SlideShare a Scribd company logo
RISKAARI SEPTIANA (13050623007)
ACHMAD RIZAL FAUZI (13050623009)
D3 MANAJEMEN INFORMATIKA
User Account Control adalah sebuah fitur dalam Windows yang
dapat membantu mencegah yang cara akses yang tidak sah
terhadap komputer. Fitur ini muncul pada windows 7, Vista
dan windows 8, Namun tidak untuk windows XP. UAC
melakukan hal ini dengan meminta untuk memberi izin
konfirmasi (Yes) atau Menolaknya (NO) sebelum melakukan
tindakan yang kemungkinan dapat mempengaruhi operasi
komputer atau mengubah pengaturan yang mempengaruhi
pengguna lain. Bila sobat melihat pesan peringatan UAC,
perhatikan dengan cermat bacaan yang ada pada kotak
dialog, dan kemudian pastikan nama tindakan atau program
yang akan dimulai adalah salah satu program atau aplikasi
yang aman untuk di jalankan.
Dengan memverifikasi tindakan ini sebelum mulai menjalankan
program yang dimaksud, UAC dapat membantu mencegah
perangkat lunak berbahaya (malware) dan spyware dari
proses instalasi program atau membuat perubahan pada
komputer tanpa izin.
Langkah-Langkah untuk mengaktifkan
UAC
STEP 1
 Buka control panel
dengan mengklik Start
dipojok kiri bawah
 Klik Control Panel pada
menu start dilanjutkan
dengan mengklik User
Account
STEP 2
 Setelah itu ada user acer
yg di didefinisikan kan
sebgai administrator yaitu
windows tertinggi di
window 7.
 Lalu pilih menu
Change User Account
Control Setting.
STEP 3
 Pada opsi ketiga ini
merupakan opsi yang biasa
dipakai oleh sistem windows
UAC yaitu sistem akan mencoba
memberitahukan setiap
perubahan yang tejadi pada
komputer yaitu dengan
menjalakan dim desktop. Dan
User Acer ini sedang memakai
opsi ketiga “Default-Notify”
 Klik OK. Setelah itu maka
akan keluar kotak dialog
UAC anda lalu klik yes
.
 Maka UAC di kompuer anda
akan aktif setiap anda
menginstall program baru
Pembuktian
Mengaktifkan UAC
 Klik start lalu kita ketik
regedit klik enter. Seperti
gambar disamping
 Setelah itu akan muncul
kotak dialog seperti gambar
disamping. Lalu pilih
continue. Maka akan
muncul tampilan regedit
Langkah-Langkah untuk menonakfitkan
UAC
STEP 3
 Cara nya seperti STEP 1 dan STEP
2.
 Pada opsi paling bawah yaitu never
notify mempunyai aturan yaitu
program akan mencoba memasang
software atau memberikan perubahan
terhadap sistem tanpa ada
pemberitahuan terlebih dahulu.
 Klik OK. Setelah itu maka akan
keluar kotak dialog UAC anda lalu klik
yes
 Maka UAC di kompuer anda akan
dinonaktifkan setiap anda menginstall
program baru. Jadi tidak ada
pemberitahuan kotak dialog
Pembuktian Menonaktifkan
UAC
Klik start lalu kita ketik
msconfig klik enter. Seperti
gambar disamping
 Setelah itu akan muncul
tampilanseperti gambar
disamping. Lalu pilih tool pilih
change UAC Settings lalu klik
Lauch.
 Maka akan tampil seperti
gambar disamping lalu kita pilih
Never Notify agar menonaktifkan
User Account Control. Lalu klik
OK
 Setelah itu akan muncul kotak
dialog. Kita pilih Yes
 Klik start lagi ketik regedit.
Maka langsung akan muncul
tampilan regedit seperti gambar di
samping. Jadi tanpa ada
pemberitahuan terlebih dahulu
karena kita sudah menonaktifkan
User Account Control
 Always notify - Jika memilih opsi ini, setiap dilakukan perubahan pada
komputer atau pengaturan Windows UAC akan meminta konfirmasi,
termasuk pada account Administrator maupun account Standar. Ini adalah
pengaturan yang paling aman. Sebelum melakukan konfirmasi, kita harus
hati-hati membaca isi dari setiap kotak dialog sebelum mengizinkan
perubahan yang akan dibuat ke komputer anda
 opsi ini direkomendasika kepada user jika rutinitas user tersebut
sering kali menginstall program baru kedalam windows dan
mengunjungi halaman website yang belum pernah dikunjungi
sebelumnya sehingga opsi ini dapat disebut opsi yang paling ketat
pada UAC setting.

 Default – Notify me when programs try to make changes to my computer
- Pada Opsi ini anda akan diberitahu peringatan UAC sebelum
melakukan konfirmasi terhadap perubahan pada komputer yang baru
pertama kali akan diakase. Namun, UAC tidak akan lagi memberi
peringatan untuk membuat perubahan ke pengaturan Windows yang
membutuhkan hak akses administrator pada program yang sama untuk
kedua kalinya. anda harus selalu berhati-hati tentang program mana yang
ingin dijalankan pada komputer.
 Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena juga dapat
memyebabkan terjadinya kekacauan terhadap sistem windows yang
dipakai, Opsi ini dipilih jika waktu dim desktop sangat lama pada
komputer.
 Notify me when programs try to make changes to my computer
(Do not dim my desktop) - Pada Opsi ini, Sobat akan diberitahu
sebelum program membuat perubahan pada komputer yang
membutuhkan hak akses administrator. Opsi ini hampir sama
dengan Opsi No 2 "Default – Notify me when programs try to
make changes to my computer" Namun disini kita tidak akan
diberitahu pada peringatan Aman atau tidaknya program yang
akan di jalankan. Opsi ini memiliki resiko keamanan yang kecil
tentang untuk melakukan pendeteksian adanya Malware dan
Spyware.
 Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena juga dapat
memyebabkan terjadinya kekacauan terhadap sistem windows
yang dipakai, Opsi ini dipilih jika waktu dim desktop sangat lama
pada komputer.
 Never notify - Pada Opsi ini kita sama sekali tidak akan diberitahu konfirmasi
UAC sebelum perubahan yang dibuat ke komputer karena pengaturan UAC telah
dinonaktifkan. Jika anda tetap memilih opsi ini komputer meminta untuk
melakukan restart guna menyelesaikan proses mematikan UAC. Setelah UAC
tidak aktif, orang-orang yang login sebagai administrator akan selalu memiliki
hak akses administrator, termasuk membaca dan membuat perubahan pada area
sistem yang dilindungi, data pribadi dan hal lain yang tersimpan pada komputer.
Program juga akan mampu berkomunikasi dan mentransfer informasi ke dan dari
apa pun komputer tanpa adanya nontifikasi sebelumnya, sehingga sangat rawan
dengan ancaman Malware dan Spyware yang coba meretaas komputer.
 Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena dapat memyebabkan
terjadinya kekacauan terhadap sistem windows yang dipakai, dan khususnya
program yang tidak bersertifikasi untuk windows dapat menggunakan opsi ini
untuk menghidari filter UAC asal user addministrator mengerti sumber program
yang tidak bersertifikat ini bersih dari kode berhaya seperti malmware, trojan dan
lain sebagainya.

More Related Content

What's hot

Cara menghapus system progressive protection
Cara menghapus system progressive protectionCara menghapus system progressive protection
Cara menghapus system progressive protection
zaenal mukodir
 
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 711 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7Shofa AL Fasiry
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingmapala_jombang
 
Membangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspotMembangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspot
Gerry Ismanto
 
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
korrymarintansiahaan
 
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
Rozer Sitompul
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem WindowsLangkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
Tiana Munica
 
User Account Control
User Account ControlUser Account Control
User Account Control
rahma2013
 
8 tweak sederhana untuk xp
8 tweak sederhana untuk xp8 tweak sederhana untuk xp
8 tweak sederhana untuk xpRoni Setya
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
windows 8
windows 8windows 8
windows 8
Ayamsiam1
 
Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0
MeiRafi
 

What's hot (14)

Cara menghapus system progressive protection
Cara menghapus system progressive protectionCara menghapus system progressive protection
Cara menghapus system progressive protection
 
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 711 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips atau cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped working
 
Membangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspotMembangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspot
 
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
Korry marintan siahaan, hapzi ali,forum 7 keamanan sistem informasi, ut, 2018
 
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
Mata pelajaran asj kelas 11 senin 12.10.2020
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem WindowsLangkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
Langkah Memperbaiki Crash Yang Terjadi Pada Sistem Windows
 
User Account Control
User Account ControlUser Account Control
User Account Control
 
8 tweak sederhana untuk xp
8 tweak sederhana untuk xp8 tweak sederhana untuk xp
8 tweak sederhana untuk xp
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
windows 8
windows 8windows 8
windows 8
 
Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0
 
Manual komputer
Manual komputerManual komputer
Manual komputer
 

Similar to uas keamanan jaringan

User account control (auc)
User account control (auc)User account control (auc)
User account control (auc)
cahyasari
 
Windows update
Windows updateWindows update
Windows update
Briyan Anthony
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
Perawatan peralatan terhadap komputer
Perawatan peralatan terhadap komputer Perawatan peralatan terhadap komputer
Perawatan peralatan terhadap komputer
Wanray Olivia Sadega
 
Cara melakukan system restore pada win 7
Cara melakukan system restore pada win 7Cara melakukan system restore pada win 7
Cara melakukan system restore pada win 7
GawaiKita
 
Cara menghapus virus di komputer
Cara menghapus virus di komputerCara menghapus virus di komputer
Cara menghapus virus di komputerPT.Citra Mulia
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
Cara membagi bandwith menggunakan net limiter
Cara membagi bandwith menggunakan net limiterCara membagi bandwith menggunakan net limiter
Cara membagi bandwith menggunakan net limiterBudi Wicaksono
 
Instal os basis gui
Instal os basis guiInstal os basis gui
Instal os basis guitonis sst
 
Buku pintar komputer
Buku pintar komputerBuku pintar komputer
Buku pintar komputer
Mas Kusyono
 
Mengoperasikan pc stand alone
Mengoperasikan pc stand aloneMengoperasikan pc stand alone
Mengoperasikan pc stand aloneHasriyani Mustari
 
Download, install dan remove software cc cleaner
Download, install dan remove software cc cleanerDownload, install dan remove software cc cleaner
Download, install dan remove software cc cleaner
handrian123
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baruHiro Bintangtik
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baruHiro Bintangtik
 

Similar to uas keamanan jaringan (20)

User account control (auc)
User account control (auc)User account control (auc)
User account control (auc)
 
Windows update
Windows updateWindows update
Windows update
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
Perawatan peralatan terhadap komputer
Perawatan peralatan terhadap komputer Perawatan peralatan terhadap komputer
Perawatan peralatan terhadap komputer
 
Cara melakukan system restore pada win 7
Cara melakukan system restore pada win 7Cara melakukan system restore pada win 7
Cara melakukan system restore pada win 7
 
Cara menghapus virus di komputer
Cara menghapus virus di komputerCara menghapus virus di komputer
Cara menghapus virus di komputer
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
user account
user accountuser account
user account
 
user account
user accountuser account
user account
 
Cara membagi bandwith menggunakan net limiter
Cara membagi bandwith menggunakan net limiterCara membagi bandwith menggunakan net limiter
Cara membagi bandwith menggunakan net limiter
 
Rizka
RizkaRizka
Rizka
 
Instal os basis gui
Instal os basis guiInstal os basis gui
Instal os basis gui
 
Buku pintar komputer
Buku pintar komputerBuku pintar komputer
Buku pintar komputer
 
Mengoperasikan pc stand alone
Mengoperasikan pc stand aloneMengoperasikan pc stand alone
Mengoperasikan pc stand alone
 
Download, install dan remove software cc cleaner
Download, install dan remove software cc cleanerDownload, install dan remove software cc cleaner
Download, install dan remove software cc cleaner
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

uas keamanan jaringan

  • 1. RISKAARI SEPTIANA (13050623007) ACHMAD RIZAL FAUZI (13050623009) D3 MANAJEMEN INFORMATIKA
  • 2. User Account Control adalah sebuah fitur dalam Windows yang dapat membantu mencegah yang cara akses yang tidak sah terhadap komputer. Fitur ini muncul pada windows 7, Vista dan windows 8, Namun tidak untuk windows XP. UAC melakukan hal ini dengan meminta untuk memberi izin konfirmasi (Yes) atau Menolaknya (NO) sebelum melakukan tindakan yang kemungkinan dapat mempengaruhi operasi komputer atau mengubah pengaturan yang mempengaruhi pengguna lain. Bila sobat melihat pesan peringatan UAC, perhatikan dengan cermat bacaan yang ada pada kotak dialog, dan kemudian pastikan nama tindakan atau program yang akan dimulai adalah salah satu program atau aplikasi yang aman untuk di jalankan.
  • 3. Dengan memverifikasi tindakan ini sebelum mulai menjalankan program yang dimaksud, UAC dapat membantu mencegah perangkat lunak berbahaya (malware) dan spyware dari proses instalasi program atau membuat perubahan pada komputer tanpa izin.
  • 4.
  • 5. Langkah-Langkah untuk mengaktifkan UAC STEP 1  Buka control panel dengan mengklik Start dipojok kiri bawah  Klik Control Panel pada menu start dilanjutkan dengan mengklik User Account
  • 6. STEP 2  Setelah itu ada user acer yg di didefinisikan kan sebgai administrator yaitu windows tertinggi di window 7.  Lalu pilih menu Change User Account Control Setting.
  • 7. STEP 3  Pada opsi ketiga ini merupakan opsi yang biasa dipakai oleh sistem windows UAC yaitu sistem akan mencoba memberitahukan setiap perubahan yang tejadi pada komputer yaitu dengan menjalakan dim desktop. Dan User Acer ini sedang memakai opsi ketiga “Default-Notify”  Klik OK. Setelah itu maka akan keluar kotak dialog UAC anda lalu klik yes .  Maka UAC di kompuer anda akan aktif setiap anda menginstall program baru
  • 8. Pembuktian Mengaktifkan UAC  Klik start lalu kita ketik regedit klik enter. Seperti gambar disamping  Setelah itu akan muncul kotak dialog seperti gambar disamping. Lalu pilih continue. Maka akan muncul tampilan regedit
  • 9. Langkah-Langkah untuk menonakfitkan UAC STEP 3  Cara nya seperti STEP 1 dan STEP 2.  Pada opsi paling bawah yaitu never notify mempunyai aturan yaitu program akan mencoba memasang software atau memberikan perubahan terhadap sistem tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu.  Klik OK. Setelah itu maka akan keluar kotak dialog UAC anda lalu klik yes  Maka UAC di kompuer anda akan dinonaktifkan setiap anda menginstall program baru. Jadi tidak ada pemberitahuan kotak dialog
  • 10. Pembuktian Menonaktifkan UAC Klik start lalu kita ketik msconfig klik enter. Seperti gambar disamping  Setelah itu akan muncul tampilanseperti gambar disamping. Lalu pilih tool pilih change UAC Settings lalu klik Lauch.
  • 11.  Maka akan tampil seperti gambar disamping lalu kita pilih Never Notify agar menonaktifkan User Account Control. Lalu klik OK  Setelah itu akan muncul kotak dialog. Kita pilih Yes  Klik start lagi ketik regedit. Maka langsung akan muncul tampilan regedit seperti gambar di samping. Jadi tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu karena kita sudah menonaktifkan User Account Control
  • 12.  Always notify - Jika memilih opsi ini, setiap dilakukan perubahan pada komputer atau pengaturan Windows UAC akan meminta konfirmasi, termasuk pada account Administrator maupun account Standar. Ini adalah pengaturan yang paling aman. Sebelum melakukan konfirmasi, kita harus hati-hati membaca isi dari setiap kotak dialog sebelum mengizinkan perubahan yang akan dibuat ke komputer anda  opsi ini direkomendasika kepada user jika rutinitas user tersebut sering kali menginstall program baru kedalam windows dan mengunjungi halaman website yang belum pernah dikunjungi sebelumnya sehingga opsi ini dapat disebut opsi yang paling ketat pada UAC setting. 
  • 13.  Default – Notify me when programs try to make changes to my computer - Pada Opsi ini anda akan diberitahu peringatan UAC sebelum melakukan konfirmasi terhadap perubahan pada komputer yang baru pertama kali akan diakase. Namun, UAC tidak akan lagi memberi peringatan untuk membuat perubahan ke pengaturan Windows yang membutuhkan hak akses administrator pada program yang sama untuk kedua kalinya. anda harus selalu berhati-hati tentang program mana yang ingin dijalankan pada komputer.  Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena juga dapat memyebabkan terjadinya kekacauan terhadap sistem windows yang dipakai, Opsi ini dipilih jika waktu dim desktop sangat lama pada komputer.
  • 14.  Notify me when programs try to make changes to my computer (Do not dim my desktop) - Pada Opsi ini, Sobat akan diberitahu sebelum program membuat perubahan pada komputer yang membutuhkan hak akses administrator. Opsi ini hampir sama dengan Opsi No 2 "Default – Notify me when programs try to make changes to my computer" Namun disini kita tidak akan diberitahu pada peringatan Aman atau tidaknya program yang akan di jalankan. Opsi ini memiliki resiko keamanan yang kecil tentang untuk melakukan pendeteksian adanya Malware dan Spyware.  Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena juga dapat memyebabkan terjadinya kekacauan terhadap sistem windows yang dipakai, Opsi ini dipilih jika waktu dim desktop sangat lama pada komputer.
  • 15.  Never notify - Pada Opsi ini kita sama sekali tidak akan diberitahu konfirmasi UAC sebelum perubahan yang dibuat ke komputer karena pengaturan UAC telah dinonaktifkan. Jika anda tetap memilih opsi ini komputer meminta untuk melakukan restart guna menyelesaikan proses mematikan UAC. Setelah UAC tidak aktif, orang-orang yang login sebagai administrator akan selalu memiliki hak akses administrator, termasuk membaca dan membuat perubahan pada area sistem yang dilindungi, data pribadi dan hal lain yang tersimpan pada komputer. Program juga akan mampu berkomunikasi dan mentransfer informasi ke dan dari apa pun komputer tanpa adanya nontifikasi sebelumnya, sehingga sangat rawan dengan ancaman Malware dan Spyware yang coba meretaas komputer.  Opsi ini tidak direkomendasikan oleh sistem karena dapat memyebabkan terjadinya kekacauan terhadap sistem windows yang dipakai, dan khususnya program yang tidak bersertifikasi untuk windows dapat menggunakan opsi ini untuk menghidari filter UAC asal user addministrator mengerti sumber program yang tidak bersertifikat ini bersih dari kode berhaya seperti malmware, trojan dan lain sebagainya.