SlideShare a Scribd company logo
PTS : Geografi X / IPS / 2021 - 2022
Page 1
PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP
SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2021 - 2022
Petunjuk Umum :
1. Mulai pekerjaan anda dengan membaca “Basmallah”
2. Baca baik-baik setiap soal dan pahami benar maknanya.
3. Teliti hasil pekerjaan anda sekali lagi, sebelum dikirim/ submit.
4. Hindari bertindak curang dalam bentuk apapun.
5. Akhiri pekerjan anda dengan membaca “Hamdallah”.
Petunjuk Khusus :
Pilih jawaban yang paling tepat dengan mengklik huruf A, B, C, D atau E !.
1. Lapisan kulit bumi paling luar berupa batuan padat, tersusun atas 2 lapisan, yakni kerak dan
selubung yang tebalnya sekitar 50-100 km disebut….
A. Atmosfer
B. Hidrosfer
C. Pedosfer
D. Litosfer
E. Antroposfer
2. Lapisan bumi paling tipis, dibedakan menjadi dua jenis yaitu samudra dan benua disebut...
A. Kerak
B. Mantel
C. Inti
D. Hidosfer
E. Pedosfer
3. Batuan sejenis Andesit terjadi karena …
A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi
B. Pengendapan
C. Pembekuan
D. Suhu tinggi dan tekanan rendah
E. Tekanan tinggi
4. Batuan sejenis Marmer terjadi karena…
A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi
B. Pengendapan
C. Pembekuan
D. Suhu tinggi dan tekanan rendah
Mata Pelajaran : GEOGRAFI
Kelas/Program : X
Hari/Tanggal : …………………..
Waktu : 90 menit
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 2
E. Tekanan tinggi
5. Batuan sejenis Konglomerat terjadi karena….
A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi
B. Pengendapan
C. Pembekuan
D. Suhu tinggi dan tekanan rendah
E. Tekanan tinggi
6. Berdasarkan tenaga yang mengendapkannya, batuan sedimen yang terendapkan oleh taenaga
angin disebut…
A. Batuan Sedimen Glasial
B. Batuan Sedimen Akuatis
C. Batuan Sedimen Marine
D. Batuan Sedimen Fluvial
E. Batuan Sedimen Aeolin
7. Berdasarkan tempat terjadinya pengendapan, batuan yang terendapkan di danau disebut…
A. Batuan Sedimen Teristris
B. Batuan Sedimen Marine
C. Batuan Sedimen Limnis
D. Batuan Sedimen Fluvial
E. Batuan Sedimen Glasial
8. Berdasarkan cara pengendapannya, batuan yang terendapkan tanpa merubah susunan
kimianya disebut…
A. Batuan Sedimen Mekanis
B. Batuan Sedimen Kimiawi
C. Batuan Sedimen Organis
D. Batuan Sedimen Aeolin
E. Batuan Sedimen Fluvial
9. Nama batuan:
1) Granit
2) Basalt
3) Konglomerat
4) Kapur
Yang termasuk batuan sedimen adalah ….
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 1 dan 3
D. 1 dan 4
E. 2 dan 4
10. Batan beku yang sering digunakan masyarakat sebagai bahan dasar pembuatan keramik
adalah ....
A. Obsidian
B. Konglomerat
C. Sabak
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 3
D. Intan
E. Granit
11. Berikut merupakan pernyataan yang benar tentang mantel bumi ialah…
A. Mantel bumi tersusun atas zat padat dengan suhu sekitar 10000°C
B. Mantel bumi merupakan lapisan bumi paling bawah
C. Mantel bumi tersusun atas zat cair pijar dengan suhu sekitar 3000°C
D. Mantel bumi tersusun atas zat cair yang suhunya sangat rendah
E. Mantel bumi merupakan lapisan bumi paling atas
12. Bagian lapisan bumi yang ketebalannya mencapai 2.200 km, tersusun dari besi dan nikel yang
bersifat cair, kental, dan panas yang berpijar mencapai 3.900°C adalah…
A. Kerak
B. Mantel
C. Inti Luar
D. Inti Dalam
E. Jantung Bumi
13. Bagian lapisan bumi yang mempunyai ketebalan sekitar 2.500 km, terususun atas besi dan
nikel dan memiliki suhu yang sangat tinggi, yaitu mencapai 4.800°, akan tetapi tetap dalam
keadaan padat dengan densitas sekitar 10 gram/cm3
adalah…
A. Kerak
B. Mantel
C. Inti Luar
D. Inti Dalam
E. Jantung Bumi
14. Gerak tektonisme orogenesa merupakan…
A. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat cepat meliputi wilayah yang sempit
B. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat meliputi wilayah yang sempit
C. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat cepat meliputi wilayah yang luas
D. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat meliputi wilayah yang luas
E. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat
15. Perhatikan gambar struktur patahan di bawah ini!
Bentukkan yang ditandai dengan huruf “Y” pada gambar di atas dinamakan ....
A. Graben
B. Sinklin
C. Antiklin
D. Horst
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 4
E. Sesar
16. Perhatikan Gambar!
Tipe gerakan lempeng di atas termasuk ....
A. Divergen
B. Transform
C. Konvergen
D. Hot spot
E. Sesar
17. Secara tektonisme Indonesia terletak di zona konvergen lempeng ....
A. Eurasia – Indo Australia –Pasifik
B. Nazca – Eurasia – Arab
C. Eurasia – Pasifik – Afrika
D. Antartika – Eurasia – Pasifik
E. Afrika – Eropa – Filipina
18. Perhatikan kalimat di bawah ini!
"Vulkanisme tidak selalu berarti letusan gunung api".
Pernyataan yang paling sempurna untuk menanggapi kalimat diatas ialah ....
A. Isi kalimat tersebut benar, alasannya ialah vulkanisme tidak selalu berupa insiden letusan
gunung api tapi sanggup berupa gempa vulkanik.
B. Isi kalimat tersebut benar, alasannya ialah vulkanisme sanggup berupa letusan gunung
api maupun insiden penerobosan magma di lapisan kerak bumi.
C. Isi kalimat tersebut benar hanya saja harus ditambahkan bahwa vulkanisme sanggup
terjadi di darat dan di lautan, dimana letusan gunung api bahari kadang tidak disadari
sebagai fenomena letusan.
D. Isi kalimat tersebut salah alasannya ialah vulkanisme selalu berkaitan dengan insiden
erupsi.
E. Isi kalimat tersebut salah alasannya ialah vulkanisme identik dengan insiden letusan
dahsyat gunung api.
19. Gunung api yang ditandai dengan lereng yang sangat landai merupakan bentuk gunung
api…
A. Maar
B. Perisai
C. Strato
D. Perret
E. Pelee
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 5
20. Proses geologi yang melatarbelakangi terbentuknya Danau Toba seperti saat ini adalah….
A. Vulkanik
B. Tektonik
C. Patahan
D. Dislokasi
E. Tektonik dan vulkanik
21. Batu-batu besar (bom), batu-batu kecil (lapili), kerikil, pasir, debu dan abu vulkanis
merupakan hasil erupsi berupa material padat yang disebut …
A. Kaldera
B. Solfatara
C. Fumarol
D. Piroklastika
E. Ekhalasi
22. Asam sulfida, asam sulfat, karbon dioksida, klorida, uap air dan sulfida adalah contoh gas-
gas yang keluar dari gunung api yang disebut …
A. Piroklastika
B. Solfatara
C. Fumarol
D. Kaldera
E. Ekshalasi
23. Apa yang dimaksud dengan lahar dingin ?
A. Lava yang membeku di puncak gunung karena terkena hawa dingin
B. Lava yang masuk ke sungai dan hanyut bersama air sungai dan sampai ke laut
C. Lava di puncak gunung yang hanyut turun ke bawah bersama air hujan
D. Lava yang larut bersama air di kaldera
E. Lava yang turun dari puncak dengan suhu yang sangat rendah
24. Perhatikan Gambar Berikut!
Bentuk-bentuk intrusi magma pada nomor 1, 3, 7 dan 8 disebut …
A. 1. Batolit, 3. Diatrema, 7. Intrusi Korok, 8. Apolisa
B. 1. Batolit, 3. Apolisa, 7. Pipa kawah, 8. Kawah utama
C. 1. Batolit, 3. Sill, 7. Pipa kawah, 8. Kawah utama
D. 1. Diatrema, 3. Intrusi Korok, 7. Batolit, 8. Lakolit
E. 1. Diatrema, 3. Sill 7. Kawah utama, 8. Pipa kawah
25. Aktivitas vulkanisme dapat diartikan sebelum (pra vulkanisme) dan sesudah (pasca
vulkanisme). Yang termasuk gejala pra vulkanisme adalah...
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 6
A. Munculnya sumber air panas
B. Munculnya sumber gas
C. Munculnya sumber air yang mengandung mineral seperti belerang
D. Banyak sumber air mengering
E. Banyak material yang keluar
26. Letusan Gunung Merapi menimbulkan dampak bagi masyarakat sekitar, baik dampak positif
ataupun nengatif. Dampak negatif yang diakibatkan letusan tersebut adalah...
A. Korban jiwa dapat terjadi akibat awan panas
B. Banyaknya bahan galian seperti belerang
C. Merupakan daerah penangkapan hujan
D. Gejala vulkanik merupakan objek wisata
E. Abu vulkanik bersifat menyuburkan tanah
27. Gempa yang tanda‐tandanya tidak dapat diketahui secara langsung jika tanpa dibantu
dengan alat khusus, disebut gempa….
A. Vulkanik
B. Reruntuhan
C. Epirogenesa
D. Tektonik
E. Homogenesa
28. Gempa bumi yang terjadi karena aktivitas meletusnya gunung berapi adalah..
A. Vulkanik
B. Reruntuhan
C. Epirogenesa
D. Tektonik
E. Homogenesa
29. Gempa bumi sanggup menjadikan kerusakan yang bervariasi tergantung pada kekuatan
gempa tersebut. Alat yang dipakai untuk mencatat kekuatan gempa adalah...
A. Seismograf
B. Altimeter
C. Anemometer
D. Termograf
E. Barometer
30. Gempa bumi yang kedalamannya antara 100‐300 km disebut gempa….
A. Dangkal
B. Sedang
C. Dalam
D. Jauh
E. Dekat
31. Berapa ukuran kedalaman gempa bumi dangkal ?
A. kurang dari 40 km
B. kurang dari 100 km
C. lebih dari 300 km
D. kurang dari 300 km
E. antara 100-300
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 7
32. Skala yang dilaporkan oleh observatorium seismologi nasional yang diukur pada skala
besarnya lokal 5 magnitude....
A. Skala Rickter
B. Skala Kiriter
C. Skala Korekter
D. Skala Cititer
E. Skala Linggard
33. Beberapa pulau di Indonesia tercatat sebagai pulau yang rawan gempa lantaran akrab dengan
sentra gempa. Namun ada pula pulau yang cukup kondusif lantaran jauh dari sentra gempa.
Salah satu pulau di Indonesia yang jauh dari sentra gempa adalah...
A. Sumatera
B. Papua
C. Kalimantan
D. Jawa
E. Sulawesi
34. Salah satu peristiwa gempa bumi di Indonesia yang dahsyat terjadi pada bulan Desember
2004. Bencana tersebut tidak hanya menghancurkan beberapa wilayah Indoneisa, tetapi juga
menelan banyak korban. Daerah yang terkena gempa pada tahun tersebut adalah...
A. Aceh dan Sumatera Utara
B. Aceh dan Minangkabau
C. Medan dan Lampung
D. Sumatera Barat dan Sumatera Utara
E. Gunung Kidul dan Yogyakarta
35. Saat terjadi gempa di sekitar pantai kemudian diikuti surutnya air laut yang ekstrem
menandakan akan terjadi tsunami. Langkah penyelamatan yang dilakukan adalah....
A. Menjauhi pantai dan mencari tempat yang tinggi
B. Menjauhi pantai dan berlindung dalam rumah
C. Berlindung dibawah pohon dan menghindari terjangan air bah
D. Menaiki kapal karena lebih aman dan menjauhi pantai
E. Memakai pelampung
36. Sifat fisik tanah yang berhubungan dengan halus atau kasarnya tanah dinamakan ....
A. Struktur tanah
B. Tekstur tanah
C. Horison tanah
D. Warna tanah
E. Keasaman
37. Berikut adalah faktor-faktor pembentuk tanah, kecuali ....
A. Bahan Induk
B. Batuan Induk
C. Iklim
D. Vegetasi
E. Waktu
38. Pernyataan yang tepat untuk mendeskripsikan tanah aluvial ialah ....
PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 8
A. warnanya kuning atau kuning kelabu
B. kadar keasaman relatif tinggi
C. dibawa oleh lumpur sungai
D. berasal dari pelapukan batuan beku
E. berasal dari pelapukan yang mengandung kuarsa
39. Akibat terjadinya proses pelapukan maka terbentuklah tubuh tanah, yang terdiri atas
beberapa lapisan atau horizon tanah (dapat dibedakan atas horizon O, A, B, E, C dan R).
Horizon O pada tanah lazimnya mengandung ....
A. Alumunium
B. Sisa tumbuhan
C. Oksida besi
D. Fragmen batuan
E. Lempung silikat
40. Tanah berikut ini bisa dijumpai secara umum di wilayah Indonesia, kecuali ...
A. Andosol
B. Grumosol
C. Organosol
D. Permafrost
E. Aluvial

More Related Content

What's hot

Soal OSN Kebumian 2013
Soal OSN Kebumian 2013Soal OSN Kebumian 2013
Soal OSN Kebumian 2013
Nesha Mutiara
 
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smaitSoal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
Nashriyah Tsabitah
 
Soal OSP Kebumian 2012
Soal OSP Kebumian 2012Soal OSP Kebumian 2012
Soal OSP Kebumian 2012
Nesha Mutiara
 
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
Ahmadi Ar
 
Geografi x
Geografi xGeografi x
Geografi x
ImroatusOby
 
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
Hansen Wijaya
 
Uh geografi kelas x bab 4 pedosfer smait
Uh geografi kelas x bab 4   pedosfer smaitUh geografi kelas x bab 4   pedosfer smait
Uh geografi kelas x bab 4 pedosfer smait
Nashriyah Tsabitah
 
To un 2015 geografi b
To un 2015 geografi bTo un 2015 geografi b
To un 2015 geografi b
Kasmadi Rais
 
Ulangan harian kelas x bab 6 hidrosfer
Ulangan harian kelas x bab 6    hidrosferUlangan harian kelas x bab 6    hidrosfer
Ulangan harian kelas x bab 6 hidrosfer
Nashriyah Tsabitah
 
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
Khaidir Cp
 
Ulangan harian litosfer (kelas x)
Ulangan harian litosfer (kelas x)Ulangan harian litosfer (kelas x)
Ulangan harian litosfer (kelas x)
Rosmalia Eva
 
Tugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 rahaTugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Ulangan harian kelas x bab 5 atmosfer
Ulangan harian kelas x bab 5    atmosferUlangan harian kelas x bab 5    atmosfer
Ulangan harian kelas x bab 5 atmosferNashriyah Tsabitah
 
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJILKISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
Amanda Karunia
 
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
Muhamad Dzaki Albiruni
 
Soal tahap ii olgenas upi 2012
Soal tahap ii olgenas upi 2012Soal tahap ii olgenas upi 2012
Soal tahap ii olgenas upi 2012Hmjp Geografi Upi
 
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
Muhamad Dzaki Albiruni
 
Bank soal geografi kelas 7
Bank soal geografi kelas 7Bank soal geografi kelas 7
Bank soal geografi kelas 7
erik sijabat
 
To 10 geo
To 10 geoTo 10 geo
To 10 geo
SMAN 1 JASINGA
 

What's hot (20)

Soal OSN Kebumian 2013
Soal OSN Kebumian 2013Soal OSN Kebumian 2013
Soal OSN Kebumian 2013
 
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smaitSoal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
Soal uts genap geo kelas x 2015 2016 - smait
 
Soal OSP Kebumian 2012
Soal OSP Kebumian 2012Soal OSP Kebumian 2012
Soal OSP Kebumian 2012
 
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
Soal Ujian Sekolah Geografi 2013-2014
 
Geografi x
Geografi xGeografi x
Geografi x
 
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
Soal-Jawab-Pembahasan Olimpiade Kebumian Bag. Geologi Tk. Kabupaten/Kota 2010
 
Uh geografi kelas x bab 4 pedosfer smait
Uh geografi kelas x bab 4   pedosfer smaitUh geografi kelas x bab 4   pedosfer smait
Uh geografi kelas x bab 4 pedosfer smait
 
To un 2015 geografi b
To un 2015 geografi bTo un 2015 geografi b
To un 2015 geografi b
 
Ulangan harian kelas x bab 6 hidrosfer
Ulangan harian kelas x bab 6    hidrosferUlangan harian kelas x bab 6    hidrosfer
Ulangan harian kelas x bab 6 hidrosfer
 
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
Soal MID Semester GEOGRAFI Kelas XII bab peta dan industri 2014
 
Sia2
Sia2Sia2
Sia2
 
Ulangan harian litosfer (kelas x)
Ulangan harian litosfer (kelas x)Ulangan harian litosfer (kelas x)
Ulangan harian litosfer (kelas x)
 
Tugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 rahaTugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 raha
 
Ulangan harian kelas x bab 5 atmosfer
Ulangan harian kelas x bab 5    atmosferUlangan harian kelas x bab 5    atmosfer
Ulangan harian kelas x bab 5 atmosfer
 
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJILKISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
KISI-KISI SOAL UAS GEOGRAFI GANJIL
 
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
Soal OSK Kebumian (Geosains) 2015
 
Soal tahap ii olgenas upi 2012
Soal tahap ii olgenas upi 2012Soal tahap ii olgenas upi 2012
Soal tahap ii olgenas upi 2012
 
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
Soal OSP Geosains (Kebumian) 2014
 
Bank soal geografi kelas 7
Bank soal geografi kelas 7Bank soal geografi kelas 7
Bank soal geografi kelas 7
 
To 10 geo
To 10 geoTo 10 geo
To 10 geo
 

Similar to Soal pts 2 x 2022 geografi - tanpa kunci

SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docxSOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
DiditRomadon2
 
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docxSOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
InarotulFaizah2
 
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013mardiyanto83
 
Osk kebumian 2010
Osk kebumian 2010Osk kebumian 2010
Osk kebumian 2010
mutiaramulia
 
To un 2015 geografi a
To un 2015 geografi aTo un 2015 geografi a
To un 2015 geografi aKasmadi Rais
 
Simulasi spmb 2007
Simulasi spmb 2007Simulasi spmb 2007
Simulasi spmb 2007
Muh Basoka
 
Kelas x (autosaved)
Kelas x (autosaved)Kelas x (autosaved)
Kelas x (autosaved)
Mohammad Syah
 
Ulangan harian lithosfer laky
Ulangan harian lithosfer lakyUlangan harian lithosfer laky
Ulangan harian lithosfer lakyyulihendarti
 
Geo x iis smt1_soekamto
Geo x iis smt1_soekamtoGeo x iis smt1_soekamto
Geo x iis smt1_soekamto
Rizky Oktaviani
 
Tes teori osn 2011 kebumian
Tes teori osn 2011 kebumianTes teori osn 2011 kebumian
Tes teori osn 2011 kebumian
Aryono Adhi
 
Soal tryout geografi paket a
Soal tryout geografi paket aSoal tryout geografi paket a
Soal tryout geografi paket a
Kasmadi Rais
 
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara TetanggaUlangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
Sekolah Dasar
 
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
Kasmadi Rais
 
Materi latihan soal Geografi
Materi latihan soal GeografiMateri latihan soal Geografi
Materi latihan soal Geografi
Dwi Anita
 
Tenaga eksogen
Tenaga eksogenTenaga eksogen
Tenaga eksogen
Seger Sugiyanto
 
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepatPilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
Muhammad Firdaus
 
Soal OSK Geografi 2015
Soal OSK Geografi 2015Soal OSK Geografi 2015
Soal OSK Geografi 2015
Muhamad Dzaki Albiruni
 
Ulangan ips sd gejala alam
Ulangan ips sd gejala alamUlangan ips sd gejala alam
Ulangan ips sd gejala alam
Muhamad Masud
 

Similar to Soal pts 2 x 2022 geografi - tanpa kunci (20)

SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docxSOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
SOAL PAT GEOGRAFI 10.docx
 
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docxSOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
SOAL PAS KELAS X tanpa kunci.docx
 
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013
Try out ujian nasional geografi sma ipa ips 2013
 
Osk kebumian 2010
Osk kebumian 2010Osk kebumian 2010
Osk kebumian 2010
 
To un 2015 geografi a
To un 2015 geografi aTo un 2015 geografi a
To un 2015 geografi a
 
tryout geografi 1
tryout geografi 1tryout geografi 1
tryout geografi 1
 
Simulasi spmb 2007
Simulasi spmb 2007Simulasi spmb 2007
Simulasi spmb 2007
 
Kelas x (autosaved)
Kelas x (autosaved)Kelas x (autosaved)
Kelas x (autosaved)
 
Ulangan harian lithosfer laky
Ulangan harian lithosfer lakyUlangan harian lithosfer laky
Ulangan harian lithosfer laky
 
Geo x iis smt1_soekamto
Geo x iis smt1_soekamtoGeo x iis smt1_soekamto
Geo x iis smt1_soekamto
 
Tes teori osn 2011 kebumian
Tes teori osn 2011 kebumianTes teori osn 2011 kebumian
Tes teori osn 2011 kebumian
 
Soal tryout geografi paket a
Soal tryout geografi paket aSoal tryout geografi paket a
Soal tryout geografi paket a
 
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara TetanggaUlangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
Ulangan IPS Gejala Alam di Indonesia & Negara Tetangga
 
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
 
Materi latihan soal Geografi
Materi latihan soal GeografiMateri latihan soal Geografi
Materi latihan soal Geografi
 
Tenaga eksogen
Tenaga eksogenTenaga eksogen
Tenaga eksogen
 
Tugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 rahaTugas fisika sma 1 raha
Tugas fisika sma 1 raha
 
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepatPilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
 
Soal OSK Geografi 2015
Soal OSK Geografi 2015Soal OSK Geografi 2015
Soal OSK Geografi 2015
 
Ulangan ips sd gejala alam
Ulangan ips sd gejala alamUlangan ips sd gejala alam
Ulangan ips sd gejala alam
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
adityanoor64
 
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
yuanitaclara1
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
AINARAHYUBINTISULAIM
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
BOWLNChannel
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
kompdua2
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptxREVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
REVIEW KSP PERMENDIKBUDRISTEK 12 TH 2024.pptx
 
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 4 PB 3 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
 

Soal pts 2 x 2022 geografi - tanpa kunci

  • 1. PTS : Geografi X / IPS / 2021 - 2022 Page 1 PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2021 - 2022 Petunjuk Umum : 1. Mulai pekerjaan anda dengan membaca “Basmallah” 2. Baca baik-baik setiap soal dan pahami benar maknanya. 3. Teliti hasil pekerjaan anda sekali lagi, sebelum dikirim/ submit. 4. Hindari bertindak curang dalam bentuk apapun. 5. Akhiri pekerjan anda dengan membaca “Hamdallah”. Petunjuk Khusus : Pilih jawaban yang paling tepat dengan mengklik huruf A, B, C, D atau E !. 1. Lapisan kulit bumi paling luar berupa batuan padat, tersusun atas 2 lapisan, yakni kerak dan selubung yang tebalnya sekitar 50-100 km disebut…. A. Atmosfer B. Hidrosfer C. Pedosfer D. Litosfer E. Antroposfer 2. Lapisan bumi paling tipis, dibedakan menjadi dua jenis yaitu samudra dan benua disebut... A. Kerak B. Mantel C. Inti D. Hidosfer E. Pedosfer 3. Batuan sejenis Andesit terjadi karena … A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi B. Pengendapan C. Pembekuan D. Suhu tinggi dan tekanan rendah E. Tekanan tinggi 4. Batuan sejenis Marmer terjadi karena… A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi B. Pengendapan C. Pembekuan D. Suhu tinggi dan tekanan rendah Mata Pelajaran : GEOGRAFI Kelas/Program : X Hari/Tanggal : ………………….. Waktu : 90 menit
  • 2. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 2 E. Tekanan tinggi 5. Batuan sejenis Konglomerat terjadi karena…. A. Suhu tinggi dan tekanan tinggi B. Pengendapan C. Pembekuan D. Suhu tinggi dan tekanan rendah E. Tekanan tinggi 6. Berdasarkan tenaga yang mengendapkannya, batuan sedimen yang terendapkan oleh taenaga angin disebut… A. Batuan Sedimen Glasial B. Batuan Sedimen Akuatis C. Batuan Sedimen Marine D. Batuan Sedimen Fluvial E. Batuan Sedimen Aeolin 7. Berdasarkan tempat terjadinya pengendapan, batuan yang terendapkan di danau disebut… A. Batuan Sedimen Teristris B. Batuan Sedimen Marine C. Batuan Sedimen Limnis D. Batuan Sedimen Fluvial E. Batuan Sedimen Glasial 8. Berdasarkan cara pengendapannya, batuan yang terendapkan tanpa merubah susunan kimianya disebut… A. Batuan Sedimen Mekanis B. Batuan Sedimen Kimiawi C. Batuan Sedimen Organis D. Batuan Sedimen Aeolin E. Batuan Sedimen Fluvial 9. Nama batuan: 1) Granit 2) Basalt 3) Konglomerat 4) Kapur Yang termasuk batuan sedimen adalah …. A. 1 dan 2 B. 3 dan 4 C. 1 dan 3 D. 1 dan 4 E. 2 dan 4 10. Batan beku yang sering digunakan masyarakat sebagai bahan dasar pembuatan keramik adalah .... A. Obsidian B. Konglomerat C. Sabak
  • 3. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 3 D. Intan E. Granit 11. Berikut merupakan pernyataan yang benar tentang mantel bumi ialah… A. Mantel bumi tersusun atas zat padat dengan suhu sekitar 10000°C B. Mantel bumi merupakan lapisan bumi paling bawah C. Mantel bumi tersusun atas zat cair pijar dengan suhu sekitar 3000°C D. Mantel bumi tersusun atas zat cair yang suhunya sangat rendah E. Mantel bumi merupakan lapisan bumi paling atas 12. Bagian lapisan bumi yang ketebalannya mencapai 2.200 km, tersusun dari besi dan nikel yang bersifat cair, kental, dan panas yang berpijar mencapai 3.900°C adalah… A. Kerak B. Mantel C. Inti Luar D. Inti Dalam E. Jantung Bumi 13. Bagian lapisan bumi yang mempunyai ketebalan sekitar 2.500 km, terususun atas besi dan nikel dan memiliki suhu yang sangat tinggi, yaitu mencapai 4.800°, akan tetapi tetap dalam keadaan padat dengan densitas sekitar 10 gram/cm3 adalah… A. Kerak B. Mantel C. Inti Luar D. Inti Dalam E. Jantung Bumi 14. Gerak tektonisme orogenesa merupakan… A. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat cepat meliputi wilayah yang sempit B. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat meliputi wilayah yang sempit C. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat cepat meliputi wilayah yang luas D. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat meliputi wilayah yang luas E. Pergerakan lempeng tektonis yang sangat lambat 15. Perhatikan gambar struktur patahan di bawah ini! Bentukkan yang ditandai dengan huruf “Y” pada gambar di atas dinamakan .... A. Graben B. Sinklin C. Antiklin D. Horst
  • 4. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 4 E. Sesar 16. Perhatikan Gambar! Tipe gerakan lempeng di atas termasuk .... A. Divergen B. Transform C. Konvergen D. Hot spot E. Sesar 17. Secara tektonisme Indonesia terletak di zona konvergen lempeng .... A. Eurasia – Indo Australia –Pasifik B. Nazca – Eurasia – Arab C. Eurasia – Pasifik – Afrika D. Antartika – Eurasia – Pasifik E. Afrika – Eropa – Filipina 18. Perhatikan kalimat di bawah ini! "Vulkanisme tidak selalu berarti letusan gunung api". Pernyataan yang paling sempurna untuk menanggapi kalimat diatas ialah .... A. Isi kalimat tersebut benar, alasannya ialah vulkanisme tidak selalu berupa insiden letusan gunung api tapi sanggup berupa gempa vulkanik. B. Isi kalimat tersebut benar, alasannya ialah vulkanisme sanggup berupa letusan gunung api maupun insiden penerobosan magma di lapisan kerak bumi. C. Isi kalimat tersebut benar hanya saja harus ditambahkan bahwa vulkanisme sanggup terjadi di darat dan di lautan, dimana letusan gunung api bahari kadang tidak disadari sebagai fenomena letusan. D. Isi kalimat tersebut salah alasannya ialah vulkanisme selalu berkaitan dengan insiden erupsi. E. Isi kalimat tersebut salah alasannya ialah vulkanisme identik dengan insiden letusan dahsyat gunung api. 19. Gunung api yang ditandai dengan lereng yang sangat landai merupakan bentuk gunung api… A. Maar B. Perisai C. Strato D. Perret E. Pelee
  • 5. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 5 20. Proses geologi yang melatarbelakangi terbentuknya Danau Toba seperti saat ini adalah…. A. Vulkanik B. Tektonik C. Patahan D. Dislokasi E. Tektonik dan vulkanik 21. Batu-batu besar (bom), batu-batu kecil (lapili), kerikil, pasir, debu dan abu vulkanis merupakan hasil erupsi berupa material padat yang disebut … A. Kaldera B. Solfatara C. Fumarol D. Piroklastika E. Ekhalasi 22. Asam sulfida, asam sulfat, karbon dioksida, klorida, uap air dan sulfida adalah contoh gas- gas yang keluar dari gunung api yang disebut … A. Piroklastika B. Solfatara C. Fumarol D. Kaldera E. Ekshalasi 23. Apa yang dimaksud dengan lahar dingin ? A. Lava yang membeku di puncak gunung karena terkena hawa dingin B. Lava yang masuk ke sungai dan hanyut bersama air sungai dan sampai ke laut C. Lava di puncak gunung yang hanyut turun ke bawah bersama air hujan D. Lava yang larut bersama air di kaldera E. Lava yang turun dari puncak dengan suhu yang sangat rendah 24. Perhatikan Gambar Berikut! Bentuk-bentuk intrusi magma pada nomor 1, 3, 7 dan 8 disebut … A. 1. Batolit, 3. Diatrema, 7. Intrusi Korok, 8. Apolisa B. 1. Batolit, 3. Apolisa, 7. Pipa kawah, 8. Kawah utama C. 1. Batolit, 3. Sill, 7. Pipa kawah, 8. Kawah utama D. 1. Diatrema, 3. Intrusi Korok, 7. Batolit, 8. Lakolit E. 1. Diatrema, 3. Sill 7. Kawah utama, 8. Pipa kawah 25. Aktivitas vulkanisme dapat diartikan sebelum (pra vulkanisme) dan sesudah (pasca vulkanisme). Yang termasuk gejala pra vulkanisme adalah...
  • 6. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 6 A. Munculnya sumber air panas B. Munculnya sumber gas C. Munculnya sumber air yang mengandung mineral seperti belerang D. Banyak sumber air mengering E. Banyak material yang keluar 26. Letusan Gunung Merapi menimbulkan dampak bagi masyarakat sekitar, baik dampak positif ataupun nengatif. Dampak negatif yang diakibatkan letusan tersebut adalah... A. Korban jiwa dapat terjadi akibat awan panas B. Banyaknya bahan galian seperti belerang C. Merupakan daerah penangkapan hujan D. Gejala vulkanik merupakan objek wisata E. Abu vulkanik bersifat menyuburkan tanah 27. Gempa yang tanda‐tandanya tidak dapat diketahui secara langsung jika tanpa dibantu dengan alat khusus, disebut gempa…. A. Vulkanik B. Reruntuhan C. Epirogenesa D. Tektonik E. Homogenesa 28. Gempa bumi yang terjadi karena aktivitas meletusnya gunung berapi adalah.. A. Vulkanik B. Reruntuhan C. Epirogenesa D. Tektonik E. Homogenesa 29. Gempa bumi sanggup menjadikan kerusakan yang bervariasi tergantung pada kekuatan gempa tersebut. Alat yang dipakai untuk mencatat kekuatan gempa adalah... A. Seismograf B. Altimeter C. Anemometer D. Termograf E. Barometer 30. Gempa bumi yang kedalamannya antara 100‐300 km disebut gempa…. A. Dangkal B. Sedang C. Dalam D. Jauh E. Dekat 31. Berapa ukuran kedalaman gempa bumi dangkal ? A. kurang dari 40 km B. kurang dari 100 km C. lebih dari 300 km D. kurang dari 300 km E. antara 100-300
  • 7. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 7 32. Skala yang dilaporkan oleh observatorium seismologi nasional yang diukur pada skala besarnya lokal 5 magnitude.... A. Skala Rickter B. Skala Kiriter C. Skala Korekter D. Skala Cititer E. Skala Linggard 33. Beberapa pulau di Indonesia tercatat sebagai pulau yang rawan gempa lantaran akrab dengan sentra gempa. Namun ada pula pulau yang cukup kondusif lantaran jauh dari sentra gempa. Salah satu pulau di Indonesia yang jauh dari sentra gempa adalah... A. Sumatera B. Papua C. Kalimantan D. Jawa E. Sulawesi 34. Salah satu peristiwa gempa bumi di Indonesia yang dahsyat terjadi pada bulan Desember 2004. Bencana tersebut tidak hanya menghancurkan beberapa wilayah Indoneisa, tetapi juga menelan banyak korban. Daerah yang terkena gempa pada tahun tersebut adalah... A. Aceh dan Sumatera Utara B. Aceh dan Minangkabau C. Medan dan Lampung D. Sumatera Barat dan Sumatera Utara E. Gunung Kidul dan Yogyakarta 35. Saat terjadi gempa di sekitar pantai kemudian diikuti surutnya air laut yang ekstrem menandakan akan terjadi tsunami. Langkah penyelamatan yang dilakukan adalah.... A. Menjauhi pantai dan mencari tempat yang tinggi B. Menjauhi pantai dan berlindung dalam rumah C. Berlindung dibawah pohon dan menghindari terjangan air bah D. Menaiki kapal karena lebih aman dan menjauhi pantai E. Memakai pelampung 36. Sifat fisik tanah yang berhubungan dengan halus atau kasarnya tanah dinamakan .... A. Struktur tanah B. Tekstur tanah C. Horison tanah D. Warna tanah E. Keasaman 37. Berikut adalah faktor-faktor pembentuk tanah, kecuali .... A. Bahan Induk B. Batuan Induk C. Iklim D. Vegetasi E. Waktu 38. Pernyataan yang tepat untuk mendeskripsikan tanah aluvial ialah ....
  • 8. PTS GEOGRAFI X / 2021-2022 Page 8 A. warnanya kuning atau kuning kelabu B. kadar keasaman relatif tinggi C. dibawa oleh lumpur sungai D. berasal dari pelapukan batuan beku E. berasal dari pelapukan yang mengandung kuarsa 39. Akibat terjadinya proses pelapukan maka terbentuklah tubuh tanah, yang terdiri atas beberapa lapisan atau horizon tanah (dapat dibedakan atas horizon O, A, B, E, C dan R). Horizon O pada tanah lazimnya mengandung .... A. Alumunium B. Sisa tumbuhan C. Oksida besi D. Fragmen batuan E. Lempung silikat 40. Tanah berikut ini bisa dijumpai secara umum di wilayah Indonesia, kecuali ... A. Andosol B. Grumosol C. Organosol D. Permafrost E. Aluvial