SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Mengenal Internet Dan
                              Intranet
                                                              World Wide Web
      Mengerti Definisi Internet Dan
    Intranet serta aktivitas di dalamnya                  Electronic mail
      Mengetahui Perkembangan                                  Malling List
              Internet                                        Internet Relay Chatting
      Mengetahui Sumber Daya di                           File Transfer Protocol
              Internet                                      VolP
    Memahami Pemanfaatan Internet                  intranet
           dan Intranet
                                                   internet
                                                                 Layanan SDM
                                                               Layanan Bahan
                                                                dan Logistik

        Perbankan           Pendidikan          Jurnalistik         Layanan SI

Kesehatan       Perdagangan           Pariwisata
Mengenal Internet dan Intranet

Kata internet dan intranet tentu sudah tidak asing di telinga kita. Di era
perkembangan teknologi ini, hampir semua orang telah menganal internet ataupun
intranet dan memanfaatkannya untuk berbagai keperluan. Dengan adanya berbagai
fasilitas dan sumber daya yang ditawarkan oleh internet dan intranet, kita dapat
memperoleh begitu banyak kemudahan. Tak heran jika saat ini pemahaman tentang
internet dan intranet sangat diperlukan oleh hampir semua orang. Sebagai pelajar,
tentunya kita juga sangat membutuhkan internet dan intranet untuk mendukung
kegiatan belajar kita sehingga dapat berjalan lebih maksimal. Agar dapat
memanfaatkan internet dengan efektif dan efisien, terlabih dahulu kita mengenal
internet dengan baik. Apa sebenarnya internet dan intranet itu? apa yang dapat kita
lakukan              dengan            internet           dan             intranet?
Adapun begitu banyak kemudahan yang ditawarkan oleh internet maupun intranet
untuk pemanfaatan intranet, tergantung dari bentuk organisasi penggunaannya .
apakah itu berupa took, supermarket, atau departemen lain. Dengan memahami
kerja organisasi terlebih dahulu, akan membantu menentukan intranet yang akan
digunakan .
Mengerti definisi internet dan intranet serta aktivitas di dalamnya

Internet berasal dari kata Interconnection Network , yang secara bahasa bermakna
saling berhubungan. Secara istilah internet adalah kumpulan komputer-komputer di
seluruh dunia yang saling berhubungan dalam suatu jaringan yang sangat luas. Setiap
komputer yang terhubung dalam internet menggunakan standar tertentu, yaitu
Transmission Control Protocol/Internet Protocol.
Berikut ini beberapa aktivitas yang dapat kita lakukan melalui Internet, :
1.MencariInformasi
2. Pertukaran informasi melalui E-mail
3. Bercakap-cakap dengan pengguna lain di tempat yang saling berjauhan
4. Berbagi cerita melalui blog
5. Bergabung dengan grup pertemanan
6. Berbelanja
7. Bermain game
8. Menonton film.
Intranet adalah kumpulan komputer yang salin berhubungan dalam
sebuah jaringan khusus/privat pada lingkup sebuah institusi atau
perusahaan. Keuntungan bagi suatu perusahaan yang menggunakan
Intranet adalah , sbb :
a. Mengurangi biaya
b. Menghemat waktu
c. Meningkatkan kolaborasi
d. Meningkatkan produktivitas dan efisiensi
e. Membentuk lingkungan komputer yang terintegrasi dan terdistribusi
f. kaya dalam format
Intranet mempunyai tiga buah model organisasi, yaitu :
I. Model tersentralisasi
II. Model desentralisasi
III. Model Campuran
Perkembangan Internet

Tahun 1958
pada tahun 1958 Departemen Pertahanan Amerika Serikat membentuk sebuah
lembaga riset yang diberi nama ARPA, yaitu sebuah lembaga yang didirikan
dengan tujuan untuk mengadakan penelitian terkait dengan usaha
menghubungkan komputer-komputer yang dimiliki oleh Departemen
Pertahanan dalam satu jaringan.
Tahun 1965
Larry Robert dan Thomas Marill yang bekerja sama dengan ARPA berhasil
membuat suatu WAN yang pertama. Jaringan ini berhasil menghubungkan
komputer di sebuah perguruan tinggi di Amerika bernama Massachusetts
Institute of Technology dengan komputer di Santa Monica dengan
menggunakan jaringan telepon.
Tahun 1969
ARPA berhasil mengembangkan jaringan komunikasi data antar komputer dari
berbagai Universitas yang mendanai penelitian ini , antara lain University of
California di Los Angeles , University of California di Santa Barbara , Stanford
Research Institute , serta University of Utah. Jaringan ini dikenal dengan
sebutan ARPANET.
Tahun 1970
Harvard, MIT , Stanford, Carnegie-Mellon , Case Western Reserve
university , NASA , RAND , Illinois University, Mitre, dan Burroughs, juga
turut bergabung dalam jaringan ARPANET.
Tahun 1972
Ray Tomilson berhasil mengembangkan suatu program yang mampu
mengirimkan surat elektronik melalui ARPANETYANG yang dikenal
dengan email. Email menjadi aplikasi yang paling populer di masa
ARPANET.
Tahun 1976
Pada tanggal 26 Maret 1976 Ratu Inggris berhasil mengirimkan email
untuk pertama kalinya dari royal signals and radar Establishment di
Malvern.
Tahun 1982
DARPA mulai mengembangkan sebuah protokol yang lebih umum.
protocol yang dinamakan TCP/IP ini memungkinkan terjadinya hubungan
dan interkoneksi antara dua jaringan yang berbeda.
Tahun 1984
Pada tahun 1984 diperkenalkan suatu penanaman alamat atau
biasa disebut dengan Domain Name System (DNS)
Tahun 1988
Jarko Oikarinen menemukan dan sekaligus memperkenalkan
IRC atau Internet Relay Chat.
Tahun 1990
Timothy Brners Lee peneliti di bidang komputer berkebangsaan
Inggris , menemukan program editor dan browser yang bisa
menjelajah antara satu komputer dengan komputer lainnya
yang membentuk jaringan itu. Program inilah yang disebut
WWW atau World Wide Web.
Tahun 1991-1993
Marc Andreesen bersama timnya dari NCSA mengembangkan
aplikasi browser yang dinamakan mosaic. Tak lama kemudian,
ia mengundurkan diri dari NCSA dan mengembangkan browser
yang kita kenal dengan nama Netscape.
Sumber Daya Internet

Ada Begitu banyak sumber daya internet yang dapat kita menfaatkan sesuai
dengan kebutuhan. Seiring berjalannya waktu, sumber daya yang ditawarkan
oleh internet semakin berkembang dengan pesat. Adapun beberapa sumber
daya yang sering kita jumpai, antara lain world wide web, Email, Mailing list,
internet relay chat, File transfer protocol (FTP), dan VoIP.
1. World Wide Web
fasilitas internet yang dapat menampilkan kumpulan informasi, gambar, suara ,
bahkan video. Websites dapat diumpamakan sebagai sebuah buku yang
mengandung beberapa halaman yang disebut dengan web pages.
2. Electronic Mail
Email atau surat elektronik merupakan salah satu fasilitas internet yang paling
banyak digunakan. Dengan fasilitas ini, kita dapat mengirim dari dan ke
pengguna internet di seluruh dunia. Kita juga dapat menyertakan dokumen
maupun gambar dalam surat elektronik yang kita kirimkan.
3. Mailing List
Mailing list atau yang biasa disingkat milis merupakan fasilitas email secara
berkelompok. Saat kita bergabung dalam anggota milis, kita dapat bertukar
informasi melalui email yang beredar dalam kelompok tersebut. Pada saat
kita mengirimkan sebuah email ke alamat milis, maka semua anggota milis
tersebut akan mendapatkan email yang kita kirimkan.
4. Internet Relay Chat
merupakan aplikasi internet yang memungkinkan kita bercakap-cakap
dengan lawan bicara melalui internet. Percakapan melalui internet ini
dikenal dengan sebutan chatting.
5. File Transfer Protocol (FTP)
Aplikasi yang dapat digunakan untuk mengirim data dari komputer yang satu
ke komputer yang lain. Proses pengiriman data dari komputer kita ke
komputer lain disebut upload, sedangkan pengambilan data dari komputer
lain ke komputer kita disebut download.
6. VoIP
Suatu teknologi yang memungkinkan percakapan suara melalui internet.
Dengan menggunakan teknologi ini, seseorang dapat menggunakan telepon
tanpa harus membayar biaya sambungan langsung jarak jauh (SLJJ) jika ia
berhubungan dengan orang lain yang berada pada kota atau negara lain.
Pemanfaatan Internet dan Intranet
Ada begitu banyak kemudahan yang ditawarkan oleh internet maupun
intranet. Untuk pemanfaatan intranet, tergantung dari bentuk organisasi
penggunanya. Apakah itu berupa toko, supermarket, atau departemen
lain. Dengan memahami kerja organisasi terlebih dulu, akan membantu
menggunakan intranet yang akan digunakan.

1. Pemanfaatan Internet.

a. Bidang perbangkan
salah satu pemanfaatan internet dalam dunia perbankan adalah melalui
internet banking. Internet banking juga dikenal dengan istilah electronic
banking (e-banking), virtual banking, maupun online banking. Dengan
adanya internet banking, nasabah tidak perlu pergi ke bank yang
bersangkutan untuk melakukan aktivitas-aktivitas yang berkaitan dengan
transaksi perbankan, asalkan tersedia internet.
b. Bidang perdagangan
Proses perdagangan melalui dunia internet dikenal dengan nama e-
commerce. Dengan kata lain , e-commerce adalah kegiatan jual/beli
barang atau jasa yang dijalankan secara elektronik melalui jaringan
internet.
c. Bidang Pendidikan
Cukup dengan menjelajahi internet, kita dapat menemukan beraneka macam
informasi dan pengetahuan baru yang kita inginkan. Bahkan, dengan adanya
internet, seorang guru dan peserta didiknya tidak harus bertatap muka secara
langsung dalam proses belajar mengajar.
d. Bidang pariwisata
Internet dapat dimanfaatkan untuk menunjang industri pariwisata.
kemampuan internet untuk menampilkan multimedia (teks, suara, gambar,
video) tentunya menjadi sarana yang efektif untuk promosi ke mancanegara.
e. Bidang kesehatan
Dalam bidang kesehatan, pemanfaatan teknologi informasi atau internet
biasa disebut dengan e-health. Pemanfaatan e-health yang saat ini menjadi
trend adalah telemedicine. Telemedicine didefinisikan sebagai layanan
kesehatan yang dilaksanakan dari jarak jauh atau dapat juga dikatakan
transfer data medik elektronik dari suatu lokasi ke lokasi lainnya.
f. Bidang jurnalistik
Bagi para jurnalis atau pencari berita seperti, wartawan dan reporter, internet
adalah memegang peranan yang sangat penting dalam pengiriman berita.
Selain dari sisi peliputan berita , internet juga dimanfaatkan untuk
menampilkan berita. Media cetak seperti koran atau majalah, juga
memberikan fasilitas untuk mengakses berita-berita terbaru melalui internet.
2. Pemanfaatan Intranet
a. Layanan sumber daya manusia
Layanan sumber daya manusia dapat dimanfaatkan oleh para pekerja
dalam organisasi atau perusahaan itu untuk mendapatkan informasi
pekerja, misalnya tata tertib, pengumuman terbaru, informasi
pelatihan, jadwal kegiatan ekstra, informasi liburan, atau bahkan menu
kafetaria hari itu. Selain itu, layanan yang dapat diberikan internet
sehubungan dengan sumber daya manusia adalah rekaman
pekerja, misalnya daftar kehadiran, informasi pegawai, atau untuk
menyimpan untuk kerja pekerja yang bersangkutan.
b.Layanan bahan dan logistik
Organisasi kerja dapat berupa sebuah swalayan, perusahaan, pabrik, dan
lain-lain.Informasi yang dapat diletakkan di intranet sehingga
memungkinkan untuk diakses para pekerja, seperti citra yang dapat di-
klik, yang menerangkan gambaran fasilitas, ruangan pada suatu
kantor, peta kantor, buku telepon suatu perusahaan, atau form yang dapat
diisi yang digunakan untuk mencari informasi mengenai katalog.
c. Layanan sistem informasi
Pada model organisasi seperti perusahaan besar, intranet dapat digunakan
untuk menyediakan informasi komputer-komputer para pekerja, serta
meletakkan informasi yang dapat digunakan para pekerja yang berkaitan
dengan pengetahuan umum dan manual kerja.

More Related Content

What's hot

Pemetaan materi lia
Pemetaan materi liaPemetaan materi lia
Pemetaan materi liaLia31
 
tgz TIK-2,,pemetaan 1
tgz TIK-2,,pemetaan 1tgz TIK-2,,pemetaan 1
tgz TIK-2,,pemetaan 1Ais Billitone
 
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)lindabeylang
 
Pemetaan tik mouren
Pemetaan tik mourenPemetaan tik mouren
Pemetaan tik mourenmourendiardi
 
Pemetaan materi siti
Pemetaan materi sitiPemetaan materi siti
Pemetaan materi siti26siti
 
Tugas pemetaan internet
Tugas pemetaan internetTugas pemetaan internet
Tugas pemetaan internetUii Tray'cHa
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1tyasnindia
 

What's hot (13)

Permata
PermataPermata
Permata
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
T ugas pemetaan roli
T ugas pemetaan roliT ugas pemetaan roli
T ugas pemetaan roli
 
Pemetaan materi lia
Pemetaan materi liaPemetaan materi lia
Pemetaan materi lia
 
tugas TIK
tugas TIKtugas TIK
tugas TIK
 
tgz TIK-2,,pemetaan 1
tgz TIK-2,,pemetaan 1tgz TIK-2,,pemetaan 1
tgz TIK-2,,pemetaan 1
 
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)
Tugas tik tentang pemetaan (linda 9e)
 
Pemetaan tik mouren
Pemetaan tik mourenPemetaan tik mouren
Pemetaan tik mouren
 
Tugas TIK 2
Tugas TIK 2Tugas TIK 2
Tugas TIK 2
 
Pemetaan materi siti
Pemetaan materi sitiPemetaan materi siti
Pemetaan materi siti
 
Tugas pemetaan internet
Tugas pemetaan internetTugas pemetaan internet
Tugas pemetaan internet
 
Pemetaan tik ririn
Pemetaan tik ririnPemetaan tik ririn
Pemetaan tik ririn
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1
 

Viewers also liked

140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2
140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2
140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2Harry van der Plas
 
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7Cristina Capdevila
 
Exploratory Learning with Geodromo Report
Exploratory Learning with Geodromo ReportExploratory Learning with Geodromo Report
Exploratory Learning with Geodromo Reportheartstart0703
 
130330 brochure blue retail keurmerk.
130330 brochure blue retail keurmerk.130330 brochure blue retail keurmerk.
130330 brochure blue retail keurmerk.Harry van der Plas
 
140429 hoe werkt omni channel v3d
140429 hoe werkt omni channel v3d140429 hoe werkt omni channel v3d
140429 hoe werkt omni channel v3dHarry van der Plas
 
Geografi- Tenaga Eksogen & Endogen
Geografi- Tenaga Eksogen & EndogenGeografi- Tenaga Eksogen & Endogen
Geografi- Tenaga Eksogen & EndogenIchi Debbora
 
Maslow’s need hierarchy
Maslow’s  need  hierarchyMaslow’s  need  hierarchy
Maslow’s need hierarchyAamir Waqas
 
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4Cristina Capdevila
 
Production and Operation Management
Production and Operation ManagementProduction and Operation Management
Production and Operation ManagementAamir Waqas
 
Educ 190 Report on GIMP
Educ 190 Report on GIMPEduc 190 Report on GIMP
Educ 190 Report on GIMPheartstart0703
 
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of Islam
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of IslamGhazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of Islam
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of IslamAamir Waqas
 
Saudi Arabian Airlines Internship Report
Saudi Arabian Airlines Internship ReportSaudi Arabian Airlines Internship Report
Saudi Arabian Airlines Internship ReportAamir Waqas
 
Internship report
Internship  reportInternship  report
Internship reportAamir Waqas
 

Viewers also liked (18)

English-Narrative
English-NarrativeEnglish-Narrative
English-Narrative
 
Proyecto_USS
Proyecto_USSProyecto_USS
Proyecto_USS
 
140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2
140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2
140430 blue webshop magento prijsmodel 2014 rc2
 
Graphic Tools
Graphic ToolsGraphic Tools
Graphic Tools
 
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 7
 
Clip arts
Clip artsClip arts
Clip arts
 
Exploratory Learning with Geodromo Report
Exploratory Learning with Geodromo ReportExploratory Learning with Geodromo Report
Exploratory Learning with Geodromo Report
 
130330 brochure blue retail keurmerk.
130330 brochure blue retail keurmerk.130330 brochure blue retail keurmerk.
130330 brochure blue retail keurmerk.
 
140429 hoe werkt omni channel v3d
140429 hoe werkt omni channel v3d140429 hoe werkt omni channel v3d
140429 hoe werkt omni channel v3d
 
Geografi- Tenaga Eksogen & Endogen
Geografi- Tenaga Eksogen & EndogenGeografi- Tenaga Eksogen & Endogen
Geografi- Tenaga Eksogen & Endogen
 
Maslow’s need hierarchy
Maslow’s  need  hierarchyMaslow’s  need  hierarchy
Maslow’s need hierarchy
 
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4
L'alimentació humana 3r d'ESO Grup 4
 
Production and Operation Management
Production and Operation ManagementProduction and Operation Management
Production and Operation Management
 
Educ 190 Report on GIMP
Educ 190 Report on GIMPEduc 190 Report on GIMP
Educ 190 Report on GIMP
 
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of Islam
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of IslamGhazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of Islam
Ghazwat e Nabwi S.A.W.W. , Battles of Islam
 
Saudi Arabian Airlines Internship Report
Saudi Arabian Airlines Internship ReportSaudi Arabian Airlines Internship Report
Saudi Arabian Airlines Internship Report
 
Internship report
Internship  reportInternship  report
Internship report
 
Logic
LogicLogic
Logic
 

Similar to Pemetaan

Pemetaan materi cika
Pemetaan materi cikaPemetaan materi cika
Pemetaan materi cikaLia31
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1faris778
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Tyazz Nindia
 
Pemetaan materi bab 1 Aan
Pemetaan materi bab 1 AanPemetaan materi bab 1 Aan
Pemetaan materi bab 1 AanTyazz Nindia
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Tyazz Nindia
 
Pemetaan 2
Pemetaan 2Pemetaan 2
Pemetaan 2faris778
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikUii Tray'cHa
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikUii Tray'cHa
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikUii Tray'cHa
 
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™Yosa Jrs Belitung
 
bagan ppt nova
bagan ppt nova bagan ppt nova
bagan ppt nova nova34
 
tuga tik ke-2 nova 9d
tuga tik ke-2 nova 9dtuga tik ke-2 nova 9d
tuga tik ke-2 nova 9dnova34
 
Pemetaan materi bab i dina
Pemetaan materi bab i dinaPemetaan materi bab i dina
Pemetaan materi bab i dinadinafadhilah
 
Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)SiLvia ShaLala
 
Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)SiLvia ShaLala
 

Similar to Pemetaan (19)

Pemetaan materi cika
Pemetaan materi cikaPemetaan materi cika
Pemetaan materi cika
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1
 
Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
 
Pemetaan materi bab 1 Aan
Pemetaan materi bab 1 AanPemetaan materi bab 1 Aan
Pemetaan materi bab 1 Aan
 
Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1Pemetaan materi bab 1
Pemetaan materi bab 1
 
Pemetaan 2
Pemetaan 2Pemetaan 2
Pemetaan 2
 
Pemetaan tik ririn
Pemetaan tik ririnPemetaan tik ririn
Pemetaan tik ririn
 
Tugas TIK 2
Tugas TIK 2Tugas TIK 2
Tugas TIK 2
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tik
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tik
 
Tugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tikTugas pemetaan tik
Tugas pemetaan tik
 
Internet bab1Yosa 9e
Internet bab1Yosa 9eInternet bab1Yosa 9e
Internet bab1Yosa 9e
 
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™
Internet Bab1™Yosa Wimbi 9e™
 
bagan ppt nova
bagan ppt nova bagan ppt nova
bagan ppt nova
 
tuga tik ke-2 nova 9d
tuga tik ke-2 nova 9dtuga tik ke-2 nova 9d
tuga tik ke-2 nova 9d
 
Pemetaan materi bab i dina
Pemetaan materi bab i dinaPemetaan materi bab i dina
Pemetaan materi bab i dina
 
Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)
 
Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)Pemetaan materi bab 1 (nia)
Pemetaan materi bab 1 (nia)
 

Pemetaan

  • 1. Mengenal Internet Dan Intranet World Wide Web Mengerti Definisi Internet Dan Intranet serta aktivitas di dalamnya Electronic mail Mengetahui Perkembangan Malling List Internet Internet Relay Chatting Mengetahui Sumber Daya di File Transfer Protocol Internet VolP Memahami Pemanfaatan Internet intranet dan Intranet internet Layanan SDM Layanan Bahan dan Logistik Perbankan Pendidikan Jurnalistik Layanan SI Kesehatan Perdagangan Pariwisata
  • 2. Mengenal Internet dan Intranet Kata internet dan intranet tentu sudah tidak asing di telinga kita. Di era perkembangan teknologi ini, hampir semua orang telah menganal internet ataupun intranet dan memanfaatkannya untuk berbagai keperluan. Dengan adanya berbagai fasilitas dan sumber daya yang ditawarkan oleh internet dan intranet, kita dapat memperoleh begitu banyak kemudahan. Tak heran jika saat ini pemahaman tentang internet dan intranet sangat diperlukan oleh hampir semua orang. Sebagai pelajar, tentunya kita juga sangat membutuhkan internet dan intranet untuk mendukung kegiatan belajar kita sehingga dapat berjalan lebih maksimal. Agar dapat memanfaatkan internet dengan efektif dan efisien, terlabih dahulu kita mengenal internet dengan baik. Apa sebenarnya internet dan intranet itu? apa yang dapat kita lakukan dengan internet dan intranet? Adapun begitu banyak kemudahan yang ditawarkan oleh internet maupun intranet untuk pemanfaatan intranet, tergantung dari bentuk organisasi penggunaannya . apakah itu berupa took, supermarket, atau departemen lain. Dengan memahami kerja organisasi terlebih dahulu, akan membantu menentukan intranet yang akan digunakan .
  • 3. Mengerti definisi internet dan intranet serta aktivitas di dalamnya Internet berasal dari kata Interconnection Network , yang secara bahasa bermakna saling berhubungan. Secara istilah internet adalah kumpulan komputer-komputer di seluruh dunia yang saling berhubungan dalam suatu jaringan yang sangat luas. Setiap komputer yang terhubung dalam internet menggunakan standar tertentu, yaitu Transmission Control Protocol/Internet Protocol. Berikut ini beberapa aktivitas yang dapat kita lakukan melalui Internet, : 1.MencariInformasi 2. Pertukaran informasi melalui E-mail 3. Bercakap-cakap dengan pengguna lain di tempat yang saling berjauhan 4. Berbagi cerita melalui blog 5. Bergabung dengan grup pertemanan 6. Berbelanja 7. Bermain game 8. Menonton film.
  • 4. Intranet adalah kumpulan komputer yang salin berhubungan dalam sebuah jaringan khusus/privat pada lingkup sebuah institusi atau perusahaan. Keuntungan bagi suatu perusahaan yang menggunakan Intranet adalah , sbb : a. Mengurangi biaya b. Menghemat waktu c. Meningkatkan kolaborasi d. Meningkatkan produktivitas dan efisiensi e. Membentuk lingkungan komputer yang terintegrasi dan terdistribusi f. kaya dalam format Intranet mempunyai tiga buah model organisasi, yaitu : I. Model tersentralisasi II. Model desentralisasi III. Model Campuran
  • 5. Perkembangan Internet Tahun 1958 pada tahun 1958 Departemen Pertahanan Amerika Serikat membentuk sebuah lembaga riset yang diberi nama ARPA, yaitu sebuah lembaga yang didirikan dengan tujuan untuk mengadakan penelitian terkait dengan usaha menghubungkan komputer-komputer yang dimiliki oleh Departemen Pertahanan dalam satu jaringan. Tahun 1965 Larry Robert dan Thomas Marill yang bekerja sama dengan ARPA berhasil membuat suatu WAN yang pertama. Jaringan ini berhasil menghubungkan komputer di sebuah perguruan tinggi di Amerika bernama Massachusetts Institute of Technology dengan komputer di Santa Monica dengan menggunakan jaringan telepon. Tahun 1969 ARPA berhasil mengembangkan jaringan komunikasi data antar komputer dari berbagai Universitas yang mendanai penelitian ini , antara lain University of California di Los Angeles , University of California di Santa Barbara , Stanford Research Institute , serta University of Utah. Jaringan ini dikenal dengan sebutan ARPANET.
  • 6. Tahun 1970 Harvard, MIT , Stanford, Carnegie-Mellon , Case Western Reserve university , NASA , RAND , Illinois University, Mitre, dan Burroughs, juga turut bergabung dalam jaringan ARPANET. Tahun 1972 Ray Tomilson berhasil mengembangkan suatu program yang mampu mengirimkan surat elektronik melalui ARPANETYANG yang dikenal dengan email. Email menjadi aplikasi yang paling populer di masa ARPANET. Tahun 1976 Pada tanggal 26 Maret 1976 Ratu Inggris berhasil mengirimkan email untuk pertama kalinya dari royal signals and radar Establishment di Malvern. Tahun 1982 DARPA mulai mengembangkan sebuah protokol yang lebih umum. protocol yang dinamakan TCP/IP ini memungkinkan terjadinya hubungan dan interkoneksi antara dua jaringan yang berbeda.
  • 7. Tahun 1984 Pada tahun 1984 diperkenalkan suatu penanaman alamat atau biasa disebut dengan Domain Name System (DNS) Tahun 1988 Jarko Oikarinen menemukan dan sekaligus memperkenalkan IRC atau Internet Relay Chat. Tahun 1990 Timothy Brners Lee peneliti di bidang komputer berkebangsaan Inggris , menemukan program editor dan browser yang bisa menjelajah antara satu komputer dengan komputer lainnya yang membentuk jaringan itu. Program inilah yang disebut WWW atau World Wide Web. Tahun 1991-1993 Marc Andreesen bersama timnya dari NCSA mengembangkan aplikasi browser yang dinamakan mosaic. Tak lama kemudian, ia mengundurkan diri dari NCSA dan mengembangkan browser yang kita kenal dengan nama Netscape.
  • 8. Sumber Daya Internet Ada Begitu banyak sumber daya internet yang dapat kita menfaatkan sesuai dengan kebutuhan. Seiring berjalannya waktu, sumber daya yang ditawarkan oleh internet semakin berkembang dengan pesat. Adapun beberapa sumber daya yang sering kita jumpai, antara lain world wide web, Email, Mailing list, internet relay chat, File transfer protocol (FTP), dan VoIP. 1. World Wide Web fasilitas internet yang dapat menampilkan kumpulan informasi, gambar, suara , bahkan video. Websites dapat diumpamakan sebagai sebuah buku yang mengandung beberapa halaman yang disebut dengan web pages. 2. Electronic Mail Email atau surat elektronik merupakan salah satu fasilitas internet yang paling banyak digunakan. Dengan fasilitas ini, kita dapat mengirim dari dan ke pengguna internet di seluruh dunia. Kita juga dapat menyertakan dokumen maupun gambar dalam surat elektronik yang kita kirimkan.
  • 9. 3. Mailing List Mailing list atau yang biasa disingkat milis merupakan fasilitas email secara berkelompok. Saat kita bergabung dalam anggota milis, kita dapat bertukar informasi melalui email yang beredar dalam kelompok tersebut. Pada saat kita mengirimkan sebuah email ke alamat milis, maka semua anggota milis tersebut akan mendapatkan email yang kita kirimkan. 4. Internet Relay Chat merupakan aplikasi internet yang memungkinkan kita bercakap-cakap dengan lawan bicara melalui internet. Percakapan melalui internet ini dikenal dengan sebutan chatting. 5. File Transfer Protocol (FTP) Aplikasi yang dapat digunakan untuk mengirim data dari komputer yang satu ke komputer yang lain. Proses pengiriman data dari komputer kita ke komputer lain disebut upload, sedangkan pengambilan data dari komputer lain ke komputer kita disebut download. 6. VoIP Suatu teknologi yang memungkinkan percakapan suara melalui internet. Dengan menggunakan teknologi ini, seseorang dapat menggunakan telepon tanpa harus membayar biaya sambungan langsung jarak jauh (SLJJ) jika ia berhubungan dengan orang lain yang berada pada kota atau negara lain.
  • 10. Pemanfaatan Internet dan Intranet Ada begitu banyak kemudahan yang ditawarkan oleh internet maupun intranet. Untuk pemanfaatan intranet, tergantung dari bentuk organisasi penggunanya. Apakah itu berupa toko, supermarket, atau departemen lain. Dengan memahami kerja organisasi terlebih dulu, akan membantu menggunakan intranet yang akan digunakan. 1. Pemanfaatan Internet. a. Bidang perbangkan salah satu pemanfaatan internet dalam dunia perbankan adalah melalui internet banking. Internet banking juga dikenal dengan istilah electronic banking (e-banking), virtual banking, maupun online banking. Dengan adanya internet banking, nasabah tidak perlu pergi ke bank yang bersangkutan untuk melakukan aktivitas-aktivitas yang berkaitan dengan transaksi perbankan, asalkan tersedia internet. b. Bidang perdagangan Proses perdagangan melalui dunia internet dikenal dengan nama e- commerce. Dengan kata lain , e-commerce adalah kegiatan jual/beli barang atau jasa yang dijalankan secara elektronik melalui jaringan internet.
  • 11. c. Bidang Pendidikan Cukup dengan menjelajahi internet, kita dapat menemukan beraneka macam informasi dan pengetahuan baru yang kita inginkan. Bahkan, dengan adanya internet, seorang guru dan peserta didiknya tidak harus bertatap muka secara langsung dalam proses belajar mengajar. d. Bidang pariwisata Internet dapat dimanfaatkan untuk menunjang industri pariwisata. kemampuan internet untuk menampilkan multimedia (teks, suara, gambar, video) tentunya menjadi sarana yang efektif untuk promosi ke mancanegara. e. Bidang kesehatan Dalam bidang kesehatan, pemanfaatan teknologi informasi atau internet biasa disebut dengan e-health. Pemanfaatan e-health yang saat ini menjadi trend adalah telemedicine. Telemedicine didefinisikan sebagai layanan kesehatan yang dilaksanakan dari jarak jauh atau dapat juga dikatakan transfer data medik elektronik dari suatu lokasi ke lokasi lainnya. f. Bidang jurnalistik Bagi para jurnalis atau pencari berita seperti, wartawan dan reporter, internet adalah memegang peranan yang sangat penting dalam pengiriman berita. Selain dari sisi peliputan berita , internet juga dimanfaatkan untuk menampilkan berita. Media cetak seperti koran atau majalah, juga memberikan fasilitas untuk mengakses berita-berita terbaru melalui internet.
  • 12. 2. Pemanfaatan Intranet a. Layanan sumber daya manusia Layanan sumber daya manusia dapat dimanfaatkan oleh para pekerja dalam organisasi atau perusahaan itu untuk mendapatkan informasi pekerja, misalnya tata tertib, pengumuman terbaru, informasi pelatihan, jadwal kegiatan ekstra, informasi liburan, atau bahkan menu kafetaria hari itu. Selain itu, layanan yang dapat diberikan internet sehubungan dengan sumber daya manusia adalah rekaman pekerja, misalnya daftar kehadiran, informasi pegawai, atau untuk menyimpan untuk kerja pekerja yang bersangkutan. b.Layanan bahan dan logistik Organisasi kerja dapat berupa sebuah swalayan, perusahaan, pabrik, dan lain-lain.Informasi yang dapat diletakkan di intranet sehingga memungkinkan untuk diakses para pekerja, seperti citra yang dapat di- klik, yang menerangkan gambaran fasilitas, ruangan pada suatu kantor, peta kantor, buku telepon suatu perusahaan, atau form yang dapat diisi yang digunakan untuk mencari informasi mengenai katalog. c. Layanan sistem informasi Pada model organisasi seperti perusahaan besar, intranet dapat digunakan untuk menyediakan informasi komputer-komputer para pekerja, serta meletakkan informasi yang dapat digunakan para pekerja yang berkaitan dengan pengetahuan umum dan manual kerja.