bisnis stiforp   by bizprofitPanduan tuntas sukses bisnis stiforp   by bizprofit
Panduan tuntas sukses bisnis stiforp by bizprofit
 
Empat kesilapan maut seorang newbie affiliate
Empat kesilapan maut seorang newbie affiliateEmpat kesilapan maut seorang newbie affiliate
Empat kesilapan maut seorang newbie affiliate
 
1000 dollar-pertama
1000 dollar-pertama1000 dollar-pertama
1000 dollar-pertama
 
Bagaimana menjual-produk-informasi
Bagaimana menjual-produk-informasiBagaimana menjual-produk-informasi
Bagaimana menjual-produk-informasi
 
Azzahra e commerce 6
Azzahra   e commerce 6Azzahra   e commerce 6
Azzahra e commerce 6
 
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKMStrategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
Strategi Digital Marketing, Sosial Media Untuk Promosi Online UMKM
 
1,4 jt passive income dari internet
1,4 jt passive income dari internet1,4 jt passive income dari internet
1,4 jt passive income dari internet
 
Workshop akademi bisnis digital
Workshop akademi bisnis digitalWorkshop akademi bisnis digital
Workshop akademi bisnis digital
 
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
 
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
 
50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran
 
Oriflame on blog
Oriflame on blogOriflame on blog
Oriflame on blog
 

Recently uploaded

Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
langkahgontay88
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
FORTRESS
 

Recently uploaded (20)

CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptxPERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
PERAN DAN FUNGSI KOPERASI-TUGAS PPT NOVAL 2B.pptx
 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
 
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
 
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdgNilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
Nilai-Waktu-Uang.pptx kdgmkgkdm ksfmkdkmdg
 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
 
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptxPernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
Pernyataan SAK 1 Pelaporan Keuangan.pptx
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
 

eCommerce Setup Checklist Bahasa Indonesia 2020

  • 2. 2 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Jadikan eCommerce ASEAN Competitive Advantage Milikmu Dear Friend, Buku / checklist ini kami tulis pada tahun 2016, ketika eCommerce di ASEAN mulai berkembang. Dan sulit dipercaya, betapa besarnya potensi yang tercipta sejak saat itu di regional ini. Saya percaya, siapapun itu dengan sedikit dorongan dan hasrat untuk sukses bisa meraihnya. Internet, adalah sarana pertama yang akan mengantar Anda ke sana. Lalu sarana berikutnya yang tak kalah penting, e-commerce. Cetak biru ini telah saya letakkan agar Anda mudah mengikutinya, dari langkah pertama sampai terakhir, sampai e-commerce Anda berdiri dan berjalan, lengkap denga semua persyaratan hokum, detail pengiriman, produk tambahan, dan masih banyak lainnya. Begitu sederhana, Anda tinggal mengikutinya. Kita akan banyak membicarakan Shopify di sini. Shopify telah kami terapkan pada semua klien kami di ASEAN dan seluruh penjuru dunia karena ini adalah yang termudah untuk digunakan dengan investasi minimal namun hasil maksimal. Anda bahkan dapat menggunakan Shopify secara gratis selama 14-hari agar Anda familiar dan merasakan toko Anda berdiri dan berjalan hanya dalam waktu beberapa jam saja. Ada sedikit usaha yang akan Anda lakukan, sedikit penelitian dan produk, tapi kami akan menjelaskan secara menyeluruh kepada Anda. Pendekatan sederhana terhadap e-commerce ini telah memberikan hasil yang luar biasa dalam waktu sangat singkat yang tak pernah terjadi sebelumnya. Mari kita bahas lebih lanjut!
  • 3. 3 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Biarkan saya bertanya : Apa Anda sedang ingin memulai bisnis e-commerce pertama Anda? Mungkin Anda telah menyaksikan orang lain di rumahnya yang nyaman dan aman, yang secara diam-diam telah menjalankan hidup yang luar biasa dari pasar e-commerce? Mungkin Anda memiliki sedikit masalah dalam e-commerce Anda untuk menghasilkan keuntungan? Dan Anda ingin melalui batu loncatan itu? Atau mungkin Anda telah memiliki produk yang luar biasa atau produk yang telah Anda pasarkan secara online / offline, tapi Anda tidak tahu bagaimana cara memasarkannya agar Anda memperoleh potensi maksimal dari apa yang Anda miliki? Satu pertanyaan penting lainnya : Apa Anda siap memulai kesuksesan di e-commerce, tapi tidak tahu di mana awalnya? Apa Anda punya hasrat untuk menghasilkan uang yang NYATA secara online? Anda tidak sendiri. Pertanyaan ini adalah sesuatu yang ditanyakan oleh para entrepreneur setiap harinya. Jadi, mari kita lanjutkan… Tulis jawaban Anda di buku, atau print out jawaban Anda, atau di notebook Anda kalau Anda membacanya dalam format digital.
  • 4. 4 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Menentukan Goal: Untuk menjadi seorang pebisnis sukses, Anda harus menentukan goals. Penentuan ini memberikan Anda visi jangka panjang serta motivasi jangka pendek, sesuatu yang tak dimiliki oleh kebanyakan orang. Ini menolong Anda untuk berfokus pada pencapaian skills dan pengetahuan yang diperlukan serta mengatur waktu, energi, dan sumber daya Anda untuk memastikan Anda memperoleh yang terbaik di hidup Anda. Untuk memulai: Apa yang Anda ingin capai dari pembelajaran ini? Apa yang Anda benar-benar inginkan? Tuliskan apa yang Anda harapkan akan Anda peroleh dari pembelajaran ini?
  • 5. 5 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Isi goals Anda: Berapa banyak uang yang ingin Anda hasilkan? Per bulan… Di akhir tahun pertama… Di akhir tahun ke dua… Menentukan goals tanpa arah tidaklah cukup. Anda juga harus memiliki alas an kenapa Anda ingin mencapainya dan itu bisa dilandasi oleh perubahan yang Anda ingin terjadi di hidup Anda, kesehatan Anda, keluarga Anda, kehidupan social Anda, dan lainnya. Tuliskan jawaban Anda di sini: Apa perubahan gaya hidup yang Anda ingin peroleh? Hal baru apa yang Anda ingin lakukan? Hidup seperti apa yang Anda inginkan?
  • 6. 6 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 NOTE: Kalau Anda masih belum tahu goals Anda, tidak apa-apa. Tuliskan hal yang terpikir pertama kali oleh Anda. Lihat kembali jawaban Anda. Lalu yang terpenting, TAKE ACTION pada apa yang telah saya berikan. Setelah Anda menentukan goals awal Anda, kini waktunya Anda mempersiapkan dasar untuk bisnis e-commerce Anda.
  • 7. 7 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Foundational Setup: Hal-hal yang Anda perlu lengkapi: Ini adalah dasar-dasar yang Anda harus siapkan untuk memastikan ketika Anda memulai Shopify store Anda. Beberapa hal mungkin telah Anda siapkan sebelumnya, jadi cukup lengkapi yang Anda perlukan. Anda akan memerlukan semua ini nanti, jadi siapkan semuanya dari sekarang. Saya pribadi menyarankan untuk mempersiapkan akun Gmail tersendiri untuk semua fokus usaha ANda Anda. 1. Register Shopify http://bit.ly/2Xw4qVW
  • 8. 8 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 2. Siapkan Akun Gmail a. https://accounts.google.com/SignUp 3. Daftarkan Nama Domain a. http://www.godaddy.com 4. Siapkan Mail Chimp a. http://www.mailchimp.com 5. Register Canva.com a. http://www.Canva.com 6. Google Analytics a. https://analytics.google.com/analytics 7. Register Aliexpress.com a. http://aliexpress.com 8. Register AliPay Account [7-10 Hari] a. http://intl.Alipay.com 9. Siapkan Facebook Page (dengan instruksi) a. https://www.facebook.com/business/learn/set-up-facebook-page Dengan semua dasar ini, bisnis Anda akan sangat memungkinkan untuk sukses! Jadi, mari kita mulai, dengan sedikit usaha saja dan penuh semangat!
  • 9. 9 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Penelitian Shopify: Ini adalah bagian yang cukup besar, jadi lakukan perlahan tapi pasti. Apa itu Shopify? Shopify hampir serupa dengan versi e-commerce dari WordPress. Ini adalah platform e- commerce terbaik untuk memulai usaha Anda. Shopify memiliki banyak aplikasi yang akan membantu Anda, yang bisa Anda integrasi ke toko Anda dan akan menghemat banyak waktu Anda. Hal terbaik dari Shopify adalah Anda dapat menjual apa saja, baik fisik maupun digital. Anda bahkan dapat menjadi perantara, ini yang disebut Dropshipping. Jadi, yang saya ingin Anda lakukan adalah melihat toko lain yang tersedia di Shopify platform. Jadi, mari kita mencari di Google, ketik "site:myshopify.com" Ini akan memberikan ide berapa banyak toko Shopify dan produk apa yang dijual... Berikut ini, Google.com
  • 10. 10 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Di area ASEAN mana pun Anda berada atau pun di negara lainnya, cukup gunakan google.com... Cukup mengetik "site:myshopify.com" lalu klik search. OK, lalu ini akan menunjukkan ada tiga belas juta tujuh ratus ribu hasil pencarian atau situs yang berhubungan dengan myshopify.com Yang perlu diketahui dari Shopify adalah jika ada niche market yang bisa Anda jual, Anda cukup menciptakan toko yang sesuai... Apa pun yang Anda cari di Google, bahkan mungkin boneka Rusia, saya akan mencoba memberikan gambaran mengenai niches…
  • 11. 11 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Ternyata Boneka Rusia benar-benar dijual di toko-toko ini... Boneka Rusia dari Royal Hospital Chelsea, susah sangat jelas toko ini berlokasi di London. Mari kita masukkan ke keranjang dan cek barang belanjaan kita... Mereka memberikan harga yang sangat rendah untuk ini. Lalu karena kita akan mendapatkan produk ini dari situs semacam AliExpress, maka kita aka melakukan Drop Shipping... Kita berperan sebagai orang tengah di mana kita tidak pernah menyentuh barang yang kita jual tetapi kita menciptakan tokonya, menemukan marketnya, dan mengantarkan produk tersebut kepada mereka.
  • 12. 12 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Niches: Jadi, setelah pencarian awal Anda, saya ingin Anda kembali ke sini: Cari ide hebat di sini: https://collections.aliexpress.com/en Atau, dari daftar niche berpotensi di bawah ini. Tak usah khawatir, Anda bisa menggantinya kapan saja.
  • 17. 17 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Mungkin beberapa hal di atas tampak gila atau aneh, tapi tahukan Anda bahwa ada market untuk setiap niche / hobi yang saya sebutkan di atas! Jadi, tuliskan 5 niches teratas dari daftar tadi: Niche 1 – 5: Jawab pertanyaan berikut: Apa ada salah satu niches yang Anda sangat sukai? Apa ada salah satu niches yang memberikan Anda perasaan yang baik? Apa ada salah satu yang sangat menonjol buat Anda? Next: Buka www.Google.com/trends Cari 5 niches Anda di sini. Yang akan Anda butuhkan adalah jumlah pencarian yang bagus serta pola yang menanjak seperti ini:
  • 18. 18 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Apa yang bisa Anda lihat dari pencarian Anda? Apakah polanya menanjak atau menurun? Apakah tren-nya positif atau negatif? Niche 1: Niche 2: Niche 3:
  • 19. 19 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Niche 4: Niche 5: Jadi, setelah Anda mendapatkan semua data, ini waktunya Anda menentukan Anda akan berfokus pada niche yang mana. Ini adalah tempat terbaik untuk memulainya. Perlu Anda ingat, ini hanyalah sebuah permulaan untuk mencoba, mungkin ini akan berhasil, mungkin tidak, tetapi yang terpenting adalah Anda memahami bagaimana memilih niche. Kebanyakan enterpreneur eCommerce melalui banyak niche berbeda sebelum mereka menemukan niche yang benar-benar menghasilkan uang. Apa niche pilihan Anda? _________________________________________________ Setelah Anda menentukan, mari kita menuju ke Google Alerts untuk mempersiapkan Keyword Alerts yang memastikan Anda tahu apa yang sedang terjadi di industry Anda. http://www.google.com/alerts Masukkan niche pilihan Anda di bagian “my brand” seperti di gambar.
  • 20. 20 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Anda bisa menentukan seberapa sering Anda menerima pemberitahuan ini, tapi saya percaya yang terbaik adalah mendapatkannya setiap hari dan mempelajarinya untuk mengetahui kabar terbaru di industry Anda. Berikutnya yang Anda akan lakukan, pilih nama domain yang menarik, yang berbeda dari yang lain, dan yang terkait dengan niche Anda. Tempat favorit saya untuk ini adalah di LeanDomainSearch. http://LeanDomainSearch.com Mari berandai-andai, niche Anda adalah “pets” (binatang peliharaan)
  • 21. 21 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Masukkan “pets” atau keyword Anda ke kotak dan klik search, Tunggu keajaiban yang akan terjadi. Hasil untuk “pets” memberikan 2000 nama domain yang bisa Anda gunakan. Sekarang, filter dan temukan yang paling sesuai untuk ANDA. Setelah Anda menemukan nama domain Anda, buka Godaddy.com. Ini saya pilih karena kemudahan koneksi dengan Shopify dan membuat keseluruhan prosesnya menjadi sangat gampang. Buka Godaddy.com untuk meregisterasi nama domain Anda: Jika ini pertama kalinya Anda melakukan registrasi domain, Anda bisa mencari kupon kode untuk mendapatkan deal terbaik. https://www.coupons.com/coupon-codes/godaddy.com/ Kadang kala, Anda akan beruntung mendapatkan domain dengan harga hanya $0.99.
  • 22. 22 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Setup: Sekarang Anda telah mendapatkan niche yang sangat bagus dan membeli nama domain Anda. Ini waktunya untuk mempersiapkan toko pertama Anda. Dan… Tak perlu khawatir, saya akan menuntun Anda melalui keseluruhan prosesnya. OK, ini yang akan terjadi. Shopify adalah platform e-commerce paling keren dan mudah untuk digunakan. Platform ini tersedia dengan seluruh perlengkapan dan fungsi yang mengharuskan Anda membayar ribuan dollar di platform lainnya. Tapi… Tentu saja ada sedikit biaya, tetapi tidak sebesar yang Anda bayangkan.
  • 23. 23 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Hal terbaik yang bisa Anda lakukan adalah mencobanya secara gratis!. Anda mendapatkan 14 hari free trial, lihat apa yang Anda pikirkan dan ikuti petunjuk berikut. Setelah uji coba GRATIS selama 14 hari, Anda bisa menentukan langkah berikutnya. Jika Anda memutuskan bahwa Anda tertarik dan ingin membangun momentum dengan toko e-commerce Anda, menjadikannya salah satu arus pemasukan Anda, saya akan sangat senang. Shopify Setup Lengkapi daftar berikut. Set up Shopify Plan (yang direkomendasikan $79) melalui link: http://bit.ly/2Xw4qVW
  • 24. 24 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Mari kita mulai: 1. Mari menuju Shopify melalui link ini. 2. Masukkan alamat email Anda untuk memulai uji coba GRATIS Anda sperti gambar di bawah ini. 3. Ikuti petunjuk berikut a. Masukkan password / kata sandi yang Anda inginkan b. Masukkan nama toko Anda, gunakan nama yang sama dengan nama domain Anda jika memungkinkan. Lalu,masukkan detail terkait dari toko terbaru Anda dari drop down menu:
  • 25. 25 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Jika Anda benar-benar baru di sini, saya ingin Anda untuk memilih opsi berikut dari drop down menu. 1. I’m not selling products yet 2. I’m still brainstorming ideas on what to sell 3. I’m just getting started Lalu masukkan detail alamat Anda seperti yang tampak di gambar. Dan semudah itu saja untuk mempersiapkan toko e-commerce Shopify pertama Anda. Berikutnya, apa yang akan kita lakukan adalah mempersiapkan General Setting toko Ada.
  • 26. 26 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 General Settings: Di dalam Shopify, temukan Settings di bagian kiri bawah. Anda akan menuju tampilan berikut ini. Klik GENERAL. Masukkan detail toko Anda seperti yang telah Anda siapkan. Ini termasuk alamat Anda serta mata uang yang Anda inginkan.
  • 27. 27 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Masukkan akun email Anda (email sign up Anda ketika mendaftar) - Ini adalah email utama Anda. Anda tidak mau spam masuk ke sini. Dan: Customer Email (Bagaimana customer akan menghubungi Anda?) - Saya memilih menggunakan gmail khusus untuk ini.
  • 28. 28 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Payments (Pembayaran): Berikutnya kita akan menuju Payments (Pembayaran). Ini tergantung dari negara mana lokasi Anda dan payment gateway yang bisa Anda gunakan. Anda bisa memeriksa daftar payment gateways di artikel ini dan lokasi negara Anda. Untuk Thailand, ketika saya memilih Accept Credit Cards lalu memilih tombol ‘Select provider’ saya akan memperoleh ini:
  • 29. 29 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Hal yang sama untuk negara Anda, di mana pun Anda berada. Berikutnya, kita memiliki pembayaran alternatif. Anda bisa menelusuri dan memilih yang paling sesuai untuk Anda. Lalu, kita akan memilih Custom Payments. Ini masih sangat dibutuhkan di ASEAN karena masalah keamanan, sedikitnya metode pembayaran online, dan penggunaan kartu kredit/debit. Tambahan : Masukkan akun PayPal (jika Anda punya) dan daftarkan diri untuk Stripe Payment
  • 30. 30 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 https://stripe.com/ Lalu saya ingin Anda untuk mencentang kotak berikut untuk: 1. Secara otomatis mengambil pembayaran untuk setiap pemesanan. 2. Otorisasi dan menarik pembayaran dari kartu kredit customer.
  • 31. 31 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Checkout: 1. Kita ingin memulai dengan Customize Checkout > Add Logo to Checkout 2. Pilihan form – require first name dan last name. 3. Centang kotak berikut o Use the shipping address as the billing address by default (Gunakan alamat pengiriman sebagai alamat tagihan) 4. Order processing > o If the customer abandons their checkout, send them an email reminder to complete their order > 1 hour later (Jika customer mengabaikan checkout mereka, kirim email untuk mengingatkan customer untuk melengkapi pemesanannya > 1 jam kemudian)
  • 32. 32 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Legal (Hukum): Berikutnya, saya ingin Anda menuju halaman Legal dan lakukan auto-generate semua halaman yang dibutuhkan. Sejalan dengan Anda menjadi entrepreneur e-commerce sukses, akan sangat berguna untuk mengunjungi bagian ini dan memastikan semuanya telah diperbarui secara profesional
  • 33. 33 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Shipping (Pengiriman): Selanjutnya, Anda akan menuju halaman Shipping (Pengiriman): Lakukan set up seperti gambar berikut. Jika ingin mengetahui lebih detail, Anda bisa membacanya di Shopify. https://www.shopify.com/legal/terms-shipping-us Masukkan details terkait negara Anda.
  • 34. 34 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Shipping: Zona & Biaya > Domestik (di mana lokasi Anda) – seperti yang Anda lihat, saya memilih Thailand. > Free Shipping – Anda tidak perlu melakukan ini sekarang, tapi saya merekomendasikan tambahan FREE Shipping. Ini akan membantu customers dalam memutuskan pembelian karena mereka tidak harus membayar iaya pengiriman, mereka merasa lebih baik. Anda mungkin tidak tahu bahwa: 9 dari 10 customers online mengatakan bahwa free shipping adalah insentif teratas untuk berbelanja online. Pemesanan dengan fitur free shipping secara rata-rata lebih tinggi 30% disbanding yang tidak. 93% customers online akan termotivasi untuk membeli produk lebih banyak jika ada opsi free shipping, sementara 58% customers akan menambahkan lebih banyak barang agar bisa mendapatkan free shipping.
  • 35. 35 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Pajak: Kita berlanjut ke pajak: Semua pajak telah termasuk dalam harga barang saya (ini adalah yang saya gunakan, Anda bisa mendapatkan saran mengenai hokum sesuai dengan keadaan Anda) Lalu ini adalah hal terpenting secara hukum dari toko yang Anda siapkan. Hal berikutnya yang harus Anda lakukan…
  • 36. 36 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Tema: Anda melakukan ini dengan cara berikut: Online Store >> Themes >> Customize Seperti yang Anda lihat di gambar, ada area dengan Ímage with text overlay’. Saya menggunakan’gambar seperti berikut. Saya mendapatkan ini seharga $5 di Fiverr.com.
  • 37. 37 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Slide 1 Example: Slide 2 Example: Slide 3 Example:
  • 38. 38 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Desain sederhana dan mudah serta terjangkau. Lalu untuk tema: Saya akan mempersilakan Anda untuk melihat-lihat desain yang Anda inginkan. Tapi, saran saya, Debut Theme sudah cukup baik (ini tergantung preferensi personal Anda, tapi saya menggunakan tema ini) Dengan sedikit perubahan, Anda bisa memiliki hasil seperti berikut ini.
  • 39. 39 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Pages (Halaman) : Setelah mempersiapkan toko Anda agar terlihat indah, langkah berikutnya adalah menciptakan halaman terpisah untuk toko Anda. Halaman ini penting, tapi tidak berarti harus sempurna Cukup buat halaman ini dulu, tambahkan sedikit kata-kata, dan tak perlu terlalu memikirkannya. Silakan lihat contoh saya berikut: Halaman untuk dibuat:
  • 40. 40 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Halaman About Us Halaman Contact Us
  • 42. 42 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Navigasi: Berikutnya Anda akan mempersiapkan Navigasi. Ini penting bagi pengunjung potensial dan search engines (mesin pencari) untuk menyusun indeks website Anda. Jadi, Anda akan membuat sesuatu seperti ini. Ini dari situs bernama Cinch yang menjual tenda. Ini adalah situs yang yang dibuat secara baik, menggunakan template Shopify yg dipersonalisasi.
  • 43. 43 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Seperti yang Anda bisa lihat, di Header Navigation terdapat:  Home  Shop (collections)  About  CinchTV (Not needed)  FAQ  Press (Not needed)  Contact Anda juga harus membuat Footer Navigation, seperti berikut: Untuk website manapun, dalam opini saya 100% diperlukan untuk memiliki poin-poin ini. Alasannya adalah mesin pencarian menyadari hal ini. Dalam opini saya dan SEO lainnya, ini akan memperngaruhi posisi pencarian Anda.  Privacy Policy  Terms of Service  Return Policy  Contact Us/Customer Support Anda bisa membuat ini di back end Shopify Dashboard.
  • 44. 44 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Klik Add Menu Item dan mulai menambahkan halaman yang telah Anda buat sebelumnya (Anda bisa kembali dan membuatnya jika belum dilakukan).
  • 45. 45 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Domain: Setelah Anda mempersiapkan footer dan header navigation menu, ini adalah waktunya untuk menghubungkan nama domain yang telah Anda beli di Godaddy dengan website Shopify Anda. Anda akan mengakses area domain Shopify Dashboard melalui: Online Store >> Domains Lalu klik: >> Connect existing domain ATAU… >> Beli domain baru (Jika Anda belum memiliki domain sebelumnya) Jika Anda memilih connect existing domain, Anda akan melalui proses singkat untuk mendaftarkan domain di toko Anda.
  • 46. 46 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Masukkan nama domain Anda, klik next. Lalu, verify connections..
  • 47. 47 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Meta & Title: Setelah Anda melalui proses ini, ini waktunya Anda mempersiapkan Homepage Title & Meta Description Anda. Bukankah rasanya menyenangkan melihat toko Anda terbentuk? Beberapa langkah lagi dan Anda bisa memulai menambahkan produk Anda… Tapi, pertama kali, mari kita menuju: >> Online Store >> Preferences
  • 48. 48 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Ada banyak cara berbeda untuk meletakkanTitle dan Meta Description, tapi saya telah menemukan cara berikut adalah yang terbaik (ini telah saya coba dan terapkan pada klien saya) Format: Main Keyword | Secondary Keyword | Third keyword Ini adalah format paling sederhana. Jika Anda telah mengetahui tipe Niche yang Anda lakukan (berdasarkan riset Anda), maka tidak ada masalah untuk melakukannya. Cara lain untuk melakukannya adalah sebagai berikut: Generic Keyword | Buying Keyword | Targeted Keyword Beberapa contohnya: Dog Baskets | Cheap Dog Baskets | Poodle Dog Baskets
  • 49. 49 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Fishing Rod | Fishing Rod Sale | Salmon Fishing Rod Apa Anda memahami apa yang Anda akan lakukan di sini? Meta Description: Setelah title, Anda harus melengkapi Meta Description Anda. Sesuatu seperti ini: Pets Mart is the No1 Online Dog Store in Indonesia. Get the Cheapest Prices on Dog Baskets for Travel & Home, Dog Collars, Leashes, Chew Toys & Comforters. Fast Service & Fast Delivery. Cheapest Dog Baskets. Sekali lagi, seperti yang telah saya katakan di halaman About Us dan contact, Anda bisa kembali memperbarui ini nanti. Ingat: Anda.tidak akan menjadi seorang ahli dalam satu malam, tapi Anda bisa mengikuti langkah-langkah yang Anda tunjukkan dan Anda bisa mencapai level yang sama.
  • 50. 50 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Analytics: Setelah itu, Anda akan menghubungkan Google Analytics Anda. Jika Anda belum pernah melakukan ini, jangan khawatir, ini sangat mudah. Cukup buka ini: https://analytics.google.com Ikuti instruksi berikut.
  • 51. 51 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Account Name: Biasanya saya menggunakan nama domain saya. Website Name: Tetap sama URL Anda: Pilih https://yourdomainame.com Lalu kategori industri Anda (pilih yang paling sesuai) Setelah itu, Anda akan memilih Time Zone lalu klik Get Tracking ID. Berikut ini tampilannya: Copy kode ini dan kembali ke Shopify Store Anda lalu paste di bagian:
  • 52. 52 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Klik SAVE. Anda sudah semakin dekat…
  • 53. 53 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Facebook Pixel: Lalu berikutnya, kita harus membuat Facebook Pixel untuk Anda. Ini akan digunakan untuk menentukan target kembali ads (iklan) di Facebook. Facebook Pixel: Ini adalah tugas untuk Facebook, jadi saya akan memberikan tutorial Facebook ini. Setelah Anda memiliki Pixel kita akan melakukan instalasi. Masuk ke sini: https://www.facebook.com/business/m/pixel-setup-get-started Ini seharusnya hanya memakan waktu 5 menit saja. Berikutnya Anda akan melihat tampilan seperti ini:
  • 54. 54 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Ambil kode Anda, seperti dalam kotak merah di gambar. Sekarang kita akan copy paste kode Anda di Shopify Dashboard. Setelah Anda selesai, klik Save. OK, Anda sudah sampai sejauh ini! Sangat baik! Lanjutkan langkah berikutnya dan Anda akan memiliki produk pertama Anda.
  • 55. 55 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 APPS: OK, kita hampir sampai, saya sangat bersemangat… Sekarang saya ingin Anda menambahkan Apps ke toko Anda, ini juga termasuk Google Chrome Extensions: Kita tidak akan terlalu banyak menggunakan apps karena Shopify sudah mengintegrasi banyak hal seperti: Abandoned Cart Emails (sangat bagus). Saya sangat menyukai yang satu ini, Boom – By Cindy Joseph.
  • 56. 56 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Jadi hal pertama yang harus dilakukan, kita akan menggunakan apps dari Google Chrome Webstore: https://www.google.com/chrome/webstore/extensions.html Juga apps dari Shopify App Store: https://apps.shopify.com/
  • 57. 57 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Berikut ini adalah daftar apps yang akan kita gunakan:  Oberlo (Shopify & GC)  Privy  Retargetapp (belum diputuskan) Mari mulai Oberlo: Oberlo App Setup: 1. Buka Shopify App store dan cari Oberlo, atau klik link ini. 2. Klik Add app dan ikuti instruksinya. 3. Buka Chrome Webstore dan lanjutkan prosesnya, buka link ini. 4. Klik Add to Chrome. Sekarang, Anda telah melengkapi: - Instalasi Oberlo app
  • 58. 58 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 - Instalasi Chrome Extension - Menghubungkan dengan Shopify – melalui klik Install App Ketika Anda telah selesai, Anda akan secara otomatis diarahkan ke: https://app.oberlo.com/dashboard
  • 59. 59 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Setelah itu, kita akan menyelesaikan beberapa langkah agar produk pertama Anda SIAP di toko Anda. So we start with Pricing Rules. Go here: https://app.oberlo.com/settings/pricing Cukup melakukan set up seperti gambar di atas. Untuk produk di atas $5 kita akan melakukan kelipatan 3. Ini berarti kita akan melakukan X 3 dari harga di AliExpress. Contoh: Produk di AliExpress = $10 Produk di toko kita = $30 Setelah bagian ini selesai, mari lanjutkan ke Oberlo Suppliers: Anda bias mengakses bagian ini di: https://app.oberlo.com/settings/suppliers
  • 60. 60 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Change: 1. Default shipping method – ePacket ePacket mengizinkan Anda untuk menyediakan pengiriman yang cepat dan terjangkau untuk paket bermuatan ringan. 2. Custom Note - Copy dari tulisan di bawah ini Custom Note: This product will be drop shipped to my customer. Please do not include any documentation with your company details or branding on it. Please ship quickly for repeat business. (Produk ini akan diantarkan kepada customer saya. Tolong jangan sertakan dokumen apapun dari perusahaan Anda mau pun brand. Mohon diantarkan secepatnya agar ada repetisi order) Setelah ini semua selesai, kita akan mulai mencari produk untuk mendorong kemajuan toko kita.
  • 61. 61 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Product Finding: Buka main dashboard dan masukkan niche Anda. Sekarang, seharusnya Anda telah melakukan langkah ini. Tapi jika belum, ini adalah tempat terbaik untuk mencari produk dan mendapatkan banyak tawaran. Jadi, setelah Anda memilih niche dan kata kunci Anda, Anda bisa memulai mencari produk yang menarik. Niche saya adalah skincare. Saya telah mengikuti perkembangan acne pens, jadi ini cukup mudah. Di pojok kanan atas.Anda bisa melihat saya menjual produk ke Thailand. Anda bisa mengubah ini ke negara pilihan Anda dan biaya pengiriman akan dihitung secara otomatis untuk Anda.
  • 62. 62 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Setelah Anda melakukan riset produk mana yang dirasa baik, Anda bisa memasukkannya di import list Anda dengan cara mendekatkan kursor ke produk tersebut lalu klik tombol hijau Add to Import List. Lalu klik Edit On Import List (sangat penting!) Seperti yang Anda lihat, ada 4 bagian yang bisa diedit: Product: - Change title - Choose the collection to add it to - Choose what type of product it is - Tags (words that people might use to search for it) Description: Bagian ini sebagian besar berisi informasi dari konten yang tersedia di AliExpress/Oberlo. Buat kata-kata yang menjual mengenai betapa bagusnya produk ini.
  • 63. 63 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Lakukan pencarian keyword Ada di Google agar Anda bisa mendapat ide dari competitor: Jika Anda menemukan kompetitor Anda sekelas Neutrogena, sudah sangat jelas mereka telah mengeluarkan jutaan dollar untuk riset, pengembangan, dan marketing. Sumber ini sangat baik untuk memperoleh kata-kata yang bisa Anda gunakan. Variants: Ini untuk menunjukkan berapa banyak tipe berbeda dari produk yang Anda jual. Seperti terlihat di gambar, ada blue version, yellow version, dan lainnya.
  • 64. 64 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Ini juga menunjukkan dari negara mana produk Anda dikirimkan sehingga Anda bisa memilih mana yang paling relevan untuk Anda dan yang terdekat karena ini sangat penting. Ini juga menunjukkan harga pembelian Anda dan berapa harga yang harus Anda jual. Anda bisa mengubah harga ini sesuai dengan pasar Anda. Images: Ini untuk menunjukkan berapa banyak gambar berbeda dari produk Anda.
  • 65. 65 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Cukup klik gambar yang Anda sukai. Setelah terpilih, akan muncul kotak hijau. Pilih sampai 5 gambar untuk setiap produk. Gambar penggunaan produk bisa dipertimbangkan. Anda bisa membuat slideshow dari gambar-gambar yang paling menonjol. Anda bisa membuat ini di ponsel Anda menggunakan software seperti Magesto. Akhirnya: Setelah semua terpilih dan siap, klik tombol: Anda akan mendapatkan halaman di mana Anda bisa mengedit produk Anda di Shopify seperti pada gambar berikut.
  • 66. 66 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Kita akan melakukan beberapa optimisasi di sini. 1. Title 2. Description 3. Product Type 4. Collections 5. Tags 6. Images 7. Variants 8. SERP listing Kita harus mengumpulkan beberapa hal dahulu. 1. Main keyword of product 2. Secondary keyword 3. Tertiary keyword Begini cara saya melihatnya. Setelah riset awal dari produk saya, saya selalu melakukan pencarian keyword dengan beberapa pertimbangan:
  • 67. 67 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Target kita adalah pembelian impulsive, jadi kita bisa mencari keyword tambahan seperti “best”, “cheap”, “sale”, “Top, paham? Produk di atas adalah portable acne laser pen, terdengar menarik. Jadi yang pertama kali saya lakukan adalah mencari keywords terkait, seperti “acne solution”. Saya memiliki Keywords Everywhere di Chrome saya, ini sangat membantu, Ada bisa download di sini. Terlihat, Acne Treatment adalah yang terbesar, Acne Cream, types of acne.Mari kita lihat produk dengan penjualan terbaik di Amazon agar kita lebih paham. Ini akan memberikan ide kata-kata menarik yang bisa kita gunakan di title. Hal penting yang Anda harus ingat, title tidak boleh lebih dari 70 karakter. Ini adalah contoh penjualan teratas di Amazon. Daftar yang sangat panjang, yang menurut saya harus dipadatkan. Keuntungannya untuk Anda, Anda bisa mengambil beberapa contoh dan menggunakannya untuk description Anda… Skin tightening, wrinkle reducing, puffy eyes…
  • 68. 68 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Deskripsi ini sangat baik, tapi Anda ingin menjadikannya lebih mudah untuk dibaca. Mengambil beberapa bagian dari daftar ini yang Anda rasa akan membantu user untuk membeli produk Anda. Seperti yang Anda lihat, banyak kata-kata menarik di sini. Ini akan membantu peringkat listing ini di search engines seperti Google dan Amazon marketplace (yang sekarang benar-benar telah menjadi search engine) Mari lihat contoh lainnya… Cari deskripsi terbaik untuk produk dengan penjualan tertinggi di kategori Anda dan gunakan itu.
  • 69. 69 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Mari kita coba headline berikut: Best Acne Treatment Solution Laser Pen (Menurut saya ini sudah cukup baik karena memiliki “Best, Äcne Treatment”, dan Äcne Solution”ditambah dengan acne laser pen.) Sekarang kita sudah punya title, mari buat description. Saya senang melihat di berbagai tempat dan melihat format product description mereka. Berikut contoh yang saya suka. Bagian description masih bisa ditingkatkan, namun jika dilihat dari kemampuan untuk memperoleh pembeli, ini sudah sangat baik. Poin-poin berikut akan membantu dalam pembuatan Product Descriptions yang menarik, Saya telah menambahkan jawaban saya sebagai contoh:  Pain/Pleasure – Bisakah produk Anda membantu customer mengurangi rasa sakit atau menciptakan kenyamanan? o Jerawat (acne) adalah masalah besar bagi sebagian orang, membuat malu, jelek, sedih, emosional. Jadi, menyembuhkan ini akan membuat mereka lebih percaya diri, bahagia, menarik, dan sebagainya.  Who – Siapa yang membaca product description Anda? o Penderita jerawat (Kata penderita terdengar sangat menyedihkan)  Feel – Perasaan aoa yang Anda ingin orang-orang rasakan setelah membaca. Gali lebih dalam dan lebih spesifik.
  • 70. 70 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 o Hidup bebas jerawat adalah sangat memungkinkan. Mereka bisa merasa bahagia dan menyukai penampilan mereka.  Why – Apa yang membedakan Anda dari competitor? Apa saja fitur yang bermanfaat? Kenapa orang-orang harus membeli dari Anda, bukannya orang lain? o Kami benar-benar peduli. Kami ingin melihat jati diri Anda sesungguhnya yang belum pernah dilihat orang lain. Kini giliran Anda… Answer these now: Apakah pain/pleasure yang produk Anda bisa hilangkan/berikan? Siapa saja yang membaca product description Anda? Apa yang Anda ingin orang lain rasakan setelah membaca? Kenapa mereka harus membeli dari Anda, apa yang membedakan dari kompetitor Anda? Remember: Anda tak perlu melakukan ini secara sempurna. Saya sangat menyarankan Anda kembali kapan saja dan mengubahnya.
  • 71. 71 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Catatan : Bagaimana Anda tahu ini sudah cukup atau ada hal lain yang mungkin lebih baik? Coba tes kata-kata Anda kepada customer potensial. Teruslah memperbaiki dan menambahkan penawaran Anda lalu coba lemparkan kepada customer dan lihat apakah penjualan Anda meningkat. Setelah Anda lebih banyak berlatih dan menemukan kenyamanan dalam menulis product descriptions, Anda akan membutuhkan extra plugins di toko Anda.
  • 72. 72 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Sebelumnya, mari lihat ide menarik lainnya: Mengetahui siapa audiens Anda akan membantu Anda dalam menuliskan deskripsi yang akan membuat customer berbelanja sekarang! Sebelum saya melanjutkan ke bagian berikutnya, tolong pahami ini. Anda tidak perlu terlalu banyak produk di toko Anda untuk memulai berjualan. Anda bisa memulai dari 1 produk terlebih dulu dan lanjutkan dari sana. Banyak orang menghasilkan jutaan dollar setiap tahunnya dengan berfokus pada 1 produk saja. Selain itu, jika Anda menghadapi kesulitan dalam membuat deskripsi, cukup ambil contoh dari Amazon dan sesuaikan dari sana. Saya tidak akan bilang apa-apa ;)
  • 73. 73 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Apps cont. Aplikasi berikutnya yang akan kita tambahkan adalah Privy. Anda bisa mengaksesnya dari ling berikut dan menambahkan di toko Anda dengan cara seperti Oberlo. https://apps.shopify.com/privy Apa itu Privy? Ini adalah aplikasi Pop Up di toko Anda yang mendorong customer Anda untuk meninggalkan alamat email - dengan sedikit insentif ;)
  • 74. 74 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Seperti ini contoh tampilannya - Ini akan muncul ketika seseorang akan meninggalkan website, customers bisa mendapatkan diskon 10% jika memasukkan alamat email. https://dashboard.privy.com/campaigns Setelah Anda log in melalui panel Apps di Shopify, Anda akan dihubungkan ke Privy Dashboard dengan pop up seperti:
  • 75. 75 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Klik Create Onsite Display. Lalu masukkan nama campaign Anda dan klik "New Campaign": Setelah itu, klik: Exit Email Capture
  • 76. 76 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Klik Design lalu Anda akan menuju Design Section. Pop Up Design Elements: DI sini Anda akan merancang Pop Up Anda. Anda bisa menambahkan gambar dan mengubah tulisan. Setelah selesai, klik Save Changes
  • 77. 77 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Before & After Sign up: Popup triggers (pemicu pop up) - Saya membiarkan Exit intent enabled (menyala). Tak perlu mengubah lainnya. Lalu klik Thank You Page Design
  • 78. 78 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Lalu ganti: Text {{signup.coupon_code}} menjadi yang telah Anda buat di dalam Shopify sebelumnya. Klik Save Changes Lalu klik > Next Step > Publish
  • 79. 79 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Akhirnya, kita akan menggunakan Retargeting app di toko Anda. Setelah kita akan mendapatkan pengunjung, tetapi mereka tidak langsung membeli, kita bisa memenargetkan mereka dengan ads di Facebook. Masuk ke App Store di sini. Ikuti instruksinya, seperti beberapa aplikasi yang telah Anda lakukan sebelumnya, mulailah mempersiapkan ini. Centang I agree to Terms and Privacy, lalu hubungkan dengan Facebook. Lalu masuk dan hubungkan aplikasi dengan Facebook page yang Anda ingin representasikan. Dalam kasus ini, saya menggunakan eCommerce ASEAN. Seperti yang Anda lihat, Business Manager saya telah terhubung. Anda bisa mempelajari set up-nya di sini. Saya telah mengosongkan detail saya menggunakan lingkaran hijau 
  • 80. 80 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Lalu klik Save & Continue. Setelah itu, Anda akan memiliki 3 pilihan, pilih Silver Plan untuk memulai dan Anda bisa upgrade nanti.
  • 81. 81 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Setelah Anda selesai, Anda akan diminta memasukkan detail pembayaran. NOTE: Untuk saat ini Anda belum perlu membelinya, taoi saya merasakan keuntungan yang sangat besar untuk ecommerce marketers yang baru memulai usahanya karena akan dibutuhkan banyak usaha untuk mempersiapkan retargeting campaigns yang baik. Jika Anda memutuskan untuk menggunakannya (saya merekomendasikan ini), Anda akan menuku ke halaman ini untuk melengkapi proses signup.
  • 82. 82 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Jadi, yang Anda akan lakukan adalah: Set budget harian Anda – saya akan memulai di $3-5, tapi ini kembali lagi kepada Anda. Mereka menggunakan carousel ad format dengan banyak gambar produk yang bisa dilihat..
  • 83. 83 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Konten yang ditampilkan kepada pengunjung Anda berdasarkan produk yang mereka lihat di website Anda (cukup menarik bukan) Tiap customer akan melihat produk yang berbeda jika sebelumnya mereka telah lihat atau masukkan ke cart mereka. Yang perlu Anda lakukan hanyalah add text. “Check your favorite products here!”. Atau, jika Anda melewatkan deal yang baik, keranjang Anda menunggu… Anda bisa melihat campaign Anda di bagian “Ad Message” dan melihat tampilan ads Anda lengkap dengan gambar seperti di website. Setelah puas dengan hasilnya, klik “Create Campaign”. Now, your retargeting campaign has been created. You will see this notification:
  • 84. 84 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Setelah selesai, akan memakan waktu sekitar 5 hari sebelum retargeting campaign Anda aktif. Mohon sabar sebentar, ini akan sangat berguna akhirnya. - Ako ingin memastikan audiens Anda cukup besar dan memberikan peluang lebih tinggi agar campaign Anda berjalan efektif.. - Mereka juga akan membuat grup audiens untuk Anda. Periksa dashboard Anda: Setelah toko Anda berjalan, Anda bisa memeriksa performanya di dashboard Anda dan melihat penjualan mulai masuk.
  • 85. 85 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Jadi begitulah, setup menyeluruh dan lengkap untuk toko ecommerce Anda. Saya harap semua ini sangat bermanfaat bagi Anda dan Anda mengimplementasikan setiap langkahnya. Setelah Anda membeli Shopify Plan melalui link saya,silakan kirim email ke pada saya, lengkap dengan semua details, order number, dan lainnya. Saya akan menghubungi Anda dengan membawa special gift. Untuk memperoleh special gift, Anda harus membeli $79 Shopify Plan dan mengirimkan semua detailnya melalui link : hello@ecommerceasean.com Atau hubungi Messenger kami Semoga selalu sukses Robin dan eCommerce ASEAN Team.
  • 86. 86 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Butuh bantuan? Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut mengenai cara terbaik mempersiapkan dan menjalankan toko Anda, ada beberapa opsi yang bisa Anda pilih: eCom Lab eCom Lab adalah sebuah proyek yang kami desain untuk membantu Anda untuk berhenti berkecimpung di bisnis kecil dan bekerja secara langsung dengan leaders yang telah menciptakan 7-figure businesses- untuk membantu Anda meningkatkan pertumbuhan Anda dengan cepat. Semua yang kami bagikan kepada Anda datang dari hasil uji coba nyata serta kasus di lapangan. eCom Lab adalah sarana belajar terbaik dari ahli terbaik. >> Join The eCom Lab <<
  • 87. 87 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Consulting & Coaching: Jika Anda menginginkan coaching one-on-one secara personal dengan saya, Anda bisa memesan sesi konsultasi. Kami akan mempersiapkan janji live di Skype, di mana kami akan menunjukkan prosesnya dan memberikan Anda langkah-langkah yang nyata agar toko Anda dapat banjir pembeli. PERINGATAN: Konsultan kami biasanya sudah booked 3+ bulan di depan, jadi lakukan ini secepatnya jika Anda ingin menggali lebih dalam >> Book A Consultation <<
  • 88. 88 ©Copyright eCommerceASEAN.com 2020 Outsourcing Digital: Anda ingin saya melakukan eCommerce Digital untuk Anda? Di tahun 2014, saya dikenalkan dengan eCommerce Client pertama saya. Bisinis mereka telah memberikan hasil luar biasa, tetapi masih ada beberapa hal penting yang bisa ditambahkan yang akan membuat mereka semakin hebat di bidangnya. Saya meneliti sistem mereka, copy and ranking method, dan menyadari bahwa mereka banyak melakukan kesalahan yang sama seperti non-eCommerce clients. Mereka tidak melakukan tes! Kami duduk bersama selama berjam-jam, berdiskusi mengenai berbagai metode dan bagaimana perlunya pengambilan keputusan secara cepat serta perubahan-perubahan mudah yang akan mulai memberikan hasil secara cepat, terpercaya, dan profitable. Kembali lagi, mereka masih tetap menjadi klien saya hingga saat ini bahkan menjadi yang terbesar, dengan produk baru yang diluncurkan setiap tahunnya. Saya sangat senang melihat klien saya sukses. Inilah alasannya saya ingin menciptakan lebih banyak cerita sukses lainnya. Saat ini kami sedang menerima klien-klien baru dengan penawaran spesial dengan balasan testimoni atas bantuan kami. >> Reserve A Free Consultation <<