SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
WELCOME TO PT. TRANSCO TOUR &
TRAVEL JAKARTA
JL. Bangka Raya No. 3A- Jakarta Selatan
No. Tlp. 021-71913322/Fax. 021-71912233
www.transcorporations.com
SESSION II : ANALYSIS S W O T
SESSION I : Introducing
Analysis SWOT
PT. Transco
Tour & Travel
Jakarta
Analisis
SWOT
Trainee
ANALYSIS SWOT
Struktur organisasi PT. Transco Tour & Travel
Jakarta
Owner Owner
Manager Manager
TicketFery
Tour
Department
Hotel
Department
Assistant
Manager
Transfortation
Accounting
Department
1. PT. Transco Tour & Travel Jakarta banyak memiliki relasi dalam
bidang tiket
2. Setiap karyawan sangat antusias dan ramah tamah dalam
melayani setiap pelanggan,
3. Beberapa ticketing staff memiliki keahlian dalam berbahasa
Inggris,
4. Selain tiket pesawat, PT. Tour & Travel juga menyediakan tiket
ferry.
5. Semua produk PT. Transco Tour & Travel
Jakarta sudah memakai sistem Online, khususnya
dalam bagian ticketing.
1. Lokasi PT. Transco yang kurang strategis
2. Beberapa staff atau karyawan masih kurang
dalam bahasa asing lainnya.
3. Akibat surutnya perusahaan, jumlah karyawan
pun semakin berkurang.
1. Beberapa staff atau karyawan memiliki relasi yang
cukup baik, dan dapat menjadi peluang yang efektif
dalam pemasaran.
2. PT. Transco Tour & Travel Jakarta juga memiliki
produk reservasi tiket ferry, produk tersebut juga
dapat menjadi peluang yang baik.
3. PT. Transco Tour & Travel Jakarta memiliki
beberapa cabang seperti, Batam dan Singapore
1. Disekitar lokasi PT. Transco Tour & Travel
Jakarta, terdapat beberapa Travel lainnya
yang lumayan berkembang, dan menjadi
sebuah persaingan ketat bagi Transco.
2. Beberapa staff kurang mampu
berkomunikasi dengan bahasa asing seperti,
bahasa Jepang, Mandarin, dll.
ANALISIS SWOT PADA MAHASISWA YANG
MELAKSANAKAN JOB TRAINING
1. Selama di PT. Transco Tour & Travel
Jakarta kami memiliki tingkat kehadiran
yang cukup memuaskan,
2. PT. Transco Tour & Travel Jakarta tidak
pernah bermasalah dengan attitued atau
tingkah laku yang kami miliki,
3. Kami mampu memahami setiap
pengajaran yang diberikan oleh para
staff,
4. Kami juga mampu mengikuti kemajuan
tekhnologi yang dapat diandalkan dalam
membantu para staff.
a. Awalnya kurang mampu berkomunikasi secara
efektif, sehingga kesalahan masih sering
terjadi.
b. Selama di PT. Transco Tour & Travel Jakarta
pernah merasa bosan atau jenuh.
c. Sebenarnya masih merasa sedikit kecewa,
karena selama 5 bulan hanya menangani tiket
& Reservasi hotel . Adapun mempelajari
accounting hanya 1 orang saja, dan tidak
merata pembelajarannya.
a)Selama di travel kami langsung
menangani abacus reservasi,
dan menjadi salah satu peluang
dalam masa depan,
b)Praktek Kerja Nyata (PKN) di PT.
Transco Tour & Travel Jakarta
ini menjadi sebuah peluang bagi
kami dalam mengenal lapangan
pekerjaan yang sebenarnya.
Hambatan di awal kami melakukan
training ialah komunikasi kami yang
kurang baik.
Pesan kepada adik-adik yang akan PKN :
 Tingkatkan kemampuan bahasa Inggris, dan bahasa asing
lainnya.
 Berani mencoba dan tidak lupa mempersiapkan fisik dan
mental.
 Menjaga nama baik diri sendiri dan lembaga pendidikan
(AKPAR).
 Bersikap penuh inisiatif dan jangan malu bertanya.
 Meningkatkan kemampuan di bidang IT (Informasi dan
tehknologi) seperti : Komputer, Internet, Fax, dan lain-lain.
 Bersikap ramah dan mengikuti semua peraturan yang telah
ditetapkan oleh perusahaan
1. Agar lebih memantau perkembangan BPW
dimana mahasiswa melakukan praktek
kerja secara efisien.
2. Memperbanyak hubungan kerjasama
dengan BPW terbaik lainnya di Jakarta.
3. Memberikan perhatian kepada seluruh
mahasiswa yang sedang menjalankan PKN
dengan melakukan monitoring langsung
secara periodik.
Any Question ….??
1……………………..?
2……………………..?
THANK YOU ….

More Related Content

More from tnt-akpar

per-10-bc-tahun-2014
per-10-bc-tahun-2014per-10-bc-tahun-2014
per-10-bc-tahun-2014tnt-akpar
 
pmk-59-2014-registrasi-kepabenan
pmk-59-2014-registrasi-kepabenanpmk-59-2014-registrasi-kepabenan
pmk-59-2014-registrasi-kepabenantnt-akpar
 
PP no 31_2013 keimigrasian
PP no 31_2013 keimigrasianPP no 31_2013 keimigrasian
PP no 31_2013 keimigrasiantnt-akpar
 
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasian
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasianPP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasian
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasiantnt-akpar
 
Indonesia MICE Promotion
Indonesia MICE PromotionIndonesia MICE Promotion
Indonesia MICE Promotiontnt-akpar
 
Potensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di IndonesiaPotensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di Indonesiatnt-akpar
 
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011tnt-akpar
 
Commentaries
CommentariesCommentaries
Commentariestnt-akpar
 
Tour Guiding Technique
Tour Guiding TechniqueTour Guiding Technique
Tour Guiding Techniquetnt-akpar
 

More from tnt-akpar (9)

per-10-bc-tahun-2014
per-10-bc-tahun-2014per-10-bc-tahun-2014
per-10-bc-tahun-2014
 
pmk-59-2014-registrasi-kepabenan
pmk-59-2014-registrasi-kepabenanpmk-59-2014-registrasi-kepabenan
pmk-59-2014-registrasi-kepabenan
 
PP no 31_2013 keimigrasian
PP no 31_2013 keimigrasianPP no 31_2013 keimigrasian
PP no 31_2013 keimigrasian
 
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasian
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasianPP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasian
PP No 6 tahun 2011 tentang keimigrasian
 
Indonesia MICE Promotion
Indonesia MICE PromotionIndonesia MICE Promotion
Indonesia MICE Promotion
 
Potensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di IndonesiaPotensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di Indonesia
 
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011
Peraturan menteri perhubungan No PM 77 tahun 2011
 
Commentaries
CommentariesCommentaries
Commentaries
 
Tour Guiding Technique
Tour Guiding TechniqueTour Guiding Technique
Tour Guiding Technique
 

Laporan ekspose

  • 1. WELCOME TO PT. TRANSCO TOUR & TRAVEL JAKARTA JL. Bangka Raya No. 3A- Jakarta Selatan No. Tlp. 021-71913322/Fax. 021-71912233 www.transcorporations.com
  • 2.
  • 3. SESSION II : ANALYSIS S W O T SESSION I : Introducing
  • 4. Analysis SWOT PT. Transco Tour & Travel Jakarta Analisis SWOT Trainee ANALYSIS SWOT
  • 5. Struktur organisasi PT. Transco Tour & Travel Jakarta Owner Owner Manager Manager TicketFery Tour Department Hotel Department Assistant Manager Transfortation Accounting Department
  • 6.
  • 7. 1. PT. Transco Tour & Travel Jakarta banyak memiliki relasi dalam bidang tiket 2. Setiap karyawan sangat antusias dan ramah tamah dalam melayani setiap pelanggan, 3. Beberapa ticketing staff memiliki keahlian dalam berbahasa Inggris, 4. Selain tiket pesawat, PT. Tour & Travel juga menyediakan tiket ferry.
  • 8. 5. Semua produk PT. Transco Tour & Travel Jakarta sudah memakai sistem Online, khususnya dalam bagian ticketing.
  • 9. 1. Lokasi PT. Transco yang kurang strategis 2. Beberapa staff atau karyawan masih kurang dalam bahasa asing lainnya. 3. Akibat surutnya perusahaan, jumlah karyawan pun semakin berkurang.
  • 10. 1. Beberapa staff atau karyawan memiliki relasi yang cukup baik, dan dapat menjadi peluang yang efektif dalam pemasaran. 2. PT. Transco Tour & Travel Jakarta juga memiliki produk reservasi tiket ferry, produk tersebut juga dapat menjadi peluang yang baik. 3. PT. Transco Tour & Travel Jakarta memiliki beberapa cabang seperti, Batam dan Singapore
  • 11. 1. Disekitar lokasi PT. Transco Tour & Travel Jakarta, terdapat beberapa Travel lainnya yang lumayan berkembang, dan menjadi sebuah persaingan ketat bagi Transco. 2. Beberapa staff kurang mampu berkomunikasi dengan bahasa asing seperti, bahasa Jepang, Mandarin, dll.
  • 12. ANALISIS SWOT PADA MAHASISWA YANG MELAKSANAKAN JOB TRAINING
  • 13. 1. Selama di PT. Transco Tour & Travel Jakarta kami memiliki tingkat kehadiran yang cukup memuaskan, 2. PT. Transco Tour & Travel Jakarta tidak pernah bermasalah dengan attitued atau tingkah laku yang kami miliki, 3. Kami mampu memahami setiap pengajaran yang diberikan oleh para staff, 4. Kami juga mampu mengikuti kemajuan tekhnologi yang dapat diandalkan dalam membantu para staff.
  • 14. a. Awalnya kurang mampu berkomunikasi secara efektif, sehingga kesalahan masih sering terjadi. b. Selama di PT. Transco Tour & Travel Jakarta pernah merasa bosan atau jenuh. c. Sebenarnya masih merasa sedikit kecewa, karena selama 5 bulan hanya menangani tiket & Reservasi hotel . Adapun mempelajari accounting hanya 1 orang saja, dan tidak merata pembelajarannya.
  • 15. a)Selama di travel kami langsung menangani abacus reservasi, dan menjadi salah satu peluang dalam masa depan, b)Praktek Kerja Nyata (PKN) di PT. Transco Tour & Travel Jakarta ini menjadi sebuah peluang bagi kami dalam mengenal lapangan pekerjaan yang sebenarnya.
  • 16. Hambatan di awal kami melakukan training ialah komunikasi kami yang kurang baik.
  • 17. Pesan kepada adik-adik yang akan PKN :  Tingkatkan kemampuan bahasa Inggris, dan bahasa asing lainnya.  Berani mencoba dan tidak lupa mempersiapkan fisik dan mental.  Menjaga nama baik diri sendiri dan lembaga pendidikan (AKPAR).  Bersikap penuh inisiatif dan jangan malu bertanya.  Meningkatkan kemampuan di bidang IT (Informasi dan tehknologi) seperti : Komputer, Internet, Fax, dan lain-lain.  Bersikap ramah dan mengikuti semua peraturan yang telah ditetapkan oleh perusahaan
  • 18. 1. Agar lebih memantau perkembangan BPW dimana mahasiswa melakukan praktek kerja secara efisien. 2. Memperbanyak hubungan kerjasama dengan BPW terbaik lainnya di Jakarta. 3. Memberikan perhatian kepada seluruh mahasiswa yang sedang menjalankan PKN dengan melakukan monitoring langsung secara periodik.