SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
MANUSIA
SURGA
BERVISI
YAKINKAH SURGA ITU
ADA?
SURGA ITU
100% PASTI
ADA
• KENAPA?
• Karena tercantum di
dalam al-Qur’an yang
terbukti merupakan
Kalamullah.
• Konsekuensi iman
kepada al-Qur’an, wajib
meyakini keberadaan
surga dengan keyakinan
100% tanpa keraguan
sedikit pun.
SETELAH MANUSIA MATI DAN
MASUK KE DALAM KUBUR
ِ
‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ب‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ ُ‫ث‬َ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫ي‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬َ‫ا‬ َ‫و‬
“Dan sungguh, Allah akan membangkitkan siapa pun yang di
dalam kubur.” (QS. Al-Hajj, 22:7)
‫ا‬ ْ‫و‬َ‫ر‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬ ‫ا‬ً‫ت‬‫ا‬َ‫ت‬ْ‫ش‬َ‫أ‬ ُ‫اس‬َّ‫ن‬‫ٱل‬ ُ‫ُر‬‫د‬ْ‫ص‬َ‫ي‬ ٍ‫ذ‬ِ‫ئ‬َ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ي‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ ََٰ‫م‬ْ‫ع‬َ‫أ‬
“Pada hari itu manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan
bermacam-macam supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan)
pekerjaan mereka.” (QS. Az-Zalzalah, 99:6)
IMAN DAN AMAL
SHOLEH, SURGA
ِ‫م‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫و‬
‫وا‬ُ‫ل‬
ِ‫و‬َ‫ب‬ُ‫ن‬َ‫ل‬ ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬َّ‫ص‬‫ال‬
ْ‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ن‬َ‫ئ‬
ِ‫ة‬َّ‫ن‬َ‫ج‬
“Orang-orang yang beriman
dan mengerjakan amal
sholeh, sungguh mereka
akan Kami tempatkan pada
tempat-tempat yang tinggi
di dalam surga.”
(QS. Al-’Ankabut, 29:58)
BAGAIMANA
GAMBARAN
PENGHUNI
SURGA?
UCAPAN DAN WAJAH
PENGHUNI SURGA
• “(Itulah) Jannah ‘Adn, tempat mukim
mereka, bersama orang-orang shalih dari
bapak, istri, dan anak cucu mereka.
Sementara itu, para malaikat masuk ke
tempat mereka dari semua pintu, (sambil
berucap): ‘Sejahtera atas kalian seluruhnya
karena kesabaran kalian’. Maka, alangkah
baiknya tempat berakhir itu.” (QS. Ar-Ra’ad
[13]: 23-24)
• “Wajah-wajah (orang-orang mukmin) pada
hari itu berseri-seri.” (QS al-Qiyamah [75]:
22-23)
TEMPAT DUDUK
PENGHUNI SURGA
• “Sungguh para penduduk surga itu
dalam kesibukan yang
menyenangkan.” (QS. Yaasiin [36]:
55)
• ”Mereka bertelekan di atas
permadani yang sebelah dalamnya
dari sutera.” (QS ar-Rahman [55]: 54)
• “Mereka berada di atas dipan yang
bertahtakan emas dan permata.”
(QS al-Waqi’ah [56]: 15)
PAKAIAN DAN PERHIASAN
PENGHUNI SURGA
• “Mereka memakai pakaian sutera
halus yang hijau dan sutera tebal
dan dipakaikan kepada mereka
gelang terbuat dari perak.” (QS.
al-Insan [76]: 21)
• “Di surga itu mereka diberi
perhiasan dengan gelang-gelang
dari emas dan mutiara, dan
pakaian mereka adalah sutera.”
(QS al-Hajj [22]: 23)
MAKANAN
PENGHUNI SURGA
• “Dan buah-buahan dari apa yang mereka
pilih, dan daging burung dari apa yang
mereka inginkan.” (QS al-Waqiah [56]: 20-
21)
• “Sesungguhnya orang-orang yang
bertakwa berada dalam naungan (yang
teduh) dan (di sekitar) mata-mata air. Dan
(mendapat) buah-buahan dari (macam-
macam) yang mereka inginkan. (Dikatakan
kepada mereka): "Makan dan minumlah
kamu dengan enak karena apa yang telah
kamu kerjakan.” (QS al-Mursalaat [77]: 41-
43)
MINUMAN
PENGHUNI SURGA
• “Di dalam Surga itu mereka diberi minum
segelas (minuman) yang campurannya
adalah jahe.” (QS al-Insan [76]: 17)
• “Jannah (Surga) yang dijanjikan kepada
orang-orang yang bertakwa yang di
dalamnya ada sungai-sungai dari air yang
tiada berubah rasa dan baunya, sungai-
sungai dari air susu yang tidak berubah
rasanya, sungai-sungai dari khamar yang
lezat rasanya bagi peminumnya dan
sungai-sungai dari madu yang disaring.”
(QS. Muhammad [47]: 15)
PASANGAN PENGHUNI
SURGA
• “Untuk orang-orang yang bertakwa (kepada Allah),
pada sisi Tuhan mereka ada surga yang mengalir di
bawahnya sungai-sungai; mereka kekal di
dalamnya. Dan (mereka dikaruniai) isteri-isteri yang
disucikan serta keridhaan Allah. Dan Allah Maha
melihat akan hamba-hamba-Nya.”
(QS. Ali Imran [3]: 15)
• “Dan [di dalam surga itu] ada bidadari-bidadari
yang bermata jeli, laksana mutiara yang tersimpan
baik.” (QS al-Waqi’ah [56]: 22-23)
• “Sesungguhnya Kami menciptakan mereka [bidadari-
bidadari] dengan langsung. dan Kami jadikan
mereka gadis-gadis perawan, penuh cinta lagi
sebaya umurnya.” (QS al-Waqi’ah [56]: 35-37)
PENGHUNI SURGA,
SEBAIK-BAIK MAKHLUK
ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬َّ‫ص‬‫ال‬ ‫وا‬ُ‫ل‬ِ‫م‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬
َ‫ب‬ْ‫ال‬ ُ‫ْر‬‫ي‬ََ ْ‫م‬ُُ ََِ‫ئ‬ََٰ‫ل‬‫و‬ُ‫أ‬
ِ‫ة‬َّ‫ي‬ ِ
‫ر‬
“Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan
mengerjakan amal saleh, mereka itu adalah sebaik-
baik makhluk.” (QS. Al-Bayyinah, 98:7)
INGKAR AYAT, NERAKA
ُ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ك‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬
‫َا‬‫ن‬ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ي‬‫آ‬ِ‫ب‬ ‫وا‬
َ‫ن‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ل‬ْ‫ص‬ُ‫ن‬ َ‫ف‬ ْ‫و‬َ‫س‬
‫ا‬ً‫ار‬
“Sesungguhnya orang-orang
yang mengingkari ayat-ayat
Kami, kelak akan Kami
masukkan ke dalam neraka.”
(QS an-Nisa’ [4]: 56)
BAGAIMANA
GAMBARAN
PENGHUNI
NERAKA?
WAJAH DAN BELENGGU
PENGHUNI NERAKA
• “Dan wajah-wajah di hari itu akan
bermuram durja.” (QS. al-Qiyamah
[75]: 24)
• “Ketika (itu) belenggu dan rantai
dipasang di leher mereka, seraya
mereka diseret. (Kemudian mereka
dimasukan) ke dalam api yang
sangat panas, lalu mereka dibakar di
dalam api (yang menyala-nyala).”
(QS. Al-Mu’min [40]: 71-72)
PAKAIAN DAN TIKAR
PENGHUNI NERAKA
• “Pakaian mereka adalah dari
aspal panas dan muka mereka
ditutup oleh api neraka.” (QS.
Ibrahim [14]: 50)
• “Mereka mempunyai tikar tidur
dari api neraka dan di atas
mereka ada selimut (api
neraka).” (QS. Al-A’raf [7]: 41)
MAKANAN
PENGHUNI NERAKA
• “Mereka tiada memperoleh makanan
selain dari pohon yang berduri, yang tidak
menggemukkan dan tidak pula
menghilangkan lapar.” (QS. al-Ghasiyyah
[88]: 6-7)
• “Sesungguhnya pohon zaqqum itu.
Makanan orang yang banyak berdosa. (Ia)
sebagai kotoran minyak yang mendidih di
dalam perut, seperti mendidihnya air yang
amat panas.” (QS. al-Dukhan [44]: 43-46)
• “Dan makanan yang menyumbat di
kerongkongan dan azab yang pedih.” (QS.
Al-Muzzammil [73]: 113)
MINUMAN
PENGHUNI NERAKA
• “Di hadapannya ada Jahannam dan dia
akan diberi minuman dengan air nanah.
Diminumnya air nanah itu dan hampir dia
tidak bisa menelannya dan datanglah
(bahaya) maut kepadanya dari segenap
penjuru, tetapi dia tidak juga mati, dan di
hadapannya masih ada azab yang berat.”
(QS. Ibrahim [14]: 16-17)
• “Orang yang kekal dalam Jahannam dan
diberi minuman dengan air yang mendidih
sehingga memotong ususnya.” (QS.
Muhammad [47]: 15)
KULIT DAN GIGI
PENGHUNI NERAKA
• “Sesungguhnya orang-orang yang kafir
kepada ayat-ayat Kami, maka kelak akan
Kami masukan mereka ke dalam jahannam.
Setiap kali kulit mereka hangus, Kami
ganti kulit mereka dengan kulit yang lain
(baru) supaya mereka merasakan adzab.
Sesungguhnya Allah Mahaperkasa lagi
Mahabijaksana.” (QS. An-Nisaa’ [4]: 56)
• “Gigi geraham atau gigi taring orang kafir
(penghuni neraka) seperti gunung Uhud,
sementara tebal kulitnya sejauh
perjalanan 3 hari.” (HR. Muslim)
SIKSA BERULANG
PENGHUNI NERAKA
“Sesungguhnya (ahli jahanam)
kepadanya akan ditumpahkan air yang
sangat mendidih ke atas kepala mereka,
sampai-sampai itu menghancurkan
tubuh bagian dalam mereka dan
mengeluarkan segala organ bagian
dalam. Setelah itu (tubuh rusak
tersebut) diciptakan kembali (untuk
selanjutnya menerima siksaan yang
berulang-ulang.” (HR. Ahmad, Tirmidzi,
Al-Hakim dari Abi Hurairah)
SIKSA PALING RINGAN
PENGHUNI NERAKA
"Seringan-ringannya siksa pada Hari
Kiamat ialah orang yang padanya
diletakkan dua bara api di bawah
tumitnya yang mampu mendidihkan
otaknya. Pada saat itu ia merasa
bahwa tidak seorangpun yang lebih
berat siksaan yang diterimanya
dibandingkan dengan orang lain.
Padahal sesungguhnya itulah siksa
seringan-ringannya." (HR. Bukhari
Muslim)
PENGHUNI NERAKA,
SEBURUK-BURUK MAKHLUK
ُ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ِ‫ل‬َُْ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ك‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬
ِ‫د‬ِ‫ل‬‫َا‬َ َ‫م‬َّ‫ن‬َ‫ه‬َ‫ج‬ ِ
‫َار‬‫ن‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ َ‫ين‬ِ‫ك‬ ِ
‫ر‬ْ‫ش‬
َ‫ين‬
ِ‫ة‬َّ‫ي‬ ِ
‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ال‬ ُّ‫َر‬‫ش‬ ْ‫م‬ُُ ََِ‫ئ‬ََٰ‫ل‬‫و‬ُ‫أ‬ ۚ ‫ا‬َ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬
“Sesungguhnya orang-orang yang kafir yakni ahli Kitab dan orang-
orang yang musyrik (akan masuk) ke neraka Jahannam; mereka
kekal di dalamnya. Mereka itu adalah seburuk-buruk makhluk.”
(QS. Al-Bayyinah, 98:6)
DOA MASUK SURGA DAN
BERLINDUNG DARI NERAKA
َ‫ة‬َّ‫ن‬َ‫ج‬ْ‫ال‬ ََُ‫ل‬َ‫أ‬ْ‫س‬َ‫أ‬ ْ‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫إ‬ َّ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫لل‬َ‫ا‬
ِ
‫ار‬َّ‫ن‬‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ََِ‫ب‬ ُ‫ذ‬ ْ‫و‬ُ‫ع‬َ‫أ‬ َ‫و‬ ،
“Ya Allah, aku memohon kepada-Mu surga dan
aku berlindung kepada-Mu dari neraka.”
(HR. Abu Dawud, Ibnu Majah, dan Ahmad)
“Siapa yang meminta surga 3 kali, maka surga akan berkata: 'Ya
Allah, masukkanlah dia ke dalam surga.' Dan siapa yang memohon
perlindungan dari neraka 3 kali, maka neraka akan berkata: 'Ya
Allah, lindungilah dia dari neraka’.” (HR. Ahmad, Nasai, dan Tirmidzi)
HOTEL
MULIA
SENAYAN,
JAKARTA
• Hotel termahal di Indonesia di
urutan pertama adalah Hotel
Mulia Senayan.
• Hotel ini terletak di Jl. Asia
Afrika, Senayan, Jakarta.
• Hotel ini menawarkan fasilitas
yang mewah dan pelayanan bak
pelayan raja.
• Kamar termahal harganya Rp175
juta per malam, memiliki
interior yang megah dan luas
650 meter persegi, hampir
seluas ukuran satu buah rumah
pribadi.
THE ROYAL
PENTHOUSE,
JENEWA,
SWISS
• Jika Anda punya tabungan senilai
1,2 miliar rupiah (80.000 US dollar),
cobalah untuk mengunjungi The
Royal Penthouse di Jenewa, Swiss.
• Hotel ini dirancang secara eksklusif
karena hanya menyediakan 12
kamar tidur.
• Harga yang dikenakan sebanding
dengan pemandangan Danau
Jenewa dan Gunung Blanc yang
bisa disaksikan dari dalam kamar.
• Ada pula koki 24 jam, bioskop
BeoVision 4-103 Bang & Olufsen,
dan piano grand Steinway yang
akan membuat tamu bak raja
sehari.
ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫ي‬ْ‫ن‬ُّ‫د‬‫ال‬ ‫ا‬َ‫م‬ ِ‫هللا‬ َ‫و‬
َّ‫ل‬ِ‫إ‬ ِ‫ة‬َ‫ر‬ َِ‫اآل‬ ‫ي‬
َ‫ح‬َ‫أ‬ ُ‫ل‬َ‫ع‬ْ‫ج‬َ‫ي‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬
َ‫ب‬ْ‫ص‬ِ‫إ‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ُ‫د‬
ُ‫ه‬َ‫ع‬
ْ‫ن‬َ‫ي‬ْ‫ل‬َ‫ف‬ ِ‫م‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬
ُ‫ع‬ ِ‫ج‬ ْ‫ر‬َ‫ي‬ َ‫م‬ِ‫ب‬ ْ‫ر‬ُ‫ظ‬
‫؟‬
“Demi Allah, tidaklah dunia
dibandingkan akhirat
kecuali seperti seseorang
dari kalian mencelupkan
jarinya ke laut, maka
lihatlah apa yang tersisa di
jarinya jika ia keluarkan
dari laut?” (HR. Muslim)
NIKMAT
DUNIA DAN
AKHIRAT
HARGA
SURGA TAK
MUNGKIN
TERBAYAR
• Surga berisi istana megah,
pemandangan indah, pakaian
dan perhiasan mewah,
bidadari-bidadari bermata
indah, makanan dan minuman
yang lezat di lidah, para pelayan
yang siap kapan pun diperintah,
juga berbagai kenikmatan
lainnya yang dapat dinikmati
selamanya.
• Kalau dibandingkan dengan
harga hotel termahal di dunia,
berapa kira-kira harga sewa
surga per malamnya?
BAGAIMANA
CARANYA MENJADI
PENGHUNI SURGA?
• Bayarlah dengan sesuatu
yang sangat mahal dan
paling istimewa.
• Apa itu?
1. Iman
2. Amal sholeh
JADILAH
SA'AD BIN
RABI’
• Sa'ad bin Rabi’ dipersaudarakan
oleh Rasulullah SAW dengan
Abdurrahman bin Auf saat awal-
awal hijrah dari Makkah ke
Madinah.
• “Aku adalah orang terkaya dari
kaum Anshar. Aku akan membagi
separuh hartaku kepadamu. Aku
juga memiliki dua istri maka
pilihlah mana yang paling menarik
untukmu di antara keduanya.
Sebutkan namanya, maka aku
akan menalaknya. Jika idahnya
sudah habis, nikahilah dia,” kata
Sa'ad bin Rabi’.
JADILAH
SA’AD BIN
MUADZ
• Sa’ad bin Muadz adalah seorang pemimpin
suku Aus yang memerintahkan kaumnya
masuk Islam.
• Beliau berkata, “Ucapan laki-laki dan
perempuan kalian haram bagiku hingga
kalian masuk Islam. Masuk Islamlah kalian!”
• Dalam peristiwa Baiat Aqabah kedua, Sa’ad
bin Mu’adz termasuk di antara 73 sahabat
yang berbaiat, menyerahkan kekuasaan dan
memberikan loyalitas kepada Rasulullah SAW
di bukit Aqabah sehingga pintu tegaknya
Daulah Islam pertama mulai terbuka.
• Ketika wafat, orang-orang munafikin
mengatakan: “Sungguh ringan sekali
jenazahnya.” Kemudian Nabi SAW
mengatakan: “Sesungguhnya para malaikat
membawa jenazahnya, pintu-pintu langit
terbuka untuknya, dan arsy Allah Azza wa
Jalla bergoncang karena gembira dengan
kedatangan ruhnya.”
VISI SURGA DAN
PERJUANGAN
• Hiduplah dengan visi
surga.
• Kemudian, berjuanglah
semaksimal mungkin
untuk
mempersembahkan
amal yang paling
istimewa agar meraih
SURGA yang sangat
istimewa.

More Related Content

What's hot

Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiErwin Wahyu
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiErwin Wahyu
 
Bersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan SyariatBersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan SyariatErwin Wahyu
 
Kesatuan umat muslim di dunia
Kesatuan umat muslim di duniaKesatuan umat muslim di dunia
Kesatuan umat muslim di duniaFenti 000
 
Islamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwIslamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwSuryono .
 
"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"Nur Rohim
 
Materi Kajian Umum - Konsekuensi Iman
Materi Kajian Umum - Konsekuensi ImanMateri Kajian Umum - Konsekuensi Iman
Materi Kajian Umum - Konsekuensi ImanErwin Wahyu
 
Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Nur Rohim
 
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Erwin Wahyu
 
Melejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian IslamMelejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian IslamSefti Rinanda
 
Menjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungMenjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungErwin Wahyu
 
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusia
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusiaMateri ibc 21 penilaian standar perbuatan manusia
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusiarendra visual
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimMira Marselina
 
Menuju muslimkaffah
Menuju muslimkaffahMenuju muslimkaffah
Menuju muslimkaffahtarwanjaya
 

What's hot (20)

Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
 
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
Dakwah Khilafah (Materi Dauroh)
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
 
Bersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan SyariatBersegera melaksanakan Syariat
Bersegera melaksanakan Syariat
 
Kesatuan umat muslim di dunia
Kesatuan umat muslim di duniaKesatuan umat muslim di dunia
Kesatuan umat muslim di dunia
 
01 - Membeli Syurga
01 - Membeli Syurga01 - Membeli Syurga
01 - Membeli Syurga
 
Islamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix SiauwIslamic Unity - by Felix Siauw
Islamic Unity - by Felix Siauw
 
Hijab syar'iku
Hijab syar'ikuHijab syar'iku
Hijab syar'iku
 
"Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal""Ihsanul Amal"
"Ihsanul Amal"
 
Materi Kajian Umum - Konsekuensi Iman
Materi Kajian Umum - Konsekuensi ImanMateri Kajian Umum - Konsekuensi Iman
Materi Kajian Umum - Konsekuensi Iman
 
Materi ibc 20 standar perbuatan - Ust .Dwi condro triono
Materi ibc 20 standar perbuatan - Ust .Dwi condro trionoMateri ibc 20 standar perbuatan - Ust .Dwi condro triono
Materi ibc 20 standar perbuatan - Ust .Dwi condro triono
 
Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’Keterikatan terhadap hukum syara’
Keterikatan terhadap hukum syara’
 
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
 
Problematika Umat
Problematika UmatProblematika Umat
Problematika Umat
 
Melejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian IslamMelejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian Islam
 
Menjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang BeruntungMenjadi Orang Beruntung
Menjadi Orang Beruntung
 
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusia
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusiaMateri ibc 21 penilaian standar perbuatan manusia
Materi ibc 21 penilaian standar perbuatan manusia
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
 
Menuju muslimkaffah
Menuju muslimkaffahMenuju muslimkaffah
Menuju muslimkaffah
 
Jalan dakwah
Jalan dakwahJalan dakwah
Jalan dakwah
 

Similar to Manusia Bervisi Surga.pptx

Gambaran Neraka Bagian 1
Gambaran Neraka  Bagian 1Gambaran Neraka  Bagian 1
Gambaran Neraka Bagian 1Idrus Abidin
 
Kehidupan Setelah Kematian.pptx
Kehidupan Setelah Kematian.pptxKehidupan Setelah Kematian.pptx
Kehidupan Setelah Kematian.pptxAsiahAfStore
 
ppt-surga-dan-neraka.pptx
ppt-surga-dan-neraka.pptxppt-surga-dan-neraka.pptx
ppt-surga-dan-neraka.pptxMDTAAlHidayah1
 
Dahsyatnya Neraka Indahnya Surga
Dahsyatnya Neraka Indahnya SurgaDahsyatnya Neraka Indahnya Surga
Dahsyatnya Neraka Indahnya SurgaLBB Primagama
 
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptx
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptxsurga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptx
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptxduniaakhirat22
 
Tiga bentuk keberkahan hidup
Tiga bentuk keberkahan hidupTiga bentuk keberkahan hidup
Tiga bentuk keberkahan hidupFaharuddin Fahar
 
Dahsyatnya syurga dan neraka
Dahsyatnya syurga dan nerakaDahsyatnya syurga dan neraka
Dahsyatnya syurga dan nerakaFenti 000
 
Tafsir Al azhar 101 al qooriah
Tafsir Al azhar 101 al qooriahTafsir Al azhar 101 al qooriah
Tafsir Al azhar 101 al qooriahMuhammad Idris
 
Berkumpul disurga bersama keluarga
Berkumpul disurga bersama keluarga  Berkumpul disurga bersama keluarga
Berkumpul disurga bersama keluarga Masher Zen
 

Similar to Manusia Bervisi Surga.pptx (20)

Surga & neraka 03
Surga & neraka 03Surga & neraka 03
Surga & neraka 03
 
Gambaran Neraka Bagian 1
Gambaran Neraka  Bagian 1Gambaran Neraka  Bagian 1
Gambaran Neraka Bagian 1
 
Kehidupan Setelah Kematian.pptx
Kehidupan Setelah Kematian.pptxKehidupan Setelah Kematian.pptx
Kehidupan Setelah Kematian.pptx
 
surgA NERaka
surgA NERakasurgA NERaka
surgA NERaka
 
ppt-surga-dan-neraka.pptx
ppt-surga-dan-neraka.pptxppt-surga-dan-neraka.pptx
ppt-surga-dan-neraka.pptx
 
Dahsyatnya Neraka Indahnya Surga
Dahsyatnya Neraka Indahnya SurgaDahsyatnya Neraka Indahnya Surga
Dahsyatnya Neraka Indahnya Surga
 
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptx
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptxsurga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptx
surga-dan-------------nerakaaaaaaaa.pptx
 
Persentasi surga neraka kelompok 4
Persentasi surga neraka kelompok 4Persentasi surga neraka kelompok 4
Persentasi surga neraka kelompok 4
 
Tiga bentuk keberkahan hidup
Tiga bentuk keberkahan hidupTiga bentuk keberkahan hidup
Tiga bentuk keberkahan hidup
 
Ayat ayat al quran tentang akhlak
Ayat  ayat al quran tentang akhlakAyat  ayat al quran tentang akhlak
Ayat ayat al quran tentang akhlak
 
Rpp al jin
Rpp al   jinRpp al   jin
Rpp al jin
 
Para penggenggam bara api
Para penggenggam bara apiPara penggenggam bara api
Para penggenggam bara api
 
Neraka
NerakaNeraka
Neraka
 
Dahsyatnya syurga dan neraka
Dahsyatnya syurga dan nerakaDahsyatnya syurga dan neraka
Dahsyatnya syurga dan neraka
 
Sifat2 neraka
Sifat2 nerakaSifat2 neraka
Sifat2 neraka
 
Nikmatnya surga
Nikmatnya surgaNikmatnya surga
Nikmatnya surga
 
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhirRingkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
 
Tafsir Al azhar 101 al qooriah
Tafsir Al azhar 101 al qooriahTafsir Al azhar 101 al qooriah
Tafsir Al azhar 101 al qooriah
 
Surga.pptx
Surga.pptxSurga.pptx
Surga.pptx
 
Berkumpul disurga bersama keluarga
Berkumpul disurga bersama keluarga  Berkumpul disurga bersama keluarga
Berkumpul disurga bersama keluarga
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxboynugraha727
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 

Manusia Bervisi Surga.pptx

  • 3. SURGA ITU 100% PASTI ADA • KENAPA? • Karena tercantum di dalam al-Qur’an yang terbukti merupakan Kalamullah. • Konsekuensi iman kepada al-Qur’an, wajib meyakini keberadaan surga dengan keyakinan 100% tanpa keraguan sedikit pun.
  • 4. SETELAH MANUSIA MATI DAN MASUK KE DALAM KUBUR ِ ‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ب‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ْ‫ن‬َ‫م‬ ُ‫ث‬َ‫ع‬ْ‫ب‬َ‫ي‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬َ‫ا‬ َ‫و‬ “Dan sungguh, Allah akan membangkitkan siapa pun yang di dalam kubur.” (QS. Al-Hajj, 22:7) ‫ا‬ ْ‫و‬َ‫ر‬ُ‫ي‬ِ‫ل‬ ‫ا‬ً‫ت‬‫ا‬َ‫ت‬ْ‫ش‬َ‫أ‬ ُ‫اس‬َّ‫ن‬‫ٱل‬ ُ‫ُر‬‫د‬ْ‫ص‬َ‫ي‬ ٍ‫ذ‬ِ‫ئ‬َ‫م‬ ْ‫و‬َ‫ي‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ ََٰ‫م‬ْ‫ع‬َ‫أ‬ “Pada hari itu manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan bermacam-macam supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka.” (QS. Az-Zalzalah, 99:6)
  • 5. IMAN DAN AMAL SHOLEH, SURGA ِ‫م‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َ‫و‬ ‫وا‬ُ‫ل‬ ِ‫و‬َ‫ب‬ُ‫ن‬َ‫ل‬ ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬َّ‫ص‬‫ال‬ ْ‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ن‬َ‫ئ‬ ِ‫ة‬َّ‫ن‬َ‫ج‬ “Orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal sholeh, sungguh mereka akan Kami tempatkan pada tempat-tempat yang tinggi di dalam surga.” (QS. Al-’Ankabut, 29:58)
  • 7. UCAPAN DAN WAJAH PENGHUNI SURGA • “(Itulah) Jannah ‘Adn, tempat mukim mereka, bersama orang-orang shalih dari bapak, istri, dan anak cucu mereka. Sementara itu, para malaikat masuk ke tempat mereka dari semua pintu, (sambil berucap): ‘Sejahtera atas kalian seluruhnya karena kesabaran kalian’. Maka, alangkah baiknya tempat berakhir itu.” (QS. Ar-Ra’ad [13]: 23-24) • “Wajah-wajah (orang-orang mukmin) pada hari itu berseri-seri.” (QS al-Qiyamah [75]: 22-23)
  • 8. TEMPAT DUDUK PENGHUNI SURGA • “Sungguh para penduduk surga itu dalam kesibukan yang menyenangkan.” (QS. Yaasiin [36]: 55) • ”Mereka bertelekan di atas permadani yang sebelah dalamnya dari sutera.” (QS ar-Rahman [55]: 54) • “Mereka berada di atas dipan yang bertahtakan emas dan permata.” (QS al-Waqi’ah [56]: 15)
  • 9. PAKAIAN DAN PERHIASAN PENGHUNI SURGA • “Mereka memakai pakaian sutera halus yang hijau dan sutera tebal dan dipakaikan kepada mereka gelang terbuat dari perak.” (QS. al-Insan [76]: 21) • “Di surga itu mereka diberi perhiasan dengan gelang-gelang dari emas dan mutiara, dan pakaian mereka adalah sutera.” (QS al-Hajj [22]: 23)
  • 10. MAKANAN PENGHUNI SURGA • “Dan buah-buahan dari apa yang mereka pilih, dan daging burung dari apa yang mereka inginkan.” (QS al-Waqiah [56]: 20- 21) • “Sesungguhnya orang-orang yang bertakwa berada dalam naungan (yang teduh) dan (di sekitar) mata-mata air. Dan (mendapat) buah-buahan dari (macam- macam) yang mereka inginkan. (Dikatakan kepada mereka): "Makan dan minumlah kamu dengan enak karena apa yang telah kamu kerjakan.” (QS al-Mursalaat [77]: 41- 43)
  • 11. MINUMAN PENGHUNI SURGA • “Di dalam Surga itu mereka diberi minum segelas (minuman) yang campurannya adalah jahe.” (QS al-Insan [76]: 17) • “Jannah (Surga) yang dijanjikan kepada orang-orang yang bertakwa yang di dalamnya ada sungai-sungai dari air yang tiada berubah rasa dan baunya, sungai- sungai dari air susu yang tidak berubah rasanya, sungai-sungai dari khamar yang lezat rasanya bagi peminumnya dan sungai-sungai dari madu yang disaring.” (QS. Muhammad [47]: 15)
  • 12. PASANGAN PENGHUNI SURGA • “Untuk orang-orang yang bertakwa (kepada Allah), pada sisi Tuhan mereka ada surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai; mereka kekal di dalamnya. Dan (mereka dikaruniai) isteri-isteri yang disucikan serta keridhaan Allah. Dan Allah Maha melihat akan hamba-hamba-Nya.” (QS. Ali Imran [3]: 15) • “Dan [di dalam surga itu] ada bidadari-bidadari yang bermata jeli, laksana mutiara yang tersimpan baik.” (QS al-Waqi’ah [56]: 22-23) • “Sesungguhnya Kami menciptakan mereka [bidadari- bidadari] dengan langsung. dan Kami jadikan mereka gadis-gadis perawan, penuh cinta lagi sebaya umurnya.” (QS al-Waqi’ah [56]: 35-37)
  • 13. PENGHUNI SURGA, SEBAIK-BAIK MAKHLUK ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬َّ‫ص‬‫ال‬ ‫وا‬ُ‫ل‬ِ‫م‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫ب‬ْ‫ال‬ ُ‫ْر‬‫ي‬ََ ْ‫م‬ُُ ََِ‫ئ‬ََٰ‫ل‬‫و‬ُ‫أ‬ ِ‫ة‬َّ‫ي‬ ِ ‫ر‬ “Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh, mereka itu adalah sebaik- baik makhluk.” (QS. Al-Bayyinah, 98:7)
  • 14. INGKAR AYAT, NERAKA ُ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ك‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ ‫َا‬‫ن‬ِ‫ت‬‫ا‬َ‫ي‬‫آ‬ِ‫ب‬ ‫وا‬ َ‫ن‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ل‬ْ‫ص‬ُ‫ن‬ َ‫ف‬ ْ‫و‬َ‫س‬ ‫ا‬ً‫ار‬ “Sesungguhnya orang-orang yang mengingkari ayat-ayat Kami, kelak akan Kami masukkan ke dalam neraka.” (QS an-Nisa’ [4]: 56)
  • 16. WAJAH DAN BELENGGU PENGHUNI NERAKA • “Dan wajah-wajah di hari itu akan bermuram durja.” (QS. al-Qiyamah [75]: 24) • “Ketika (itu) belenggu dan rantai dipasang di leher mereka, seraya mereka diseret. (Kemudian mereka dimasukan) ke dalam api yang sangat panas, lalu mereka dibakar di dalam api (yang menyala-nyala).” (QS. Al-Mu’min [40]: 71-72)
  • 17. PAKAIAN DAN TIKAR PENGHUNI NERAKA • “Pakaian mereka adalah dari aspal panas dan muka mereka ditutup oleh api neraka.” (QS. Ibrahim [14]: 50) • “Mereka mempunyai tikar tidur dari api neraka dan di atas mereka ada selimut (api neraka).” (QS. Al-A’raf [7]: 41)
  • 18. MAKANAN PENGHUNI NERAKA • “Mereka tiada memperoleh makanan selain dari pohon yang berduri, yang tidak menggemukkan dan tidak pula menghilangkan lapar.” (QS. al-Ghasiyyah [88]: 6-7) • “Sesungguhnya pohon zaqqum itu. Makanan orang yang banyak berdosa. (Ia) sebagai kotoran minyak yang mendidih di dalam perut, seperti mendidihnya air yang amat panas.” (QS. al-Dukhan [44]: 43-46) • “Dan makanan yang menyumbat di kerongkongan dan azab yang pedih.” (QS. Al-Muzzammil [73]: 113)
  • 19. MINUMAN PENGHUNI NERAKA • “Di hadapannya ada Jahannam dan dia akan diberi minuman dengan air nanah. Diminumnya air nanah itu dan hampir dia tidak bisa menelannya dan datanglah (bahaya) maut kepadanya dari segenap penjuru, tetapi dia tidak juga mati, dan di hadapannya masih ada azab yang berat.” (QS. Ibrahim [14]: 16-17) • “Orang yang kekal dalam Jahannam dan diberi minuman dengan air yang mendidih sehingga memotong ususnya.” (QS. Muhammad [47]: 15)
  • 20. KULIT DAN GIGI PENGHUNI NERAKA • “Sesungguhnya orang-orang yang kafir kepada ayat-ayat Kami, maka kelak akan Kami masukan mereka ke dalam jahannam. Setiap kali kulit mereka hangus, Kami ganti kulit mereka dengan kulit yang lain (baru) supaya mereka merasakan adzab. Sesungguhnya Allah Mahaperkasa lagi Mahabijaksana.” (QS. An-Nisaa’ [4]: 56) • “Gigi geraham atau gigi taring orang kafir (penghuni neraka) seperti gunung Uhud, sementara tebal kulitnya sejauh perjalanan 3 hari.” (HR. Muslim)
  • 21. SIKSA BERULANG PENGHUNI NERAKA “Sesungguhnya (ahli jahanam) kepadanya akan ditumpahkan air yang sangat mendidih ke atas kepala mereka, sampai-sampai itu menghancurkan tubuh bagian dalam mereka dan mengeluarkan segala organ bagian dalam. Setelah itu (tubuh rusak tersebut) diciptakan kembali (untuk selanjutnya menerima siksaan yang berulang-ulang.” (HR. Ahmad, Tirmidzi, Al-Hakim dari Abi Hurairah)
  • 22. SIKSA PALING RINGAN PENGHUNI NERAKA "Seringan-ringannya siksa pada Hari Kiamat ialah orang yang padanya diletakkan dua bara api di bawah tumitnya yang mampu mendidihkan otaknya. Pada saat itu ia merasa bahwa tidak seorangpun yang lebih berat siksaan yang diterimanya dibandingkan dengan orang lain. Padahal sesungguhnya itulah siksa seringan-ringannya." (HR. Bukhari Muslim)
  • 23. PENGHUNI NERAKA, SEBURUK-BURUK MAKHLUK ُ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ ِ‫ل‬َُْ‫أ‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ر‬َ‫ف‬َ‫ك‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ ِ‫د‬ِ‫ل‬‫َا‬َ َ‫م‬َّ‫ن‬َ‫ه‬َ‫ج‬ ِ ‫َار‬‫ن‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ َ‫ين‬ِ‫ك‬ ِ ‫ر‬ْ‫ش‬ َ‫ين‬ ِ‫ة‬َّ‫ي‬ ِ ‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ال‬ ُّ‫َر‬‫ش‬ ْ‫م‬ُُ ََِ‫ئ‬ََٰ‫ل‬‫و‬ُ‫أ‬ ۚ ‫ا‬َ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ “Sesungguhnya orang-orang yang kafir yakni ahli Kitab dan orang- orang yang musyrik (akan masuk) ke neraka Jahannam; mereka kekal di dalamnya. Mereka itu adalah seburuk-buruk makhluk.” (QS. Al-Bayyinah, 98:6)
  • 24. DOA MASUK SURGA DAN BERLINDUNG DARI NERAKA َ‫ة‬َّ‫ن‬َ‫ج‬ْ‫ال‬ ََُ‫ل‬َ‫أ‬ْ‫س‬َ‫أ‬ ْ‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫إ‬ َّ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫لل‬َ‫ا‬ ِ ‫ار‬َّ‫ن‬‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ ََِ‫ب‬ ُ‫ذ‬ ْ‫و‬ُ‫ع‬َ‫أ‬ َ‫و‬ ، “Ya Allah, aku memohon kepada-Mu surga dan aku berlindung kepada-Mu dari neraka.” (HR. Abu Dawud, Ibnu Majah, dan Ahmad) “Siapa yang meminta surga 3 kali, maka surga akan berkata: 'Ya Allah, masukkanlah dia ke dalam surga.' Dan siapa yang memohon perlindungan dari neraka 3 kali, maka neraka akan berkata: 'Ya Allah, lindungilah dia dari neraka’.” (HR. Ahmad, Nasai, dan Tirmidzi)
  • 25. HOTEL MULIA SENAYAN, JAKARTA • Hotel termahal di Indonesia di urutan pertama adalah Hotel Mulia Senayan. • Hotel ini terletak di Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta. • Hotel ini menawarkan fasilitas yang mewah dan pelayanan bak pelayan raja. • Kamar termahal harganya Rp175 juta per malam, memiliki interior yang megah dan luas 650 meter persegi, hampir seluas ukuran satu buah rumah pribadi.
  • 26. THE ROYAL PENTHOUSE, JENEWA, SWISS • Jika Anda punya tabungan senilai 1,2 miliar rupiah (80.000 US dollar), cobalah untuk mengunjungi The Royal Penthouse di Jenewa, Swiss. • Hotel ini dirancang secara eksklusif karena hanya menyediakan 12 kamar tidur. • Harga yang dikenakan sebanding dengan pemandangan Danau Jenewa dan Gunung Blanc yang bisa disaksikan dari dalam kamar. • Ada pula koki 24 jam, bioskop BeoVision 4-103 Bang & Olufsen, dan piano grand Steinway yang akan membuat tamu bak raja sehari.
  • 27. ِ‫ف‬ ‫ا‬َ‫ي‬ْ‫ن‬ُّ‫د‬‫ال‬ ‫ا‬َ‫م‬ ِ‫هللا‬ َ‫و‬ َّ‫ل‬ِ‫إ‬ ِ‫ة‬َ‫ر‬ َِ‫اآل‬ ‫ي‬ َ‫ح‬َ‫أ‬ ُ‫ل‬َ‫ع‬ْ‫ج‬َ‫ي‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫ل‬ْ‫ث‬ِ‫م‬ َ‫ب‬ْ‫ص‬ِ‫إ‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬ُ‫د‬ ُ‫ه‬َ‫ع‬ ْ‫ن‬َ‫ي‬ْ‫ل‬َ‫ف‬ ِ‫م‬َ‫ي‬ْ‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ُ‫ع‬ ِ‫ج‬ ْ‫ر‬َ‫ي‬ َ‫م‬ِ‫ب‬ ْ‫ر‬ُ‫ظ‬ ‫؟‬ “Demi Allah, tidaklah dunia dibandingkan akhirat kecuali seperti seseorang dari kalian mencelupkan jarinya ke laut, maka lihatlah apa yang tersisa di jarinya jika ia keluarkan dari laut?” (HR. Muslim) NIKMAT DUNIA DAN AKHIRAT
  • 28. HARGA SURGA TAK MUNGKIN TERBAYAR • Surga berisi istana megah, pemandangan indah, pakaian dan perhiasan mewah, bidadari-bidadari bermata indah, makanan dan minuman yang lezat di lidah, para pelayan yang siap kapan pun diperintah, juga berbagai kenikmatan lainnya yang dapat dinikmati selamanya. • Kalau dibandingkan dengan harga hotel termahal di dunia, berapa kira-kira harga sewa surga per malamnya?
  • 29. BAGAIMANA CARANYA MENJADI PENGHUNI SURGA? • Bayarlah dengan sesuatu yang sangat mahal dan paling istimewa. • Apa itu? 1. Iman 2. Amal sholeh
  • 30. JADILAH SA'AD BIN RABI’ • Sa'ad bin Rabi’ dipersaudarakan oleh Rasulullah SAW dengan Abdurrahman bin Auf saat awal- awal hijrah dari Makkah ke Madinah. • “Aku adalah orang terkaya dari kaum Anshar. Aku akan membagi separuh hartaku kepadamu. Aku juga memiliki dua istri maka pilihlah mana yang paling menarik untukmu di antara keduanya. Sebutkan namanya, maka aku akan menalaknya. Jika idahnya sudah habis, nikahilah dia,” kata Sa'ad bin Rabi’.
  • 31. JADILAH SA’AD BIN MUADZ • Sa’ad bin Muadz adalah seorang pemimpin suku Aus yang memerintahkan kaumnya masuk Islam. • Beliau berkata, “Ucapan laki-laki dan perempuan kalian haram bagiku hingga kalian masuk Islam. Masuk Islamlah kalian!” • Dalam peristiwa Baiat Aqabah kedua, Sa’ad bin Mu’adz termasuk di antara 73 sahabat yang berbaiat, menyerahkan kekuasaan dan memberikan loyalitas kepada Rasulullah SAW di bukit Aqabah sehingga pintu tegaknya Daulah Islam pertama mulai terbuka. • Ketika wafat, orang-orang munafikin mengatakan: “Sungguh ringan sekali jenazahnya.” Kemudian Nabi SAW mengatakan: “Sesungguhnya para malaikat membawa jenazahnya, pintu-pintu langit terbuka untuknya, dan arsy Allah Azza wa Jalla bergoncang karena gembira dengan kedatangan ruhnya.”
  • 32. VISI SURGA DAN PERJUANGAN • Hiduplah dengan visi surga. • Kemudian, berjuanglah semaksimal mungkin untuk mempersembahkan amal yang paling istimewa agar meraih SURGA yang sangat istimewa.