SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
PENGERTIAN
      PERILAKU KONSUMEN
                          Engel, Blackwell
                         and Miniard (1990)



“Those actions directly involved in obtaining, consuming, and disposing of
products and services, including, the decision processes that precede and follow
this action” (p.3)

Perilaku konsumen ,merupakan tindakan-tindakan yang terlibat secara langsung
dalam memperoleh, mengkonsumsi, dan membuang suatu produk atau
jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului dan mengikuti tindakan-
tindakan tersebut.
Shiffman dan
                           Kanuk (2000)



“Consumer behavior can be defined as the behavior that customer display in
searching for, purchasing, using, evaluating, and disposing of
products, services, and ideas they expect will satisfy they needs”

Perilaku konsumen yang diperhatikan konsumen dalam
mencari, membeli, menggunakan, mengevaluasi dan mengabaikan
produk, jasa, atau ide yang diharapkan dapat memuaskan konsumen untuk
dapat memuaskan kebutuhannya dengan mengkonsumsi produk atau jasa
yang ditawarkan
PENDEKATAN DALAM MENELITI
PRILAKU KONSUMEN
                   Pendekatan
                    Interpretif
      3
                   Pendekatan
  Pendekatan       Tradisional
    Utama        Pendekatan Sains
                    Marketing
Tipe-tipe Perilaku
                    Pembelian
Menurut Wilkie                Budget Allocation (pengalokasian
   (1990)                                 budget)


                             Product Purchase or Not (membeli
                                     produk atau tidak)


                                Store Patronage (pemilihan
                                tempat untuk mendapatkan
                                          produk)


                                  Brand and style decision
                              (keputusan atas merek dan gaya)
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU
     A. Faktor yang berasal PELANGGAN pribadi seorang
                            dari dalam diri
                                                      konsumen
 1. - Demografis : berhubungan dengan ukuran, struktur, dan pendistribusian
     populasi.
     - Psikografis : teknis operasional untuk mengukur gaya hidup.
     - kepribadian : tampilan psikologi individu yang unik dimana
     mempengaruhi secara konsisten bagaimana seseorang merespon
     lingkungannya.
2. Motivasi Konsumen
Dalam menjawab pertanyaan mengenai mengapa seseorang membeli produk
tertentu, hal ini berhubungan dengan motivasi seorang konsumen. Motivasi
konsumen mewakili dorongan untuk memuaskan kebutuhan baik yang bersifat
fisiologis maupun psikologia melalui pembelian dan penggunaan suatu
produk.
3. Pengetahuan Konsumen , diartikan sebagai himpunan dari jumlah total atas
informasi yang relevan dengan pembelian dan penggunaan produk. Misalnya:
apakah makanan organik itu, kandungan nutrisi yang terdapat
didalamnya, manfaatnya bagi kesehatan, dll

4. Intensi, sikap, dan perasaan konsumen
B. FAKTOR YANG BERASAL DARI LINGKUNGAN SEKITAR
SEORANG KONSUMEN
   1. - Budaya : kumpulan nilai, ide, dan simbol-simbol lain yang
      membantu seseorang untuk berkomunikasi, mengartikan, dan
      mengevaluasi sebagai bagian dari suatu lingkungan.
      - Etnisitas : suatu elemen penting dalam menentukan suatu
      budaya dan memprediksi keinginan dan perilaku konsumen.
      -    Kelas      sosial   :   gaya      hidup,  ketertarikan
      kekayaan, status, pendidikan, posisi ekonomi, dan perilaku
      yang sama.

   2. Keluarga dan pengaruh rumah tangga, dapat mempengaruhi
   sikap pembelian seorang konsumen. Misalnya : kelahiran anak
   mempengaruhi suatu keluarga untuk menambah perabotan,
   bahan makanan bayi, dll.

   3. Kelompok dan pengaruh personal , suatu perilaku konsumen
   tak lepas dari pengaruh kelompok dan personal yang dianutnya.
SUMBER-SUMBER

 http://ijazzryuzaki.blogspot.com/2012/03/mak
  alah-perilaku-konsumen-keperibadian.html
 http://jurnal-
  sdm.blogspot.com/2009/08/perilaku-
  konsumen-definisi-dan-tipe.html

More Related Content

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 

Featured (20)

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 

Tugas Softskill 1

  • 1.
  • 2. PENGERTIAN PERILAKU KONSUMEN Engel, Blackwell and Miniard (1990) “Those actions directly involved in obtaining, consuming, and disposing of products and services, including, the decision processes that precede and follow this action” (p.3) Perilaku konsumen ,merupakan tindakan-tindakan yang terlibat secara langsung dalam memperoleh, mengkonsumsi, dan membuang suatu produk atau jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului dan mengikuti tindakan- tindakan tersebut.
  • 3. Shiffman dan Kanuk (2000) “Consumer behavior can be defined as the behavior that customer display in searching for, purchasing, using, evaluating, and disposing of products, services, and ideas they expect will satisfy they needs” Perilaku konsumen yang diperhatikan konsumen dalam mencari, membeli, menggunakan, mengevaluasi dan mengabaikan produk, jasa, atau ide yang diharapkan dapat memuaskan konsumen untuk dapat memuaskan kebutuhannya dengan mengkonsumsi produk atau jasa yang ditawarkan
  • 4. PENDEKATAN DALAM MENELITI PRILAKU KONSUMEN Pendekatan Interpretif 3 Pendekatan Pendekatan Tradisional Utama Pendekatan Sains Marketing
  • 5. Tipe-tipe Perilaku Pembelian Menurut Wilkie Budget Allocation (pengalokasian (1990) budget) Product Purchase or Not (membeli produk atau tidak) Store Patronage (pemilihan tempat untuk mendapatkan produk) Brand and style decision (keputusan atas merek dan gaya)
  • 6. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU A. Faktor yang berasal PELANGGAN pribadi seorang dari dalam diri konsumen 1. - Demografis : berhubungan dengan ukuran, struktur, dan pendistribusian populasi. - Psikografis : teknis operasional untuk mengukur gaya hidup. - kepribadian : tampilan psikologi individu yang unik dimana mempengaruhi secara konsisten bagaimana seseorang merespon lingkungannya. 2. Motivasi Konsumen Dalam menjawab pertanyaan mengenai mengapa seseorang membeli produk tertentu, hal ini berhubungan dengan motivasi seorang konsumen. Motivasi konsumen mewakili dorongan untuk memuaskan kebutuhan baik yang bersifat fisiologis maupun psikologia melalui pembelian dan penggunaan suatu produk. 3. Pengetahuan Konsumen , diartikan sebagai himpunan dari jumlah total atas informasi yang relevan dengan pembelian dan penggunaan produk. Misalnya: apakah makanan organik itu, kandungan nutrisi yang terdapat didalamnya, manfaatnya bagi kesehatan, dll 4. Intensi, sikap, dan perasaan konsumen
  • 7. B. FAKTOR YANG BERASAL DARI LINGKUNGAN SEKITAR SEORANG KONSUMEN 1. - Budaya : kumpulan nilai, ide, dan simbol-simbol lain yang membantu seseorang untuk berkomunikasi, mengartikan, dan mengevaluasi sebagai bagian dari suatu lingkungan. - Etnisitas : suatu elemen penting dalam menentukan suatu budaya dan memprediksi keinginan dan perilaku konsumen. - Kelas sosial : gaya hidup, ketertarikan kekayaan, status, pendidikan, posisi ekonomi, dan perilaku yang sama. 2. Keluarga dan pengaruh rumah tangga, dapat mempengaruhi sikap pembelian seorang konsumen. Misalnya : kelahiran anak mempengaruhi suatu keluarga untuk menambah perabotan, bahan makanan bayi, dll. 3. Kelompok dan pengaruh personal , suatu perilaku konsumen tak lepas dari pengaruh kelompok dan personal yang dianutnya.
  • 8. SUMBER-SUMBER  http://ijazzryuzaki.blogspot.com/2012/03/mak alah-perilaku-konsumen-keperibadian.html  http://jurnal- sdm.blogspot.com/2009/08/perilaku- konsumen-definisi-dan-tipe.html