SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
KALIMAT DESKRIPSI
Adalah kalimat yang dapat berisi gambaran
sifat-sifat benda yang dideskripsikan.
 Contoh

Harimau dapat mencapai tinggi 1,5 meter,
panjang 3,3 meter, dan berat 300 kilogram.
Bulunya berwarna putih dan cokelat keemasemasan dengan belang atau loreng berwarna
hitam.
KALIMAT DEFENISI
ADALAH kalimat yang mengandung pembatasan
cakupan pengertian suatu hal sehingga menjadi
jelas dan nyata.
Defenisi dibedakan atas beberapa macam:
1. Defenisi Biverbal= membatasi sesuatu dengan
mengungkapkan sinonimnya
Cahaya adalah sinar terang yang memungkinkan mata menangkap bayang-bayang bendabenda di sekitarnya.
2. Defenisi Demonstratif= membatasi sesuatu

dengan menunjukkan objeknya secara
nyata/langsung.
Energi adalah kekuatan yang dapat
digunakan untuk melaksanakan berbagai
proses kegiatan, misalnya sinar matahari.
3. Defenisi Logis = mengungkapkan jenis dan

penjelasan pembedanya.
Petrokimia adalah bahan kimia yang dapat
diambil atau diperoleh dari petroleum atau
gas alam.
4. Defenisi Etimologi= mengungkapkan asal- usul

terbentuknya suatu kata disertai dengan
pengungkapan makna aslinya agar perkembangan
makna kata jelas.
Kata sandiwara berasal dari bahasa Jawa sandi yang
berarti rahasia dan warah berarti ajaran. Sandiwara
berarti ajaran yang disamapaikan secara rahasia
atau tidak terang-terang.

5. Defenisi Metalogis= mengungkapkan kata dengan
memberikan kiasan atau tamsilnya.
Matahari atau sang surya adalah titik pusat tata
surya.
6. Defenisi Nominal = mengungkapkan makna kata

dengan mengemukakan turunan dari pakaian kata
tersebut.
Energi adalah daya yang dapat digunakan
melakukan proses kegiatan. Berenergi memiliki
kekuatan yang dapat digunakan untuk melakukan
suatu aktivitas.
ISTILAH
Adalah kata atau gabungan kata yang dengan cermat
mengungkapkan makna konsep, proses, keadaan, atau
sifat yang khas dalam bidang tertentu.
Ciri-ciri:
1. Bermakna tunggal
2. Tidak mengalami perubahan makna karena konteks
kalimat
3. Tidak terpengaruh konotasi sosial
4. Dipahami secara internasional
MERINGKAS TEKS LAPORAN
Meringkasan dapat diartikan
mengambil inti sari suatu
karya asli secara singkat
sesuai dengan
mempertahankan urutan
karangan asli, dan
menghilangkan keindahan
gaya bahasa, ilustrasi, serta
penjelasan-penjelasan yang
terperinci

More Related Content

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 

Featured (20)

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 

Definisi, Deskripsi, dan Istilah dalam Bahasa

  • 1.
  • 2. KALIMAT DESKRIPSI Adalah kalimat yang dapat berisi gambaran sifat-sifat benda yang dideskripsikan.  Contoh Harimau dapat mencapai tinggi 1,5 meter, panjang 3,3 meter, dan berat 300 kilogram. Bulunya berwarna putih dan cokelat keemasemasan dengan belang atau loreng berwarna hitam.
  • 3. KALIMAT DEFENISI ADALAH kalimat yang mengandung pembatasan cakupan pengertian suatu hal sehingga menjadi jelas dan nyata. Defenisi dibedakan atas beberapa macam: 1. Defenisi Biverbal= membatasi sesuatu dengan mengungkapkan sinonimnya Cahaya adalah sinar terang yang memungkinkan mata menangkap bayang-bayang bendabenda di sekitarnya.
  • 4. 2. Defenisi Demonstratif= membatasi sesuatu dengan menunjukkan objeknya secara nyata/langsung. Energi adalah kekuatan yang dapat digunakan untuk melaksanakan berbagai proses kegiatan, misalnya sinar matahari. 3. Defenisi Logis = mengungkapkan jenis dan penjelasan pembedanya. Petrokimia adalah bahan kimia yang dapat diambil atau diperoleh dari petroleum atau gas alam.
  • 5. 4. Defenisi Etimologi= mengungkapkan asal- usul terbentuknya suatu kata disertai dengan pengungkapan makna aslinya agar perkembangan makna kata jelas. Kata sandiwara berasal dari bahasa Jawa sandi yang berarti rahasia dan warah berarti ajaran. Sandiwara berarti ajaran yang disamapaikan secara rahasia atau tidak terang-terang. 5. Defenisi Metalogis= mengungkapkan kata dengan memberikan kiasan atau tamsilnya. Matahari atau sang surya adalah titik pusat tata surya.
  • 6. 6. Defenisi Nominal = mengungkapkan makna kata dengan mengemukakan turunan dari pakaian kata tersebut. Energi adalah daya yang dapat digunakan melakukan proses kegiatan. Berenergi memiliki kekuatan yang dapat digunakan untuk melakukan suatu aktivitas.
  • 7. ISTILAH Adalah kata atau gabungan kata yang dengan cermat mengungkapkan makna konsep, proses, keadaan, atau sifat yang khas dalam bidang tertentu. Ciri-ciri: 1. Bermakna tunggal 2. Tidak mengalami perubahan makna karena konteks kalimat 3. Tidak terpengaruh konotasi sosial 4. Dipahami secara internasional
  • 8. MERINGKAS TEKS LAPORAN Meringkasan dapat diartikan mengambil inti sari suatu karya asli secara singkat sesuai dengan mempertahankan urutan karangan asli, dan menghilangkan keindahan gaya bahasa, ilustrasi, serta penjelasan-penjelasan yang terperinci