SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
LATAR BELAKANG

Menjadi tua adalah suatu proses alamiah yang berkesinambungan, terjadi terus
menerus sejak seseorang lahir ke dunia. Proses menua adalah proses alami yang
disertai adanya penurunan kondisi fisik, psikologis maupun sosial yang saling
berinteraksi satu sama lain. Keadaan itu cenderung berpotensi menimbulkan masalah
kesehatan secara umum. Di Negara berkembang, jumlah penduduk usia 60 tahun ke
atas diperkirakan meningkat menjadi 20% antara tahun 2015-2050. Indonesia berada
di urutan keempat, setelah China, India, dan Jepang. Penduduk lanjut lansia (lansia) di
Indonesia tahun 2005 berjumlah 18,2 juta orang atau 8,2%, tahun 2007 penduduk
lansia berjumlah 18,7 juta (8,42%), tahun 2010 meningkat menjadi 9,77%, dan pada
tahun 2020 diperkirakan menjadi dua kali lipat berjumlah 28,8 juta (11,34%).

Sekitar 10% orang tua yang berusia lebih dari 65 tahun dan 50% pada usia
yang lebih dari 85 tahun akan mengalami gangguan kognitif, dimana akan dijumpai
gangguan yang ringan sampai terjadinnya demensia. Penurunan kognitif pada lansia
umumnya dianggap sebagai salah satu hal yang paling ditakuti seiring bertambahnya
usia. Hal yang sering terlibat pada penurunan fungsi kognitif adalah berupa penurunan
daya ingat. Fungsi kognitif yang mengalami penurunan dapat menjadi mild cognitive
impairment (prodroma demensia), yang kemudian menjadi demensia. Para pakar
menyatakan bahwa demensia dapat didiagnosa sebelumnya, dapat dihambat, dicegah
bahkan dapat diobati jika tahapannya sudah dikenali. Oleh karena itu, kemempuan
kognitif lansia perlu diamati untuk mengenali keaadaan yang dapat berkembang
menjadi prademensia. Resiko penurunan fungsi kognitif mengancam kemandirian
kualitas hidup lansia yang merupakan tantangan untuk sistem perawatan kesehatan.
LATAR BELAKANG MENUA DAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF

More Related Content

Viewers also liked

La comunicación y el lenguaje
La comunicación y el lenguajeLa comunicación y el lenguaje
La comunicación y el lenguajeMarsifuentes
 
Men That Women Want
Men That Women WantMen That Women Want
Men That Women Wantwarsinglys
 
Kisi kisi teori
Kisi kisi teoriKisi kisi teori
Kisi kisi teoriyaray1
 
Untitled Presentation
Untitled PresentationUntitled Presentation
Untitled PresentationLopshis
 
Examen compu
Examen compuExamen compu
Examen compucarmen546
 
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018 artilharia
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018   artilhariaEliminatórias da copa do mundo fifa de 2018   artilharia
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018 artilhariaRafael Passos
 
Tao System Of Badass Book
Tao System Of Badass BookTao System Of Badass Book
Tao System Of Badass Bookwarsinglys
 
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXT
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXTMR. BROOKS PHOTOS WITH TEXT
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXTWendy Ferguson
 
Old School Bodybuilding Training
Old School Bodybuilding TrainingOld School Bodybuilding Training
Old School Bodybuilding Trainingwarsinglys
 
Estructura (presentacion)corrientess123
Estructura (presentacion)corrientess123Estructura (presentacion)corrientess123
Estructura (presentacion)corrientess123vitorialedez
 
Estudio mercado leche_fresca
Estudio mercado leche_frescaEstudio mercado leche_fresca
Estudio mercado leche_frescaselene dextre
 

Viewers also liked (19)

La comunicación y el lenguaje
La comunicación y el lenguajeLa comunicación y el lenguaje
La comunicación y el lenguaje
 
mapa num. 1
mapa num. 1mapa num. 1
mapa num. 1
 
Men That Women Want
Men That Women WantMen That Women Want
Men That Women Want
 
Kisi kisi teori
Kisi kisi teoriKisi kisi teori
Kisi kisi teori
 
Metodo de hurner
Metodo de hurnerMetodo de hurner
Metodo de hurner
 
Untitled Presentation
Untitled PresentationUntitled Presentation
Untitled Presentation
 
Examen compu
Examen compuExamen compu
Examen compu
 
Simplify dan intersect
Simplify dan intersectSimplify dan intersect
Simplify dan intersect
 
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018 artilharia
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018   artilhariaEliminatórias da copa do mundo fifa de 2018   artilharia
Eliminatórias da copa do mundo fifa de 2018 artilharia
 
Tao System Of Badass Book
Tao System Of Badass BookTao System Of Badass Book
Tao System Of Badass Book
 
Punto7
Punto7Punto7
Punto7
 
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXT
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXTMR. BROOKS PHOTOS WITH TEXT
MR. BROOKS PHOTOS WITH TEXT
 
Old School Bodybuilding Training
Old School Bodybuilding TrainingOld School Bodybuilding Training
Old School Bodybuilding Training
 
Quiz 1 english ii
Quiz 1 english iiQuiz 1 english ii
Quiz 1 english ii
 
Estructura (presentacion)corrientess123
Estructura (presentacion)corrientess123Estructura (presentacion)corrientess123
Estructura (presentacion)corrientess123
 
Geophysics slides
Geophysics slidesGeophysics slides
Geophysics slides
 
mapa num. 1
mapa num. 1mapa num. 1
mapa num. 1
 
Estudio mercado leche_fresca
Estudio mercado leche_frescaEstudio mercado leche_fresca
Estudio mercado leche_fresca
 
Ethics
EthicsEthics
Ethics
 

Similar to LATAR BELAKANG MENUA DAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF

Bab ii tinjauan pustaka (repaired)
Bab ii tinjauan pustaka (repaired)Bab ii tinjauan pustaka (repaired)
Bab ii tinjauan pustaka (repaired)Nika Meiliana
 
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjut
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjutProses aging pasien edentulus penuh usia lanjut
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjutWildan Humairah
 
Mempertahankan adl pada lansia
Mempertahankan adl pada lansiaMempertahankan adl pada lansia
Mempertahankan adl pada lansiaWarung Bidan
 
Vedro Kependudukan
Vedro KependudukanVedro Kependudukan
Vedro Kependudukanvedro agasi
 
Keperawatan gerontik
Keperawatan gerontikKeperawatan gerontik
Keperawatan gerontikTumiur Sormin
 
Prevalensi lansia di dunia dan indonesia
Prevalensi lansia di dunia dan indonesiaPrevalensi lansia di dunia dan indonesia
Prevalensi lansia di dunia dan indonesiaPutri Jayanti Jayanti
 
Makalah lansia yani
Makalah lansia yaniMakalah lansia yani
Makalah lansia yaniWarnet Raha
 
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptx
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptxEdukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptx
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptxThamrin10
 
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.ppt
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.pptKOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.ppt
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.pptTugasPakiyan
 
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdfnurjannahnjee
 
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresi
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresiKesepian sebabkan lansia stres dan depresi
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresiMA Fikri Akbar
 
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja poetradudutz
 

Similar to LATAR BELAKANG MENUA DAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF (20)

Gerontologi
GerontologiGerontologi
Gerontologi
 
Bab ii tinjauan pustaka (repaired)
Bab ii tinjauan pustaka (repaired)Bab ii tinjauan pustaka (repaired)
Bab ii tinjauan pustaka (repaired)
 
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjut
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjutProses aging pasien edentulus penuh usia lanjut
Proses aging pasien edentulus penuh usia lanjut
 
Mempertahankan adl pada lansia
Mempertahankan adl pada lansiaMempertahankan adl pada lansia
Mempertahankan adl pada lansia
 
Vedro Kependudukan
Vedro KependudukanVedro Kependudukan
Vedro Kependudukan
 
Keperawatan gerontik
Keperawatan gerontikKeperawatan gerontik
Keperawatan gerontik
 
Prevalensi lansia di dunia dan indonesia
Prevalensi lansia di dunia dan indonesiaPrevalensi lansia di dunia dan indonesia
Prevalensi lansia di dunia dan indonesia
 
Makalah lansia yani
Makalah lansia yaniMakalah lansia yani
Makalah lansia yani
 
Makalah lansia yani AKPER PEMDA MUN
Makalah lansia yani AKPER PEMDA MUNMakalah lansia yani AKPER PEMDA MUN
Makalah lansia yani AKPER PEMDA MUN
 
Makalah lansia yani
Makalah lansia yaniMakalah lansia yani
Makalah lansia yani
 
Buletin lansia
Buletin lansiaBuletin lansia
Buletin lansia
 
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptx
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptxEdukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptx
Edukasi Pencegahan DM Sejak Dini Sebagai Upaya Mengurangi.pptx
 
Lansia
LansiaLansia
Lansia
 
Kw spm jiwa napza
Kw spm jiwa   napzaKw spm jiwa   napza
Kw spm jiwa napza
 
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.ppt
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.pptKOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.ppt
KOMUNITAS-AGREGAT LANSIA.ppt
 
Ol 1 ti makalah lansia
Ol 1   ti makalah lansiaOl 1   ti makalah lansia
Ol 1 ti makalah lansia
 
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf
359-Article Text-1321-2-10-20200529.pdf
 
makalah Askep lansia
makalah Askep lansiamakalah Askep lansia
makalah Askep lansia
 
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresi
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresiKesepian sebabkan lansia stres dan depresi
Kesepian sebabkan lansia stres dan depresi
 
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja
Efek perubahan modernisasi pada kehidupan remaja
 

LATAR BELAKANG MENUA DAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF

  • 1. LATAR BELAKANG Menjadi tua adalah suatu proses alamiah yang berkesinambungan, terjadi terus menerus sejak seseorang lahir ke dunia. Proses menua adalah proses alami yang disertai adanya penurunan kondisi fisik, psikologis maupun sosial yang saling berinteraksi satu sama lain. Keadaan itu cenderung berpotensi menimbulkan masalah kesehatan secara umum. Di Negara berkembang, jumlah penduduk usia 60 tahun ke atas diperkirakan meningkat menjadi 20% antara tahun 2015-2050. Indonesia berada di urutan keempat, setelah China, India, dan Jepang. Penduduk lanjut lansia (lansia) di Indonesia tahun 2005 berjumlah 18,2 juta orang atau 8,2%, tahun 2007 penduduk lansia berjumlah 18,7 juta (8,42%), tahun 2010 meningkat menjadi 9,77%, dan pada tahun 2020 diperkirakan menjadi dua kali lipat berjumlah 28,8 juta (11,34%). Sekitar 10% orang tua yang berusia lebih dari 65 tahun dan 50% pada usia yang lebih dari 85 tahun akan mengalami gangguan kognitif, dimana akan dijumpai gangguan yang ringan sampai terjadinnya demensia. Penurunan kognitif pada lansia umumnya dianggap sebagai salah satu hal yang paling ditakuti seiring bertambahnya usia. Hal yang sering terlibat pada penurunan fungsi kognitif adalah berupa penurunan daya ingat. Fungsi kognitif yang mengalami penurunan dapat menjadi mild cognitive impairment (prodroma demensia), yang kemudian menjadi demensia. Para pakar menyatakan bahwa demensia dapat didiagnosa sebelumnya, dapat dihambat, dicegah bahkan dapat diobati jika tahapannya sudah dikenali. Oleh karena itu, kemempuan kognitif lansia perlu diamati untuk mengenali keaadaan yang dapat berkembang menjadi prademensia. Resiko penurunan fungsi kognitif mengancam kemandirian kualitas hidup lansia yang merupakan tantangan untuk sistem perawatan kesehatan.