SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
POTENSI WISATA BLORA
X
Obyak wisata waduk tempuran merupakan obyek
wisata yang keberadaannya melingkari perbukitan di
Dusun Juwet, Desa Tempuran Kecamatan Kota Blora
sehingga nampak seolah-olah keberadaab Dusun Juwet
berada terapung di atas waduk. Untuk sampai
mencapai ke lokasi obyek Wisata Waduk Tempuran +
4.675 Ha. Kawasan Obyek Wisata Waduk Tempuran
mempunyai multi guna yang fungsinya disamping
sebagai irigasi tanah pertanian dan lahan perikanan,
juga sangat cocok sebagai obyek wisata.
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
TEMPURAN
X
Obyek wisata Loko Tour adalah paket perjalanan wisata
yang menelusuri hutan jati wilayah KPH Cepu
Kabupaten Blora, dengan menggunakan rangkaian
kereta api yang di tarik lokomotif tua sebagai alat
transportasinya. Lokomotif tersebut adalah lokomotif
buatan Barliner Maschmenbaun, Jerman dengan tahun
pembuatan tahun 1928. Paket Wisata Loko Tour Start di
kantor perhutani Jl.Sorogo KPH Cepu + 35 kearah
tenggara kota Blora. Jarak tempuh Loko Tour + 60 Km
dengan kecepatan.
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
Loko tour
X
Obyek wisata Goa Terawang merupakan Obyek Wisata
Alam.Terbentuk didalam endapan batu gamping
pegunungan kapur utara, berumur kira-kira 10 juta
tahun lalu, terletak di desa kedung wungu, kecamatan
todanan kab.Blora, berada di kawasan hutan KPH Blora
berjarak + 35 Km arah barat kota Blora, mudah dicapai
dengan kendaraan roda dua maupun roda empat. Goa
Terawang mempunyai panjang alur/terowongan
terpanjang + 180 meter, terpendek + 70 meter. Lebar
goa + 3-5 m, dengan kedalaman + 5-12 m di bawah
permukaan tanah. Luas Lingkungan obyek wisata Goa
Terawang + 1 Ha dengan ketinggian + 172 m dari
permukaan laut, suhu udara 8° C – 36° C sedangkan
luas areal keseluruhan obyek wisata Goa Terawang + 13
Ha.
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
Goa terawang
X
Obyek wisata Geologi merupakan wisata alam atau
kegiatan wisata di bidang ilmu kebumian berupa lokasi
atau daerah yang berkaitan dan berhubungan erat
dengan ilmu Geologi juga hasil-hasil yang di sebabkan
oleh proses geologi tersebut yang terkandung dan
tersimpan didalam alam, seperti minyak dan gas
bumi.Wisata Geologi ini berada di wilayah Kabupaten
Blora dan sekitarnya, terletak di daerah perbukitan dan
juga di tengah-tengah kawasan hutan jati yang lebat,
namun sangat mudah di jangkau baik dengan
kendaraan roda dua maupun roda empat. Sumur
minyak dan gas bumi di wilayah Kabupaten Blora
pertama kali diketemukan oleh BPM pada tahun 1890,
dengan jumlah sumur minyak + 468 buah, 112 buah
sumur diantaranya masih dapat memproduksi minyak
sebanyak + 16.550.790 m³.
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
geologi
X
Kabupaten Blora adalah kabupaten di Provinsi Jawa
Tengah. Ibukotanya adalah Blora, sekitar 127 km
sebelah timur Semarang. Berada di bagian timur Jawa
Tengah, Kabupaten Blora berbatasan langsung dengan
Provinsi Jawa Timur.
Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Rembang
dan Kabupaten Pati di utara, Kabupaten Tuban dan
Kabupaten Bojonegoro (Jawa Timur) di sebelah timur,
Kabupaten Ngawi (Jawa Timur) di selatan, serta
Kabupaten Grobogan di barat.
Blok Cepu, daerah penghasil minyak bumi paling utama
di Pulau Jawa, terdapat di bagian timur Kabupaten
Blora.
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
Info blora
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
Info blora
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
tempuran
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
LOKO TOUR
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
Goa terawang
What a beautiful view!
X
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
geologi
Wisata geologi “Blok Cepu” Blora
X
Terima Kasih ..
TEMPURAN
GEOLOGI
GOA TERAWANG
LOKO TOUR
geologi

Slide Master :: Promotion Blora's recreation places

  • 2. X Obyak wisata waduk tempuran merupakan obyek wisata yang keberadaannya melingkari perbukitan di Dusun Juwet, Desa Tempuran Kecamatan Kota Blora sehingga nampak seolah-olah keberadaab Dusun Juwet berada terapung di atas waduk. Untuk sampai mencapai ke lokasi obyek Wisata Waduk Tempuran + 4.675 Ha. Kawasan Obyek Wisata Waduk Tempuran mempunyai multi guna yang fungsinya disamping sebagai irigasi tanah pertanian dan lahan perikanan, juga sangat cocok sebagai obyek wisata. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR TEMPURAN
  • 3. X Obyek wisata Loko Tour adalah paket perjalanan wisata yang menelusuri hutan jati wilayah KPH Cepu Kabupaten Blora, dengan menggunakan rangkaian kereta api yang di tarik lokomotif tua sebagai alat transportasinya. Lokomotif tersebut adalah lokomotif buatan Barliner Maschmenbaun, Jerman dengan tahun pembuatan tahun 1928. Paket Wisata Loko Tour Start di kantor perhutani Jl.Sorogo KPH Cepu + 35 kearah tenggara kota Blora. Jarak tempuh Loko Tour + 60 Km dengan kecepatan. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR Loko tour
  • 4. X Obyek wisata Goa Terawang merupakan Obyek Wisata Alam.Terbentuk didalam endapan batu gamping pegunungan kapur utara, berumur kira-kira 10 juta tahun lalu, terletak di desa kedung wungu, kecamatan todanan kab.Blora, berada di kawasan hutan KPH Blora berjarak + 35 Km arah barat kota Blora, mudah dicapai dengan kendaraan roda dua maupun roda empat. Goa Terawang mempunyai panjang alur/terowongan terpanjang + 180 meter, terpendek + 70 meter. Lebar goa + 3-5 m, dengan kedalaman + 5-12 m di bawah permukaan tanah. Luas Lingkungan obyek wisata Goa Terawang + 1 Ha dengan ketinggian + 172 m dari permukaan laut, suhu udara 8° C – 36° C sedangkan luas areal keseluruhan obyek wisata Goa Terawang + 13 Ha. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR Goa terawang
  • 5. X Obyek wisata Geologi merupakan wisata alam atau kegiatan wisata di bidang ilmu kebumian berupa lokasi atau daerah yang berkaitan dan berhubungan erat dengan ilmu Geologi juga hasil-hasil yang di sebabkan oleh proses geologi tersebut yang terkandung dan tersimpan didalam alam, seperti minyak dan gas bumi.Wisata Geologi ini berada di wilayah Kabupaten Blora dan sekitarnya, terletak di daerah perbukitan dan juga di tengah-tengah kawasan hutan jati yang lebat, namun sangat mudah di jangkau baik dengan kendaraan roda dua maupun roda empat. Sumur minyak dan gas bumi di wilayah Kabupaten Blora pertama kali diketemukan oleh BPM pada tahun 1890, dengan jumlah sumur minyak + 468 buah, 112 buah sumur diantaranya masih dapat memproduksi minyak sebanyak + 16.550.790 m³. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR geologi
  • 6. X Kabupaten Blora adalah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Blora, sekitar 127 km sebelah timur Semarang. Berada di bagian timur Jawa Tengah, Kabupaten Blora berbatasan langsung dengan Provinsi Jawa Timur. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Rembang dan Kabupaten Pati di utara, Kabupaten Tuban dan Kabupaten Bojonegoro (Jawa Timur) di sebelah timur, Kabupaten Ngawi (Jawa Timur) di selatan, serta Kabupaten Grobogan di barat. Blok Cepu, daerah penghasil minyak bumi paling utama di Pulau Jawa, terdapat di bagian timur Kabupaten Blora. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR Info blora
  • 10. X TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR Goa terawang What a beautiful view!
  • 12. X Terima Kasih .. TEMPURAN GEOLOGI GOA TERAWANG LOKO TOUR geologi