SlideShare a Scribd company logo
SISTEM OPERASI KOMPUTER
JOBSHEET
DISUSUN OLEH :
NAMA : CHANDRA FERDIANSYAH
KELAS : X TKJ 5
NIPD :
PROGRAM KEAHLIAN: Komputer dan Jaringan Dasar.
YAYASAN SETYA BHAKTI
SMK TARUNA BHAKTI
JL.Pekapuran Kel.Curug Kec.Cimanggis Depok Kode Pos 16953
Website : http//www.smktarunabhakti.net/
E-mail : taruna@smktarunabhakti.net
KATA PENGANTAR
Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah Subhanahuwata’ala,karena
berkat rahmat-Nya saya bisa menyelesaikan makalah ini.
Saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
sehingga makalah ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.Makalah ini masih
jauh dari sempurna, oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun
sangat saya harapkan demi sempurnanya makalah ini.
Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat
untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita
semua .Bila ada kesalahan kata, saya ucapkan mohon maaf yang sebesar-
besarnya. Terima kasih.
Pengertian Sistem Operasi
Pengertian Sistem operasi Komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang
bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi
dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah data
yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia. Sistem Operasi dalam bahasa
Inggrisnya disebut Operating System, atau biasa di singkat dengan OS.
Sistem Operasi komputer merupakan software pada lapisan pertama yang diletakkan pada
memori komputer, (memori komputer dalam hal ini ada Hardisk, bukan memory ram) pada
saat komputer dinyalakan. Sedangkan software-software lainnya dijalankan setelah Sistem
Operasi Komputer berjalan, dan Sistem Operasi akan melakukan layanan inti umum untuk
software-software itu. Layanan inti umum tersebut seperti akses ke disk, manajemen memori,
skeduling task, dan antar-muka user. Sehingga masing-masing software tidak perlu lagi
melakukan tugas-tugas inti umum tersebut, karena dapat dilayani dan dilakukan oleh Sistem
Operasi. Bagian kode yang melakukan tugas-tugas inti dan umum tersebut dinamakan dengan
kernel suatu Sistem Operasi.
Sistem Operasi berfungsi sebagai penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software.
selain itu, Sistem Operasi komputer juga melakukan semua perintah perintah penting dalam
komputer, serta menjamin aplikasi-aplikasi yang berbeda fungsinya dapat berjalan lancar
secara bersamaan tanpa hambatan. Sistem Operasi Komputer menjamin aplikasi perangkat
lunak lainnya bisa memakai memori, melakukan input serta output terhadap peralatan lain, dan
mempunya akses kepada sistem file. Jika beberapa aplikasi berjalan secara bersamaan, maka
Sistem Operasi Komputer akan mengatur jadwal yang tepat, sehingga sebisa mungkin semua
proses pada komputer yang berjalan mendapatkan waktu yang cukup untuk menggunakan CPU
dan tidak saling mengganggu dengan perangkat yang lain.
 Contoh Sistem Operasi Komputer
Contoh-contoh dari Sistem operasi Komputer misalnya adalah Windows, Linux, MacOS, dan
lain lain. Di bawah ini merupakan tampilan antarmuka sistem operasi Windows 7, Linux
(ubuntu), dan Mac OS X
tampilan antar muka windows 7
tampilan antar muka linux Ubuntu
Tampilan antar muka sistem operasi Mac OS X
Itulah penjelasan mengenai pengertian sistem operasi komputer, semoga dapat bermanfaat
bagi kamu yang membutuhkan.
Sistem Operasi secara umum terdiri dari beberapa bagian :
1.Mekanisme Boot,yaitumeletakankernelke dalammemorykernel,kernel dapatdikatakansebagai
inti dari SistemOperasi.
2.CommandInterpreteratauShell,bertugasuntukmembacainputberupaperintahdan
menyediakanbeberapafungsi standardanfungsi dasaryangdapat dipanggil olehaplikasi/program
maupubpiranti lunaklain.Contohdari Shell adalah:CommandPromptpadaWindowsXP(DOSpada
Windows98),XTerm danKonsole di MesinLinux (Unix).
3.Driveruntukberinteraksi denganhardware sekaligusmengontrol kinerjahardware.
4.Resource Allocator.SistemOperasi bertugasmengaturdanmengalokasikansumberdayadari
perangkat.
5.Handler.Handlerberperandalammengendalikansistemperangkatagarterhindardari kekeliruan
(error) danpenggunaansumberdayayangtidakperlu.
Sekarangkitaakan meniliksejarahdanperkembanganSistemOperasi.
MenurutTanebaum, SistemOperasi mengalami perkembanganyang dapat dibagi ke dalam 4
generasi.
1.Generasi Awal
Perkembanganawal SistemOperasi masihdilakukansecaramanual dalamartianbelummuncul
adanyaSistemOperasi yangsecaraotomatisartinyabelummendukunglayananpekerjaanyang
dapat dilakukandalam1rangkaian.
2.Generasi Kedua
Di generasi ini sudahdiperkenalkannyaperkejaanyangdapatdilakukandalam1rangkaianatau
biasadisebutdenganBatchProccessingSystem.
3.Generasi Ketiga
Pada generasi ketiga,SistemOperasi sudahmendukunglayananMulti-User,Multi-Programmingdan
Batch ProccessingSystem(Multi-Task).
4.Generasi Keempat
Di masa ini,sudahdiperkenankannyaGUI(Graphical UserInterface) yangartinyaSistemOperasi
memilikitampilandandenganbermodalkan mouse,End-Userdapatmenjalankanaplikasi/porgram
atau piranti lunak.
5.Generasi Selanjutnya
Pada generasi selanjutnyadiperkenalkanSistemOperasi yangberadadalamsebuahSistemOperasi,
ini adalahcontohsebuahSistemOperasi berbasikanWebsite yangberkerjadi dalamsebuahSistem
Operasi.Dangenerasi selanjutnyadiperkenalkanlahSistemOperasibergerak(Mobile) pada
perangkatbergerakseperti :PDA,PoketPC,danlainsebagainya.Di generasi selanjutnya
diperkenalkanjugateknologi SistemOperasi jaringanyangsifatnyavirtual,sehinggadalam1jaringan
hanyadiinstal 1 buahSistemOperasi padaPerangkatyangbertugasmenjadi Server.Selainitu,
diperkenalkanpulaCrossPlatformOperatingSystemyangartinyadapatmenggabungkan2Sistem
Operasi berbedaseperti:Linux danWindows.
Dewasaini,hampirseluruhmanusiamemiliki PCdanMobile PC.Dikarenakanfaktorhargayang
selaluberubahdankebutuhanmanusiaakanperangkatotomatisseperti:PC,maka manusia
menjadikanPCsebagai kebutuhanutama.Seiringdenganperkembanganteknologi PCpundibuat
ringkasagar dapat dijadikansebagai pirantiotomatisasi yangbergerak(Bisadigunakankapansaja,di
mana sajadan olehsiapasaja).ContohPCbergerakadalah: Laptop,NotebookdanNetBook,ketiga
piranti tersebutjugamemilikiSistemOperasi layaknyaPC.Dansekarangsaatnyakitabahas Sistem
Operasi yangada di PC.
- WINDOWS(MICROSOFTWINDOWS)
Mircorost Windowsataubiasakitasapa dengansebutan
WindowsadalahSistemOperasi yangdikembangkanoleh MicrosoftCorporationyangmenggunakan
antarmukadenganberbasikanGUI(Graphical User Interface) atautampilanantarmukabergrafis.
AwalnyaWindowsbermuladari Ms-Dos(MicrosoftDiskOperatingSystem) yaitusebuahSistem
Operasi yangberbasiskanteksdanCommand-Line interpreter.WindowsVersi pertama,Windows
Graphic Environmnet1.0merupakanperangkatlunakyangbekerjaatasarsitekstur16-Bitdanbukan
merupakanSistemOperasi danberjalanatasMS-DOS,sehinggauntukmenjalankannya
membutuhkanMS-DOS. MS-DOSsendiri sebenarnyadibuatolehperusahaanpembuatkomputer
Seattle ComputerProductsdanbarulahkemudiandirekrutolehMicrosoftyangselanjutnyadibeli
lisensinya.
Kemudianberkembangmenjadi Windows1.0versi pertamaSistemOperasi dalamdunia Sistem
Operasi yangberbasiskanGUI(Graphical UserInterface) danmendukungMulti-Taskingataudapat
mengerjakanbanyakpekerjaansecarasimultan.SetelahituWindows1.0berkembangmenjadi
Windows2.0, Windows2.0 ini berbasisGUIdan mendukungpenggunaanVGA (VideoGraphicsArray)
dan jugamendukungMulti-Tasking.Windows2.0jugasupportterhadappenggunaanProcessorIntel
80286 dimanaProcessorIntel 80286 adalahProcessorpertamadengankemampuanuntuk
memproteksi areamemory.
Kemudiandilanjutkan dengangenerasi Windows3.0dimanaWindows3.0 memiliki kemampuan
yang samadenganWindowssebelumnyadanditambahdukungankartugrafisSVGA atauXGA dan
jugaicon yanglebihbaik.Dalameratersebut,MicrosoftjugamenyediakanSDK(Software
Developmentkit) sehinggaparadeveloperpiranti lunakdapatmengembangkanaplikasi/programnya
agar mampu berjalandi Windows3.0ini.Windows3.0 jugamemperkenalkanadanyaVirtualDevice
Driver(VXD) dimanadapatbergunauntukmeminimalisasiketergantunganpadasetiapdriverpada
perangkatkerastertentu.Windows3.0kemudianberevolusi menjadiWindows3.1yang sudah
diperkenalkandenganfiturMultimediadanTrue Type FontselainitujugamemudahkanEnd-User
karenaadanya fiturDrag and Drop danakhirnyaWindowsversi 3ini berkembangmenjadiSistem
Operasi yangsudahmengenal NetWorking(Windows3.11).
SetelahberkembangcukuplamaakhirnyaMicrosoftmemperkenalkanSistemOperasi hibrida16-
Bit/32-Bityangdikenal dengannamaWindows95.Banyak perubahandari Windows versi
sebelumnya,yaitu:Windows95 memiliki GUIyanglebihmenarikdanatraktif,mendukungPlugand
Play,mendukungpenamaanyangpanjang,memiliki beberapafasilitasseperti:Browseryang
terintegrasi danWindowsExploreruntukmenjelajahWindows.SelainitujugaWindows95memiliki
fituruntukmemanajemendaya(APM) dandiperkenalkannyajugaClient-Server.
Generasi penerusdari Windows95adalahWindows98 dimanaWindows98 sudahmendukungVGA
berbasisAGP,sertamendukungmediapenyimpananringkassepertiUSB,diperkenalkannyaNAT
untukberbagi koneksi InternetdandigantikannyaVirtual Device DriverdenganWindowsDriver
Model.Adajuga beberapafiturtambahanberupaaplikasiMicrosoftOffice danInternetExplorer
versi 5. Windows98 juga sudahmemiliki kemampuan-kemampuanuntukmemainkanGame dan
menjalankanaplikasi Multimedia.
PerkembanganselanjutnyaadalahWindowsME,tidakada yang spesial dari WindowsMEselain
transisi dukungangrafisdari 16-Bitke 32-Bitdan pada era WindowsME sudahbanyakpengguna
rumahanyang memakainya.WindowsMEpun akhrinyadigantikandenganWindowsNTyangsudah
mendukungarsiteksturx86(80×86) , Intel IA64 dan AMD64 (x64) serta mendukunggrafis32-Bit.
WindowsNTsebenarnyadibangundari pengembanganIBMOS/2 dan WindowsNTjugabanyak
digunakandalamjaringankomputer.WindowsNTjugamemperkenalkanFileSystemNTFSyang
lebihbaikdari FATmaupunFAT-32.
SelanjutnyaWindowsNTberkembangmenjadiWindows2000 banyak fiturtambahandiantaranya:
Active Directory, Image Preview,BrowserInternetExplorerv6,DirectXdanOpenGL, Plugand Play
dan WindowsDriverModel yanglebihbaikperformanyadibandingsebelumnya.Setelahgenerasi
WindowsNTmunculahWindowsXPyangmenawarkanbanyakperubahan,mempunyaibanyakfitur
dan performayangsemakinmengingkat.BisadikatakanWindowsXPmerupakanWindowsyang
palinglarisdandigandrungi olehpenggunaPCmaupunperangkatPCbergerak(Mobile).Seiring
dengankebutuhanakannetworkingmakaMicrosoftCorporationmengeluarkan SistemOperasi yang
berkonsentrasipadajaringan,yaitu:WindowsServer2003. Bisa dibilangWindowsServer2003
adalahreinkarnasi dari WindowsNT.
Banyaksekali fituryangditawarkanpadaWindowsServer2003 ini salahsatunyaadalah
diperkenalkannyaplatform.Net.DiperkenalkanjugafiturDomainControllerServer,PKI(PublicKey
Infrastructure) Server,DomainNameSystem(DNS),DynamicHostConfigurationProtocol(DHCP),
WindowsInternetName Service (WINS),MicrosoftIIS,danlainsebagainya.Microsoftpun
melanjutkanperkembanganSistemOperasi denganWindowsVista(Longhorn),ini merupakan
revolusi dari WindowsXP.WindowsVistalebihmengutamakaninterface ataupenampilangrafis
antarmukadibandingkandenganperforma,dibuktikandenganadanyafitur :AERO,Sidebar,danlain
sebagainya.
WindowsVistajugamenawarkantingkatkeamananyanglebihbaikdibandingkandenganWindows
XP,karenapada WindowsVistadiperkenalkanadanyaWindowsFirewall withAdvancedSecurity,
WindowsDefender,ParentalControl,UserAccountControl (UAC),BitLockerDrive Encryption,ASLR.
WindowsVistajugasudahmengenal IPv6,DirectXversi terbaru,danarsitekstur64-Bit.
Perkembanganselanjutnyaadalahtransisi dari WindowsServer2003 menjadi WindowsHome
Serveryangditujukansebagai FileServeruntukrumahan.WindowsServerjugamengenalkan
beberapateknologiyaitu:HeadlessOperation(Servertidakmembutuhkanmonitorataukeyboard
untukmemanjemenperangkat),Kontrol jarakjauh,Pemantauankesehatankomputer,Sharingdan
Streaming.
Generasi berikutnyaditandai denganmunculnyapenggabunganSistemOperasi WindowsVista
denganWindowsServer,yaituWindowsServer2008. Fitur WindowsVistadanWindowsServer
digabungmenjadi satupaduuntukmeningkatkankeamanandankenyamananEnd-User.Selanjutnya
WindowsServer2008 berkembangmenjadi WindowsServer2008 R2. Versi terakhirSistemOperasi
besutanWindowsadalahWindows7,Windows7dirilisuntukmenggantikankekuranganWindows
XP dankelebihanWindowsVista.Bolehdikatakan jikalauWindows7adalahfusi dari WindowsXP
dan WindowsVista,tidakseperti padaWindowsVista,Windows7memilikiperformayanglebihbaik
dari WindowsVista.
- UNIX
UNIX adalahSistemOperasi yang
diciptakanolehKenThompsondanDennisRitchie,dikembangkanolehAT&TBell Labs.UNIX
didesainsebagai SistemOperasi yangportabel,Multi-TaskingdanMulti-User.SistemOperasi UNIX
lebihmenekankandiri padaWorkstationdanServer,Karenafaktorketersediaandankompatibilitas
yang tinggi menyebabkan UNIXdapatdigunakan,disalindandimodifikasi sehinggaUNIXpun
dikembangkanolehbanyakpihakdanmenyebabkanbanyaksekali variandari UNIXini.
UNIX sendiri ditulisdalambahasaCsehinggaUNIXpunmiripdenganDOSyaituLine/TextCommand
Basedselain ituUNIXpunmerupakanSistemOperasi yangsecure dibandingdenganSistemOperasi
lain,karenasetiapfile,direktori,userdangroupmemilikisetizintersendiri untukdiakses.Karena
adanyadukunganProyekGNU,maka selanjutnyaUNIXberkembangmenjadi LINUX(Salahsatu
varianUNIX).
- LINUX
Awalnyadikembangkanoleh
LinusTorvaldsyangpada mulanyasekedaremulasiterminalyangdibutuhkanuntukmengakses
serverUNIXdi Universitasnya.Linux merupakankloningandari MINIX(SalahsatuvarianUNIX),
peralatansistemdanpustakanyaumumnyaberasal dari SistemOperasi GNU.Linux memiliki banyak
disainyangberasal dari disaindasarUNIX,Linux menggunakanKernelMonilitikyaituKernel Linux
yang menangani kontrol prosses,jaringan,periferal,danpengaksesansistemberkas.Samaseperti
UNIX,Linuxpundapatdikendalikanolehsatuataulebihantarmukabarisperintah(CommandLine
Interface/CLI) berbasisteks,antarmukapenggunagrafis(Graphical UserInterface/GUI) yang
merupakankonfigurasibawaanuntukversi dektop.
Pada komputerDesktop,GNOME,KDEdan Xfce merupakanantarmukapenggunayangpaling
populerdiantaravarianantarmukapenggunalainnya.SebuahsistemLinux menyediakanantarmuka
barisperintahlewatsebuahShell(Konsole).Perbedaanutamaantara Linux danSistemOperasi
PopulerlainnyaterletakpadaKernelLinux dankomponen-komponennyayangbebasdanterbuka.
Sama seperti padaUNIX,Linux berkonsentrasi padaWorkstationdanServerbanyakWorkstationdan
ServeryangmengandalkanLinux karenaLinux sangatstabil digunakanuntukjangkawaktulamadan
Linuxpunkebal terhadapMalware.
Satu hal yang membedakanLinux terhadapSistemOperasi lainnyaadalahharga.Harga Linux ini
kebanyakanGratiswalaupunadajugayang berbayar(Lisensi).Linux dapatdidistribusikantanpa
harus memberikanroyaltykepadaseseorang.LinuxdisusunberdasarkanstandardSistemOperasi
POSIXyangditurunkandari UNIXitu sendiri.AdabeberapamacamDistroLinux,seperti :Debian,
Lycoris,Xandros,Lindows,Linare,Linux-Mandrake,RedHatLinux,Slackware,Knoppix,Fedora,Suse,
Ubuntu.
- IBM OS/2
SistemOperasi IBMOS/2 ini dibuatsecara
bersama-samaolehInternationalBussinessMachine CorporationdanMicrosoftCorporation,untuk
digunakanpadakomputerIBMsebagai pengganti SistemOperasiDOS.KataOS/2 adalahsingkatan
dari OperatingSystem/2,SistemOperasi ini didesainagardapatmenggunakankemampuanpenuh
dari MikroprosessorIntel 80286 , termasukdiantaranyaadalahModusterproteksi (Protected
Mode),mampumenjalankan tugassecaraSimultan,sertamendukungMemori Virtual,dengantetap
mempertahankankompatibilitasdenganbanyakperangkatlunakMS-DOSyangberedarsaatitu,
- MAC OS (MACINTOSHOPERATINGSYSTEM)
MAC OS atau MacintoshOperatingSystemadalahSistem
Operasi yangdibuatolehApple ComputerkhususuntukkomputerMacintoshdantidakkompatibel
dengankomputerberbasisIBM.MACOS merupakanSistemOperasi pertamayangmenggunakan
antarmukapenggunagrafis(Graphical UserInterface/GUI).SistemOperasi Macintoshdibagimenjadi
2 jenis:
1.MAC OS Klasik
TidakmemilikisembarangCommandLine (Barisperintah),menggunakanUserInterface (UI)
sepenuhnyadanmenggunakanCooperativeMultitasking
2.MAC OS X
MAC OS X memasukkanunsur-unsurBSDUnix,One Step,danMAC OS X memiliki memori ala-Unix
dan Pre-EmptiveMultitasking.
KelebihanMACOS:
1.Stabil,karenamenggunakanUNIX.
2.Multitasking.
3.Tampilan(UI) sangat bagus.
4.Amandari Malware.
MAC OS X adalahgaris komputerSistemOperasi yangdikembangkan,dipasarkanolehApple Inc,
MAC OS X adalahpenerusdari MAC OS(Klasik).MACOSX dibangundi atas XNUkernel,dengan
fasilitasstandarUnix tersediadari antarmukabarisperintah.
- FREE BSD
FreeBSDadalahSistemOperasi
bertipe UNIXbebasyangditurunkandari UNIXAT&T. FreeBSDberjalandi atassistemintel x86.
FreeBSDsendiri kali pertamamuncul padatahun1993 olehDavidGreenman.Tujuandari FreeBSD
adalahmenyediakansoftware yangdapatdigunakanuntukberbagai kepentingan.FreeBSDsendiri
dikembangkandari 386BSD sebuahproyekpengembanganBSDOSyangberjalandi atas ChipIntel.
-SOLARIS
SistemOperasi Solarisadalah
sebuahSistemOperasi yangberdasarkanUNIXsystemyangdiperkenankanolehSunMicrosystems
oada tahun1992 sebagai pendukungSunOS.Solaristerkenal karenakestabilannya,khususnyapada
sistemSPARC(Scalable ProcessorArchitecture),Solarisdisertifikasi dalamSpesifikasi UNIXwalaupun
pada awal pengembangannyaberdasarkankepemilikanpribadi,dankebanyakankode dasarnya
sekarangini merupakanSoftware OpenSource yangbiasadikenal denganOpenSolaris.OpenSolaris
adalahOpenSource versi SistemOperasi SunSolaris,tetapi SunSolaristerdiri dari lebihbeberapa
kode yangtidakhanya inti dari SistemOperasi misalnya:Source untukInstaller,Desktop,Software.
OpenSolarismemilikibanyakfituryangmenjadikanOpenSolarisbisadigunakanuntukskala
penggunaanyangbesardari penggunaanuntukdesktoppCatauMobile PC.KonsepOpenSolaris
adalahsebagai berikut:
1.Free Redistribution:Didistribusi secarabebas.
2.Source Code : Sumber(Source) harustersediauntuksemuadistribusi.
3.DerivedWorks: Setiaporangbisamengubahkode danmendisrtibusikankembali.
4.No Discrimination:Kode harusdisediakanuntukseseoranguntukdikembagkan.
BeberapakelebihanOpenSolarisdibandingkandenganSistemOperasi lain:
1.ZFS : SystemRstore.
2.DTrace L : Dapat mengamati dimanaaplikasi banyakmenggunakanwaktunyadanberapalama.
3.ManajemenKegagalan:Mencegah,mendiagnosa danmemperbaiki error.
4.Zona : Mengimplementasikansebuahabstraksi SistemOperasi yangmemungkinkanbeberapa
aplikasi berjalansecaraterisolasisatudenganlainnyadi perangkatkerasfisikyangsama.
5.Multimedia.
- Chrome OS
Chrome OS adalahSistemOperasi
besutanGoogle yangringandan berbasisLinux danstandardwebuntukpersonal computerPC.
Google Chrome bekerjadenganmetode Windowingatauswitching(Multi-Tasking).Google Chrome
OS menggunakanstandardwebHTML 5, yang merupakanpengembangansoftwaredi browseryang
berbasisSistemOperasi.Jikadilihat-lihat,ChromeOSini merupakangabungandari Linux dan
WindowsVista.Chrome OSdirilispadapertengahan2010.
Banyaksekali berbagai Macam SistemOperasi Komputeryangterusberkembang,TidakadaSistem
Operasi yangsempurnakarenamasing-masingSistemOperasi memiliki dayadanciri khastersendiri.
Walaupunada SistemOperasi yangberbayar,kenapatidakkitacobaSistemOperasi yangFree alias
gratis?Gratis bukanberarti buruk,baikatau buruknyasebuahSistemOperasibergantungpadaEnd-
Usernyasendiri.SehinggakitaharuscermatdalammemilihSistemOperasi yangdigunakan.
Sumber : http://wikipedia.org danhttp://wartawarga.gunadarma.ac.id
Fungsi dan Tujuan Sistem Operasi Komputer
Efisiensi : sistem operasi memungkinkan sumber daya sistem komputer untuk digunakan
dengan cara yang efisiensi
Kemudahan : sistem operasi membuat komputer lebih mudah dipakai dan memberikan
kenyamanan untuk pengguna.
Kemampuan berevolusi : sistem operasi harus disusun sedemikian rupa sehingga
memungkinkan pengembangan yang efektif, pengujian, dan penerapan fungsi-fungsi sistem
yang baru tanpa mengganggu layanan yang telah ada.
Layanan Sistem Operasi Komputer
Setelah kita mempelajari fungsi dan tujuan sistem operasi komputer sekarang kita mengenal
apa saja layanan yang ada pada system operasi tersebut. Menyediakan user interface atau bisa
di sebut juga dengan pembuatan program yaitu dimana system operasi memberikan atau
menyediakaan layanan dan fasilitas para pemrogram untuk menulis program.
Menyediakan program execution yaitu eksekusi program dimana semua instruksi-instruksi
atau data-data harus dimuat ke memori utama. Menyediakan I/O operations yang artinya
semua sistem operasi mengambil alih dalam proses input yang rumit dan juga sinyal kendali
agar pengguna dapat berfikir dengan mudah dan perangkat pun dapat memberikan output
sesuai dengan keinginan dari si pemprogram. Menyediakan file-system manipulation yang
artinya berkas atau juga bisa di sebut file-system mempunyai mekanisme proteksi dari sistem
operasi untuk mengendalikan pengaksesan terhadap file-system.
Menyediakan system communications / networking yang artinya pada pengaksesan semua
dapat di akses atau digunakan bersama (shared system). Mampu melakukan error detection
yang artinya system operasi mampu menyelesaikan konflik-konflik dalam pembuatan
sumberdaya.
Mampu melakukan resource Sharing yang mana pemakai dapat berbagi sumberdaya . Ada
fasilitas security artinya sistem operasi mampu memberikan sebuah tanggapan yang
menjelaskan kesalahan yang terjadi. Fasilitas accounting system dimana sistem operasi yang
bagus mengumpulkan data statistic penggunaan beragam sumber-daya sekaligus
memonitoring parameter kinerja.
SEKIAN DAN TERIMAKASIH
SEMOGA BERMANFAAF

More Related Content

What's hot

Remedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasiRemedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasi
farhan al farizi
 
Makalah so
Makalah soMakalah so
Makalah so
Nur Hadiyati
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
metanabilah
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
metanabilah
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasiArtikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
Muhammad Adib Zaidan
 
makalah Sistem operasi
makalah Sistem operasimakalah Sistem operasi
makalah Sistem operasi
Akmaall Akmaall
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
Ahmad Effendi
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
eddie Ismantoe
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
Ferdyan Pratama
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
sintya novita sari
 
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
Jamaluddin Ramadhan
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
Rifqi Ihwana
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
Bambang Karyadi
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
Alwi Ikhwan Al-Karim
 

What's hot (15)

Remedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasiRemedial kjd artikel sistem operasi
Remedial kjd artikel sistem operasi
 
Makalah so
Makalah soMakalah so
Makalah so
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Artikel sistem operasi
Artikel sistem operasiArtikel sistem operasi
Artikel sistem operasi
 
makalah Sistem operasi
makalah Sistem operasimakalah Sistem operasi
makalah Sistem operasi
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
 
Pertemuan 15
Pertemuan 15Pertemuan 15
Pertemuan 15
 
Artikel Sistem Operasi
Artikel Sistem OperasiArtikel Sistem Operasi
Artikel Sistem Operasi
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
Remedial kjd jamaluddin ramadhan 10 tkj 1
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
 
artikel sistem operasi
artikel sistem operasiartikel sistem operasi
artikel sistem operasi
 

Similar to Sistem operasi komputer chandra ferdiansyah xtkj 5

Sistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptxSistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptx
AdrielSeptian
 
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
Elmitiodatacp
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
afda liyah
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
reza natasya
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
issabella christina
 
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem OperasiBagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
belajarkomputer
 
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem OperasiBagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
belajarkomputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
bima aryasena
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
aldi aldi
 
Artikel Sistem Operasi 01
Artikel Sistem Operasi 01Artikel Sistem Operasi 01
Artikel Sistem Operasi 01
Rifqi Ihwana
 
Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)
farhan al farizi
 
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
SMKN 3 Kota Tangerang
 
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASITUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
nurshifasetyoutami
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
windy7801
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
shifah royati
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
Erica Parasha
 
1.pengenalan sistem operasi
1.pengenalan sistem operasi1.pengenalan sistem operasi
1.pengenalan sistem operasi
SMKN 3 BUDURAN Sidoarjo
 
Makalah perkembangan teknologi informasi
Makalah perkembangan teknologi informasiMakalah perkembangan teknologi informasi
Makalah perkembangan teknologi informasi
Asty Rusintta
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Nok Aulia
 

Similar to Sistem operasi komputer chandra ferdiansyah xtkj 5 (20)

Sistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptxSistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptx
 
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem OperasiBagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
 
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem OperasiBagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
Bagas Perdana Putra - Pengenalan Sistem Operasi
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel Sistem Operasi 01
Artikel Sistem Operasi 01Artikel Sistem Operasi 01
Artikel Sistem Operasi 01
 
Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)Remedial kjd (farhan al farizi)
Remedial kjd (farhan al farizi)
 
Artikel OS(REZA)
Artikel OS(REZA)Artikel OS(REZA)
Artikel OS(REZA)
 
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
 
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASITUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
TUGAS MAKALAH TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
 
1.pengenalan sistem operasi
1.pengenalan sistem operasi1.pengenalan sistem operasi
1.pengenalan sistem operasi
 
Makalah perkembangan teknologi informasi
Makalah perkembangan teknologi informasiMakalah perkembangan teknologi informasi
Makalah perkembangan teknologi informasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 

Sistem operasi komputer chandra ferdiansyah xtkj 5

  • 1. SISTEM OPERASI KOMPUTER JOBSHEET DISUSUN OLEH : NAMA : CHANDRA FERDIANSYAH KELAS : X TKJ 5 NIPD : PROGRAM KEAHLIAN: Komputer dan Jaringan Dasar.
  • 2. YAYASAN SETYA BHAKTI SMK TARUNA BHAKTI JL.Pekapuran Kel.Curug Kec.Cimanggis Depok Kode Pos 16953 Website : http//www.smktarunabhakti.net/ E-mail : taruna@smktarunabhakti.net KATA PENGANTAR Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Allah Subhanahuwata’ala,karena berkat rahmat-Nya saya bisa menyelesaikan makalah ini. Saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu sehingga makalah ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat saya harapkan demi sempurnanya makalah ini. Semoga makalah ini memberikan informasi bagi masyarakat dan bermanfaat untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua .Bila ada kesalahan kata, saya ucapkan mohon maaf yang sebesar- besarnya. Terima kasih.
  • 3. Pengertian Sistem Operasi Pengertian Sistem operasi Komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah data yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia. Sistem Operasi dalam bahasa Inggrisnya disebut Operating System, atau biasa di singkat dengan OS. Sistem Operasi komputer merupakan software pada lapisan pertama yang diletakkan pada memori komputer, (memori komputer dalam hal ini ada Hardisk, bukan memory ram) pada saat komputer dinyalakan. Sedangkan software-software lainnya dijalankan setelah Sistem Operasi Komputer berjalan, dan Sistem Operasi akan melakukan layanan inti umum untuk software-software itu. Layanan inti umum tersebut seperti akses ke disk, manajemen memori, skeduling task, dan antar-muka user. Sehingga masing-masing software tidak perlu lagi melakukan tugas-tugas inti umum tersebut, karena dapat dilayani dan dilakukan oleh Sistem Operasi. Bagian kode yang melakukan tugas-tugas inti dan umum tersebut dinamakan dengan kernel suatu Sistem Operasi. Sistem Operasi berfungsi sebagai penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software. selain itu, Sistem Operasi komputer juga melakukan semua perintah perintah penting dalam komputer, serta menjamin aplikasi-aplikasi yang berbeda fungsinya dapat berjalan lancar secara bersamaan tanpa hambatan. Sistem Operasi Komputer menjamin aplikasi perangkat lunak lainnya bisa memakai memori, melakukan input serta output terhadap peralatan lain, dan mempunya akses kepada sistem file. Jika beberapa aplikasi berjalan secara bersamaan, maka Sistem Operasi Komputer akan mengatur jadwal yang tepat, sehingga sebisa mungkin semua proses pada komputer yang berjalan mendapatkan waktu yang cukup untuk menggunakan CPU dan tidak saling mengganggu dengan perangkat yang lain. Â Contoh Sistem Operasi Komputer Contoh-contoh dari Sistem operasi Komputer misalnya adalah Windows, Linux, MacOS, dan lain lain. Di bawah ini merupakan tampilan antarmuka sistem operasi Windows 7, Linux (ubuntu), dan Mac OS X tampilan antar muka windows 7 tampilan antar muka linux Ubuntu
  • 4. Tampilan antar muka sistem operasi Mac OS X Itulah penjelasan mengenai pengertian sistem operasi komputer, semoga dapat bermanfaat bagi kamu yang membutuhkan.
  • 5. Sistem Operasi secara umum terdiri dari beberapa bagian : 1.Mekanisme Boot,yaitumeletakankernelke dalammemorykernel,kernel dapatdikatakansebagai inti dari SistemOperasi. 2.CommandInterpreteratauShell,bertugasuntukmembacainputberupaperintahdan menyediakanbeberapafungsi standardanfungsi dasaryangdapat dipanggil olehaplikasi/program maupubpiranti lunaklain.Contohdari Shell adalah:CommandPromptpadaWindowsXP(DOSpada Windows98),XTerm danKonsole di MesinLinux (Unix). 3.Driveruntukberinteraksi denganhardware sekaligusmengontrol kinerjahardware. 4.Resource Allocator.SistemOperasi bertugasmengaturdanmengalokasikansumberdayadari perangkat. 5.Handler.Handlerberperandalammengendalikansistemperangkatagarterhindardari kekeliruan (error) danpenggunaansumberdayayangtidakperlu. Sekarangkitaakan meniliksejarahdanperkembanganSistemOperasi. MenurutTanebaum, SistemOperasi mengalami perkembanganyang dapat dibagi ke dalam 4 generasi. 1.Generasi Awal Perkembanganawal SistemOperasi masihdilakukansecaramanual dalamartianbelummuncul adanyaSistemOperasi yangsecaraotomatisartinyabelummendukunglayananpekerjaanyang dapat dilakukandalam1rangkaian. 2.Generasi Kedua Di generasi ini sudahdiperkenalkannyaperkejaanyangdapatdilakukandalam1rangkaianatau biasadisebutdenganBatchProccessingSystem. 3.Generasi Ketiga Pada generasi ketiga,SistemOperasi sudahmendukunglayananMulti-User,Multi-Programmingdan Batch ProccessingSystem(Multi-Task). 4.Generasi Keempat Di masa ini,sudahdiperkenankannyaGUI(Graphical UserInterface) yangartinyaSistemOperasi memilikitampilandandenganbermodalkan mouse,End-Userdapatmenjalankanaplikasi/porgram atau piranti lunak. 5.Generasi Selanjutnya
  • 6. Pada generasi selanjutnyadiperkenalkanSistemOperasi yangberadadalamsebuahSistemOperasi, ini adalahcontohsebuahSistemOperasi berbasikanWebsite yangberkerjadi dalamsebuahSistem Operasi.Dangenerasi selanjutnyadiperkenalkanlahSistemOperasibergerak(Mobile) pada perangkatbergerakseperti :PDA,PoketPC,danlainsebagainya.Di generasi selanjutnya diperkenalkanjugateknologi SistemOperasi jaringanyangsifatnyavirtual,sehinggadalam1jaringan hanyadiinstal 1 buahSistemOperasi padaPerangkatyangbertugasmenjadi Server.Selainitu, diperkenalkanpulaCrossPlatformOperatingSystemyangartinyadapatmenggabungkan2Sistem Operasi berbedaseperti:Linux danWindows. Dewasaini,hampirseluruhmanusiamemiliki PCdanMobile PC.Dikarenakanfaktorhargayang selaluberubahdankebutuhanmanusiaakanperangkatotomatisseperti:PC,maka manusia menjadikanPCsebagai kebutuhanutama.Seiringdenganperkembanganteknologi PCpundibuat ringkasagar dapat dijadikansebagai pirantiotomatisasi yangbergerak(Bisadigunakankapansaja,di mana sajadan olehsiapasaja).ContohPCbergerakadalah: Laptop,NotebookdanNetBook,ketiga piranti tersebutjugamemilikiSistemOperasi layaknyaPC.Dansekarangsaatnyakitabahas Sistem Operasi yangada di PC. - WINDOWS(MICROSOFTWINDOWS) Mircorost Windowsataubiasakitasapa dengansebutan WindowsadalahSistemOperasi yangdikembangkanoleh MicrosoftCorporationyangmenggunakan antarmukadenganberbasikanGUI(Graphical User Interface) atautampilanantarmukabergrafis. AwalnyaWindowsbermuladari Ms-Dos(MicrosoftDiskOperatingSystem) yaitusebuahSistem Operasi yangberbasiskanteksdanCommand-Line interpreter.WindowsVersi pertama,Windows Graphic Environmnet1.0merupakanperangkatlunakyangbekerjaatasarsitekstur16-Bitdanbukan merupakanSistemOperasi danberjalanatasMS-DOS,sehinggauntukmenjalankannya membutuhkanMS-DOS. MS-DOSsendiri sebenarnyadibuatolehperusahaanpembuatkomputer Seattle ComputerProductsdanbarulahkemudiandirekrutolehMicrosoftyangselanjutnyadibeli lisensinya. Kemudianberkembangmenjadi Windows1.0versi pertamaSistemOperasi dalamdunia Sistem Operasi yangberbasiskanGUI(Graphical UserInterface) danmendukungMulti-Taskingataudapat mengerjakanbanyakpekerjaansecarasimultan.SetelahituWindows1.0berkembangmenjadi Windows2.0, Windows2.0 ini berbasisGUIdan mendukungpenggunaanVGA (VideoGraphicsArray) dan jugamendukungMulti-Tasking.Windows2.0jugasupportterhadappenggunaanProcessorIntel 80286 dimanaProcessorIntel 80286 adalahProcessorpertamadengankemampuanuntuk memproteksi areamemory.
  • 7. Kemudiandilanjutkan dengangenerasi Windows3.0dimanaWindows3.0 memiliki kemampuan yang samadenganWindowssebelumnyadanditambahdukungankartugrafisSVGA atauXGA dan jugaicon yanglebihbaik.Dalameratersebut,MicrosoftjugamenyediakanSDK(Software Developmentkit) sehinggaparadeveloperpiranti lunakdapatmengembangkanaplikasi/programnya agar mampu berjalandi Windows3.0ini.Windows3.0 jugamemperkenalkanadanyaVirtualDevice Driver(VXD) dimanadapatbergunauntukmeminimalisasiketergantunganpadasetiapdriverpada perangkatkerastertentu.Windows3.0kemudianberevolusi menjadiWindows3.1yang sudah diperkenalkandenganfiturMultimediadanTrue Type FontselainitujugamemudahkanEnd-User karenaadanya fiturDrag and Drop danakhirnyaWindowsversi 3ini berkembangmenjadiSistem Operasi yangsudahmengenal NetWorking(Windows3.11). SetelahberkembangcukuplamaakhirnyaMicrosoftmemperkenalkanSistemOperasi hibrida16- Bit/32-Bityangdikenal dengannamaWindows95.Banyak perubahandari Windows versi sebelumnya,yaitu:Windows95 memiliki GUIyanglebihmenarikdanatraktif,mendukungPlugand Play,mendukungpenamaanyangpanjang,memiliki beberapafasilitasseperti:Browseryang terintegrasi danWindowsExploreruntukmenjelajahWindows.SelainitujugaWindows95memiliki fituruntukmemanajemendaya(APM) dandiperkenalkannyajugaClient-Server. Generasi penerusdari Windows95adalahWindows98 dimanaWindows98 sudahmendukungVGA berbasisAGP,sertamendukungmediapenyimpananringkassepertiUSB,diperkenalkannyaNAT untukberbagi koneksi InternetdandigantikannyaVirtual Device DriverdenganWindowsDriver Model.Adajuga beberapafiturtambahanberupaaplikasiMicrosoftOffice danInternetExplorer versi 5. Windows98 juga sudahmemiliki kemampuan-kemampuanuntukmemainkanGame dan menjalankanaplikasi Multimedia. PerkembanganselanjutnyaadalahWindowsME,tidakada yang spesial dari WindowsMEselain transisi dukungangrafisdari 16-Bitke 32-Bitdan pada era WindowsME sudahbanyakpengguna rumahanyang memakainya.WindowsMEpun akhrinyadigantikandenganWindowsNTyangsudah mendukungarsiteksturx86(80×86) , Intel IA64 dan AMD64 (x64) serta mendukunggrafis32-Bit. WindowsNTsebenarnyadibangundari pengembanganIBMOS/2 dan WindowsNTjugabanyak digunakandalamjaringankomputer.WindowsNTjugamemperkenalkanFileSystemNTFSyang lebihbaikdari FATmaupunFAT-32. SelanjutnyaWindowsNTberkembangmenjadiWindows2000 banyak fiturtambahandiantaranya: Active Directory, Image Preview,BrowserInternetExplorerv6,DirectXdanOpenGL, Plugand Play dan WindowsDriverModel yanglebihbaikperformanyadibandingsebelumnya.Setelahgenerasi WindowsNTmunculahWindowsXPyangmenawarkanbanyakperubahan,mempunyaibanyakfitur dan performayangsemakinmengingkat.BisadikatakanWindowsXPmerupakanWindowsyang palinglarisdandigandrungi olehpenggunaPCmaupunperangkatPCbergerak(Mobile).Seiring dengankebutuhanakannetworkingmakaMicrosoftCorporationmengeluarkan SistemOperasi yang berkonsentrasipadajaringan,yaitu:WindowsServer2003. Bisa dibilangWindowsServer2003 adalahreinkarnasi dari WindowsNT. Banyaksekali fituryangditawarkanpadaWindowsServer2003 ini salahsatunyaadalah diperkenalkannyaplatform.Net.DiperkenalkanjugafiturDomainControllerServer,PKI(PublicKey Infrastructure) Server,DomainNameSystem(DNS),DynamicHostConfigurationProtocol(DHCP), WindowsInternetName Service (WINS),MicrosoftIIS,danlainsebagainya.Microsoftpun melanjutkanperkembanganSistemOperasi denganWindowsVista(Longhorn),ini merupakan
  • 8. revolusi dari WindowsXP.WindowsVistalebihmengutamakaninterface ataupenampilangrafis antarmukadibandingkandenganperforma,dibuktikandenganadanyafitur :AERO,Sidebar,danlain sebagainya. WindowsVistajugamenawarkantingkatkeamananyanglebihbaikdibandingkandenganWindows XP,karenapada WindowsVistadiperkenalkanadanyaWindowsFirewall withAdvancedSecurity, WindowsDefender,ParentalControl,UserAccountControl (UAC),BitLockerDrive Encryption,ASLR. WindowsVistajugasudahmengenal IPv6,DirectXversi terbaru,danarsitekstur64-Bit. Perkembanganselanjutnyaadalahtransisi dari WindowsServer2003 menjadi WindowsHome Serveryangditujukansebagai FileServeruntukrumahan.WindowsServerjugamengenalkan beberapateknologiyaitu:HeadlessOperation(Servertidakmembutuhkanmonitorataukeyboard untukmemanjemenperangkat),Kontrol jarakjauh,Pemantauankesehatankomputer,Sharingdan Streaming. Generasi berikutnyaditandai denganmunculnyapenggabunganSistemOperasi WindowsVista denganWindowsServer,yaituWindowsServer2008. Fitur WindowsVistadanWindowsServer digabungmenjadi satupaduuntukmeningkatkankeamanandankenyamananEnd-User.Selanjutnya WindowsServer2008 berkembangmenjadi WindowsServer2008 R2. Versi terakhirSistemOperasi besutanWindowsadalahWindows7,Windows7dirilisuntukmenggantikankekuranganWindows XP dankelebihanWindowsVista.Bolehdikatakan jikalauWindows7adalahfusi dari WindowsXP dan WindowsVista,tidakseperti padaWindowsVista,Windows7memilikiperformayanglebihbaik dari WindowsVista. - UNIX UNIX adalahSistemOperasi yang diciptakanolehKenThompsondanDennisRitchie,dikembangkanolehAT&TBell Labs.UNIX didesainsebagai SistemOperasi yangportabel,Multi-TaskingdanMulti-User.SistemOperasi UNIX lebihmenekankandiri padaWorkstationdanServer,Karenafaktorketersediaandankompatibilitas yang tinggi menyebabkan UNIXdapatdigunakan,disalindandimodifikasi sehinggaUNIXpun dikembangkanolehbanyakpihakdanmenyebabkanbanyaksekali variandari UNIXini. UNIX sendiri ditulisdalambahasaCsehinggaUNIXpunmiripdenganDOSyaituLine/TextCommand Basedselain ituUNIXpunmerupakanSistemOperasi yangsecure dibandingdenganSistemOperasi lain,karenasetiapfile,direktori,userdangroupmemilikisetizintersendiri untukdiakses.Karena adanyadukunganProyekGNU,maka selanjutnyaUNIXberkembangmenjadi LINUX(Salahsatu varianUNIX).
  • 9. - LINUX Awalnyadikembangkanoleh LinusTorvaldsyangpada mulanyasekedaremulasiterminalyangdibutuhkanuntukmengakses serverUNIXdi Universitasnya.Linux merupakankloningandari MINIX(SalahsatuvarianUNIX), peralatansistemdanpustakanyaumumnyaberasal dari SistemOperasi GNU.Linux memiliki banyak disainyangberasal dari disaindasarUNIX,Linux menggunakanKernelMonilitikyaituKernel Linux yang menangani kontrol prosses,jaringan,periferal,danpengaksesansistemberkas.Samaseperti UNIX,Linuxpundapatdikendalikanolehsatuataulebihantarmukabarisperintah(CommandLine Interface/CLI) berbasisteks,antarmukapenggunagrafis(Graphical UserInterface/GUI) yang merupakankonfigurasibawaanuntukversi dektop. Pada komputerDesktop,GNOME,KDEdan Xfce merupakanantarmukapenggunayangpaling populerdiantaravarianantarmukapenggunalainnya.SebuahsistemLinux menyediakanantarmuka barisperintahlewatsebuahShell(Konsole).Perbedaanutamaantara Linux danSistemOperasi PopulerlainnyaterletakpadaKernelLinux dankomponen-komponennyayangbebasdanterbuka. Sama seperti padaUNIX,Linux berkonsentrasi padaWorkstationdanServerbanyakWorkstationdan ServeryangmengandalkanLinux karenaLinux sangatstabil digunakanuntukjangkawaktulamadan Linuxpunkebal terhadapMalware. Satu hal yang membedakanLinux terhadapSistemOperasi lainnyaadalahharga.Harga Linux ini kebanyakanGratiswalaupunadajugayang berbayar(Lisensi).Linux dapatdidistribusikantanpa harus memberikanroyaltykepadaseseorang.LinuxdisusunberdasarkanstandardSistemOperasi POSIXyangditurunkandari UNIXitu sendiri.AdabeberapamacamDistroLinux,seperti :Debian, Lycoris,Xandros,Lindows,Linare,Linux-Mandrake,RedHatLinux,Slackware,Knoppix,Fedora,Suse, Ubuntu.
  • 10. - IBM OS/2 SistemOperasi IBMOS/2 ini dibuatsecara bersama-samaolehInternationalBussinessMachine CorporationdanMicrosoftCorporation,untuk digunakanpadakomputerIBMsebagai pengganti SistemOperasiDOS.KataOS/2 adalahsingkatan dari OperatingSystem/2,SistemOperasi ini didesainagardapatmenggunakankemampuanpenuh dari MikroprosessorIntel 80286 , termasukdiantaranyaadalahModusterproteksi (Protected Mode),mampumenjalankan tugassecaraSimultan,sertamendukungMemori Virtual,dengantetap mempertahankankompatibilitasdenganbanyakperangkatlunakMS-DOSyangberedarsaatitu, - MAC OS (MACINTOSHOPERATINGSYSTEM) MAC OS atau MacintoshOperatingSystemadalahSistem Operasi yangdibuatolehApple ComputerkhususuntukkomputerMacintoshdantidakkompatibel dengankomputerberbasisIBM.MACOS merupakanSistemOperasi pertamayangmenggunakan antarmukapenggunagrafis(Graphical UserInterface/GUI).SistemOperasi Macintoshdibagimenjadi 2 jenis: 1.MAC OS Klasik TidakmemilikisembarangCommandLine (Barisperintah),menggunakanUserInterface (UI) sepenuhnyadanmenggunakanCooperativeMultitasking
  • 11. 2.MAC OS X MAC OS X memasukkanunsur-unsurBSDUnix,One Step,danMAC OS X memiliki memori ala-Unix dan Pre-EmptiveMultitasking. KelebihanMACOS: 1.Stabil,karenamenggunakanUNIX. 2.Multitasking. 3.Tampilan(UI) sangat bagus. 4.Amandari Malware. MAC OS X adalahgaris komputerSistemOperasi yangdikembangkan,dipasarkanolehApple Inc, MAC OS X adalahpenerusdari MAC OS(Klasik).MACOSX dibangundi atas XNUkernel,dengan fasilitasstandarUnix tersediadari antarmukabarisperintah. - FREE BSD FreeBSDadalahSistemOperasi bertipe UNIXbebasyangditurunkandari UNIXAT&T. FreeBSDberjalandi atassistemintel x86. FreeBSDsendiri kali pertamamuncul padatahun1993 olehDavidGreenman.Tujuandari FreeBSD adalahmenyediakansoftware yangdapatdigunakanuntukberbagai kepentingan.FreeBSDsendiri dikembangkandari 386BSD sebuahproyekpengembanganBSDOSyangberjalandi atas ChipIntel.
  • 12. -SOLARIS SistemOperasi Solarisadalah sebuahSistemOperasi yangberdasarkanUNIXsystemyangdiperkenankanolehSunMicrosystems oada tahun1992 sebagai pendukungSunOS.Solaristerkenal karenakestabilannya,khususnyapada sistemSPARC(Scalable ProcessorArchitecture),Solarisdisertifikasi dalamSpesifikasi UNIXwalaupun pada awal pengembangannyaberdasarkankepemilikanpribadi,dankebanyakankode dasarnya sekarangini merupakanSoftware OpenSource yangbiasadikenal denganOpenSolaris.OpenSolaris adalahOpenSource versi SistemOperasi SunSolaris,tetapi SunSolaristerdiri dari lebihbeberapa kode yangtidakhanya inti dari SistemOperasi misalnya:Source untukInstaller,Desktop,Software. OpenSolarismemilikibanyakfituryangmenjadikanOpenSolarisbisadigunakanuntukskala penggunaanyangbesardari penggunaanuntukdesktoppCatauMobile PC.KonsepOpenSolaris adalahsebagai berikut: 1.Free Redistribution:Didistribusi secarabebas. 2.Source Code : Sumber(Source) harustersediauntuksemuadistribusi. 3.DerivedWorks: Setiaporangbisamengubahkode danmendisrtibusikankembali. 4.No Discrimination:Kode harusdisediakanuntukseseoranguntukdikembagkan. BeberapakelebihanOpenSolarisdibandingkandenganSistemOperasi lain: 1.ZFS : SystemRstore. 2.DTrace L : Dapat mengamati dimanaaplikasi banyakmenggunakanwaktunyadanberapalama. 3.ManajemenKegagalan:Mencegah,mendiagnosa danmemperbaiki error. 4.Zona : Mengimplementasikansebuahabstraksi SistemOperasi yangmemungkinkanbeberapa aplikasi berjalansecaraterisolasisatudenganlainnyadi perangkatkerasfisikyangsama. 5.Multimedia.
  • 13. - Chrome OS Chrome OS adalahSistemOperasi besutanGoogle yangringandan berbasisLinux danstandardwebuntukpersonal computerPC. Google Chrome bekerjadenganmetode Windowingatauswitching(Multi-Tasking).Google Chrome OS menggunakanstandardwebHTML 5, yang merupakanpengembangansoftwaredi browseryang berbasisSistemOperasi.Jikadilihat-lihat,ChromeOSini merupakangabungandari Linux dan WindowsVista.Chrome OSdirilispadapertengahan2010. Banyaksekali berbagai Macam SistemOperasi Komputeryangterusberkembang,TidakadaSistem Operasi yangsempurnakarenamasing-masingSistemOperasi memiliki dayadanciri khastersendiri. Walaupunada SistemOperasi yangberbayar,kenapatidakkitacobaSistemOperasi yangFree alias gratis?Gratis bukanberarti buruk,baikatau buruknyasebuahSistemOperasibergantungpadaEnd- Usernyasendiri.SehinggakitaharuscermatdalammemilihSistemOperasi yangdigunakan. Sumber : http://wikipedia.org danhttp://wartawarga.gunadarma.ac.id
  • 14. Fungsi dan Tujuan Sistem Operasi Komputer Efisiensi : sistem operasi memungkinkan sumber daya sistem komputer untuk digunakan dengan cara yang efisiensi Kemudahan : sistem operasi membuat komputer lebih mudah dipakai dan memberikan kenyamanan untuk pengguna. Kemampuan berevolusi : sistem operasi harus disusun sedemikian rupa sehingga memungkinkan pengembangan yang efektif, pengujian, dan penerapan fungsi-fungsi sistem yang baru tanpa mengganggu layanan yang telah ada. Layanan Sistem Operasi Komputer Setelah kita mempelajari fungsi dan tujuan sistem operasi komputer sekarang kita mengenal apa saja layanan yang ada pada system operasi tersebut. Menyediakan user interface atau bisa di sebut juga dengan pembuatan program yaitu dimana system operasi memberikan atau menyediakaan layanan dan fasilitas para pemrogram untuk menulis program. Menyediakan program execution yaitu eksekusi program dimana semua instruksi-instruksi atau data-data harus dimuat ke memori utama. Menyediakan I/O operations yang artinya semua sistem operasi mengambil alih dalam proses input yang rumit dan juga sinyal kendali agar pengguna dapat berfikir dengan mudah dan perangkat pun dapat memberikan output sesuai dengan keinginan dari si pemprogram. Menyediakan file-system manipulation yang artinya berkas atau juga bisa di sebut file-system mempunyai mekanisme proteksi dari sistem operasi untuk mengendalikan pengaksesan terhadap file-system. Menyediakan system communications / networking yang artinya pada pengaksesan semua dapat di akses atau digunakan bersama (shared system). Mampu melakukan error detection yang artinya system operasi mampu menyelesaikan konflik-konflik dalam pembuatan sumberdaya. Mampu melakukan resource Sharing yang mana pemakai dapat berbagi sumberdaya . Ada fasilitas security artinya sistem operasi mampu memberikan sebuah tanggapan yang menjelaskan kesalahan yang terjadi. Fasilitas accounting system dimana sistem operasi yang bagus mengumpulkan data statistic penggunaan beragam sumber-daya sekaligus memonitoring parameter kinerja. SEKIAN DAN TERIMAKASIH SEMOGA BERMANFAAF